rumah sakit umum kelas c

4
Pelayanan yang diberikan oleh Rumah Sakit Umum kelas C (permenkes 56 2014) paling sedikit meliputi: a. pelayanan medik; pelayanan gawat darurat; (24 jam pelayanan) pelayanan medik umum; - meliputi pelayanan medik dasar, - medik gigi mulut, - kesehatan ibu dan anak, dan - keluarga berencana. pelayanan medik spesialis dasar; - meliputi pelayanan penyakit dalam, 1. Poli penyakit dalam 2. Radiologi 3. Dignosa Rontgen - kesehatan anak, 1. Ruang Laktasi (6-12m 2 ) 2. Diagnostik poli anak (12-25m 2 /poli) - bedah, 1. Ruang pembiusan 2. Ruang setelah Pembiusan 3. Ruang pakaian 4. Ruang barang-barang steril 5. Ruang peralatan 6. Ruang sub sterilisasi 7. Ruang plester gips Pasca Operasi 1. Ruang tidur 2. Ruang tunggu perawat 3. Ruang kerja (kepala perawat) 4. Ruang diktat 5. Ruang pengobatan 6. Ruang pembersihan 7. WC 8. Pengatur suhu 9. Penerangan Sumber program kesehatan anak: pedoman teknis ruang Sumber program bedah: neufert jilid 2 Sumber program obstetri: pedoman teknis

Upload: firman-akbar

Post on 01-Feb-2016

7 views

Category:

Documents


4 download

DESCRIPTION

rumah sakit c

TRANSCRIPT

Page 1: Rumah Sakit Umum Kelas c

Pelayanan yang diberikan oleh Rumah Sakit Umum kelas C (permenkes 56 2014) paling sedikitmeliputi:

a. pelayanan medik; pelayanan gawat darurat; (24 jam pelayanan) pelayanan medik umum;

- meliputi pelayanan medik dasar, - medik gigi mulut, - kesehatan ibu dan anak, dan - keluarga berencana.

pelayanan medik spesialis dasar;- meliputi pelayanan penyakit dalam,

1. Poli penyakit dalam2. Radiologi3. Dignosa Rontgen

- kesehatan anak, 1. Ruang Laktasi (6-12m2)2. Diagnostik poli anak (12-25m2/poli)

- bedah, 1. Ruang pembiusan2. Ruang setelah Pembiusan3. Ruang pakaian4. Ruang barang-barang steril5. Ruang peralatan6. Ruang sub sterilisasi7. Ruang plester gips Pasca Operasi1. Ruang tidur2. Ruang tunggu perawat3. Ruang kerja (kepala perawat)4. Ruang diktat5. Ruang pengobatan6. Ruang pembersihan7. WC8. Pengatur suhu9. Penerangan10. Pusat sterilisasi

- obstetri dan ginekologi.1. Diagnostik poli kebidanan/kandungan (12-25m2/poli)

Sumber program kesehatan anak: pedoman teknis ruang perawatan intensif RS 2012

Sumber program bedah: neufert jilid 2

Sumber program obstetri: pedoman teknis ruang perawatan intensif RS 2012

Page 2: Rumah Sakit Umum Kelas c

pelayanan medik spesialis penunjang; - meliputi pelayanan anestesiologi, - radiologi, dan - patologi klinik.- Rehabilitasi medik

pelayanan medik spesialis lain; pelayanan medik subspesialis; dan pelayanan medik spesialis gigi dan mulut. (1 unit)

- Pelayanan medik gigi dasar- Pelayanan medik gigi spesialistik

1. Bedah Mulut2. Orthondonti3. Konservasi gigi

- Pelayanan gawat darurat kesehatan gigi dan mulut- Pelayanan penunjang klinik

1. Pelayanan kefarmasian2. Pelayanan laboratorium

o Laboratorium teknik gigi3. Pelayanan radiologi gigi4. Rekam medik5. Pelayanan sterilisasi instrumen

b. pelayanan kefarmasian;

sediaan farmasi, alat kesehatan dan bahan medis habis pakai, dan pelayanan farmasi klinik.

c. pelayanan keperawatan dan kebidanan;

Pelayanan asuhan keperawatan Pelayanan asuhan kebidanan

d. pelayanan penunjang klinik;

pelayanan bank darah, perawatan intensif (untuk semua golongan umur dan jenis penyakit), gizi, sterilisasi instrumen dan rekam medik

e. pelayanan penunjang nonklinik;

laundry/linen,

Sumber program spesialis gigi mulut: -sek lupa

Page 3: Rumah Sakit Umum Kelas c

jasa boga/dapur, teknik dan pemeliharaan fasilitas, pengelolaan limbah, gudang, ambulans, system informasi dan komunikasi, pemulasaraan jenazah, system penanggulangan kebakaran, pengelolaan gas medik, dan pengelolaan air bersih

f. pelayanan rawat inap.

Ruang pasien rawat inap (R.Perawatan) VIP (18m2/Tmpt tdr) Kelas I (12m2/ Tmpt tdr) Kelas II (10m2/ Tmpt tdr) Kelas III (7.2m2/ Tmpt tdr) Ruang Pos Perawat (20 m2) Ruang Konsultasi (12 m2) Ruang Tindakan(24 m2) Ruang administrasi (9 m2) Ruang Dokter (20 m2) Ruang perawat (20 m2) Ruang Loker (9 m2) Ruang kepala rawat inap (12 m2) Ruang linen bersih (18 m2) Ruang linen kotor (9 m2) Spoolhoek (9 m2) Kamar mandi/Toilet (25 m2) Pantri (9 m2) Ruang Janitor (9 m2) Gudang bersih (18 m2) Gudang kotor (18 m2)

Sumber program rawat inap: Pedoman Teknis Instalasi rawat inap