skripsi respon timor leste terhadap … · syarat mendapatkan gelar s. ip, juga dimaksdukan menguji...

17
SKRIPSI RESPON TIMOR LESTE TERHADAP PEMBANGUNAN PANGKALAN MILITER AMERIKA SERIKAT DI DARWIN (Analisis Perilaku Small State Terhadap Sumber Ancaman Great Powers) Diajukan Sebagai Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Ilmu Politik Pada Jurusan Ilmu Hubungan Internasional Oleh: MUHAMMAD JUSRIANTO NIM:201010360311006 ILMU HUBUNGAN INTERNASIONAL FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG 2014

Upload: lehuong

Post on 06-Mar-2019

224 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

SKRIPSI

RESPON TIMOR LESTE TERHADAP PEMBANGUNAN

PANGKALAN MILITER AMERIKA SERIKAT DI DARWIN

(Analisis Perilaku Small State Terhadap Sumber Ancaman Great Powers)

Diajukan Sebagai Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Ilmu Politik

Pada Jurusan Ilmu Hubungan Internasional

Oleh: MUHAMMAD JUSRIANTO

NIM:201010360311006

ILMU HUBUNGAN INTERNASIONAL

FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG

2014

KATA PENGANTAR

Bismillahirahmanirrohim

Alhamdulillah, menjadi kewajiban umat manusia selalu mendengungkan rasa

syukur kepada Allah Subhana wata’ala sebagai Tuhan YME. Keyakinan penuh

bahwa Dia-lah sang pencipta seluruh isi jagad raya dan maha segala-galanya. Kita

sebagai ciptaan-Nya menjadi sebuah keniscayaan untuk selalu medekatkan diri

kepada-Nya. Berkat rahmat-Nya lah semata yang menyadarkan dan mencerahkan

penulis untuk selalu berikhtiar dan terus melaksanakan aktivitas akademik, sehingga

skripsi ini bisa terselesaikan dan sampai mendapatkan gelar S.IP (Sarjana Ilmu

Politik). Serta tidak lupa pula mengucapkan salam dan shalawat kepada baginda nabi

besar Muhammad Sallallahu Alaihi wasallam, nabi terakhir yang di utus oleh Allah

Subhana wata’ala untuk membawa manusia dari alam gelap gulita menuju alam

terang menerang. Artinya, nilai-nilai kebenaran dan kebaikan yang bersumber dari

wahyu Ilahi dan sabda utusannya kepada umat manusia, wajib diperjuangkan untuk

diinternalisasikan dan dieksternalisasikan demi membangun peradaban. Dalam

rangka membangun peradaban yang memanusiakan manusia, diperlukan manusia-

manusia yang beriman, berilmu dan beramal demi mencapai keseimbangan

kehidupan dunia dan akhirat.

Penelitian ilmiah dalam tulisan ini yang berjudul “Respon Timor Leste

Terhadap Pembangunan Pangkalan Militer AS di Darwin (Analisis Prilaku Small

State Terhadap Sumber Ancaman Great Powers)” selain bertujuan untuk memenuhi

syarat mendapatkan gelar S. IP, juga dimaksdukan menguji sejauh mana pemahaman

dan pengetahuan penulis tentang disiplin jurusan Hubungan Internasional (HI).

Menguji kapasitas penulis dalam proses menyelesaikan tulisan ini, ternyata masih

butuh banyak waktu lagi untuk mempelajari dan memahami kompleksitas khasanah

keilmuwan HI. Untuk menuntaskan dan menguasai wawasan disiplin HI kedepannya

maka sebagian besar waktu penulis harus dihabiskan untuk membaca, berdiskusi dan

menulis serta menjadi pendengar dan pembicara yang baik. Selain itu, penulis

meyakini bahwa ketika ingin menjelajahi ilmu pengetahun khususnya Ilmu HI yang

menjadi prinsip yang prinsipil yang harus dijalankan yaitu “semua orang adalah

guru, semua tempat adalah sekolah”. Oleh karena itu, tulisan ini dapat terselesaikan

karena adanya dukungan dan pendampingan dari berbagai pihak dan juga berbagai

tempat menjadi wadah penulis diasah dan mengasah diri.

Kepada orang tua tercinta atas nama Hasrul Sani dan Maryam yang tak pernah

lelah-letih mendukung penuh study saya, kalianlah sang motivator terbaikku dan tak

tertandingi. Saudara-saudariku (Supriyadi, Mawar, Haryono dan Resty), selama ini

kita saling menasehati satu sama lain dan yakinlah orang tua memimpikan anak-

anaknya berjalan dijalan kebenaran dan mencapai kesuksesan. Ibu Dyah Estu. K,

M.Si dan Pak Ruli Inayah Ramadhan, M.Si dan Pak Gonda Yumitro, MA serta para

Dosen baik dosen HI maupun luar HI, terima kasih banyak atas bimbingan dan

berbagi ilmunya, kalian telah mengisi pikiran ini yang dulunya kosong menjadi

berisi.

M. Ihsan. S, sahabat yang memiliki solidaritas tinggi, pengertian dan berjiwa

besar dan telah menemani hari-hariku dalam penyelesaian tulisan ini, terima kasih

kawan. “Cinta tidak selamanya indah tapi yakinlah kesetiaan adalah segala-galanya”

dan “Jadi petualang tanpa akhir, itulah kita dan masih banyak puncak menunggu

untuk dijejaki”. Kepada Ma’ruf (Sungguh berestetika dan lestari ketika mampu

menyeimbangkan antara akademik dan menjelajahi indahnya cakrawala alam).

Teman-teman seperjuangan di HMI, K’ Didi (seorang kakak yang selalu ada

disamping dan telah mendorong menyelesaikan tulisan ini), Cak Mat, K’ Anhar, Cak

Bur, K’ Idat dan K’ Kit, K’ Adam (gemblengan dan godokan kalian kepada saya

tentang khasanah ilmu pengetahun tidak akan sia-sia). Pace dan K’ Mala (Kedamaian

akan terasa ketika tanggung jawab terselesaikan pada waktunya). Kepada teman satu

angkatan di kampus dan seperjuangan di hijau hitam (Nawaf, Faisol, Sutriyadi,

Agung, Alwi, Asrun, Jaya, Nathan, Ferdy, Nanda, Fadhil, Bram, Pebry), pertemanan

dan canda tawa tidak hanya berakhir di HMI tetapi akan terus berlanjut dimanapun

dan kapanpun. Dan teman HMI lainnya, k’ Rara, k’ Sari, Reny, Lilis, Opiq, Dafi,

James, Qyar, Andi, Rijal, Risman, Rian, Mayda, Desta, Irma, Fatimah, Ady, Nisa,

Wedy, Fifi (hidup memang keras dan jalanilah seindah mungkin), Sari (jangan

berhenti untuk berpikir keras), Djaduh, Deka T., Nuril, Lyla, Nevi, Anjar, Hikma dan

lainnya yang sebenarnya masih banyak lagi, terima kasih teman Insan Cita.

Terima kasih juga kepada teman-teman di IKAMI, IMMI, Madzhab Djaeng,

Malang School dan teman-teman satu angkatan di HI, yang namanya tidak dapat

disebutkan satu per-satu. Sebenarnya masih banyak lagi yang mempengaruhi pikiran

dan kehidupan saya selama ini yang juga kupersembahkan skripsi ini kepada mereka

tetapi namanya tidak dapat disebutkan satu per satu dalam lembaran ini.

Penulis sadar betul bahwa tulisan ini masih banyak kekurangan dan

memerlukan perbaikan. Untuk itu saran dan kritik sangat diperlukan untuk

menkonprenshifkan tulisan ini agar lebih bermanfaat. “Yakin Usaha Sampai Menjadi

Kualitas Lima Insan Cita, Insan Yang Paripurna, Tiada Henti Memperjuangkannya”.

Billahitaufiq walhidayah

Wassalamu’alaikum Wr. Wb.

Malang, 12 November 2014

Penulis

Muhammad Jusrianto

DAFTAR PUSTAKA

Art, Robert J. Art dan Jervis, Robert Jervis. 2007. Ínternational Politics: Enduring

Concept and Contemporary Issues. New York:Pearson Longman.

Bayu Perwita, Anak Angung dan Yani, Yanyan Mochamad. 2005. Pengantar Ilmu

Hubungan Internasional. Bandung: PT. Remaja Rosda Karya.

Estu, Dyah K. 2012. Problem dan Prospek Hubungan Indonesia-Australia (Pasca

Referendum Timor Timur. Yogyakarta: Leutikaprio.

Feng, Liu dan Ruizhuang, Zhang.2009. Realisme Teori Hubungan Internasional.

Yogyakarta: Graha Ilmu.

Guteriano, dkk, Februari 2008, LGN Sunrise di Timor Leste: Impian, Kenyataan dan

Tantangan, La’o Hamutuk (Institut Pemantau dan Rekonstruksi Timor-Leste).

Holsti, K. J. 1983.Politik Internasional: Kerangka Untuk Analisa. Jakarta: Erlangga

Mansbach, Richard W. dan Rafferty Rafferty Kirsten L. 2012, Pengantar Politik

Global. Bandung: Nusamedia.

Mar’iyah, Chusnul. 2005. Indonesia-Australia: Tantangan dan Kesempatan dalam

Hubungan Politik Bilateral. Jakarta: Granit, AII, PPs dan ISIP UI.

Mahbubani, Kishore. 2011.Asia Hemisfer Baru Dunia: Pergeseran Kekuatan Global

Ke Timor Yang Tak Terelakkan. Jakarta: Kompas.

Margentahau, Hans J. 2010, Politik Antara Bangsa, Jakarta:Obor.

Mansbach, Richard W & Kirsten L. Rafferty. 2012. Pengantar Politik Global.

Bandung: Nusamedia.

Mas’oed, Mohtar. 1990.Ilmu Hubungan Internasional: Disiplin dan Metodologi.

Jakarta: LP3ES.

Menyelesaikan Krisis Di Timor Leste: Asia Report N0 120 – 10 Oktober 2006.

Internasional Crisis Group Working To Prevent Conflict Worldwide.

Singh, Bilverr. 1999. The Vulnerability of Small State Revisited: A Study Of

Singapore’s Post-Cold War Foreign Policy. Yogyakarta: UGM.

Tanoni, Ferdi Tanoni. 2008. Skandal Laut Timor: Sebuah Barter Politik Ekonomi

Canberra-Jakarta. Kupang: YPTB.

Waltz, Stephen M. Alliance Formation and The Balance Of World Power.

Internasional Security, Vol. 9, No. 4 (Spring, 1985), 3-34: MIT PRESS.

Pinto, Julio Tomas. 2002. Keamanan Nasional: Antara Ancaman Internal dan

Eksternal.

Skripsi:

Farid, Ya’qub. 2012. Respon Rusia Terhadap Rencana Penempatan Pertahanan AS

di Cheko dan Polandia. Malang: HI UMM.

Leao, Flaviona Moniz. 2010, Upaya-Upaya Timor Leste Menjadi Anggota ASEAN

Tahun 2012”, Lab HI: Skripsi.

Oliveira, Carolino da Conceicao de. Kepentingan Australia Dalam Mendukung

Kemerdekaan Timor Leste. Malang: HI UMM.

Journal:

Agussalim, Dafri.(JSP.Volume 3, Nomor 1 – Juli 1999).Perimbangan Kekuatan

Militer Di Asia Pasifik Paska Perang Dingin.

Freitas, Antonio & Jan Evangelista. 2012. China’s Foreign Aid and Constructive

Engagement Policy in Timor-Leste. DISIS.

Horta, Loro. 2007. Timor-Leste The Dragon’s Newest Friend. RSIS.

Margesson, Rhoda & Bruce Vaughn. (June 17, 2009). East Timor: Political

Dynamics, Development, and International Involvement, Congressional

Research Service.

Koran:

Kompas. (8 September 2012. Ketergantungan Bawa Konskwensi.

Kompas. (Rabu, 19-12-2012). Pasukan ISF Australia Keluar Dari Timor Leste.

Kompas (Selasa, 16 September 2014). PM Abbot Berkantor di Daerah Terpencil.

Buletin:

Buletin La’o Hamutuk.Mei 2002. Dengan Kemerdekaan, Apa Yang Berubah Bagi

Celah Timor?Perbatasan dan Perjanjian Minyak Antara Australia dan

Timor Lorosa’e, (Vol.3, No.4).

Internet:

Al-Islami, Gigih. 2013. Bandwagoning Politik Luar Negeri Indonesia Terhadap

Pembangunan Pangkalan Militer Amerika Serikat (AS) di Darwin

Australia. Dapat di akses di website dengan link https://www.academia.edu/l

ogin?cp=/attachmens/31466925/download_file&cs=www. (Diakses pada 20

April 2014)

Aktual. (Friday, 08 March 2013), Xanan Gusmao: Timor Timur Butuh Investasi

Besar, Jakarta. Dalam, “http://www.xanana-gusmao.com/news/114-xanana-

gusmao-timor-timur-butuh-investasi-besar-.html. (Diakses pada 24 Juli

2014)

Australia and US strengthen friendships. Dalam,http://www.army.gov.au/Our-

work/News-and-media/News-and-media-2013/News-and-media-October-

2013/Australia-and-US-strengthen-friendships-in-Darwin. (Diakses pada 3

September 2014)

Adam, Nigel. 2011, Robertson Barracks : Permanent US Presence for Darwin,

diambil dari http://nautilus.org/publications/books/australian-forces-

abroad/defence-facilities/robertson-barracks/#axzz2ShEGkqrX.(Diakses

pada 4 September 2014)

AUSMIN 2014: Australia-United States Ministerial Konsultation. Dalam,

http://www.defence.gov.au/Events/Ausmin/Docs/Final_AUSMIN_2014_Co

mmunicate.pdf. (Diakses 4 September 2014)

Asia Development Bank. Pasifik Economic Monitor:

.Pertumbuhan Eknonomi Timor Leste 2014. Dalam, http://www.topix.com/f

orum/world/east-timor/TDSSJQSPNGK9K12KJ. (Diakses pada 15

September 2014)

Aryani, Maria Indira. Efektifitas Democracy Assistance USAID Bagi

Pertumbuhan Ekonomi Timor Leste. Dalam, “http://eprints.upnjatim.ac.id/48

53/1/8._142 157_Maria_Indira_Aryani_Efektivitas_Democracy_Assistance_

USAID_bagi_Pertumbuhan_Ekonomi_Timor_Leste.pdf. (Diakses pada 4

September 2014)

Bab I Pendahuluan. Dalam,”http://e-journal.uajy.ac.id/367/2/1MIH01521.pdf”.

(Diakses pada 10 September 2014)

Bab III: Upaya-Upaya Timor Leste Untuk Negoisasi Perbatasan Dengan

Australia. Dalam, “http://www.library.upnvj.ac.id/pdf/2s1hi/207613041/bab

3.pdf.Bab3”. (Diaks-es pada 24 Juli 2014)

BBC. (2012). Marinir AS Tiba di Darwin, Australia. [ONLINE] Available at: www.b

bc.co.uk/indonesia/multmedia/2012/04/120404_foto_australia.shtml

(Diakses pada Maret 2014)

Bab 6: Peningkatan Kemampuan Pertahanan. Dalam, ”http://diperta.ntbprov.go.id/pr

odukhukum/bab_6_narasi.pdf. (Diakses pada 4 September 2014).

Bower, Ernest Z. 2011, Australia-U.S. Ministerial (AUSMIN). Dalam,

“http://csis.org/publication/australia-us-ministerial-ausmin”.(Diakses pada

15 September 2014)

Buku Putih Pertahanan 2013: Mempertahankan Australia dan Kepentingan-

Kepentingannya. Dalam, http://www.defence.gov.au/whitepaper2013/docs/

WP_2013_web.pdf. (Diakses pada 4 September 2014).

Caryl, Christian.(2007).Asia’s Dangerous Divide: Beijing and Washington are

building new

alliances throughout the continent”, diambil dari http://www.mywire.com/pu

bs/Newsweek/2007/09/10/4400075 , (Diakses pada 26September 2013).

Everingham, Everingham, 2010.China, East Timor strengthen military ties. Dalam,

“http://www.xanana-gusmao.com/news/81-china-east-timor-strengthen-

military-ties.html. (Diakases pada 24 Juli 2014)

Gusmao, Kay Rala Xanana. (Sunday, 01 April 2012). Analisa Timor Leste Untuk

Menjadi Negara Maju. Dalam, “http://www.xanana-

gusmao.com/articles/103-analisa-potensi-timor-leste-untuk-menjadi-negara-

maju.html. (Diakses pada 24 Juli 2014

Gusmao, Kay Rala Xanana, (1 Juni 2013). Defending National Interests:

Preventing Conflict: Kay Rala Xanana Gusmão. Dalam, “www.iiss.org/en/e

vents/shangri%20la%20dialogue/archive/shangri-la-dialogue-2013-

c890/second-plenary-session-8bc4/gusmao-5a45 (Di akses pada 21 Juli

2014)

Gusmao, Xanana. (20 Maret 2013).Defence Aand Ddiplomacy In The Asia-Pasific

Region. Dalam,“timor-leste.gov.tl/wp-content/uploads/2013/03/Jakarta-

International-Defence-Dialogue-20.3.13.pdf”. (Diakases pada 21 Juli 2014)

Gusmao, Kay Rala Xanana. (2014). Membangun Kalobarasi Maritim Untuk

Keamnan dan stabilitas. (terj. Satri Arismunandar). Dalam, “satrioarismunan

dar6.blogspot.com/2014/04/sambutan-kay-rala-xanana-gusmao-pm.html.

(Diakses pada 24 Juli 2014)

Komisi Sistematisasi dan Harmonisasi. Draft Konstitusi Republik Demokratik Timor

Leste. Dalam, “http://etan.org/etanpdf/pdf2/cnbh0202.pdf”. (Diakses pada 24

Juli 2014)

International Institutes for Strategic Studies. Dalam, http://english.kbs.co.kr/news/car

t_stats.html?No=4105&page=2. (Diakses pada 30 April 2014)

Nazhafah, R. Strategi Militer Amerika Serikat Dalam Membendung Pengaruh

Republik

Rakyat China di Asia Pasifik. Dalam, http://repository.unhas.ac.id/bitstream/

handle/123456789/1975/10.%20Isi%20Skripsi.pdf?sequence=2. (Diakses

pada 4 September 2014)

Noetic Group. Dalam, www.noeticgroup.com (Diakses pada 30 April 2014)

No. 2 Securty Treaty Between Australia, New Zealand and the USA (ANZUS). Dalam,

“https://www.dfat.gov.au/geo/new_zealand/documents/anzus.pdf. (Diakses

pada 24 Juli September 2014)

Oktaviani, Henni. 1951. Australia dalam pembentukan ANZUS (Australia, New

Zealand, United States of America). Dalam,

http://lontar.ui.ac.id/file?file=pdf/abstrak-20156934.pdf.%2. (Diakses pada

15 September 2014)

Oktavia, Rina. Respon China, Indonesia dan Filipina Terhadap Keberadaan

Pangkalan Militer Amerika Serikat di Darwin, Australia Tahun 2011-2012..

Dapat diakses dengan link

“journal.unair.ac.id/article_4696_media131_category131.html”. (Diakses

oleh penulis pada 30 April 2014)

Pradini ,Aprilia Fatmadini Eka, Kepentingan Nasional Australia Terhadap Indikasi

Pembangunan Pangkalan Militer Amerika Serikat Di Darwin. Dalam, http://

repository.unhas.ac.id/handle/123456789/486. (Diakses pada 5 Juli 2014)

Rosyidin, Mohamad. Politik Luar Negeri sebagai Konstruksi Sosial: Sikap Indonesia

terhadap Kebijakan Penempatan Pasukan Marinir Amerika di

Darwin.Dapat diakses di, “journal.unair.ac.id/article_5570_media89_categ

ory.html”. (Di akses pada 30 April 2014)

Patnistik, Egidius. (Kompas, 11 Februari 2014), Timor Leste Terbuka bagi

Armada China. Dalam, “http://internasional.kompas.com/read/2014/02/11/0

739588/Timor.Leste.Terbuka.bagi.Armada.China”. (Diakses pada 13

September 2014)

Quamar, Linda. (28 April 2014). United States Strengthens Partnership with the

Government of Timor Leste. Dalam, http://www.usaid.gov/timor-leste/press-

releases/apr-28-

2014-united-states-strengthens-partnership-government-timor-leste. (Diakes

es pada 4 September 2014)

Sapputra, Indra. Arah Politik Luar Negeri Australia Masa Kini. Dalam, “

http://www.academia.edu/5306893/ARAH_POLITIK_LUAR_NEGERI_AU

STRALIA_MASA_KINI. (Diakses pada 15 September 2014)

Press Conference, 2012, U.S. Marines arrive in Darwin. Dalam, “http://www.ministe

r.defence.gov.au/2012/04/04/press-conference-us-marines-arrive-in-darwin/.

(Diakses pada 3 September 2014)

Russia Today, 2012, “2500 US Marines in Darwin ‘Not a Military Base’”. Dalama,

<http://rt.com/news/usaaustralia- darwin-china-185/>, (Diakses pada 9

Januari 2014)

Suparwoto, Agus.(Kamis 14 February 2008). PM Australia Kevin Rudd Tiba di

Timor Leste.Dalam http://inilah.com/.(Diaksestanggal 14 September 2014)

Senin 11 February 2008. Mayor Alfredo Tewas Dalam Penembakan Ramos

Horta. Dalam, http://international.okezone.com/read/2008/02/11/18/82460/1

8/mayor-alfredo-tewas-dalam-penembakan-ramoshorta. (Diakses pada 14

September 2014)

Sinaga, Obsatar.Aliansi Jepang-Amerika Serikat Dalam Menghadapi Pembangunan

Kapabilitas Militer China dan Korea Utara.Dalam,

http://pustaka.unpad.ac.id/wp-content/uploads/2014/02/aliansi_jepang_ameri

ka_serikat.pdf. (Diakses pada 26 September 2014)

SIPRI Fact Sheet. (April 2014).Trends in World Military Expenditure In 2013.

Dalam, www.sipri.org. (Diakses pada 26 September 2014)

Strategi Diplomasi Australia Terhadap Timor Leste: Kasus Celah Timor. Dalam,

“http://direktori.umy.ac.id/uploads/skripsi2/20050510233-Bab-I.pdf.

(Diakses pada 24 Juli 2014)

Turmanggor, Budi Fernando Tumanggor.(Rabu, 4 April 2012 14:49 WIB).AS

Tempatkan Pasukan di Australia, China dan Indonesia Meradang. Dalam, “j

aringnews.com/internasional/umum/12880/as-tempatkan-pasukan-di-

australia-china-dan-indonesia-meradang”. (Diakses pada 9 Januari 2014)

Thursday, (16 December 2010).Government of Timor Leste and USA discuss Defense

Cooperation. Dalam, “http://www.xanana-gusmao.com/news/87-

government-of-timor-leste-and-usa-discuss-defense-cooperation.html.”

(Diakses pada 24 Juli 2014)

Trisnawati ,Yuli. Penempatan Pasukan Militer Amerika Di Australia. eJournal Ilmu

Hubungan Internasional FISIP Unmul. Dalam, http://ejournal.hi.fisip-

unmul.ac.id/site/wp-content/uploads/2014/02/ejournal%20By%20Juli%20Tr

ysna%20S.IP%20%2802-20-14-02-43-12%29.pdf. (Diakses pada 10

September 2014)

USAID From The America Peoppe. (17 Agustus 2014). Second Cohort of Hillary

Clinton Scholars Prepare to Depart for the U.S. Dalam,

“http://www.usaid.gov/timor-leste/press-releases/aug-17-2014-second-

cohort-hillary-clinton-scholars-prepare-depart-us. (Diakese pada 4

September 2014)

US Departement of State. (2012). U.S. Relation With Timor-Leste. Dalam,

http://www.state.gov/r/pa/ei/bgn/35878.htm. (Diakses pada 24 Juli 2014)

University of San Fransisco School of Law. (Dili 16-24 Juny 2004). Laporan Analisa

Diplomasi Pertahanan dan Keamanan Nasional. Dalam,

http://www.eastimorlawjournal.org/ROCCIPI_Analysis_East_Timor_Social

_Problems/B4_indo.doc, diakases 6 Mei 2010.

Wahyudi, Slamet. Analisis Sistem Pertahanan Negara Timor Leste.

Dalam,”http://www.scribd.com/doc/214807694/Analisis-Sistem-Pertahanan-

Negara-Timor-Leste. (Diakses pada 10 September 2014).

US Marine Corps welcomed to Darwin, 2012, diambil dari

http://www.army.gov.au/Our-work/News-and-media/News-and-media-

March-2012/USMC-welcomed-to-Darwin. (Diakses pada 4 September

2014)

US Marine Corps welcomed to Darwin, 2012. Dalam, http://www.army.gov.au/Our-

work/News-and-media/News-and-media-2012/News-and-media-March-201

2/USMC-welcomed-to-Darwin. (Diakses pada 4 September 2014)

6 Senjata Perang Buatan Indonesia. Dalam, http://forum.kompas.com/teras/250907-

6-senjata-perang-buatan-indonesia.html. (Diakses pada 6 September 2014)

2011. China to open its first military base abroad in Indian Ocean.Dalam,

http://www.ndtv.com/article/india/china-to-open-its-first-military-base-

abroad-in-indian-ocean-157282.(Diakses pada 5 September 2014)