survey risiko - kark.or.id · c. bangunan berbatasan, d. bahan - bahan berbahaya api dan mempunyai...

14
1 SURVEY RISIKO

Upload: doannhu

Post on 20-Mar-2019

232 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: SURVEY RISIKO - kark.or.id · c. Bangunan berbatasan, d. Bahan - bahan berbahaya api dan mempunyai risiko tinggi, e. ... Memperoleh informasi tentang alat-alat pencegahan dan

1

SURVEY RISIKO

Page 2: SURVEY RISIKO - kark.or.id · c. Bangunan berbatasan, d. Bahan - bahan berbahaya api dan mempunyai risiko tinggi, e. ... Memperoleh informasi tentang alat-alat pencegahan dan

2

TUJUAN :

1. Memperoleh gambaran mengenai obyek risiko dan tingkat risiko

berdasarkan :

a. Okupasi,

b. Sejarah pembangunan,

c. Lokasi,

d. Daya tahan konstruksi bangunan,

e. Pengalaman Kerugian.

2. Memperoleh informasi underwriting untuk menetapkan luas

jaminan dan tarif yang tepat, antara lain melalui :

a. Konstruksi Bangunan,

b. Bangunan berdampingan,

c. Bangunan berbatasan,

d. Bahan - bahan berbahaya api dan mempunyai risiko tinggi,

e. Housekeeping (kebersihan dan tata letak)

Page 3: SURVEY RISIKO - kark.or.id · c. Bangunan berbatasan, d. Bahan - bahan berbahaya api dan mempunyai risiko tinggi, e. ... Memperoleh informasi tentang alat-alat pencegahan dan

3

TUJUAN : (lanjutan)

3. Memperoleh informasi tentang alat-alat pencegahan dan

perlindungan dari bahaya antara lain:

a. Jumlah alat pemadam kebakaran,

b. Jenis alat pemadam kebakaran,

c. Alarm sistem,

d. Jumlah petugas pemadam kebakaran yang terlatih,

e. Penyediaan air pemadam kebakaran

4. Memberikan jasa konsultasi, pencegahan dan mengurangi

kerugian berupa rekomendasi kepada pengelola atau

Tertanggung antara lain :

a. Tata cara penyimpanan barang-barang,

b. letak alat pemadam,

c. penggunaan listrik

Atau aspek lain agar risiko menjadi lebih baik

Page 4: SURVEY RISIKO - kark.or.id · c. Bangunan berbatasan, d. Bahan - bahan berbahaya api dan mempunyai risiko tinggi, e. ... Memperoleh informasi tentang alat-alat pencegahan dan

4

TUJUAN : (lanjutan)

5. Memberikan kesimpulan dan usulan kepada underwriter :

a. Perkiraan kesesuaian harga pertanggungan

b. Syarat dan kondisi yang akan diterapkan.

c. Tarif premi

ISI LAPORAN SURVEY :

1. JELAS : mudah dimengerti oleh underwriting

2. SINGKAT : laporan yang informatif dan tidak memberikan informasi

sama yang berulang-ulang.

3. LENGKAP: memuat informasi teknis yang penting bagi underwriting.

FORMAT LAPORAN SURVEI :

menggunakan Format Standard Laporan Survei Pasar kode 2935

Page 5: SURVEY RISIKO - kark.or.id · c. Bangunan berbatasan, d. Bahan - bahan berbahaya api dan mempunyai risiko tinggi, e. ... Memperoleh informasi tentang alat-alat pencegahan dan

5

FAKTOR YANG DIPERHATIKAN DALAM SURVEY : 1. Tim Pemadam kebakaran dan Perlengkapan Pemadam Kebakaran

2. Penataan Barang dan kebersihan

3. Bahaya lain selain kebakaran

4. Keadaan sekitar Lokasi

5. Catatan dan Pendapat Surveyor

6. Rekomnedasi perbaikan risiko

DETIL OBYEK YANG DI SURVEY : 1. Lay-out bangunan; jarak antara tiap-tiap bangunan yg ada

2. Klasifikasi konstruksi bangunan

3. Jumlah bangunan & Ukuran bangunan

4. Dinding yang terbuka untuk komunikasi internal & external, proteksi

(jika ada)

5. Lantai yang terbuka untuk anak tangga, lift & eskalator

6. Bangunan sekeliling

7. Posisi hydrant, slang pemadam & titik sprinkler

8. Skala bangunan

Page 6: SURVEY RISIKO - kark.or.id · c. Bangunan berbatasan, d. Bahan - bahan berbahaya api dan mempunyai risiko tinggi, e. ... Memperoleh informasi tentang alat-alat pencegahan dan

6

RISIKO BERDAMPINGAN DAN / ATAU BERBATASAN,

risiko berdampingan (adjacent risk) adalah risiko yang letaknya

berdampingan dan tidak memiliki jarak yang memadai untuk

dikategorikan sebagai risiko terpisah

risiko berbatasan (adjoining risk) adalah risiko yang berada dalam

satu atap.

Risiko yang berbatasan tanpa jarak (adjoining risk) dengan risiko

KARK (berada dalam satu atap) berlaku suku premi tertinggi.

Risiko berdampingan (adjacent risk) dengan risiko KAPAS berlaku

ketentuan sebagai berikut :

a) Menggunakan kode okupasi masing-masing risiko,

b) Menerapkan suku premi tertinggi diantara risiko-risiko tersebut

sesuai SE OJK dan aturan OJK terkait yang terbaru

Page 7: SURVEY RISIKO - kark.or.id · c. Bangunan berbatasan, d. Bahan - bahan berbahaya api dan mempunyai risiko tinggi, e. ... Memperoleh informasi tentang alat-alat pencegahan dan

7

a. apabila jarak antara kedua bangunan sekurang-kurangnya 2

(dua) kali tinggi bangunan risiko KAPAS, atau

b. apabila antara kedua bangunan tersebut ada tembok pemisah

yang tingginya minimal 1 (satu) meter lebih tinggi dari atap

bangunan tertinggi atau ada fire door / pintu tahan api atau

tembok tanpa lubang / jendela.

c. ditetapkan secara khusus sebagai risiko terpisah oleh

Administrator.

RISIKO TERPISAH

Risiko berbatasan tanpa jarak (adjoining risk) ditetapkan sebagai

risiko KAPAS dengan ketentuan sebagai berikut :

a) Menggunakan kode okupasi 2935.

b) Menerapkan suku premi sesuai NKR Pasar bersangkutan

RISIKO BERDAMPINGAN DAN / ATAU BERBATASAN,

Page 8: SURVEY RISIKO - kark.or.id · c. Bangunan berbatasan, d. Bahan - bahan berbahaya api dan mempunyai risiko tinggi, e. ... Memperoleh informasi tentang alat-alat pencegahan dan

8

DINOYO CITY CENTER / PASAR TERPADU DINOYO - MALANG

DINOYO CITY CENTRE (KIRI) - PASAR TERPADU DINOYO (KANAN)

Page 9: SURVEY RISIKO - kark.or.id · c. Bangunan berbatasan, d. Bahan - bahan berbahaya api dan mempunyai risiko tinggi, e. ... Memperoleh informasi tentang alat-alat pencegahan dan

9

BALIKPAPAN OCEAN SQUARE / PASAR BARU

Page 10: SURVEY RISIKO - kark.or.id · c. Bangunan berbatasan, d. Bahan - bahan berbahaya api dan mempunyai risiko tinggi, e. ... Memperoleh informasi tentang alat-alat pencegahan dan

10

BOTANIA PLAZA - BATAM

Page 11: SURVEY RISIKO - kark.or.id · c. Bangunan berbatasan, d. Bahan - bahan berbahaya api dan mempunyai risiko tinggi, e. ... Memperoleh informasi tentang alat-alat pencegahan dan

11

KAZA CITY / PASAR KAPAS KRAMPUNG SURABAYA

Page 12: SURVEY RISIKO - kark.or.id · c. Bangunan berbatasan, d. Bahan - bahan berbahaya api dan mempunyai risiko tinggi, e. ... Memperoleh informasi tentang alat-alat pencegahan dan

12

TARIF PASAR KODE 2935 – HASIL EVALUASI

semula evaluasi

JAKARTA PUSAT 11.01.17 18.00 9.00 PDPJ NANGKA BUNGUR

JAKARTA BARAT 11.02.01 18.00 9.00 PDPJ PUSAT GLODOK

JAKARTA BARAT 11.02.31 18.00 9.00 PDPJ PUSAT GROSIR PERNIAGAAN

JAKARTA SELATAN 11.03.37 18.00 9.00 PDPJ PONDOK INDAH

JAKARTA TIMUR 11.04.10 18.00 9.00 PDPJ PERUMNAS KLENDER

JAKARTA UTARA 11.05.06 36.00 9.00 PDPJ INPRES KEBON BAWANG

JAKARTA UTARA 11.05.45 18.00 9.00 FRESH MARKET / PDPJ PANTAI INDAH KAPUK

BANDUNG 12.01.74 - 9.00 KONTEMPORER SARIJADI EX SARIJADI

BANDUNG 12.01.79 18.00 9.00 CIROYOM BARU

PURWAKARTA 12.13.12 18.00 9.00 REBO SIMPANG

BOGOR 12.18.59 18.00 9.00 TAMAN TOPI SQUARE

SURAKARTA 14.33.30 18.00 9.00 PUSAT GROSIR SOLO

SURABAYA 16.01.33 18.00 9.00 KAPAS KRAMPUNG / KAZA CITY

PASURUAN 16.20.32 - 9.00 MEIKO PANDAAN SQUARE

BALIKPAPAN 23.06.04 18.00 9.00 PASAR BARU / BALIKPAPAN OCEAN SQUARE

TARIF %oNKRKOTA NAMA PASAR

Page 13: SURVEY RISIKO - kark.or.id · c. Bangunan berbatasan, d. Bahan - bahan berbahaya api dan mempunyai risiko tinggi, e. ... Memperoleh informasi tentang alat-alat pencegahan dan

13

• Untuk obyek Pertanggungan dengan akumulasi nilai

pertanggungan sampai dengan Rp. 30 milyar, survei risiko

dapat dilakukan oleh team survei KARK dan/atau yang ditunjuk

oleh Administrator KARK.

• Untuk obyek Pertanggungan dengan akumulasi nilai

Pertanggungan diatas Rp. 30 milyar survei dilakukan oleh

Independent Surveyor, dan survei/resurvei selanjutnya harus

dilakukan setiap 2 tahun oleh team survei KARK, bila dianggap

perlu dapat dilakukan oleh Independent Surveyor. Penunjukan

Independent Surveyor dilakukan oleh Administrator KARK.

Page 14: SURVEY RISIKO - kark.or.id · c. Bangunan berbatasan, d. Bahan - bahan berbahaya api dan mempunyai risiko tinggi, e. ... Memperoleh informasi tentang alat-alat pencegahan dan

14

TERIMA KASIH