skripsi bab 3 tentang faktor-faktor penyebab terjadinya kekerasan pada anak dalam perspektif...

6
 BAB III METODE PENELITIAN 3.1 Pendekatan Penelitian Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif karena diperoleh dianalisis dan ditafsirkan secara objektif dan deskripsi sesuai dengan tujuan penelitian yakni memusatkan pemecahan masalah yang dibahas yaitu faktor-faktor penyebab terjadinya kekerasan pada anak dalam perspektif bimbingan dan konseling data dideskripsikan dan dianalisis secara kualitatif. Adapun  pendekata n yang dilakukan dalam penelitian ini melalui 2 (dua) cara, yaitu: 3.1.1 Pendekatan Normatif  Pendekatan normatif yaitu suatu pendekatan yang dilakukan dengan cara menelaah, menelusuri, mempelajari dan mengkaji serta mencatat berbagai Peraturan perundang- undangan, Peraturan Pemerintah, Peraturan Menteri, teori-teori, konsep-konsep, serta  pendapat para pakar konseling yang ada dan berhubungan dengan proses  perlindungan dan bantuan pada anak yang mengalamu kekerasan dalam penelitian ini. 3.1.2 Pendekatan Empiris . Pendekatan empiris yaitu suatu pendekatan yang dilakukan dengan melakukan  penelitian langsung dilapangan, dengan cara melihat praktek, kenyataan dan fakta-

Upload: rizti-febrining-tyas

Post on 12-Apr-2018

219 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

7/21/2019 SKRIPSI BAB 3 TENTANG FAKTOR-FAKTOR PENYEBAB TERJADINYA KEKERASAN PADA ANAK DALAM PERSPEKTIF BIMBIN…

http://slidepdf.com/reader/full/skripsi-bab-3-tentang-faktor-faktor-penyebab-terjadinya-kekerasan-pada-anak 1/6

BAB III

METODE PENELITIAN

3.1 Pendekatan Penelitian

Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif karena diperoleh dianalisis

dan ditafsirkan secara objektif dan deskripsi sesuai dengan tujuan penelitian yakni

memusatkan pemecahan masalah yang dibahas yaitu faktor-faktor penyebab

terjadinya kekerasan pada anak dalam perspektif bimbingan dan konseling data

dideskripsikan dan dianalisis secara kualitatif. Adapun pendekatan yang dilakukan

dalam penelitian ini melalui 2 (dua) cara, yaitu:

3.1.1 Pendekatan Normatif

Pendekatan normatif yaitu suatu pendekatan yang dilakukan dengan cara menelaah,

menelusuri, mempelajari dan mengkaji serta mencatat berbagai Peraturan perundang-

undangan, Peraturan Pemerintah, Peraturan Menteri, teori-teori, konsep-konsep, serta

pendapat para pakar konseling yang ada dan berhubungan dengan proses

perlindungan dan bantuan pada anak yang mengalamu kekerasan dalam penelitian ini.

3.1.2 Pendekatan Empiris .

Pendekatan empiris yaitu suatu pendekatan yang dilakukan dengan melakukan

penelitian langsung dilapangan, dengan cara melihat praktek, kenyataan dan fakta-

7/21/2019 SKRIPSI BAB 3 TENTANG FAKTOR-FAKTOR PENYEBAB TERJADINYA KEKERASAN PADA ANAK DALAM PERSPEKTIF BIMBIN…

http://slidepdf.com/reader/full/skripsi-bab-3-tentang-faktor-faktor-penyebab-terjadinya-kekerasan-pada-anak 2/6

46

fakta yang ada dilapangan mengenai pelaksanaan perlindungan anak sebagai korban

kekerasan dalam keluarga.

3.2 Setting Penelitian

Dalam penelitian Kualitatif tidak menggunakan istilah populasi, tetapi oleh spradley

dinamakan “ Sosial Situastion ” atau situasi sosial yang terdiri atas tiga elemen yaitu :

tempat (place), pelaku (Activity) yang berinteraksi secara sinergis.

Situasi sosial tersebut, dapat di rumah berikut keluarga dan aktivitasnya, atau orang-

orang di sudut-sudut jalan yang sedang ngobrol, atau ditempat kerja, di kota, di desa,

di sekolah atau wilayah suatu negara, situasi sosial tersebut dapat dinyatakan sebagai

objek penelitian yang ingin dipahami secara lebih mendalam “ apa yang terjadi”

didalamnya. Penelitian kualitatif ini yang menjadi subjek penelitian pelaku (actor)

anak yang menjadi korban kekerasaan penganiyaan ( activity ) yang berjumlah 1 orang

anak bertempat (place) di Lembaga Perlindungan Anak Bandar Lampung.

3.3 Sampel dan Instrumen Penelitian

3.3.1. Sampel Penelitian

Sampel dalam pnelitian ini didapatkan dari LPAI Lampung, yaitu seorang anak

dengan inisial nama AI, berumur 7 tahun dan mengalami kekerasan dalam keluarga

oleh ibu tirinya. AI sebagai sampel penelitian dalam kasus ini saat ini tinggal dengan

pamannya, adik dari almarhum bapak SI (inisial).

7/21/2019 SKRIPSI BAB 3 TENTANG FAKTOR-FAKTOR PENYEBAB TERJADINYA KEKERASAN PADA ANAK DALAM PERSPEKTIF BIMBIN…

http://slidepdf.com/reader/full/skripsi-bab-3-tentang-faktor-faktor-penyebab-terjadinya-kekerasan-pada-anak 3/6

47

3.3.2. Instrumen Penelitian

Karena pendekatan penelitian yang dipilih dalam penelitian ini adalah pendekatan

kualitatif dengan strategi penelitian case study research (CSR), maka tekhniksampling penelitian adalah menggunakan non probabillity sampling (teknik

pengambilan sampel yang tidak memberi peluang/kesempatan sama bagi setiap

unsur/anggota populasi untuk dipilih menjadi sampel) (Sugiyono,2005), sedangkan

tekhnik pengambilannya menggunakan purposive sampling (tekhnik pengambilan

sampel dengan pertimbangan atau tujuan tertentu).

Jadi yang menjadi sampel (objek) penelitian adalah 1 orang anak korban kekerasan,

menurut para ahli penelitian kualitatif, sering sampel penelitian dalam CSR disebut

objek penelitian, karena sebenarnya dalam CSR kualitatif tidak mengenal istilah

populasi, oleh karena itu apabila menggunakan istilah sampel maka yang dimaksud

adalah sampel purposive. Jadi boleh menggunakan istilah sampel/objek penelitian,

dalam penelitian kualitatif, khususnya CSR yang menjadi instrumen penelitian adalah

peneliti sendiri. Sebagai instrumen penelitian maka peneliti betul-betul harus : (a)

memahami model analisis CSR, (b) menguasai wawasan/konsep yang diteliti, (c)

kematangan dan kesiapan melakukan CSR, (d) selalu melakukan evaluasi diri.

3.4 Metode Pengumpulan Data

3.4.1 Metode Pokok

1. Metode Observasi (Pengamatan)

Observasi (pengamatan) merupakan cara yang sangat baik untuk meneliti tingkah

laku manusia, tekhnik observasi yang digunakan oleh penulis yaitu observasi

7/21/2019 SKRIPSI BAB 3 TENTANG FAKTOR-FAKTOR PENYEBAB TERJADINYA KEKERASAN PADA ANAK DALAM PERSPEKTIF BIMBIN…

http://slidepdf.com/reader/full/skripsi-bab-3-tentang-faktor-faktor-penyebab-terjadinya-kekerasan-pada-anak 4/6

48

partisipatif moderat, didalam observasi (pengamatan) ini terdapat kesinambungan

tekhnik ini digunakan untuk memperoleh data tentang teori yang berhubungan

dengan masalah yang dihadapi dalam penelitian yaitu dengan cara meneliti danmengamati baik dengan cara sehingga penulis bisa menjadi orang dalam dan

orang luar, didalam mengumpulkan data penulis ikut melakukan observasi ini

dalam beberapa kegiatan tetapi tidak semuanya.

Langkah-langkah dalam melakukan observasi adalah sebagai berikut:

1. Harus diketahui dimana observasi itu dapat dilakukan.

2. Harus ditentukan dengan pasti siapa saja yang akan diobservasi.

3. Harus diketahui dengan jelas data-data apa saja yang diperlukan.

4. Harus diketahui bagaimana cara mengumpulkan data agar berjalan mudah dan lancar.

5. Harus diketahui tentang cara mencatat hasil observasi, seperti telah

menyediakan buku catatan, kamera, tape recorder, dan alat-alat tulis lainnya.

2. Metode Wawancara ( I n ter view )

Didalam mengumpulkan data, penulis menggunakan tekhnik wawancara untuk

menggali keterangan yang lebih jelas dari anak yang menjadi korban kekerasan

orang tua dan pihak dari Lembaga Perlindungan Anak. tekhnik wawancara yang

penulis gunakan yaitu wawancara seni struktur adalah suatu wawancara dapat

menemukan permasalahan secara lebih terbuka, dimana pihak yang diajak

wawancara diminta pendapat dan ide-idenya dan wawancara tak berstruktur

adalah merupakan wawancara yang sangat bebas, dimana seorang peneliti tidak

harus menggunakan pedoman wawancara yang telah tersusun secara sistematis

7/21/2019 SKRIPSI BAB 3 TENTANG FAKTOR-FAKTOR PENYEBAB TERJADINYA KEKERASAN PADA ANAK DALAM PERSPEKTIF BIMBIN…

http://slidepdf.com/reader/full/skripsi-bab-3-tentang-faktor-faktor-penyebab-terjadinya-kekerasan-pada-anak 5/6

49

dan lengkap untuk pengumpulan datanya, sehingga dari kedua tekhnik wawancara

tersebut maka penulis dapat memperoleh data yang lebih akurat.

Tahap-tahap wawancara meliputi:1. Menentukan siapa yang diwawancarai

2 .Mempersiapkan wawancara

3. Gerakan awal

4. Melakukan wawancara dan memelihara agar wawancara produktif

5. Menghentikan wawancara dan memperoleh rangkuman hasil wawancara.

3.4.2 Metode Pelengkap

1. Metode Dokumentasi

Didalam melaksanakan metode dokumentasi, penelitian menyelidiki benda-benda

tertulis seperti buku-buku, internet, acara televisi, foto dan sebagainya mengenai

kekerasan anak di Lembaga Perlindungan Anak Bandar Lampung 2012

3.5 Analisis Data

Speadley (1980) membagi analisis data adalah penelitian kualitatif berdasarkan

tahapan dalam penelitian kualitatif bahwa proses penelitian kualitatif setelah

memasuki lapangan dimulai dengan menetapkan seseorang informasi kunci „‟key

informani” yang merupakan informan yang berwibawa dan dipercaya mampu

membukakan pintu kepada peneliti untuk memasuki objek penelitian, setelah itu

peneliti melakukan wawancara kepada informan tersebut. Dan mencatat hasil

7/21/2019 SKRIPSI BAB 3 TENTANG FAKTOR-FAKTOR PENYEBAB TERJADINYA KEKERASAN PADA ANAK DALAM PERSPEKTIF BIMBIN…

http://slidepdf.com/reader/full/skripsi-bab-3-tentang-faktor-faktor-penyebab-terjadinya-kekerasan-pada-anak 6/6