sistem informasi penerimaan siswa baru smp …thesis.binus.ac.id/doc/bab4/2012-1-00074-si...

61
60 BAB 4 SISTEM INFORMASI PENERIMAAN SISWA BARU SMP TARSISIUS 2 YANG DIUSULKAN 4.1 Analisa dan Perancangan Sistem Yang Diusulkan Setelah menganalisa data - data yang dikumpulkan terkait penerimaan siswa baru SMP Tarsisius 2 maka dapat dijelaskan dan digambarkan sistem informasi penerimaan baru yang disesuaikan dengan aplikasi website yang diusulkan sebagai berikut : Calon siswa dapat langsung melakukan pendaftaran di website penerimaan siswa baru SMP Tarsisius 2 dengan mengisi data diri siswa dan mengunggah berkas siswa sesuai informasi yang diberikan didalam website penerimaan siswa baru SMP tarsisius 2 dan melakukan pembayaran. Setelah itu calon siswa dapat melakukan konfirmasi pembayaran pendaftaran sesuai dengan informasi harga pendaftaran siswa feeder yang mana kategori ini terdiri dari calon siswa baru yang berasal dari SD Tarsisius 2 atau non feeder yang terdiri dari calon siswa baru yang berasal dari luar SD Tarsisius 2 ataupun siswa pindahan, dan nantinya bagian keuangan akan memeriksa status pembayaran pendaftaran tersebut apakah diterima atau ditolak serta mengirimkan pesan pembayaran pendaftaran mengenai status pembayaran untuk dapat diketahui calon siswa baru dan segera memberi tanggapan jika terjadi penolakan. Bagi calon siswa baru yang tergolong kategori feeder dapat langsung datang ke sekolah SMP Tarsisius 2 untuk dicek kelengkapan berkasnya terlebih dahulu oleh bagian kesiswaan apabila status kelengkapan berkasnya belum lengkap, siswa diwajibkan langsung melengkapi berkas bersangkutan yang kurang kemudian calon siswa baru dapat melakukan daftar ulang terkait dengan pemilihan biaya pendaftaran ulang SMP dan jenis pembayaran dengan bagian keuangan, sedangkan kategori non feeder , calon siswa baru yang konfirmasi pembayarannya telah diterima harus mencetak kartu test untuk melakukan test, dan bagian kesiswaan akan menyimpan

Upload: vongoc

Post on 03-Mar-2019

228 views

Category:

Documents


1 download

TRANSCRIPT

60

BAB 4

SISTEM INFORMASI PENERIMAAN SISWA BARU SMP TARSISIUS 2

YANG DIUSULKAN

4.1 Analisa dan Perancangan Sistem Yang Diusulkan

Setelah menganalisa data - data yang dikumpulkan terkait penerimaan siswa

baru SMP Tarsisius 2 maka dapat dijelaskan dan digambarkan sistem informasi

penerimaan baru yang disesuaikan dengan aplikasi website yang diusulkan sebagai

berikut :

Calon siswa dapat langsung melakukan pendaftaran di website penerimaan

siswa baru SMP Tarsisius 2 dengan mengisi data diri siswa dan mengunggah berkas

siswa sesuai informasi yang diberikan didalam website penerimaan siswa baru SMP

tarsisius 2 dan melakukan pembayaran.

Setelah itu calon siswa dapat melakukan konfirmasi pembayaran pendaftaran

sesuai dengan informasi harga pendaftaran siswa feeder yang mana kategori ini

terdiri dari calon siswa baru yang berasal dari SD Tarsisius 2 atau non feeder yang

terdiri dari calon siswa baru yang berasal dari luar SD Tarsisius 2 ataupun siswa

pindahan, dan nantinya bagian keuangan akan memeriksa status pembayaran

pendaftaran tersebut apakah diterima atau ditolak serta mengirimkan pesan

pembayaran pendaftaran mengenai status pembayaran untuk dapat diketahui calon

siswa baru dan segera memberi tanggapan jika terjadi penolakan.

Bagi calon siswa baru yang tergolong kategori feeder dapat langsung datang

ke sekolah SMP Tarsisius 2 untuk dicek kelengkapan berkasnya terlebih dahulu oleh

bagian kesiswaan apabila status kelengkapan berkasnya belum lengkap, siswa

diwajibkan langsung melengkapi berkas bersangkutan yang kurang kemudian calon

siswa baru dapat melakukan daftar ulang terkait dengan pemilihan biaya pendaftaran

ulang SMP dan jenis pembayaran dengan bagian keuangan, sedangkan kategori non

feeder , calon siswa baru yang konfirmasi pembayarannya telah diterima harus

mencetak kartu test untuk melakukan test, dan bagian kesiswaan akan menyimpan

61

hasil test bagi calon siswa baru yang melakukan test, setelah itu calon siswa baru

yang hasil testnya sudah keluar baik hasil testnya mencukupi atau tidak mencukupi,

calon siswa baru dapat melakukan daftar ulang dengan terlebih dahulu dicek

kelengkapan berkasnya oleh bagian kesiswaan kemuudian calon siswa baru non

feeder dapat menemui bagian keuangan untuk melakukan daftar ulang terkait

dengan pemilihan biaya pendaftaran SMP dan jenis pembayarannya.

Bagi calon siswa baru yang langsung melunasi pembayaran registrasi ulang,

bagian keuangan akan menyimpan data pelunasan dan menyatakan calon siswa baru

telah menjadi siswa baru SMP Tarsisius 2 namun bagi calon siswa baru yang

memilih jenis pembayaran angsuran wajib membayar uang muka (Down Payment)

sesuai dengan kebijakan sekolah pada saat pemilihan biaya pendaftaran. Sisa

pembayarannya dapat diangsur calon siswa sebanyak tiga kali dan calon siswa harus

melakukan konfirmasi pembayaran angsuran, setelah itu bagian keuangan akan

memeriksa status angsuran calon siswa dan mengirimkan pesan pemberitahuan status

angsuran kepada calon siswa tersebut diterima atau ditolak, jika diterima calon siswa

dapat menjadi siswa SMP tarsisus 2.

62

63

Gambar 4.1 Flowchart Penerimaan Siswa Baru SMP Tarsisius 2 Usulan

64

65

66

4.1.1 Activity Diagram

Aktivitas pengguna dan tahapan – tahapan dalam pengerjaannya dalam sistem

penerimaan siswa baru SMP Tarsisius 2 yang diusulkan dapat dipahami

melalui penggambaran diagram berikut :

Gambar 4.4 Activity Diagram Penerimaan Siswa Baru SMP Tarsisius 2

67

4.1.2 Class Diagram

Penjelasan objek - objek yang terkait dengan sistem penerimaan siswa baru

SMP Tarsisius 2 yang diusulkan dijelaskan melalui penggambaran diagram

berikut :

Gambar 4.5 Class Diagram Sistem Penerimaan Siswa Baru SMP Tarsisius 2

68

4.1.3 Event Tabel

Sebuah pedoman use case daftar peristiwa dalam sistem informasi penerimaan siswa

baru SMP Tarsisius 2 yang diusulkan dapat dipahami melalui pemaparan dalam

bentuk tabel berikut :

Event Trigger Source Use Case Response Destination

Calon Siswa

mengisi

form

pendaftaran

SMP

Calon

Siswa ingin

masuk SMP

Tarsisius 2

Calon

Siswa

Pendaftaran

Calon Siswa

Data Calon

Siswa

Kesiswaan

&

Keuangan

Calon Siswa

mengisi

Konfirmasi

Pembayaran

pendaftaran

Calon siswa

telah

mengisi

data

registrasi

Calon

Siswa

Konfirmasi

Pembayaran

Pendaftaran

Data

Konfirmasi

pembayaran

Pendaftaran

Keuangan

Bagian

Keuangan

memeriksa

status

pembayaran

Calon

Siswa telah

menginput

Konfirmasi

pembayaran

Keuangan Memeriksa

Status

Pembayaran

Pendaftaran

Status

Pembayaran

Calon

Siswa

Calon Siswa

Mencetak

Kartu Test

Status

Pembayaran

Pendaftaran

sudah lunas

Calon

Siswa

Mencetak

Kartu Test

Kartu Test Calon

Siswa

Kesiswaan

menyimpan

hasil test

Calon siswa

telah

mengikuti

test

Kesiswaan Menyimpan

Hasil Test

Hasil test Kesiswaan

Kesiswaan

memeriksa

kelengkapan

berkas

Calon siswa

lulus test

atau Feeder

Calon

siswa

Memeriksa

Kelengkapan

Berkas

Status

berkas

calon siswa

Keuangan

&

Calon

Siswa

69

Keuangan

menyimpan

pilihan biaya

pendaftaran

Calon siswa

telah

memilih

biaya

pendaftaran

Calon

Siswa

Pemilihan

Biaya

Pendaftaran

SMP

Total biaya

pendaftaran

SMP

Keuangan

Calon siswa

membuat

konfirmasi

pembayaran

angsuran

Calon siswa

telah

memilih

biaya

pendaftaran

Keuangan Konfirmasi

Pembayaran

Angsuran

Konfirmasi

Pembayaran

Angsuran

Keuangan

Keuangan

memeriksa

status

angsuran

Calon siswa

telah

membuat

konfirmasi

pembayaran

angsuran

Calon

Siswa

Memeriksa

Status

Angsuran

Status

Angsuran

Calon siswa

Keuangan

memasukkan

data

pelunasan

Calon siswa

langsung

membayar

lunas biaya

pendaftaran

Calon

Siswa

Menyimpan

Pelunasan

Status

Pelunasan

Calon

Siswa

Tabel 4.1 Event Tabel Sistem Informasi penerimaan siswa baru

70

4.1.4 Use Case Diagram

Sebuah diagram yang digunakan untuk menunjukkan beragam peran dari user dan

bagaimana mereka menggunakan sistem yang ada terkait penerimaan siswa baru

SMP Tarsisius 2 yang diusulkan dapat dipahami melalui penggambaran berikut :

Gambar 4.6 Use Case Diagram Sistem Informasi Penerimaan Siswa Baru

SMP Tarsisius2

71

4.1.5 Use Case Description

Use case description menjelaskan tentang suatu penggunaan kasus sistem yang

mencakup urutan langkah untuk menyelesaikan suatu proses bisnis berikut adalah

use case description terkait penerimaan siswa baru SMP Tarsisius 2 yang diusulkan :

Usecase Name Pendaftaran Calon Siswa

Scenario Calon siswa mengisi form pendaftaran SMP

Triggering Event Calon Siswa ingin masuk SMP Tarsisius 2

Brief Description

Ketika Calon Siswa ingin masuk SMP Tarsisius 2, Calon

Siswa melakukan pendaftaran secara online melalui

website milik SMP Tarsisius

Actors Calon Siswa

Related Use Cases -

Stakeholders Calon siswa : menyedia data-data yang diperlukan

Pre-Conditions - Calon Siswa telah lulus SD

- Calon Siswa pindahan dari SMP lain

Post Conditions Calon Siswa telah melakukan registrasi

Flow Of Event

Actor System

1. Calon siswa membuka website

pendaftaran online SMP Tarsisius

2. Calon siswa melakukan

registrasi

3. Calon Siswa menginput data -

data pribadi yang diperlukan

untuk proses registrasi

4. Calon Siswa men-submit form

registasi

2.1. Create

Pendaftaran SMP()

2.2. Create Berkas()

3.1. Add Pendaftaran

SMP()

3.2. Add Berkas()

4.1. Save Pendaftaran

SMP()

4.2. Save Berkas()

Exception Conditions -

Tabel 4.2 Use Case Description Pendaftaran Calon Siswa

72

Usecase Name Konfirmasi Pembayaran Pendaftaran

Scenario Calon Siswa mengisi Konfirmasi Pembayaran pendaftaran

Triggering Event Calon Siswa telah mengisi form pendaftaran SMP

Brief Description

Calon siswa mengisi form konfirmasi pembayaran setelah

selesai mengisi form pendaftaran dan melakukan transfer

untuk biaya formulir pendaftaran

Actors Calon Siswa

Related Use Cases Memeriksa Status Pembayaran Pendaftaran

Stakeholders Calon siswa : menyediakan data-data yang diperlukan

Pre-Conditions - Calon Siswa telah melakukan registrasi

- Calon Siswa telah mentransfer biaya formulir pendaftaran

Post Conditions Calon Siswa telah melakukan pembayaran formulir

pendaftaran

Flow Of Event

Actor System

1. Calon siswa mentrasfer

biaya formulir melalui bank

2. Calon siswa membuka form

konfirmasi pembayaran

formulir pada website

3. Calon Siswa menginput

data - data yang diperlukan

4. Calon Siswa men-submit

form konfirmasi pembayaran

formulir

2.1. Create Pembayaran

Formulir()

2.2. Get Pendaftaran SMP()

2.3. Get Harga

Pendaftaran()

3.1. Add Pembayaran

Formulir()

4.1. Save Pembayaran

Formulir()

Exception

Conditions -

Tabel 4.3 Use Case Description Konfirmasi Pembayaran Pendaftaran

73

Usecase Name Memeriksa Status Pembayaran Pendaftaran

Scenario Bagian Keuangan memeriksa status pembayaran pendaftaran

Triggering Event Calon Siswa telah menginput Konfirmasi pembayaran

Brief Description Bagian Keuangan mengecek Konfirmasi pembayaran

Actors Bagian Keuangan

Related Use Cases Konfirmasi Pembayaran Pendaftaran

Stakeholders Calon Siswa : menyediakan data-data yang diperlukan

Bagian Keuangan : memeriksa pembayaran

Pre-Conditions Calon Siswa telah membuat dan mengisi form konfirmasi

pembayaran formulir

Post Conditions Pembayaran Registrasi sudah lunas

Flow Of Event

Actor System

1. Bagian Keuangan

membuka form pre-student

2. Bagian Keuangan

membuka form data

konfirmasi pembayaran

formulir calon siswa

3. Bagian Keuangan

memeriksa nominal yang

ditransfer

4. Bagian Keuangan

menyetujui (Accept)

pembayaran formulir

1.1. Get Pendaftaran SMP()

2.1. Get Pembayaran

Pendaftaran()

4.1. Update Pembayaran

Pendaftaran()

4.2. Save Pembayaran

Pendaftaran()

4.3. Create Kartu Test()

4.4. Add Kartu Test()

4.5. Save Kartu Test()

Exception

Conditions

- Apabila jumlah transfer kurang, maka Bagian Keuangan

akan menolak konfirmasi dan Calon siswa harus mentransfer

kekurangan dan melakukan konfirmasi lagi.

Tabel 4.4 Use Case Description Memeriksa Status Pembayaran Pendaftaran

74

Usecase Name Mencetak Kartu Test

Scenario Mencetak Kartu Test untuk Calon Siswa Non-Feeder

Triggering Event Pembayaran Registrasi sudah lunas

Brief Description Calon Siswa Non - Feeder dapat mencetak Kartu Test setelah

melunasi pembayaran formulir

Actors Calon Siswa

Related Use Cases -

Stakeholders Calon siswa : menyediakan data-data yang diperlukan

Bagian Keuangan : memberikan no.kartu test

Pre-Conditions - Calon Siswa merupakan Non-Feeder

- Calon Siswa telah melunasi pembayaran formulir

Post Conditions Calon Siswa Non-Feeder mengikuti test

Flow Of Event

Actor System

1. Calon siswa membuka &

login ke dalam website

2. Calon siswa men-download

kartu test

2.1. Get Kartu Test()

2.2. Print Kartu Test()

Exception

Conditions -

Tabel 4.5 Use Case Description Mencetak Kartu Test

75

Usecase Name Menyimpan Hasil Test

Scenario Kesiswaan menyimpan hasil test siswa Non-Feeder

Triggering Event Calon Siswa Non-Feeder telah mengikuti test

Brief Description Bagian Kesiswaan menginput hasil test Calon Siswa Non-

Feeder setelah selesai mengikuti test

Actors Bagian Kesiswaan

Related Use Cases -

Stakeholders

Calon Siswa : mengikuti & menjawab pertanyaan dalam test

Bagian Kesiswaan : memegang & menginput database hasil

test

Pre-Conditions Calon Siswa Non-Feeder telah mengikuti test masuk SMP

Tarsisius 2

Post Conditions Hasil test Calon Siswa Non-Feeder telah disimpan

Flow Of Event

Actor System

1. Bagian Kesiswaan

membuka form pre-student

2. Bagian Kesiswaan

membuka form hasil test

3. Bagian Kesiswaan

menginput hasil test

4. Bagian Kesiswaan

menyimpan hasil test

1.1 Get Pendaftaran SMP()

2.1. Create Hasil Test()

3.1. Add Hasil Test()

3.2. Count Hasil Test()

4.1. Save Hasil Test()

Exception

Conditions -

Tabel 4.6 Use Case Description Menyimpan Hasil Test

76

Usecase Name Pemilihan Biaya Pendaftaran SMP

Scenario Menginput Data Registrasi Ulang Calon Siswa

Triggering Event Calon Siswa lulus test atau berstatus Feeder / pindahan

Brief Description

Calon Siswa memilih paket pembayaran serta potongan biaya

yang diinginkan dan Bagian Keuangan menyimpan hasil

pemilihan biaya pendaftaran tersebut

Actors Bagian Keuangan

Related Use Cases -

Stakeholders

Calon Siswa : membawa dokumen-dokumen pendukung

Bagian Keuangan : memegang & menginput hasil pemilihan

biaya pendaftaran

Pre-Conditions

- Calon Siswa Non-Feeder telah mengikuti test masuk SMP

Tarsisius 2

- Calon Siswa Feeder / Pindahan telah melunasi pembayaran

formulir

Post Conditions Calon Siswa telah memilih biaya pendaftaran SMP

Flow Of Event

Actor System

1. Bagian Kesiswaan

membuka form daftar ulang

2. Calon Siswa memilih Paket

Pembayaran dan Potongan

uang pangkal

3. Bagian Keuangan

menginput hasil pemilihan

biaya pendaftaran

1.1. Create Daftar Ulang()

1.2. Get Pembayaran

Pendaftaran()

1.3. Get Hasil Test()

1.4. Get Paket Pembayaran

Daftar Ulang()

1.5. Get Potongan

Pembayaran Daftar Ulang()

3.1. Add Daftar Ulang()

3.2. Count Daftar Ulang()

77

4. Bagian Keuangan

meyimpan hasil pemilihan

biaya pendaftaran

4.1. Save Daftar Ulang()

Exception

Conditions -

Tabel 4.7 Use Case Description Pemilihan Biaya Pendaftaran SMP

Usecase Name Konfirmasi Pembayaran Angsuran

Scenario Keuangan memeriksa status pembayaran angsuran

Triggering Event Calon siswa membayar angsuran

Brief Description

Calon Siswa membuat konfirmasi angsuran setelah

menentukan besar uang pangkal ketika daftar ulang dan

mentransfer angsuran melalui bank

Actors Calon Siswa

Related Use Cases Memeriksa Status Angsuran

Stakeholders Calon siswa : mentransfer angsuran

Pre-Conditions - Calon Siswa telah melakukan Registrasi Ulang

- Calon Siswa telah membayar DP

Post Conditions Konfirmasi angsuran telah diinput

Flow Of Event

Actor System

1. Calon Siswa membuka dan

login ke dalam website

2. Calon Siswa membuka form

konfirmasi pembayaran

angsuran

3. Calon Siswa menginput

form konfirmasi pembayaran

angsuran

4. Calon Siswa men-Submit

2.1. Create Angsuran()

3.1. Get Daftar Ulang()

3.2. Add Angsuran()

4.1. Save Angsuran()

78

konfirmasi pembayaran

angsuran

Exception

Conditions Calon Siswa dapat melakukan angsuran sebanyak 2 kali

Tabel 4.8 Use Case Description Konfirmasi Pembayaran Angsuran

Usecase Name Memeriksa Status Angsuran

Scenario Keuangan memeriksa status angsuran

Triggering Event Calon siswa telah menginput konfirmasi pembayaran

angsuran

Brief Description Bagian Keuangan mengecek konfirmasi angsuran setelah

diinput oleh Calon Siswa

Actors Bagian Keuangan

Related Use Cases Konfirmasi Pembayaran Angsuran

Stakeholders Bagian Keuangan : memeriksa dan menyetujui konfirmasi

angsuran pada database

Pre-Conditions - Calon Siswa telah melakukan angsuran

- Calon Siswa telah mengisi form konfirmasi angsuran

Post Conditions Angsuran telah diterima

Flow Of Event

Actor System

1. Bagian Keuangan membuka

form pre-student

2. Bagian Keuangan

memeriksa angsuran dari

calon siswa

3. Bagian Keuangan

menyetujui (Accept) angsuran

1.1. Get Pendaftaran SMP()

2.1. Get Angsuran()

3.1. Update Angsuran()

3.2. Save Angsuran()

3.3. Add Pendaftaran SMP()

3.4. Save Pendaftaran SMP()

Exception

Conditions

- Apabila jumlah angsuran yang di transfer tidak sesuai

dengan konfirmasi angsuran, maka Bagian Keuangan akan

menolak konfirmasi dan Calon siswa harus mentransfer

79

kekurangan dan melakukan konfirmasi lagi.

Tabel 4.9 Use Case Description Memeriksa Status Angsuran

Usecase Name Menyimpan Pelunasan

Scenario Keuangan memasukkan data pelunasan

Triggering Event Calon siswa langsung membayar lunas biaya pendaftaran

Brief Description

Bagian Keuangan memasukan data pembayaran yang

langsung dibayar lunas oleh calon siswa ketika daftar ulang /

pemilihan biaya pendaftaran

Actors Bagian Keuangan

Related Use Cases -

Stakeholders Bagian Keuangan : memeriksa dan menyimpan data

pelunasan

Pre-Conditions - Calon Siswa telah melunasi angsuran / uang pangkal

Post Conditions Pelunasan telah diterima

Flow Of Event

Actor System

1. Bagian Keuangan membuka

form pre-student

2. Bagian Keuangan

memeriksa pelunasan dari

calon siswa

3. Bagian Keuangan

memasukan data pelunasan

4. Bagian Keuangan

menyimpan data pelunasan

1.1. Get Pendaftaran SMP()

2.1. Get Daftar Ulang()

3.1. Add Pelunasan()

4.1. Save Pelunasan()

4.2. Add Pendaftaran SMP()

4.3. Save Pendaftaran SMP()

Exception

Conditions -

Tabel 4.10 Use Case Description Menyimpan Pelunasan

80

Usecase Name Memeriksa Kelengkapan Berkas

Scenario Kesiswaan memeriksa kelengkapan berkas

Triggering Event Calon Siswa telah melakukan pembayaran pendaftaran

Brief Description

Bagian Kesiswaan memeriksa kelengkapan berkas yang

dimasukkan oleh calon siswa ketika mengisi form pendaftaran

SMP

Actors Bagian Kesiswaan

Related Use Cases -

Stakeholders Calon Siswa : menyediakan data yang diperlukan

Bagian Kesiswaan : memegang & memeriksa database berkas

Pre-Conditions Calon Siswa membayar biaya pendaftaran

Post Conditions Berkas pendaftaran calon siswa lengkap

Flow Of Event

Actor System

1. Bagian Kesiswaan

membuka form pre-student

2. Bagian Kesiswaan

membuka form berkas

3. Bagian Kesiswaan

memeriksa kelengkapan

berkas

4. Bagian Kesiswaan

menyimpan status

kelengkapan berkas

1.1 Get Pendaftaran SMP()

2.1. Get Berkas()

3.1. Update Berkas()

4.1. Save Berkas()

Exception

Conditions

- Apabila berkas belum lengkap, calon siswa diwajibkan

membawa berkas yang bersangkutan.

Tabel 4.11 Use Case Description Memeriksa Kelengkapan Berkas

81

4.1.6 State Chart

Siklus hidup dari suatu objek yang terkait dengan proses penerimaan siswa baru

SMP Tarsisius 2 yang diusulkan adalah seperti berikut :

Gambar 4.7 State Chart Sistem Informasi Penerimaan Siswa Baru Smp tarsisius2

82

4.1.7 Sequence Diagram

Arus informasi yang dicapai dengan mengirimkan pesan kepada actor dan dari actor

saling berinteraksi dalam internal object terkait sistem informasi penerimaan siswa

baru SMP Tarsisius 2 yang diusulkan adalah seperti berikut :

Gambar 4.8 Sequence Diagram Pendaftaran SMP

83

Gambar 4.9 Sequence Diagram Konfirmasi Pembayaran Pendaftaran

84

Gambar 4.10 Sequence Diagram Memeriksa Status Pembayaran Pendaftaran

85

Gambar 4.11 Sequence Diagram Cetak Kartu Test

86

Gambar 4.12 Sequence Diagram Menyimpan Hasil Test

87

Gambar 4.13 Sequence Diagram Memeriksa Kelengkapan Berkas

88

Gambar 4.14 Sequence Diagram Pemilihan Biaya Pendaftaran SMP

89

Gambar 4.15 Sequence Diagram Konfirmasi Pembayaran Angsuran

90

Gambar 4.16 Sequence Diagram Memeriksa Status Angsuran

91

Gambar 4.17 Sequence Diagram Menyimpan Pelunasan

92

4.1.8 Communication Diagram

Setiap sequence diagram akan diperjelas urutan langkah prosesnya melalui

penggambaran berikut :

Gambar 4.18 Communication Diagram Pendaftaran Calon Siswa

Gambar 4.19 Communication Diagram Konfirmasi Pembayaran Pendaftaran

93

Gambar 4.20 Communication Diagram Mencetak Kartu Test

Gambar 4.21 Communication Diagram Menyimpan Hasil Test

94

Gambar 4.22 Communication Diagram Pemilihan Biaya Pendaftaran

95

Gambar 4.23 Communication Diagram Konfirmasi Pembayaran Angsuran

Gambar 4.24 Communication Diagram Menyimpan Pelunasan

96

Gambar 4.25 Communication Diagram Memeriksa Status Pembayaran Pendaftaran

97

Gambar 4.26 Communication Diagram Memeriksa Status Angsuran

Gambar 4.27 Communication Diagram Memeriksa Kelengkapan Berkas

98

4.1.9 Update Class Diagram

Pengembangan class diagram dengan menggambarkan ulang dan menambahkan

controller dari setiap class terkait sistem informasi penerimaan siswa baru SMP

Tarsisius 2 yang diusulkan adalah sebagai berikut :

Gambar 4.28 Update Class Diagram Sistem Informasi Penerimaan Siswa

Baru Smp Tarsisius 2

99

4.1.10 Package Diagram

Diagram tingkat lanjut yang memungkinkan designer mengasosiasikan beberapa

kelas terkait sistem informasi penerimaan siswa baru SMP Tarisisu 2 yang diusulkan

:

Gambar 4.29 Package Diagram Sistem Informasi Penerimaan Siswa Baru SMP

Tarsisius 2

Domain Layer

View Layer

Pendaftaran Calon Siswa Handler Konfirmasi Pembayaran

Pendaftaran Handler

Memeriksa Status Pembayaran

Pendaftaran Handler

Mencetak Kartu Test

Handler

Menyimpan Hasil Test

Handler

Memeriksa Kelengkapan

Berkas Handler

Pemilihan biaya

Pendaftaran SMP Handler Konfirmasi Pembayaran

Angsuran Handler

Memeriksa Status Angsuran DA

Berkas Menyimpan Pelunasan

Handler

Pendaftaran SMP

Pembayaran Pendaftaran

Harga Pendaftaran

Kartu Test

Hasil Test

Daftar Ulang

Pembayaran Daftar

Ulang

Pesan

Paket_Pembayaran

_daftar_ulang

Potongan_pembayaran_

Daftar_Ulang

Berkas

Pembayaran_Pelunasan

Hasil Test

Pembayaran_Angsuran Daftar_ULang

Pembayaran_Pendaftaran Kartu_Test Pendaftaran_SMP

Pendaftaran_SMP_DA

Berkas_DA

Hasil_Test_DA

Paket_Pembayaran _DA

Pesan_Pembayara

n_Registrasi_DA

Pesan_Pembayara

n_Angsuran_DA

Kartu_Test_DA Pembayaran_ Pendaftaran_DA

Harga_Pendaftaran_DA Daftar_Ulang_DA Potongan_Pembayaran _

DA

Angsuran_DA Pelunasan_DA

Data Access Layer

Cek_Pembayaran_Pendaftar Cek_Pembayaran_Angsuran

100

4.2 Perancangan dan Desain Aplikasi Website

Sistem informasi penerimaan siswa baru SMP Tarsisius 2 yang diimplementasikan

kedalam aplikasi website dimana hal – hal yang terkait dengan proses perancangan

dan desain serta proses selanjutnya akan dipaparkan dan dapat disimak dalam poin –

poin berikut :

4.2.1 Hardware and Software Requirement

Dalam rangka pemanfaatan aplikasi website sistem informasi penerimaan siswa baru

yang diusulkan perlu diperhatikan beberapa kebutuhan

� Hardware Requirement :

• Database Server Specification

Processor : Min. Intel XEON E5

RAM : Min. 8GB

Hard Drive : Min 150GB

Estimasi Harga : Rp. 6 juta - 8 juta

• Application Server Specification

Processor : Min. Intel XEON E5

RAM : Min. 12GB

Hard Drive : Min. 150GB

Estimasi Harga : Rp. 7 juta- 9 juta

• Client Computer Specification

Processor : Min. Intel dual core i3

RAM : Min. 4GB

Hard Drive : Min. 250GB

Estimasi Harga : Rp. 3 juta - 4 juta

• Printer : Deskjet or better

Estimasi Harga : Rp.300.000 - 500.000

101

• Scanner

Estimasi Harga : Rp. 500.000

• Internet Modem

Estimasi Harga : Rp. 300.000

� Software Requirement

o Client-Side

• Operating System : Windows 7 or later

• Browser : Latest mozilla dan Google Chrome.

o Server-Side

• Operating System : Windows Server 2003 Standard or later.

• DBMS : MySQL or better.

4.2.2 Infrastruktur Jaringan

Dalam persiapan kedepannya dimana proses implementasi aplikasi website akan

dilakukan, maka infrastruktur jaringan perlu diperhatikan dan dipersiapkan berikut

adalah gambarannya :

Gambar 4.30 Network Diagram

102

4.2.3 Struktur Database

Pemaparan beberapa database penting terkait dengan sistem informasi penerimaan

siswa baru SMP Tarsisius 2 yang diusulkan akan digambarkan dalam tabel struktur

database dengan persistance object berikut ini :

• Pendaftaran SMP

NO Attribute Description Data type & length

Nulls

Multi -Valued

1 Kd.Pendaftaran SMP

Primary Key Pendaftaran SMP

Char(8) No No

2 Nama Calon Siswa Nama Calon Siswa Varchar(25)

No No

3 Email Email Calon Siswa Varchar(35)

No No

4 Password Password Calon Siswa Varchar(15)

No No

5 Tanggal Lahir Tanggal Lahir Calon Siswa

Date No No

6 Jenis Kelamin Jenis Kelamin Calon Siswa

Char(1) No No

7 Agama Agama Calon Siswa Varchar(8) No No 8 Nama Orang Tua Nama Orang Tua

Calon Siswa Varchar(25

) No No

9 Asal Sekolah Asal Sekolah Calon Siswa yang

menentukan Katagori Calon siswa

Varchar(25)

No No

10 Tanggal Daftar Tanggal Pendaftaran SMP

Date No No

11 Katagori Calon Siswa

Katagori Calon Siswa yang menyatakan

Calon Siswa Feeder dan non Feeder

Varchar(10)

No No

12 Tahun Ajaran Tahun Ajaran Calon Siswa

Varchar(10)

No No

13 NIS Nomor Induk Siswa Char(10) Yes No

Tabel 4.12 Tabel Pendaftaran SMP

103

• Harga Pendaftraran

No Attribute Description Data type & length

Nulls Multi-Valued

1 Kd. Harga Pendaftaran

Primary Key Harga Pendaftaran

Char(8) No No

2 Uang Pendaftaran Uang Pendaftaran Untuk digunakan

Calon Siswa Feeder dan non-Feeder

Int No No

Tabel 4.13 Tabel Harga Pendaftaran

• Berkas

NO Attribute Description Data type & length

Nulls

Multi-Valued

1 Kd. Berkas Primary Key Berkas Char(8) No No 2 Kd. Pendaftaran

SMP Foreign Key Berkas Char(8) No No

3 Akte Lahir Berkas Akter Lahir Varchar(15)

Yes No

4 Kartu Keluarga Berkas Kartu Keluarga

Varchar(15)

Yes No

5 Rapor Kelas4 Berkas Rapor Kelas4 Varchar(15)

Yes No

6 Rapor Kelas 5 Berkas Rapor Kelas5 Varchar(15)

Yes No

7 Status Berkas Status Berkas Varchar(8) No No

Tabel 4.14 Tabel Berkas

• Pembayaran Pendaftaran

NO Attribute Description Data type & length

Nulls

Multi-Valued

1 Kd.Pembayaran Pendaftaran

Primary Key Pembayaran Pendaftaran

Char(8) No No

2 Kd. Harga Pendaftaran

Foreign Pembayaran Pendaftaran

Char(8) No No

3 Kd. Pendaftaran SMP

Foreign Key Pembayaran Pendaftaran

Char(8) No No

4 Nama Pemilik Rekening

Nama Pengirim Pembayaran Pendaftaran

Varchar(15)

No No

104

5 Bank Bank yang digunakan untuk Pembayaran

Pendaftaran

Varchar(10)

No No

6 No. Rek Bank No. Rekening Bank untuk Pembayaran

Pendaftaran

Int No No

7 Tanggal Transfer Tanggal Transfer Pembayaran Pendaftaran

Date No No

8 Jumlah Transfer Jumlah Transfer Pembayaran Pendaftaran

Int No No

9 Status Pembayaran Status Pembayaran yang menyatakan

Pembayaran Pendaftaran di terima

atau tidak

Varchar(12)

No No

Tabel 4.15 Tabel Pembayaran

• Kartu Test

NO Attribute Description Data type & length

Nulls

Multi -Valued

1 Kd.Kartu Test Primary Key Kartu Test

Char(8) No No

2 Kd. Peembayaran Pendaftaran

Foreign Key Kartu Test

Char(8) No No

3 Tanggal Test Tanggal Test pemilik Kartu Test

Date No No

Tabel 4.16 Tabel Kartu Test

• Hasil Test

NO Attribute Description Data type & length

Nulls

Multi-Valued

1 No.Hasil Test Primary Key Hasil Test

Char(8) No No

2 Kd.Kartu Test Foreign Key Hasil Test

Char (8) No No

3 Nilai Matematika

Nilai Hasil Test Matematika

Int No No

105

4 Nilai Bhs.

Indonesia Nilai Hasil Test Bhs

Indonesia Int No No

5 Nilai Bhs. Inggris Nilai Hasil Test Bhs Inggris

Int No No

6 Nilai IPA Nilai Hasil Test IPA Int No No

7 Nilai Rata-Rata Nilai Rata-Rata Int No No

8 Status Test Status Hasil Tes VarChar(20)

No No

Tabel 4.17 Tabel Hasil Test

• Paket Pembayaran Daftar Ulang

NO Attribute Description Data type & length

Nulls Multi -Valued

1 No.Paket Pembayaran Daftar_Ulang

Primary Key Paket Pembayaran Daftar

ulang

Char(8) No No

2 Uang Pangkal Uang Pangkal Pembayaran Daftar

Ulang

Int No No

3 Uang Sekolah

Uang sekolah Pembayaran Daftar

Ulang

Int No No

Tabel 4.18 Tabel Paket Pembayaran Daftar Ulang

• Potongan Pembayaran Daftar Ulang

NO Attribute Description Data type & length

Nulls Multi-Valued

1 No.Potongan_Pembayaran_Daftar_Ulang

Primary Key Daftar Ulang

Char(8) No No

2 Besar Potongan Besar Potongan Pembayaran Daftar

Ulang

Int No No

3 Rangking

Rangking Potongan Pembayaran Daftar

Ulang

Int No No

Tabel 4.19 Tabel Potongan Pembayaran Daftar Ulang

106

• Daftar Ulang

NO Attribute Description Data type & length

Nulls Multi-Valued

1 No.Daftar_Ulang Primary Key Daftar Ulang

Char(8) No No

2 Kd.Pembayaran_Pendaftaran

Foreign Key Daftar Ulang

Char (8) No No

3 No.Hasil Test

Foreign Key Daftar Ulang

Char (8) No No

4 No.Paket Pembayaran Daftar Ulang

Foreign Key Daftar Ulang

Char(8) No No

5 No Potongan Pembayaran Daftar

Ulang

Foreign Key Daftar Ulang

Char(8) No No

6 Tanggal Daftar Ulang Tanggal Daftar Ulang Date No No 7 Diskon Tambahan Diskon Tambahan Int No No

8 Total Biaya Daftar Ulang

Total biaya daftar ulang Int No No

9 Total DP/Pembayaran Total DP/ Pembayaran Daftar ulang yang menentukan jenis

pembayaran

Int No No

10 Jenis Pembayaran Jenis Pembayaran Daftar Ulang

Varchar(10) No No

Tabel 4.20 Tabel Daftar Ulang

• Pesan Angsuran

NO Attribute Description Data type & length

Nulls Multi -Valued

1 Kd. Pesan Angsuran Primary Key Pesan Angsuran

Char(8) No No

2 Kd. Pembayaran Angsuran

Foreign Key Pesan Angsuran

Char (8) No No

3 Tanggal Pesan

Tanggal Pesan Angsuran

Date No No

4 Subject Pesan Subject Pesan Angsuran Varchar(25) No No 5 Isi Pesan Isi Pesan Angsuran Varchar(20

0) No No

Tabel 4.21 Tabel Pesan Angsuran

107

• Pesan Pembayaran Pendaftaran

NO Attribute Description Data type & length

Nulls Multi-Valued

1 Kd. Pesan Pembayaran Pendaftaran

Primary Key Pesan Pembayaran Pendaftaran

Char(8) No No

2 Kd.Pembayaran Pendaftaran

Foreign Key Pesan Pembayaran Pendaftaran

Char (8) No No

3 Tanggal Pesan

Tanggal Pesan Pembayaran Pendaftaran

Date No No

4 Subject Pesan Subject Pesan Pembayaran Pendaftaran

Varchar(25) No No

5 Isi Pesan Isi Pesan Pembayaran Pendaftaran

Varchar(200)

No No

Tabel 4.22 Tabel Pesan Pembayaran Pendaftaran

• Angsuran

NO Attribute Description Data type & length

Nulls

Multi-Valued

1 Kd. Angsuran Primary Key Angsuran Char(8) No No 2 Kd. Daftar Ulang Foreign Key Angsuran Char(8) 2 Bank Bank Varchar(1

0) No No

3 Nama Pemilik Rekening

Nama Pemilik Rekening

Varchar(15)

No No

4 No. Rekening Bank No. Rekening bank Int No No 5 Jumlah Transfer

Angsuran 1 Jumlah Transfer

Pembayaran Angsuran 1 Int No No

6 Tanggal Transfer Angsuran 1

Tanggal Transfer Pembayaran Angsuran 1

Date No No

7 Jumlah Transfer Angsuran 2

Jumlah Transfer Pembayaran Angsuran 2

Int Yes No

8 Tanggal Transfer Angsuran 2

Tanggal Transfer Pembayaran Angsuran 2

Date Yes No

9 Status Angsuran Status Angsuran Varchar(12)

No No

Tabel 4.23 Tabel Angsuran

108

• Pelunasan

NO Attribute Description Data type & length

Nulls Multi -Valued

1 Kd. Pelunasan Primary Key Pelunasan Char(8) No No 2 Kd. Daftar Ulang Foreign Key Pelunasan Char (8) No No 3 Total Pelunasan Total Pelunasan Int No No 4 Tanggal Pelunasan

Tanggal Pelunasan Date No No

5 Status Pelunasan Status Pelunasan Varchar(12) No No

Tabel 4.24 Tabel Pelunasan

109

4.2.4 Perancangan User Interface Website

Berikut adalah tampilan website yang akan berinteraksi langsung dengan user terkait proses penerimaan siswa baru SMP Tarsisius 2 yang diusulkan:

Gambar 4.31 User Interface Pendaftaran SMP

110

1. Text box untuk menampilkan kode pendaftaran SMP

2. Text box untuk memasukkan nama calon siswa

3. Text box untuk memasukkan email.

4. Text box untuk memasukkan password.

5. Combo box untuk memasukkan tanggal lahir.

6. Combo box untuk memilih jenis kelamin

7. Text box untuk memasukkan agama

8. Text box untuk memasukkan nama orang tua

9. Text box untuk memasukkan asal sekolah

10. Text box untuk menampilkan tanggal daftar

11. Text box untuk menampilkan tahun ajaran

12. Text box untuk menampilkan kode berkas

13. File untuk memasukkan gambar akte lahir

14. File untuk memasukkan gambar kartu keluarga

15. File untuk memasukkan gambar nilai rapor kelas 4

16. File untuk memasukkan gambar nilai rapor kelas 5

17. Klik cancel jika ingin membatalkan proses pendaftaran SMP

18. Klik save untuk mengirim data pendaftaran SMP

111

Gambar 4.32 User Interface Konfirmasi Pembayaran Pendaftaran

1. Text box untuk menampilkan kode pembayaran pendaftaran

2. Text box untuk menampilkan kode harga pendaftaran

3. Text box untuk menampilkan kode pendaftaran SMP

4. Text box untuk memasukkan nama pemilik rekening

5. Combo box untuk memilih nama bank

6. Text box untuk memasukkan nomor rekening bank

7. Combo box untuk memasukkan tanggal transfer

8. Text box untuk memasukkan jumlah transfer

9. Klik save untuk mengirim data konfirmasi pembayaran pendaftaran.

10. Klik cancel jika ingin membatalkan proses konfirmasi pembayaran pendaftaran

112

Gambar 4.33 User Interface Cek Pembayaran Pendaftaran

1. Text box untuk menampilkan kode pembayaran pendaftaran

2. Text box untuk menampilkan kode harga pendaftaran

3. Text box untuk menampilkan kode pendaftaran SMP

4. Text box untuk menampilkan nama pemilik rekening

5. Text box untuk menampilkan nama bank

6. Text box untuk menampilkan nomor rekening bank

7. Text box untuk menampilkan tanggal transfer

8. Text box untuk menampilkan jumlah transfer

9. Combo box untuk memilih status pembayaran

10. Text box untuk menampilkan kode pesan

11. Combo box untuk memilih subject pesan

12. Text box untuk menampilkan tanggal pesan

13. Text Field untuk memasukkan isi pesan

14. Klik cancel jika ingin membatalkan proses cek pembayaran pendaftaran

113

15. Klik save jika ingin menyimpan data cek pembayaran pendaftaran.

Gambar 4.34 User Interface Cetak Kartu Test

1. Text box untuk menampilkan kode kartu test

2. Text box untuk menampilkan kode pembayaran pendaftaran

3. Text box untuk menampilkan tanggal test

4. Klik print untuk mencetak kartu test

114

Gambar 4.35 User Interface Menyimpan Hasil Test

1. Text box untuk menampilkan nomor hasil test

2. Text box untuk menampilkan kode kartu test

3. Text box untuk menampilkan nama peserta test

4. Text box untuk memasukkan nilai matematika

5. Text box untuk memasukkan nilai IPA

6. Text box untuk memasukkan nilai IPS

7. Text box untuk memasukkan nilai bahasa Inggris

8. Text box untuk memasukkan nilai bahasa Indonesia

115

9. Text box untuk menampilkan nilai rata-rata

10. Text box untuk memasukkan status test

11. Klik save menyimpan data hasil test

12. Klik cancel jika ingin membatalkan proses menyimpan hasil test

Gambar 4.36 User Interface Cek Berkas

1. Text box untuk menampilkan kode berkas

2. Text box untuk menampilkan kode pendaftaran SMP

3. Text box untuk menampilkan nama pendaftar

4. Label untuk menampilkan gambar foto

5. Combo box untuk memilih status foto

6. Label untuk menampilkan gambar nilai rapor kelas 5

116

7. Label untuk menampilkan gambar nilai rapor kelas 4

8. Label untuk menampilkan gambar kartu keluarga

9. Label untuk menampilkan gambar akte lahir

10. Klik cancel jika ingin membatalkan proses cek berkas

11. Klik submit untuk menyimpan data cek berkas

Daftar UlangDaftar Ulang

XXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXX

XXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXX

Kd. Daftar Ulang :

Kd. Pembayaran Pendaftaran :

Paket Pembayaran Daftar Ulang:

Tanggal Daftar Ulang :

SAVE Cancel

9999999999999999999999999999999999999999999999Diskon Tambahan :

Potongan Pembayaran Daftar Ulang:

9999999999999999999999999999999999999999999999Total Biaya Daftar Ulang :

9999999999999999999999999999999999999999999999Total Dp / Pembayaran :

Jenis Pembayaran :

1

2

3

4

5

6

7

8

9

12

13

-Pilih-

-Pilih-

-Pilih-

Nama Calon Siswa :

Kategori Calon Siswa :

Status Test : XXXXXXXXXXXXXX

XXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXX

XXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXX

10

11

DD-MM-YYYY

14

SPP 9999999999999

15

Home Registrasi Ulang Input Berita Edit Berita Profil Saya Pesan Calon Siswa Cetak Laporan Beasiswa Visi&Misi

Sejarah Sekolah Kontak Kami Logout

Gambar 4.37 User Interface Daftar Ulang

1. Text box untuk menampilkan kode daftar ulang

2. Text box untuk menampilkan kode pembayaran pendaftaran

3. Text box untuk menampilkan nama calon siswa

4. Text box untuk menampilkan kategori calon siswa

5. Text box untuk menampilkan status test

117

6. Combo box untuk memilih paket pembayaran daftar ulang

7. Text box untuk menampilkan uang sekolah

8. Combo box untuk memilih potongan pembayaran daftar ulang

9. Text box untuk menampilkan tanggal daftar ulang

10. Text box untuk memasukkan jumlah diskon tambahan

11. Text box untuk menampilkan total biaya daftar ulang

12. Combo box untuk memilih jenis pembayaran

13. Text box untuk memasukkan total dp atau pembayaran

14. Klik cancel jika ingin membatalkan proses daftar ulang

15. Klik save untuk menyimpan data daftar ulang

Pembayaran PelunasanPembayaran Pelunasan

XXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXKd. Pelunasan :

Kd. Daftar Ulang :

Tanggal Pelunasan :

SAVE Cancel

XXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXX

1

2

3

4

5DD/MM/YYYY

Total Pembayaran : 999999999999999999999999999999999

Nama Calon Siswa : XXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXX

7 6

Home Registrasi Ulang Input Berita Edit Berita Profil Saya Pesan Calon Siswa Cetak Laporan Beasiswa

Visi&Misi Sejarah Sekolah Kontak Kami Logout

Gambar 4.38 User Interface Pelunasan

1. Text box untuk menampilkan kode pelunasan

2. Text box untuk menampilkan kode daftar ulang

3. Text box untuk menampilkan nama calon siswa

118

4. Text box untuk menampilkan total pembayaran

5. Text box untuk menampilkan tanggal pelunasan

6. Klik cancel jika ingin membatalkan proses pelunasan.

7. Klik save untuk menyimpan data pelunasan.

Gambar 4.39 User Interface Angsuran

1. Text box untuk menampilkan kode angsuran

2. Text box untuk menampilkan kode daftar ulang

3. Combo box untuk memilih nama bank

4. Text box untuk memasukkan nama pemilik rekening

5. Combo box untuk memasukkan tanggal transfer angsuran

6. Text box untuk memasukkan jumlah transfer angsuran

7. Klik cancel jika ingin membatalkan proses konfirmasi angsuran

8. Klik save untuk mengirim data konfirmasi angsuran

119

Gambar 4.40 User Interface Cek Angsuran

1. Text box untuk menampilkan kode angsuran

2. Text box untuk menampilkan kode daftar ulang

3. Text box untuk menampilkan nama bank

4. Text box untuk menampilkan nama pemilik rekening

5. Text box untuk menampilkan tanggal transfer angsuran 1

6. Text box untuk menampilkan jumlah transfer angsuran 1

7. Text box untuk menampilkan tanggal transfer angsuran 2

8. Text box untuk menampilkan jumlah transfer angsuran 2

9. Combo box untuk memilih status angsuran

120

10. Text box untuk menampilkan nomor pesan

11. Combo box untuk memilih subject pesan

12. Text box untuk menampilkan tanggal pesan

13. Text Field untuk memasukkan isi pesan

10. Klik save untuk menyimpan data cek angsuran

11. Klik cancel jika ingin membatalkan proses cek angsuran

4.2.5 Project Schedule

Pemaparan mengenai jadwal pembangunan aplikasi website sistem informasi

penerimaan siswa baru SMP Tarsisius 2 sampai pada tahap pengimplementasian

adalah sebagai berikut :

Gambar 4.41 Gant Chart Project Schedule