sop laboratorium

Upload: dhe-ell-sofyan

Post on 08-Mar-2016

9 views

Category:

Documents


3 download

DESCRIPTION

Sop Laboratorium

TRANSCRIPT

  • STANDARD OPERATING PROCEDURES (SOP) LABORATORIUM KOMPUTER

  • No Tahapan Kegiatan

    Pelaksana

    Waktu Pelaksanaan

    Kepala Laboratorium

    Komputer

    Pelaksana pada Bagian Laboratorium

    Komputer

    1 Menyusun rancangan kegiatan

    2 Membuat draf rancangan kegiatan

    3 Mengusulkan draf rancangan kegiatan kepada Ketua/Sekretaris Program Studi

    4 Perbaikan draf dari Sekretaris Program Studi.

    5 Menyempurnakan rancangan kegiatan

    6 Mensosialisasikan kebijakan kepada staf

    7 Mengarahkan staf membuat master kopi dan menyimpan dalam file arsip rancangan kegiatan

    STANDARD OPERATING PROCEDURES (DIAGAM ALIR)

    Penyusunan rancangan kegiatan per tahun anggaran Kode:

    Tanggal Pembuatan

    Tanggal Revisi: -

    Disetujui Oleh: -

    Pelaksana: Kepala Laboratorium Komputer

  • STANDARD OPERATING PROCEDURES (DIAGRAM ALIR)

    Koordinasi dengan unit lain yang terkait Kode:

    TanggalPembuatan

    Tanggal Revisi: -

    Disetujui Oleh: -

    Pelaksana: Kepala Laboratorium Komputer

    No Tahapan Kegiatan

    Pelaksana

    Waktu Pelaksanaan

    Kepala Laboratorium

    Komputer

    Pelaksana pada Bagian Laboratorium

    Komputer

    1 Mengarahkan Pelaksana untuk melakukan dan menyiapkan pertemuan/rapat dengan unit lain yang terkait

    2 Mengkoordinasikan pelaksanaan tugas dengan unit lain yang terkait untuk mendapatkan kesepakatan dalam pelaksanaan tugas

  • STANDARD OPERATING PROCEDURES (DIAGRAM ALIR)

    Pelaporan kegiatan lab komputer pada akhir tahun anggaran kepada Ketua -

    Kode:

    TanggalPembuatan

    Tanggal Revisi: -

    Disetujui Oleh: -

    Pelaksana: Kepala Laboratorium Komputer

    No Tahapan Kegiatan

    Pelaksana

    Waktu Pelaksanaan

    Kepala Laboratorium

    Komputer

    Pelaksana pada Bagian Laboratorium

    Komputer

    1 Mengarahkan Pelaksana untuk melakukan dan menyiapkan pertemuan/rapat dengan unit lain yang terkait

    2 Mengkoordinasikan pelaksanaan tugas dengan unit lain yang terkait untuk mendapatkan kesepakatan dalam pelaksanaan tugas

  • STANDARD OPERATING PROCEDURES (DIAGRAM ALIR)

    Koordinasi kegiatan/program lab komputer kepada jajarannya

    Kode:

    TanggalPembuatan

    Tanggal Revisi: -

    Disetujui Oleh: -

    Pelaksana: Kepala Laboratorium Komputer

    No Tahapan Kegiatan

    Pelaksana

    Waktu Pelaksanaan

    Kepala Laboratorium

    Komputer

    Pelaksana pada Bagian Laboratorium

    Komputer

    1 Memberikan arahan kepada staf terhadap rencana kegiatan yang akan dilaksanakan di laboratorium komputer

    2 Mengadakan rapat koordinasi dengan semua staf mengenai kegiatan yang akan dilaksanakan

    3 Memberi arahan kepada semua staf mengenai tugas pokok dan fungsi masing-masing sesuai dengan kegiatan yang akan dilaksanakan

    4 Mengadakan pengawasan/kontrol terhadap kinerja semua staf sesuai dengan tupoksi masing-masing

    5 Kepala lab memberikan evaluasi terhadap kinerja staf

  • STANDARD OPERATING PROCEDURES (DIAGAM ALIR)

    Pengaturan pelayanan pemanfaatan Laboratorium Komputer

    Kode:

    TanggalPembuatan

    Tanggal Revisi: -

    Disetujui Oleh: -

    Pelaksana: Kepala Laboratorium Komputer

    No Tahapan Kegiatan

    Pelaksana

    Waktu Pelaksanaan

    Kepala Laboratorium

    Komputer

    Pelaksana pada Bagian Laboratorium

    Komputer

    1 Mengarahkan Mahasiswa untuk mendaftarkan laptop/notebook ke Laboratorium Komputer

    2 Mengarahkan Mahasiswa untuk menyerahkan foto copy Kartu Tanda Mahasiswa (KTM) yang masih aktif (semester berjalan)

    3 Mengarahkan Pelaksana Laboratorium Komputer untuk mengaktivasi jaringan Wifi kepada Mahasiswa yang telah registrasi

  • STANDARD OPERATING PROCEDURES (DIAGRAM ALIR)

    Pemberian pelayanan website Kode:

    TanggalPembuatan

    Tanggal Revisi: -

    Disetujui Oleh: -

    Pelaksana: Kepala Laboratorium Komputer

    No Tahapan Kegiatan

    Pelaksana

    Waktu Pelaksanaan

    Kepala Laboratorium

    Komputer

    Pelaksana pada Bagian Laboratorium

    Komputer

    1 Mengarahkan kepada pengguna website (Dosen, Mahasiswa, Dll) untuk mengajukan permohonan kepada Kepala Laboratorium Komputer

    2 Mengarahkan kepada pengguna website (Dosen, Mahasiswa, Dll) untuk draft yang akan ditempatkan di website harus sudah siap layout (final)

    3 Mengarahkan Pelaksana Laboratorium untuk menginput draft ke website

  • STANDARD OPERATING PROCEDURES (DIAGRAM ALIR)

    Pemeliharaan Sistem Akademik Kode:

    Tanggal Pembuatan

    Tanggal Revisi: -

    Disetujui Oleh: -

    Pelaksana: Kepala Laboratorium Komputer

    No Tahapan Kegiatan

    Pelaksana

    Waktu Pelaksanaan

    Kepala Laboratorium

    Komputer

    Pelaksana pada Bagian Laboratorium

    Komputer

    1 Menjadwalkan pemeliharaan sistem akademik yang meliputi Sistem Akademik (Intranet/Internet), sistem Ijazah, sistem Absensi

  • STANDARD OPERATING PROCEDURES (DIAGRAM ALIR)

    Pembuatan laporan Kode:

    TanggalPembuatan

    Tanggal Revisi: -

    Disetujui Oleh: -

    Pelaksana: Kepala Laboratorium Komputer

    No Tahapan Kegiatan

    Pelaksana

    Waktu Pelaksanaan

    Kepala Laboratorium

    Komputer

    Pelaksana pada Bagian Laboratorium

    Komputer

    1 Menginventarisasi laporan

    2 Mengidentifikasi laporan

    3 Menyusun laporan

    4 Mengetik laporan yang telah disusun

    5 Menyerahkan laporan kepada Kepala Laboratoium Komputer sebagai bahan pertanggungjawaban dan untuk kemudian diserahkan kepada Sekretaris Program Studi untuk ditindaklanjuti

  • STANDARD OPERATING PROCEDURES (DIAGRAM ALIR) Pengadaan hubungan kerja sama dengan pihak pejabat di lingkungan lembaga

    Kode:

    Tanggal Pembuatan

    Tanggal Revisi: -

    Disetujui Oleh: -

    Pelaksana: Kepala Laboratorium Komputer

    No Tahapan Kegiatan

    Pelaksana

    Waktu Pelaksanaan

    Kepala Laboratorium

    Komputer

    Ketua/ Sekreatris Program

    Studi

    Pejabat Lingkungan

    Lembaga

    1 Menyusun usulan rencana program kerjasama

    2 Mengajukan pembahasan program kerjasama dengan Ketua/Sekretaris Program Studi

    3 Menerima pengajuan pembahasan program kerjasama dari Kepala Laboratorim Komputer

    4 Memperbaiki program kerjasama sesuai dengan hasil usulan

    5 Menyempurnakan program kerjasama

    6 Mengadakan rapat kerjasama dan membina hubungan baik dengan pejabat dilingkungan lembaga

    7 Rapat kerjasama dengan Kepala Laboratorium Komputer

  • STANDARD OPERATING PROCEDURES (DIAGRAM ALIR) Pengadaan kerja sama dengan pihak luar Kode:

    Tanggal Pembuatan

    Tanggal Revisi: -

    Disetujui Oleh: -

    Pelaksana: Kepala Laboratorium Komputer

    No Tahapan Kegiatan

    Pelaksana

    Waktu Pelaksanaan

    Kepala Laboratorium

    Komputer

    Pihak Luar Lembaga

    (?)

    1 Menyusun program kerjasama dengan pihak luar lembaga

    2 Menyusun program kerjasama dengan pihak Laboratorium Komputer

    3 Membina hubungan baik dengan pihak luar lembaga

    4 Mengikuti pertemuan tentang kerja sama yang diselenggarakan pihak luar lembaga

    5 Ikut serta dalam keanggotaan suatu jaringan/forum kerjasama antar laboratorium

  • STANDARD OPERATING PROCEDURES (DIAGRAM ALIR)

    Penyusunan data anggaran Kode:

    TanggalPembuatan

    Tanggal Revisi: -

    Disetujui Oleh: -

    Pelaksana: Kepala Laboratorium Komputer

    No Tahapan Kegiatan

    Pelaksana

    Waktu Pelaksanaan

    Kepala Laboratorium

    Komputer

    Ketua/ Sekretaris Program

    Studi

    1 Menyusun usulan program berserta rencana program

    2 Mengajukan pembahasan program dan rencana anggaran

    3 Mengkompilasi seluruh rencana anggaran menjadi anggaran

    4 Memperbaiki program dan rencana anggaran sesuai dengan hasil usulan

    5 Mengajukan draft perbaikan anggaran

    6 Menyempurnakan anggaran

    5 Mengusulkan usulan ke pejabat yang berwenang

  • No Tahapan Kegiatan

    Pelaksana

    Waktu Pelaksanaan

    Kepala Laboratorium

    Komputer

    Ketua/ Sekretaris Program

    Studi

    6 Mengarsipkan RAB dalam file keuangan

  • STANDARD OPERATING PROCEDURES (DIAGRAM ALIR)

    Pemeliharaan dan pengolahan jaringan otomasi Kode:

    TanggalPembuatan

    Tanggal Revisi: -

    Disetujui Oleh: -

    Pelaksana: Kepala Laboratorium

    No Tahapan Kegiatan

    Pelaksana

    Waktu Pelaksanaan

    Kepala Laboratorium

    Ketua/ Sekretaris

    Program Studi

    1 Melakukan pengecekan konfigurasi LAN

    2 Melakukan pengetesan interkoneksi

    3 Melakukan pengecekan kelayakan fisik

    4 Melakukan penggantian terhadap konektor kabel RJ45 yang telah aus karena pemuaian akibat suhu panas dari CPU

    5 Melakukan penggantian secara berkala terhadap kabel UTP yang terkelupas

    6 Melakukan pembersihan pada HUB/switch dari partikel debu

  • STANDARD OPERATING PROCEDURES (DIAGRAM ALIR)

    Pengelolaan data base Kode:

    TanggalPembuatan

    Tanggal Revisi: -

    Disetujui Oleh: -

    Pelaksana: Ketua Laboratorium

    No Tahapan Kegiatan

    Pelaksana

    Waktu Pelaksanaan

    Ketua Laboratorium

    Ketua/ Sekretaris

    Program Studi

    1 Melakukan pengecekan database yang telah terback up

    2 Memastikan program auto back up yang telah diseting dapat berjalan dengan baik dan sempurna

    3 Melakukan penduplikasian/copy database yang sudah terback up dalam komputer server melalui flashdisk atau hardisk eksternal

  • STANDARD OPERATING PROCEDURES (DIAGRAM ALIR)

    Pemeliharaan software otomasi Kode:

    TanggalPembuatan

    Tanggal Revisi: -

    Disetujui Oleh: -

    Pelaksana: Ketua Laboratorium

    No Tahapan Kegiatan

    Pelaksana

    Waktu Pelaksanaan

    Ketua Laboratorium

    Ketua/ Sekretaris

    Program Studi

    1 Melakukan pengecekan software

    2 Melakukan scandisk dan defrag

    3 Melakukan pengecekan koneksi pada tiap-tiap jaringan

    4 Memeriksa indikasi infeksi virus pada software

  • STANDARD OPERATING PROCEDURES (DIAGRAM ALIR)

    Pemeliharaan hardware otomasi Kode:

    TanggalPembuatan

    Tanggal Revisi: -

    Disetujui Oleh: -

    Pelaksana: Ketua Laboratorium

    No Tahapan Kegiatan

    Pelaksana

    Waktu Pelaksanaan

    Ketua Laboratorium

    Ketua/ Sekretaris

    Program Studi

    1 Memantau fisik computer

    2 Memastikan keadaan bagian dalam CPU tetap bersih dari debu dan sarang serangga

    3 Memeriksa keseluruhan LAN yang aktif

  • STANDARD OPERATING PROCEDURES (DIAGRAM ALIR) Pembuatan laporan kegiatan otomasi Kode:

    Tanggal Pembuatan

    Tanggal Revisi: -

    Disetujui Oleh: -

    Pelaksana: Kepala Laboratorium

    No Tahapan Kegiatan

    Pelaksana

    Waktu Pelaksanaan

    Kepala Laboratorium

    Ketua Program Studi

    1 Menginventarisasi laporan

    2 Mengidentifikasi laporan

    3 Membuat laporan

    4 Menyerahkan laporan kepada Ketua Program Studi untuk ditindaklanjuti

    5 Menerima laporan dari Kepala Laboratorium untuk ditindaklanjuti