resolusi somalia

2
ALIANSI 3 | GINTRE 2015 SOMALIA - Resolusi Topik : Perburuan mamalia laut 1. Perlindungan terhadap mamalia laut: Meningkat kerjasama dibawah bimbingan organisasi internasional. Membuat organisasi khusus perlindungan mamalia laut sebagai salah satu aksi dari Greenpeace. 2. Peraturan untuk mencegah perburuan: Memberikan pengarahan kepada pemerintah setempat tentang perburuan mamalia laut yang dilarang. Membuat Undang Undang Perburuan Mamalia Laut dengan hukuman penjara minimal 12 tahun dan denda 1,5 Miliar rupiah bagi yang melanggar. 3. Menambah keamanan dan pengawasan: Memperketat jenis hewan yang diburu di laut dengan ditambahnya personil keamanan setempat yang peduli dengan mamalia laut yang ditempatkan di setiap Tempat Pelelangan Ikan (TPI). Kedaulatan maritim antar negara aliansi 3 agar mengatur dan membatasi kapal-kapal yang melintasi perbatasan suatu negara 4. Sosialisasi kepada masyarakat: Memberikan penjelasan kepada masyarakat sekitar mengenai dampak-dampak dari perburuan yang dilakukan, baik dari pihak masyarakat itu sendiri maupun pihak dari pemerintah dalam aspek ekonomi, kelautan, dan perikanan. Pemilihan mamalia laut untuk konsumsi (tidak semuanya bisa dikonsumsi) 5. Kebijakan dalam aspek pendidikan:

Upload: william

Post on 31-Jan-2016

219 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

Contoh Resolusi dari Negara Somalia (Hubungan Internasional)

TRANSCRIPT

Page 1: Resolusi Somalia

ALIANSI 3 | GINTRE 2015

SOMALIA - Resolusi

Topik : Perburuan mamalia laut

1. Perlindungan terhadap mamalia laut: Meningkat kerjasama dibawah bimbingan organisasi internasional. Membuat organisasi khusus perlindungan mamalia laut sebagai salah satu aksi dari

Greenpeace.

2. Peraturan untuk mencegah perburuan: Memberikan pengarahan kepada pemerintah setempat tentang perburuan mamalia laut

yang dilarang. Membuat Undang Undang Perburuan Mamalia Laut dengan hukuman penjara

minimal 12 tahun dan denda 1,5 Miliar rupiah bagi yang melanggar.

3. Menambah keamanan dan pengawasan: Memperketat jenis hewan yang diburu di laut dengan ditambahnya personil keamanan

setempat yang peduli dengan mamalia laut yang ditempatkan di setiap Tempat Pelelangan Ikan (TPI).

Kedaulatan maritim antar negara aliansi 3 agar mengatur dan membatasi kapal-kapal yang melintasi perbatasan suatu negara

4. Sosialisasi kepada masyarakat: Memberikan penjelasan kepada masyarakat sekitar mengenai dampak-dampak dari

perburuan yang dilakukan, baik dari pihak masyarakat itu sendiri maupun pihak dari pemerintah dalam aspek ekonomi, kelautan, dan perikanan.

Pemilihan mamalia laut untuk konsumsi (tidak semuanya bisa dikonsumsi)

5. Kebijakan dalam aspek pendidikan: Untuk riset sekalipun harus tetap mematuhi peraturan yang ada. Tertera dalam United

Nations Convention on the Law of the Sea (UNCLOS) pasal 192 yang berbunyi “negara mempunyai kewajiban untuk melindungi dan melestarikan lingkungan laut”. Dan pasal 193 yang berbunyi “bahwa setiap Negara mempunyai hak berdaulat untuk mengeksploitasi sumber daya alamnya sesuai dengan kebijakan lingkungan mereka dan sesuai dengan kewajibannya untuk melindungi dan melestarikan lingkungan laut”.1

Melakukan ekspedisi ilmiah bahwa kawasan di masing-masing negara memang pantas untuk melindungi habitat setiap mamalia laut

1 “United Nations Convention on the Law of the Sea (UNCLOS),” The Encyclopedia of Earth , di akses pada tanggal 5 september 2015, http://www.eoearth.org/view/article/156775/