studi populasi makroinvertebrata bentik yang bernilai...

16
Studi Populasi Makroinvertebrata Bentik yang Bernilai Ekonomis di Hutan Mangrove Muara Sungai Gamta, Distrik Misool Barat, Kabupaten Raja Ampat Tesis Diajukan Kepada Program Studi Magister Biologi untuk Memperoleh Gelar Master Sains Biologi (M.Si) Oleh: Mahasa Tuheteru NPM: 422012106 Program Studi Magister Biologi Universitas Kristen Satya wacana Salatiga 2014

Upload: lamngoc

Post on 27-Apr-2019

226 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Studi Populasi Makroinvertebrata Bentik yang Bernilai ...repository.uksw.edu/bitstream/123456789/12051/7/T2_422012106_Judul.pdf · Studi Populasi Makroinvertebrata Bentik yang Bernilai

Studi Populasi Makroinvertebrata Bentik

yang Bernilai Ekonomis di Hutan

Mangrove Muara Sungai Gamta, Distrik

Misool Barat, Kabupaten Raja Ampat

Tesis

Diajukan Kepada

Program Studi Magister Biologi

untuk Memperoleh Gelar Master Sains Biologi (M.Si)

Oleh:

Mahasa Tuheteru NPM: 422012106

Program Studi Magister Biologi Universitas Kristen Satya wacana

Salatiga 2014

Page 2: Studi Populasi Makroinvertebrata Bentik yang Bernilai ...repository.uksw.edu/bitstream/123456789/12051/7/T2_422012106_Judul.pdf · Studi Populasi Makroinvertebrata Bentik yang Bernilai
Page 3: Studi Populasi Makroinvertebrata Bentik yang Bernilai ...repository.uksw.edu/bitstream/123456789/12051/7/T2_422012106_Judul.pdf · Studi Populasi Makroinvertebrata Bentik yang Bernilai
Page 4: Studi Populasi Makroinvertebrata Bentik yang Bernilai ...repository.uksw.edu/bitstream/123456789/12051/7/T2_422012106_Judul.pdf · Studi Populasi Makroinvertebrata Bentik yang Bernilai

LEMBAR PENGESAHAN

Judul Tesis : Studi Populasi

Makroinvertebrata Bentik yang

Bernilai Ekonomis di Hutan

Mangrove Muara Sungai Gamta,

Distrik Misool Barat, Kabupaten

Raja Ampat

Nama Mahasiswa : Mahasa Tuheteru

NPM : 422012106

Program Studi : Magister Biologi

Menyetujui,

Drs. Soenarto Notosoedarmo, M.Sc.

Pembimbing I

Dr. Ir. Martanto Martosupono

Pembimbing II

Mengesahkan,

Ketua Program Studi Magister Biologi

Jubhar C. Mangimbulude, Ph.D.

Dinyatakan Lulus Ujian Tanggal: ______________________

Page 5: Studi Populasi Makroinvertebrata Bentik yang Bernilai ...repository.uksw.edu/bitstream/123456789/12051/7/T2_422012106_Judul.pdf · Studi Populasi Makroinvertebrata Bentik yang Bernilai

Studi Populasi Makroinvertebrata Bentik

yang Bernilai Ekonomis di Hutan

Mangrove Muara Sungai Gamta, Distrik

Misool Barat, Kabupaten Raja Ampat

Tesis

Diajukan Kepada

Program Studi Magister Biologi

untuk Memperoleh Gelar Master Sains Biologi (M.Si)

Oleh:

Mahasa Tuheteru

NPM: 422012106

Menyetujui,

Drs. Soenarto Notosoedarmo, M.Sc.

Pembimbing I

Dr. Ir. Martanto Martosupono

Pembimbing II

Mengesahkan,

Ketua Program Studi Magister Biologi

Jubhar C. Mangimbulude, Ph.D.

Page 6: Studi Populasi Makroinvertebrata Bentik yang Bernilai ...repository.uksw.edu/bitstream/123456789/12051/7/T2_422012106_Judul.pdf · Studi Populasi Makroinvertebrata Bentik yang Bernilai

PERNYATAAN KEASLIAN KARYA TULIS TESIS

Yang bertanda tangan di bawah ini,

Nama : Mahasa Tuheteru NPM : 422012106 Program Studi : Magister Biologi

Fakultas : Biologi

Menyatakan dengan sesungguhnya bahwa tesis dengan judul:

Studi Populasi Makroinvertebrata Bentik yang Bernilai Ekonomis di Hutan Mangrove Muara Sungai

Gamta, Distrik Misool Barat, Kabupaten Raja Ampat

yang dibimbing oleh:

1. Drs. Soenarto Notosoedarmo, M.Sc.2. Dr. Ir. Martanto Martosupono

adalah benar-benar hasil karya saya.

Di dalam laporan tesis ini tidak terdapat keseluruhan atau sebagian tulisan atau gagasan orang lain yang saya ambil dengan cara menyalin atau meniru dalam

bentuk rangkaian kalimat atau gambar serta simbol yang saya akui seolah-olah sebagai karya saya sendiri

tanpa memberikan pengakuan pada penulis atau sumber aslinya.

Salatiga, 28 Agustus 2014 Yang memberi pernyataan,

Mahasa Tuheteru

Page 7: Studi Populasi Makroinvertebrata Bentik yang Bernilai ...repository.uksw.edu/bitstream/123456789/12051/7/T2_422012106_Judul.pdf · Studi Populasi Makroinvertebrata Bentik yang Bernilai

PERNYATAAN PERSETUJUAN PUBLIKASI TESIS UNTUK KEPENTINGAN AKADEMIS

Sebagai sivitas akademika Universitas Kristen Satya Wacana (UKSW), saya yang bertanda tangan di bawah ini:

Nama : Mahasa Tuheteru

N P M : 422012106

Program Studi : Magister Biologi

Fakultas : Biologi

Jenis Karya : Tesis

demi untuk pengembangan ilmu pengetahuan, menyetujui

untuk memberikan kepada UKSW Hak bebas royalty

nonekslusif (non-exclusive royalty free right) atas karya

ilmiah saya berjudul :

“Studi Populasi Makroinvertebrata Bentik yang Bernilai

Ekonomis di Hutan Mangrove Muara Sungai Gamta,

Distrik Misool Barat, Kabupaten Raja Ampat”

Beserta perangkat yang ada (jika diperlukan).

Dengan hak bebas royalty noneksklusif ini, UKSW berhak

menyimpan, mengalihformatkan, mengelola dalam bentuk

data, merawat, dan memublikasikan tugas akhir saya,

selama tetap mencantumkan nama saya sebagai penulis.

Demikian pernyataan ini saya buat dengan sebenar-benarnya.

Dibuat di : Salatiga

Pada tanggal : 28 Agustus 2014

Yang menyatakan,

Mahasa Tuheteru

Page 8: Studi Populasi Makroinvertebrata Bentik yang Bernilai ...repository.uksw.edu/bitstream/123456789/12051/7/T2_422012106_Judul.pdf · Studi Populasi Makroinvertebrata Bentik yang Bernilai

Mengetahui,

Drs. Soenarto Notosoedarmo, M.Sc.

Pembimbing I

Dr. Ir. Martanto Martosupono

Pembimbing II

Page 9: Studi Populasi Makroinvertebrata Bentik yang Bernilai ...repository.uksw.edu/bitstream/123456789/12051/7/T2_422012106_Judul.pdf · Studi Populasi Makroinvertebrata Bentik yang Bernilai

i

Abstrak

Jumlah penduduk berdasarkan data Kabupaten Raja

Ampat dalam angkat tahun 2004 adalah 30.374 jiwa. Kabupaten

Raja Ampat merupakan kabupaten kepulauan dengan gugus pulau berjumlah 610, yang terdiri dari 4 pulau besar yaitu pulau

Waigeo, Batanta, Salawati, dan Misool dengan sisanya lebih dari

600 merupakan pulau-pulau kecil dan hanya 34 pulau di

antaranya tidak berpenghuni. Potensi sumberdaya pesisir

memiliki arti penting bagi pembangunan ekonomi daerah, karena

secara sosial ekonomi semua penduduk Raja Ampat mendiami pesisir dan sebagian besar bermata pencaharian sebagai nelayan.

Penelitian dilakukan pada bulan September-Oktober 2013.

Bertujuan untuk mengetahui populasi makroinvertebrata bentik

khususnya kerang yang bernilai ekonomis di hutan mangrove

muara sungai Gamta Distrik Misool Barat. Pengambilan sampel menggunakan metode petak tunggal dan peletakan plotnya secara

acak.Sampel diambil dari empat stasiun pengamatan, stasiun 1

pada pertengahan hutan mangrove dimana peletakan plotnya

secara acak dari plot 1 sampai 20. Setiap plot berukuran 1 x 1 m.

Stasiun I berjarak sekitar 100 m dari Stasiun II, Stasiun III

terletak pada bibir pantai atau sekitar 200 meter dari sungai Gamta sedangkan Stasiun IV terletak pada Perkampungan

Masyrakat Gamta. Dilihat dari ukuran hewan makroinvertebrata

yang kecil serta hidupnya terbenam di dasar lantai dalam

substrat mangrove maka pengambilan sampel dari masing-masing

plot dilakukan dengan tangan secara langsung.

Kata kunci: populasi, makroinvertebrata bentik, hutan mangrove

Page 10: Studi Populasi Makroinvertebrata Bentik yang Bernilai ...repository.uksw.edu/bitstream/123456789/12051/7/T2_422012106_Judul.pdf · Studi Populasi Makroinvertebrata Bentik yang Bernilai

ii

Abstract

The population of Raja Ampat based on the data in 2004 was

30 374 lift the soul. Raja Ampat is an archipelago districts with

groups totaling 610 islands, which consists of four major islands, namely the island Waigeo, Batanta, Salawati, and Misool with the

rest more than 600 is a small island and only 34 of the mare

uninhabited island. Potential coastal resources has significance

forregional economic development, because all socio economic

population inhabit the coastal and Raja Ampat most livelihood as a

fisherman. The study was conducted in September - October 2013. Aims to determine the benthic macroinvertebrate populations,

especially economically valuable shellfish in estuaries mangrove

forests Gamta District West Misool. Sampling method sand laying a

singles wath of the plot were randomly. Sampleswere taken from

four observation stations, station 1 at mid mangrove forest where the laying of the plot at random from each plot 1 to 20 plots

measuring 1x1 m. Station 1ist about 100 m from Station 2, Station

3 is located on the shoreline, or about 200 meters from the river

Gamta while the station is located in the Village Peoples 4 Gamta.

Judging from the size of macroinvertebrates are small animals and

life immersed in the bottom floor of the mangrove substrate, then

sampling from each plot by hand directly.

Keywords: Population, benthic macroinvertebrates, Mangrove forests

Page 11: Studi Populasi Makroinvertebrata Bentik yang Bernilai ...repository.uksw.edu/bitstream/123456789/12051/7/T2_422012106_Judul.pdf · Studi Populasi Makroinvertebrata Bentik yang Bernilai

iii

Prakata

Puji syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa atas

segala berkah dan rahmat-Nya penulis dapat

menyelesaikan penyusunan Tesis yang berjudul “Studi

Populasi Makroinvertebrata Bentik yang Bernilai

Ekonomis di Hutan Mangrove Muara Sungai Gamta,

Distrik Misool Barat. Penyusunan Tesis ini merupakan

salah satu persyaratan untuk memperoleh gelar

Magister Biologi dari Program Pascasarjana Magister

Biologi Universitas Kristen Satya Wacana (UKSW) di

Salatiga.

Penulis menyadari bahwa selama menempuh

pendidikan pascasarja sampai selesainya penyusunan

tesis ini, penulis banyak memperoleh bantuan dan

dukungan yang begitu besar dari Bapak Soenarto

Notosoedarmo,Bapak Martanto Martosupono yang telah

membimbing penulis, dan bantuan baik secara moril

maupun material dari beberapa pihak. Oleh karena itu,

pada kesempatan ini penulis menghaturkan ucapan

terima kasih kepada:

1. Bapak Rektor Universitas Kristen Satya Wacana di

Salatiga.

2. Bapak Dr. rer.nat AB Susanto, dari DIKTI selaku

pemberi Beasiswa Unggulan.

Page 12: Studi Populasi Makroinvertebrata Bentik yang Bernilai ...repository.uksw.edu/bitstream/123456789/12051/7/T2_422012106_Judul.pdf · Studi Populasi Makroinvertebrata Bentik yang Bernilai

iv

3. Pemerintah Kabupaten Raja Ampat yang ikut dalam

membiayai penulis selama menempuh pendidikan

Program Pasca Sarjana Magister Biologi di UKSW

Salatiga.

4. Bapak Jubhar. C. Mangimbulude, Ph.D, selaku

ketua Program Studi Magister Biologi

5. Para Dosen dan Staf Pascasarjana Magister Biologi

Universitas Kristen Satya Wacana (UKSW) Salatiga

yang telah mau menerima dan membimbing penulis

selama menempuh pendidikan Program Pasca

Sarjana Magister Biologi.

6. Suamiku tercinta Heri Setiawan atas curahan kasih

sayang, dukungan dan do’anya, khususnya kepada

kedua orang tuakutersayang dan Abang Baim yang

selalu memberikan motivasi, sehingga penulis dapat

selesaikan tulisan saya.

7. Masyarakat Raja Ampat khususnya masyarakat

Gamta dan Siswaku yang ikut membantu di dalam

pelaksanaan penelitian penulis

Penulis juga menyadari bahwa penulisan tesis ini

masih banyak kekurangan. Kritik dan saran dari

pembaca penulis harapakan untuk kesempurnaan tesis

ini. Akhirnya semoga tesis ini dapat bermanfaat bagi

kita semua.

Salatiga, 28 Agustus 2014

Penulis

Page 13: Studi Populasi Makroinvertebrata Bentik yang Bernilai ...repository.uksw.edu/bitstream/123456789/12051/7/T2_422012106_Judul.pdf · Studi Populasi Makroinvertebrata Bentik yang Bernilai

v

Daftar Isi

Abstrak ………………………………………………………

Abstract ………………………………………………..…….

Prakata ………………………………………….…………..

Daftar Isi ………………………………..…….…………....

Daftar Tabel ……………………………………………..….

Daftar Gambar ……………………………………………..

Daftar Grafik ……………………………………….………

I. Pengantar …………………………...………………….

A. Latar Belakang ……….…………………….……..

B. Tujuan Penelitian ……….……………………..….

II. Tinjauan Pustaka ………..…………….……………..

A. Pengertian Mollusca ………………………………

B. Bivalvia …………………..………………………….

C. Klasifikasi Karang ……..………………………….

D. Gastropoda ………………………………………….

III. Bahan dan Metode …….……….……..………………

A. Tempat dan Waktu Penelitian ……………..…..

B. Alat dan Bahan …………………….………………

C. Metode ……………………………………………….

D. Prosedur Penelitian ……………………………….

E. Analisa Data ………………………………………..

IV. Hasil dan Pembahasan ……..…….…………………

A. Hasil ……………………………..…………………..

1. Karakteristik Air Laut ………………………..

2. Pertumbuhan …………………………………..

B. Pembahasan ……………..…………………………

V. Kesimpulan ……………..…..……….…………………

Daftar Pustaka …………………………..…..…………….

i

ii

iii

v

vi

vii

viii

1

1

4

5

5

6

7

7

9

9

10

10

10

11

12

12

12

13

14

18

19

Page 14: Studi Populasi Makroinvertebrata Bentik yang Bernilai ...repository.uksw.edu/bitstream/123456789/12051/7/T2_422012106_Judul.pdf · Studi Populasi Makroinvertebrata Bentik yang Bernilai

vi

Daftar Tabel

Tabel 1.

Tabel 2.

Tabel 3.

Syarat budidaya rumput laut

Kappaphycus alvarezii ………………………

Karakteristik air pantai Kampung Lilinta

Data hasil penggukuran parameter

lingkungan pada ketiga stasiun

pengamatan ……………………………………

12

13

16

Page 15: Studi Populasi Makroinvertebrata Bentik yang Bernilai ...repository.uksw.edu/bitstream/123456789/12051/7/T2_422012106_Judul.pdf · Studi Populasi Makroinvertebrata Bentik yang Bernilai

vii

Daftar Gambar

Gambar 1. Peta lokasi penelitian di sungai

Gamta, Distrik Misool Barat,

Kabupaten Raja Ampat ………………….

9

Page 16: Studi Populasi Makroinvertebrata Bentik yang Bernilai ...repository.uksw.edu/bitstream/123456789/12051/7/T2_422012106_Judul.pdf · Studi Populasi Makroinvertebrata Bentik yang Bernilai

viii

Daftar Grafik

Grafik 1. Hasil Pertumbuhan Rumput Laut

Kappaphycus alvarezii dengan

biomassa 50 gram selama 45 hari ……

13