transfusi darah

9
Transfusi Darah Transfusi Darah

Upload: aim-aimma

Post on 28-Oct-2015

36 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Transfusi Darah

Transfusi DarahTransfusi Darah

Page 2: Transfusi Darah

Uji KompabilitasUji KompabilitasRutin diujikan : sistem ABO dan RhRutin diujikan : sistem ABO dan Rh

Usahakan : gol darah ABO dan Rh antara Usahakan : gol darah ABO dan Rh antara donor dan resipien sama, dgn cross-donor dan resipien sama, dgn cross-matched mayor dan minor negatifmatched mayor dan minor negatif

Dalam keadaan emergensi, tipe O- adalah Dalam keadaan emergensi, tipe O- adalah donor universal, tipe AB+ adalah resipien donor universal, tipe AB+ adalah resipien universaluniversal

Umumnya, Rh- aman bila diberikan pd Umumnya, Rh- aman bila diberikan pd Rh+Rh+

Page 3: Transfusi Darah

Komplikasi Transfusi = Reaksi Komplikasi Transfusi = Reaksi TransfusiTransfusi

Reaksi transfusi hemolitikReaksi transfusi hemolitik– Akibat inkompabilitas ABO Akibat inkompabilitas ABO hemolisis intravaskuler hemolisis intravaskuler– Demam/menggigil, nyeri kepala/punggung Demam/menggigil, nyeri kepala/punggung syok, DIC, ARF syok, DIC, ARF

Reaksi leukoaglutininReaksi leukoaglutinin– Rx thd antigen lekosit pd transfusi berulang/kehamilanRx thd antigen lekosit pd transfusi berulang/kehamilan– Demam/menggigil 12 jam stlh transfusi, tanpa hemolisisDemam/menggigil 12 jam stlh transfusi, tanpa hemolisis

Reaksi anafilaktikReaksi anafilaktik– Akibat adanya antibodi thd IgA donor Akibat adanya antibodi thd IgA donor bronkospasme, urtika bronkospasme, urtika

Reaksi alloimunisasiReaksi alloimunisasi– Sering pada tranfusi trombositSering pada tranfusi trombosit– Memperpendek umur komponen donor dan resipienMemperpendek umur komponen donor dan resipien– Memperburuk kondisi yang adaMemperburuk kondisi yang ada

Page 4: Transfusi Darah

PrecautionPrecaution

Overload cairan : pemberian diuretikOverload cairan : pemberian diuretik

Perdarahan ulang akibat tekanan Perdarahan ulang akibat tekanan pembuluh darah yang meningkat pembuluh darah yang meningkat (pada sirosis hati) (pada sirosis hati)

Transmisi penyakitTransmisi penyakit– Hepatitis B Hepatitis B 1 : 200.000 unit 1 : 200.000 unit– HIV HIV 1 : 250.00 unit 1 : 250.00 unit– Hepatitis C Hepatitis C 1 : 3300 unit 1 : 3300 unit

Page 5: Transfusi Darah

Transfusi Darah LengkapTransfusi Darah Lengkap= (Fresh) Whole Blood/FWB= (Fresh) Whole Blood/FWB

Indikasi FWB/WB : kehilangan darah akut Indikasi FWB/WB : kehilangan darah akut yg cukup mengakibatkan hipovelemiayg cukup mengakibatkan hipovelemia

FWB/WB akan mengganti Hb dan FWB/WB akan mengganti Hb dan mengakibatkan ekspansi volumemengakibatkan ekspansi volume

Transfusi komponen darah (PRC, FFP, dll) Transfusi komponen darah (PRC, FFP, dll) lebih diutamakan bila tidak terdapat lebih diutamakan bila tidak terdapat indikasi tersebut di atas, ok. risiko indikasi tersebut di atas, ok. risiko overload volume dan reaksi transfusioverload volume dan reaksi transfusi

Page 6: Transfusi Darah

Transfusi Sel Darah MerahTransfusi Sel Darah MerahUmum digunakan PRC (packed red cell). Umum digunakan PRC (packed red cell). WRC (washed red cell) dipergunakan WRC (washed red cell) dipergunakan untuk memperkecil risiko reaksi alergiuntuk memperkecil risiko reaksi alergiIndikasi mulai transfusi Indikasi mulai transfusi – pasien Hb 7 – 9 dgn gejala, atau kelainan pasien Hb 7 – 9 dgn gejala, atau kelainan

kardiovaskuler kardiovaskuler – pasien Hb < 7 dgn/tanpa gejalapasien Hb < 7 dgn/tanpa gejala

Satu unit PRC menaikkan Hb sekitar 1 g/dlSatu unit PRC menaikkan Hb sekitar 1 g/dlEvaluasi Hb dilakukan 6 jam pasca Evaluasi Hb dilakukan 6 jam pasca transfusitransfusi

Page 7: Transfusi Darah

Transfusi TrombositTransfusi TrombositIdeal : apheresis/plateletpharesis = Ideal : apheresis/plateletpharesis = prosedur pengambilan komponen darah prosedur pengambilan komponen darah dari donor tunggal, untuk menghindari dari donor tunggal, untuk menghindari alloimunisasi. Problem : keterbatasan alloimunisasi. Problem : keterbatasan mesin apheresismesin apheresis1 unit TC (thrombocyte concentrate) 1 unit TC (thrombocyte concentrate) diharapkan menaikkan 10.000 sel/mmk. diharapkan menaikkan 10.000 sel/mmk. Adanya antibodi thd platelet dapat Adanya antibodi thd platelet dapat mengakibatkan kenaikan AT tdk optimalmengakibatkan kenaikan AT tdk optimalEvaluasi AT dilakukan 1 dan 24 jam pasca Evaluasi AT dilakukan 1 dan 24 jam pasca transfusitransfusi

Page 8: Transfusi Darah

Transfusi PlasmaTransfusi PlasmaFresh frozen plasma (FFP) merupakan Fresh frozen plasma (FFP) merupakan sumber faktor koagulasi, fibrinogen, sumber faktor koagulasi, fibrinogen, antitrombin, protein C dan S.antitrombin, protein C dan S.

FFP diindikasikan untuk mengkoreksi FFP diindikasikan untuk mengkoreksi kondisi defisiensi faktor koagulan, misal kondisi defisiensi faktor koagulan, misal – Hemofilia A, B, von Willebrand diseaseHemofilia A, B, von Willebrand disease– Sirosis hatiSirosis hati– DICDIC

Page 9: Transfusi Darah

KEY WORDKEY WORD

BLOOD TRANSFUSION IS AN ORGAN BLOOD TRANSFUSION IS AN ORGAN TRANSPLANTATIONTRANSPLANTATION

THIS IN NOT A SIMPLE MATTERTHIS IN NOT A SIMPLE MATTER

USE IT PROPERLY AND NECESSARYUSE IT PROPERLY AND NECESSARY

BLOOD COMPONENT TRANSFUSION BLOOD COMPONENT TRANSFUSION MORE SAFE AND MORE EFECTIVE MORE SAFE AND MORE EFECTIVE THAN WHOLE BLOOD TRANFUSIONTHAN WHOLE BLOOD TRANFUSION