tugas pengantar bisnis

Upload: hudanolips

Post on 16-Jul-2015

114 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

TUGAS PENGANTAR BISNIS

PERBEDAAN PT,CV, DAN FIRMAPERSEROAN TERBATAS ( PT ) Yang bertanggung jawab atas kerugian para pemegang saham Yang akan menerima hasil yaitu para pemegang saham Yang mempunyai hak suara para pemegang saham Penentu kebijakan seorang direksi Pemilik usaha para pemegang saham Pajak ( laba dari usaha ) Modal 50 jt keatas

PERSEKUTUAN KOMANDITER ( CV ) FIRMA Jika ada kerugian setiap anggota wajib melunasi dengan harta pribadi Setiap anggota firma bisa menjadi pemimpin Pembuatannya tidak memerlukan akte notaries Yang bertanggung jawab atas kerugian para sekutu Yang akan menerima hasil para sekutu Yang mempunyai hak suara para sekutu usaha Penentu kebijakan para sekutu usaha Pemilik usaha para sekutu usaha Pajak ( laba dari usaha )

PENGERTIAN WARALABA waralaba adalah suatu sistem bagi distribusi selektif bagi barang dan/atau jasa di bawah suatu nama merek melalui tempat penjualan yang dimiliki oleh pengusaha independen yang disebut franchisees, walaupun pemberi franchise (franchisor) memeasok franchisee dengan pengetahuan atau identifikasi merek secara terus menerus, franchisee menikmati hak atas profit yang diperoleh dan menanggung resiko kerugian PERJANJIAN WARALABA Setiap organisasi franchise masuk ke dalam suatu perjanjian kontrak dengan para franchiseenya. Isi kontrak bisa terdapat perbedaan dalam berbagai hal, seperti jumlah modal yang dibutuhkan, pelatihan yang diberikan, kemampuan bantuan manajerial, dan besarnya

wilayah franchisee. Tetapi sebagian besar kontrak franchisee memiliki kesamaan. Pembeli franchisee biasanya membayar initial fee kepada perusahaan dan menyetujui untuk membayar franchisor setiap bulannya dalam suatu persentase tertentu dari penjualan. Sebaliknya, franchisee memiliki hak untuk menjual produk atau jasa standar. Hampir di setiap franchisee, franchisee harus menginvestasikan sejumlah uang yang jumlahnya beragam. Meskipun memiliki uang untuk membayar, orang-orang masih harus antre untuk mendapatkan franchisee, misalnya Mc Donalds. tiap tahun, lebih dari 2.000 orang mengajukan lamaran untuk kira-kira hanya 150 franchisee yang diberikan oleh Mc Donalds. SYARAT SYARAT WARALABA Setelah dikeluarkannya Peraturan Menteri Perdagangan Republik Indonesia Nomor 31/MDAG/PER/8/2008 rambu-rambu franchise makin jelas. Seperti apa pasal-pasal penting yang harus diperhatikan pengusaha yang ingin mengadopsi sistem franchise? Berikut beberapa pasal di Permendag No 31. Pasal 2 (1) Waralaba harus memenuhi kriteria sebagai berikut: a) memiliki ciri khas usaha; b) terbukti sudah memberikan keuntungan; c) memiliki standar atas pelayanan dan barang dan/atau jasa yang ditawarkan yang dibuat secara tertulis; d) mudah diajarkan dan diaplikasikan; e) adanya dukungan yang berkesinambungan; dan f) Hak Kekayaan Intelektual (HKI) yang telah terdaftar.

CONTOH WARALABAUraian Singkat Sejarah didirikan Tiara Bimbel Tiara Bimbel berada di bawah naungan Yayasan Mutiara Ilmu yang berkedudukan di Palangkaraya, berdiri pada tahun 2004.Tepatnya awal tahun 2004 saya bersama istri mendirikan tempat kursus bimbingan belajar Anak untuk anak TK dan SD dan ternyata antusias masyarakat pada waktu itu cukup baik. Singkat cerita usaha bimbel kami terus berkembang dan berkembang dan telah menjadi 5 Outlet. Bapak/Ibu di manapun anda berada, di seluruh nusantara. Mari saya mengajak bergabung bersama kami, lewat Bisnis Franchise Bimbel Tiara pencetak siswa berprestasi dengan belajar cepat dan belajar cerdas. Mari kita wujudkan Indonesia yang cerdas dan berprestasi. Salam Founder Tiara Bimbel

Muhamad Rusydi, ST

Owner dan Founder Tiara Bimbel

Legalitas Usaha Tiara Bimbel berada di bawah naungan Yayasan Mutiara Ilmu yang berkedudukan di Palangkaraya, berdiri pada tahun 2004.Tiara Bimbel akan berperan menjadi franchisor yang memberi hak guna / hak pakai merek / sistem usaha / Haki kepada Pemilik Dana (Investor).Hubungan Franchisor dan Franchisee diatur dan dilindungi secara hukum dalam: Akte Pendirian Yayasan Mutiara Ilmu No. -3- 20-01-2006 Pengesahan DEP.HUKUM dan HAM RI No. C-2289.HT.01.02.TH.2006 Hak Atas Kekayaan Intelektual tertanggal terdaptar W23-UM.02.02-91 Peraturan Pemerintah No. 16 tahun 1997 tentang Waralaba PP Peraturan Mendag RI No 42 tahun 2007 tentang Waralaba di Indonesia

Mengapa pilih Franchise Tiara Bimbel 1. System dan konsep pembelajaran telah teruji (selama 5 tahun, sejak 2004) dan mudah diaplikasikan 2. Kurikulum dan materi pembelajaran yang selalu terbaru. 3. Biaya Investasi yang relatif terjangkau 4. Prospek usaha pendidikan yang terus bertumbuh. 5. BEP (Break Event Point) berkisar 6-18 bulan 6. Periode kerjasama 5 tahun Syarat dan ketentuan untuk menjadi Franchisee Tiara yang sukses Memiliki investasi dana yang cukup Dapat mencapai target pendapatan yang disepakati bersama Menyukai dan Mencintai bisnis pendidikan Memiliki mental positif, suka tantangan dan percaya diri. Mempunyai kemampuan manajemen yang handal dalam mengatur dan mengelola outletnya. Memahami dengan jelas kelebihan dan kekurangan berbisnis franchise

Supporting Kami kepada Franchisee Membantu survey kelayakan lokasi usaha dari usulan yang diajukan oleh franchisee. Menyediakan training awal dan training berkelanjutan secara berkala. Panduan Manual (SOP) yang lengkap agar franchisee dapat menjalankan bisnis nya dengan baik dan sukses Pendampingan awal agar semua karyawan franchisee benar-benar siap menjalankan outlet dengan baik dan sukses

Menyediakan kelengkapan bahan pembelajaran dalam proses belajar-mengajar yang selalu teraru melalui team SDM kami Melakukan kontrol secara berkala

Tugas dan Peranan Franchisee Agar Outletnya Sukses Mengajukan usulan lokasi tempat Melakukan pengawasan mutu, kebersihan dan kerapian outletnya Melakukan control kediplinan karyawan menjalankan setiap tugasnya Melakukan pembelian bahan baku (modul) pendukung proses belajar mengajar Bertanggung jawab terhadap operasional outlet Bertanggung jawab terhadap biaya sewa tempat atau lokasi Mengirimkan laporan operasional dan laporan keuangan setiap bulan kepada franchisor Melakukan promosi kurang lebih radius 1 km dari outlet

KETENTUAN INVESTASI PEMBUKAAN SISTEM WARALABA (CABANG BARU) No 1 2 3 Uraian Biaya Waralaba (Kontrak bisnis 5 tahun) Franchisee berkewajiban melakukan pembayaran royalty fee (bagi hasil) kepada pihak franchisor yang dikenakan setiap bulan Modal Minimal yang harus dikeluarkan franchisee Biaya 50 JT 10% 75 JT

Biaya waralaba (franchise fee) sudah termasuk: Spanduk 10 Buah, Brosur 1000 Lembar, XBanner 2 Buah, Modul Dasar Calistung dan Modul Level 1 Sempoa 10 Buah, 20 Kaos dan 20 Tas, 1 Paket Administrasi serta Gratis Pelatihan.

Program Bimbingan : 1. Bimbingan Belajar Calistung ( Baca Tulis dan Hitung ). 2. Bimbingan Belajar Mata Pelajaran SD ( Matematika, B. Inggris, IPS, B. Indonesia, IPA/Sains ). 3. Bimbingan Belajar Aritmatika Metode Sempoa.

Perlengkapan Yang Diperlukan 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 AC 1 Unit @ Rp 3.000.000,- (1/2 PK) Papan Tulis @ 3 Bh @ Rp. 200.000 Komputer Admin 1 Unit@ Rp 4.000.000,Printer HP 1 Unit Kursi Chitos 3 bh @ Rp 300.000,Meja Biro 1 Bh @ Rp. 600.000,Filling Cabinet 3 Laci / Kayu Meja anak 6 bh @ 300.000, Meja anak 6 bh @ 300.000,Kursi & meja Anak 6 Unit @ Rp 200.000,Calculator 1 Unit @ Rp 100.000,Lemari Buku 1 Unit Dispenser Mesin Fax Kipas Angin 3 Unit @ Rp. 300.000,Total Rp. 19.500.000 Rp. 5.000.000 Rp. 24.500.000 3.000.000 600.000 4.000.000 600.000 900.000 600.000 1.000.000 2.000.000 1.800.000 1.200.000 100.000 1.000.000 300.000 1.500.000 900.000 19.500.000

Biaya Perlengkapan (Prasarana) Biaya Renovasi Bangunan dan Halaman (Sarana) Total Investasi Sarana dan Prasarana (Modal Minimal) Peserta didik

Untuk program kursus dan bimbingan belajar adalah para pelajar tingkat mulai Taman kanakkanak hingga Sekolah Dasar. Pengelompokan peserta kursus dan bimbingan belajar dengan tujuan pencapaian hasil pembelajaran yang maksimal dan efisien, maka peserta dikelompokkan berdasarkan urutan anak didik dan di kelompokan menurut tingkatan masing-masing Keuangan 1. Uang Pendaftaran 2. Uang Kursus Rp. 100.00 Calistung Rp. 100.000 - Rp. 200.000 Mata Pelajaran Rp. 50.000 Rp. 100.000 Sempoa Rp. 100.000 - Rp. 200.000 Biaya Operasinal 30% dari omzet : (gaji CSO, Tentor, Telp, Listrik dan Air). Langkah-langkah menjadi Franchisee TIARA Isi Formulir Calon Franchisee Survey Calon Franchisee Penandatangan Perjanjian Pembayaran Biaya Waralaba

Penyerahan Aturan Operasional Usaha Pelatihan Karyawan Persiapan Buka Outlet Cabang / Outlet Tiara Bimbingan Belajar Palangka Raya : Graha Tiara Jl. S. Parman 32 Palangkaraya Jl. Kahayan 19 Palangkaraya Jl. Seth Adji No. 122 Palangkaraya Jl. Sapan I No. 114 Palangkaraya Sampit : Jl. Kapten Mulyono No. 60