sp keluarga dengan waham

3
1 STRATEGI PELAKSANAAN KELUARGA DENGAN PASIEN WAHAM Tindakan keperawatan untuk keluarga a. Tujuan : 1) Keluarga mampu mengidentifikasi waham pasien 2) Keluarga mampu memfasilitasi pasien untuk memenuhi kebu tuhan yang dipenuhi oleh wahamnya. 3) Keluarga mampu mempertahankan program pengobatan pasien secara optimal  b.Tindakan : 1) Diskusikan masalah yang dihadapi keluarga saat merawat pasien di rumah. 2) Diskusikan dengan keluarga tentang waham yang dialami pasien 3) Diskusikan dengan keluarga tentang: a) Cara merawat pasien waham dirumah  b) Follow up dan keteraturan pengobatan c) Lingkungan yang tepat untuk pasien. 4) Diskusikan dengan keluarga tentang obat pasien (nama obat, dosis, frekuensi, efek samping, akibat penghentian obat) 5) Diskusikan dengan keluarga kondisi pasien yang memerlukan konsultasi segera 6) Latih cara merawat 7) Menyusun rencana pulang pasien bersama keluarga.

Upload: ozzyjoema11

Post on 03-Jun-2018

270 views

Category:

Documents


1 download

TRANSCRIPT

Page 1: Sp Keluarga Dengan Waham

8/12/2019 Sp Keluarga Dengan Waham

http://slidepdf.com/reader/full/sp-keluarga-dengan-waham 1/3

1

STRATEGI PELAKSANAAN KELUARGA DENGAN PASIEN WAHAM

Tindakan keperawatan untuk keluarga

a. Tujuan :

1) Keluarga mampu mengidentifikasi waham pasien

2) Keluarga mampu memfasilitasi pasien untuk memenuhi kebutuhan yang

dipenuhi oleh wahamnya.

3) Keluarga mampu mempertahankan program pengobatan pasien secara

optimal

 b.Tindakan :

1) Diskusikan masalah yang dihadapi keluarga saat merawat pasien di rumah.

2) Diskusikan dengan keluarga tentang waham yang dialami pasien

3) Diskusikan dengan keluarga tentang:

a) Cara merawat pasien waham dirumah

 b) Follow up dan keteraturan pengobatan

c) Lingkungan yang tepat untuk pasien.

4) Diskusikan dengan keluarga tentang obat pasien (nama obat, dosis, frekuensi, efek samping,

akibat penghentian obat)

5) Diskusikan dengan keluarga kondisi pasien yang memerlukan konsultasi segera

6) Latih cara merawat

7) Menyusun rencana pulang pasien bersama keluarga.

Page 2: Sp Keluarga Dengan Waham

8/12/2019 Sp Keluarga Dengan Waham

http://slidepdf.com/reader/full/sp-keluarga-dengan-waham 2/3

2

SP 1 Keluarga : Membina hubungan saling percaya dengan keluarga; mengidentifikasi masalah

menjelaskan proses terjadinya masalah; dan obat pasien.

Orientasi: 

“Assalamu’alaikum Pak” 

”Perkenalkan saya perawat A, saya yang merawat, anak bapak, B, di ruang Elang ini” 

”Nama Bapak siapa? Senang dipanggil apa?” 

“bagaimana kalau sekarang kita membicarakan tentang masalah B dan cara merawat B di rumah

? “Bagaimana kalau kita berbincang-bincang tentang masalah anak Bapak dan cara

 perawatannya

”Kita diskusi di sini saja ya? Berapa lama Bapak punya waktu? Bagaimana kalau setengah  jam?” 

Kerja: 

”Apa masalah yang Bp/Ibu hadapi dalam merawat S? Apa yang sudah dilakukan di rumah?” 

“dalam menghadapi sikap anak ibu dan bapak yang selalu yang mengaku-ngaku sebagai

nabi,yang nyatanya bukan seorang nabimerupakan salah satu gangguan proses pikir. Untuk itu

akan saya jelaskan sikap dan cara menghadapinya. Setiap kali anak bapak ibu berkata ia adalah

seorang nabi, bapak/ibu dengan mengatakan,” bapak ibu mengerti B seorang nabi, tetapi sulit

bagi bapak?ibu untuk mempercainya karena setahu bapak/ibu semua nabi telah meninggal ”,

kedua bapak/ibu harus lebih sering memuji B jika dia melakukan hal baik, dan ketiga hal-hal ini

sebaiknya di lakukan oleh seluruh keluarga yang berinteraksi dengan B.  Bapak/ibu dapat

bercakap cakap dengab B tentang kebutuhan yang di inginkan B., misalnya misalnya dengan

mengatakan ,”bapak?ibu percaya mempunyai ke inginan dan kemampuan. Coba ceritakan pada

bapak/ibu ! B kan punya kemampuan ... (kemampuan yang pernah di miliki anak).

“keempat,katakan, “ bagaimana kalau di coba lagi sekarang  ?” jika B mau mencoba, berikan

 pujian.” 

“pak, bu B perlu minum obat agar pikiranya jadi tenang tidurnya juga tenang.obatnya ada tiga

macam , yang berwarna oranye namanya CPZ gunanya agar tenang, yang putih itu namanyaTHP gunanya supaya rileks, yang merah jambu itu namanya itu namanya HLP yang gunanya

agar pikiran tenang, semuanya harus di minum secra teratur 3 kali sehari jam 7 Pagi, jam 1 siang,

dan jam 7 malam.jangan di hentikan sebelum berkonsultasi dengan dokter.

Page 3: Sp Keluarga Dengan Waham

8/12/2019 Sp Keluarga Dengan Waham

http://slidepdf.com/reader/full/sp-keluarga-dengan-waham 3/3

3

Terminasi: 

“Baiklah waktunya sudah habis. Bagaimana perasaan Bapak setelah kita bercakap-cakap tadi?” 

“ setelah ini Coba Bapak/ibu lakukan apa yang sudah saya jelaskan setiap berkunjung ke rumah

sakit” 

« Bagaimana kalau kita betemu tiga hari lagi untuk latihan langsung kepada S ?

« Kita ketemu disini saja ya Pak, pada jam yang sama” 

« Assalamu’alaikum “ 

Mengetahui

Pembimbing Ruangan Mahasiswa

( Ns.Dwinita wulan p. S.kep ) (Abi farianda AR)

Pembimbing Akademik

( Ns. Indri Erwhani S.Kep)