rencanan pelaksanaan pembelajaran

Upload: bani-farroncy

Post on 05-Mar-2016

2 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

asf

TRANSCRIPT

Rencanan Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) Tematik

Nama Sekolah:SD NEGERI 2 GARAGATA Mata Pelajaran: PENDIDIKAN KEWARGA NEGARAANKelas/Semester:III / 1Alokasi Waktu : 2 x 30 (menit)

A. Standar Kompetensi1. Mengamalkan makna Sumpah Pemuda

B. Kompetensi Dasar1. Mengenal makna satu nusa, satu bangsa, dan satu bahasa2. Mengamalkan nilai-nilai Sumpah Pemuda dalam kehidupan sehari-hari

C. INDIKATOR PEMBELAJARAN1. Memahami apa itu sumpah pemuda2. Menyebutkan apa isi dan makna sumpah pemuda3. Mengidentifikasi makna sumpah pemuda kepada masyarakat disekitar

D. Tujuan Pembelajaran1. Siswa dapat menyebutkan waktu dan tempat pertama kali Sumpah Pemuda dibacakan2. Siswa dapat Menyebutkan tempat-tempat yang digunakan untuk kegiatan kepemudaan

E. KARAKTER SISWA YANG DIHARAPKAN1. Disiplin ( Discipline )2. Tekun ( diligence ) 3. Tanggung jawab ( responsibility )4. Ketelitian ( carefulness)5. Kerja sama ( Cooperation )6. Toleransi ( Tolerance )7. Percaya diri ( Confidence )8. Keberanian ( Bravery )

F. MATERI POKOK1. Makna satu nusa, satu bangsa, dan satu bahasa

G. METODE PEMBELAJARAN1. Informasi2. Diskusi3. Tanya jawab 4. Demontrasi5. Pemberian tugas

H. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN I. Kegiatan awalApresepsi:1. Mengisi daftar kelas, berdoa , mempersiapkan materi ajar.2. Memotivasi siswa untuk mengeluarkan pendapat.3. Mengajukan beberapa pertanyaan materi yang telah diajarkan.

II. Kegiatan intiHARI 1EksplorasiPertemuan pertama : 1 x 30 (menit)Dalam kegiatan eksplorasi : menerangkan tentang makna satu Nusa satu Bangsa dan satu Bahasa dan siswa disuruh menerangkannya kembali melakukan tanya jawab dengan siswa tentang waktu pertama kali sumpah pemuda dibacakan menjelaskan tempat pertama kali dibacakan Sumpah PemudaPertemuan ke dua : Guru menjelaskan contoh pengamalan nilai-nilai sumpah pemuda Siswa menyebutkan kembali contoh pengamalan nilai-nilai sumpah pemuda Guru menyuruh siswa memberikan contoh kegiatan kepemudaan Guru membagi siswa kedalam enam kelompok Siswa mendiskusikan kegiatan kepemudaan mengenai tempat kegiatan dan kegiatan yang dilakukan ElaborasiDalam kegiatan elaborasi, guru: membiasakan peserta didik membaca dan menulis yang beragam melalui tugas-tugas tertentu yang bermakna; memfasilitasi peserta didik melalui pemberian tugas, diskusi, dan lain-lain untuk memunculkan gagasan baru baik secara lisan maupun tertulis; memberi kesempatan untuk berpikir, menganalisis, menyelesaikan masalah, dan bertindak tanpa rasa takut. memfasilitasi peserta didik dalam pembelajaran kooperatif dan kolaboratif; memfasilitasi peserta didik berkompetisi secara sehat untuk meningkatkan prestasi belajar; memfasilitasi peserta didik membuat laporan eksplorasi yang dilakukan baik lisan maupun tertulis, secara individual maupun kelompok;

Konfirmasi Dalam kegiatan konfirmasi, guru: Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diketahui siswa Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman, memberikan penguatan dan penyimpulan

HARI 2EksplorasiPertemuan kedua : 1 x 30 (menit)Dalam kegiatan eksplorasi : Guru menjelaskan contoh pengamalan nilai-nilai sumpah pemuda Siswa menyebutkan kembali contoh pengamalan nilai-nilai sumpah pemuda Guru menyuruh siswa memberikan contoh kegiatan kepemudaan Guru membagi siswa kedalam enam kelompok Siswa mendiskusikan kegiatan kepemudaan mengenai tempat kegiatan dan kegiatan yang dilakukan

ElaborasiDalam kegiatan elaborasi, guru: membiasakan peserta didik membaca dan menulis yang beragam melalui tugas-tugas tertentu yang bermakna; memfasilitasi peserta didik melalui pemberian tugas, diskusi, dan lain-lain untuk memunculkan gagasan baru baik secara lisan maupun tertulis; memberi kesempatan untuk berpikir, menganalisis, menyelesaikan masalah, dan bertindak tanpa rasa takut. memfasilitasi peserta didik dalam pembelajaran kooperatif dan kolaboratif; memfasilitasi peserta didik berkompetisi secara sehat untuk meningkatkan prestasi belajar; memfasilitasi peserta didik membuat laporan eksplorasi yang dilakukan baik lisan maupun tertulis, secara individual maupun kelompok.

Konfirmasi Dalam kegiatan konfirmasi, guru: Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diketahui siswa Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman, memberikan penguatan dan penyimpulan.

Kegiatan AkhirDalam kegiatan Akhir, guru: Guru mengajukan pertanyaan sekitar materi yang diajarkan Siswa mengumpulkan tugas sesuai materi yang diajarkan Guru dan siswa menyimpulkan materi yang diajarkan. I. Sumber Belajar Sumber BelajarBuku Pendidikan Kewarganegaraan

J.PENILAIANPenilaian dilaksanakan selama proses dan sesudah pembelajaran Indikator Pencapaian KompetensiPENILAIAN

TeknikBentukInstrumenContohInstrumen

0. Menyebutkan waktu dan tempat pertama kali Sumpah Pemuda dibacakan0. Menyebutkan tempat-tempat yang digunakan untuk kegiatan kepemudaan

Tes lisan Tes tertulis

isian0. Sebutkan waktu dan tempat pertama kali Sumpah Pemuda dibacakan0. Sebutkan tempat-tempat yang digunakan untuk kegiatan kepemudaan

K. KRITERIA PENILAIAN1. Produk ( hasil diskusi )No.AspekKriteriaSkor

1.Konsep* semua benar* sebagian besar benar* sebagian kecil benar* semua salah4321

2. PerformansiNo.AspekKriteriaSkor

1.

2.Kerjasama

Partisipasi* bekerjasama* kadang-kadang kerjasama* tidak bekerjasama

* aktif berpartisipasi* kadang-kadang aktif* tidak aktif421

421

3. Lembar PenilaianNoNama SiswaPerformanProdukJumlah SkorNilai

KerjasamaPartisipasi

1.2.3.4.5.6.7.8.9.10.11.12.13.14.15.16.17.18.19.20.

Guru Kelas III

.NIP.

Kudus, 26 november 2015Mahasiswa Praktikan

Choirul alfa noor rohmanNIM: 201260047

Mengetahui,Kepala SD 2 kajeksan

Lilik Noor AlfiatiNIP. 196304131984052006