studi pengembangan serta penyusunan rencana...

54
Rimba Arif Rusmana NRP 2205 100 051 Dosen Pembimbing Ir. Syariffuddin Mahmudsyah, M.Eng Ir. TeguhYuwono JURUSAN TEKNIK ELEKTRO Fakultas Teknologi Industri Institut Teknologi Sepuluh Nopember Surabaya 2010 STUDI PENGEMBANGAN SERTA PENYUSUNAN RENCANA ENERGI DAN KELISTRIKAN DAERAH DI KABUPATEN BOLAANG MONGONDOW UTARA SULAWESI UTARA

Upload: phungthien

Post on 26-Aug-2019

218 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: STUDI PENGEMBANGAN SERTA PENYUSUNAN RENCANA …digilib.its.ac.id/public/ITS-Undergraduate-12634-Presentation.pdf · Harga jual energi terbarukan yang ada. 6. Penganalisisan keputusan

Rimba Arif Rusmana

NRP 2205 100 051

Dosen Pembimbing

Ir. Syariffuddin Mahmudsyah, M.Eng

Ir. TeguhYuwono

JURUSAN TEKNIK ELEKTRO

Fakultas Teknologi Industri

Institut Teknologi Sepuluh Nopember

Surabaya 2010

STUDI PENGEMBANGAN SERTA PENYUSUNAN RENCANA

ENERGI DAN KELISTRIKAN DAERAH DI KABUPATEN BOLAANG

MONGONDOW UTARA SULAWESI UTARA

Page 2: STUDI PENGEMBANGAN SERTA PENYUSUNAN RENCANA …digilib.its.ac.id/public/ITS-Undergraduate-12634-Presentation.pdf · Harga jual energi terbarukan yang ada. 6. Penganalisisan keputusan

PENDAHULUANLatar Belakang

Laju pertumbuhan ekonomi Kabupaten Bolaang Mongondow Utara yang

bernilai 6,8% menyebabkan kebutuhan energi dan tenaga listrik di Kabupaten

Bolaang Mongondow Utara menjadi besar. Rasio Elektrifikasi 58,64 %.

Kabupaten Bolaang Mongondow Utara sendiri tidak memiliki pembangkit

tenaga listrik.

Saat ini kapasitas pembangkit terpasang pada sistem sebesar 185,2 MW, namun

banyaknya pembangkit yang sudah tua dan mengalami penurunan daya

mengakibatkan kapasitas pembangkit hanya mencapai 143,6 MW. Sementara

itu, belum ada kapasitas cadangan yang cukup untuk mengantisipasi defisit daya

pada saat terjadi gangguan pada mesin pembangkit maupun saat dilakukan

pemeliharaan mesin.

Kebutuhan BBM untuk masyarakat terus meningkat. Hal ini tentunya

membutuhkan perencana energi dan ketenagalistrikan yang lebih komperhensif

dan integral, sehingga mampu mememenuhi kebutuhan masyarakat.

Berdasarkan UU No.30 tahun2009 tentang ketenagalistrikan Kabupaten Bolaang

Mongondow Utara dapat melakukan usaha penyediaan listrik sendiri

berdasarkan prinsip otonomi daerah.

Page 3: STUDI PENGEMBANGAN SERTA PENYUSUNAN RENCANA …digilib.its.ac.id/public/ITS-Undergraduate-12634-Presentation.pdf · Harga jual energi terbarukan yang ada. 6. Penganalisisan keputusan

PENDAHULUANPerumusan Masalah

Dalam pengerjaan tugas akhir ini, permasalahan yang diangkat di atas dibatasi dengan Analisis sebagai berikut:

1. Kondisi eksisting ketenagalistrikan di Kabupaten Bolaang Mongondow Utara.

2. Kondisi Indeks Pembangunan Manusia, resuksi shortfall, tingkatpendidikan, pengeluaran perkapita, dan rasio elektrifikasi diKabupaten Bolaang Mongondow Utara belum diketahui danpotensi pembangunan juga belum diketahui.

3. Peramalan kebutuhan energi listrik hingga 15 tahun mendatang.

4. Penganalisisan Ketersediaan energi baru terbarukan. Pembahasan mengenai energi baru terbarukan dan potensinya

Page 4: STUDI PENGEMBANGAN SERTA PENYUSUNAN RENCANA …digilib.its.ac.id/public/ITS-Undergraduate-12634-Presentation.pdf · Harga jual energi terbarukan yang ada. 6. Penganalisisan keputusan

PENDAHULUANPerumusan Masalah

5. Harga jual energi terbarukan yang ada.

6. Penganalisisan keputusan pemerintah Kabupaten Bolaang Mongondow Utara terkait pembangunan pembangkit untukpemenuhan kebutuhan listrik yang akan datang.

7. Kebijakan pemerintah dalam penggunaan energi untuk masa mendatang di setiap sektor.

8. Pembahasan dari sisi teknis dibatasi hanya menjelaskan mengenai prinsip kerja dan penggunaan energi baru terbarukan.

9. pembahasan dari sisi ekonomi dibatasi hanya membahas mengenai harga jual dan kemampuan daya beli energi listrik yang bersumber dari energi baru terbarukan.

Page 5: STUDI PENGEMBANGAN SERTA PENYUSUNAN RENCANA …digilib.its.ac.id/public/ITS-Undergraduate-12634-Presentation.pdf · Harga jual energi terbarukan yang ada. 6. Penganalisisan keputusan

PENDAHULUANTujuan

Tujuan dari tugas akhir ini antara lain:

Mencari suatu rujukan tentang sumber energi terbarukan dan kebutuhan energi makro yang ada di Kabupaten Bolaang Mongondow Utara sebagai acuan penyusunan Rencana Induk Energi dan Ketenagalistrikan.

Memberikan gambaran peluang investasi pengembangan energi dan kelistrikan di Kabupaten Bolaang Mongondow Utara.

Sebagai masukan dalam pemenuhan energi listrik di Kabupaten Bolaang Mongondow Utara yang mengalami krisis.

Page 6: STUDI PENGEMBANGAN SERTA PENYUSUNAN RENCANA …digilib.its.ac.id/public/ITS-Undergraduate-12634-Presentation.pdf · Harga jual energi terbarukan yang ada. 6. Penganalisisan keputusan

PENDAHULUAN Mendapatkan kajian tentang Penyusunan Rencana Induk Energi

dan Ketenagalistrikan di Kabupaten Bolaang Mongondow Utara

sesuai dengan potensi yang ada di Kabupaten Bolaang Monogndow

Utara.

mencari suatu rujukan tentang sumber energi terbarukan dan

kebutuhan energi makro yang ada di Kabupaten Bolaang

Mongondow Utara sebagai acuan Penyusunan Rencana Induk

Energi dan Ketenagalistrikan.

mendapat pedoman dasar bagi Pemerintah Kabupaten Bolaang

Mongondow Utara dalam menyusun kebijakan pembangunan dan

pengembangan energi dan kelistrikan.

Page 7: STUDI PENGEMBANGAN SERTA PENYUSUNAN RENCANA …digilib.its.ac.id/public/ITS-Undergraduate-12634-Presentation.pdf · Harga jual energi terbarukan yang ada. 6. Penganalisisan keputusan

PENDAHULUANMetodologi

Metode penelitian yang digunakan pada tugas akhir ini

adalah sebagai berikut :

Pengumpulan data sekunder (desk study)

Pra Survey (Pengumpulan Data)

Pengolahan Data

Pendukung Analisis

Analisis Energi dan Ketenagalistrikan

Kajian Prakiraan Kebutuhan Energi Listrik

Page 8: STUDI PENGEMBANGAN SERTA PENYUSUNAN RENCANA …digilib.its.ac.id/public/ITS-Undergraduate-12634-Presentation.pdf · Harga jual energi terbarukan yang ada. 6. Penganalisisan keputusan

TEORI PENUNJANGMetode Regresi Linier Berganda

Regresi adalah salah satu metode untuk membuat persamaan secara matematis

yang paling mewakili hubungan antara X dan Y. Persamaan ini disebut sebagai

persamaan regresi. Parameter yang digunakan dalam perhitungan antara lain:

Pertumbuhan jumlah pelanggan rumah tangga

Pertumbuhan jumlah pelanggan bidang bisnis

Pertumbuhan jumlah pelanggan bidang industri

Pertumbuhan jumlah pelanggan publik

Pertumbuhan jumlah penduduk

Peningkatan PDRB suatu wilayah

Energi yang terjual

Yi= 0+ 1X1i+ 2X2i+…….+ kXki

Page 9: STUDI PENGEMBANGAN SERTA PENYUSUNAN RENCANA …digilib.its.ac.id/public/ITS-Undergraduate-12634-Presentation.pdf · Harga jual energi terbarukan yang ada. 6. Penganalisisan keputusan

TEORI PENUNJANGPOTENSI ENERGI TERBARUKAN

Energi Biogas

Biogas merupakan sebuah proses produksi gas bio dari material organik dengan bantuan

bakteri. Energi yang terkandung dalam biogas tergantung dari konsentrasi metana

(CH4).

Tabel 1 Kandungan Bahan Kering danVolume Gas yang dihasilkan Setiap Jenis kotoran

JenisBanyak Tinja

(Kg/hari)

Kandungan BK

(%)

Biogas

(m3/kg.BK)

Sapi 28 20 0,023-0,040

Kambing/domba 1,13 26 0,040-0,059

Ayam 0,18 28 0,065-0,116

Itik 0,34 38 0,065-0,116

Babi 1,13 26 0,040-0,059

Manusia 0,25-0,4 23 0,020-0,028

Page 10: STUDI PENGEMBANGAN SERTA PENYUSUNAN RENCANA …digilib.its.ac.id/public/ITS-Undergraduate-12634-Presentation.pdf · Harga jual energi terbarukan yang ada. 6. Penganalisisan keputusan

TEORI PENUNJANGEnergi Biogas

Perhitungan:

Produksi kotoran tiap hari:

Sapi dengan populasi N ekor dengan rata-rata produksi kotoran tiap harinya 28 kg/harimaka produksi kotoran sapi adalah:

N x 28 = M kg/hari

Sedangkan kandungan bahan kering untuk kotoran sapi 20% maka kandungan bahankering total untuk kotoran sapi adalah:

M x 0,2 = O kg.BK

Maka potensi biogas dari kotoran sapi adalah:

O x 0,03 = P m3

Dengan demikian potensi biogas dari kotoran sapi di Kecamatan Sangkub dapatmenghasilkan energi listrik sebesar :

P m3 x 1,25 KWh = Q KWh/hari

Energi listrik dalam satu tahun = Q x 365 = R kWh/tahun

Page 11: STUDI PENGEMBANGAN SERTA PENYUSUNAN RENCANA …digilib.its.ac.id/public/ITS-Undergraduate-12634-Presentation.pdf · Harga jual energi terbarukan yang ada. 6. Penganalisisan keputusan

TEORI PENUNJANGEnergi Angin Potensi energi angin untuk setiap daerah potensi dapat dihitung dengan

menggunakan persamaan berikut :

dengan : Pa = Potensi Energi Angin dalam kWh/tahun

=

= Densitas Udara = 1,18 kg/m2

V = kecepatan angin dalam m/detik LDP = Luas (Daerah Potensi) P = Prosentase luas DP yang dipergunakan untuk energi angin al = Luas tangkapan angin dalam m2

= ¼ D2

D = Diameter rotor blade at = Luas lahan yang dibutuhkan untuk 1 (satu) turbin angin dalam m2

1

t

3 aa

100

PLDP

1000

3658v5,0Pa

27

16

Page 12: STUDI PENGEMBANGAN SERTA PENYUSUNAN RENCANA …digilib.its.ac.id/public/ITS-Undergraduate-12634-Presentation.pdf · Harga jual energi terbarukan yang ada. 6. Penganalisisan keputusan

TEORI PENUNJANGEnergi Surya Dengan mengetahui radiasi rata-rata suatu daerah bisa dihitung potensi radiasi di suatu

tempat dengan persamaan berikut:

dengan: Ps = Potensi energi surya (MW) Rs = Radiasi harian rata-rata (kW/m2) LDP = Luas daerah potensi (m2) P = Prosentase daerah potensi (%) Jika daya potensi energi radiasi dalam MW dihitung dengan asumsi bahwa dalam 1 hari

energi radiasi selama 8 jam (1/3 hari) Maka persamaan di atas menjadi persamaanberikut:

Jadi dalam setahun energi radiasi yang diterima oleh suatu daerah potensi bisa dihitung dengan persamaan berikut:

100

pLDPRsPs

8

100

pLDPRs

Ps

365100

pLDPRsPs

Page 13: STUDI PENGEMBANGAN SERTA PENYUSUNAN RENCANA …digilib.its.ac.id/public/ITS-Undergraduate-12634-Presentation.pdf · Harga jual energi terbarukan yang ada. 6. Penganalisisan keputusan

TEORI PENUNJANGEnergi Gelombang Laut

Energi yang dikandung oleh gelombang laut merupakan penjumlahan dari

energi kinetik dan energi potensial. Besarnya kandungan energi gelombang

dinyatakan dengan persamaan berikut :

dengan :

E = Energi gelombang (J/m)

= Berat jenis air

= 1025 (kg/m2)

H = Tinggi gelombang (m)

g = Gravitasi bumi = 9,8 m/s2

2

HgρE

2

Page 14: STUDI PENGEMBANGAN SERTA PENYUSUNAN RENCANA …digilib.its.ac.id/public/ITS-Undergraduate-12634-Presentation.pdf · Harga jual energi terbarukan yang ada. 6. Penganalisisan keputusan

TEORI PENUNJANGEnergi Gelombang Laut Sedangkan daya gelombang dinyatakan dengan persamaan berikut:

dengan : P = Daya gelombang (W/m) T = Perioda gelombang (det) Selanjutnya untuk mengetahui besar energi gelombang dalam jangka waktu

setahun hasil tersebut dikalikan dengan 8760 dengan asumsi bahwa ombaksecara kontinyu ada. Untuk mendapatkan potensi gelombang pada suatuDP, digunakan nilai asumsi. Nilai-nilai asumsi yang dipergunakan dalamperhitungan potensi angin yang menyebabkan gelombang yaitu panjang garispantai (PP) dan besarnya prosentase panjang garis pantai yang dipergunakanuntuk gelombang (P). Dengan demikian, persamaan diatas enjadi persamaanberikut:

dengan : PP = Panjang garis pantai P = Prosentase panjang garis pantai = 1%

8

THgρP

22

100

PPP

1000

36524

8

THgρP

22

Page 15: STUDI PENGEMBANGAN SERTA PENYUSUNAN RENCANA …digilib.its.ac.id/public/ITS-Undergraduate-12634-Presentation.pdf · Harga jual energi terbarukan yang ada. 6. Penganalisisan keputusan

ENERGI DAN KETENAGALISTRIKAN KABUPATEN BOLAANG

MONGONDOW UTARA

Dari tahun ke tahun jumlah pelanggan listrik terus mengalami kenaikan.

Selain itu sektor bisnis dan sosial juga mengalami kenaikan dari tahun ketahun.

Tahun

Jumlah Pelanggan Energi

Terjual

(Mwh)

Rumah

TanggaBisnis Industri Publik Total

1999 32,075 1,166 56 978 34,275 55.129

2000 32,891 1,194 55 1,006 35,146 57.994

2001 33,706 1,223 53 1,034 36,016 60.877

2002 34,328 1,205 50 1,088 36,671 63.599

2003 35,099 1,231 50 1,060 37,440 66.080

2004 36,308 1,462 50 1,122 38,942 70.435

2005 37,583 1,321 46 1,144 40,094 72.198

2006 37,793 1,343 45 1,161 40,342 74.945

2007 38,489 1,378 43 1,210 41,120 77.964

2008 39,186 1,412 42 1,235 41,875 80.848

Page 16: STUDI PENGEMBANGAN SERTA PENYUSUNAN RENCANA …digilib.its.ac.id/public/ITS-Undergraduate-12634-Presentation.pdf · Harga jual energi terbarukan yang ada. 6. Penganalisisan keputusan

Konsumsi Energi Primer

Jumlah penduduk Kabupaten Bolaang Mongondow Utara:

69.358 jiwa

Konsumsi energi: 32.397,359 kliter

Dengan demikian dapat diketahui bahwa kebutuhan energi

primer per kapita Kabupaten Bolaang Mongondow Utara

berada diatas energi per kapita Propinsi Sulawesi

Utara, bahkan berada diatas energi per kapita Indonesia.

Kapitaper liter 467,098 69.358

kliter 32.397,359 Kapitaper Energi

Page 17: STUDI PENGEMBANGAN SERTA PENYUSUNAN RENCANA …digilib.its.ac.id/public/ITS-Undergraduate-12634-Presentation.pdf · Harga jual energi terbarukan yang ada. 6. Penganalisisan keputusan

Konsumsi Energi Listrik

Jumlah penduduk Kabupaten Bolaang Mongondow Utara:

69.358 jiwa

Konsumsi energi: 80.848.000 kWh

Dengan demikian dapat diketahui bahwa energi per kapita

Kabupaten Bolaang Mongondow Utara berada diatas energi

per kapita Propinsi Sulawesi Utara, bahkan berada diatas

energi per kapita Indonesia.

Kapitaper kWh 1165,66 69.358

kWh 80.848.000 Kapitaper Energi

Page 18: STUDI PENGEMBANGAN SERTA PENYUSUNAN RENCANA …digilib.its.ac.id/public/ITS-Undergraduate-12634-Presentation.pdf · Harga jual energi terbarukan yang ada. 6. Penganalisisan keputusan

Analisis Human Development Indeks dengan Energi dan Kelistrikan

Kabupaten Bolaang Mongondow Utara merupakan daerah dimana rencana

pemanfaatan energi alternatif dilakukan. Dari penyusunan IPM di atas dapat

diketahui beberapa hal antara lain:

Kabupaten Bolaang Mongondow Utara mempunyai IPM Tinggi yaitu 71,84 dan

reduksi shortfallnya rendah yaitu 1,66 sehingga memungkinkan dilakukan

pembangunan di berbagai sektor.

Tingkat pendidikan di Kabupaten Bolaang Mongondow Utara tergolong rendah

dan dibawah rata-rata yaitu 81,31 sehingga kurang mendukung proses

pembangunan.

Tingkat perekonomian di Kabupaten Bolaang Mongondow Utara kurang

baik, pengeluaran perkapita di Kabupaten Bolaang Mongondow Utara bernilai

Rp. 620.130,00. diharapkan dengan adanya pemanfaatan energi terbarukan

dapat lebih meningkatkan perekonomian di berbagai sektor.

Rasio Elektrifikasi rendah yaitu 58,42% dibandingkan dengan rasio elektrifikasi

Sulawesi Utara yang bernilai 60,15% dan Indonesia yang bernilai 62,42%.

Dengan demikian perlu ada pemanfaatan sumber energi alternatif di Kabupaten

Bolaang Mongondow Utara yang akan meningkatkan rasio elektrifikasi di

Kabupaten Bolaang Mongondow Utara.

Page 19: STUDI PENGEMBANGAN SERTA PENYUSUNAN RENCANA …digilib.its.ac.id/public/ITS-Undergraduate-12634-Presentation.pdf · Harga jual energi terbarukan yang ada. 6. Penganalisisan keputusan

Analisis Pertumbuhan Ekonomi Makro di Kabupaten Bolaang Mongondow Utara

Pertumbuhan ekonomi Kabupaten Bolaang Mongondow Utara tahun2007 sebesar 6,80 persen. Laju pertumbuhan ini lebih tinggi jikadibandingkan dengan tahun 2006 yang hanya 4,23 persen. Pertumbuhan ekonomi Kabupaten Bolaang Mongondow Utara daritahun 2001 sampai dengan 2007 ditunjukkan pada tabel di bawah ini.

Dapat dilihat padaTabel diatas dimana diprediksikan pertumbuhanPDRB Kabupaten Bolaang Mongondow Utara untuk beberapa tahunkedepan akan mengalami peningkatan

Tahun 2001 2002 2003 2004 2005 2006 2007

Pertumbuhan

Ekonomi (%)3,64 3,98 3,18 3,62 3,98 4,23 6,80

Page 20: STUDI PENGEMBANGAN SERTA PENYUSUNAN RENCANA …digilib.its.ac.id/public/ITS-Undergraduate-12634-Presentation.pdf · Harga jual energi terbarukan yang ada. 6. Penganalisisan keputusan

Peramalan PDRB Kabupaten Bolaang Mongondow Utaratahun-

tahun berikutnya

Tahun Bolaang Mongondow Utara (Juta Rupiah)

2010 576.971

2011 613.689

2012 650.407

2013 687.125

2014 723.843

2015 760.561

2016 797.279

2017 833.997

2018 870.716

2019 907.434

2020 944.152

2021 980.870

2022 1.017.588

2023 1.054.306

2024 1.091.024

2025 1.127.742

Page 21: STUDI PENGEMBANGAN SERTA PENYUSUNAN RENCANA …digilib.its.ac.id/public/ITS-Undergraduate-12634-Presentation.pdf · Harga jual energi terbarukan yang ada. 6. Penganalisisan keputusan

PERAMALAN KEBUTUHAN LISTRIK

Jumlah Pelanggan Kabupaten Bolaang Mongondow Utara

Tahun

Jumlah Pelanggan Energi

Terjual

(Mwh)

Rumah

TanggaBisnis Industri Publik Total

1999 6.723 1.166 44 978 8.911 55.130

2000 7.129 1.194 45 1.006 9.374 57.994

2001 7.535 1.223 48 1.034 9.840 60.877

2002 7.941 1.205 46 1.088 10.280 63.599

2003 8.347 1.231 43 1.060 10.681 66.080

2004 8.753 1.462 48 1.122 11.385 70.436

2005 9.159 1.321 46 1.144 11.670 72.199

2006 9.565 1.343 45 1.161 12.114 74.946

2007 9.971 1.378 43 1.210 12.602 77.965

2008 10.377 1.412 44 1.235 13.068 80.848

Page 22: STUDI PENGEMBANGAN SERTA PENYUSUNAN RENCANA …digilib.its.ac.id/public/ITS-Undergraduate-12634-Presentation.pdf · Harga jual energi terbarukan yang ada. 6. Penganalisisan keputusan

Hasil Peramalan:Jumlah Pelanggan Kabupaten Bolaang Mongondow Utara

TahunEnergi terjual

(MW) Y

RT

X1

Bisnis

X2

Industri

X3

Publik

X4

Penduduk

X5

PDRB

(Juta)

X6

2010 86.591 11.476 1.480 48 1.285 72.207 576.971

2011 89.450 11.834 1.514 48 1.313 73.651 613.689

2012 92.309 12.192 1.548 49 1.341 75.095 650.407

2013 95.168 12.550 1.582 49 1.369 76.539 687.125

2014 98.028 12.908 1.616 49 1.397 77.983 723.843

2015 100.887 13.266 1.650 50 1.424 79.426 760.561

2016 103.746 13.624 1.684 50 1.452 80.870 797.279

2017 106.605 13.982 1.718 51 1.480 82.314 833.997

2018 109.464 14.340 1.752 51 1.508 83.758 870.716

2019 112.323 14.698 1.786 52 1.536 85.202 907.434

2020 115.182 15.056 1.820 52 1.564 86.646 944.152

2021 118.041 15.414 1.854 53 1.592 88.089 980.870

2022 120.900 15.772 1.888 53 1.620 89.533 1.017.588

2023 123.760 16.130 1.922 54 1.647 90.977 1.054.306

2024 126.619 16.488 1.956 54 1.675 92.421 1.091.024

2025 129.478 16.846 1.990 55 1.703 93.865 1.127.742

Page 23: STUDI PENGEMBANGAN SERTA PENYUSUNAN RENCANA …digilib.its.ac.id/public/ITS-Undergraduate-12634-Presentation.pdf · Harga jual energi terbarukan yang ada. 6. Penganalisisan keputusan

Analisis Beban Puncak peningkatan kebutuhan energi listrik tiap tahun, Pada tahun 2025

energi yang dibutuhkan untuk melayani kebutuhan beban di

Kabupaten Bolaang Mongondow Utara sebesar 129.478 MWh

daya (beban puncak) yang dibutuhkan untuk tahun 2025 adalah

sebesar 129.478/8.760 = 15 MW, (1 tahun = 8.760 jam).

terlihat bahwa mulai tahun 2009 sampai tahun 2025, kebutuhan

energi listrik di Kabupaten Bolaang Mongondow Utara terus

mengalami kenaikan dengan laju pertambahan 2,22%.

diperlukan pembangunan pembangkit-pembangkit baru guna

mengatasi kebutuhan energi listrik di Kabupaten Bolaang

Mongondow Utara untuk tahun-tahun mendatang.

Page 24: STUDI PENGEMBANGAN SERTA PENYUSUNAN RENCANA …digilib.its.ac.id/public/ITS-Undergraduate-12634-Presentation.pdf · Harga jual energi terbarukan yang ada. 6. Penganalisisan keputusan

Analisis Pertumbuhan Konsumsi Energi Listrik

Data Konsumsi Energi Listrik Persektor

Kabupaten Bolaang Mongondow Utara (MWh)

ThRumah

TanggaBisnis Industri Publik Total

1999 41.593,29 7.213,71 272,21 6.050,61 55.129

2000 44.105,10 7.386,94 278,40 6.223,84 57.994

2001 46.616,90 7.566,35 296,96 6.397,06 60.877

2002 49.128,71 7.454,99 284,59 6.731,15 63.599

2003 51.640,52 7.615,85 266,03 6.557,92 66.080

2004 54.152,32 9.044,98 296,96 6.941,49 70.435

2005 56.664,13 8.172,65 284,59 7.077,60 72.198

2006 59.175,94 8.308,76 278,40 7.182,78 74.945

2007 61.687,74 8.525,29 266,03 7.485,93 77.964

2008 64.199,55 8.735,64 272,21 7.640,59 80.848

Page 25: STUDI PENGEMBANGAN SERTA PENYUSUNAN RENCANA …digilib.its.ac.id/public/ITS-Undergraduate-12634-Presentation.pdf · Harga jual energi terbarukan yang ada. 6. Penganalisisan keputusan

Hasil Proyeksi Konsumsi Energi Listrik

Kabupaten Bolaang Mongondow Utara (MWh)

KONSUMSI ENERGI LISTRIK PER SEKTOR (MWH)

Tahun Rumah Tangga Bisnis Industri Publik JUMLAH

2010 69.223,16 9.143,36 296.96 7.951,47 86.591

2011 71.734,97 9.318,88 296.96 8.124,17 89.450

2012 74.246,78 9.494,39 303.15 8.296,87 92.309

2013 76.758,58 9.669,91 303.15 8.469,57 95.168

2014 79.270,39 9.845,42 303.15 8.642,28 98.028

2015 81.782,20 10.020,94 309.34 8.814,98 100.887

2016 84.294,00 10.196,45 309.34 8.987,68 103.746

2017 86.805,81 10.371,97 315.52 9.160,39 106.605

2018 89.317,61 10.547,48 315.52 9.333,09 109.464

2019 91.829,42 10.723,00 321.71 9.505,79 112.323

2020 94.341,23 10.898,51 321.7 9.678,49 115.182

2021 96.853,03 11.074,03 327.90 9.851,20 118.041

2022 99.364,84 11.249,54 327.90 10.023,90 120.900

2023 101.876,65 11.425,06 334.08 10.196,60 123.760

2024 104.388,45 11.600,57 334.08 10.369,31 126.619

2025 106.900,26 11.776,09 340.27 10.542,01 129.478

Page 26: STUDI PENGEMBANGAN SERTA PENYUSUNAN RENCANA …digilib.its.ac.id/public/ITS-Undergraduate-12634-Presentation.pdf · Harga jual energi terbarukan yang ada. 6. Penganalisisan keputusan

Analisis Potensi Energi dan Ketenagalistrikan di

Kabupaten Bolaang Mongondow Utara

Kondisi Eksisting Energi untuk

Ketenagalistrikan, Transportasi, dan Memasak

Prediksi Kebutuhan Energi

Analisis Pemenuhan Kebutuhan Energi

Ketenagalistrikan Transportasi Memasak

Energi Tak Terbarukan:

•Minyak: HSD; MFO; Bio

Diesel; Gasifikasi

Batubara

•Batubara

•Gas

Energi Terbarukan:

•Air

•Biomasa

•Matahari

•Laut

•Angin

Page 27: STUDI PENGEMBANGAN SERTA PENYUSUNAN RENCANA …digilib.its.ac.id/public/ITS-Undergraduate-12634-Presentation.pdf · Harga jual energi terbarukan yang ada. 6. Penganalisisan keputusan

Potensi Energi Terbarukan Di Kabupaten Bolaang

Mongondow Utara

Energi Non Fosil Sumber Daya Kapasitas Terpasang

Biogas 268.205 MWh 25 MW

Gelombang Laut 16,82 MWh 192 kW

Tenaga Surya 4,23 GWh 11,84 MW

Tenaga Angin 32,55 MWh 3,7 kW

Page 28: STUDI PENGEMBANGAN SERTA PENYUSUNAN RENCANA …digilib.its.ac.id/public/ITS-Undergraduate-12634-Presentation.pdf · Harga jual energi terbarukan yang ada. 6. Penganalisisan keputusan

Potensi Energi Biogas

Banyaknya Populasi Menurut Jenis Populasi dan Kecamatan

Kecamatan Sapi Kuda Kambing Babi Manusia

Sangkub 1.004 4 185 275 9.217

Bintauna 1.475 8 615 220 12.591

Bolang Itang Timur 1.230 900 251 12.251

Bolang Itang Barat 1.176 793 156 13.950

Kaidipang 980 4 741 107 11.200

Pinogaluman 888 86 278 306 10.149

Jumlah 6.753 102 3.512 1.315 69.358

Page 29: STUDI PENGEMBANGAN SERTA PENYUSUNAN RENCANA …digilib.its.ac.id/public/ITS-Undergraduate-12634-Presentation.pdf · Harga jual energi terbarukan yang ada. 6. Penganalisisan keputusan

Energi Biogas di Bolaang Mongondow Utara

KecamatanPotensi

(kW)

Listrik Terbangkit

Daya (kW)Energi perTahun

(MWh)

Sangkub 16.597 4.979 43.615,723

Bintauna 17.773 5.332 46.706,582

Bolang Itang Timur 21.042 6.313 55.298,603

Bolang Itang Barat 15.516 4.655 40.775,770

Kaidipang 12.374 3.712 32.519,286

Pinogaluman 18.756 5.627 49.289,654

Bolmog Utara102.057 30.617 268.205,617

Page 30: STUDI PENGEMBANGAN SERTA PENYUSUNAN RENCANA …digilib.its.ac.id/public/ITS-Undergraduate-12634-Presentation.pdf · Harga jual energi terbarukan yang ada. 6. Penganalisisan keputusan

Potensi Energi Angin

Kecepatan rata-rata angin di Kabupaten Bolaang Monogndow Utara

sebesar 2,1 Knot Sedangkan diseluruh Indonesia diperoleh 3,48

m/detik.

Perhitungan potensi tenaga angin dilakukan dengan asumsi

Diameter rotor blade yang digunakan 3 m sehingga luas tangkapan

angin untuk satu buah turbin angin sebesar 7,068 m2

Luas daerah yang dibutuhkan untuk satu turbin angin adalah 5 5

m2

Energi angin perhari diperoleh selama 8 jam (1/3 hari)

Prosentase daerah potensi yang digunakan adalah 1 % luas

Kecamatan Pinogaluman, Kecamatan Kadipang, Kecamatan

Bintauna, dan Kecamatan Sangkub.

Page 31: STUDI PENGEMBANGAN SERTA PENYUSUNAN RENCANA …digilib.its.ac.id/public/ITS-Undergraduate-12634-Presentation.pdf · Harga jual energi terbarukan yang ada. 6. Penganalisisan keputusan

Luas wilayah Kecamatan Pinogaluman, Kecamatan

Kadipang, Kecamatan Bintauna, dan Kecamatan Sangkub adalah

1.117,4 km2 sedangkan daerah yang memiliki potensi energi angin

yaitu sebesar 11,17 km2.

Sehingga potensi energi angin untuk setiap daerah:

Dengan demikian Kabupaten Bolaang Monogndow Utara memiliki

potensi sebesar dengan kapasitas pembangkitan daya energi angin

068,755

100

117.11

1000

365801.118,15,0

27

16Pa

Page 32: STUDI PENGEMBANGAN SERTA PENYUSUNAN RENCANA …digilib.its.ac.id/public/ITS-Undergraduate-12634-Presentation.pdf · Harga jual energi terbarukan yang ada. 6. Penganalisisan keputusan

Potensi Energi Surya (solar cell)Potensi energi matahari Kabupaten Bolaang Mongondow Utara dihitung berdasarkan hasil

perkalian antara Radiasi Harian Rata-rata pada suatu daerah dengan luas daerah yang

berpotensi Radiasi Harian Rata-rata energi surya adalah 5,1 kW/m2 sedangkan luas daerah

yang berpotensi energi surya sebesar 1% dari total luas Kabupaten Bolaang Mongondow

Utara, 1.856,9 km2, sedangkan durasi radiasi matahari ke bumi diasumsikan selama 8 jam

perhari. didapatkan:

Jika daya potensi energi radiasi dalam MW dihitung dengan asumsi bahwa dalam 1 hari

energi radiasi selama 8 jam:

Jadi dalam setahun energi radiasi yang diterima oleh suatu daerah potensi bisa dihitung:

MW7.94Ps

MW 11,84MW8

7.94Ps

36584,11Ps

100

19,856.11,5Ps

Page 33: STUDI PENGEMBANGAN SERTA PENYUSUNAN RENCANA …digilib.its.ac.id/public/ITS-Undergraduate-12634-Presentation.pdf · Harga jual energi terbarukan yang ada. 6. Penganalisisan keputusan

Potensi Energi Gelombang Laut

Kabupaten Bolaang Monogndow Utara memiliki wilayah yang

berhubungan langsung dengan Laut Sulawesi. Wilayah tersebut

adalah sepanjang garis pantai sebelah utara wilayah Kabupaten

Bolaang Monogndow Utara total panjang garis pantai ± 40 km.

wilayah Kabupaten Bolaang Monogndow Utara memiliki rata-rata

tinggi gelombang 1,75 m dengan periode 10 detik.

Selanjutnya untuk mengetahui besar energi gelombang dalam

jangka waktu setahun hasil tersebut dikalikan dengan 8760 dengan

asumsi bahwa ombak secara kontinyu ada.

14,38

1075,18,91025P

22

W/m62,056.480P

MWh/tahun82,16100

140

1000

36524056,480P

Page 34: STUDI PENGEMBANGAN SERTA PENYUSUNAN RENCANA …digilib.its.ac.id/public/ITS-Undergraduate-12634-Presentation.pdf · Harga jual energi terbarukan yang ada. 6. Penganalisisan keputusan

PETA KAB. Bolaang Mongondow Utara

Page 35: STUDI PENGEMBANGAN SERTA PENYUSUNAN RENCANA …digilib.its.ac.id/public/ITS-Undergraduate-12634-Presentation.pdf · Harga jual energi terbarukan yang ada. 6. Penganalisisan keputusan

Potensi Energi BiomassaPotensi Energi Biomassa yang ada di Kabupaten Bolaang monogndow

utara

Konversi Sumber Karbohidrat Menjadi Etanol

Digunakan bahan baku etanol 20% dari total produksi

Total bioetanol yang didapatkan dapat dihitung dengan cara berikut:

Jagung: 27.504 x 20% x 400 = 2.200.320 liter

Ubi kayu: 3.682 x 20% x 166.6 = 122.684 liter

Ubi Jalar: 2.283 x 20% x 125 = 57.075 liter

Total: 2.380.079 liter/tahun

Jenis bahan baku Produksi (ton/tahun)

Jagung 27.504

Ubi Kayu 3.682

Ubi Jalar 2.283

Tumbuhan Etanol liter/ton

Jagung 400

Ubi kayu 166,6

Ubi jalar 125

Page 36: STUDI PENGEMBANGAN SERTA PENYUSUNAN RENCANA …digilib.its.ac.id/public/ITS-Undergraduate-12634-Presentation.pdf · Harga jual energi terbarukan yang ada. 6. Penganalisisan keputusan

Potensi Energi Biomassa

Produksi bahan minyak nabati rata-rata 13,047 ton per hektar. Asumsi setiap ton per hektar mampu menghasilkan 1000 liter minyak nabati dan per liter minyak nabati mampu menghasilkan 0,95 liter biodiesel. luaslahan 16.695 Ha.

Produksi Biodiesel Per Hektar:

Produksi / ha = 13,047 x 1000 x 0,95

= 12.394,65 liter / ha

Produksi Biodiesel di Kabupaten Bolaang monogndow utara:

Produksi / th = 12394,65 x 16.695

= 206.929 kliter / th

Jika digunakan 20% dari seluruh bahan baku yang ada

Produksi Biodiesel di Kabupaten Bolaang monogndow utara:

206.929 kliter / th x 20% = 41.385,8 kliter.

Page 37: STUDI PENGEMBANGAN SERTA PENYUSUNAN RENCANA …digilib.its.ac.id/public/ITS-Undergraduate-12634-Presentation.pdf · Harga jual energi terbarukan yang ada. 6. Penganalisisan keputusan

Analisa Proyeksi Penggunaan Potensi Energi Primer

Sektor Rumah Tangga

Penggunaan Energi 2008 (%) 2025 (%)

BBM 44 40

LPG 6,2 10

Listrik 49,8 23

BBN - 20

Biogas - 7

BBM, 44

LPG, 6.2

Listrik;

49,8

BBM, 40

LPG, 10

Listrik, 23

BBN, 20

Biogas, 7

Page 38: STUDI PENGEMBANGAN SERTA PENYUSUNAN RENCANA …digilib.its.ac.id/public/ITS-Undergraduate-12634-Presentation.pdf · Harga jual energi terbarukan yang ada. 6. Penganalisisan keputusan

Sektor Transportasi

Penggunaan Energi 2008(%) 2025(%)

BBM 44 20

Listrik 46 47

BBN - 33

44

46

2008 (%)

BBM

Listrik

20

47

33

2025 (%)

BBM

listrik

BBN

Page 39: STUDI PENGEMBANGAN SERTA PENYUSUNAN RENCANA …digilib.its.ac.id/public/ITS-Undergraduate-12634-Presentation.pdf · Harga jual energi terbarukan yang ada. 6. Penganalisisan keputusan

Sektor Industri

Penggunaan Energi 2008 (%) 2025 (%)

BBM 44 30

Listrik 46 47

BBN 10 23

44%

46%

10%

BBM Listrik BBN

30%

47%

23%

BBM Listrik BBN

Page 40: STUDI PENGEMBANGAN SERTA PENYUSUNAN RENCANA …digilib.its.ac.id/public/ITS-Undergraduate-12634-Presentation.pdf · Harga jual energi terbarukan yang ada. 6. Penganalisisan keputusan

Analisis Harga Energi

Perhitungan Harga Energi BioGas Parameter yang diambil:

Biaya pembangkitan = US$ 950/kW

Biaya pengoperasian = 0,008 US$/kWh

Biaya perawatan = 0,02 US$/kWh

Suku bunga = 6%, 9%, 12 %

Depresiasi = 4 %

Umur operasi = 25 th

Daya yang dibangkitkan = 25 MW

Perhitungan Harga Energi PLT Angin Parameter yang diambil:

Biaya pembangkitan = US$ 2200/kW

Biaya pengoperasian = 0,015 US$/kWh

Biaya perawatan = 0,01 US$/kWh

Suku bunga = 6%, 9%, 12 %

Depresiasi = 4 %

Umur operasi = 25 th

Daya yang dibangkitkan = 3,7 kW

Page 41: STUDI PENGEMBANGAN SERTA PENYUSUNAN RENCANA …digilib.its.ac.id/public/ITS-Undergraduate-12634-Presentation.pdf · Harga jual energi terbarukan yang ada. 6. Penganalisisan keputusan

Analisis Harga Energi

Perhitungan Energi PLT Gelombang Laut Parameter yang diambil:

Biaya pembangkitan = US$ 5500/kW

Biaya pengoperasian = 0,025 US$/kWh

Biaya perawatan = 0,01 US$/kWh

Suku bunga = 6%, 9%, 12 %

Depresiasi = 4 %

Umur operasi = 25 th

Daya yang dibangkitkan = 192 kW

Perhitungan Energi PLT Surya

Parameter yang diambil:

Biaya pembangkitan = US$ 7700/kW

Biaya pengoperasian = 0,023 US$/kWh

Biaya perawatan = 0,01 US$/kWh

Suku bunga = 6%, 9%, 12 %

Depresiasi = 4 %

Umur operasi = 25 th

Daya yang dibangkitkan = 11,84 MW

Page 42: STUDI PENGEMBANGAN SERTA PENYUSUNAN RENCANA …digilib.its.ac.id/public/ITS-Undergraduate-12634-Presentation.pdf · Harga jual energi terbarukan yang ada. 6. Penganalisisan keputusan

Daya Beli Energi Listrik Rumah Tangga di Kabupaten Bolaang Mongondow

Pendapatan Perkapita = Rp. 4.157.357,-

Dengan sambungan daya pelanggan pada 900 W maka dengan asumsi power faktor 0,8 didapat sambungan daya dalam watt adalah:

Maka konsumsi listrik dalam 1 bulan didapat:

Dengan faktor beban 88,11% maka:

kWh 1 bulan = 571 kWh.

Dengan bea beban sebesar Rp. 22.500 (sesuai Keppres no. 103 tahun 2003 mengenai Tarif Dasar Listrik), sedangkan dalam penyambungan konsumen 1300 VA terdiri dari 3 golongan, yaitu :

Sehingga diperoleh biaya sebesar :

Maka dengan penjumlahan bea beban sebesar Rp. 25.000 didapat total biaya sebesar Rp. 339.024,-.

Maka daya beli listrik rumah tangga diperoleh dari perbandingan antara total biaya energi listrik dengan pengeluaran untuk energi listrik, kemudian dikalikan dengan rata-rata tarif dasar listrik di Sulawesi Utara, maka:

Jadi daya beli untuk listrik rumah tangga sebesar Rp 1.011,2 perKWh.

550,00 Rp. TDL rata-ratadengan

kWh 60 diatas III.

kWh 60 - 30 II.

kWh 30-0 I.

,-Rp.314.024Rp.550kWh 571

8811,02430 W900Bulan 1kWh

/kWh2,1.011 RpRp.550339.024,- Rp.

623.605,- Rp.

Page 43: STUDI PENGEMBANGAN SERTA PENYUSUNAN RENCANA …digilib.its.ac.id/public/ITS-Undergraduate-12634-Presentation.pdf · Harga jual energi terbarukan yang ada. 6. Penganalisisan keputusan

Jenis

Energi

Sharing Pendanaan Biaya

Pembangkitan

(US$/kW)

Total Cost (Rp./kWh)

ketPem.

(%)

Mas.

(%)i=6% i=9%

i=12

%

Biogas

80 20 950 311 307,6 315,2

Layak70 30 722,02 321,7 3321,4 323,8

60 40 541,515 342 362 384

Angin

80 20 925,92 298 314 331Layak

70 30 1.388,89 323 346 370

60 40 1.851,85 347 378 413 Layak

Gelombang

Laut

80 20 1.100 472 510 554 i=9% &

i=12% tdk

layak

70 30 1.650 533 590 710

60 40 2.200 549 570 758

Surya

80 20 492,94 425 454 489 i=9% &

i=12% tdk

layak

70 30 739,28 473 517 568

60 40 985,71 521 579 648

Sharing Pendanaan Harga Energi Listrik Energi Terbarukan

Page 44: STUDI PENGEMBANGAN SERTA PENYUSUNAN RENCANA …digilib.its.ac.id/public/ITS-Undergraduate-12634-Presentation.pdf · Harga jual energi terbarukan yang ada. 6. Penganalisisan keputusan

Analisis Keputusan Pemanfaatan Energi Terbarukan di

Kabupaten Bolaang Mongondow Ditinjau dari Segi Teknis dan

Ekonomis

Jenis EnergiTeknis

EkonomisLingkungan

Total PrioritasA B A B C

Biogas +10 +5 +5 +5 +5 +5 +35 I

Angin -5 +5 -10 +10 +10 +10 +20 IV

Surya +10 -5 -10 +10 +10 +10 +25 II

Gel. Laut +5 -5 -5 +10 +10 +10 +25 III

Teknis:

A = Cadangan bahan Baku;

B = PenguasaanTeknologi

Lingkungan:

A = Penanganan Limbah

B = Penagggulangan BilaTerjadi Pencemaran

C = Akibat pencamaranTerhadap makhluk hidup

Page 45: STUDI PENGEMBANGAN SERTA PENYUSUNAN RENCANA …digilib.its.ac.id/public/ITS-Undergraduate-12634-Presentation.pdf · Harga jual energi terbarukan yang ada. 6. Penganalisisan keputusan

Pengembangan Penggunaan Energi dan Ketenagalistrikan di

Kabupaten Bolaang Mongondow

Jenis Energi

Sektor Penggunaan

KebijakanKeputusan

PengguaanPemb. RT Indstr Trans.

Gas √ √ √ √ Pen

gem

ban

gan

Pem

anfaata su

mber

energ

i Setem

pat

Untu

k K

eperlu

an L

okal

Listrik - √ √ √

Biogas √ √ √ √

Biomassa - √ √ √

Angin √ - - -

Surya √ √ - -

Gelombang

Laut√ - - -

Air √ - - -

Page 46: STUDI PENGEMBANGAN SERTA PENYUSUNAN RENCANA …digilib.its.ac.id/public/ITS-Undergraduate-12634-Presentation.pdf · Harga jual energi terbarukan yang ada. 6. Penganalisisan keputusan

Kesimpulan Beban puncak di Kabupaten Bolaang Mongondow Utara mencapai 12,9 MW

dan belum ada pembangkit listrik sama sekali.

Kabupaten Bolaang Mongondow Utara berpotensi untuk terjadi pembangunan

di berbagai sektor dan untuk mencapai rasio elektrifikasi 100 % harus dibangun

pembangkit baru.

Berdasarkan peramalan konsumsi energi listrik hingga 2025, pembangunan

pembangkit energi listrik menggunakan EBT Biogas dengan kapasitas 25 MW

mampu memenuhi kebutuhan listrik Kabupaten Bolaang Mongondow Utara

pada tahun 2015 dengan biaya total 26 miliyar rupiah.

Jumlah energi biogas yang ada dapat digunakan untuk membangun PLT Biogas

dengan kapasitas 25 MW. Jumlah energi angin yang ada dapat digunakan sebagai

bahan baku PLT Angin 3,7 kW. Energi gelombang laut dapat digunakan untuk

membangkitkan listrik dengan PLT Gel.Laut yang berkapasitas 192 kW. Energi

surya yang tersedia dapat digunakan untuk PLT Surya 11,8 MW di Kecamatan

Bolaang Mongondow Utara.

Page 47: STUDI PENGEMBANGAN SERTA PENYUSUNAN RENCANA …digilib.its.ac.id/public/ITS-Undergraduate-12634-Presentation.pdf · Harga jual energi terbarukan yang ada. 6. Penganalisisan keputusan

Kesimpulan Harga jual energi PLT biogas Rp 315,2/kWh dengan suku bunga 12%

dan sharing pendanaan pemerintah 80% dan masyarakat 20% . Layak dibangun karena biayanya masih terjangkau oleh daya beli energi listrik masyarakat Kabupaten Bolaang Mongondow Utara.

Pemerintah Kabupaten Bolaang Mongondow Utara dapat memutuskan membangun PLT Biogas dengan kapasitas 25 MW.

Pemerintah Kabupaten Bolaang Mongondow Utara dapat melakukanprogram Diversifikasi energi dengan detail: Sektor Rumah tangga lebih ditekankan pada penggantian pemakaian BBM

dari 44 % menjadi 40% dan BBN sebanyak 20%. Pemakaian kerosin menjadiLPG (10%) dan biogas (7%).

Sektor transportasi akan ditekankan pada penggantian pemakaian BBM berupa Premium dan solar dari 44% menjadi 30% ditambah BBN dengannilai 30% berupa biopremium dan biosolar.

Sektor Industri pemakaian BBM premium dan solar sebanyak 44% turunmenjadi 30% ditambah BBN biosolar dan biopremium sebanyak 23%.

Page 48: STUDI PENGEMBANGAN SERTA PENYUSUNAN RENCANA …digilib.its.ac.id/public/ITS-Undergraduate-12634-Presentation.pdf · Harga jual energi terbarukan yang ada. 6. Penganalisisan keputusan

SARAN Perlu adanya koordinasi antara pemerintahan dengan penyedia listrik

nasional tentang harga energi primer, sehingga kebijakan yang diambil

tidak memberatkan salah satu pihak.

Strategi pembangunan ketenagalistrikan di Kabupaten Bolaang

Mongondow Utara haruslah mengutamakan pembangkit yang

memanfaatkan energi dengan efisien, ekonomis, serta ramah lingkungan.

Sehingga membawa suasana kondusif bagi pengusahaan ketenagalistrikan

daerah. Serta sedapat mungkin memberi peluang lapangan kerja seluas-

luasnya bagi masyarakat sekitar.

Masih perlunya eksplorasi energi baru terbarukan lebih lanjut, sehingga

potensi energi yang ada di Kabupaten Bolaang Mongondow Utara dapat

dimanfaatkan sebagai pembangkit, untuk mencapai rasio elektrifikasi

sesuai harapan sehingga dapat meningkatkan perekonomian di Kabupaten

Bolaang Mongondow Utara.

Page 49: STUDI PENGEMBANGAN SERTA PENYUSUNAN RENCANA …digilib.its.ac.id/public/ITS-Undergraduate-12634-Presentation.pdf · Harga jual energi terbarukan yang ada. 6. Penganalisisan keputusan

TERIMA KASIH

Page 50: STUDI PENGEMBANGAN SERTA PENYUSUNAN RENCANA …digilib.its.ac.id/public/ITS-Undergraduate-12634-Presentation.pdf · Harga jual energi terbarukan yang ada. 6. Penganalisisan keputusan

Rimba Arif Rusmana

2205 100 051

Suplemen

Seminar Tugas Akhir

Page 51: STUDI PENGEMBANGAN SERTA PENYUSUNAN RENCANA …digilib.its.ac.id/public/ITS-Undergraduate-12634-Presentation.pdf · Harga jual energi terbarukan yang ada. 6. Penganalisisan keputusan

Perbandingan Tingkat Keborosan Konsumsi Energi Perkapita Kabupaten

Bolaang Mongondow Utara dengan Propinsi Sulawesi Utara

Konsumsi energi primer perkaipta Kabupaten Bolaang Mongondow Utara =

467,098 liter/kapita

PDRB/kapita Kabupaten Bolaang Mongondow Utara = 4.478.318,66

Konsumsi energi primer perkaipta Propinsi Sulawesi Utara = 565,59

liter/kapita

PDRB/kapita Propinsi Sulawesi Utara = 12.609.979

Wilayah Konsumsi energi

primer perkapita

(liter/kapita)

PDRB/ kapita Perbandingan

Indonesia 448,34 21.678.000 48.351

Sulawesi Utara 565,59 12.609.979 22.295

Bolaang

Mongondow Utara

467,098 4.271.452 9.144

Page 52: STUDI PENGEMBANGAN SERTA PENYUSUNAN RENCANA …digilib.its.ac.id/public/ITS-Undergraduate-12634-Presentation.pdf · Harga jual energi terbarukan yang ada. 6. Penganalisisan keputusan

Analisa Keputusan Pemanfaatan Energi Terbarukan

Jenis

Energi

TeknisEkonomis

LingkunganTotal Prioritas

A B A B C

Biogas +10 +5 +5 +5 +5 +5 +35 I

Angin -5 +5 -10 +10 +10 +10 +20 IV

Surya +10 -5 -10 +10 +10 +10 +25 II

Gel. Laut +5 -5 -5 +10 +10 +10 +25 III

Kriteria Pembobotan TEKNIS

A. Cadangan bahan Baku

Sebagai asumsi, potensi sumber daya energi

dikategorikan terbukti dan potensial, selain itu

penilaian dengan angka +10 (banyak sekali), +5

(banyak), -5 (sedikit), -10 (sedikit sekali).

B. Penguasaan Teknologi

Perkiraan dalam penguasaan teknologi oleh

bangsa Indonesia dikategorikan +10 (sangat

dikuasai), +5 (dikuasai), -5 (kurang dikuasai) , dan

-10 (masih dalam penyelidikan).

EKONOMIS

Penilaian dibagi 4 (empat) bagian, yaitu mahal sekali dinilai

dengan angka (-10), mahal dengan angka (-5), murah dinilai

dengan angka (+5) dan murah sekali dinilai dengan angka (-

10).

Kriteria Pembobotan Lingkungan

A. Penanganan Limbah

Penilaian dalam penanganan limbah dibagi

menjadi 4 kategori yaitu mudah sekali dinilai

dengan angka (+10), mudah dinilai dengan angka

(+5), sulit dinilai dengan angka (-5), dan sulit

sekali dinilai dengan angka (-10).

B. Penanggulangan bila terjadi pencemaran

Penilaian sama dengan ad C.1. yang dibagi

menjadi 4 yaitu mudah sekali dinilai dengan

angka (+10), mudah dinilai dengan angka

(+5), sulit dinilai dengan angka (-5), dan sulit

sekali dinilai dengan angka (-10).

C. Akibat Pencemaran terhadap makhluk

hidup

Penilaian ini dibagi dalam 4 kategori yaitu sangat

membahayakan dinilai dengan angka (-

10), membahayakan dinilai dengan angka (-

5), kurang membahayakan dinilai dengan angka

(+5), dan tidak membahayakan dinilai dengan

angka (+10).

Page 53: STUDI PENGEMBANGAN SERTA PENYUSUNAN RENCANA …digilib.its.ac.id/public/ITS-Undergraduate-12634-Presentation.pdf · Harga jual energi terbarukan yang ada. 6. Penganalisisan keputusan

PENENTUAN DAYA BELI MASYARAKAT (1)

Dengan input data sebagai berikut:

Pengeluaran perkapita = Rp 620.130,-

Rata-rata jumlah penduduk per rumah tangga = 4 (pembulatan)

Pengeluaran untuk listrik = 10% · 4 · Rp 620.130,-

= Rp. 248.052/rumah tangga/bulan

Dengan pengeluaran sebesar Rp. 248.052, batas daya yang terpasang setiap rumah tanggaadalah 900 VA. Dengan faktor daya sebesar 0,8, maka daya untuk setiap rumah tanggatersebut menjadi

900 VA x 0,8 = 0,72 kW

Maka konsumsi listrik dalam 1 bulan didapat :

Dengan faktor beban sebesar 68,59 % maka :

Dengan bea beban sebesar Rp. 17.000 (sesuai Keppres no. 103 tahun 2003 mengenai Tarif Dasar Listrik), sedangkan dalam penyambungan konsumen 900 VA terdiri dari 3 golongan, yaitu

Factor Load2430kW 0,72Bulan 1kWh

6859,02430kW 0,72Bulan 1kWh

kWh/Bulan 57,355Bulan 1kWh

550,00 Rp. TDL rata-ratadengan

kWh 60 diatas III.

kWh 60 - 20 II.

kWh 20-0 I.

Page 54: STUDI PENGEMBANGAN SERTA PENYUSUNAN RENCANA …digilib.its.ac.id/public/ITS-Undergraduate-12634-Presentation.pdf · Harga jual energi terbarukan yang ada. 6. Penganalisisan keputusan

PENENTUAN DAYA BELI MASYARAKAT(2)

Sehingga diperoleh biaya sebesar:

Biaya total = biaya beban + biaya pemakaian

= Rp 212.563,5

Sehingga daya beli listrik masyarakat Propinsi Sulawesi Utara adalah:

195.563.5 Rp.Rp.550kWh 355,57

kWhRp.641,82/Rp.550212.563,5 Rp.

248.052 Rp.