sap pai4 2015 final

11
SASARAN PEMBELAJARAN PERANCANGAN ARSITEKTUR INTERIOR 4 SEMESTER GENAP 2015 TUJUAN PEMBELAJARAN 1. Tujuan Pembelajaran Mahasiswa dapat mengembangkan kemampuannya dalam merancangan interior ruang publik dalam skala besar, mampu menyelesaikan masalah perancangan ruang interior yg terkait dengan pendayagunaan teknologi. 2. Perancangan Arsitektur Interior IV mengajukan persoalan kritikal disain ruang pada ruang arsitektur dengan fungsi majemuk, pada ruang arsitektur dengan struktur bentang panjang atau struktur tinggi, dengan berbagai aspek budaya urban, perilaku manusia dan kompleksitas teknologi terkait dengan material, utilitas. 3. Aspek keteknikan: pengamatan dan penerapan tentang aspek ergonomic pada disain furnitur. Penerapan pengetahuan aspek fisika bangunan pada penataan pencahayaan, pengudaraan dan akustik.Penerapan pengetahuan aspek layanan bangunan pada ruang arsitektur dengan bentang panjang atau struktur tinggi. PRASYARAT Telah mengikuti Perancangan Arsitektur Interior III, Ergonomi METODE PEMBELAJARAN 1. Problem Based Learning 2. Student Centered Learning a. Active Learning b. Collaborative Learning INDIKATOR PENILAIAN Umum Dapat menunjukan kemampuan integrasi dan ketaatasasan (konsistensi) dalam pengembangan gagasan

Upload: rezqi-vebra

Post on 14-Nov-2015

220 views

Category:

Documents


1 download

DESCRIPTION

interior Design

TRANSCRIPT

SASARAN PEMBELAJARAN

SASARAN PEMBELAJARAN

PERANCANGAN ARSITEKTUR INTERIOR 4

SEMESTER GENAP 2015TUJUAN PEMBELAJARAN

1. Tujuan Pembelajaran Mahasiswa dapat mengembangkan kemampuannya dalam merancangan interior ruang publik dalam skala besar, mampu menyelesaikan masalah perancangan ruang interior yg terkait dengan pendayagunaan teknologi.

2. Perancangan Arsitektur Interior IV mengajukan persoalan kritikal disain ruang pada ruang arsitektur dengan fungsi majemuk, pada ruang arsitektur dengan struktur bentang panjang atau struktur tinggi, dengan berbagai aspek budaya urban, perilaku manusia dan kompleksitas teknologi terkait dengan material, utilitas.

3. Aspek keteknikan: pengamatan dan penerapan tentang aspek ergonomic pada disain furnitur. Penerapan pengetahuan aspek fisika bangunan pada penataan pencahayaan, pengudaraan dan akustik.Penerapan pengetahuan aspek layanan bangunan pada ruang arsitektur dengan bentang panjang atau struktur tinggi.

PRASYARAT

Telah mengikuti Perancangan Arsitektur Interior III, Ergonomi

METODE PEMBELAJARAN

1. Problem Based Learning

2. Student Centered Learning

a. Active Learning

b. Collaborative Learning

INDIKATOR PENILAIAN UmumDapat menunjukan kemampuan integrasi dan ketaatasasan

(konsistensi) dalam pengembangan gagasan rancangan ruang interior.

Dapat menggunakan semua teknik komunikasi yang telah dipelajari untuk mengeksplorasi, mengembangkan gagasan rancangan ruang dalam.

KonteksDapat menjelaskan konteks dari rancangan melalui pemahaman kondisi sosial, budaya dan kondisi fisik

KomunikasiDapat mengkomunikasikan ide kelompok, ide individual secara kreatif dan professional melalui presentasi lisan,gambar,modeling,tulisan(report)

Perancangan Arsitektur Interior, Struktur, Konstruksi, teknologi bangunan Dapat mengumpulkan informasi, merumuskan masalah, dan mampu menganalisa dengan kritis serta memformulasikan metode untuk merancang ruang dalam.

Menunjukan pemahaman pengetahuan teknologi dan pengaruhnya terhadap kualitas perancangan ruang dalam

Mampu berpikir tiga dimensional dalam ekplorasi rancangan

Mampu mengintegrasikan beragam pengetahuan dan faktor-faktor perancangan dan menerapkannya dalam perancangan

Dapat menjelaskan logika struktur dari rancangan

Dapat menjelaskan dan menggambarkan konstruksi dari rancangan ruang dalam serta rancangan elemen ruang dalam yang diusulkan.

Mampu memilih,menjelaskan dan menggunakan material yang sesuai dengan ide dasar rancangan.

Dapat menjelaskan system utilitas dan teknologi dari rancangan

Kreativitas dan inovatif dalam pengembangan gagasan.

Mampu menyajikan gagasan rancangan dalam bentuk 3D,2D beserta skema warna dan usulan material yg digunakan.

Bobot Penilaian Tugas I : 30% ( 4 mg)

Bobot Penilaian Tugas II : 50% (10 mg)

Bobot Penilaian lain-lain: 20% Terdiri dari:

Proses Pembelajaran ( kehadiran,keaktifan,diskusi/presentasi)

25%

Rekaman proses pembelajaran( logbook,report berkala)

25%

Design report dan portfolio

50%

Design Report minimal berisi:

1. Penjelasan latar belakang ( ide, program)

2. Eksplorasi rancangan ruang interior

3. Eksplorasi sistem struktur dan konstruksi

4. Eksplorasi sistem utilitas, material, komponen dan detail

Portfolio minimal berisi:

1. Gagasan, image arsitektur interior

2. Kompilasi eksplorasi ruang dalam, struktur, teknologi,material.

Periode perkuliahan

:9 Februari 12 Juni 2015Periode ujian tengah semester:30 Maret 3 April 2015Periode ujian akhir semester : 25 Mei 5 Juni 2015BAHAN BACAAN :Tertera Dalam SAP dan Brief tugasSATUAN ACARA PERKULIAHANMinggu keKegiatanKeluaran Bacaan

5

Senin, 9 Maret 2015Penjelasan Tugas 2

Diskusi literatur dalam kelompok

Bacaan tertera dalam brief tugas 2

Selasa, 10 Maret 2015Presentasi Final Tugas 1Diskusi literaturPresentasi Kelas

Jumat, 13 Maret 2015Presentasi Mindmapping Kelompok Mindmapping kesimpulan kelompok mengenai Transient Dwelling

6

Senin, 16 Maret 2015Penjelasan mengenai site

Kerja mandiri dalam kelompok : kelengkapan survey ke site (daftar pertanyaan, riset awal)

Selasa, 17 Maret 2015SITE ANALYSIS

Diskusi mengenai site terpilih : pemahaman sistem struktur dan konstruksi,utilitas, potensi ruang,materialitas,dll Progress analisa site dalam kelompok

Jumat, 20 Maret 2015Presentasi kelompok :SITE ANALYSIS

Format presentasi : PPT, poster,kolase,video dan media kreatif lainnya

7

Senin, 23 Maret 2015Kerja mandiri : Issue dan Initial Statement

Riset mandiri : Initial statement individual mengenai Transient Dwelling for Global Nomads

Selasa, 24 Maret 2015Issue dan Initial StatementPresentasi Individu dalam kelompok

Presentasi dalam kelompok : Initial Statement Initial response to site Creative collage (min.3 kolase)Format min. A3

Jumat, 27 Maret 2015Display Initial Design Concept Format :

Poster min.A1 (jumlah lembar bebas)

Output : Creative collage Initial statement

Initial response to site

Maket eksisting (area terpilih)

Model eksplorasi

8

Senin, 30 Maret 2015Kerja Mandiri persiapan UTS

Workshop* :

Context and Site Response

o/ Pak Dalhar SusantoEC lt.6, 10.00 WIB*) to be confirmed

Output : Initial design concept

Site response Spatial exploration program

Selasa , 31 Maret 2015

Jumat, 3 April 2015Ujian Tengah Semester (UTS)Initial Design & program(Presentasi individu, display poster format A0 ditempel di studio sebelum pukul 10.00 WIB, 10 minutes rule)

Format presentasi : poster A0, sketsa freehand,model, foto, video

9

Senin, 6 April 2015Kerja Mandiri:

Skenario & Program

Studi preseden (individual) Kesimpulan studi preseden

Diagram

Schematic layout & section

Selasa , 8 April 2015Workshop :

Future of Hospitality DesignBy Bpk. Hendrajaya**To be confirmedDiskusi kelompok : skenario dan programPukul 10.00 pagi

Lokasi : Studio ArsInt EC lt.6 *

Jumat, 11 April 2015Presentasi individu :Display poster (min.A1, jumlah lembar bebas) Buatlah poster yang berisi informasi sbb :

Studi preseden Skenario Programmatic diagram Schematic layout & section Visual collageMedia lainnya : Maket eksplorasi ruang yang sudah memuat program,ekspresi tektonik dan kualitas ruang yang diinginkan

10Senin, 13 April 2015Pengembangan DesainKerja mandiri

Atmospheric quality of space, materiality, interior details

Selasa , 14 April 2015Diskusi dalam kelompok :Interior Atmosphere

Workshop :

Interior Atmosphere

o/ Ibu Subandinah

Studio ArsInt EC lt.6, 10.00 WIB

Output :-Layout-Section

-Eksplorasi tektonik dan detail interior (maket dan sketsa)-Eksplorasi material

Jumat, 17 April 2015Presentasi individu dalam kelompok:Presentasi & Progress checklist

Output :-Layout

-Section

-Maket tektonik dan maket detail -Eksplorasi material

11

Senin, 21 April 2015Pengembangan DesainKerja Mandiri

Finalisasi desain dan atmosfer ruang

-Construction Building Envelope and Interior Finishes Databook, Sidney M. Levy, Mc Graw Hill, 2001

- Interior Detailing, Concept to construction, David Ballast, John Wiley & Sons, 2010

Selasa , 22 April 2015Workshop :

Interior Construction & Detailings

o/ Ibu Subandinah

Studio ArsInt EC lt.6, 10.00 WIB

Tugas workshop

Jumat, 25 April 2015Presentasi tugas workshop konstruksi interiorPengumpulan tugas workshop konstruksi interior

12

Senin, 27 April 2015 FINALISASI DESAIN

Interior Lighting for Designers, Gary Gordon, John Wiley & Sons, 2003

Selasa , 28April 2015Workshop :

Hospitality Design

o/ Ibu Fretty Aulia*Studio ArsInt EC lt.6, 10.00 WIB*To be confirmed

Jumat,1 Mei 2015Display : Finalisasi DesainDisplay poster (min.A1, jumlah lembar bebas)

Output :

-Layout final

-Section

-Perspektif

-Detail Interior

13Senin, 4 Mei 2015Building science and Technology Eksplorasi sistem bangunan, penerapan prinsip sustainability pada bangunan, teknologi bangunan

Selasa , 5 Mei 2015FIELD TRIP :

Hospitality Project visit**To be confirmed

Membuat laporan field trip :

Kaitkan pengetahuan yg didapatkan dari field trip dengan proyek individual yg tengah dikerjakan.

Jumat, 8 Mei 2015Pengumpulan laporan field trip (kelompok)

Report. A4. Jilid

14Senin, 11 Mei 2015Finalisasi DesainKerja mandiri : persiapan presentasi pra-internal

DPT Final

Gambar Teknis lainnya yang disyaratkan

Selasa , 12 Mei 2015Presentasi Pra-InternalD,P,T

Detail konstruksi arsitektur interiorGambar perspektif dan 3DMaket Final

Format :

poster ukuran A1 dan kelipatannya (lokasi studio EC lt.6) sebelum pukul 10.00 WIB.Powerpoint, maket, logbook, media lainnya

Jumat, 15 Mei 2015Diskusi dalam kelompok :

Refleksi dan revisi berdasarkan feedback review pra-internal

15Senin, 18 Mei 2015

Kerja mandiri

FINALISASI : GAMBAR TEKNIS

Selasa, 19 Mei 2015

Diskusi dalam kelompok :

DPT Final

Gambar Teknis yang disyaratkan

Perspektif

Material & color plan

Jumat, 22 Mei 2015

Diskusi dalam kelompok :persiapan presentasi Internal

DPT Final

Gambar Teknis yang disyaratkan

Perspektif

Material & color plan

16Senin, 25 Mei 2015

MINGGU UASKerja mandiri : persiapan presentasi Internal

DPT final Gambar detail konstruksi arsitektur interior

Perspektif 3D Maket 1:20

Material & color plan

Selasa, 26 Mei 2015

INTERNAL REVIEWStudio EC lt.6**list gambar akan dijelaskan lebih rinci oleh koordinator studioFormat :

Satu lembar poster ukuran A0 (lokasi studio EC lt.6) perhatikan efisiensi informasi & layout!! Ditempel di studio sebelum pukul 10.00 WIB.Powerpoint, maket, logbook, media lainnya

Jumat, 29 Mei 2015

Diskusi dalam kelompok :

Refleksi dan revisi berdasarkan feedback hasil internal review

Perbaikan dan melengkapi gambar-gambar yang disyaratkan

17Senin, 1 Juni 2015MINGGU UAS

Pembuatan maket keseluruhan (skala 1:20) dan maket ruang khusus (skala 1:5)

Selasa , 2 Juni 2015EXTERNAL REVIEW

Pukul 09.00 on time

Lokasi : to be confirmedPengumpulan gambar, maket dan kelengkapan external review pada hari kamis 4 Juni 2015(Max. Pukul 16.00. absen khusus)

List gambar yang disyaratkan untuk external review (msh dapat berubah apabila dibutuhkan): Gambar Teknis1.Gb.Denah Layout Furniture Interior

( berwarna 1:50 )

2.Gb.Denah Floor Plan

( berwarna 1:50 )

3.Gb.Denah Ceiling+Lighting Plan

( berwarna 1:50 )

4.Tampak Pot.A-A

( berwarna 1:50 )

5.Tampak Pot.B-B

( berwarna 1:50 )

6 Tampak Pot.C-C

( berwarna 1:50 )

7.Tampak Pot.D-D

( berwarna 1:50 )

8. Studi Perspektif Berwarna Minimal 3 view

9. Studi Axonometri 1 view

10.Gb.Konstruksi

10.1 Gb. Denah Layout Furniture Notasi lengkap 1:50

10.2Gb.Pot.A-A 1:20

10.3 Gb.Pot B-B 1:20

10.4 Detail Konstruksi Interior+Sketsa 1:10

11. Furniture

11.1 Gb.Denah Layout Furniture 1:50

11.2 Gb.Rencana Furniture

( Blow-up )

11.3 Gb.Detail Furniture 1:10/1:5 Sesuai kebutuhan

11.4 Studi Perspektif Berwarna

11.5 Studi Axonometri

12. Color & material board

Jumat, 5 Juni 2015

18Senin, 9 Juni 2015

Selasa, 10 Juni 2015PENGUMPULAN DESIGN REPORT & PORTFOLIO

FORMAT* :

Hardcopy desrep : A4 JilidPortfolio : A2 (lipat gambar sesuai ketentuan)Softcopy : CD + hardcaseUnggah softcopy poster design report anda ke blog studio PAI4*) Format pengumpulan report masih dapat berubah apabila dibutuhkan

Jumat, 13 Juni 2015