seminar paud

40
PENGENALAN KEGIATAN MEMBACA MONTESSORI UNTUK ANAK USIA DINI Oleh: Mega Wulansi 06121014047

Upload: megha-wullands

Post on 20-Feb-2017

189 views

Category:

Education


2 download

TRANSCRIPT

Page 1: Seminar paud

PENGENALAN KEGIATAN MEMBACA MONTESSORI UNTUK ANAK USIA

DINI

Oleh:Mega Wulansi06121014047

Page 2: Seminar paud

BAB I PendahuluanBAB II Teori Penunjang

BAB III PembahasanBAB IV Evaluasi

KegiatanBAB V Penutup

Page 3: Seminar paud

BAB I Pendahuluan1.1 Latar Belakang

1.2 Rumusan Masalah1.3 Tujuan dan Manfaat

Page 4: Seminar paud

1.1 Latar Belakang

Beberapa ahli beranggapan bahwa mengajarkan Calistung sebaiknya pada anak usia 7 Tahun.Belum adanya pembelajaran khusus yang didapat mahasiswa sebagai calon pendidik tentang bagaimana cara mengajarkan membaca yang efektif bagi anak tanpa membuat anak terbeban pada usia tersebut.

Page 5: Seminar paud

Padahal, Menurut Montessori dalam Soemarti (2009:10) sebaiknya membaca diajarkan pada anak sejak usia dini. Periode yang dianggap tepat adalah pada usia 2-6 tahun,karena padamasa tersebut dianggap masa sensitif untuk belajar membaca.

Page 6: Seminar paud

1.2 Rumusan Masalah

“Bagaimana Pengenalan Kegiatan membaca Montessori untuk anak usia dini?”

Page 7: Seminar paud

1.3 Tujuan dan ManfaatTujuan:menyajikan materi secara jelas dan rinci mengenai Pengenalan Kegiatan Membaca Montessori untuk Anak Usia Dini

Manfaat:sumber informasi dan bahan referensi bagi teman-teman sejawat

Page 8: Seminar paud

BAB I PendahuluanBAB II Teori Penunjang

BAB III PembahasanBAB IV Evaluasi

KegiatanBAB V Penutup

Page 9: Seminar paud

BAB II Teori Penunjang2.1 Hakikat Pendidikan Anak Usia Dini

2.2 Teori Pemerolehan Bahasa Anak

2.3 Membaca Permulaan AUD

2.4 Kesiapan membaca AUD

Page 10: Seminar paud

2.1 Hakikat PAUD

Page 11: Seminar paud

suatu upaya pembinaan yang ditujukan kepada anak sejak lahir sampai dengan usia enam tahun yang dilakukan melalui pemberian

rangsangan pendidikan untuk membantu pertumbuhan dan perkembangan jasmani dan rohni agar anak memiliki kesiapan

dalam memasuki pendidikan lebih lanjut.

praktik yang sesuai dengan perkembangan bagi siswa yang berusia 5 hingga 8 tahun.Slavin (2011:99

UU No.20 Tahun 2013 sistem pendidikan nasional Bab I pasal 1 ayat 14

National Association for the Education of Young Children (NAEYC)

Page 12: Seminar paud

2.2 Teori PemerolehanBahasa Anak

Page 13: Seminar paud

Teori Behavioristik

Skinner

Teori Nativist

Chomsky

Teori Constructive

Piaget,Vygotsky dan Gardner

Page 14: Seminar paud

2.3 Membaca PermulaanAUD

Page 15: Seminar paud

bahasa oral adalah bahasa awal anak, paling penting, struktur perantara yang paling sering digunakan dari sebuah komunikasi.

(Gragen dalam NCCA,2012:34)

kegiatan prabaca adalah kegiatan yang dilaksanakan sebelum siswa melakukan kegiatan baca mengaktifkan skemata siswa yang berkaitan dengan cara penijauan,menulis sebelum membaca,dan drama kreatif. (Burn,dkk dalam Rahim (2009:99)

(1) pengenalan bentuk huruf; (2) pengenalan terhadap unsur linguistik; (3) pengenalan hubungan/korespondensi antara pola ejaan dan bunyi (menyuarakan bahan tertulis);dan (4) kecepatan membaca dengan taraf lambat. (Dalman,2013:85)

Page 16: Seminar paud

2.4 Kesiapan Membaca Anak

Page 17: Seminar paud

(1) Mendengarkan dan membedakan bunyi bahasa

(2) Memahami Konsep tulisan

(3) Memberi Arti pada bacaan

(4) Memahami dan menginterprestasikan tulisan

sederhana

Utami,dkk dalam Modul PLPG PAUD (2013:63)

Page 18: Seminar paud

BAB I PendahuluanBAB II Teori Penunjang

BAB III PembahasanBAB IV Evaluasi

KegiatanBAB V Penutup

Page 19: Seminar paud

BAB III PEMBAHASAN

3.1 Biografi Montessori 3.2 Pandangan Montessori tentang Pendidikan Anak 3.3 Pengenalan Kegiatan Membaca Montessori 3.4 Alat Peraga Aktifitas Membaca Montessori

Page 20: Seminar paud

3.1

Biografi Montessori

Page 21: Seminar paud

MARIA MONTESSORI Maria Montessori lahir pada tanggal 31 Agustus

1870, di Chiaravalle, Italia. wanita pertama di Itali yang mendapatkan gelar

Doctor of Medicine. Casa dei Bambini, atau "Children's House" didirikan

pada tahun 1907 di Roma yang diperuntukkan bagi anak-anak cacat mental ini, semuanya berumur di bawah lima tahun.

Dr. Montessori meninggal di Belanda tahun 1952 pada umur 81 tahun.

Setelah kematiannya, anak laki-Iakinya Mario Montessori menggantikannya sebagai direksi Association Montessori Internationale dengan kantor pusat di Amsterdam.

Page 22: Seminar paud

3.2

PandanganMontessori

PendidikanAnak

tentang

Page 23: Seminar paud

Usia Perkembangan

Lahir -3 tahun Masa penyerapan toral (absorbed mind), Perkenalan dan pengalaman sensori/panca indera

1,5 – 3 tahun Perkembangan Bahasa

1,5 – 4 tahun Perkembangan dan koordinasi antara mata dan otot-otonya

Perhatian pada benda-benda kecil

2 – 4 tahun Perkembangan dan penyempurnaan gerakan-gerakan

Perhatian yang besar pada hal-hal yang nyata

Mulai menyadari urutan waktu dan ruang

2,5 – 6 tahun Penyempurnaan penggunaan panca indera

3 – 6 tahun Peka terhadap pengaruh orang dewasa

3,5 –4,5 tahun Mulai mencoret-coret

4 – 4,5 tahun Indera peraba mulai berkembang

4,5 – 5,5 tahun Mulai tumbuh minat membaca

Utami,dkk dalam Modul PLPG PAUD (2013:29)

Page 24: Seminar paud

3.3

Pengenalan

Kegiatan

MontessoriAnak

Membaca

Page 25: Seminar paud

1. Anak dikenalkan dengan bentuk dan suara fonetik huruf menggunakan metal inset dan sandpaper untuk melatih

menulis

Metal insetSandpaper Letter

Page 26: Seminar paud

2. Anak diarahkan untuk mengenal abjad termasuk huruf vocal dan konsonan dengan Phonetic Cards / Phonogram book

Page 27: Seminar paud

3.Anak menggunakan Movable Alphabet dengan bantuan gambar atau benda dimulai dari 2-4 suku kata

Page 28: Seminar paud

4. Kemampuan membaca mulai terlihat:Anak dapat mencocokan benda atau gambar pada kata

Page 29: Seminar paud

BAB I PendahuluanBAB II Teori Penunjang

BAB III PembahasanBAB IV Evaluasi

KegiatanBAB V Penutup

Page 30: Seminar paud

IV.EVALUASI KEGIATAN

4.1 Kisi-Kisi Instrumen Tes 4.2 Rubrik dan Penskoran

Page 31: Seminar paud

No Indikator Item Soal Jumlah

1 Menyusun 3-5 kata yang diacak menjadi kalimat lengkap

(B.2.4.3)

1,2,3,4,5 5

2 Menghubungkan gambar dengan kata melalui permainan

(B.3.4.3)

6,7,8,9,10 5

Jumlah 10

Tabel 1. Kisi-kisi Instrumen posttest

Page 32: Seminar paud

No Instruksi Soal Jumlah soal Bobot

Benar 1 Salah 0

1 Tariklah garis dari kata-kata acak yang ada disebelah kiki ke kata yang tepat di sebelah kanan.

1,2,3,4,5,

2 Tariklah garis dari gambar buah di bawah ini dengan yang tepat

6,7,8,9,10

Tabel 2. Penskoran data tes tertulis

Page 33: Seminar paud

Skor Uraian skor bobot

3 Jika anak dapat mengelompokkan 20 gambar yang memiliki huruf awal yang sama secara tepat

50

100

2 Jika anak hanya dapat mengelompokkan <20 gambar yang memiliki huruf awal yang sama secara tepat

25

1 Jika anak hanya dapat mengelompokkan <10 gambar yang memiliki huruf awal yang sama secara tepat

15

RUBRIKTes Perbuatan Pengenalan Kegiatan Membaca Anak

1.Menyebutkan kelompok gambar yang memiliki bunyi/huruf awal yang sama.

Page 34: Seminar paud

BAB I PendahuluanBAB II Teori Penunjang

BAB III PembahasanBAB IV Evaluasi

KegiatanBAB V Penutup

Page 35: Seminar paud

V. Kesimpulan dan Saran

5.1 Kesimpulan 5.2 Saran

Page 36: Seminar paud

KesimpulanKegiatan membaca dari Montessori dapat diterapkan untuk anak usia dini,dimana untuk mencapai tahap membaca anak melalui berbagai tahapan-tahapam kegiatan

(1)mengenal bentuk,meniru bentuk dengan Metal Inset,setelah kemampuan memegang pensil anak telah baik anak diperkenalkan dengan meraba huruf dan menirunya menggunakan Sandpaper letter. (2)Barulah anak mempelajari bunyi dari berbagai huruf tadi baik vocal maupun konsonan dengan Phonetic card dan Phonogram book. (3)Anak kemudian akan belajar menyusun kata dari suatu benda atau gambar dengan movable alphabet setelah anak mampu mencocokkan antara gambar atau benda dengan kartu katanya tibalah anak pada kemampuan awalnya untuk membaca.

Page 37: Seminar paud

Saran

Seminar Kegiatan membaca Montessori ini diharapkan dapat menjadi sumber informasi bagi teman-teman sejawat yang dapat menerapkannya dalam pendidikan anak usia dini,dengan adanya seminar ini akan membantu para pendidik untuk dapat menerapkan dan memodifikasi kegiatan membaca Montessori sesuai dengan keadaan lingkungan anak

Page 38: Seminar paud
Page 39: Seminar paud
Page 40: Seminar paud

TERIMA KASIH