rumus menghitung kebutuhan ac

3
Rumus Menghitung Kebutuhan AC Para netters dan dedemit maya yang budiman, AC (Air Conditioner) di jaman sek begini panasnya ini, menurut saya lama kelamaan nantinya kayak HP, tidak seperti perangkat mewah yang hanya dimiliki oleh notabene wong-wong sek nduwe duit tok, kita yang pas-pas an juga bisa. Untuk menyingkat waktu, rumuse untuk mendapatkan ruangan yang mempunyai tingkat kedinginan ergonomies kie seperti ini. Catet, Baca, Hitung dan Praktekkan. Kebutuhan (btu) = (W x H x I x L x E) / 60 dimana : W = panjang ruang dalam feet (kaki) H = tinggi ruang dalam feet (kaki) I = isikan angka 10 jika ruang berinsulasi, berada di lantai bawah, atau berhimpit dengan ruang lain. Isikan angka 18 jika ruang di lantai atas atau tidak berinsulasi. L = panjang ruang dalam feet (kaki) E = isikan angka 16 jika dinding terpanjang menghadap utara, 17 jika menghadap timur, 18 jika menghadap selatan, dan 20 jika menghadap barat. Pakai rumus diatas, dijamin, AC yang Anda pasang tidak terlalu besar atau terlalu kecil. Anda pun terhindar dari kegerahan atau kedinginan sampai menggigil.

Upload: yohanes

Post on 20-Dec-2015

20 views

Category:

Documents


3 download

DESCRIPTION

hit kebutuhan ac

TRANSCRIPT

Page 1: Rumus Menghitung Kebutuhan AC

Rumus Menghitung Kebutuhan AC

Para netters dan dedemit maya yang budiman, AC (Air Conditioner) di jaman sek begini panasnya ini, menurut saya lama kelamaan nantinya kayak HP, tidak seperti perangkat mewah yang hanya dimiliki oleh notabene wong-wong sek nduwe duit tok, kita yang pas-pas an juga bisa.

Untuk menyingkat waktu, rumuse untuk mendapatkan ruangan yang mempunyai tingkat kedinginan ergonomies kie seperti ini. Catet, Baca, Hitung dan Praktekkan.

Kebutuhan (btu)  = (W x H x I x L x E) / 60

dimana :

W = panjang ruang dalam feet (kaki)

H = tinggi ruang dalam feet (kaki)

I = isikan angka 10 jika ruang berinsulasi, berada di lantai bawah, atau berhimpit dengan ruang lain. Isikan angka 18 jika ruang di lantai atas atau tidak berinsulasi.

L = panjang ruang dalam feet (kaki)

E = isikan angka 16 jika dinding terpanjang menghadap utara, 17 jika menghadap timur, 18 jika menghadap selatan, dan 20 jika menghadap barat.

Pakai rumus diatas, dijamin, AC yang Anda pasang tidak terlalu besar atau terlalu kecil. Anda pun terhindar dari kegerahan atau kedinginan sampai menggigil.

Contoh Hitungan

1. Ruang berukuran 5mx3m atau (16 kaki x 10 kaki), tidak berinsulasi, dinding panjang menghadap ke barat. Kebutuhan BTU = (16 x 10 x 18 x 10 x 20) / 60 = 9.600 BTU.2. Ruang berukuran 3mx3m atau (10kaki x 10kaki), ventilasi minim, berinsulasi, dinding menghadap utara. Kebutuhan BTU = (10 x 10 x 10 x 10 x 16) / 60 = 2.666,6 BTU.

Kapasitas AC berdasarkan PK:

Page 2: Rumus Menghitung Kebutuhan AC

AC 0.5PK      = +/- 5.000 BTU/hAC 0.75PK    = +/- 7.000 BTU/hAC 1PK         = +/- 9.000 BTU/hAC 1.5PK     = +/- 12.000 BTU/hAC 2PK        = +/- 18.000 BTU/h

No related posts.

Related posts brought

CARA MENGHITUNG KEBUTUHAN KAPASITAS AC RUANGAN

Banyak dari kita sering mengabaikan luas ruangan dengan tingkat kebutuhan AC. Karena kita pikir tempatnya kecil, maka cukup hanya

1/2PK, atau sebaliknya, karena tempatnya besar, maka kita kasih 2PK. Kita pikir sudah lebih berhemat membeli satu AC dari pada 2AC

Jangan sampai AC yang Anda beli terlalu besar alias pemborosan atau terlalu kecil alias kurang dingin. Ada rumus sederhana yang bisa

kita manfaatkan.

 

Rumusnya:

(L x W x H x I x E) / 60 = kebutuhan BTU

L =  Panjang Ruang (dalam feet)

W =  Lebar Ruang (dalam feet)

I =  Nilai 10 jika ruang berinsulasi (berada di lantai bawah, atau berhimpit dengan ruang lain).

Nilai 18 jika ruang tidak berinsulasi (di lantai atas).

H =  Tinggi Ruang (dalam feet)

E =  Nilai 16 jika dinding terpanjang menghadap utara; nilai 17 jika menghadap timur;

Nilai 18 jika menghadap selatan; dan nilai 20 jika menghadap barat.

1 Meter =  3,28 Feet

Kapasitas AC berdasarkan PK:

AC ½ PK    =  ±  5.000 BTU/h

AC ¾ PK    =  ±  7.000 BTU/h

AC 1 PK     =  ±  9.000 BTU/h

AC 1½ PK  =  ±12.000 BTU/h

AC 2 PK     =  ±18.000 BTU/h

Contoh Hitungan:

Ruang berukuran 5m x 5m atau (16 kaki x 16 kaki), tinggi ruangan 3m (10 kaki) berinsulasi (berhimpit dg ruangan lain), dinding panjang

menghadap ke timur. Kebutuhan BTU = (16 x 16 x 10 x 10 x 17) / 60 = 7.253 BTU alias cukup dengan AC ¾ PK.