soal kelas 4

3
PEMERINTAH DAERAH KABUPATEN LAMPUNG UTARA KELOMPOK KERJA KEPALA SEKOLAH KEC. ABUNG SEMULI UJIAN KENAIKAN KELAS Tp.2014/2015 Mata Pelajaran : PKN Waktu : 90 menit Kelas : IV (Empat) Hari/tanggal : I. Berilah tanda silang (x) pada huruf a, b, c, atau c pada lembar jawaban yang kamu anggap paling benar! 1. Pemerintah yang paling rendah dalam sistem pemerintahan di Indonesia adalah... a. Kelurahan b. Kecamatan c. Kabupaten d. Kotamadya 2. Memimpin jalannya pemerintahan desa adalah tugas dari... a. Camat b. Kepala Desa c. Rukun Warga d. Sekretaris 3. Pada susunan pemerintahan tingkat desa di bawah rukun warga adalah... a. BUMD b. Kecamatan c. Lurah d. Rukun Tetangga 4. Yang membantu tugas Kepala Desa yang dekat dengan warga adalah... a. Camat b. Gubernur c. RT d. Lurah 5. Kepala Desa dipilih oleh... a. Gubernur b. Walikota c. Kecamatn d. Rakyat 6. Kecamatan dipimpin oleh seseorang... a. Lurah 8. Lembaga yang bertugas menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat ialah... a. TNI b. HANSIP c. Siskamling d. polisi 9. Hak untuk mengatur dan mengurus pemerintahan daerah sendiri disebut... a. Koperasi b. Provinsi c. Pengadilan d. Otonomi 10. Seseorang Walikota bertugas untuk memimpin... a. Kabupaten b. Kotamadya c. Kecamatan d. Kelurahan 11. Anggota DPRD dipilih oleh... a. Gubernur b. Camat c. Bupati d. Rakyat 12. Kantor polisi yang ada di kecamatan... a. Polsek b. Polres c. Polantas d. Polwan 13. Seseorang Kepala Desa dibantu oleh... a. Sekretaris desa

Upload: bayu-setiawan

Post on 26-Sep-2015

13 views

Category:

Documents


4 download

DESCRIPTION

SOAL KELAS 4

TRANSCRIPT

PEMERINTAH DAERAH KABUPATEN LAMPUNG UTARAKELOMPOK KERJA KEPALA SEKOLAHKEC. ABUNG SEMULIUJIAN KENAIKAN KELAS Tp.2014/2015

Mata Pelajaran: PKNWaktu: 90 menitKelas: IV (Empat) Hari/tanggal:

I. Berilah tanda silang (x) pada huruf a, b, c, atau c pada lembar jawaban yang kamu anggap paling benar!

Pemerintah yang paling rendah dalam sistem pemerintahan di Indonesia adalah...KelurahanKecamatanKabupatenKotamadyaMemimpin jalannya pemerintahan desa adalah tugas dari...CamatKepala DesaRukun WargaSekretarisPada susunan pemerintahan tingkat desa di bawah rukun warga adalah...BUMDKecamatanLurahRukun TetanggaYang membantu tugas Kepala Desa yang dekat dengan warga adalah...CamatGubernurRTLurahKepala Desa dipilih oleh...GubernurWalikotaKecamatnRakyatKecamatan dipimpin oleh seseorang...LurahCamatBupatiGubernurWilayah Kecamatan merupakan gabungan dari beberapa...KelurahanKampungKotaWargaLembaga yang bertugas menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat ialah...TNIHANSIPSiskamlingpolisiHak untuk mengatur dan mengurus pemerintahan daerah sendiri disebut...KoperasiProvinsiPengadilanOtonomiSeseorang Walikota bertugas untuk memimpin...KabupatenKotamadyaKecamatanKelurahanAnggota DPRD dipilih oleh...GubernurCamatBupatiRakyatKantor polisi yang ada di kecamatan...PolsekPolresPolantasPolwanSeseorang Kepala Desa dibantu oleh...Sekretaris desaWakil kepala desaRukun tetanggaRukun wargaHak angket merupakan hak dari DPRD untuk...BertanyaSurat menyuratPenyelidikanMengawasi

Kita bisa mengetahui peristiwa di luar negeri pada terjadinya kejadian. Hal ini merupakan dampak dari kemajuan...TeknologiEkonomiBudayaPendidikanKita bisa berbicara dengan saudara kita yang ada di luar kota dengan menggunakan...TelevisiTeleponRadioListrik Tanah rencong sebutan bagi sebuah provinsi di Indonesia, yaitu...AcehNTBJakartaLampungInternet adalah salah satu contoh kemajuan di bidang...InformasiTransportasiKonsumsiProduksiGlobalisasi berasal dari kata...GlobaGlobeLisasiLobaKebudayaan yang kita miliki perlu kita...AbaikanLestarikanDiamkanTinggalkanPakaian praktis adalah...Sederhana bermutuPakaian minimMahal mewahBermerkTari melinting berasal dari...LampungPalembangBengkuluJambiSalah satu dampak negatif dari tayangan televisi terhadap dunia pendidikan adalah mengganggu...BermainIbu-ibu memasakKenyamananBelajar anakHal yang mempengaruhi kemajuan masyarakat adalah...BudayaSeniIPTEKBahasaPerangkat daerah bertugas untuk membantu ...... dalam penyelenggaraan pemerintahan.PedesaanKepala daerahKecamatanKelurahanSeseorang kepala desa berhak memangku jabatannya selama...6 tahun5 tahun4 tahun3 tahunMembuat Peraturan Daerah (PERDA) merupakan tugas dan wewenang ...DPDMPRDPRDPRDJumlah anggota DPR adalah...540 orang550 orang560 orang570 orangKekuasaan Eksekutif dilaksanakan oleh...PresidenMenteriGubernurBupatiAnggota Hakim Konstitusi berjumlah...6 orang7 orang8 orang9 orang Yang termasuk pembantu presiden ialah...PemerintahMenteriRakyatBupatiLembaga negara yang bertugas memeriksa pelaksanaan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara adalah...DPDDPRMPRBPKMahkamah Agung (MA) termasuk lembaga...LegislatifEksekutifYudikatifMPRGlobalisasi mempengaruhi kehidupan manusia dibidang...PendidikanPakaianSemua sisiBahasa

35. Globalisasi ditandai dengan semakin kecilnya hambatan dalam...... antar masyarakat dunia.a. Isolasib. Komunikasic. Peperangand. perdamaian

II. Isilah titik-titik di bawah ini dengan benar!1. Kelurahan dipimpin oleh seseorang...2. Tugas utama Polisi adalah...3. Kepala daerah tingkat provinsi disebut...4. PUSKESMAS berada dibawah kewenangan Dinas...5. Menteri-menteri diangkat dan diberhentikan oleh...6. Kemajuan IPTEK harus diimbangi dengan peningkatan Iman dan...7. Alat komunikasi yang praktis dan mudah dibawa kemana-mana adalah...8. Kita harus selektif terhadap masuknya budaya dari...9. DPR singkatan dari...10. Lembaga peradilan tertinggi di Indonesia adalah...

III. Jawablah pertanyaan di bawah ini!1. Kapan wakil presiden dapat menggantikan tugas presiden? Jelaskan!2. Apa yang dimaksud dengan globalisasi?3. Tuliskan 3 nama tarian daerah dan daerah asalnya!4. Apakah perbedaan antara kepala desa dan lurah?5. Sebutkan 3 fungsi DPRD!