silabus unit i - heri sis | administrasi sekolah · web viewmembuat daftar bagian-bagian utama...

110
JARINGAN KD / INDIKATOR UNIT : 1 Bahasa Indonesia Membaca : Menyebutkan kembali dengan kata- kata atau kalimat sendiri isi teks pendek Berbicara : Menceritakan kegiatan sehari- hari dengan bahasa yang mudah dipahami orang lain Menulis : Menulis kalimat sederhana yang didiktekan guru dengan menggunakan huruf tegak bersambung dan memperhatikan penggunaan huruf kapital dan tanda titik. -Menjawab pertanyaan sesuai isi cerita (teks pendek) yang didengarkan. -Menceritakan kembali cerita (teks pendek) dengan menggunakan kata-kata sendiri. -Menjelaskan urutan kegiatan sehari-hari dengan bahasa yang runtut dan mudah DIRI SENDIRI IPS Memelihara dokumen dan koleksi benda berharga miliknya. - Menunjukkan dokumen diri dan koleksi benda berharga miliknya dan keluarga. - Menceritakan peristiwa berkesan PKn. Mengenal pentingnya hidup rukun, saling berbagi dan tolong menolong. - Menjelaskan pentingnya hidup rukun, saling berbagi dan tolong menolong. - Memberi contoh perilaku hidup rukun, saling berbagi dan tolong menolong. IPA Mengenal bagian-bagian utama hewan dan tumbuhan di sekitar rumah dan sekolah melalui pengamatan. - Membuat daftar bagian-bagian utama tubuh hewan (kucing, burung, ikan) dan kegunaannya dari hasil pengamatan. - Menggambar secara sederhana dan menamai bagian-bagian utama tubuh hewan. - Menirukan berbagai suara hewan yang ada di lingkungan sekitarnya. - Menceritakan cara hewan bergerak berdasarkan pengamatan misalnya : menggunakan kaki, perut, sayap (terbang), dan sirip. Matematika Membandingkan bilangan sampai 500. Membedakan bilangan genap dan ganjil berdasarkan urutan. Menyusun bilangan-bilangan dari terkecil ke terbesar atau sebaliknya. Menentukan bahwa kumpulan benda lebih banyak, lebih sedikit, atau sama dengan kumpulan lain. Menentukan suatu bilangan lebih besar,

Upload: trancong

Post on 05-Mar-2019

253 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: SILABUS UNIT I - Heri sis | Administrasi Sekolah · Web viewMembuat daftar bagian-bagian utama tubuh hewan (kucing, burung, ikan) dan kegunaannya dari hasil pengamatan. Menggambar

JARINGAN KD / INDIKATORUNIT : 1

Bahasa Indonesia

Membaca : Menyebutkan kembali dengan kata-kata atau kalimat sendiri isi teks pendekBerbicara : Menceritakan kegiatan sehari-hari dengan bahasa yang mudah dipahami orang lainMenulis : Menulis kalimat sederhana yang didiktekan guru dengan menggunakan huruf tegak bersambung dan memperhatikan penggunaan huruf kapital dan tanda titik.

- Menjawab pertanyaan sesuai isi cerita (teks pendek) yang didengarkan.

- Menceritakan kembali cerita (teks pendek) dengan menggunakan kata-kata sendiri.

- Menjelaskan urutan kegiatan sehari-hari dengan bahasa yang runtut dan mudah dipahami orang lain.

- Menanyakan atau menanggapi kegiatan sehari-hari teman sekelas.

- Menulis pengalaman dengan huruf tegak bersambung (memperhatikan ketepatan dan kecepatan) DIRI SENDIRI

IPS

Memelihara dokumen dan koleksi benda berharga miliknya.

- Menunjukkan dokumen diri dan koleksi benda berharga miliknya dan keluarga.

- Menceritakan peristiwa berkesan waktu kecil tentang diri dan keluarganya melalui dokumen (foto dan akte).

PKn.

Mengenal pentingnya hidup rukun, saling berbagi dan tolong menolong.- Menjelaskan pentingnya hidup rukun, saling berbagi dan tolong

menolong.- Memberi contoh perilaku hidup rukun, saling berbagi dan

tolong menolong.

IPA

Mengenal bagian-bagian utama hewan dan tumbuhan di sekitar rumah dan sekolah melalui pengamatan.

- Membuat daftar bagian-bagian utama tubuh hewan (kucing, burung, ikan) dan kegunaannya dari hasil pengamatan.

- Menggambar secara sederhana dan menamai bagian-bagian utama tubuh hewan.

- Menirukan berbagai suara hewan yang ada di lingkungan sekitarnya.

- Menceritakan cara hewan bergerak berdasarkan pengamatan misalnya : menggunakan kaki, perut, sayap (terbang), dan sirip.

- Membuat daftar bagian utama tumbuhan (akar, batang, daun, bunga dan buah/biji) berdasarkan hasil pengamatan.

- Menggambar bagian utama tubuh tumbuhan secara sederhana.

Matematika

Membandingkan bilangan sampai 500. Membedakan bilangan genap dan ganjil berdasarkan urutan. Menyusun bilangan-bilangan dari terkecil ke terbesar atau

sebaliknya. Menentukan bahwa kumpulan benda lebih banyak, lebih

sedikit, atau sama dengan kumpulan lain. Menentukan suatu bilangan lebih besar, lebih kecil, atau

sama dengan bilanganlain.

Page 2: SILABUS UNIT I - Heri sis | Administrasi Sekolah · Web viewMembuat daftar bagian-bagian utama tubuh hewan (kucing, burung, ikan) dan kegunaannya dari hasil pengamatan. Menggambar

SILABUS UNIT ISekolah Dasar : SD Negeri Sumberejo 03Kelas/Semester : II/1Tema : Diri SendiriWaktu : 32 Jam Pelajaran

Mata Pelajaran Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok Pengalaman belajar Sumber/Alat PenilaianPendidikan Kewargenaraan

Mengenal pentingnya hidup rukun, saling berbagi dan tolong menolong.

- Menjelaskan pentingnya hidup rukun, saling berbagi dan tolong menolong.

- Memberi contoh perilaku hidup rukun, saling berbagi dan tolong menolong.

Hidup rukun, saling berbagi dan tolong menolong antar sesama.

Pertemuan 1- Tanya jawab/diskusi pentingnya

hidup rukun, saling berbagi dan tolong menolong antar sesama.

- Kerja kelompok menyebutkan contoh hidup rukun, saling berbagi dan tolong menolong antar sesama.

Buku PKn kelas 2 SD

Pengamatan :- Tanya jawab- Pergaulan anak

di kelas.

IPS Memelihara dokumen dan koleksi benda berharga miliknya.

- Menunjukkan dokumen diri dan koleksi benda berharga miliknya dan keluarga.

- Menceritakan peristiwa berkesan waktu kecil tentang diri dan keluarganya melalui dokumen (foto dan akte).

Dokumen diri dan keluarga.

Pertemuan 1- Menunjukkan dokumen diri dan

koleksi benda berharga miliknya dan keluarga.

- Bercerita mengenai peristiwa yang terkesan waktu kecil tentang diri dan keluarganya melalui dokumen (foto dan akte).

Buku IPS kelas 2 SD

Portofolio :- Menulis macam-

macam dokumen dan koleksi benda berharga yang dimiliki.

Pengamatan :- Keberanian

bercerita.

Bahasa Indonesia Menyebutkan kembali dengan kata-kata atau kalimat sendiri isi teks pendek.

- Menjawab pertanyaan sesuai isi cerita (teks pendek) yang didengarkan.

Teks cerita (8 -12 kalimat).

Pertemuan 1- Mendengarkan teks pendek “Cerita

Kesayangan”- Menjawab pertanyaan isi cerita

yang didengarkan.

Buku Bahasa Indonesia kelas II yang relevan.

Pengamatan :Menjawab pertanyaan.

Page 3: SILABUS UNIT I - Heri sis | Administrasi Sekolah · Web viewMembuat daftar bagian-bagian utama tubuh hewan (kucing, burung, ikan) dan kegunaannya dari hasil pengamatan. Menggambar

Mata Pelajaran Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok Pengalaman belajar Sumber/Alat Penilaian- Menceritakan kembali cerita (teks

pendek) dengan menggunakan kata-kata sendiri.

Pertemuan 2- Menceritakan kembali teks

pendek “Cerita Kesayangan” dengan menggunakan kata-kata atau kalimat sendiri.

- Tanya jawab mengenai isi cerita yang diuraikan guru.

Pengamatan :Bercerita di depan kelas.

Menceritakan kegiatan sehari-hari dengan bahasa yang mudah dipahami orang lain.

- Menjelaskan urutan kegiatan sehari-hari dengan bahasa yang runtut dan mudah dipahami orang lain.

Cerita kegiatan sehari-hari di rumah dan di sekolah.

Pertemuan 3- Menyebutkan urutan kegiatan

sehari-hari dengan bahasa yang runtut dan mudah dipahami orang lain.

Pengamatan :Menjelaskan urutan kegiatan sehari-hari

Menceritakan kegiatan sehari-hari dengan bahasa yang mudah dipahami orang lain.

- Menanyakan atau menanggapi kegiatan sehari-hari teman sekelas.

Cerita kegiatan sehari-hari di rumah dan di sekolah.

Pertemuan 4- Menanyakan atau menanggapi

(diperagakan) kegiatan sehari-hari teman sekelas.

Penugasan :Keberanian menanyakan dan menanggapi.

Menulis kalimat sederhana yang didiktekan guru dengan menggunakan huruf tegak bersambung dan memperhatikan penggunaan huruf kapital dan tanda titik.

- Menulis pengalaman dengan huruf tegak bersambung (memperhatikan ketepatan dan kecepatan)

Kalimat sederhana menggunakan huruf sambung (10 – 15 kalimat) masing-masing terdiri atas 3 – 5 kata.

Pertemuan 5- Menulis kalimat sederhana yang

didektekan guru dengan huruf tegak bersambung dan memperhatikan penggunaan huruf kapital dan tanda titik.

Portofolio :Kerapian dan ketepatan menulis kata/kalimat.

Pertemuan 6- Evaluasi

Penugasan :Soal evaluasi buatan guru.

Page 4: SILABUS UNIT I - Heri sis | Administrasi Sekolah · Web viewMembuat daftar bagian-bagian utama tubuh hewan (kucing, burung, ikan) dan kegunaannya dari hasil pengamatan. Menggambar

Mata Pelajaran Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok Pengalaman belajar Sumber/Alat PenilaianMatematika - Membandingkan

bilangan sampai 500.

- Menentukan bahwa kumpulan benda lebih banyak, lebih sedikit, atau sama dengan kumpulan lain.

- Menentukan suatu bilangan lebih besar, lebih kecil, atau sama dengan bilangan lain.

Urutan Bilangan. Pertemuan 1- Kerja kelompok membandingkan

kumpulan bilangan sampai dengan 500 lebih banyak, lebih sedikit, atau sama dengan kumpulan lain.

Kartu bilangan.Gambar kumpulan benda dalam jumlah besar.

Penugasan :Membandingkan secara tepat

Pertemuan 2- Diskusi dengan teman untuk

menentukan/membandingkan suatu bilangan lebih besar, lebih kecil, atau sama dengan bilangan lain (sampai dengan 500)

Portofolio :- Menentukan

lebih banyak, lebih sedikit, atau sama.

- Menentukan lebih besar, lebih sedikit, atau sama.

- Mengurutkan bilangan sampai 500.

- Menyusun bilangan-bilangan dari terkecil ke terbesar atau sebaliknya.

Pertemuan 3- Menyusun bilangan dari terkecil ke

terbesar atau sebaliknya (200 – 300) secara berkelompok.

Pertemuan 4- Menyusun bilangan dari terkecil ke

terbesar atau sebaliknya (300 – 500) secara mandiri.

Portofolio :- Menyusun

bilangan secara urut.

- Melengkapi deret bilangan.

- Membedakan bilangan genap dan ganjil berdasarkan urutan.

Pertemuan 5- Membedakan bilangan genap

dan ganjil berdasarkan urutan (bilangan sampai dengan 500).

Portofolio :- Menentukan

bilangan genap atau ganjil.

Pertemuan 6- Evaluasi

Tes tertulis :- Soal evaluasi buatan guru.

Page 5: SILABUS UNIT I - Heri sis | Administrasi Sekolah · Web viewMembuat daftar bagian-bagian utama tubuh hewan (kucing, burung, ikan) dan kegunaannya dari hasil pengamatan. Menggambar

Mata Pelajaran Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok Pengalaman belajar Sumber/Alat Penilaian

IPA Mengenal bagian-bagian utama hewan dan tumbuhan di sekitar rumah dan sekolah melalui pengamatan.

- Membuat daftar bagian-bagian utama tubuh hewan (kucing, burung, ikan) dan kegunaannya dari hasil pengamatan.

- Menggambar secara sederhana dan menamai bagian-bagian utama tubuh hewan.

- Menirukan berbagai suara hewan yang ada di lingkungan sekitarnya.

- Menceritakan cara hewan bergerak berdasarkan pengamatan misalnya : menggunakan kaki, perut, sayap (terbang), dan sirip.

Bagian-bagian utama tubuh hewan dan tumbuhan.

Pertemuan 1- Membuat daftar bagian utama tubuh hewan dan kegunaanya.

- Menggambar dan mewarnai, serta menamai bagian-bagian utama tubuh hewan secara sederhana.

- Menemutunjukkan bagian utama tubuh hewan kesayangan dan kegunaannya melalui lomba mewarnai gambar hewan.

- Memperagakan tiruan suara berbagai suara hewan.

- Mendemonstrasikan cara hewan bergerak.

Buku Pengetahuan Alam kelas 2 SD

Portofolio : Membuat daftar bagian utama tubuh hewan. Menggambar bagian tubuh hewan

Penugasan :Keberanian menirukan/ memperagakan suara hewan dan cara hewan bergerak.

- Membuat daftar bagian utama tumbuhan (akar, batang, daun, bunga dan buah/biji) berdasarkan hasil pengamatan.

- Menggambar bagian utama tubuh tumbuhan secara sederhana.

Pertemuan 2- Membuat daftar bagian utama tumbuhan (akar, batang, daun, bunga dan buah/biji) berdasarkan hasil pengamatan.

- Menggambar dan mewarnai bagian utama tubuh tumbuhan secara sederhana.

- Evaluasi

Portofolio:- daftar bagian

utama tumbuhan.- Gambar bagian

utama tumbuhan.

Batu, 12 Juli 2010Mengetahui

Kepala Sekolah

MOCH. ASMARI, S.Pd.NIP. 19520601 198201 1 004

Guru Kelas II

HERI SISMARJONONIP. 19640418 198511 1 001

Page 6: SILABUS UNIT I - Heri sis | Administrasi Sekolah · Web viewMembuat daftar bagian-bagian utama tubuh hewan (kucing, burung, ikan) dan kegunaannya dari hasil pengamatan. Menggambar

JARINGAN KD / INDIKATORUNIT : 2

Bahasa Indonesia

Berbicara : Menceritakan kegiatan sehari-hari dengan bahasa yang mudah dipahami orang lain.Membaca : Menyimpulkan isi teks pendek (10 – 15 kalimat) yang dibaca dengan membaca lancar.Menulis : Melengkapi cerita sederhana dengan kata yang tepat.

Menjelaskan urutan kegiatan sehari-hari dengan bahasa yang runtut dan mudah dipahami orang lain.

Menanyakan atau menanggapi kegiatan sehari-hari teman sekelas.

Membaca lancar teks pendek (10 – 15 kalimat) dengan lafal dan intonasi yang tepat

Menjawab atau mengajukan pertanyaan isi teks pendek. Menceritakan isi teks pendek yang dibaca menggunakan

kalimat atau kata-kata sendiri. Melengkapi cerita tentang data keluarga dengan kata yang

tepat.KEGIATAN SEHARI-HARI

IPS

Memelihara dokumen dan koleksi benda berharga miliknya.

Menjelaskan pentingnya memelihara dokumen dan koleksi benda berharga miliknya

PKn.

Mengenal pentingnya hidup rukun, saling berbagi dan tolong menolong.

Memberi ontoh perilaku hidup rukun, saling berbagi dan tolong menolong antar sesama.

IPA

Mengidentifikasi perubahan yang terjadi pada pertumbuhan hewan (dalam ukuran) dan tumbuhan (dari biji menjadi tanaman).

Membedakan hewan muda dan hewan dewasa melalui pengamatan gambar

Mengamati pertumbuhan biji dan hal yang mempengaruhinya

Matematika

Mengurutkan bilangan sampai 500.

Membilang secara urut bilangan kurang dari 100 Mengurutkan sekelompok bilangan yang berpola tidak

teratur dari terkecil ke terbesar dan terbesar ke terkecil.

Page 7: SILABUS UNIT I - Heri sis | Administrasi Sekolah · Web viewMembuat daftar bagian-bagian utama tubuh hewan (kucing, burung, ikan) dan kegunaannya dari hasil pengamatan. Menggambar

SILABUS UNIT 2Sekolah Dasar : SD Negeri Sumberejo 03Kelas/Semester : II / 1Tema : Kegiatan Sehari-HariWaktu : 32 Jam Pelajaran

Mata Pelajaran Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok Pengalaman belajar Sumber/Alat PenilaianPendidikan Kewarganegaraan

Mengenal pentingnya hidup rukun, saling berbagi dan tolong menolong.

- Memberi ontoh perilaku hidup rukun, saling berbagi dan tolong menolong antar sesama.

Hidup rukun, saling berbagi dan tolong menolong antar sesama.

Pertemuan 1- Menceritakan perilaku hidup rukun,

saling berbagi dan tolong menolong.- Evaluasi

Buku PKn kelas 2 SD yang relevan

Penampilan : -Kemampuan berceritaPortofolio : - Soal buatan guru

IPS Memelihara dokumen dan koleksi benda berharga miliknya.

- Menjelaskan pentingnya memelihara dokumen dan koleksi benda berharga miliknya

Dokumen diri dan keluarga

Pertemuan 2- Berdiskusi mengenai pentingnya

memelihara dokumen dan koleksi benda berharga miliknya dan keluarga.

Buku IPS kelas 2 SD yang relevan

Portofolio :- Menyebutkan

pentingnya memelihara dokumen.

Bahasa Indonesia - Menceritakan kegiatan sehari-hari dengan bahasa yang mudah dipahami orang lain.

- Menjelaskan urutan kegiatan sehari-hari dengan bahasa yang runtut dan mudah dipahami orang lain.

Cerita kegiatan sehari-hari di rumah dan di sekolah.

Pertemuan 1- Menyebutkan urutan kegiatan sehari-

hari di rumah dan di sekolah.- Memperagakan tanya jawab dengan

teman mengenai kegiatan sehari-hari di rumah dan di sekolah.

Buku Bahasa Indonesia kelas 2 SD yang relevan

Portofolio :- Menulis urutan

kegiatan.

- Menanyakan atau menanggapi kegiatan sehari-hari teman sekelas.

Pertemuan 2- Menanyakan atau menanggapi kegiatan

sehari-hari teman sekelas.

Pengamatan :- Kemampuan

menjawab dan mengajukan pertanyaan

- Menyimpulkan isi teks pendek (10 – 15 kalimat) yang dibaca dengan membaca lancar.

- Membaca lancar teks pendek (10 – 15 kalimat) dengan lafal dan intonasi yang tepat

Teks pendek (10 – 15 kalimat).

Pertemuan 3- Membaca teks dan lafal dan intonasi

yang tepat.- Membaca teks bacaan tentang

menggembala hewan ternak dengan lafal dan intonasi yang tepat.

Pengamatan :- Kemampuan

membaca

Page 8: SILABUS UNIT I - Heri sis | Administrasi Sekolah · Web viewMembuat daftar bagian-bagian utama tubuh hewan (kucing, burung, ikan) dan kegunaannya dari hasil pengamatan. Menggambar

Mata Pelajaran Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok Pengalaman Belajar Sumber /Alat Penilaian- Menjawab atau mengajukan

pertanyaan isi teks pendek.

- Menceritakan isi teks pendek yang dibaca menggunakan kalimat

- atau kata-kata sendiri.

Pertemuan 4- Menjawab dan mengajukan pertanyaan

dari isi teks yang dibaca.- Belajar menjawab dan membuat kalimat

tanya sesuai isi percakapan teman- Menceritakan isi teks yang dibaca

menggunakan kalimat atau - kata-kata sendiri.- Menceritakan isi teks “ kegiatan

sepulang sekolah”.

Pengamatan :- Kemampuan

mejawab dn mengajukan pertanyaan

Penampilan:- Menceritakan

kembali isi teks

- Melengkapi cerita sederhana dengan kata yang tepat.

- Melengkapi cerita tentang data keluarga dengan kata yang tepat.

Cerita rumpang (belum selesai)

Pertemuan 5.- Menceritakan isi cerita bergambar yang

diamati dengan kalimat atau kata-kata sendiri.

- Melengkapi cerita sederhana dengan kata yang tepat.

Portofolio :- Menulis isi cerita

Pertemuan 6- Evaluasi

Tes tertulis

Matematika Mengurutkan bilangan sampai 500.

- Membilang secara urut bilangan kurang dari 100

Urutan Bilangan. Pertemuan 1- Menentukan bahwa kumpulan benda

lebih banyak, lebih sedikit, atau sama banyak dengan kumpulan lain (bilangan kelipatan sepuluh)

- Menentukan banyaknya dua kumpulan hewan dan menyatakannya dengan lebih banyak, lebih sedikit, dan sama banyak (bilangan 100 dan kelipatannya)

Gambar-gambar Pengamatan:- Kemampuan

membandingkan dua kumpulan benda.

- Mengurutkan sekelompok bilangan yang berpola tidak teratur dari terkecil ke terbesar dan terbesar ke terkecil.

Pertemuan 2- Menentukan bahwa kumpulan benda

lebih banyak, lebih sedikit, atau sama banyak dengan kumpulan lain (bilangan kelipatan 10).

- Menentukan kumpulan penonton televisi yang lebih banyak, lebih sedikit atau sama banyak melalui pengamatan gambar (bilangan kelipatan 10).

Gambar-gambar Penugasan :- Kemampuan

membandingkan dua kumpulan benda

Page 9: SILABUS UNIT I - Heri sis | Administrasi Sekolah · Web viewMembuat daftar bagian-bagian utama tubuh hewan (kucing, burung, ikan) dan kegunaannya dari hasil pengamatan. Menggambar

Mata Pelajaran Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok Pengalaman Belajar Sumber /Alat PenilaianPertemuan 3- Menentukan kumpulan benda lebih

banyak, lebih sedikit, atau sama banyak (bilangan 99 – 299).

- Belajar menghitung banyaknya teman-teman pada dua kelompok dan membandingkan yang lebih banyak, lebih sedikit dan sama banyak.

Pengamatan :- Membandingkan

dua kumpulan benda.

- Pertemuan 4- Menentukan suatu bilangan lebih

besar, lebih kecil atau sama besar dengan bilangan lain (bilangan kelipatan 10).

- Melakukan ketertiban dan ketelitian menghitung, menentukan bilangan yang lebih kecil, lebih besar atau sama dengan yang lain.

Tertulis :- Menentukan

bilangan yang lebih kecil atau lebih besar

- Pertemuan 5- Menentukan suatu bilangan lebih

besar, lebih kecil atau sama besar dengan bilangan lain (bilangan kelipatan 10).

- Membandingkan banyak pekerja di kebun dan penjual buah

-

Pengamatan :- Kemampuan

membandingkan dua kumpulan benda

Pertemuan 6- Mengerjakan soal evaluasi

Pengamatan :- Kemampuan

menentukan bilangan lebih besar, lebih kecil atau sama dengan

Page 10: SILABUS UNIT I - Heri sis | Administrasi Sekolah · Web viewMembuat daftar bagian-bagian utama tubuh hewan (kucing, burung, ikan) dan kegunaannya dari hasil pengamatan. Menggambar

Mata Pelajaran Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok Pengalaman Belajar Sumber /Alat Penilaian

IPA Mengidentifikasi perubahan yang terjadi pada pertumbuhan hewan (dalam ukuran) dan tumbuhan (dari biji menjadi tanaman).

- Membedakan hewan muda dan hewan dewasa melalui pengamatan gambar

- Mengamati pertumbuhan biji dan hal yang mempengaruhinya

Pertumbuhan pada hewan dan tumbuhan.

Pertemuan 1- Tanya jawab tentang perubahan ukuran

pertumbuhan hewan- Mengamati gambar pertumbuhan hewan- Membedakan hewan muda dan hewan

dewasa berdasarkan pengamatan gambar

- Mengamati gambar pertumbuhan biji- Menyebutkan perubahan fisik

pertumbuhan dari biji menjadi tanaman- Menyebutkan faktor-faktor yang

mempengaruhi pertumbuhan biji

Buku Pengetahuan Alam kelas 1 SD

Pengamatan :- Kemampuan

membedakan perubahan pada pertumbuhan hewan berdasarkan pengamatan

Tertulis :- Kemampuan

menjelaskan factor-faktor yang mempengaruhi pertumbuhan biji

Penugasan :- Menanam biji

kacang hijau

Pertemuan 2- Evaluasi

Batu, 12 Juli 2010Mengetahui

Kepala Sekolah

MOCH. ASMARI, S.Pd.NIP. 19520601 198201 1 004

Guru Kelas II

HERI SISMARJONONIP. 19640418 198511 1 001

Page 11: SILABUS UNIT I - Heri sis | Administrasi Sekolah · Web viewMembuat daftar bagian-bagian utama tubuh hewan (kucing, burung, ikan) dan kegunaannya dari hasil pengamatan. Menggambar

JARINGAN KD / INDIKATORUNIT : 3

Bahasa Indonesia

Berbicara : Bertanya kepada orang lain dengan menggunakan pilihan kata yang tepat dan santun berbahasaMenulis : Menulis kalimat sederhana yang didiktekan guru dengan menggunakan huruf tegak bersambung dan memperhatikan penggunaan huruf kapital dan tanda titik.

Menggunakan kalimat tanya untuk menanyakan sesuatu kepada orang yang belum dikenal dengan pilihan kata yang tepat.

Menulis kalimat sederhana yang didiktekan guru dengan huruf tegak bersambung secara tepat, rapi, dan mudah dibaca.

HIBURAN

IPS

Memelihara dokumen dan koleksi benda berharga miliknya.

Menceritakan cara memelihara dokumen dan koleksi benda berharga miliknya.

PKn.

Melaksanakan hidup rukun, saling berbagi dan tolong menolong di rumah dan di sekolah.

Menunjukkan perilaku hidup rukun, saling berbagi dan tolong menolong.

IPA

Mengidentifikasi berbagai tempat hidup makhluk hidup (air, tanah, dan tempat lainnya).

Menunjukkan tempat hidup makhluk hidup tertentu. Memberi contoh hewan yang hidup di darat dan di air. Memberi contoh tumbuhan yang hidup di darat dan di air.Memberi contoh tumbuhan yang hidup di tumbuhan lain melalui pengamatan.

Matematika

Menentukan nilai tempat ratusan, puluhan, dan satuan.

Menyusun bilangan-bilangan dari yang terkecil ke terbesar atau sebaliknya.

Menuliskan bilangan tiga angka dalam bentuk panjang. Membaca bilangan tiga angka.

Page 12: SILABUS UNIT I - Heri sis | Administrasi Sekolah · Web viewMembuat daftar bagian-bagian utama tubuh hewan (kucing, burung, ikan) dan kegunaannya dari hasil pengamatan. Menggambar

SILABUS UNIT 3Sekolah Dasar : SD Negeri Sumberejo 03Kelas/Semester : II/1Tema : HiburanWaktu : 32 Jam Pelajaran

Mata Pelajaran Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok Pengalaman Belajar Sumber /Alat Penilaian

Pendidikan Kewarganegaraan

Melaksanakan hidup rukun, saling berbagi dan tolong menolong di rumah dan di sekolah.

Menunjukkan perilaku hidup rukun, saling berbagi dan tolong menolong.

Hidup rukun, saling berbagi dan tolong menolong antar sesama.

Pertemuan 1- Mendengarkan cerita hidup rukun, saling

berbagi dan tolong menolong.- Mengungkapkan perasaan manfaat hidup

rukun, saling berbagi dan tolong menolong.

- Mengungkapkan perilaku yang seharusnya dilakukan dalam rangka menjaga hidup rukun, saling berbagi, dan tolong menolong.

Buku PKn Kelas II yang relevan.

Pengamatan :- Sikap anak di

dalam kelas.

Portofolio :- Menulis perilaku

yang pernah dilakukan.

IPS Memelihara dokumen dan koleksi benda berharga miliknya.

Menceritakan cara memelihara dokumen dan koleksi benda berharga miliknya.

Dokumen diri dan keluarga.

Pertemuan 2- Memberi contoh cara memelihara

dokumen dan koleksi benda berharga miliknya.

- Evaluasi

Buku IPS kelas II yang relevan.

Portofolio :- Menulis cara

memelihara dokumen.

Penugasan :- Contoh hasil

pemeliharaan dokumen atau benda berharga

Tes tertulis

Bahasa Indonesia Bertanya kepada orang lain dengan menggunakan pilihan kata yang tepat dan santun berbahasa

Menggunakan kalimat tanya untuk menanyakan sesuatu kepada orang yang belum dikenal pilihan kata yang tepat

Kata tanya : apa, dimana, siapa.Kalimat tanya : Maaf Pak, apa disini rumah Bu Aminah?

Pertemuan 1- Menggunakan kalimat tanya untuk

menanyakan sesuatu kepada orang yang belum dikenal menggunakan kata tanya siapa dan dimana.

- Menggunakan kalimat tanya siapa dan dimana untuk menanyakan nama peserta lomba dan tempat lomba mewarnai gambar.

Buku Bahasa Indonesia kelas 2 SD

Portofolio :- Membuat kalimat

tanya

Page 13: SILABUS UNIT I - Heri sis | Administrasi Sekolah · Web viewMembuat daftar bagian-bagian utama tubuh hewan (kucing, burung, ikan) dan kegunaannya dari hasil pengamatan. Menggambar

Mata Pelajaran Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok Pengalaman Belajar Sumber /Alat PenilaianPertemuan 2- Menggunakan kalimat tanya untuk

menanyakan sesuatu kepada orang yang belum dikenal menggunakan kata tanya apa dan berapa.

- Memperagakan dialog dengan menggunakan kalimat tanya apa dan berapa untuk menanyakan nama dan jumlah alat permainan.

Kartu kalimatPengamatan :- Melakukan dialog

di depan kelas

Pertemuan 3- Menggunakan kalimat tanya untuk

menanyakan sesuatu kepada orang yang belum dikenal menggunakan kata tanya kapan dan mengapa

- Memperagakan dialog dengan menggunakan kalimat tanya kapan dan mengapa untuk menanyakan waktu dan alasan berkunjung ke kebun binatang.

Kartu kalimat Pengamatan :- Keberanian

melakukan dialog di depan kelas

Menulis kalimat sederhana yang didiktekan guru dengan menggunakan huruf tegak bersambung dan memperhatikan penggunaan huruf kapital dan tanda titik.

Menulis kalimat sederhana yang didiktekan guru dengan huruf tegak bersambung secara tepat, rapi, dan mudah dibaca.

Teks pendek Pertemuan 4- Menulis kalimat sederhana yang

didiktekan guru berdasarkan gambar dengan huruf sambung secara tepat, rapi dan mudah dibaca

- Menulis kalimat sederhana yang didiktekan guru berdasarkan gambar dengan huruf sambung

Portofolio:- Menulis kalimat

dengan huruf sambung

.

Pertemuan 5.- Menulis kalimat sederhana yang

didiktekan guru dengan huruf sambung dan huruf kapital untuk permulaan kalimat secara tepat, rapi, dan mudah dibaca.

- Menulis kalimat sederhana tentang isi dongeng yang didiktekan guru dengan huruf tegak bersambung dan huruf kapital untuk permulaan kalimat

Portofolio :- Menulis kalimat

dengan huruf tegak bersambung

Pertemuan 6- Evaluasi.

Page 14: SILABUS UNIT I - Heri sis | Administrasi Sekolah · Web viewMembuat daftar bagian-bagian utama tubuh hewan (kucing, burung, ikan) dan kegunaannya dari hasil pengamatan. Menggambar

Mata Pelajaran Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok Pengalaman Belajar Sumber /Alat Penilaian

Matematika Menentukan nilai tempat ratusan, puluhan, dan satuan.

- Menyusun bilangan-bilangan dari yang terkecil ke terbesar atau sebaliknya.

Operasi hitung bilangan.

Pertemuan 1- Menyusun bilangan-bilangan dari yang

terkecil ke terbesar atau sebaliknya.- Menyusun bilangan-bilangan (101 – 150)

dari yang terkecil ke yang terbesar atau sebaliknya dengan cara bermain

Kartu bilangan. Pengamatan:- Ketepatan

mengurutkan bilangan

- Membaca bilangan tiga angka. Pertemuan 2- Menyusun bilangan-bilangan dari yang

terkecil ke yang terbesar atau sebaliknya.- Mengurutkan bilangan-bilangan /nomor

rumah (151-200) dari yang terkecil ke terbesar dan sebaliknya.

Kartu bilangan Portofolio :- Melengkapi

urutan bilangan.

- Menuliskan bilangan tiga angka dalam bentuk panjang.

Pertemuan 3- Menyusun bilangan-bilangan dari yang

terkecil ke yang terbesar atau sebaliknya.- Menyusun bilangan-bilangan / nomor

tiket (101-150) dari yang terkecil ke terbesar atau sebaliknya.

Portofolio :- Melengkapi

urutan bilangan.

Pertemuan 4- Membaca bilangan dari 101 – 150- Menulis lambang bilangan dari 101 – 150

dalam bentuk panjang.

Portofolio :- Mengerjakan

latihan soal.

Pertemuan 5- Membaca bilangan dari 151 – 200- Menulis lambing bilangan dari 151 – 200

dalam bentuk panjang.

Pengamatan :- Ketepatan

membaca bilangan.

Pertemuan 6- Evaluasi

Tes tertulis.

IPA Mengidentifikasi berbagai tempat hidup makhluk hidup (air, tanah, dan tempat lainnya).

- Menunjukkan tempat hidup makhluk hidup tertentu.

- Memberi contoh hewan yang hidup di darat dan di air.

-

Tempat hidup makhluk hidup.

Pertemuan 1- .Menyebutkan tempat hidup makhluk

hidup tertentu yang hidup di sekitar kita.- Menyebutkan contoh hewan yang hidup di

darat dan di air.- Mengelompokkan jenis hewan sesuai

tempat hidupnya

Gambar atau foto tumbuhan dan hewan

Penugasan :- Membuat kliping

gambar- hewan sesuai tempat hidupnya.

Page 15: SILABUS UNIT I - Heri sis | Administrasi Sekolah · Web viewMembuat daftar bagian-bagian utama tubuh hewan (kucing, burung, ikan) dan kegunaannya dari hasil pengamatan. Menggambar

Mata Pelajaran Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok Pengalaman Belajar Sumber /Alat Penilaian

- Memberi contoh tumbuhan yang hidup di darat dan di air.

- Memberi contoh tumbuhan yang hidup di tumbuhan lain melalui pengamatan.

Pertemuan 2- Menyebutkan contoh tumbuhan yang

hidup di darat dan di air.- Memberi contoh tumbuhan yang hidup di

tumbuhan lain melalui pengamatan.- Mengelompokkan jenis tumbuhan sesuai

tempat hidupnya.

Penugasan :- Membuat kliping

gambar-gambar tumbuhan sesuai tempat hidupnya.

Portofolio :- Soal latihan

Batu, 12 Juli 2010Mengetahui

Kepala Sekolah

MOCH. ASMARI, S.Pd.NIP. 19520601 198201 1 004

Guru Kelas II

HERI SISMARJONONIP. 19640418 198511 1 001

Page 16: SILABUS UNIT I - Heri sis | Administrasi Sekolah · Web viewMembuat daftar bagian-bagian utama tubuh hewan (kucing, burung, ikan) dan kegunaannya dari hasil pengamatan. Menggambar

JARINGAN KD / INDIKATORUNIT : 4

Bahasa Indonesia

Membaca : Menyimpulkan isi teks pendek yang dibaca dengan membaca lancar (membaca)Menulis : Melengkapi cerita sederhan dengan kata yang tepat. menulis)Mendengarkan : Menyebutkan kembali dengan kata-kata atau kalimat sendiri isi teks pendek.Berbicara : Bertanya kepada orang lain dengan menggunakan pilihan kata yang tepat dan santun berbahasa.

Mendengar pesan pendek Mencatat isi pesan Menulis pesan ke dalam beberapa kalimat Menyampaikan pesan kepada orang lain

KEGIATAN IPS

Memanfaatkan dokumen dan benda penting keluarga sebagai sumber cerita

Menunjukkan dokumen diri dan keluarga Menceritakan peristiwa yang diabadikan dalam

dokumen.

PKn.

Melaksanakan hidup rukun, saling berbagi dan tolong menolong dirumah dan disekolah.

Menunjukkan sikap hidup rukun sesama teman di sekolah Menunjukkan sikap saling berbagi dan tolong menlong

sesama teman di sekolah

IPA

Mengidentifikasi makhluk hidup yang menguntungkan dan membahayakan.

Memberi contoh berbagai hewan yang membahayakan manusia

Memberi contoh berbagai hewan dan tumbuhan yang menguntungkan manusia.

Matematika

Melakukan penjumlahan dan pegurangan bilangan sampai 500.

Membaca dan menggunakan simbol +,- dan = Mengingat fakta dasar penjumlahan Menjumlah dua bilangan dengan cara menyiapkan dan

tanpa menyimpan (susun pendek) Menjumlahkan dua bilangan dengan cara susun panjang Memecahkan soal serita yang mengandung penjumlahan.

Page 17: SILABUS UNIT I - Heri sis | Administrasi Sekolah · Web viewMembuat daftar bagian-bagian utama tubuh hewan (kucing, burung, ikan) dan kegunaannya dari hasil pengamatan. Menggambar

SILABUS UNIT 4Sekolah Dasar : SD Negeri Sumberejo 03Kelas / semester : II / 1Tema : KegiatanWaktu : 32 Jam Pelajaran

Mata Pelajaran Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok Pengalaman belajar Sumber/Alat PenilaianPendidikan Kewarganegaraan

Melaksanakan hidup rukun, saling berbagi dan tolong menolong dirumah dan disekolah

- Menunjukkan sikap hidup rukun sesama teman di sekolah

- Menunjukkan sikap saling berbagi dan tolong menlong sesama teman di sekolah

Hidup rukun, saling berbagi dan tolong menolong di sekolah

Pertemuan 1- Menjelaskan bahwa sesama teman

harus rukun, saling berbagi dan tolong menolong

- Memberi contoh sikap rukun dan tolong menolong sesama teman

- Evaluasi

Buku PKn kelas 2 SD

Pengamatan :- Kemampuan

menjelaskan perlunya kerukunan, saling berbagi dan tolong menolong

Performance :- Sikap rukun,

saling berbagi dan tolong menolong

Portofolio (Evaluasi):- Mengidentifikasi

sikap rukun, saling berbagi dan tolong menolong sesama teman

IPS Memanfaatkan dokumen dan benda penting keluarga sebagai sumber cerita

- Menunjukkan dokumen diri dan keluarga

- Menceritakan peristiwa yang diabadikan dalam dokumen

dokumen foto sebagai sumber cerita

Pertemuan 1- Mengenal beberapa contoh dokumen - Mampu menunjukkan dokumen

berupa foto- Menceritakan peristiwa yang ada

dalam foto

Buku IPS kelas 2 SD

Pengamatan- Keberanian

bercerita peristiwa dengan sumber foto

Page 18: SILABUS UNIT I - Heri sis | Administrasi Sekolah · Web viewMembuat daftar bagian-bagian utama tubuh hewan (kucing, burung, ikan) dan kegunaannya dari hasil pengamatan. Menggambar

Mata Pelajaran Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok Pengalaman belajar Sumber/Alat Penilaian

Bahasa indonesia Menyebutkan kembali dengan kata-kata atau kalimat sendiri isi teks pendek (mendengarkan)

Bertanya kepada orang lain dengan menggunakan pilihan kata yang tepat dan santun berbahasa

- Mendengar pesan pendek- Mencatat isi pesan- Menulis pesan ke dalam beberapa

kalimat- Menyampaikan pesan kepada

orang lain

teks berisi pesan pendek (untuk dibaca guru)

Pertemuan 1- Mencatat isi pesan yang didengar- Mencatat isi pesan yang terkandung

dalam bacaan

Pertemuan 2- Mencatat isi pesan dari dikte- Mendengarkan pesan kemudian

menuliskannya ke dalam bentuk kalimat

Buku Bahasa Indonesia kelas 2 SD

Penugasan :Menulis isi pesan ke dalam bentuk kalimat

Penugasan :Tulisan hasil mendengarkan

Menyimpulkan isi teks pendek yang dibaca dengan membaca lancar (membaca)

Melengkapi cerita sederhan dengan kata yang tepat. (menulis)

Pertemuan 3- Menuliskan pesan ke dalam beberpa

kalimat- Menuliskan pesan kepada orang lain

Pertemuan 4- Menuliskan pesan beberapa kalimat- Menulis pesan untuk orang lain

Pertemuan 5- Menyampaikan pesan kepada orang

lain- Menyampaikan pesan kepada orang

lain secara tertulis maupun lisan

Pertemuan 6- evaluasi

Portofolio :- Menulis kalimat

pesan

Portofolio :- Menulis pesan

untuk teman bermain

Penugasan :- Menyampaikan

pesan dalam bentuk tertulis maupun lisan

Evaluasi

Page 19: SILABUS UNIT I - Heri sis | Administrasi Sekolah · Web viewMembuat daftar bagian-bagian utama tubuh hewan (kucing, burung, ikan) dan kegunaannya dari hasil pengamatan. Menggambar

Mata Pelajaran Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok Pengalaman belajar Sumber/Alat Penilaian

Matematika Melakukan penjumlahan dan pegurangan bilangan sampai 500

- Membaca dan menggunakan simbol +,- dan =

- Mengingat fakta dasar penjumlahan

- Menjumlah dua bilangan dengan cara menyiapkan dan tanpa menyimpan (susun pendek)

- Menjumlahkan dua bilangan dengan cara susun panjang

- Memecahkan soal serita yang mengandung penjumlahan

Operasi hitung bilangan

Pertemuan 1- Menjumlahkan dua bilangan secara

biasa ke bentuk kalimat matematika.

Pertemuan 2- Menjumlahkan dua bilangan secara

susun pendek tanpa menyimpan

Pertemuan 3- Menjumlahkan dua bilangan secara

susun pendek dengan menyimpan

Pertemuan 4- Menjumlahkan dua bilangan secara

susun panjang

Pertemuan 5 - Menyelesaikan soal cerita

penjumlahan

Pertemuan 6- evaluasi

Buku Matematika kelas 2 SD

Portofolio :- Menjumlahkan

dua bilangan secara biasa

Portofolio :- Menjumlahkan

dua bilangan susun pendek

Portofolio :- Menjumlahkan

dua bilangan tanpa menyimpan

Portofolio :- Menjumlahkan

dua bilangan susun panjang

Portofolio :- Menyelesaikan

soal cerita penjumlahan

Tes Evaluasi

Page 20: SILABUS UNIT I - Heri sis | Administrasi Sekolah · Web viewMembuat daftar bagian-bagian utama tubuh hewan (kucing, burung, ikan) dan kegunaannya dari hasil pengamatan. Menggambar

Mata Pelajaran Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok Pengalaman belajar Sumber/Alat PenilaianPengetahuan Alam Mengidentifikasi

makhluk hidup yang menguntungkan dan membahayakan

- Memberi contoh berbagai hewan yang membahayakan manusia

- Memberi contoh berbagai hewan dan tumbuhan yang menguntungkan manusia.

Makhluk hidup yang menguntungkan dan membahayakan

Pertemuan 1Menjelaskan adanya hewan dan tumbuhan yang menguntungkan bagi manusiaMenjelaskan kemanfaatan apa yang bisa diperoleh dari hewan dan tumbuhan tersebut

Pertemuan 2Menjelaskan adanya hewan yang bisa

membahayakan manusia

Bisa menunjukkan contoh hewan yang membahayakan manusiaevaluasi

Buku Pengetahuan Alam kelas 2 SD

Penugasan :- Mengidentifikasi

hewan dan tumbuhan yang membahayakan dan menguntungkan dan mengetahui apa kemanfaatannya

Portofolio (evaluasi)- Mengidentifikasi

hewan dan tumbuhan yang menguntungkan maupun yang membahayakan

Batu, 12 Juli 2010Mengetahui

Kepala Sekolah

MOCH. ASMARI, S.Pd.NIP. 19520601 198201 1 004

Guru Kelas II

HERI SISMARJONONIP. 19640418 198511 1 001

Page 21: SILABUS UNIT I - Heri sis | Administrasi Sekolah · Web viewMembuat daftar bagian-bagian utama tubuh hewan (kucing, burung, ikan) dan kegunaannya dari hasil pengamatan. Menggambar

JARINGAN KD / INDIKATORUNIT : 5Bahasa Indonesia

Mendengarkan : Menyebutkan kembali dengan kata-kata atau kalimat sendiri isi teks pendek.Berbicara : Menceritakan kegiatan sehari-hari dengan bahasa yang mudah dipahami orang lain.Membaca : Menyimpulkan isi teks pendek yang dibaca dengan membaca lancar.Menulis : Melengkapi cerita sederhan dengan kata yang tepat.

Mendengarkan cerita teman tentang kegiatan sehari-harinya. Menanyakan atau menanggapi kegiatan sehari-hari teman

sekelas. Menjelaskan urutan kegiatan sehari-hari dengan bahasa yang

runtut dan mudah dipahami.

Pengembangan : Membaca bacaan tentang urutan kegiatan sehari-hari. Menuliskan kegiatan sehari-hari diri sendiri dan teman sekelas.

KESEHATAN

IPS

Memanfaatkan dokumen dan benda penting keluarga sebagai sumber cerita

Menunjukkan dokumen keluarga berupa akte Menceritakan mengenai keahirannya dengan bersumber

dari akte

PKn.

Mengenal pentingnya lingkungan alam seperti dunia tumbuhan dan dunia hewan.

Memahami lingkungan alam dan buatan Menceritakan keadaan lingkungan alam dan buatan di sekitar

rumah Mengetahui cara memelihara lingkungan di sekitar rumah

IPA

Mengidentifikasi ciri-ciri benda padat dan cair yang ada di lingkungan sekitar

Menunjukkan beragam jenis benda padat dan cair yang ada di lingkungan sekitar membedakan ciri benda padat dan cair.

Matematika

Melakukan penjumlahan dan pegurangan bilangan sampai 500

Membaca dan menggunakan simbol +,- dan = Mengingat fakta dasar pengurangan Mengurang dua bilangan dengan cara tanpa meminjam dan

tanpa meminjam Memecahkan soal serita yang mengandung pengurangan Menghitung operasi campuran antara penjumlahan dan

pengurangan.

Page 22: SILABUS UNIT I - Heri sis | Administrasi Sekolah · Web viewMembuat daftar bagian-bagian utama tubuh hewan (kucing, burung, ikan) dan kegunaannya dari hasil pengamatan. Menggambar

SILABUS UNIT 5

Sekolah Dasar : SD Negeri Sumberejo 03Kelas / semester : II / 1Tema : KesehatanWaktu : 32 Jam Pelajaran

Mata Pelajaran Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok Pengalaman belajar Sumber/Alat PenilaianPendidikan Kewarganegaraan

Mengenal pentingnya lingkungan alam seperti dunia tumbuhan dan dunia hewan

- Memahami lingkungan alam dan buatan

- Menceritakan keadaan lingkungan alam dan buatan di sekitar rumah

- Mengetahui cara memelihara lingkungan di sekitar rumah

Lingkungan alam di sekitar

Pertemuan 1- Menjelaskan pengertian lingkungan

alam dan lingkungan buatan- Menceritakan keadaan lingkungan

alam yang ada di sekitar rumah

Buku PKn kelas 2 SD

Pengamatan :- keberanian

menyampaikan cara memelihara lingkungan

IPS Memanfaatkan dokumen dan benda penting keluarga sebagai sumber cerita

- Menunjukkan dokumen keluarga berupa akte

- Menceritakan mengenai keahirannya dengan bersumber dari akte

Dokumen berupa akte sebagai sumber cerita

Pertemuan 1- Menjelaskan kegunaan akte dan apa

manfaatnya- Siswa menceritakan peristiwa

kelahirannya dengan berdasar akte

Buku IPS kelas 2 SD

Performance :- keberanian

bercerita

Bahasa Indonesia Menyebutkan kembali dengan kata-kata atau kalimat sendiri isi teks pendek (mendengarkan)

Menceritakan kegiatan sehari-hari dengan bahasa yang mudah dipahami orang lain (berbicara)

Menyimpulkan isi teks pendek yang dibaca dengan membaca lancar (membaca)

- Mendengarkan cerita teman tentang kegiatan sehari-harinya

- Menanyakan atau menanggapi kegiatan sehari-hari teman sekelas

- Menjelaskan urutan kegiatan sehari-hari dengan bahasa yang runtut dan mudah dipahami

Pengembangan :- Membaca bacaan tentang urutan

kegiatan sehari-hari- Menuliskan kegiatan sehari-hari

diri sendiri dan teman sekelas

Kegiatan sehari-hari

Pertemuan 1Menjelaskan urutan kegiatan sehari hariMenulis kaliamt berdasarkan urutan gambar

Pertemuan 2Menjelaskan urutan kegiatan sehari hari dengan bahasa yang runtut dan mudah dipahami orang lainMenceritakan kegiatan secara runtut

Pertemuan 3Menjelaskan urutan kegiatan sehari hari dengan bahasa yang runtut dan mudah dipahami orang lainMenceritakan kegiatan anak sesuai dengan gambar

Buku Bahasa Indonesia kelas 2 SD

Pengamatan :kemampuan menjelaskan urutan kegiatan

penugasan :bercerita lisan atau tulisan secara runtut

Pengamatan :kemampuan menceritakan kegiatan yang dilakukan

Page 23: SILABUS UNIT I - Heri sis | Administrasi Sekolah · Web viewMembuat daftar bagian-bagian utama tubuh hewan (kucing, burung, ikan) dan kegunaannya dari hasil pengamatan. Menggambar

Mata Pelajaran Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok Pengalaman belajar Sumber/Alat PenilaianMelengkapi cerita sederhan dengan kata yang tepat. (menulis)

Pertemuan 4- Menanyakan atau menanggapi

kegiatan sehari-hari teman sekelas- Menanggapi kegiatan sesuai gambar

Pertemuan 5- Menanyakan atau menanggapi

kegiatan sehari-hari teman sekelas- Menanggapi kegiatan yang dilakukan

temannya yang sedang sakit

Pertemuan 6- Evaluasi

pengamatan :- saling tanya

jawab tentang kegiatan sehari-hari

Pengamatan :- menanggapi

kegiatan yang dilakukan teman

Evaluasi

Matematika Melakukan penjumlahan dan pegurangan bilangan sampai 500

- Membaca dan menggunakan simbol +,- dan =

- Mengingat fakta dasar pengurangan

- Mengurang dua bilangan dengan cara tanpa meminjam dan tanpa meminjam

- Memecahkan soal serita yang mengandung pengurangan

- Menghitung operasi campuran antara penjumlahan dan pengurangan

Operasi hitung bilangan

Pertemuan 1- Mengurang dua bilangan secara biasa

ke bentuk kalimat matematika.- Mengurang dua bilangan secara susun

pendek tanpa meminjam

Pertemuan 2- Mengurang dua bilangan secara susun

pendek tanpa meminjam

Pertemuan 3- Mengurang dua bilangan secara susun

pendek dengan meminjam

Pertemuan 4- Mengurang dua bilangan secara susun

pendek dengan meminjam- Menyelesaikan soal cerita

pengurangan

Buku Matematika kelas 2 SD

portofolio :- mengurang dua

bilangan secara biasa dan susun pendek

portofolio :- mengurang dua

bilangan susun pendek tanpa meminjam

portofolio :- mengurang dua

bilangan dengan meminjam

portofolio :- mengurang dua

bilangan dengan meminjam

- menyelesaikan soal cerita pengurangan

Page 24: SILABUS UNIT I - Heri sis | Administrasi Sekolah · Web viewMembuat daftar bagian-bagian utama tubuh hewan (kucing, burung, ikan) dan kegunaannya dari hasil pengamatan. Menggambar

Mata Pelajaran Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok Pengalaman belajar Sumber/Alat PenilaianPertemuan 5 - Menyelesaikan soal cerita

pengurangan- Menyelesaikan soal operasi campuran

antara penjumlahan dan pengurangan

Pertemuan 6- evaluasi

Portofolio :- Menyelesaikan

soal cerita pengurangan

- Soal campuran

Tes Evaluasi

Pengetahuan alam Mengidentifikasi ciri-ciri benda padat dan cair yang ada di lingkungan sekitar

Menunjukkan beragam jenis benda padat dan cair yang ada di lingkungan sekitarmembedakan ciri benda padat dan cair

bentuk dan wujud benda

Pertemuan 1Menjelaskan beberapa bentuk dan wujud benda yang ada di lingkungan sekitarmemberi contoh benda padat dan menjelaskan ciri cirinya

Pertemuan 2Memberi contoh benda cair dan menjelaskan ciri ciri, sifatnyaEvaluasi

Buku Pengetahuan Alam kelas 2 SD

Penugasan :Mengidentifikasi ciri-ciri benda padat dan cair

Portofolio :Mengidentifikasi ciri-ciri, sifat benda padat dan cair

Batu, 12 Juli 2010Mengetahui

Kepala Sekolah

MOCH. ASMARI, S.Pd.NIP. 19520601 198201 1 004

Guru Kelas II

HERI SISMARJONONIP. 19640418 198511 1 001

Page 25: SILABUS UNIT I - Heri sis | Administrasi Sekolah · Web viewMembuat daftar bagian-bagian utama tubuh hewan (kucing, burung, ikan) dan kegunaannya dari hasil pengamatan. Menggambar

JARINGAN KD / INDIKATORUNIT : 6

Bahasa Indonesia

Mendengarkan : Mendeskripsikan isi puisiMembaca : Mendeklamasikan puisi dengan ekspresi yang tepatBerbicara : Menjelaskan isi puisi yang anak bacaMenulis : Menulis kalimat sederhana yang didektekan guru dengan menggunakan huruf tegak bersambung dan memperhatikan penggunaan huruf kapital dan tanda titik

Mendeklamasikan isi puisi sesuai dengan isi dan mengekspresikannya dalam gerak dan mimik yang tepat

Menjelaskan isi puisi Menulis kalimat sederhana yang didiktekan guru dengan huruf

sambung yang tepat, rapi, dan mudah dibaca.

LINGKUNGAN

IPS

Menceritakan peristiwa penting dalam keluarga secara kronologis.

Mengumpulkan informasi tentang cerita masa lalu dalam kehidupan keluarga

Membuat urutan peristiwa penting dalam keluarga menggunakan garis waktu

PKn.

Mengenal pentingnya lingkungan alam seperti dunia tumbuhan dan dunia hewan.

Menjelaskan pentingnya menjaga kelestarian lingkungan alam seperti dunia hewan dan tumbuhan

Menjelaskan akibat jika tidak menjaga kelestarian lingkungan alam(seperti dunia hewan dan tumbuhan)

IPA

Menunjukkan perubahan bentuk dan wujud benda (plastisin/tanah liat/adonan tepung) akibat dari kondisi tertentu

Mengidentifikasi benda-benda di sekitar yang dapat berubah bentuk seperti plastisin/tanah liat ketika dibentuk

Matematika

Menggunakan alat ukur waktu dengan satuan jam

Membaca dan menentukan tanda waktu yang ditunjukkan jarum jam

Menuliskan tanda waktu yang ditunjukkan jarum jam Menyatakan lama waktu kegiatan dalam satuan jam

Page 26: SILABUS UNIT I - Heri sis | Administrasi Sekolah · Web viewMembuat daftar bagian-bagian utama tubuh hewan (kucing, burung, ikan) dan kegunaannya dari hasil pengamatan. Menggambar

SILABUS UNIT 6Sekolah Dasar : Kelas / semester : II / 1Tema : LingkunganWaktu : 32 Jam Pelajaran

Mata Pelajaran Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok Pengalaman belajar Sumber/Alat PenilaianPendidikan Kewarganegaraan

Mengenal pentingnya lingkungan alam seperti dunia tumbuhan dan dunia hewan

- Menjelaskan pentingnya menjaga kelestarian lingkungan alam seperti dunia hewan dan tumbuhan

- Menjelaskan akibat jika tidak menjaga kelestarian lingkungan alam(seperti dunia hewan dan tumbuhan)

Cinta lingkungan Pertemuan 1- Menceritakan cara menjaga

lingkungan- Menyebutkan akibat jika tidak

menjaga lingkungan- evaluasi

Buku PKn SD kelas 2

Pengamatan:- Cerita perilaku

menjaga lingkungan

Portofolio:- Soal evaluasi

IPS Menceritakan peristiwa penting dalam keluarga secara kronologis

- Mengumpulkan informasi tentang cerita masa lalu dalam kehidupan keluarga

- Membuat urutan peristiwa penting dalam keluarga menggunakan garis waktu

Peristiwa penting dalam keluarga

Pertemuan 1- Tanya jawab peristiwa masa lalu yang

terjadi dalam keluarga siswa- Menceritakan peristiwa penting dalam

keluarga

Buku IPS kelas 2 SD

Pengamatan:- Menceritakan

peristiwa penting dalam keluarga

Bahasa Indonesia Mendeskripsikan isi puisi

Mendeklamasikan puisi dengan ekspresi yang tepat

Menjelaskan isi puisi yang anak baca

Menulis kalimat sederhana yang didektekan guru dengan menggunakan huruf tegak bersambung dan memperhatikan penggunaan huruf kapital dan tanda titik

- Mendeklamasikan isi puisi sesuai dengan isi dan mengekspresikannya dalam gerak dan mimik yang tepat

- Menjelaskan isi puisi

- Menulis kalimat sederhana yang didiktekan guru dengan huruf sambung yang tepat, rapi, dan mudah dibaca

Puisi anak Pertemuan 1- Membaca puisi dengan ekspresif- Menuliskan judul puisi

Pertemuan 2- Menjelaskan isi puisi dengan

bahasanya sendiri- Menulis kalimat sederhana sesuai isi

puisi dengan didikte guru dengan huruf tegak bersambung

Buku Bahasa Indonesia kelas 2 SD

Pengamatan:- Membaca puisi

Penugasan:- Menuliskan judul

puisi- Pengamatan:- Menjelaskan isi

puisi- Menulis kalimat

sederhana

Page 27: SILABUS UNIT I - Heri sis | Administrasi Sekolah · Web viewMembuat daftar bagian-bagian utama tubuh hewan (kucing, burung, ikan) dan kegunaannya dari hasil pengamatan. Menggambar

Mata Pelajaran Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok Pengalaman belajar Sumber/Alat Penilaian

Pertemuan 3- Memilih salah satu judul lagu anak

untuk dideklamasikan- Menuliskannya di buku

Pertemuan 4- Menjelaskan penggunaan huruf kapital

dan tanda titik- Menulis beberapa kalimat sederhana

dan membacanya

Pertemuan 5:- Mendiktekan beberapa kalimat

sederhana dengan huruf sambung- Membacanya

Pertemuan 6:- Evaluasi

Pengamatan:- Membaca puisi

dengan ekspresi yang tepat

Penugasan:- Menulis isi puisi

Pengamatan:- Membaca

dengan menggunakan lafal dan intonasi yang tepat

Portofolio:- Mengganti

dengan huruf kapital dan penambahan titik pada kalimat

Penugasan:- Menulis dengan

didiktePengamatan:- Ketepatan

membaca- Penugasan:- Menulis dikte

dengan huruf sambung

Portofolio:- Soal evaluasi

Matematika Menggunakan alat ukur waktu dengan satuan jam

- Membaca dan menentukan tanda waktu yang ditunjukkan jarum jam

- Menuliskan tanda waktu yang ditunjukkan jarum jam

- Menyatakan lama waktu kegiatan dalam satuan jam

Satuan pengukuran (lanjutan)

Pertemuan 1- Membaca dan menentukan waktu

yang ditunjukkan jarum jam (jam bulat; jam 1, jam 8)

Pertemuan 2- Membaca dan menentukan waktu

yang ditunjukkan jarum jam panjang pada angka 6

- Alat peraga jam- Buku

matematika kelas 2 SD

Pengamatan:- Membaca waktu

yang ditunjukkan jam

Portofolio:- Menuliskan

waktu yang ditunjukkan

Page 28: SILABUS UNIT I - Heri sis | Administrasi Sekolah · Web viewMembuat daftar bagian-bagian utama tubuh hewan (kucing, burung, ikan) dan kegunaannya dari hasil pengamatan. Menggambar

jarum jam

Mata Pelajaran Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok Pengalaman belajar Sumber/Alat Penilaian

- Pertemuan 3- Menuliskan tanda waktu yang

ditunjukkan jarum jam (jarum panjang pada angka 12)

Pertemuan 4- Menuliskan tanda waktu yang

ditunjukkan jarum jam (jarum jam panjang pada angka 6)

Pertemuan 5- Menghitung lama waktu kegiatan yang

dilakukan berdasarkan gambar.

Pertemuan 6- Evaluasi

Portofolio:- Menuliskan

tanda waktu pada jam

Portofolio:- Menuliskan

tanda waktu pada jam

Portofolio:- Menuliskan lama

waktu kegiatan

Portofolio:- Soal evaluasi

IPA Menunjukkan perubahan bentuk dan wujud benda (plastisin/tanah liat/adonan tepung) akibat dari kondisi tertentu

- Mengidentifikasi benda-benda di sekitar yang dapat berubah bentuk seperti plastisin/tanah liat ketika dibentuk

Bentuk dan wujud benda serta kegunaannya

Pertemuan 1- Mendemonstrasikan benda-benda di

sekitar yang dapat berubah bentuk- Menulis benda-benda di sekitar yang

dapat berubah bentuk

Pertemuan2- Menyebutkan benda-benda di sekitar

yang dapat berubah bentuk- Evaluasi

Buku IPA kelas 2 SDTanah liat

Penugasan:- Menulis benda-

benda yang dapat berubah bentuk

Portofolio:- Soal evaluasi

Batu, 12 Juli 2010Mengetahui

Kepala Sekolah

MOCH. ASMARI, S.Pd.

Guru Kelas II

HERI SISMARJONO

Page 29: SILABUS UNIT I - Heri sis | Administrasi Sekolah · Web viewMembuat daftar bagian-bagian utama tubuh hewan (kucing, burung, ikan) dan kegunaannya dari hasil pengamatan. Menggambar

NIP. 19520601 198201 1 004 NIP. 19640418 198511 1 001JARINGAN KD / INDIKATOR

UNIT : 7

Bahasa Indonesia

Membaca : Menyebutkan kembali dengan kata-kata atau kalimat sendiri isi teks pendekBerbicara : Menceritakan kegiatan sehari-hari dengan bahasa yang mudah dipahami orang lainMendebgarkan : Menyimpulkan isi teks pendekMenulis : Melengkapi cerita sederhana dengan kata yang tepat

Membaca teks pendek Menceritakan kegiatan sehari-hari Menyimpulkan teks pendek Melengkapi cerita dengan kata yang tepat

TEMPAT UMUM IPS

Menceritakan peristiwa penting dalam keluarga secara kronologis

Mengumpulkan informasi tentang cerita masa lalu dalam kehidupan keluarga

Membuat urutan peristiwa penting dalam keluarga menggunakan garis waktu.

PKn.

Melaksanakan pemeliharaan lingkungan alam

Memberikan contoh cara memelihara dan menjaga lingkungan alam sekitar

Menceritakan pengalaman menjaga lingkungan alam

IPA

Menunjukkan perubahan bentuk dan wujud benda (plastisin/tanah liat/adonan tepung) akibat dari kondisi tertentu

Mencari contoh benda padat yang dapat berubah wujud menjadi benda cair dan sebaliknya yaitu benda cair menjadi padat.

Matematika

Menggunakan alat ukur panjang tidak baku dan baku (cm,m) yang sering digunakan

Menentukan benda yang lebih panjang, lebih pendek, atau sama panjang dengan benda yang lain

Mengukur panjang benda dengan satuan baku yang sering digunakan (misal: cm,m)

Mengukur panjang benda dengan satuan tak baku yang sering digunakan

Menaksir panjang benda dengan satuan yang sesuai Memilih alat ukur yang sesuai untuk mengukur panjang

benda yang diukur.

Page 30: SILABUS UNIT I - Heri sis | Administrasi Sekolah · Web viewMembuat daftar bagian-bagian utama tubuh hewan (kucing, burung, ikan) dan kegunaannya dari hasil pengamatan. Menggambar
Page 31: SILABUS UNIT I - Heri sis | Administrasi Sekolah · Web viewMembuat daftar bagian-bagian utama tubuh hewan (kucing, burung, ikan) dan kegunaannya dari hasil pengamatan. Menggambar

SILABUS UNIT 7Sekolah Dasar : SD Negeri Sumberejo 03Kelas / semester : II / 1Tema : Tempat UmumWaktu : 32 Jam Pelajaran

Mata Pelajaran Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok Pengalaman belajar Sumber/Alat Penilaian

Pendidikan Kewarganegaran

Melaksanakan pemeliharaan lingkungan alam

- Memberikan contoh cara memelihara dan menjaga lingkungan alam sekitar

- Menceritakan pengalaman menjaga lingkungan alam

Cinta lingkungan Pertemuan 1- Tanya jawab cara-cara memelihara

lingkungan- Menceritakan manfaat menjaga

lingkungan

Buku PKn kelas 2 SD

Pengamatan:- Cerita cara-cara

menjaga lingkungan alam

Portofolio:- Memilih sikap-

sikap menjaga/tidak menjaga lingkungan

IPS Menceritakan peristiwa penting dalam keluarga secara kronologis

- Mengumpulkan informasi tentang cerita masa lalu dalam kehidupan keluarga

- Membuat urutan peristiwa penting dalam keluarga menggunakan garis waktu

Peristiwa penting dalam keluarga

Pertemuan1- Mencontohkan peristiwa masa lalu

dalam kehidupan sebuah keluarga secara runtut

- Meminta siswa menceritakan kembali dengan runtut

- Menyebutkan tokoh yang terlibat dalam peristiwa tersebut

Buku IPS kelas 2 SD

Pengamatan:- Menceritakan

peristiwa masa lalu dengan runtut

Penugasan:- Menulis tokoh

yang terlibat dalam peristiwa

Bahasa Indonesia Menyebutkan kembali dengan kata-kata atau kalimat sendiri isi teks pendekMenceritakan kegiatan sehari-hari dengan bahasa yang mudah dipahami orang lainMenyimpulkan isi teks pendekmelengkapi cerita sederhana dengan kata yang tepat

- Membaca teks pendek- Menceritakan kegiatan sehari-hari- Menyimpulkan teks pendek- Melengkapi cerita dengan kata

yang tepat

Teks cerita Pertemuan 1- Tanya jawab kegiatan sehari-hari

siswa- Menceritakan secara lesan kegiatan

masing-masing siswa di depan kelas

Pertemuan 2- Membaca nyaring teks cerita tentang

kegiatan sehari-hari- Melengkapi isi teks cerita

Buku Bahasa Indonesia kelas 2 SD

Pengamatan:- Bercerita di

depan kelas

Pengamatan:- Membaca teks

pendek

Portofolio:- Melengkapi teks

cerita pendek

Page 32: SILABUS UNIT I - Heri sis | Administrasi Sekolah · Web viewMembuat daftar bagian-bagian utama tubuh hewan (kucing, burung, ikan) dan kegunaannya dari hasil pengamatan. Menggambar

Mata Pelajaran Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok Pengalaman belajar Sumber/Alat Penilaian

- Pertemuan 3- Membaca cerita di buku cerita yang

dibawa siswa- Menceritakan isi cerita di depan kelas

dengan bahasanya sendiri Pertemuan 4- Menjawab pertanyaan tentang isi

cerita teman sesuai teks bacaan yang dibacanya

- Menulis judul cerita teman dan tokohnya

Pertemuan 5- Membaca teks cerita pendek- Menjawab pertanyaan- Melengkapi dengan sistem rumpang

Pertemuan 6- Evaluasi

Pengamatan:- Bercerita di

depan kelas

Pengamatan:- Menjawab

pertanyaan- Penugasan:- Menulis judul

dan tokoh cerita

Tugas:- Menjawab

pertanyaan secara lisan

Portofolio:- Melengkapi teks

cerita dengan sistem rumpang

Portofolio:- Soal evaluasi

Matematika Menggunakan alat ukur panjang tidak baku dan baku (cm,m) yang sering digunakan

- Menentukan benda yang lebih panjang, lebih pendek, atau sama panjang dengan benda yang lain

- Mengukur panjang benda dengan satuan baku yang sering digunakan (misal: cm,m)

- Mengukur panjang benda dengan satuan tak baku yang sering digunakan

Satuan pengukuran (lanjutan)

Pertemuan 1- Menentukan benda yang lebih

panjang, lebih pendek, atau sama panjang dengan benda-benda yang lain

Pertemuan 2- Membandingkan panjang benda-benda

dan menyatakannya dengan lebih panjang, lebih pendek atau sama dengan

Buku matematika kelas 2 SD

Pengamatan:- Kemampuan

membandingkan panjang 2 benda

Performance :- Melakukan

pengukuran dan membandingkan hasil

Page 33: SILABUS UNIT I - Heri sis | Administrasi Sekolah · Web viewMembuat daftar bagian-bagian utama tubuh hewan (kucing, burung, ikan) dan kegunaannya dari hasil pengamatan. Menggambar

Mata Pelajaran Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok Pengalaman belajar Sumber/Alat Penilaian

- Menaksir panjang benda dengan satuan yang sesuai

- Memilih alat ukur yang sesuai untuk mengukur panjang benda yang diukur

Pertemuan 3- Mengukur panjang benda dengan

satuan baku (cm,m)

Pertemuan 4- Menaksir panjang benda dengan

satuan tak baku (langkah, depa)

Pertemuan 5- Mengukur panjang dan tinggi benda

dengan satuan yang sesuai

Pertemuan 6- evaluasi

Mistar/penggaris

Penugasan:- Melakukan

pengukuran dan menulis hasil

Penugasan:- Melakukan

pengukuran dan menulis hasil

Penugasan:- Melakukan

pengukuran dan menulis hasil

Portofolio:- Evaluasi

IPA Menunjukkan perubahan bentuk dan wujud benda (plastisin/tanah liat/adonan tepung) akibat dari kondisi tertentu

- Mencari contoh benda padat yang dapat berubah wujud menjadi benda cair dan sebaliknya yaitu benda cair menjadi padat.

Bentuk dan wujud benda serta kegunaannya

Pertemuan 1- Tanya jawab wujud benda cair dan

padat serta perubahannya- Menjelaskan perubahan dari benda

cair ke padat dan sebaliknya

Pertemuan 2- Menyebutkan contoh benda-benda

yang dapat berubah wujud menjadi benda cair dansebaliknya

- Evaluasi

Buku IPA kelas 2 SD

Pengamatan:- Ketepatanmenjel

askan perubahan wujud benda cair ke padat dan sebaliknya

Portofolio:- Soal evaluasi

Batu, 12 Juli 2010Mengetahui

Kepala Sekolah

MOCH. ASMARI, S.Pd.NIP. 19520601 198201 1 004

Guru Kelas II

HERI SISMARJONONIP. 19640418 198511 1 001

Page 34: SILABUS UNIT I - Heri sis | Administrasi Sekolah · Web viewMembuat daftar bagian-bagian utama tubuh hewan (kucing, burung, ikan) dan kegunaannya dari hasil pengamatan. Menggambar

JARINGAN KD / INDIKATORUNIT : 8

Bahasa Indonesia

Mendengarkan : Menyebutkan kembali dengan kata-kata atau kalimat sendiri isi teks pendekBerbicara : Bertanya kepada orang lain dengan menggunakan pilihan kata yang tepat santun berbicaraMembaca : Menyimpulkan isi teks pendek (10-15 kalimat) yang dibaca dengan membaca lancarMenulis : Melengkapi cerita sederhana dengan kata yang tepat

Membaca teks dengan lafal dan intonasi yang tepat Menggunakan kalimat tanya untuk menanyakan sesuatu

kepada orang yang belum dikenal dengan pilihan kata yang tepat

Menceritakan isi teks pendek dengan kata-kata atau kalimat sendiri

Melengkapi cerita dengan kata yang tepat

KEGEMARAN IPS

Menceritakan peristiwa penting dalam keluarga secara kronologis

Menceritakan hubungan antar peristiwa secara kronologis

PKn.

Melaksanakan pemeliharaan lingkungan alam

Memberikan contoh cara memelihara dan menjaga lingkungan alam

Menceritakan pengalaman menjaga lingkungan alam

IPA

Mengidentifikasi benda-benda yang dikenal dan kegunaannya melalui pengamatan

Mengidentifikasi benda-benda yang ada di sekitar Menceritakan kegunaan benda-benda di sekitar

Matematika

Mengunakan alat ukur beratMenyelesaikan masalah yang berkaitan dengan berat benda

Menentukan benda yang lebih berat, lebih ringan atau sama berat dengan benda yang lain.

Mengukur berat benda dengan satuan baku yang sering digunakan (misal: ons,kg)

Menaksir berat benda dengan satuan yang sesuai Memilih alat ukur yang sesuai untuk mengukur berat

benda yang diukur.

Page 35: SILABUS UNIT I - Heri sis | Administrasi Sekolah · Web viewMembuat daftar bagian-bagian utama tubuh hewan (kucing, burung, ikan) dan kegunaannya dari hasil pengamatan. Menggambar

SILABUS UNIT 8Sekolah Dasar : SD Negeri Sumberejo 03Kelas / semester : II / 1Tema : KegemaranWaktu : 32 Jam Pelajaran

Mata Pelajaran Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok Pengalaman belajar Sumber/Alat Penilaian

Pendidikan Kewarganegaraan

Melaksanakan pemeliharaan lingkungan alam

- Memberikan contoh cara memelihara dan menjaga lingkungan alam

- Menceritakan pengalaman menjaga lingkungan alam

Cinta lingkungan Pertemuan 1- Tanya jawab pengalaman siswa dalam

memelihara lingkungan- Evaluasi

Buku PKn kelas 2 SD

Portofolio:- Soal evaluasi

IPS Menceritakan peristiwa penting dalam keluarga secara kronologis

- Menceritakan hubungan antar peristiwa secara kronologis

Peristiwa penting dalam keluarga

Pertemuan1- Tanya jawab peristiwa masa lalu

keluarga siswa sebagai penguat- Evaluasi

Buku IPS kelas 2 SD

Portofolio:- Soal evaluasi

Bahasa Indonesia Menyebutkan kembali dengan kata-kata atau kalimat sendiri isi teks pendek

Bertanya kepada orang lain dengan menggunakan pilihan kata yang tepat santun berbicara

Menyimpulkan isi teks pendek (10-15 kalimat) yang dibaca dengan membaca lancar

Melengkapi cerita sederhana dengan kata yang tepat

- Membaca teks dengan lafal dan intonasi yang tepat

- Menggunakan kalimat tanya untuk menanyakan sesuatu kepada orang yang belum dikenal dengan pilihan kata yang tepat

- Menceritakan isi teks pendek dengan kata-kata atau kalimat sendiri

- Melengkapi cerita dengan kata yang tepat

-

Teks percakapan dengan orang tak dikenal

Pertemuan 1:- Bertanya pada teman dengan bahasa

yang baik (dialog)- bBertanya kepada guru dengan bahasa

dan kalimat yang baik (dialog)- Membaca teks percakapan dengan

orang yang baru dikenal

Pertemuan 2:- Membaca teks percakapan- Menjawab pertanyaan

Pertemuan 3- Melengkapi kalimat percakapan

dengan kalimat sederhana- Membaca nyaring dengan lafal dan

intonasi yang tepat

Buku Bahasa Indonesia kelas 2 SD

Pengamatan:- Bertanya kepada

teman dan guru dengan bahasa dan kalimat yang baik dan sopan

Penugasan:- Menjawab

pertanyaan

Pengamatan:- Membaca

nyaring sebuah pecakapan dengan lafal dan intonasi yang tepat

Page 36: SILABUS UNIT I - Heri sis | Administrasi Sekolah · Web viewMembuat daftar bagian-bagian utama tubuh hewan (kucing, burung, ikan) dan kegunaannya dari hasil pengamatan. Menggambar

Mata Pelajaran Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok Pengalaman belajar Sumber/Alat Penilaian

Pertemuan 4- Menyebutkan kalimat pertanyaan

kepada orang yang baru dikenal- Membacanya dengan intonasi dan

bahasa yang santun- Menulisnya di buku

Pertemuan 5- Membuat teks cerita pendek

tentang pengalaman bertemu dengan orang baru

- Menceritakan di depan kelas

Pertemuan 6- Evaluasi

Penugasan:- Melengkapi

kalimat percakapan

- Menuliskannya di buku

Pengamatan:- Membaca

kalimat tanya dengan lafal dan intonasi yang benar dan sopan

Penugasan:Membuat teks cerita pendek

Portofolio:- Soal evaluasi

Matematika - Mengunakan alat ukur berat

- Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan berat benda

- Menentukan benda yang lebih berat, lebih ringan atau sama berat dengan benda yang lain.

- Mengukur berat benda dengan satuan baku yang sering digunakan (misal: ons,kg)

- Menaksir berat benda dengan satuan yang sesuai

- Memilih alat ukur yang sesuai untuk mengukur berat benda yang diukur

Satuan pengukuran (lanjutan)

Pertemuan 1- Menentukan benda yang lebih ringan,

lebih berat atau sama berat

Pertemuan 2- Membandingkan berat antara benda-

benda dan menyatakannya dengan lebih berat, lebih ringan maupun sama berat

Pertemuan 3- Mengukur berat benda dengan satuan

tak baku

Buku matematika kelas 2 SD

Timbangan

Pengamatan:- Kemampuan

membandingkan berat benda

Pengamatan:- Melakukan

pengukuran berat dan membandingkan hasil

Penugasan:- Menaksir berat

benda dengan satuan tak baku (kelereng, pensil)

Page 37: SILABUS UNIT I - Heri sis | Administrasi Sekolah · Web viewMembuat daftar bagian-bagian utama tubuh hewan (kucing, burung, ikan) dan kegunaannya dari hasil pengamatan. Menggambar

Mata Pelajaran Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok Pengalaman belajar Sumber/Alat Penilaian

- Pertemuan 4- Menyatakan berat benda dengan satuan

yang sesuaiPertemuan 5- Memilih alat ukur yang sesuai untuk

mengukur berat benda

Pertemuan 6- Evaluasi

Portofolio:- Mengerjakan

soalPenugasan:- Mengukur berat

benda-benda tertentu

Portofolio:- Soal evaluasi

IPA Mengidentifikasi benda-benda yang dikenal dan kegunaannya melalui pengamatan

- Mengidentifikasi benda-benda yang ada di sekitar

- Menceritakan kegunaan benda-benda di sekitar

Bentuk dan wujud benda serta kegunaannya

Pertemuan 1- Menyebutkan contoh benda-benda

yang ada di sekitar - Melakukan pengamatan kegunaan

benda-benda di sekitar

Pertemuan 2- Menyebutkan macam benda serta

kegunaannya dan menuliskannya

Pertemuan 3- Evaluasi

Buku IPA kelas 2 SD

Penugasan:- Percobaan

pengamatan kegunaan benda-benda di sekitar

Portofolio:- Menuliskan

benda dan kegunaannya

Portofolio:- Soal evaluasi

Batu, 12 Juli 2010Mengetahui

Kepala Sekolah

MOCH. ASMARI, S.Pd.NIP. 19520601 198201 1 004

Guru Kelas II

HERI SISMARJONONIP. 19640418 198511 1 001

Page 38: SILABUS UNIT I - Heri sis | Administrasi Sekolah · Web viewMembuat daftar bagian-bagian utama tubuh hewan (kucing, burung, ikan) dan kegunaannya dari hasil pengamatan. Menggambar

JARINGAN KD / INDIKATORUNIT : 9

Bahasa Indonesia

Berbicara : Menceritakan kembali isi dongeng yang didengarnyaMendengarkan : Menceritakan kembali cerita anak yang didengarkan dengan menggunakan kata-kata sendiriMermbaca : Membaca nyaring teks (15-20) kalimat dengan memperhatikan lafal dan intonasi yang tepatMenulis : Menyalin puisi anak dengan huruf tegak bersambung

Menjawab pertanyaan tentang isi dongeng Menjelaskan isi dongeng Menceritakan kembali isi cerita anak

dengan kata-kata sendiri Menulis puisi dari buku atau papan dengan huruf tegak

bersambung Membaca lancar dengan pemahaman teks Menjawab atau mengajukan pertanyaan isi teks

KESEHATAN

IPS

Mendeskripsikan kedudukan dan peran anggota keluarga

- Menyebutkan kedudukan dan peran setiap anggota keluarga

- Menjelaskan sikap-sikap menghormati kedudukan dan peran setiap anggota keluarga.

PKn.

Mengenal kegiatan bermusyawarah

Menjelaskan pengertian musyawarah Menjelaskan tata cara bermusyawarah Menjelaskan manfaat bermusyawarah

IPA

Mengidentifikasi sumber-sumber energi (panas, listrik, cahaya, dan bunyi) yang ada di lingkungan sekitar.

Menjelaskan hubungan energi dengan kehidupan sehari-hari

Mengetahui arti energi Mengenal bentuk-bentuk energi dan sumbernya

Matematika

Melakukan perkalian bilangan yang hasilnya bilangan dua angka

Mengenal arti perkalian sebagai penjumlahan berulang

Page 39: SILABUS UNIT I - Heri sis | Administrasi Sekolah · Web viewMembuat daftar bagian-bagian utama tubuh hewan (kucing, burung, ikan) dan kegunaannya dari hasil pengamatan. Menggambar

SILABUS UNIT 9Sekolah Dasar : SD Negeri Sumberejo 03Kelas / semester : II / 2Tema : KesehatanWaktu : 32 Jam Pelajaran

Mata Pelajaran Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok Pengalaman belajar Sumber/Alat PenilaianPendidikan Kewarganegaraan

Mengenal kegiatan bermusyawarah

- Menjelaskan pengertian musyawarah

- Menjelaskan tata cara bermusyawarah

- Menjelaskan manfaat bermusyawarah

Musyawarah Pertemuan 1- Guru menjelaskan tentang

musyawarah- Menyebutkan hak-hak setiap anggota

musyawarah- Praktik musyawarah dalam

menyelesaikan permasalahan kelas- Menyimpulkan hasil musyawarah

kelas

Buku Pendidikan Kewarganegaraan kelas 2 SD

Pengamatan :- Performance

dalam mengikuti praktik musyawarah kelas

Portofolio :- Menjelaskan

tata cara serta manfaat bermusyawarah

IPS Mendeskripsikan kedudukan dan peran anggota keluarga

- Menyebutkan kedudukan dan peran setiap anggota keluarga

- Menjelaskan sikap-sikap menghormati kedudukan dan peran setiap anggota keluarga

Kedudukan dan peran anggota keluarga

Pertemuan 2- Tanya jawab anggota keluarga- Mendiskusikan peran setiap anggota

keluarga- Mendiskusikan cara menghormati

kedudukan dan peran setiap anggota keluarga

Buku IPS kelas 2 SDAnggota keluarga

Penugasan :- Mengidentifika

si kedudukan dan peran setiap anggota keluarga di rumah masing-masing

Tertulis :- Menuliskan

cara menghormati kedudukan dan peran setiap anggota keluarga

Page 40: SILABUS UNIT I - Heri sis | Administrasi Sekolah · Web viewMembuat daftar bagian-bagian utama tubuh hewan (kucing, burung, ikan) dan kegunaannya dari hasil pengamatan. Menggambar

Mata Pelajaran Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok Pengalaman belajar Sumber/Alat PenilaianBahasa Indonesia Menceritakan

kembali isi dongeng yang didengarnya

- Menjawab pertanyaan tentang isi dongeng

- Menjelaskan isi dongeng

Dongeng Pertemuan 1 :- Mendengarkan dongeng tentang

kesehatan tubuh dari guru- Menjawab pertanyaan tentang isi

dongeng yang diperdengarkan tersebut- Mengajukan pertanyaan kepada guru

tentang dongeng tersebut

Naskah dongengBuku Bahasa Indonesia kelas 2 SD

Pengamatan :Performance dalam menjawab pertanyaan tentang isi dongeng

Menceritakan kembali cerita anak yang didengarkan dengan menggunakan kata-kata sendiri

- Menceritakan kembali isi cerita anak dengan kata-kata sendiri

Cerita anak Pertemuan 2 :- Mendengarkan cerita anak yang

disampaikan oleh guru- Tanya jawab isi cerita- Menceritakan kembali dengan kata-kata

sendiri

Majalah, Koran, buku cerita anak

Pengamatan :- Kelancaran

bercerita kembali

- Kesantunan berbahasa

Cerita anak Pertemuan 3 :- Menjelaskan tokoh-tokoh cerita yang

didengar

Majalah, Koran, buku cerita anak

Pengamatan :- Kelancaran

menceritakan tokoh cerita

- Kesantunan berbahasa

Membaca nyaring teks (15-20) kalimat dengan memperhatikan lafal dan intonasi yang tepat

- Membaca lancar dengan pemahaman teks

- Menjawab atau mengajukan pertanyaan isi teks

Teks Pertemuan 4 :- guru memberi contoh cara membaca

yang benar- Membaca teks secara bersama-sama- Menjawab pertanyaan tentang isi teks

Teks dari buku, Koran, majalah, paragraph karya guru

Pengamatan :- Kelancaran

membaca- Sikap membaca

Menyalin puisi anak dengan huruf tegak bersambung

- Menulis puisi dari buku atau papan dengan huruf tegak bersambung

Puisi anak Pertemuan 5 :- Guru menulis puisi anak dengan huruf

tegak bersambung- Siswa menyalin tulisan puisi anak

dengan huruf tegak bersambung yang ditulis guru

Buku puisi anakKarya guru

Portofolio :- Kelengkapan

huruf dalam menulis deskripsi

- Kerapian dan kebersihan tulisan

Pertemuan 6 :- EVALUASI

Tertulis

Page 41: SILABUS UNIT I - Heri sis | Administrasi Sekolah · Web viewMembuat daftar bagian-bagian utama tubuh hewan (kucing, burung, ikan) dan kegunaannya dari hasil pengamatan. Menggambar

Mata Pelajaran Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok Pengalaman belajar Sumber/Alat PenilaianMatematika Melakukan perkalian

bilangan yang hasilnya bilangan dua angka

- Mengenal arti perkalian sebagai penjumlahan berulang

Operasi hitung bilangan

Pertemuan 1 :- Membaca bilangan dalam bentuk

perkalian sebagai penjumlahan berulang

- Menulis perkalian sebagai penjumlahan berulang

Buku matematika kelas 2 SD

Performance :- Kebenaran

membaca

- Pertemuan 2 :

- Membaca dan menulis perkalian sebagai penjumlahan secara berulang

- Mencari hasil perkalian melalui bentuk penjumlahan secara berulang

Buku matematika kelas 2 SD

Portofolio :- Kebenaran

hasil perkalian- Kecepatan

menyelesaikan soal

Pertemuan 3 :- Mencari hasil perkalian melalui bentuk

penjumlahan secara berulang dari soal cerita yang mengandung perkalian

Buku matematika kelas 2 SD

Portofolio :- Kebenaran

hasil perkalian- Kecepatan

menyelesaikan soal

Pertemuan 4 :- Mengingat fakta perkalian dengan

bantuan gambar atau benda

Buku matematika kelas 2 SDGambar atau benda sekitar

Pengamatan :- Ketepatan

mengingat hasil perkalian

Pertemuan 5 :- Mengingat fakta perkalian dengan

menggunakan tabel perkalian

Buku matematika kelas 2 SD

Pengamatan :- Ketepatan

mengingat hasil perkalian

Pertemuan 6 :Evaluasi

Tertulis

Page 42: SILABUS UNIT I - Heri sis | Administrasi Sekolah · Web viewMembuat daftar bagian-bagian utama tubuh hewan (kucing, burung, ikan) dan kegunaannya dari hasil pengamatan. Menggambar

Mata Pelajaran Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok Pengalaman belajar Sumber/Alat PenilaianIPA Mengidentifikasi

sumber-sumber energi (panas, listrik, cahaya, dan bunyi) yang ada di lingkungan sekitar

- Mengetahui arti energi- Mengenal bentuk-bentuk energi

dan sumbernya

Energi dan perubahannya

Pertemuan 1 :- Memperhatikan penjelasan guru tentang

pengertian energi - Mengidentifikasi macam-macam

bentuk energi setelah membaca sebuah teks dan mendengarkan deskripsi guru

- Melakukan kegiatan sehingga menghasilkan salah satu bentuk energi (misal : menggesekkan dua buah benda)

Buku IPA kelas 2 SD

Lingkungan sekitar

Tertulis :- Menyebutkan

sumber-sumber energi dan bentuk energi yang dihasilkannya

- Menjelaskan hubungan energi dengan kehidupan sehari-hari

Pertemuan 2 :- Mendengarkan bunyi alat musik yang

diperdengarkan- Guru menjelaskan proses perpindahan

energi- Mengidentifikasi arti penting energi

bagi kehidupan- Praktik perpindahan energi

Alat musikBuku IPA kelas 2 SDLingkungan sekitar

Performance :- Menjelaskan

hubungan energi dengan kehidupan sehari-hari

Batu, 12 Juli 2010

MengetahuiKepala Sekolah

MOCH. ASMARI, S.Pd.NIP. 19520601 198201 1 004

Guru Kelas II

HERI SISMARJONONIP. 19640418 198511 1 001

Page 43: SILABUS UNIT I - Heri sis | Administrasi Sekolah · Web viewMembuat daftar bagian-bagian utama tubuh hewan (kucing, burung, ikan) dan kegunaannya dari hasil pengamatan. Menggambar

JARINGAN KD / INDIKATORUNIT : 10Bahasa Indonesia

Mendengarkan : Menyampaikan pesan pendek yang didengarnya kepada orang lainBerbicara : Mendeskripsikan tumbuhan atau binatang di sekitar sesuai cirri-cirinya dengan menggunakan kalimat yang mudah dipahami orang lainMenulis : Mendeskripsikan tumbuhan atau binatang di sekitar secara sederhana dengan bahasa tulis Membaca : Menyebutkan isi teks agak panjang (20-25 kalimat) yang dibaca dalam hati

Menirukan gerak dan suara binatang tertentu Menjelaskan cirri-ciri tumbuhan dan binatang secara rinci

(nama, cirri khasnya, suaranya, di mana hidupnya) dengan pilihan kata dan kalimat runtut

Mendeskripsikan cirri-ciri tumbuhan oleh seorang teman dan teman lain menebaknya

Menjelaskan cirri-ciri tumbuhan dan binatang secara rinci (nama, ciri khasnya, suaranya, di mana hidupnya) dengan bahasa tulis

Menjawab atau mengajukan pertanyaan isi teks Menceritakan isi teks yang dibaca dalam hati menggunakan

kalimat atau kata-kata sendiri

BUDI PEKERTI IPS

Mendeskripsikan kedudukan dan peran anggota keluarga

Menyebutkan kedudukan dan peran setiap anggota keluarga

Menjelaskan sikap-sikap menghormati kedudukan dan peran setiap anggota keluarga

PKn.

Mengenal kegiatan bermusyawarah

Menjelaskan pengertian musyawarah Menjelaskan tata cara bermusyawarah Menjelaskan manfaat bermusyawarah.

IPA

Mengidentifikasi sumber-sumber energi (panas, listrik, cahaya, dan bunyi) yang ada di lingkungan sekitar

Menyebutkan jenis energi yang sering digunakan

Matematika

Melakukan perkalian bilangan yang hasilnya bilangan dua angka

Mengenal arti perkalian sebagai penjumlahan berulang Menghitung secara cepat perkalian bilangan yang hasilnya

bilangan dua angka

Page 44: SILABUS UNIT I - Heri sis | Administrasi Sekolah · Web viewMembuat daftar bagian-bagian utama tubuh hewan (kucing, burung, ikan) dan kegunaannya dari hasil pengamatan. Menggambar

SILABUS UNIT 10Sekolah Dasar : SD Negeri Sumberejo 03Kelas / semester : II / 2Tema : Budi pekertiWaktu : 32 Jam Pelajaran

Mata Pelajaran Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok Pengalaman belajar Sumber/Alat PenilaianPendidikan Kewarganegaraan

Mengenal kegiatan bermusyawarah

- Menjelaskan pengertian musyawarah

- Menjelaskan tata cara bermusyawarah

- Menjelaskan manfaat bermusyawarah

Musyawarah Pertemuan 1- Tanya jawab tentang materi

musyawarah- Evaluasi

Buku Pendidikan Kewarganegaraan kelas 2 SD

Pengamatan :- Performance

dalam menjelaskan pengertian musyawarah

Tes tertulis :- Pengertian, tata

cara, dan manfaat bermusyawarah

IPS Mendeskripsikan kedudukan dan peran anggota keluarga

- Menyebutkan kedudukan dan peran setiap anggota keluarga

- Menjelaskan sikap-sikap menghormati kedudukan dan peran setiap anggota keluarga

Kedudukan dan peran anggota keluarga

Pertemuan 2- Menyebutkan kedudukan dan peran

salah satu anggota keluarga serta menjelaskan cara menghormati kedudukan dan peran salah satu anggota keluarga tersebut di sepan kelas

- Evaluasi

Buku IPS kelas 2 SDAnggota keluarga

Pengamatan:- Menyebutkan

kedudukan dan peran salah satu anggota keluarga serta cara menghormatinya

Tes tertulis :- Kedudukan dan

peran anggota keluarga serta cara menghormatinya

Bahasa Indonesia Menyampaikan pesan pendek yang didengarnya kepada orang lain

- Mencatat isi pesan- Menuliskan pesan ke dalam

beberapa kalimat- Menyampaikan pesan secara

lisan kepada orang lain

Teks berisi pesan pendek (untuk dibacakan guru)

Pertemuan 1 :- Mendengarkan pesan yang dibacakan

guru- Menuliskan pesan yang didengar

dengan kalimat sederhana- Menyampaikan pesan secara lisan

kepada teman

Kalimat pesan dari guru

Pegamatan :- Kelengkapan

pesan yang disampaikan

- Kesantunan dalam menyampaikan pesan

Page 45: SILABUS UNIT I - Heri sis | Administrasi Sekolah · Web viewMembuat daftar bagian-bagian utama tubuh hewan (kucing, burung, ikan) dan kegunaannya dari hasil pengamatan. Menggambar

Mata Pelajaran Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok Pengalaman belajar Sumber/Alat PenilaianMendeskripsikan tumbuhan atau binatang di sekitar sesuai cirri-cirinya dengan menggunakan kalimat yang mudah dipahami orang lain

- Menirukan gerak dan suara binatang tertentu

- Menjelaskan cirri-ciri tumbuhan dan binatang secara rinci (nama, cirri khasnya, suaranya, di mana hidupnya) dengan pilihan kata dan kalimat runtut

- Mendeskripsikan cirri-ciri tumbuhan oleh seorang teman dan teman lain menebaknya

Deskripsi benda (hewan dan tumbuhan) sekitar

Pertemuan 2 :- Memperagakan gerak dan suara

binatang yang disebutkan guru- Mendeskripsikan ciri-ciri tumbuhan

dan binatang yang telah ditentukan disepan kelas

- Menebak nama tumbuhan yang dideskripsikan secara lisan oleh orang lain

Gambar / foto hewan dan tumbuhan

Pengamatan :- Kelancaran

menyampaikan deskripsi

- Kesantunan berbahasa

- Ketepatan menebak

Mendeskripsikan tumbuhan atau binatang di sekitar secara sederhana dengan bahasa tulis

- Menjelaskan cirri-ciri tumbuhan dan binatang secara rinci (nama, ciri khasnya, suaranya, di mana hidupnya) dengan bahasa tulis

Deskripsi benda (hewan dan tumbuhan) sekitar

Pertemuan 3 :- Menentukan nama-nama tumbuhan

dan binatang di lingkungan sekitar - Menuliskan deskripsi tumbuhan dan

hewan yang telah ditemukan- Membacakan deskripsi salah satu

hewan dan tumbuhan yang telah ditulis

Lingkungan sekitar Portofolio :- Kelengkapan

huruf dalam menulis deskripsi

- Kerapian dan kebersihan tulisan

- Ketepatan deskripsi

Penugasan :- Menulis

deskripsi tumbuhan dan hewan yang ditemukan di lingkungan rumah

Menyebutkan isi teks agak panjang (20-25 kalimat) yang dibaca dalam hati

- Menjawab atau mengajukan pertanyaan isi teks

Teks agak panjang (20-25 kalimat)

Pertemuan 4 :- Membaca dalam hati- Memahami isi teks- Menjawab pertanyaan isi teks

teks agak panjang (20-25 kalimat)

Tertulis :- Kebenaran

menjawab pertanyaan

Page 46: SILABUS UNIT I - Heri sis | Administrasi Sekolah · Web viewMembuat daftar bagian-bagian utama tubuh hewan (kucing, burung, ikan) dan kegunaannya dari hasil pengamatan. Menggambar

Mata Pelajaran Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok Pengalaman belajar Sumber/Alat Penilaian- Menceritakan isi teks yang dibaca

dalam hati menggunakan kalimat atau kata-kata sendiri

Teks agak panjang (20-25 kalimat

Pertemuan 5 :Menceritakan isi teks dengan bahasa sendiri

Pertemuan 6 :Evluasi

teks agak panjang (20-25 kalimat)

Pengamatan :- Kebenaran

menceritakan kembali

Tes tertulis

Matematika Melakukan perkalian bilangan yang hasilnya bilangan dua angka

- Mengenal arti perkalian sebagai penjumlahan berulang

Operasi hitung bilangan

Pertemuan 1 :- Membaca dan menulis perkalian

sebagai penjumlahan berulang

Buku matematika kelas 2 SD

Performance :Kebenaran membaca

Pertemuan 2 :

- Mencari hasil perkalian melalui bentuk penjumlahan secara berulang

Buku matematika kelas 2 SD

Portofolio :- Kebenaran hasil

perkalian- Kecepatan

menyelesaikan soal

Pertemuan 3 :- Mencari hasil perkalian melalui bentuk

penjumlahan secara berulang dari soal cerita yang mengandung perkalian

Buku matematika kelas 2 SD

Portofolio :- Kebenaran hasil

perkalian- Kecepatan

menyelesaikan soal

- Menghitung secara cepat perkalian bilangan yang hasilnya bilangan dua angka

Pertemuan 4 :- Mengingat fakta perkalian dengan

bantuan gambar atau benda- Menghitung secara cepat perkalian

Buku matematika kelas 2 SDLingkungan

Pengamatan :- Kecepatan dan

ketepatan menunjukkan hasil perkalian

Pertemuan 5 :Mengingat fakta perkalian dengan menggunakan tabel perkalian

Buku matematika kelas 2 SD

Pengamatan :- Ketepatan

mengingat hasil perkalian

Pertemuan 6 :Evaluasi Tes tertulis

Page 47: SILABUS UNIT I - Heri sis | Administrasi Sekolah · Web viewMembuat daftar bagian-bagian utama tubuh hewan (kucing, burung, ikan) dan kegunaannya dari hasil pengamatan. Menggambar

Mata Pelajaran Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok Pengalaman belajar Sumber/Alat PenilaianIPA Mengidentifikasi

sumber-sumber energi (panas, listrik, cahaya, dan bunyi) yang ada di lingkungan sekitar

- Menyebutkan jenis energi yang sering digunakan

Energi dan perubahannya

Pertemuan 1 :- Mengenal energi yang sering digunakan

di sekitar- Mengidentifikasi benda-benda /alat-alat

dalam kehidupan sehari-hari yang menghasilkan energi tersebut

- Menyimpulkan manfaat energi bagi kehidupan

- Menjelaskan cara penggunaan energi secara hemat

Buku IPA kelas 2 SDLingkungan sekitar

Tertulis :- Bentuk energi

yang sering digunakan dan cara penggunaan energi

Pertemuan 2 :Evaluasi

Tes tertulis

Batu, 12 Juli 2010

MengetahuiKepala Sekolah

MOCH. ASMARI, S.Pd.NIP. 19520601 198201 1 004

Guru Kelas II

HERI SISMARJONONIP. 19640418 198511 1 001

Page 48: SILABUS UNIT I - Heri sis | Administrasi Sekolah · Web viewMembuat daftar bagian-bagian utama tubuh hewan (kucing, burung, ikan) dan kegunaannya dari hasil pengamatan. Menggambar

JARINGAN KD / INDIKATORUNIT : 11

Bahasa Indonesia

Mendengarkan : Menyampaikan pesan pendek yang didengarnya kepada orang lainMenulis : Mendeskripsikan tumbuhan atau binatang di sekitar sesuai ciri-cirinya dengan menggunakan kalimat yang mudah dipahami orang lainMembaca : Membaca nyaring teks (15-20 kalimat) dengan memperhatikan lafal dan intonasi yang tepat

Mencatat isi pesan Menuliskan pesan ke dalam beberapa kalimat Menyampaikan pesan secara lisan kepada orang lain Menirukan gerak dan suara binatang tertentu Menjelaskan ciri-ciri tumbuhan dan binatang secara rinci

(nama, ciri khasnya, suaranya, dimana hidupnya) dengan pilihan kata dan kalimat yang runtut.

Membaca lancar dengan pemahaman teks cerita agak panjang Menjawab atau mengajukan pertanyaan isi teks Menceritakan isi teks cerita yang dibaca menggunakan kalimat

atau kata-kata sendiri.

PERISTIWA

IPS

Menceritakan pengalamannya dalam melaksanakan peran dalam anggota keluarga

Menjelaskan peran setiap anggota keluarga

PKn.

Menghargai suara terbanyak (mayoritas)

Menceritakan bagaimana cara pengambilan keputusan dalam musyawarah

Menghargai dan menerima keputusan musyawarah dengan suara terbanyak.

IPA

Mengidentifikasi jenis energi yang paling sering digunakan di lingkungan sekitar dan cara menghematnya

Memberi contoh jenis-jenis energi yang sering digunakan sehari-hari.

Memberi alasan penggunaan jenis energi tersebut Menyebutkan benda-benda di lingkungan sekitar yang

menggunakan sumber energi panas, listrik, cahaya, dan bunyi.

Matematika

Melakukan pembagian bilangan dua angka

Mengenal arti pembagian Mengubah bentuk perkalian menjadi bentuk pembagian

dan sebaliknya

Page 49: SILABUS UNIT I - Heri sis | Administrasi Sekolah · Web viewMembuat daftar bagian-bagian utama tubuh hewan (kucing, burung, ikan) dan kegunaannya dari hasil pengamatan. Menggambar

SILABUS UNIT 11Sekolah Dasar : SD Negeri Sumberejo 03Kelas / semester : II / 2Tema : PeristiwaWaktu : 32 Jam Pelajaran

Mata Pelajaran Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok Pengalaman belajar Sumber/Alat Penilaian

PKn Menghargai suara terbanyak (mayoritas)

Menceritakan bagaimana cara pengambilan keputusan dalam musyawarah

Menghargai dan menerima keputusan musyawarah dengan suara terbanyak.

Musyawarah Pertemuan 1 Menceritakan bagaimana cara

pengambilan keputusan dalam musyawarah

Menghargai dan menerima keputusan musyawarah dengan suara terbanyak.

Buku PKn kelas II Performance: Mengamati siswa

dalam menghargai suara terbanyak (mayoritas)

IPS Menceritakan pengalamannya dalam melaksanakan peran dalam anggota keluarga

Menjelaskan peran setiap anggota keluarga

Kedudukan dan peran anggota keluarga

Pertemuan 1 Menjelaskan peran setiap anggota

keluarga

Buku IPS kelas II Performance: Mengamati siswa

Menjelaskan peran setiap anggota keluarga

Bahasa Indonesia Menyampaikan pesan pendek yang didengarnya kepada orang lain

Mencatat isi pesan Menuliskan pesan ke dalam

beberapa kalimat Menyampaikan pesan secara lisan

kepada orang lain

Teks berisi pesan pendek (untuk dibacakan guru)

Pertemuan 1 Mendengarkan teks pendek berisi

pesan yang harus disampaikan. Mencatat isi pesan sesuai dengan

bacaan yang disampaikan

Buku Bahasa Indonesia kelas II

Penugasan: Mencatat isi pesan

sesuai dengan bacaan yang disampaikan

Pertemuan 2 Menuliskan pesan ke dalam beberapa

kalimat Menyampaikan pesan secara lisan

kepada orang lain

Buku Bahasa Indonesia kelas II

Performance: Mengamati siswa

menyampaikan pesan secara lisan kepada orang lain

Mendeskripsikan tumbuhan atau binatang di sekitar sesuai ciri-cirinya dengan Menggunakan kalimat yang mudah dipahami orang lain

Menirukan gerak dan suara binatang tertentu

Tumbuhan atau gambar tentang tumbuhan dan binatang di sekitar.

Pertemuan 3 Mengidentifikasi binatang-binatang

yang ada di sekitar Menirukan gerak dan suara binatang

tertentu Menirukan gerak binatang tertentu

(mis: kelinci) di depan kelas

Buku Bahasa Indonesia kelas II

Performance: Mengamati siswa

menirukan gerak dan suara binatang tertentu

Page 50: SILABUS UNIT I - Heri sis | Administrasi Sekolah · Web viewMembuat daftar bagian-bagian utama tubuh hewan (kucing, burung, ikan) dan kegunaannya dari hasil pengamatan. Menggambar

Mata Pelajaran Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok Pengalaman Belajar Sumber /Alat Penilaian

Menjelaskan ciri-ciri tumbuhan dan binatang secara rinci (nama, ciri khasnya, suaranya, dimana hidupnya) dengan pilihan kata dan kalimat yang runtut.

Pertemuan 4 Menjelaskan ciri-ciri binatang secara

rinci (nama, ciri khasnya, suaranya, dimana hidupnya) dengan pilihan kata dan kalimat yang runtut.

Menuliskan ciri-ciri binatang secara rinci (nama, ciri khasnya, suaranya, dimana hidupnya) ke dalam beberapa kalimat pendek

Buku Bahasa Indonesia kelas II

Penugasan: Menjelaskan ciri-

ciri binatang secara rinci (nama, ciri khasnya, suaranya, dimana hidupnya)

Membaca nyaring teks (15-20 kalimat) dengan memperhatikan lafal dan intonasi yang tepat

Membaca lancar dengan pemahaman teks cerita agak panjang

Menjawab atau mengajukan pertanyaan isi teks

Menceritakan isi teks cerita yang dibaca menggunakan kalimat atau kata-kata sendiri.

Teks cerita atau fiksi (15-20 kalimat)

Pertemuan 5 Membaca lancar teks cerita tentang

hewan-hewan di kebun binatang Menjawab atau mengajukan

pertanyaan isi teks Menceritakan isi teks cerita yang

dibaca menggunakan kalimat atau kata-kata sendiri.

Buku Bahasa Indonesia kelas II

Performance: Menceritakan isi

teks cerita yang dibaca menggunakan kalimat atau kata-kata sendiri.

Pertemuan 6 Evaluasi / ulangan.

Tes tertulis

Matematika Melakukan pembagian bilangan dua angka

Mengenal arti pembagian Operasi hitung bilangan

Pertemuan 1 Mengenal arti pembagian Membagi benda dengan teknik

pengurangan berulang (bilangan terbagi s.d. 10)

Buku Matematika kelas II

Portofolio: Pembagian

Pertemuan 2 Mengenal arti pembagian Membagi benda dengan teknik

pengurangan berulang (bilangan terbagi s.d. 20)

Buku Matematika kelas II

Buku Matematika kelas II

Portofolio: Pembagian

Page 51: SILABUS UNIT I - Heri sis | Administrasi Sekolah · Web viewMembuat daftar bagian-bagian utama tubuh hewan (kucing, burung, ikan) dan kegunaannya dari hasil pengamatan. Menggambar

Mata Pelajaran Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok Pengalaman Belajar Sumber /Alat Penilaian

Pertemuan 3 Mengenal arti pembagian Membagi benda dengan teknik

pengurangan berulang (bilangan terbagi s.d. 30)

Portofolio: Pembagian

Mengubah bentuk perkalian menjadi bentuk pembagian dan sebaliknya

Pertemuan 4 Mengubah bentuk perkalian menjadi

bentuk pembagian dan sebaliknya Mengubah bentuk perkalian menjadi

bentuk pembagian (hasil kali perkalian s.d. 10)

Buku Matematika kelas II

Pengamatan:Mengubah perkalian menjadi pembagian dan sebaliknya

Pertemuan 5 Mengubah bentuk perkalian menjadi

bentuk pembagian dan sebaliknya Mengubah bentuk perkalian menjadi

bentuk pembagian (hasil kali perkalian s.d. 20)

Buku Matematika kelas II

Pengamatan:Mengubah perkalian menjadi pembagian dan sebaliknya

Pertemuan 6 Evaluasi / ulangan.

IPA Mengidentifikasi jenis energi yang paling sering digunakan di lingkungan sekitar dan cara menghematnya

Memberi contoh jenis-jenis energi yang sering digunakan sehari-hari.

Memberi alasan penggunaan jenis energi tersebut

Sumber energi dan kegunaannya

Pertemuan 1 Memberi contoh jenis-jenis energi

yang sering digunakan sehari-hari. Memberi alasan penggunaan jenis

energi tersebut

Buku IPA kelas II Portofolio:Menuliskan contoh penggunaan jenis energi dan alasannya

Page 52: SILABUS UNIT I - Heri sis | Administrasi Sekolah · Web viewMembuat daftar bagian-bagian utama tubuh hewan (kucing, burung, ikan) dan kegunaannya dari hasil pengamatan. Menggambar

Mata Pelajaran Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok Pengalaman Belajar Sumber /Alat Penilaian

Menyebutkan benda-benda di lingkungan sekitar yang menggunakan sumber energi panas, listrik, cahaya, dan bunyi.

Pertemuan 2 Menyebutkan benda-benda di

lingkungan sekitar yang menggunakan sumber energi panas, listrik, cahaya, dan bunyi.

Buku IPA kelas II Portofolio:Membuat daftar benda-benda di lingkungan sekitar yang menggunakan sumber energi panas, listrik, cahaya, dan bunyi.

Batu, 12 Juli 2010

MengetahuiKepala Sekolah

MOCH. ASMARI, S.Pd.NIP. 19520601 198201 1 004

Guru Kelas II

HERI SISMARJONONIP. 19640418 198511 1 001

Page 53: SILABUS UNIT I - Heri sis | Administrasi Sekolah · Web viewMembuat daftar bagian-bagian utama tubuh hewan (kucing, burung, ikan) dan kegunaannya dari hasil pengamatan. Menggambar

JARINGAN KD / INDIKATORUNIT : 12

Bahasa Indonesia

Menyampaikan pesan pendek yang didengarnya kepada orang lain.Mendeskripsikan tumbuhan atau binatang di sekitar sesuai ciri-cirinya dengan menggunakan kalimat yang mudah dipahami orang lainMembaca nyaring teks (15-20 kalimat) dengan memperhatikan lafal dan intonasi yang tepat

Mencatat isi pesan Menuliskan pesan ke dalam beberapa kalimat Menyampaikan pesan secara lisan kepada orang lain Membaca lancar dengan pemahaman teks cerita agak panjang Menjawab atau mengajukan pertanyaan isi teks Menceritakan isi teks cerita yang dibaca menggunakan kalimat

atau kata-kata sendiri. Menjelaskan ciri-ciri tumbuhan dan binatang secara rinci

(nama, ciri khasnya, suaranya, dimana hidupnya) dengan pilihan kata dan kalimat yang runtut.

AKU DAN KELUARGAKU IPS

Menceritakan pengalamannya dalam melaksanakan peran dalam anggota keluarga

Menjelaskan kecenderungan perubahan peran di keluarga, misalnya ibu yang bekerja mencari nafkah.

PKn.

Menampilkan sikap mau menerima kekalahan

Menampilkan sikap mau menerima kekalahan Menerima dan mengikuti hasil keputusan musyawarah

IPA

Mengidentifikasi jenis energi yang paling sering digunakan di lingkungan sekitar dan cara menghematnya

Menyebutkan benda-benda di rumah yang menggunakan sumber energi panas, listrik, cahaya, dan bunyi.

Menyebutkan cara menghemat benda-benda di rumah yang menggunakan sumber energi panas, listrik, cahaya, dan bunyi.

Matematika

Melakukan pembagian bilangan dua angka

Memecahkan masalah sehari-hari yang melibatkan penjumlahan dan pengurangan, perkalian dan pembagian

Mengingat fakta pembagian sampai 50 dengan berbagai cara

Menghitung secara cepat perkalian dan pembagian oleh bilangan dua sampai 50

Mengenal arti pembagian Mengubah bentuk perkalian menjadi bentuk pembagian

dan sebaliknya

Page 54: SILABUS UNIT I - Heri sis | Administrasi Sekolah · Web viewMembuat daftar bagian-bagian utama tubuh hewan (kucing, burung, ikan) dan kegunaannya dari hasil pengamatan. Menggambar

SILABUS UNIT 12Sekolah Dasar : SD Negeri Sumberejo 03Kelas / semester : II / 2Tema : Aku dan keluargakuWaktu : 32 Jam Pelajaran

Mata pelajaran Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok Pengalaman Belajar Sumber /Alat Penilaian

Pendidikan Kewarganegaraan

Menampilkan sikap mau menerima kekalahan

Menampilkan sikap mau menerima kekalahan

Menerima dan mengikuti hasil keputusan musyawarah

Musyawarah Pertemuan 1 Menampilkan sikap mau menerima

kekalahan Menjelaskan ciri-ciri sikap mau

menerima kekalahan Menerima dan mengikuti hasil

keputusan musyawarah

Buku PKn kelas II Performance: Mengamati siswa

dalam menampilkan sikap mau menerima kekalahan

IPS Menceritakan pengalamannya dalam melaksanakan peran dalam anggota keluarga

Menjelaskan kecenderungan perubahan peran di keluarga, misalnya ibu yang bekerja mencari nafkah.

Kedudukan dan peran anggota keluarga

Pertemuan 1 Menjelaskan kecenderungan

perubahan peran di keluarga, misalnya ibu yang bekerja mencari nafkah.

Buku IPS kelas II Penugasan: Menjelaskan

kecenderungan perubahan peran di keluarga, misalnya ibu yang bekerja mencari nafkah.

Bahasa Indonesia Menyampaikan pesan pendek yang didengarnya kepada orang lain

Mencatat isi pesan Menuliskan pesan ke dalam

beberapa kalimat Menyampaikan pesan secara lisan

kepada orang lain

Teks berisi pesan pendek (untuk dibacakan guru)

Pertemuan 1 Mendengarkan teks pendek berisi

pesan dari orang tua yang harus disampaikan.

Mencatat isi pesan orang tua sesuai dengan bacaan yang disampaikan

Buku Bahasa Indonesia kelas II

Penugasan: Mencatat isi

pesan orang tua sesuai dengan bacaan yang disampaikan

Pertemuan 2 Menuliskan pesan orang tua ke dalam

beberapa kalimat Menyampaikan pesan orang tua

secara lisan kepada orang lain

Buku Bahasa Indonesia kelas II

Performance: Mengamati siswa

dalam menyampaikan pesan orang tua secara lisan kepada orang lain

Page 55: SILABUS UNIT I - Heri sis | Administrasi Sekolah · Web viewMembuat daftar bagian-bagian utama tubuh hewan (kucing, burung, ikan) dan kegunaannya dari hasil pengamatan. Menggambar

Mata pelajaran Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok Pengalaman Belajar Sumber /Alat Penilaian

Mendeskripsikan tumbuhan atau binatang di sekitar sesuai ciri-cirinya dengan menggunakan kalimat yang mudah dipahami orang lain

Menjelaskan ciri-ciri tumbuhan dan binatang secara rinci (nama, ciri khasnya, suaranya, dimana hidupnya) dengan pilihan kata dan kalimat yang runtut.

Tumbuhan atau gambar tentang tumbuhan dan binatang di sekitar.

Pertemuan 3 Menjelaskan ciri-ciri tumbuhan

secara rinci (nama, ciri khasnya, dimana hidupnya) dengan pilihan kata dan kalimat yang runtut.

Buku Bahasa Indonesia kelas II

Penugasan: Menjelaskan ciri-

ciri tumbuhan secara rinci (nama, ciri khasnya, di mana hidupnya)

Pertemuan 4 Menjelaskan ciri-ciri tumbuhan di

sekitar rumah secara rinci (nama, ciri khasnya, dimana hidupnya) dengan pilihan kata dan kalimat yang runtut.

Buku Bahasa Indonesia kelas II

Penugasan: Menjelaskan ciri-

ciri tumbuhan di sekitar rumah secara rinci (nama, ciri khasnya, di mana hidupnya)

Membaca nyaring teks (15-20 kalimat) dengan memperhatikan lafal dan intonasi yang tepat

Membaca lancar dengan pemahaman teks cerita agak panjang

Menjawab atau mengajukan pertanyaan isi teks

Menceritakan isi teks cerita yang dibaca menggunakan kalimat atau kata-kata sendiri.

Teks cerita atau fiksi (15-20 kalimat)

Pertemuan 5 Membaca lancar teks cerita tentang

tumbuhan atau tanaman di halaman rumah

Menjawab atau mengajukan pertanyaan isi teks

Menuliskan tumbuhan apa saja yang ada di rumahnya dalam beberapa kalimat agak panjang

Buku Bahasa Indonesia kelas II

Performance: Menceitakan

tumbuhan apa saja yang ada di rumahnya dalam beberapa kalimat agak panjang

Pertemuan 6 Evaluasi / ulangan.

Tes tertulis

Page 56: SILABUS UNIT I - Heri sis | Administrasi Sekolah · Web viewMembuat daftar bagian-bagian utama tubuh hewan (kucing, burung, ikan) dan kegunaannya dari hasil pengamatan. Menggambar

Mata pelajaran Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok Pengalaman Belajar Sumber /Alat Penilaian

Matematika Melakukan pembagian bilangan dua angka

Mengenal arti pembagian Mengubah bentuk perkalian

menjadi bentuk pembagian dan sebaliknya

Operasi hitung bilangan

Pertemuan 1 Membagi benda dengan teknik

pengurangan berulang (bilangan terbagi s.d. 40)

Mengubah bentuk perkalian menjadi bentuk pembagian (hasil kali perkalian s.d. 30)

Buku Matematika kelas II

Portofolio: Pembagian dan

pengubahan bentuk perkalian menjadi pembagian

Pertemuan 2 Membagi benda dengan teknik

pengurangan berulang (bilangan terbagi s.d. 50)

Mengubah bentuk perkalian menjadi bentuk pembagian (hasil kali perkalian s.d. 40)

Buku Matematika kelas II

Portofolio: Pembagian dan

pengubahan bentuk perkalian menjadi pembagian

Mengingat fakta pembagian sampai 50 dengan berbagai cara

Pertemuan 3 Membuat daftar pembagian dan

perkalian sampai 50 Mengingat fakta pembagian sampai

50 dengan berbagai cara

Buku Matematika kelas II

Portofolio: Mengingat fakta

pembagian sampai 50 dengan berbagai cara

Menghitung secara cepat perkalian dan pembagian oleh bilangan dua sampai 50

Pertemuan 4 Menghitung secara cepat perkalian

dan pembagian oleh bilangan dua sampai 50

Buku Matematika kelas II

Pengamatan: Mengubah

perkalian menjadi pembagian dan sebaliknya

Memecahkan masalah sehari-hari yang melibatkan penjumlahan dan pengurangan, perkalian dan pembagian

Pertemuan 5 Memecahkan masalah sehari-hari

yang melibatkan perkalian dan pembagian

Buku Matematika kelas II

Pengamatan: Mengubah

perkalian menjadi pembagian dan sebaliknya

Pertemuan 6 Evaluasi / ulangan.

Tes tertulis

Page 57: SILABUS UNIT I - Heri sis | Administrasi Sekolah · Web viewMembuat daftar bagian-bagian utama tubuh hewan (kucing, burung, ikan) dan kegunaannya dari hasil pengamatan. Menggambar

Mata pelajaran Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok Pengalaman Belajar Sumber /Alat Penilaian

IPA Mengidentifikasi jenis energi yang paling sering digunakan di lingkungan sekitar dan cara menghematnya

Menyebutkan benda-benda di rumah yang menggunakan sumber energi panas, listrik, cahaya, dan bunyi.

Sumber energi dan kegunaannya

Pertemuan 1 Menyebutkan benda-benda di rumah

yang menggunakan sumber energi panas, listrik, cahaya, dan bunyi.

Buku IPA kelas II Portofolio: Menyebutkan

benda-benda di rumah yang menggunakan sumber energi

Menyebutkan cara menghemat benda-benda di rumah yang menggunakan sumber energi panas, listrik, cahaya, dan bunyi.

Pertemuan 2 Menyebutkan cara menghemat benda-

benda di rumah yang menggunakan sumber energi panas, listrik, cahaya, dan bunyi.

Buku IPA kelas II Portofolio: Menyebutkan

cara menghemat benda-benda di rumah yang menggunakan sumber energi.

Batu, 12 Juli 2010

MengetahuiKepala Sekolah

MOCH. ASMARI, S.Pd.NIP. 19520601 198201 1 004

Guru Kelas II

HERI SISMARJONONIP. 19640418 198511 1 001

Page 58: SILABUS UNIT I - Heri sis | Administrasi Sekolah · Web viewMembuat daftar bagian-bagian utama tubuh hewan (kucing, burung, ikan) dan kegunaannya dari hasil pengamatan. Menggambar

JARINGAN KD / INDIKATORUNIT : 13Bahasa Indonesia

Mendengarkan :Menceritakan kembali isi dongeng yang didengarnya Menulis : Menceritakan kembali cerita anak yang didengarkan dengan menggunakan kata-kata sendiriBerbicara : Menyebutkan isi teks agak panjang (20-25 kalimat) yang dibaca dalam hati Menulis : Menyalin puisi anak dengan huruf tegak bersambung yang rapi

Membaca teks dongeng Menjawab pertanyaan tentang isi dongeng Menceritakan kembali isi dongeng Menyimpulkan nilai-nilai/pesan dalam dongeng Mendengarkan cerita anak. Menjawab pertanyaan tentang isi cerita anak Menceritakan kembali cerita anak yang didengarkan Menyebutkan isi teks agak panjang (20-25 kalimat) cerita

anak Menyalin puisi anak dengan huruf tegak bersambung yang

rapi Membacakan puisi yang ditulis.

LINGKUNGAN

IPS

Menceritakan pengalamannya dalam melaksanakan peran dalam anggota keluarga

Menceritakan pengalaman siswa dalam melaksanakan perannya dalam anggota keluarga

PKn.

Mengenal nilai kejujuran, kedisiplinan, dan senang bekerja dalam kehidupan sehari-hari

Menjelaskan makna kejujuran dan kedisplinan Memberikan contoh berbicara dan berperilaku jujur dan

disiplin berdasarkan pengalamannya sendiri

IPA

Mengidentifikasi kenampakan matahari pada pagi, siang dan sore hari

Membedakan panas yang dipancarkan matahari pada waktu pagi, siang dan sore hari.

Menceritakan kedudukan matahari (pagi, siang, dan sore hari)

Matematika

Melakukan operasi hitung campuran

Mengenal arti operasi hitung campuran Operasi hitung campuran untuk penjumlahan dan

pengurangan dua angka Memecahkan masalah sehari-hari yang melibatkan

penjumlahan dan pengurangan, perkalian dan pembagian

Page 59: SILABUS UNIT I - Heri sis | Administrasi Sekolah · Web viewMembuat daftar bagian-bagian utama tubuh hewan (kucing, burung, ikan) dan kegunaannya dari hasil pengamatan. Menggambar

SILABUS UNIT 13Sekolah Dasar : SD Negeri Sumberejo 03Kelas / semester : II / 2Tema : LingkunganWaktu : 32 Jam Pelajaran

Mata Pelajaran Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok Pengalaman belajar Sumber/Alat Penilaian

Pendidikan kewarganegaraan Mengenal nilai

kejujuran, kedisiplinan, dan senang bekerja dalam kehidupan sehari-hari

Menjelaskan makna kejujuran dan kedisplinan

Memberikan contoh berbicara dan berperilaku jujur dan disiplin berdasarkan pengalamannya sendiri

Kejujuran, kedisiplinan, dan senang bekerja.

Pertemuan 1 Menjelaskan makna kejujuran. Memberikan contoh berbicara dan

berperilaku jujur berdasarkan pengalamannya sendiri

Menjelaskan makna kedisiplinan Memberikan contoh berperilaku

disiplin.

Buku PKn kelas II Performance:mengamati siswa dalam menampilkan sikap jujur dan disiplin

IPS Menceritakan pengalamannya dalam melaksanakan peran dalam anggota keluarga

Menceritakan pengalaman siswa dalam melaksanakan perannya dalam anggota keluarga

Kedudukan dan peran anggota keluarga

Pertemuan 1 Menceritakan pengalaman siswa

dalam melaksanakan perannya dalam anggota keluarga

Buku IPS kelas II Penugasan:Menceritakan pengalamannya dalam melaksanakan peran dalam anggota keluarga

Bahasa Indonesia Menceritakan kembali isi dongeng yang didengarnya

Menceritakan kembali cerita anak yang didengarkan dengan menggunakan kata-kata sendiri

Membaca teks dongeng Menjawab pertanyaan tentang isi

dongeng

Menceritakan kembali isi dongeng Menyimpulkan nilai-nilai/pesan

dalam dongeng

Mendengarkan cerita anak. Menjawab pertanyaan tentang isi

cerita anak Menceritakan kembali cerita anak

yang didengarkan

Dongeng

Teks cerita anak

Pertemuan 1 Membaca dan mendengarkan teks

dongeng anak Menjawab pertanyaan tentang isi

dongengPertemuan 2 Menceritakan kembali isi dongeng

yang didengarnya dengan kata-kata dan kalimat sendiri.

Menyimpulkan nilai-nilai/pesan dalam dongeng

Pertemuan 3 Mendengarkan cerita anak. Menjawab pertanyaan tentang isi

cerita anak Menceritakan kembali cerita anak

yang didengarkan dengan menggunakan kata-kata sendiri

Buku Bahasa Indonesia kelas II

Buku Bahasa Indonesia kelas II

Buku Bahasa Indonesia kelas II

Penugasan:Menjawab pertanyaan tentang isi dongeng.

Performance:Menceritakan kembali isi dongeng yang didengarnya dengan kata-kata dan kalimat sendiri.

Performance:Menceritakan kembali cerita anak yang didengarkan dengan menggunakan kata-kata sendiri

Page 60: SILABUS UNIT I - Heri sis | Administrasi Sekolah · Web viewMembuat daftar bagian-bagian utama tubuh hewan (kucing, burung, ikan) dan kegunaannya dari hasil pengamatan. Menggambar

Mata Pelajaran Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok Pengalaman belajar Sumber/Alat Penilaian

Menyebutkan isi teks agak panjang (20-25 kalimat) yang dibaca dalam hati

Menyalin puisi anak dengan huruf tegak bersambung yang rapi

Menyebutkan isi teks agak panjang (20-25 kalimat) cerita anak

Menyalin puisi anak dengan huruf

tegak bersambung yang rapi Membacakan puisi yang ditulis.

Puisi anak

Pertemuan 4 Membaca dalam hati teks agak

panjang (20-25 kalimat) cerita anak Menyebutkan isi teks cerita anak

Pertemuan 5 Menyalin puisi anak dengan huruf

tegak bersambung yang rapi Membacakan puisi yang ditulis.

Pertemuan 6 Evaluasi / ulangan.

Buku Bahasa Indonesia kelas II

Buku Bahasa Indonesia kelas II

Penugasan:Menyebutkan isi teks agak panjang (20-25 kalimat) cerita anak

Penugasan:Menyalin puisi anak dengan huruf tegak bersambung yang rapi

Matematika Melakukan operasi hitung campuran

Mengenal arti operasi hitung campuran

Operasi hitung campuran untuk penjumlahan dan pengurangan dua angka

Operasi hitung bilangan

Pertemuan 1 Mengenal arti operasi hitung

campuran Operasi hitung campuran untuk

penjumlahan dan pengurangan dua angka (penjumlahan dan pengurangan sampai 20)

Pertemuan 2 Operasi hitung campuran untuk

penjumlahan dan pengurangan dua angka (penjumlahan dan pengurangan sampai 30)

Pertemuan 3 Operasi hitung campuran untuk

penjumlahan dan pengurangan dua angka (penjumlahan dan pengurangan sampai 40)

Pertemuan 4 Operasi hitung campuran untuk

penjumlahan dan pengurangan dua angka (penjumlahan dan pengurangan sampai 50)

Buku Matematika kelas II

Buku Matematika kelas II

Buku Matematika kelas II

Buku Matematika kelas II

Portofolio:Operasi hitung campuran untuk penjumlahan dan pengurangan

Portofolio:Operasi hitung campuran untuk penjumlahan dan pengurangan

Portofolio:Operasi hitung campuran untuk penjumlahan dan pengurangan

Portofolio:Operasi hitung campuran untuk penjumlahan dan pengurangan

Page 61: SILABUS UNIT I - Heri sis | Administrasi Sekolah · Web viewMembuat daftar bagian-bagian utama tubuh hewan (kucing, burung, ikan) dan kegunaannya dari hasil pengamatan. Menggambar

Mata Pelajaran Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok Pengalaman belajar Sumber/Alat Penilaian

Memecahkan masalah sehari-hari yang melibatkan penjumlahan dan pengurangan, perkalian dan pembagian

Pertemuan 5 Memecahkan soal cerita tentang

masalah sehari-hari yang melibatkan penjumlahan dan pengurangan.

Pertemuan 6 Evaluasi / ulangan.

Buku Matematika kelas II

Portofolio:Menyelesaikan soal cerita.

IPA Mengidentifikasi kenampakan matahari pada pagi, siang dan sore hari

Menceritakan kedudukan matahari (pagi, siang, dan sore hari)

Membedakan panas yang dipancarkan matahari pada waktu pagi, siang dan sore hari.

Pengaruh sinar matahari terhadap kondisi alam dan kehidupan di bumi.

Pertemuan 1 Menceritakan kedudukan matahari

(pagi, siang, dan sore hari)

Pertemuan 2 Membedakan panas yang dipancarkan

matahari pada waktu pagi, siang dan sore hari.

Buku IPA kelas II

Buku IPA kelas II

Portofolio:Menceritakan kedudukan matahari (pagi, siang, dan sore hari)

Penugasan:Membedakan panas yang dipancarkan matahari pada waktu pagi, siang dan sore hari.

Batu, 12 Juli 2010

MengetahuiKepala Sekolah

MOCH. ASMARI, S.Pd.NIP. 19520601 198201 1 004

Guru Kelas II

HERI SISMARJONONIP. 19640418 198511 1 001

Page 62: SILABUS UNIT I - Heri sis | Administrasi Sekolah · Web viewMembuat daftar bagian-bagian utama tubuh hewan (kucing, burung, ikan) dan kegunaannya dari hasil pengamatan. Menggambar

JARINGAN KD / INDIKATORUNIT : 14

Bahasa Indonesia

Berbicara : Mendeskripsikan tumbuhan atau binatang di sekitar sesuai ciri-cirinya dengan menggunakan kalimat yang mudah dipahamiMenulis : Mendeskripsikan tumbuhan atau binatang di sekitar secara sederhana dengan bahasa tulis

Menirukan gerak dan suara binatang tertentu Menjelaskan ciri-ciri tumbuhan atau binatang di sekitar

(nama, cirri khasnya, suaranya, di mana hidupnya) dengan kalimat sederhana dan mudah dipahami

Menulis deskripsi tentang tumbuhan atau binatang di sekitar secara sederhana

Menulis menggunakan huruf sambung dengan rapi dan dengan kecepatan tertentu

HEWAN DAN TUMBUHAN

IPS

Memberi contoh bentuk-bentuk kerjasama di lingkungan keluarga

Mengidentifikasi bentuk-bentuk kerjasama di lingkungan keluarga

PKn.

Menceritakan dampak positif sikap disiplin dan senang bekerja dalam kehidupan sehari-hari

Mengenal nilai kejujuran, kedisiplinan, dan senang bekerja dalam kehidupan sehari-hari

IPA

Mengidentifikasi kenampakan matahari pada pagi, siang dan sore hari

Menceritakan adanya hubungan antara kedudukan matahari dengan bayang-bayang yang terbentuk

Matematika

Melakukan operasi hitung campuran

Memecahkan masalah sehari-hari yang melibatkan operasi hitung campuran (penjumlahan dan pengurangan,)

Memecahkan masalah sehari-hari yang melibatkan operasi hitung campuran (perkalian dan pembagian)

Page 63: SILABUS UNIT I - Heri sis | Administrasi Sekolah · Web viewMembuat daftar bagian-bagian utama tubuh hewan (kucing, burung, ikan) dan kegunaannya dari hasil pengamatan. Menggambar

SILABUS UNIT 14Sekolah : SD Negeri Sumberejo 03Kelas/Semester : II / 2Tema : Hewan Dan TumbuhanWaktu : 32 Jam Pelajaran

Mata Pelajaran Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok Pengalaman Belajar Sumber/Alat PenilaianPendidikan Kewarganegaraan

Mengenal nilai kejujuran, kedisiplinan, dan senang bekerja dalam kehidupan sehari-hari

- Menceritakan dampak positif sikap disiplin dan senang bekerja dalam kehidupan sehari-hari

Kejujuran disiplin dan senang bekerja

Pertemuan 1:- Menceritakan dampak positif sikap

disiplin dan senang bekerja dalam kehidupan sehari-hari

Buku Pkn kelas 2 Pengamatan:Menceritakan dampak baik disiplin dan senag bekerja

IPS Memberi contoh bentuk-bentuk kerjasama di lingkungan keluarga

- Mengidentifikasi bentuk-bentuk kerjasama di lingkungan keluarga

Kerjasama di lingkungan keluarga

Pertemuan 1:- Menyebutkan bentuk-bentuk

kerjasama dilingkungan keluarga

Buku IPS kelas 2 Portofolio:Menulis bentuk-bentuk kerjasama di lingkungan keluarga

Bahasa Indonesia Mendeskripsikan tumbuhan atau binatang di sekitar sesuai ciri-cirinya dengan menggunakan kalimat yang mudah dipahami

Mendeskripsikan tumbuhan atau binatang di sekitar secara sederhana dengan bahasa tulis

- Menirukan gerak dan suara binatang tertentu

- Menjelaskan ciri-ciri tumbuhan atau binatang di sekitar (nama, cirri khasnya, suaranya, di mana hidupnya) dengan kalimat sederhana dan mudah dipahami

- Menulis deskripsi tentang

tumbuhan atau binatang di sekitar secara sederhana

- Menulis menggunakan huruf sambung dengan rapi dan dengan kecepatan tertentu

Tumbuhan atau gambar tentang tumbuhan dan binatang di sekitar

Pertemuan 1:- Menyebutkan macam-macam

tumbuhan atau binatang di sekitar- Menirukan gerak dan suara

tumbuhan atau binatang tertentu.Pertemuan 2:- Menjelaskan secara lisan cirri-ciri

tumbuhan atau binatang disekitar dengan kalimat sederhana dan mudah dipahami

Pertemuan 3:- Menulis diskripsi tentang tumbuhan

atau binatang disekitar (nama, tempat hidupnya)

Pertemuan 4:- Menuliskan deskripsi tentang

tumbuhan atau binatang di sekitar (nama, suara, dan cirri khasnya)

Pertemuan 5:- Menulis menggunakan huruf

sambung dengan rapi dan dengan kecepatan tertentu kalimat tentang tumbuhan atau binatang di sekitar.

Pertemuan 6:- Mengerjakan soal evaluasi

Buku bahasa Indonesia kelas 2

Pengamatan:Menirukan gerak dan suara binatang

Pengamatan:Menjelaskan ciri-ciri tumbuhan atau binatang

Portofolio:Menulis diskripsi tentang tumbuhan atau binatangPortofolio:Menulis diskripsi tentang tumbuhan atau binatangPortofolio:Menulis dengan huruf sambungTes tertulis

Page 64: SILABUS UNIT I - Heri sis | Administrasi Sekolah · Web viewMembuat daftar bagian-bagian utama tubuh hewan (kucing, burung, ikan) dan kegunaannya dari hasil pengamatan. Menggambar

Mata Pelajaran Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok Pengalaman Belajar Sumber/Alat Penilaian

Matematika Melakukan operasi hitung campuran

- Memecahkan masalah sehari-hari yang melibatkan operasi hitung campuran (penjumlahan dan pengurangan,)

- Memecahkan masalah sehari-hari yang melibatkan operasi hitung campuran (perkalian dan pembagian)

Operasi hitung bilangan

Pertemuan 1:- Memecahkan masalah yang

melibatkan operasi hitung campuran (penjumlahan dan pengurangan)

Pertemuan 2:- Memecahkan masalah yang

melibatkan operasi hitung campuran (penjumlahan dan pengurangan)

Pertemuan 3:- Memecahkan masalah yang

melibatkan operasi hitung campuran (perkalian dan pembagian)

Pertemuan 4:- Memecahkan masalah yang

melibatkan operasi hitung campuran (perkalian dan pembagian)

Pertemuan 5:- Mengerjakan soal cerita yang

melibatkan operasi hitung campuranPertemuan 6:- Mengerjakan soal evaluasi

Buku matematika kelas 2

Portofolio:Penjumlahan dan pengurangan

Portofolio:Penjumlahan dan pengurangan

Portofolio:Perkalian dan pembagian

Portofolio:Perkalian dan pembagianPortofolio:Soal cerita

Tes tertulis

IPA Mengidentifikasi kenampakan matahari pada pagi, siang dan sore hari

- Menceritakan adanya hubungan antara kedudukan matahari dengan bayang-bayang yang terbentuk

Pengaruh sinar matahari terhadap kondisi alam dan kehidupan di bumi

Pertemuan 1:- Melakukan pengamatan terhadap

kedudukan matahari dihubungkan dengan bayang-bayang yang terbentuk

Pertemuan 2:- Menceritakan adanya hubungan

antara kedudukan matahari dengan bayang-bayang yang terbentuk

Buku IPA kelas 2Matahari dan baying-bayang

Penugasan:Mengamati kenampakan matahari

Pengamatan:Menceritakan hubungan kedudukan matahari dengan bayang-bayang

Batu, 12 Juli 2010Mengetahui

Kepala Sekolah

MOCH. ASMARI, S.Pd.NIP. 19520601 198201 1 004

Guru Kelas II

HERI SISMARJONONIP. 19640418 198511 1 001

Page 65: SILABUS UNIT I - Heri sis | Administrasi Sekolah · Web viewMembuat daftar bagian-bagian utama tubuh hewan (kucing, burung, ikan) dan kegunaannya dari hasil pengamatan. Menggambar

JARINGAN KD / INDIKATORUNIT : 15

Bahasa Indonesia

Berbicara : Menceritakan kembali isi dongeng yang didengarnyaMenulis : Menceritakan kembali cerita anak yang didengarnya dengan menggunakan kata-kata sendiri

Menjawab pertanyaan dan menjelaskan isi dongeng yang telah didengarnya

Menceritakan kembali isi dongeng dengan menggunakan kalimat sendiri

Menceritakan kembali cerita anak yang didengarnya dengan menggunakan kata-kata dan kalimat sendiri

LINGKUNGANIPS

Memberi contoh bentuk-bentuk kerjasama di lingkungan keluarga

Menceritakan pengalaman siswa dalam melakukan kerjasama di lingkunagn keluarga

Menyimpulkan manfaat kerjasama di lingkungan keluarga

PKn.

Melaksanakan perilaku jujur, disiplin, dan senang bekerja dalam kegiatan sehari-hari

Menunjukkan sikap berperilaku jujur, disiplin dan senag bekerja dalam kehidupan sehari-hari

IPA

Mendeskripsikan kegunaan panas dan cahaya matahari dalam kehidupan sehari-hari

Menceritakan kegunaan panas dan cahaya matahari dalam kehidupan sehari-hari

Matematika

Mengelompokkan bangun datar

Mengelompokkan bangun-bangun datar menurut bentuknya

Mengurutkan bangun-bangun datar menurut ukurannya

Page 66: SILABUS UNIT I - Heri sis | Administrasi Sekolah · Web viewMembuat daftar bagian-bagian utama tubuh hewan (kucing, burung, ikan) dan kegunaannya dari hasil pengamatan. Menggambar

SILABUS UNIT 15Sekolah : SD Negeri Sumberejo 03Kelas/Semester : II/2Tema : LingkunganWaktu : 32 Jam Pelajaran

Mata Pelajaran Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok Pengalaman Belajar Sumber/Alat PenilaianPendidikan Kewarganegaraan

Melaksanakan perilaku jujur, disiplin, dan senang bekerja dalam kegiatan sehari-hari

- Menunjukkan sikap berperilaku jujur, disiplin dan senag bekerja dalam kehidupan sehari-hari

Kejujuran, disiplin dan senang bekerja

Pertemuan 1:- Menunjukkan sikap berperilaku jujur

dalam kehidupan sehari-hari- Menunjukkan sikap disiplin dan

senang bekerja dalam kehidupan sehari-hari

Buku Pkn kelas 2 Pengamatan:Berperilaku jujur, disiplin dan senang bekerja

IPS Memberi contoh bentuk-bentuk kerjasama di lingkungan keluarga

- Menceritakan pengalaman siswa dalam melakukan kerjasama di lingkunagn keluarga

- Menyimpulkan manfaat kerjasama di lingkungan keluarga

Kerjasama di lingkungan keluarga

Pertemuan 1:- Menceritakan pengalaman

melakukan kerjasama dilingkunagn keluarga

- Menyimpulkan manfaat kerjasama di lingkungan keluarga

Buku IPS kelas 2 Pengamatan:Menceritakan pengalaman dan manfaat kerjasama di lingkungan keluarga

Bahasa Indonesia Menceritakan kembali isi dongeng yang didengarnya

Menceritakan kembali cerita anak yang didengarnya dengan menggunakan kata-kata sendiri

- Menjawab pertanyaan dan menjelaskan isi dongeng yang telah didengarnya

- Menceritakan kembali isi dongeng dengan menggunakan kalimat sendiri

- Menceritakan kembali cerita anak yang didengarnya dengan menggunakan kata-kata dan kalimat sendiri

Dongeng

Cerita anak

Pertemuan 1:- Mendengarkan dongeng dan

menjawab pertanyaan tentang isi dongeng

Pertemuan 2:- Menjelaskan isi dongeng yang telah

didengarnya - Bertanya jawab tentang isi dongengPertemuan 3:- Menceritakan kembali isi dongeng

dengan menggunakan kalimat sendiriPertemuan 4:- Mendengarkan cerita anak dan

menjawab pertanyaan tentang isi cerita

- Menjelaskan isi cerita anakPertemuan 5:- Menceritakan kembali cerita anak

yang telah didengarnya dengan menggunakan kata-kata dan kalimat sendiri

Pertemuan 6:- mengerjakan soal evaluasi

Buku Bahasa Indonesia kelas 2DongengCerita anak

Pengamatan:Mendengarkan dongengPengamatan:Menjelaskan isi dongengPengamatan :Menceritakan kembali dongengPengamatan:Mendengarkan dan menjawab pertanyaan tentang cerita anakPengamatan:Menceritakan kembali cerita anakPortofolio: Soal evaluasi

Page 67: SILABUS UNIT I - Heri sis | Administrasi Sekolah · Web viewMembuat daftar bagian-bagian utama tubuh hewan (kucing, burung, ikan) dan kegunaannya dari hasil pengamatan. Menggambar

Mata Pelajaran Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok Pengalaman Belajar Sumber/Alat Penilaian

Matematika Mengelompokkan bangun datar

- Mengelompokkan bangun-bangun datar menurut bentuknya

- Mengurutkan bangun-bangun datar menurut ukurannya

Unsur dan sifat bangun datar

Pertemuan 1:- Mengelompokkan bangun-

bangun datar menurut bentuknya- Mengelompokkan bangun

persegi, persegi panjang, segitiga dan lingkaran

Pertemuan 2:- Mengelompokkan bangun-

bangun datar menurut bentuknya- Mengelompokkan bangun

persegi, persegi panjang, segitiga dan lingkaran

Pertemuan 3:- Mengurutkan bangun-bangun

datar menurut ukurannya- Mengurutkan bangun persegi,

persegi panjang, segitiga dan lingkaran menurut ukurannya dari terkecil

Pertemuan 4- Mengurutkan bangun-bangun

datar menurut ukurannya- Mengurutkan bangun persegi,

persegi panjang, segitiga dan lingkaran menurut ukurannya dari terbesar

Pertemuan 5:- Menentukan pola dari

serangkaian atau barisan persegi, persegi panjang, segitiga dan lingkaran

Pertemuan 6:- evaluasi

Bangun-bangun datarBuku matematika kelas 2

Penugasan: Mengelompokkan bangun datar

Penugasan: Mengelompokkan bangun datar

Pengamatan/penugasan:Mengurutkan bangun datar dari terkecil

Pengamatan/penugasan:Mengurutkan bangun datar dari terbesar

Pengamatan:Ketepatan menentukan pola

Portofolio:Soal evaluasi

Page 68: SILABUS UNIT I - Heri sis | Administrasi Sekolah · Web viewMembuat daftar bagian-bagian utama tubuh hewan (kucing, burung, ikan) dan kegunaannya dari hasil pengamatan. Menggambar

Mata Pelajaran Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok Pengalaman Belajar Sumber/Alat Penilaian

IPA Mendeskripsikan kegunaan panas dan cahaya matahari dalam kehidupan sehari-hari

- Menceritakan kegunaan panas dan cahaya matahari dalam kehidupan sehari-hari

Pengaruh sinar matahari terhadap kondisi alam dan kehidupan di bumi

Pertemuan 1:- Menceritakan kegunaan panas

dan cahaya matahari dalam kehidupan sehari-hari

Pertemuan 2:- Menceritakan kegunaan panas

dan cahaya matahari dalam kehidupan sehari-hari

Buku IPA kelas 2Panas dan cahaya matahari

Pengamatan:Menceritakan kegunaan panas dan cahaya matahariPortofolio:Menulis kegunaan panas dan cahaya matahari

Batu, 12 Juli 2010

MengetahuiKepala Sekolah

MOCH. ASMARI, S.Pd.NIP. 19520601 198201 1 004

Guru Kelas II

HERI SISMARJONONIP. 19640418 198511 1 001

Page 69: SILABUS UNIT I - Heri sis | Administrasi Sekolah · Web viewMembuat daftar bagian-bagian utama tubuh hewan (kucing, burung, ikan) dan kegunaannya dari hasil pengamatan. Menggambar

JARINGAN KD / INDIKATORUNIT : 16

Bahasa Indonesia

Membaca : Membaca nyaring teks (15-20 kalimat) dengan memperhatikan lafal dan intonasi yang tepatMenulis : Menyalin puisi anak dengan huruf tegak bersambung yang rapi.

Membaca nyaring teks dengan lafal dan intonasi yang tepat Menjawab atau mengajukan pertanyaan dari isi teks yang

dibaca Menyalin puisi anak dengan huruf tegak bersambung yang

rapi dan kecepatan tertentu

KEPERLUAN IPS

Memberi contoh bentuk-bentuk kerjasama di lingkungan keluarga

Menyimpulkan manfaat kerjasama di lingkungan keluarga

PKn.

Melaksanakan perilaku jujur, disiplin, dan senang bekerja dalam kegiatan sehari-hari

Menceritakan akibat berperilaku tidak jujur, tidak disiplin dan tidak senang bekerja dalam kegiatan sehari-hari

IPA

Mendeskripsikan kegunaan panas dan cahaya matahari dalam kehidupan sehari-hari

Mendeskripsikan pengaruh panas dan cahaya matahari terhadap manusia

Memperagakan cara yang aman untuk menghindari pengaruh panas dan cahaya matahari, misalnya tidak menatap matahari secara langsung

Matematika

Mengenal sisi-sisi bangun datarMengenal sudut-sudut bangun datar

Menyebutkan unsur-unsur bangun datar yaitu sudut dan sisi

menentukan unsur-unsur bangun datar yaitu sisi dan sudut

Page 70: SILABUS UNIT I - Heri sis | Administrasi Sekolah · Web viewMembuat daftar bagian-bagian utama tubuh hewan (kucing, burung, ikan) dan kegunaannya dari hasil pengamatan. Menggambar

SILABUS UNIT 16Sekolah : SD Negeri Sumberejo 03Kelas/Semester : II / 2Tema : KeperluanWaktu : 32 Jam Pelajaran

Mata Pelajaran Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok Pengalaman Belajar Sumber/Alat PenilaianPendidikan Kewarganegaraan

Melaksanakan perilaku jujur, disiplin, dan senang bekerja dalam kegiatan sehari-hari

- Menceritakan akibat berperilaku tidak jujur, tidak disiplin dan tidak senang bekerja dalam kegiatan sehari-hari

Kejujuran, disiplin dan senang bekerja

Pertemuan 1:- Menceritakan akibat berperilaku

tidak jujur,tidak disiplin dan tidak senang bekerja dalam kegiatan sehari-hari

- Evaluasi

Buku Pkn kelas 2

Portofolio:Soal evaluasi

IPS Memberi contoh bentuk-bentuk kerjasama di lingkungan keluarga

- Menyimpulkan manfaat kerjasama di lingkungan keluarga

Kerjasama di lingkungan keluarga

Pertemuan 1:- Mengerjakan soal evaluasi

Buku IPS kelas 2 Portofolio:Soal evaluasi

Bahasa Indonesia Membac anyaring teks (15-20 kalimat) dengan memperhatikan lafal dan intonasi yang tepat

Menyalin puisi anak dengan huruf tegak bersambung yang rapi

- Membaca nyaring teks dengan lafal dan intonasi yang tepat

- Menjawab atau mengajukan pertanyaan dari isi teks yang dibaca

- Menyalin puisi anak dengan huruf tegak bersambung yang rapi dan kecepatan tertentu

Teks pendek (15-20 kalimat)

Puisi anak

Pertemuan 1: - Membaca nyaring teks yang

dibawakan guru dengan lafal dan intonasi yang tepat

Pertemuan 2:- Membaca nyaring teks yang

dibawakan guru dengan lafal dan intonasi yang tepat

- Menjawab atau mengajukan pertanyaan dari isi teks yang dibaca

Pertemuan 3:- Menulis teks dan membaca nyaring

dengan lafal dan intonasi yang tepatPertemuan 4:- Menyalin puisi anak dengan huruf

tegak bersambung yang rapi dan kecepatan tertentu

Pertemuan 5:- Menyalin puisi anak dengan huruf

tegak bersambung yang rapi dan dengan kecepatan tertentu

- Membaca puisi anak Pertemuan 6:- Mengerjakan soal evaluasi

Buku Bahasa Indonesia kelas 2

Pengamatan:Membaca nyaring

Pengamatan:Membaca nyaring dan menjawab pertanyanPortofolio:Menulis teks

Portofolio:Menyalin puisi anak

Portofolio:Menyalin puisi anak

Portofolio:Soal evaluasi

Page 71: SILABUS UNIT I - Heri sis | Administrasi Sekolah · Web viewMembuat daftar bagian-bagian utama tubuh hewan (kucing, burung, ikan) dan kegunaannya dari hasil pengamatan. Menggambar

Mata Pelajaran Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok Pengalaman Belajar Sumber/Alat PenilaianMatematika Mengenal sisi-sisi

bangun datar

Mengenal sudut-sudut bangun datar

- menyebutkan unsur-unsur bangun datar yaitu sudut dan sisi

- menentukan unsur-unsur bangun datar yaitu sisi dan sudut

Unsur dan sifat bangun datar

Pertemuan 1:- Menentukan unsur-unsur bangun

datar- Menemutunjukkan unsur-unsur

bangun datar yang ada di lingkungan sekitar

Pertemuan 2:- Menentukan unsur-unsur bangun

datar- Menyebutkan banyak sudut dan

sisi bangun datar

Pertemuan 3:- Menggambarkan dan membuat

bangun segi tiga, segi empat, persegi panjang dan lingkaran

Pertemuan 4:- Menggambarkan dan membuat

bangun segi tiga, segi empat, persegi panjang dan lingkaran dengan ukuran tertentu

Pertemuan 5:- Mengumpulkan benda berbentuk

segi empat melalui kerjasama dengan teman

- Menggambar segi empat dengan ukuran tertentu.

Pertemuan 6:- Mengerjakan soal evaluasi

Buku matematika kelas 2Gambar dan benda-benda yang memiliki bangun datar

Pengamatan: Ketepatan menunjukkan bangun datar

Pengamatan:Ketepatan menyebutkan banyak sudut dan sisi

Penugasan:Menggambar bangun datar

Penugasan: Menggambar bangun datar dengan ukuran tertentu

Penugasan:Mengumpulkan bangun datar

Portofolio:Soal evaluasi

Page 72: SILABUS UNIT I - Heri sis | Administrasi Sekolah · Web viewMembuat daftar bagian-bagian utama tubuh hewan (kucing, burung, ikan) dan kegunaannya dari hasil pengamatan. Menggambar

Mata Pelajaran Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok Pengalaman Belajar Sumber/Alat Penilaian

IPA Mendeskripsikan kegunaan panas dan cahaya matahari dalam kehidupan sehari-hari

- Mendeskripsikan pengaruh panas dan cahaya matahari terhadap manusia

- Memperagakan cara yang aman untuk menghindari pengaruh panas dan cahaya matahari, misalnya tidak menatap matahari secara langsung

Pengaruh sinar matahari terhadap kondisi alam dan kehidupan di bumi

Pertemuan 1:- Mendeskripsikan pengaruh panas

dan cahaya matahari terhadap manusia

- Memperagakan cara yang aman untuk menghindari pengaruh panas dan cahaya matahari, misalnya tidak menatap matahari secara langsung

Pertemuan 2:- Mengerjakan soal evaluasi

Buku IPA kelas 2 Portofolio:Mendeskripsikan pengaruh panas matahari

Portofolio:Soal evaluasi

Batu, 12 Juli 2010

MengetahuiKepala Sekolah

MOCH. ASMARI, S.Pd.NIP. 19520601 198201 1 004

Guru Kelas II

HERI SISMARJONONIP. 19640418 198511 1 001