tugas tes tengah semester agama

7
8/19/2019 Tugas Tes Tengah Semester Agama http://slidepdf.com/reader/full/tugas-tes-tengah-semester-agama 1/7 TUGAS TES TENGAH SEMESTER AGAMA DAN PERDAMAIAN Nama: Julian Nathanael NIM: 41140070 Fakulta !e"#kte$an Uni%e$ita !$iten Duta &a'ana (01)

Upload: juliannathanael

Post on 08-Jul-2018

216 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Tugas Tes Tengah Semester Agama

8/19/2019 Tugas Tes Tengah Semester Agama

http://slidepdf.com/reader/full/tugas-tes-tengah-semester-agama 1/7

TUGAS TES TENGAH SEMESTER

AGAMA DAN PERDAMAIAN

Nama: Julian Nathanael

NIM: 41140070

Fakulta !e"#kte$an

Uni%e$ ita !$i ten Duta &a'ana

(01)

Page 2: Tugas Tes Tengah Semester Agama

8/19/2019 Tugas Tes Tengah Semester Agama

http://slidepdf.com/reader/full/tugas-tes-tengah-semester-agama 2/7

Indonesia dikenal dengan keberagamannya. Suku, agama, budaya, bahasa, adat, dan

masih banyak lagi keberagaman lainnya. Keberagaman tersebut membuat negeri ini tampak

begitu berbeda dari negeri-negeri lain di dunia. Indonesia bukanlah milik satu orang.

Indonesia tidaklah dikuasai oleh satu orang. Bahkan Indonesia tidak dipimpin oleh satu orang.

Keberagaman di Indonesia yang begitu indah, layaknya pelangi dengan warnanya yang

berbeda-beda. Indah bukan? Tapi yang namanya keberagaman, dan perbedaan pasti tidaklah

seindah pelangi yang selalu bisa bersatu. Begitu juga keberagaman di Indonesia.

Keberagaman yang begitu bervariasi di Indonesia dan kemampuan manusia Indonesia

untuk menerima keberagaman tersebut yang masih rendah menyebabkan sulitnya negeri ini

untuk menjadi indah dengan keberagamannya.

gama. gama sebagai seperangkat aturan dan peraturan yang mengatur hubungan

manusia dengan dunia gaib, khususnya dengan Tuhannya, mengatur hubungan manusia

dengan manusia lainnya, dan mengatur hubungan manusia dengan lingkungannya. Se!ara

khusus, agama dide"inisikan sebagai suatu sistem keyakinan yang dianut dan tindakan-

tindakan yang diwujudkan oleh suatu kelompok atau masyarakat dalam menginterpretasi dan

memberi tanggapan terhadap apa yang dirasakan dan diyakini sebagai yang gaib dan su!i.

Bagi para penganutnya, agama berisikan ajaran-ajaran mengenai kebenaran tertinggi danmutlak tentang eksistensi manusia dan petunjuk-petunjuk untuk hidup selamat di dunia dan di

akhirat. Karena itu pula agama dapat menjadi bagian dan inti dari sistem-sistem nilai yang ada

dalam kebudayaan dari masyarakat yang bersangkutan, dan menjadi pendorong serta

pengontrol bagi tindakan-tindakan para anggota masyarakat tersebut untuk tetap berjalan

sesuai dengan nilai-nilai kebudayaan dan ajaran-ajaran agamanya. #

Salah satu keberagaman di Indonesia adalah mengenai keberagaman beragama.

$e"inisi diatas merupakan salah satu de"inisi dari banyak de"inisi menurut ahli lain. $ari

de"inisi diatas dapat kita lihat bahwa adanya agama, salah satunya adalah untuk mengatur

hubungan manusia dengan manusia. $imana agama merupakan pedoman atau seperangkat

aturan dan peraturan yang nantinya akan dijalankan oleh para penganut agama tersebut.

$e"inisi diatas merupakan de"inisi se!ara umum mengenai agama.

%harles Selengut mengkarakterisasikan "rase &agama dan kekerasan& sebagai

&gemuruh&, menyatakan bahwa &agama dianggap menentang kekerasan dan kekuatan untuk

1 Koentjaraningrat. " Kebudayaan, Mentalitet dan Pembangunan ", (Jakarta:Gramedia, 1974) pp. 137-142.

Page 3: Tugas Tes Tengah Semester Agama

8/19/2019 Tugas Tes Tengah Semester Agama

http://slidepdf.com/reader/full/tugas-tes-tengah-semester-agama 3/7

perdamaian dan rekonsiliasi. Ia mengakui, bagaimanapun, bahwa& sejarah dan kitab su!i

agama-agama di dunia memberitahu !erita kekerasan dan perang karena mereka berbi!ara

tentang perdamaian dan !inta.& '

Berdasar tulisan %harles Selengut diatas, dapat dikatakan bahwa agama apapun adalah

perihal !erita perdamaian dan !inta. danya perang dan kekerasan semata-mata merupakan

kisah yang ditujukan untuk mewujudkan perdamaian dan !inta. Intinya bahwa !erita perang

dan kekerasan tidak dimaksudkan untuk mengajak bahkan mempengaruhi penganutnya untuk

juga berperang dengan nama agama, melainkan lebih ke !ara bagaimana penganutnya untuk

men!egah terjadinya peperangan. (empelajari penyebab perang dan kekerasan serta

mempelajari !ara berdamai dan menebar !inta dapat disimpulkan sebagai sebuah tujuan

beragama.

$i Indonesia sering sekali terdengar mengenai kekerasan yang mengatasnamakan

agama. (embawa symbol agama dalam melakukan tindak kekerasan. (eneriakkan kalimat-

kalimat berbau agama ketika beraksi. Bahkan berpenampilan dengan !iri-!iri agama tertentu

ketika melakukan tindakan-tindakan anarki.

Komisi )ak sasi (anusia *BB, badan ahli internasional yang memantau pemenuhan

negara terhadap I%%*+, menyatakan dalam pembukaan eneral %omment o. '' Tahun

# / bahwa 0memandang dengan prihatin adanya ke!enderungan mendiskriminasi suatu

agama atau keper!ayaan atas dasar apapun, termasuk berdasarkan kenyataan bahwa mereka

1 mewakili minoritas agama yang mungkin menjadi subyek permusuhan dalam komunitas

agama mayoritas tertentu.2 /

$apat dilihat bahwa di Indonesia, perbedaan sangatlah mengkhawatirkan. Berbeda

berarti kamu tidak layak, berbeda harus disamakan, jika berbeda dan tidak mau ikut yang

mayoritas harus pergi, dll. *emikiran-pemikiran yang seperti itu nyatanya masih banyak di

Indonesia. *ara penganut agama yang hanya menelan mentah-mentah apa yang diajarkan,

terlebih berpikiran yang dangkal dan tertutup akan kenyataan bahwa banyak sekali perbedaan

sering kali membuat perbedaan menjadi pe!ah dan semakin amburadul.

2 Se eng!t, #ar e$ (2%%&-%4-2&). Sacred fury: understanding religious violence .p. 1. 'S 97&-%-742*-+%&4-%.

3 !man ig#t$ at/#, #a . 2*.

Page 4: Tugas Tes Tengah Semester Agama

8/19/2019 Tugas Tes Tengah Semester Agama

http://slidepdf.com/reader/full/tugas-tes-tengah-semester-agama 4/7

amun, mungkin tidak akan ada habisnya jika kita membahas mengenai kekerasan

yang banyak menggunakan alasan perbedaan ini.

Indonesia dilain sisi merupakan negeri yang plural. Terbukti dari beberapa gambar berikut3

Gambar 1

Gambar 2

$ua gambar diatas dapat membuktikan bahwa sebenarnya, Indonesia se!ara umum

tidak pernah mempermasalahkan adanya perbedaan agama maupun perbedaan-perbedaan

lainnya. *ara pemuka agama, para petugas keamanan, dsb. (ereka yang mengerti dan

memahami arti pentingnya keberagaman akan sangat menghargai siapapun yang tidak sejalan

dengan mereka, yang berbeda dari mereka. Tujuan mereka yang memahami arti perbedaan

Page 5: Tugas Tes Tengah Semester Agama

8/19/2019 Tugas Tes Tengah Semester Agama

http://slidepdf.com/reader/full/tugas-tes-tengah-semester-agama 5/7

adalah untuk menjaga perbedaan tersebut tetap harmonis, hingga dapat ter!apai yang

dinamakan sebuah perdamaian.

*engalaman buruk dari kehadiran agama yang berwajah garang yang gemar menebar kon"lik kekerasan, tentu bukanlah peneguhan bahwa agama tidak patut berada di ruang

publik. palagi pembelengguan agama-agama demi menumbuhkan toleransi untuk

men!iptakan kedamaian adalah suatu anomaly, karena di dalam agama-agama itu sendiri

sesungguhnya terkandung semangat perdamaian.

*embelengguan agama hanya akan menimbulkan 0balas dendam2 agama, meminjam

istilah illes Kepel, yang terba!a jelas pada legitimasi kekerasan pada aksi terorisme, inilah

yang menjadi persoalan besar bagi negara-negara sekuler, dan negara-negara bekas komunis

yang sedang bingung menata hubungan antara agama dan negara. 4

pabila umat beragama di negeri ini mampu bergaul dengan baik, dengan

memperkembangkan tumbuhnya wadah-wadah bersama, wadah-wadah interkomunal, maka

itu akan menjadi kekuatan yang ampuh untuk meredam setiap kon"lik agama yang mun!ul.

Kemampuan mengelola kon"lik agama se!ara !erdas akan memungkinkan agama-agama di

negeri ini memberikan kontribusi sebesar-besarnya bagi pembangunan bangsa Indonesia yang

damai dan sejahtera. Ini adalah misi semua agama-agama di Indonesia.

pabila kita meyakini bahwa semua agama memiliki misi perdamaian di dalam

dirinya, maka seharusnya tidak ada pemberitaan agama yang bertentangan dengan misi

perdamaian agama-agama itu. mbivalensi agama, yang menampilkan wajah garang

sekaligus wajah perdamaian antara lain disebabkan kesalahan dalam mena"sir teks-teks

agama. *ada konteks ini jelas pemahaman yang mendalam tentang agama sangat penting bagi

pemeluk-pemeluknya dalam mempromosikan misi perdamaian agama.

5ntuk menghapus benih ke!urigaan terhadap agama yang berbeda diperlukan dialog

antar agama, dialog yang jujur antaragama ini bisa terjadi jika ada penerimaan terhadap

pluralisme agama. *luralisme agama disini tidak boleh diartikan bahwa semua agama sama

saja, ini berarti menyangkali identitas agama-agama yang berbeda itu. (enerima pluralisme

agama berarti menghargai mereka yang berbeda agama sebagai rekan dalam kehidupan

4 Gi e$ Kepe . " The Revenge of God: The Resurgence of Islam, Christianity, and udaism in the Modern !orld ", (0ni er$it ark: enn$ ania State 0ni er$itre$$, 1994)

Page 6: Tugas Tes Tengah Semester Agama

8/19/2019 Tugas Tes Tengah Semester Agama

http://slidepdf.com/reader/full/tugas-tes-tengah-semester-agama 6/7

bersama. *enerimaan atas pluralisme agama inilah yang memungkinkan agama-agama bisa

memberikan kontribusinya bagi perdamaian.

Selain dialog antar agama, yang lebih penting dari itu dalam menjalankan misi perdamaian agama adalah kerja sama antar agama. danya organisasi-organisasi

interkomunal yang terbentuk dalam kerjasama antar agama sangat penting untuk meredam

kekerasan yang membawa-bawa nama agama. +umor negati" yang bisa memi!u kon"lik dan

kekerasan tidak akan berdampak luas jika organisasi-organisasi interkomunal itu bekerja

dengan baik. (asyarakat yang hidup saling per!aya dan saling menerima akan sangat sulit

terprovokasi, baik oleh isu yang terkait dengan agama sekalipun.

Kon"lik agama sesungguhnya hanya bisa diselesaikan oleh agama-agama itu,

bukannya menggunakan tangan pemerintah, apabila kerjasama antar agama bertumbuh subur

dinegeri ini, maka agama-agama itu akan mampu menyelesaikan kon"lik yang terkait dengan

dirinya.

Kerjasama antar agama sesungguhnya juga bisa menjadi tempat dimana agama-agama

itu dapat mempromosikan kebaikannya. Benyamin 6. Intan mengutip 6rankena menjelaskan,

agama-agama bukan hanya tidak boleh menimbulkan kejahatan, sebaliknya agama mesti

ber"ungsi men!egah kejahatan, dan bersungguh-sungguh menghapus kejahatan, serta

mempromosikan kebaikan, sebuah kualitas tertinggi dari nilai-nilai kemanusiaan untuk

mewujudkan keadilan dalam kehidupan bersama. Itulah yang terkandung dalam misi

perdamaian agama-agama.

Page 7: Tugas Tes Tengah Semester Agama

8/19/2019 Tugas Tes Tengah Semester Agama

http://slidepdf.com/reader/full/tugas-tes-tengah-semester-agama 7/7

DAFTAR REFERENSI

)uman +ights 7at!h, 7orld +eport '8#43 9vents o" '8#/, )+73 5nited States o" meri!a,

'8#4.

Kepel, illes. # 4. & The +evenge o" od3 The +esurgen!e o" Islam, %hristianity, and:udaism in the (odern 7orld&. 5niversity *ark3 *ennsylvania State 5niversity *ress.

*arsudi Suparlan dalam +obertson, +oland ;ed<. # ==. & gama3 $alam nalisis dan

Interpretasi Sosiologis&, pp. v->vi. :akarta3 % +ajawali.

Selengut, %harles ;'88=-84-'=<. Sa!red "ury3 understanding religious violen!e. p. #. ISB

@=-8-@4'A- 8=4-8. ia https3CCid.wikipedia.orgCwikiC gama diakses pada #/-8/-'8# pukul

##./4 7IB

7ahid Institute, Daporan Tahunan Kebebasan Beragama C Berkeyakinan dan Intoleransi

Tahun '8#/, The 7 )I$ Institute3 :akarta, '8#4.

SUM*ER GAM*AR

ambar # dan gambar ' https3CCwww.brilio.netCnewsC#8-potret-wujud-indahnya-kerukunan-

umat-beragama-di-indonesia-salut-#A#''Ay.html diakses pada tanggal #/-8/-'8# pukul

##./