tambahan fraud

3
Employee embezzlement merupakan fraud yang terjadi ketika karyawan menipu pemberi kerja dengan melakukan pencurian terhadap aset perusahaan. Fraud tersebut dapat terjadi secara langsung maupun tidak langsung. Fraud terjadi secara langsung apabila karyawan mencuri kas perusahaan, persediaan, peralatan, atau aktiva lain. Fraud dapat juga terjadi ketika karyawan menciptakan perusahaan palsu dan membiarkan perusahaannya membayar sejumlah utang untuk benda yang sebenarnya tidak diterima oleh perusahaan. Fraud yang terjadi secara tidak langsung, terjadi ketika karyawan menerima suap dari supplier, konsumen, atau pihak diluar perusahaan lainnya untuk mengijinkan adanya harga jual yang lebih rendah, harga beli yang lebih tinggi, barang yang tidak dikirim, atau pengiriman barang berkualitas rendah.

Upload: riza-rizky-fitri

Post on 20-Dec-2015

212 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

fraud

TRANSCRIPT

Page 1: Tambahan Fraud

Employee embezzlement merupakan fraud yang terjadi ketika karyawan

menipu pemberi kerja dengan melakukan pencurian terhadap aset

perusahaan. Fraud tersebut dapat terjadi secara langsung maupun tidak

langsung. Fraud terjadi secara langsung apabila karyawan mencuri kas

perusahaan, persediaan, peralatan, atau aktiva lain. Fraud dapat juga terjadi

ketika karyawan menciptakan perusahaan palsu dan membiarkan

perusahaannya membayar sejumlah utang untuk benda yang sebenarnya

tidak diterima oleh perusahaan. Fraud yang terjadi secara tidak langsung,

terjadi ketika karyawan menerima suap dari supplier, konsumen, atau pihak

diluar perusahaan lainnya untuk mengijinkan adanya harga jual yang lebih

rendah, harga beli yang lebih tinggi, barang yang tidak dikirim, atau

pengiriman barang berkualitas rendah.

2. Management fraud adalah manipulasi yang menyesatkan atas laporan

keuangan, stockholders lenders dan semua pengguna laporan keuangan

merupakan korban dari fraud jenis ini.

3. Invesment scams merupakan fraud yang terjadi ketika seseorang

mengelabui investor untuk menanamkan sejumlah uang ke dalam investasi

yang sebenarnya tidak berharga.

4. Vendor fraud dapat terjadi akibat fraud yang dilakukan oleh vendor yang

bertindak sendiri ataupun fraud yang dilakukan melalui kolusi antara

pembeli dan vendor. Vendor fraud biasanya mengakibatkan biaya

pembelian yang lebih tinggi, pengiriman barang yang berkualitas rendah,

aupun tidak adanya pengiriman barang meskipun pembayaran telah

Page 2: Tambahan Fraud

dilakukan.

5. Customers fraud merupakan fraud yang terjadi ketika pelanggan tidak

membayar penuh barang yang dibeli, atau pelanggan menipu perusahaan

untuk memberikan sesuatu kepada mereka yang bukan merupakan haknya.

6. Miscellaneous fraud adalah fraud yang tidak termasuk kedalam lima jenis

fraud diatas digolongkan kedalam miscellaneous fraud