skenario mimisan dan gatal2-2

Upload: anita-mayasari

Post on 13-Oct-2015

32 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Skenario MimisanIdentitas : Nama, umur, alamat, pekerjaan*Keluhan utama : mimisanOnset: sejak kapan?.sudah berapa lama?Lokasi: berasal dari lubang hidung kanan atau kiri?Kronologi: tiba-tiba?.atau habis terjatuh?habis terbentur sesuatu?*Kualitas: apakah menetes?.mengalir?.apakah mengalir lewat tenggorokan?.mengganggu aktivitas?Kuantitas: terus menerus?.sudah berhenti?.masih menetes?.bertambah parah tidak?Memperberat: apakah dengan menunduk?.aktivitas?Memperingan: duduk tegak?.memencet hidung?Gejala penyerta: apakah ada gangguan penghidu?hidung terasa tersumbat?.nyeri tekan hidung?,nyeri kepala? RPD:1. Apakah ada riwayat trauma dahulu?2. Riwayat gangguan pembekuan darah?.sering mimisan?.gusi berdarah?.biru2 dikulit?.bila berdarah sukar berhenti?3. Riwayat penggunaan obat antikoagulan?4. Riwayat penyakit liver?5. Riwayat bersin2 di pagi hari?6. Riwayat hidung tersumbat dan gangguan penghidu? RPK:1. Apakah keluarga ada yang mengalami gangguan pembekuan darah?..2. Sering mimisan,gusi berdarah, hematom?3. Riwayat keluarga dm,ht liver? Riwayat sos ek?1. Biaya pengobatan?2. Kebiasan mengorek hidung?Pemeriksaan Fisik :Cuci tangan, pake handscoon KU,TV, Kesadaran* Status generalisata : head to toe Status lokalis:1. Hidung : Inspeksi :adakah deformitas, warnanya, keluar darah, deviasi septum?. Palpasi: adakah nyeri tekan?.pada puncak hidung,krepitasi,deformitas?.2. Sinus paranasalis: adakah nyeri tekan kedua alis?.nyeri tekan puncak hidung?.nyeri tekan kedua pipi?.nyeri ketok sinus? Rinoskopi anterior :Adakah darah ?. dilubang kanan atau kiri?Bagaimana mukosanya?.adakah hiperemi?.hematom?Konka?.adakah konka udem?.beri larutan vasokonstriktor?Adakah septum deviasi?.kanan atau kiri?Cavum nasi ada yang menyumbat? Rinoskopi posterior:Bagaimana mukosa faring?.hiperemis?Lihat ke atas. Adakah koana membesar?.masa?.curiga kanker di fosa rosenmuller.Adakah darah yang mengalir?.post nassal drip?Penatalaksanaan Penanganan epistaksisSiapkan spekulum hidung, pinset bayonet, larutan vasokonstriktor, kapan, rol tampon, salf antibiotik, kassa, plester.

Cara kerja :1. Basahi roll tampon dengan larutan vasokonstriktor secukuonya2. Masukan ke dalam cavum nasi yang mengalami perdarahan, tahan 5-10 menit. Kemudian evaluasi.apabila masih perdarahan pasang tampon anterior dengan diolesi salf antibiotik (jika ada kimia cauter lakukan sebelum memasang tampon anterior)3. Lakukan rinoskopi posterior : evaluasi adakah perdarahan yang berasal dari belakang?.4. Jika ada perdarahan posterior -> Rujuk Edukasi kepada pasien untuk datang lagi setelah 24 jam untuk evaluasi Bila ada perdarahan setelah diberi vasokonstriktor -> rujukJika kegawatan : Identitas KU,TV-> cari tanda syok Cari bekuan darah TD turun : pasang infus, hentikan perdarahan

Skenario gatal-gatalKeluhan utama : gatal-gatalOnset: sudah berapa lama?.Lokasi: (dilihat) status drmatologis -> morfologi, konfigurasi, lokasiKronologi: awal mula gatal?.demam dulu atau gatal dulu?.gatal mulai darimana dirasakan?.menyebar ke bagian mana?Kualitas : apakah sangat mengganggu?. Mengganggu aktivitas?.adakah rasa panas?pedih?Kuantitas: apakah terus menerus gatalnya?.apakah bertambah gatal pada malam hari?Jika ada papula, vesikel, urtika berapa banyak?Mamperberat :apakah pada suhu dingin malam hari?.berkeringat?.Memperingan : obat?.bedak?.Gejala penyerta : kulit panas?. Perih?.bula-> warna, bau?.demam?malaise? RPD :Alergi?.status alergi?.terhadap apa?DM, HT, ginjal, asma, rinitis RPK :Keluarga sakit seperti ini?.alergi keluarga?. Sos ek : mandi berapa kali?.ganti baju berpa kali?.sprei?berapa kali?.kasur apa?.tidur sama siapa?.handuknya bergantian tidak?Pemeriksaan Fisik : Status generalisata : head to toe, adakah kelainan kulit dibagian mana saja?.bagaimana rupanya?. Status dermatologis :1. Distribusi : lokalis(per regio), universal, generalisata2. Morfologi : papul ? vesikel? Urtikaria?(sebelum garuk).erosi, ekskoriasi,krusta, dam infeksi sekunder?(setelah diaruk)3. Konfigurasi : bulat berbatas tegas.Pemeriksaan penunjang : Cari terowongan/lesi-> tusuk dgn papul->oleskan cairan ke objek glass-. Tutup dg deck glass-.lihat ad mikrokoskop (intepretasi -> tungau pria : 200x240x150-200 mikron ; tungau wanita : 330-450x250-350 mikron Cara menyikat Letakan kertas putih di bwah lesi -> sikat bagian lesi hingga tungau jatuh pada kertas ->amati Lampu woud : tetrasiklin salep -> 20 menit -> lampu woud Tetrasiklin kapsul buka, larutkan pada air -> tunggu 5 menit -> bersihkan pake tisu-> lampu woud Isolasi ditempat -> cabut -> tempatkan pada obyek glass-> mikroskop Tatalaksana :1. Permentrin 5% ->obat pilihan2. Ada infeksi sekunder-> antibiotik3. Antihistamin ->CTM,loratidine4. Geramycin creamEdukasi1. Oleskan seluruh tubuh2. Oleskan, malam hari setelah sholat ->8-12 jam3. Diulang 1 minggu sekali (yang seluruh tubuh)4. Jangan tidur bareng2, gantu sprei, ganti baju rutin.