teori bruno h pengantar ekonomi

2
KELOMPOK 12 Diana Wulandari (21040113060022) Desita Fatimah (210401130600 Andika Rizky Setiadi (210401130600 Teori Pertumbuhan Ekonomi Menurut Bruno Hild ebrand Teori pertumbuhan ekonomi Bruno Hildebarnd menganut teori pertumbuhan ekonomi aliran historis. Dalam teori ini, pemikiran Bruno Hildebrand selalu menekankan evolusi dalam perekonomian masyarakat. Sebagai kritiknya terhadap List, bruno Hildebrand mengatakan bahwa perkembangan ekonomi bukan didasarkan pada “cara produksi” ataupun “cara konsumsi”, tetapi pada “cara distribusi” yang digunakan. Teori pertumbuhan ekonomi menurut Bruno Hildebrand membagi pertumbuhan ekonomi menjadi 3 tahap berdasarkan alat tukar yang digunakan dalam perdagangan, yaitu : 1. Masa perekonomian/pertukaran barter Perekonomian dengan barter (ditukarkan dengan barang), merupakan bentuk  perekonomian pertukaran yang paling awal. Namun di perekonomian modern ini  juga masih kita jumpai perekonomian menggunakan barter tapi lebih maju dengan seiring perkembangan zaman. Pertukaran ini masih bersifat kekeluargaan dengan ruang lingkup yang sempit. Pertukaran ini masih menggunakan sistem tawaran antara pelaku barter dengan barang yang dijadikan alat barter. Namun rata-rata antara penukar selalu deal dengan barang yang menjadi alat tukarnya karena masih menjunjung sifat kekeluargaan yang tinggi antar masyarakat. Kelemahan dari pertukaran barter ini, terjadi apabila kedua belah pihak saling membutuhkan barang yang dipertukarkan, jumlah dan ragam produk yang ditukarkan menjadi terbatas. 2. Masa perekonomian/pertukaran uang Menggunakan alat tukar berupa uang yang juga digunakan sebagai tabungan dan investasi. Namun seiring perkembangan jaman uang tidak hanya dijadikan sebagai alat tukar saja. Dalam kepustakaan teori ekonomi moneter, uang memiliki 4 kegunaan, antara lain : a. Alat tukar  b. Alat penyimpan nilai/ daya beli c. Satuan hitung d. Ukuran pembayaran masa depan (hutang piutang)

Upload: desitta-fathimah-aziz

Post on 10-Oct-2015

1.031 views

Category:

Documents


15 download

DESCRIPTION

teori ekonomi Bruno Hildebrand

TRANSCRIPT

  • 5/20/2018 Teori Bruno H pengantar ekonomi

    1/3

    KELOMPOK 12

    Diana Wulandari (21040113060022)

    Desita Fatimah (210401130600

    Andika Rizky Setiadi (210401130600

    Teori Pertumbuhan Ekonomi Menurut Bruno Hildebrand

    Teori pertumbuhan ekonomi Bruno Hildebarnd menganut teori pertumbuhan

    ekonomi aliran historis. Dalam teori ini, pemikiran Bruno Hildebrand selalu menekankan

    evolusi dalam perekonomian masyarakat. Sebagai kritiknya terhadap List, bruno Hildebrand

    mengatakan bahwa perkembangan ekonomi bukan didasarkan pada cara produksi ataupun

    cara konsumsi, tetapi pada cara distribusi yang digunakan. Teori pertumbuhan ekonomi

    menurut Bruno Hildebrand membagi pertumbuhan ekonomi menjadi 3 tahap berdasarkan alat

    tukar yang digunakan dalam perdagangan, yaitu :1. Masa perekonomian/pertukaran barter

    Perekonomian dengan barter (ditukarkan dengan barang), merupakan bentuk

    perekonomian pertukaran yang paling awal. Namun di perekonomian modern ini

    juga masih kita jumpai perekonomian menggunakan barter tapi lebih maju dengan

    seiring perkembangan zaman. Pertukaran ini masih bersifat kekeluargaan dengan

    ruang lingkup yang sempit. Pertukaran ini masih menggunakan sistem tawaran

    antara pelaku barter dengan barang yang dijadikan alat barter. Namun rata-rata

    antara penukar selalu deal dengan barang yang menjadi alat tukarnya karena masih

    menjunjung sifat kekeluargaan yang tinggi antar masyarakat.

    Kelemahan dari pertukaran barter ini, terjadi apabila kedua belah pihak saling

    membutuhkan barang yang dipertukarkan, jumlah dan ragam produk yang

    ditukarkan menjadi terbatas.

    2. Masa perekonomian/pertukaran uang

    Menggunakan alat tukar berupa uang yang juga digunakan sebagai tabungan dan

    investasi. Namun seiring perkembangan jaman uang tidak hanya dijadikan sebagai

    alat tukar saja. Dalam kepustakaan teori ekonomi moneter, uang memiliki 4

    kegunaan, antara lain :

    a. Alat tukar

    b. Alat penyimpan nilai/ daya beli

    c. Satuan hitung

    d. Ukuran pembayaran masa depan (hutang piutang)

  • 5/20/2018 Teori Bruno H pengantar ekonomi

    2/3

    KELOMPOK 12

    Diana Wulandari (21040113060022)

    Desita Fatimah (210401130600

    Andika Rizky Setiadi (210401130600

    Dibandingkan dengan perekonomian barter, jelas perekonomian uang ini jauh lebih

    efisien karena dalam perekonomian uang orang tak perlu susah payah membuang

    energi dan waktu untuk menukar produk yang dia miliki dengan produk lain yang

    dia inginkan. Selain itu, menyimpan uang jauh lebih mudah dan tidak memakan

    tempat, mudah dibawa kemana-mana.

    Dampak dari meluasnya penggunaan uang adalah pesatnya perkembangan lembaga-

    lembaga keuangan khususnya perbankan. Dengan demikian antara uang dan bank

    terdapat suatu symbiosis yang akhirnya melahirkan suatu bentuk atau systempertukaran yang lebih canggih yaitu kredit.

    3. Masa perekonomian/pertukaran dengan cara kredit

    Pertukaran dengan cara kredit merupakan kemudahan yang diberikan dalam

    perdaganagan. Seseorang dapat memiliki barang yang diinginkannya walaupun

    belum memiliki uang. Namun manusia selalu tidak puas dengan apa yang dia punya,

    manusia selalu menginginkan kelebihan. Kredit disini merupakan trobosan manusia

    untuk mempunyai suatu barang yang dia inginkan walaupun dengan uang seadanya

    dulu.

    Kelemahan pada teori perkembangan ekonomi Bruno Hildebrand, tidak menjelaskan proses

    perkembangan dari tahap tertentu ke tahap berikutnya. Selain itu, Bruno Hildebrand tidak

    memberi sumbangan yang berarti terhadap analitis di bidang ilmu ekonomi.

    Sumber :

    2009.Perkembangan Pemikiran Ekonomi (Edisi Revisi).Jakarta: PT. Grafindo Persada

  • 5/20/2018 Teori Bruno H pengantar ekonomi

    3/3