surat perjanjian kerja

2
Surat Perjanjian Kerja Penyalur Tenaga Kerja Kepada Yth Bapak/Ibu : ……………………. Di Tempat Dengan rasa senang hati, kami hadir ingin membantu Bapak/ibu/Sdr (i) untuk menyediakan Pramu Wisma, agar bisa membantu atau meringankan pekerjaan Bapak/ibu/Sdr (i) di rumah. Berikut ini kami sertakan syarat-syarat yang harus dipenuhi, sebagai bentuk tanda bukti perjanjian kerja kedua belah pihak : 1. Pihak pertama (pemesan) berkewajiban membayar uang sejumlah Rp. 1.500.000,- (Satu Juta Lima Ratus Ribu Rupiah) sebagai biaya transportasi Tenaga Kerja yang akan diberangkatkan. 2. Kontrak Kerja berlaku untuk 1 (satu) tahun kerja. 3. Besar nominal gaji adalah Rp. 1.300.000,- (Satu Juta Tiga Ratus Ribu Rupiah) 4. Jaminan kerja selama 5 (lima) bulan oleh penyedia /penyalur Tenaga Kerja, apabila dalam waktu rentang tersebut tenaga kerja menguindurkan diri dengan alasan tertentu (persetujuan kedua belah pihak), maka penyedia/Penyalur Tenaga Kerja akan mengganti dengan Tenaga Kerja yang baru tanpa membebankan biaya transportasi kepada pihak pertama (pemesan). 5. Jika dalam rentang waktu Jaminan Kerja (Lima Bulan) terjadi pemutusan hubungan kerja oleh pihak pertama (pemesan) tanpa memberitahukan kepada Pihak Penyedia /Penyalur, maka Pihak Penyedia/Penyalur tidak berkewajiban mengganti Tenaga Kerja dan Tidak Mengganti biaya transportasi yang telah dikeluarkan. Demikan syarat-syarat Perjanjian Kontrak Kerja Bersama yang harus dipatuhi semua pihak, agar dikemudian hari tidak ada pihak-pihak yang merasa dirugikan.

Upload: ana-lia

Post on 02-Aug-2015

153 views

Category:

Documents


2 download

TRANSCRIPT

Page 1: Surat Perjanjian Kerja

Surat Perjanjian Kerja

Penyalur Tenaga Kerja

Kepada Yth Bapak/Ibu : …………………….

Di Tempat

Dengan rasa senang hati, kami hadir ingin membantu Bapak/ibu/Sdr (i) untuk menyediakan Pramu Wisma, agar bisa membantu atau meringankan pekerjaan Bapak/ibu/Sdr (i) di rumah.

Berikut ini kami sertakan syarat-syarat yang harus dipenuhi, sebagai bentuk tanda bukti perjanjian kerja kedua belah pihak :

1. Pihak pertama (pemesan) berkewajiban membayar uang sejumlah Rp. 1.500.000,- (Satu Juta Lima Ratus Ribu Rupiah) sebagai biaya transportasi Tenaga Kerja yang akan diberangkatkan.

2. Kontrak Kerja berlaku untuk 1 (satu) tahun kerja.3. Besar nominal gaji adalah Rp. 1.300.000,- (Satu Juta Tiga Ratus Ribu Rupiah)4. Jaminan kerja selama 5 (lima) bulan oleh penyedia /penyalur Tenaga Kerja, apabila

dalam waktu rentang tersebut tenaga kerja menguindurkan diri dengan alasan tertentu (persetujuan kedua belah pihak), maka penyedia/Penyalur Tenaga Kerja akan mengganti dengan Tenaga Kerja yang baru tanpa membebankan biaya transportasi kepada pihak pertama (pemesan).

5. Jika dalam rentang waktu Jaminan Kerja (Lima Bulan) terjadi pemutusan hubungan kerja oleh pihak pertama (pemesan) tanpa memberitahukan kepada Pihak Penyedia /Penyalur, maka Pihak Penyedia/Penyalur tidak berkewajiban mengganti Tenaga Kerja dan Tidak Mengganti biaya transportasi yang telah dikeluarkan.

Demikan syarat-syarat Perjanjian Kontrak Kerja Bersama yang harus dipatuhi semua pihak, agar dikemudian hari tidak ada pihak-pihak yang merasa dirugikan.

Akhirnya kami ucapkan terimakasih atas perhatian dan kerjasamanya.

Semoga Tuhan Yang Maha Kuasa memberkahi kita semua. Amien………

Balikpapan,…………………………………20

Pengguna Jasa Penyalur Pramu Wisma

( ) ( ) ( )

Contact Person :

Page 2: Surat Perjanjian Kerja

M. Taufik . Hp : (08195593912 / 081347328802

Alamat : Jl. Srobong RT. 21 No. 10 Prapatan-Balikpapan Selatan