tinjauan yuridis normatif jaminan kesehatan … · keputusan mentri pendayagunaan aparatur negara...

19
TINJAUAN YURIDIS NORMATIF JAMINAN KESEHATAN MASYARAKAT MISKIN (JAMKESMAS) TERHADAP PERLINDUNGAN HUKUM MASYARAKAT MISKIN (Studi SK Mentri Kesehatan Nomor 686/ Menkes/ SK/ VI/ 2010) PENULISAN HUKUM OLEH MUHAMMAD MAHENDRA ABDI 07400083 UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG FAKULTAS HUKUM 2011

Upload: phamkhanh

Post on 03-Mar-2019

226 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

TINJAUAN YURIDIS NORMATIF JAMINAN KESEHATAN

MASYARAKAT MISKIN (JAMKESMAS) TERHADAP PERLINDUNGAN

HUKUM MASYARAKAT MISKIN

(Studi SK Mentri Kesehatan Nomor 686/ Menkes/ SK/ VI/ 2010)

PENULISAN HUKUM

OLEH

MUHAMMAD MAHENDRA ABDI

07400083

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG

FAKULTAS HUKUM

2011

PENULISAN HUKUM

TINJAUAN YURIDIS NORMATIF JAMINAN KESEHATAN MASYARAKAT MISKIN (JAMKESMAS) TERHADAP PERLINDUNGAN

PERLINDUNGAN MASYARAKAT MISKIN ( Studi SK Mentri Kesehatan Nomor 686/Menkes/SK/VI/2010)

Disusun dan diajukan untuk memenuhi salah satu syarat memperoleh gelar kesarjanaan dalam bidang Ilmu Hukum

Oleh:

MUHAMMAD MAHENDRA BDI

Nim : 07400083

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG

FAKULTAS HUKUM

2011

Ungkapan pribadi: Tidak ada cinta yang sejati dimuka bumi ini

Kecuali cinta orang tua kepada anaknya…..

Tiada kedamaian dimuka bumi ini

Apabila kita tidak memiliki rasa kasih sayang……

Motto: Memutuskan sesuatu tidak hanya berasal

dari pikiran yang dimiliki……

Sekali-sekali dengarkan kata hatimu……..

LEMBAR UCAPAN TERIMA KASIH

Dengan kerendahan hati dan mengucapakan puji syukur, saya Muhammad

Mehendra Abdi mengucapkan terima kasih dan penghormatan yang setinggi-

tingginya kepada:

1. Syukur Alhamdulillah kepada Allah SWT dan Nabi Muhammad SAW,

yang telah melimpahkan Rahmat, Berkah dan Ridhonya kepada

Penulis sehingga penulis dapat menyelesaikan Skripsi ini.

2. Orang Tua Tercinta Bapak H. Djailani (ALM) dan ibu Hj. Masdiana,

terima kasih untuk cinta, kasih sayang, dukungan, doa, dan juga

membesarkan penulis dengan tulus dan tiada hentinya sampai

kapanpun.

3. Kakakku tersayang Meldawaty, Muhammad Efendy, S.E, dan

Muhammad Heriady S.KM, terima kasih atas doa dan supportnya

selama ini.

4. Bapak Sidik Sunaryo, SH., M.Si. selaku Dosen Wali Kelas B, terima

kasih atas nasehat, doa, dukungan dan bimbingannya selama ini.

5. Bapak Dr. Sulardi, SH., M.Si dan Ibu Catur Wido Haruni, SH., M.Si.,

M. Hum, selaku Dosen Pembimbing skripsi yang telah banyak

membimbing dan memberikan masukan yang sangat berarti hingga

skripsi ini dapat selesai.

6. Seluruh Dosen Fakultas Hukum UMM, terimakasih atas segala ilmu

yang diberikan selama dibangku perkuliahan.

7. Sahabat – sahabatku tercinta dan seperjuangan Eka Lestaria SH, Novie

Febriani SH, dan Galuh Diena Harsiwi, terima kasih atas doa, support

dan segala perhatian kalian.

8. Kawan – kawan seperjuangan Fakultas Hukum Angkatan 2007, Good

Luck and God Bless All, I Hope Anythings and Everythings Wished

dream Came True. Amin.

9. Sahabat sekaligus keluarga baru di kosanku Khoirul Khakim, Suko

Prasetyo, S.Pd, dan seluruh penghuni kost NJ 66 terima kasih selalu

menghiburku dengan penuh canda tawa sehingga membuat

kebersamaan kita tidak akan pernah pupus dimakan zaman, serta

Bapak Dimyati sebagai pemilik kos NJ 66, terima kasih telah

memberikan ruang kamar dan dukungannya selama ini.

10. Keluarga baruku yang berada di sumberejo kab. malang, terimakasih

atas perhatian kalian selama ini yang selalu memantau perkembangan

penulis.

11. Teman-temanku sewaktu KKN . terimakasih atas semua pengalaman

dan inspirasi saat kita berada di desa Sumberejo. Dengan slogan kita

“semakin ceria, semakin gembira”.

KATA PENGANTAR

Assalamualaikum Wr. Wb

Puji syukur alhamdulilahi robbil al-amien penulis hanturkan kehadirat Allah

SWT yang telah memberikan rahmat dan hidayah serta inayah-Nya yang tak terkira

dari waktu ke waktu, sehingga penulis dapat menyelesaikan penulisan tugas akhir ini

dengan judul “TINJAUAN YURIDIS NORMATIF JAMINAN KESEHATAN

MASYARAKAT MISKIN (JAMKSMAS) TERHADAP PERLINDUNGAN

HUKUM MASYARAKAT MISKIN (STUDI SK MENKES NO

686/MENKES/SK/VI/2010)” Dengan ini penulis sadari karena Dia-lah semua ini

dapat terlaksana dengan sempurna.

Tak lupa shalawat dan salam semoga senantiasa tercurahkan terhadap

junjungan umat manusia Nabiallah Muhammad SAW, beserta keluarga, yang

senantiasa memberikan perjuangan untuk menegakkan islam dimuka bumi ini.

Dengan selesainya penulisan tugas akhir ini, perkenankanlah penulis

menyampaikan rangkaian ucapan terima kasih yang sedalam-dalamnya dan dengan

ketulusan hati kepada orang-orang yang telah berjasa dan senatiasa memberikan

bimbingan dan ilmu pengetahuan selama penulis menempuh pendidikan di Fakultas

Hukum Universitas Muhammadiyah Malang, diantaranya yakni :

1. DR. Muhadjir Effendy, M.AP, selaku Rektor Universitas Muhammadiyah

Malang berserta jajaran Pembantu Rektor untuk segala bimbingan, nasehat

serta pesan-pesan positif agar penulis dapat menjadi lebih baik selama

menempuh pendidikan di perguruan tinggi ini.

2. Bapak Sidik Sunaryo, SH., M.Si, selaku Dekan Fakultas Hukum Universitas

Muhammadiyah Malang dan selaku Dosen Wali yang tanpa mengenal

kelelahan memberikan pengawalan dan nasehat kepada penulis mulai dari

awal perkuliahan sehingga penulis dapat mengakhiri perkuliahan di Fakultas

Hukum Universitas Muhammadiyah Malang.

3. Bapak Dr. Sulardi, SH., M.Si, selaku Dosen Pembimbing I dan Kepala

Laboratorium Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah Malang, yang

telah banyak membimbing dan memberikan masukan hingga skripsi ini dapat

selesai.

4. Ibu Catur Wido Haruni, SH., M.Si., M. Hum, selaku Dosen Pembimbing II

dan juga menjabat sebagai Pembantu Dekan I, yang telah banyak

membimbing dan memberikan masukan hingga skripsi ini dapat selesai.

5. Segenap Bapak dan Ibu Dosen Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah

Malang, jasa dan pengabdian beliau-beliau, tidak terlupakan dibenak penulis

sampai dengan akhir hayat penulis.

6. Kepada ayahku H. Djailani (ALM) yang sudah tenang di alam sana dan ibu

yang sangat aku cintai Hj. Masdiana, dan saudara-saudara ku yang sangat aku

sayangi, serta keluarga besar yang selalu memberikan bantuan baik berupa

materiil dan moril serta bimbingan dan doa yang tulus dan suci selama

penulis menuntut ilmu di Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah

Malang.

7. Dan seluruh pihak yang telah membantu penulis dalam menyelesaikan

penulisan Tugas Akhir ini.

Penulisan skripsi ini sudah dikerjakan dengan sangat serius dan dibimbing

secara intensif oleh pembimbing I dan II untuk mendapatkan hasil yang semaksimal

mungkin, dan penulisan ini bermanfaat bagi mahasiswa, instansi yang berkaitan

dengan penulis angkat dan juga sebuah karya kecil yang bermanfaat bagi kita semua.

Semoga penulisan Tugas Akhir ini mampu memberikan manfaat bagi kita semua

walaupun ada ketidaktelitian ataupun keterbatasan ilmu penulis menyadari “Tiada

Gading Yang tak Retak” dan terakhir atas segala kekhilafan dan kesalahan penulis

yang pernah dilakukan, penulis memohon maaf yang sebesar-besarnya.

Billahittaufiq wal Hidayah,

Wassalamu’allaikum Wr.Wb

Malang, 5 Agustus 2011

Penulis

Muhammad Mahendra Abdi

DAFTAR ISI

Lembar Cover/ Sampul Dalam …………………………………………………… i

Lembar Pengesahan …………………………………………………………….… ii

Surat Pernyataan Penulisan Hukum Bukan Hasil Plagiat ……………………….. iii

Ungkapan Pribadi/ Motto …………………………………………………….…... iv

Lembar Ucapan Terima Kasih …………………………………………..……… .. v

Abstraksi ………………………………………...……………………………..…. vi

Kata Pengantar……………………………………………………………….……. vii

Daftar Isi ………………………………………...……………………..………... viii

Daftar Lampiran .………………………………………...…………..……….… viiii

BAB I PENDAHULUAN

A. Latar Belakang ………………………………………………………….. 1

B. Permasalahan …………………………………………………………… 11

C. Tujuan …………………………………………………………………... 12

D. Kegunaan/ Manfaat Penulisan ………………………………………….. 12

1. Manfaat Teoritis …………………………………………………….. 13

2. Manfaat Praktis ……………………………………………………... 13

E. Metode Penulisan ……………………………………………………….. 13

1. Metode Pendekatan …………………………………………………. 14

2. Jenis Bahan Hukum

a. Bahan Hukum Primer …………………………………………... 14

b. Bahan Hukum Sekunder ………………………………………... 15

3. Teknik Pungumpulan Bahan Hukum

a. Kepustakaan …………………………………………………….. 15

b. Dokumentasi ……………………………………………………. 15

4. Analisis Bahan Hukum ……………………………………………... 16

F. Sistematikan Penulisan …………………………………………………. 16

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

A. Pengertian Perlindungan Hukum …………………………………..…….. 19

1. Standar Pelayanan Medis ……………………………………..……… 21

2. Mutu Layanan Kesehatan …………………………………..………... 22

3. Standar Layanan Kesehatan ………………………………..……….... 25

4. Jaminan Mutu Layanan Kesehatan ………………………..…………. 32

5. Peningkatan Mutu Layanan Kesehatan …………………..………….. 34

6. Kedudukan Hukum Pasien ……………………………..……………. 36

B. Hak Asasi Manusia ………………………………………..……………... 41

C. Pengertian Tentang Pelayanan Publik …………………………..……….. 44

D. Pengertian Jaminan Sosial ……………………………………..………… 61

E. Pengertian Kemiskinan ………………………………………..…………. 66

F. Pengertian Negara Kesejahteraan ………………………………..………. 80

BAB III HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

A. Pengaturan hak-hak masyarakat miskin untuk mendapatkan jaminan

kesehatan masyarakat (jamkesmas) ditinjau dari SK No

686/Menkes/SK/VI/2010

1. Tata laksana kepesertaan …………………………….………………. 84

2. Tata laksana pelayanan kesehatan ……………………….…………... 85

3. Hak dalam menerima kesehatan ……………………………..………. 89

4. Prosedur mendapatkan pelayanan

a. Pelayanan kesehatan dasar ………………………………..……… 91

b. Pelayanan tingkat lanjut ………………………………..………… 92

5. Pelayanan komperhensip

a. Pelayanan Kesehatan Di Puskesmas dan Jaringannya ……..…….. 94

b. Pelayanan Kesehatan di PPK Lanjutan ……………………..……. 96

c. Pelayanan Yang di Batasi (Limititation) …………….……..…….. 97

d. Pelayanan Yang Tidak Dijamin (Exclusion) ……………..……… 98

B. Pengaturan sanksi menurut SK No 686/Menkes/SK/VI/2010, apabila

pemegang kartu jamkesmas bagi masyarakat miskin tidak dipenuhi

1. Prinsip-prinsip umum penangan keluhan/ pengaduan …………...…. 103

2. Tujuan Unit Pengaduan Masyarakat ……………………….…….…. 104

3. Prinsip Dasar Unit Pengaduan Masyarakat …………………..…….. 104

4. Pengorganisasian Unit Pengaduan Masyarakat ……………..……… 105

5. Tugas pokok dan fungsi Unit Pengaduan Masyarakat (UPM)

a. UPM pusat …………………………………………………..…... 106

b. UPM provinsi ……………………….…………………….…….. 107

c. UPM kabupaten/ kota …………………………….…………..…. 107

6. Mekanisme kerja penanganan keluhan masyarak …….…….…….… 108

7. Pelaporan

a. Di Kecamatan ………………………………..………………….. 110

b. Di Kabupaten/ Kota ……………………………..………………. 110

c. Provinsi ………………………………….……………………… 111

8. Manfaat Pengaduan Masyarakat …………………………………… 111

9. Prinsip - Prinsip Penanganan Pengaduan Peserta Jamkesmas …….. 112

10. Cara Untuk Mengajukan Gugatan ………………………..………... 115

BAB IV PENUTUP

A. Kesimpulan ………………………………………………………..……. 120

B. Saran ……………………………………………………………..……... 123

Daftar Pustaka ……………………...…………………………………..………. 126

Indeks ………………………………………………………………………..… 129

Lampiran-lampiran

DAFTAR LAMPIRAN

1. Surat Tugas Bimbingan Skripsi

2. Kartu Kendali Bimbingan Tugas Akhir

3. Kartu Bukti Peserta Seminar

4. Berita Acara Seminar Proposal Tugas Akhir

5. Daftar Hadir Peserta Seminar Proposal

6. SK Mentri Kesehatan No 686/Menkes/SK/VI/2010

DAFTAR PUSTAKA

Buku:

Adrian Sutedi, 2010, Hukum Perizinan Dalam Sektor Pelayanan Publik, Sinar Gradika, Jakarta.

Djoko Santoso, 2010, Orang Miskin Boleh Sehat, Jaring Pena, Surabaya.

Dwiyanto Agus (edi), 2005, Mewujudkan Good Govermence Melalui Pelayanan Publik, Gajah Mada University Press, Yogyakarta.

Janus Sidabalok, 2006, Hukum Perlindungan Konsumen di Indonesia Pertanggung Jawaban Menurut Hukum Perdata, Raja Grafindo, Jakarta.

Jastan, Noorsyamsu, 2010, Komentar Undang-Undang Nomor 36 Tahun 2009,

YPTIH Sultan Adam, Banjarmasin. Jastan, Noorsyamsul, dan Machli Riadi, 2010, Hukum Kesehatan, YPTIH Sultan

Adam, Banjarmasin.

Kurniawa Agung 2005, Transformasi Pelayanan Publik, Pembaruan, Yogyakarta.

Pohan Imbalo S, 2004, Jaminan Mutu Layanan Kesehatan, Penerbit Buku Kedokteran, Jakarta.

Ramdlon Naning, 1982, Aneka Asas Dan Ilmu Negara, Pt Bina Ilmu, Surabaya

Riyadi Maclis, 2010, Malpraktik Medik Dalam Kontrak Terapeutik, Selarsar, Surabaya.

Sinambela Lijan Poltak, dkk, 2006, Reformasi Pelayanan Publik: Teori, Kebijakan

Dan Implementasi, Bumi Aksara, Jakarta. Sirajuddin, dkk, 2011, Hukum Pelayanan Publik, Setara Press, Malang.

Sudikno Mortokusumo , 1999, Mengenai Hukum; Suatu Pengantar, Liberty, Yogyakarta.

Sutopo, 2000, Standar Kualitas Medik, Mandar Maju, Jakarta.

Syukri Agus Fanar, 2010, Standar Pelayanan Publik Pemda, Indonesia Quality Research Agency (IQRA), Banten.

Tutik, Titik Triwulan dan Shinta Febrina, 2010, Perlindungan Hukum Bagi Pasien, Prestasi Pustaka, Jakarta.

Wila Chandrawati Supriadi, 2001, Hukum Kedokteran, Mandar Maju, Bandung.

, Departemen kesehatan Republik Indonesia, 2005, Petunjuk Teknis Unit Pengaduan Masyarkat, Departemen Kesehatan,

, Tim peneliti Lemlit Ui, 2002, Naskah Akademik RUU Tentang

Pelayanan Publik, Jakarta. Perundang-Undangan

Undang-Undang Dasar Republik Indonesia1945

Undang-Undang Nomor 8 tahun 1999 Tentang Perlindungan Konsumen (UUPK)

Undang-Undang Nomor 29 tahun 2004 Tentang Praktik Kedokteran

Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2009 Tentang Pelayanan Publik

Undang-Undang Nomor 36 tahun 2009 Tentang Kesehatan

International Covenant on Economic, Social and Cultural Right (ICESCR)

Undang-Undang Nomor 8 Tahun 1999 Tentang Perlindungan Konsumen Undang-Undang Nomor 4 Tahun 2009 Tentang Rumah Sakit Undang-Undang Nomor 39 tahun 1999 Tentang Hak Asasi Manusia

Surat Keputusan Mentri Kesehatan Nomor 686/MENKES/SK/VI/2010 tentang Pedoman pelaksanaan Program jaminan Kesehatan Masyaraka

Keputusan Mentri Pendayagunaan Aparatur Negara (KepMenPan) Nomor 63 Tahun

2003 tentang pedoman umum penyelenggaraan pelayanan publik

Internet:

Bacaan online, “Negara kekuasaan”, http://www.bacaanonline.com.

Biro hukum depkes, “prinsisp ansuransi sosial”, http://www.birohukum-organisasi-departemen/kesehatan/R.I/html

Dedi Afandi, “hak atas kesehatan dalam presfektif ham”, 2010,

http://dediafandi.staff.unri.ac.id.

Departemen kesehatan, “pembahasan jamkesmas”, www.depkes.go.id/jamkesmas/ materi/ppt.

Departemen kesehatan, “Prinsip asuransi sosial”, http://www.ppjk.depkes.go.id.

Departemen tenaga kerja, “Apa itu jaminan sosial”, 2010, http://jamsostek.blogspot.com

Firman mmr,“ klaim INADRG”,2010, http://dreamfile.wordpress.com/2009/03/12/klaim-inadrg/

Goran Adamson, “Negara kesejahteraan”, http://www.map.ugm.ac.id/index.php,

Howirawan, tth. “hak dan kewajiban pasien. Sadarkah kita…..?”. http://ilowirawan.wordpress.com

http://id.shvoong.com/law-and-politics/1853631-perlindungan-konsumen-kesehatan-

berkaitan-dengan-malpraktek-medik

Lembaga bantuan hukum Makassar, “Hak asasi manusia”, http://www.lbh- makassar.org.

Masadmasrur, “kewajiban Negara terhadap kesejahteraan rakyat”, http://masadmasrur.blog.co.uk.

Sugengwidodo, “14 kriterian masyarakat miskin menurut standar BPS”, 2010 http://infopetadaerah.blogspot.com/2010/07/ada-14-kriteria-yang-dipergunakan-untuk.html,

INDEKS

Akses (1) Rawat inap tingkat lanjut (85)

Akuntabilitas (101) Rawat inap tingkat pertama (86)

Azas (19) Rawat jalan tingkat lanjut (87)

DUHAM (65) Rawat jalan tingkat pertama (88)

Hak asasi manusia (37) Sanksi (120)

ICESCR (65) Perlindungan Masyarkat Miskin (65)

Jaminan mutu (29) Saranan medik (5)

Jaminan sosial (58) Standar layanan kesehatan (25)

Kelembagaan (52) Sumber daya manusia (52)

Kemiskinan (63) Tanggung jawab (28)

Kepesertaan (80) Verifikasi (85)

Kesehatan (3)

Kualitas pelayanan (21)

Masyarakat miskin (70)

Mutu layanan kesehatan (22)

Negara kesejahteraan (75)

Pelayanan medik (41)

Pelayanan medik (5)

Pengaduan (109)