tugas-2 soal komunikasi data

5
Doni Purnama Rochadie 2212111005 Tugas 2 Tugas – 2 NRT_001 27. Apayang dimaksud dengan bandwith? Untuk band with 5.000 MB, asumsikan besarnya paket data yang diterima / dikirim adalah 5 KB, berapa paket data yang dapat dikirim/diterima Jawab : Bandwith adalah perbedaan atau interval, antara batas teratas dan terbawah dari suatu frekuensi gelombang transmisi dalam suatu kanal komunikasi. Bandwith menujukan sejumlah data yang dapat ditransmisikan untuk satu unit waktu yang dinyatakan dalam satuan bits per second ( bps ) atau Character per second ( cps ). Band with menyatakan kapasitas dari chanel transmisi, bukan ukuran kecepatan. Jika yang diterima / dikirim adalah 5 KB, untuk 5.000 MB ( 5.000.000 KB ) kita bias mengirim 1.000.0000 email atau berbagai variasi antara kirim/terima. 29. Jenis komunikasi data dapat dibedakan menurut cara komunikasinya, apa saja dan jelaskan serincinya?! Jawab : Jenis komunikasi data menurut cara komunikasinya: Jenis komunikasi data berdasarkan cara komunikasinya : Broadcast Data dikirimkan ke semua penerima Titik ke titik (point to point) Simpul yang dituju akan menerima data Teknologi switching

Upload: doni-purnama-rochadie

Post on 21-Dec-2015

13 views

Category:

Documents


6 download

DESCRIPTION

Komunikasi Data

TRANSCRIPT

Page 1: TUGAS-2 SOAL Komunikasi Data

Doni Purnama Rochadie2212111005 Tugas 2

Tugas – 2

NRT_001

27. Apayang dimaksud dengan bandwith? Untuk band with 5.000 MB, asumsikan besarnya paket data yang diterima / dikirim adalah 5 KB, berapa paket data yang dapat dikirim/diterima

Jawab :

Bandwith adalah perbedaan atau interval, antara batas teratas dan terbawah dari suatu frekuensi gelombang transmisi dalam suatu kanal komunikasi. Bandwith menujukan sejumlah data yang dapat ditransmisikan untuk satu unit waktu yang dinyatakan dalam satuan bits per second ( bps ) atau Character per second ( cps ). Band with menyatakan kapasitas dari chanel transmisi, bukan ukuran kecepatan.

Jika yang diterima / dikirim adalah 5 KB, untuk 5.000 MB ( 5.000.000 KB ) kita bias mengirim 1.000.0000 email atau berbagai variasi antara kirim/terima.

29. Jenis komunikasi data dapat dibedakan menurut cara komunikasinya, apa saja dan jelaskan serincinya?!

Jawab :

Jenis komunikasi data menurut cara komunikasinya:

Jenis komunikasi data berdasarkan cara komunikasinya :

BroadcastData dikirimkan ke semua penerima

Titik ke titik (point to point)Simpul yang dituju akan menerima data

Teknologi switching

Circuit switchingSebelum data dikirimkan, sambungan harus terjadi. Contoh : jaringan system telepon

Store and forwardData dapat dikirimkan meski sambungan gagal. Informasi disimpan dan dikirimkan bila ada hubungan, Jenis dari store forward yaitu : Message switching (berupa berita) contoh : SMS Packet switching (berupa paket data) contoh : GPRS

Page 2: TUGAS-2 SOAL Komunikasi Data

Doni Purnama Rochadie2212111005 Tugas 2

31.Apa saja metode akses komunikasi data yang anda ketahui? Jelaskan serincinya!Metode akses komunikasi data terdiri dari :

Jawab: CSMA/CD

Semua simpul yang akan berhubungan berlomba untuk mendapatkan saluran.

Token BusMenentukan hak mengirim dengan pemberitahuan khusus kepada simpul yang bersangkutan.

Token RingMerupakan paket dengan field 3 oktet di sepanjang ring sampai ada simpul yang mempunyai informasi yang harus dikirim dengan mengubah status bit.

TDMASimpul master memberikan giliran waktu transimisi. Simpul yang dapat giliran akan mengirimkan dapat minta waktu dan menunggu saatnya.

PollingSimpul master memberikan giliran transmisi. Simpul yang dapat giliran akan mengirimkan ke master, dan master yang akan menyampaikan ke tujuan.

33.Apa yang dimaksud dengan komunikasi digital multimedia broadcasting? Dan jelaskan mengenai komunikasi S-DMB & T-DMB?

Jawab:

Digital Multimedia Broadcasting adalah teknologi transmisi radio digital yang dikembangkan di Korea Selatan sebagai teknologi digital untuk pengganti radio FM.

S-DMB adalah Satelit Digital Multimedia Broadcasting atau Digital Multimedia Broadcasting yang menggunakan media satelit pada frekuensi S-Band (2,630-2,655 GHz) pada bandwidth 25 MHz.

T-DMB adalah Terresterial Digital Multimedia Broadcasting atau Digital Multimedia Broadcasting yang menggunakan media terrestrial transmitter melalui antenna pemancar dengan menara yang cukup tinggi

Page 3: TUGAS-2 SOAL Komunikasi Data

Doni Purnama Rochadie2212111005 Tugas 2

35.Gambar diagram komunikasi data model referensi OSI dan jelaskan masing-masing lapisannya!

Jawab:

Physical LayerMengirimkan dan menerima data mentah pada media fisik

Data Link LayerMenyediakan aliran data yang bebas kesalahan bagi network layer, mendeteksi/mengoreksi kesalahan akibat transmisi

Network LayerMerutekan paket, Mengendalikan kongesti, Melaksanakan internetworking

Transport LayerMenerapkan layanan transport data andal yang transparan terhadap upper layers, flow control, multiplexing, manajemen virtual circuit, serta error checking & error recovery

Page 4: TUGAS-2 SOAL Komunikasi Data

Doni Purnama Rochadie2212111005 Tugas 2

Session LayerMembentuk, me-manage, dan memutuskan session komunikasi antara entitas presentation layer

Presentation LayerMenyediakan fungsi pengkodean dan konversi untuk data dari application layer, menjamin data yang berasal dari application layer suatu sistem dapat dibaca oleh application layer di sistem yang lain

Application LayerLayer OSI yang paling dekat dengan end user, Berinteraksi dengan aplikasi perangkat lunak yang menerapkan suatu komponen untuk berkomunikasi

37.Jelaskan apa fungsi dari kriptografi?

Jawab :

Confidentiality : memberikan kerahasiaan pesan dan menyimpan data dengan menyembunyikan informasi lewat teknik-teknik enkripsi.

Message Integrity : memberikan jaminan untuk tiap bagian bahwa pesan tidak akan mengalami perubahan dari saat ia dibuat sampai saat ia dibuka.

Non repudiation : memberikan cara untuk membuktikan bahwa suatu dokumen datang dari seseorang apabila ia mencoba menyangkal memiliki dokumen tersebut.

Authentication : memberikan dua layanan. Pertama mengidentifikasi keaslian suatu pesan dan memberikan jaminan keotentikannya. Kedua untuk menguji identitas seseorang apabila ia akan memasuki sebuah system.