rencana kerja pembangunan daerah (rkpd) non-apbd …€¦ · yang tidak dapat didanai oleh apbd...

16
RENCANA KERJA PE (RKPD) NON-APBD TAHUN ANGGARAN PE KA BADAN PERENCA DAN PENGEM “BAHAN PROGRAM / BAGI BUMN / BUMS DAERAH MELALUI DA Daftar usulan kegiatan CSR Tahun EMBANGUNAN DAERAH D KABUPATEN NGAWI N 2020 EMERINTAH ABUPATEN NGAW DISIAPKAN OLEH : ANAAN PEMBANGUNAN PENE MBANGAN KABUPATEN NGA / KEGIATAN TAHUN ANGGARAN S DALAM SINERGITAS PEMBANG ANA CSR-PKBL POLA MUSRENBA 1 n 2020 H WI ELITIAN AWI N 2020 GUNAN ANG”

Upload: others

Post on 19-Oct-2020

1 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • RENCANA KERJA PEMBANGUNAN DAERAH

    (RKPD) NON-APBD KABUPATEN NGAWI

    TAHUN ANGGARAN 2020

    PEMERINTAH

    KABUPATEN NGAWI

    BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN PENELITIAN

    DAN PENGEMBANGAN

    “BAHAN PROGRAM / KEGIATAN TAHUN ANGGARAN 2020

    BAGI BUMN / BUMS DALAM SINERGITAS PEMBANGUNAN

    DAERAH MELALUI DANA CSR

    Daftar usulan kegiatan CSR Tahun 2020

    RENCANA KERJA PEMBANGUNAN DAERAH

    APBD KABUPATEN NGAWI

    ANGGARAN 2020

    PEMERINTAH

    KABUPATEN NGAWI

    DISIAPKAN OLEH :

    BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN PENELITIAN

    DAN PENGEMBANGAN KABUPATEN NGAWI

    “BAHAN PROGRAM / KEGIATAN TAHUN ANGGARAN 2020

    BAGI BUMN / BUMS DALAM SINERGITAS PEMBANGUNAN

    DAERAH MELALUI DANA CSR-PKBL POLA MUSRENBANG”

    1

    Daftar usulan kegiatan CSR Tahun 2020

    RENCANA KERJA PEMBANGUNAN DAERAH

    KABUPATEN NGAWI

    BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN PENELITIAN

    KABUPATEN NGAWI

    “BAHAN PROGRAM / KEGIATAN TAHUN ANGGARAN 2020

    BAGI BUMN / BUMS DALAM SINERGITAS PEMBANGUNAN

    PKBL POLA MUSRENBANG”

  • ii

    Daftar usulan kegiatan CSR Tahun 2020

    KATA PENGANTAR

    Puji syukur kami panjatkan ke Hadirat Allah SWT, karena atas rahmat,

    hidayah dan perkenan-Nya-lah Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD)

    Tahun Anggaran 2020 telah disusun oleh Bappelitbang Kabupaten Ngawi.

    Corporate Social Responsibility – Program Kemitraan dan Bina

    Lingkungan (CSR-PKBL) Kabupaten Ngawi ini merupakan program dan kegiatan

    yang tidak dapat didanai oleh APBD Kabupaten Ngawi pada Tahun Anggran

    2020 karena keterbatasan anggaran. Rencana Kerja Pembangunan Daerah

    (RKPD) Non APBD ini diharapkan dapat diakomodir dalam program CSR-PKBL

    BUMN/BUMS/BUMD sesuai dengan operasionalnya masing-masing.

    Diharapkan kepada BUMN/BUMS/BUMD dapat menyusun rencana

    program dan kegiatan CSR-PKBL dengan mengakomodir lebih banyak dari

    program kegiatan yang terdaftar dalam Rencana Kerja Pembangunan Daerah

    (RKPD) Non APBD Tahun Anggaran 2020, karena pada dasarnya program

    kegiatan tersebut merupakan usulan masyarakat yang sangat dibutuhkan dan

    disampaikan secara berjenjang dari tahapan Musrenbang Desa dan Musrenbang

    Kecamatan sampai Musrenbang Kabupaten.

    Akhirnya, kami mengucapkan terima kasih kepada seluruh

    BUMN/BUMS/BUMD dengan harapan Rencana Kerja Pembangunan Daerah

    (RKPD) Non APBD Tahun Anggaran 2020 dapat memberikan manfaat bagi

    pembangunan di Kabupaten Ngawi, karena pembangunan bukan semata-mata

    menjadi tugas dan tanggungjawab pemerintah saja tapi juga menjadi

    tanggungjawab kita semua termasuk dunia usaha dan masyarakat.

    Ngawi, 2020 KEPALA BAPPELITBANG KAB. NGAWI

    INDAH KUSUMAWARDHANI,S.Pt,.M.Si

  • iii

    Daftar usulan kegiatan CSR Tahun 2020

    DAFTAR ISI

    Kata Pengantar ii

    Daftar Isi iii

    Daftar usulan Kegiatan CSR Tahun 2020 di Kecamatan Geneng3.33. 1

    Daftar usulan Kegiatan CSR Tahun 2020 di Kecamatan Gerih33.33.. 2

    Daftar usulan Kegiatan CSR Tahun 2020 di Kecamatan Jogorogo 33... 3

    Daftar usulan Kegiatan CSR Tahun 2020 di Kecamatan Karanganyar3.. 4

    Daftar usulan Kegiatan CSR Tahun 2020 di Kecamatan Kedunggalar3.. 5

    Daftar usulan Kegiatan CSR Tahun 2020 di Kecamatan Kendal33........ 6

    Daftar usulan Kegiatan CSR Tahun 2020 di Kecamatan Mantingan 33. 7

    Daftar usulan Kegiatan CSR Tahun 2020 di Kecamatan Ngawi33.33 8

    Daftar usulan Kegiatan CSR Tahun 2020 di Kecamatan Padas3333. 10

    Daftar usulan Kegiatan CSR Tahun 2020 di Kecamatan Paron3333.. 11

    Daftar usulan Kegiatan CSR Tahun 2020 di Kecamatan Sine ..3333. 12

    Daftar usulan Kegiatan CSR Tahun 2020 di Kecamatan Widodaren33. 13

  • 1

    Daftar usulan kegiatan CSR Tahun 2020

    DAFTAR USULAN KEGIATAN CSR TAHUN 2020

    Kecamatan Geneng

    No Kegiatan Prioritas Volume Lokasi (Desa/Kelurahan) Anggaran (Rp)

    1 2 3 4 5

    1 Pembangunan Sumur Dalam Sumber tenaga Generator Set

    2 unit

    a. Dusun Tambakromo 1,2 b. Dusun Tambakromo 3,,4,5

    KELURAHAN TAMBAKROMO

    KECAMATAN GENENG

    1,700,000,000.00

    2 Normalisasi Saluran Irigasi

    10000 m3

    Dusun Kedungglagah, Desa Sidorejo KELURAHAN

    SIDOREJO KECAMATAN GENENG

    400,000,000.00

    3 Bantuan PJU 2 unit

    Desa Dempel (Area Trowongan Jalan Tol)

    KELURAHAN DEMPEL KECAMATAN GENENG

    30,000,000.00

    4 Pembangunan Sumur Dalam Sumber tenaga Listrik PLN

    1 unit

    Dusun Tunggul, Desa Kersoharjo, Kec. Geneng, Kab. Ngawi KELURAHAN

    KERSOHARJO KECAMATAN GENENG

    550,000,000.00

    5 Pembangunan Sumur Dalam Sumber tenaga Listrik PLN

    1 unit Desa Geneng KELURAHAN

    GENENG KECAMATAN GENENG

    550,000,000.00

    6 Pelatihan aneka makanan olahan tradisional

    40 orang/hari

    BADERAN KELURAHAN BADERAN KECAMATAN

    GENENG 16,000,000.00

    Total 3,246,000,000.00

  • 2

    Daftar usulan kegiatan CSR Tahun 2020

    DAFTAR USULAN KEGIATAN CSR TAHUN 2020

    Kecamatan Gerih

    No Kegiatan Prioritas Volume Lokasi (Desa/Kelurahan) Anggaran (Rp)

    1 2 3 4 5

    1 Bantuan PJU 20 unit Desa Widodaren KELURAHAN WIDODAREN KECAMATAN

    GERIH 300,000,000.00

    2 Bantuan PJU 20 unit Desa Widodaren KELURAHAN WIDODAREN KECAMATAN

    GERIH 300,000,000.00

    3 Bantuan PJU 10 unit Keraskulon KELURAHAN KERAS

    KULON KECAMATAN GERIH 150,000,000.00

    4 Bantuan PJU 8 unit Guyung KELURAHAN GUYUNG

    KECAMATAN GERIH 120,000,000.00

    Total 870,000,000.00

  • 3

    Daftar usulan kegiatan CSR Tahun 2020

    DAFTAR USULAN KEGIATAN CSR TAHUN 2020

    Kecamatan Jogorogo

    No Kegiatan Prioritas Volume Lokasi (Desa/Kelurahan) Anggaran (Rp)

    1 2 3 4 5

    1 Pembangunan Jaringan perpipaan Air Minum

    1 Paket Desa Jaten KELURAHAN

    JATEN KECAMATAN JOGOROGO

    245,000,000.00

    Total 245,000,005.00

  • 4

    Daftar usulan kegiatan CSR Tahun 2020

    DAFTAR USULAN KEGIATAN CSR TAHUN 2020

    Kecamatan Karanganyar

    No Kegiatan Prioritas Volume Lokasi (Desa/Kelurahan) Anggaran (Rp)

    1 2 3 4 5

    1 Pembangunan Sumur Dalam Sumber tenaga Listrik PLN

    1 unit

    Desa Karanganyar KELURAHAN KARANG ANYAR KECAMATAN

    KARANGANYAR

    550,000,000.00

    2 Bantuan PJU 7 unit

    Desa Karanganyar KELURAHAN KARANG ANYAR KECAMATAN

    KARANGANYAR

    105,000,000.00

    3 Pembangunan Sumur Dalam Sumber tenaga Listrik PLN

    1 unit Desa Gembol KELURAHAN

    GEMBOL KECAMATAN KARANGANYAR

    550,000,000.00

    4 Bantuan PJU 40 unit

    Dusun Pandean,Dusun Pacar,Dusun Nglegok,Dusun

    Suren KELURAHAN PANDEAN KECAMATAN

    KARANGANYAR

    600,000,000.00

    Total 1,805,000,000.00

  • 5

    Daftar usulan kegiatan CSR Tahun 2020

    DAFTAR USULAN KEGIATAN CSR TAHUN 2020

    Kecamatan Kedunggalar

    No Kegiatan Prioritas Volume Lokasi (Desa/Kelurahan) Anggaran (Rp)

    1 2 3 4 5

    1 Pelatihan aneka makanan olahan tradisional

    60 orang/hari

    Desa Wonokerto KELURAHAN WONOKERTO KECAMATAN

    KEDUNGGALAR 24,000,000.00

    Total 24,000,000.00

  • 6

    Daftar usulan kegiatan CSR Tahun 2020

    DAFTAR USULAN KEGIATAN CSR TAHUN 2020

    Kecamatan Kendal

    No Kegiatan Prioritas Volume Lokasi (Desa/Kelurahan) Anggaran (Rp)

    1 2 3 4 5

    1 Pengadaan Drumband 3 unit

    SDN SIDOREJO 2, SDN SIMO 2,

    SDN MAJASEM 1 KELURAHAN KENDAL KECAMATAN

    KENDAL

    100,000,000.00

    Total 100,000,000.00

  • 7

    Daftar usulan kegiatan CSR Tahun 2020

    DAFTAR USULAN KEGIATAN CSR TAHUN 2020

    Kecamatan Mantingan

    No Kegiatan Prioritas Volume Lokasi (Desa/Kelurahan) Anggaran (Rp)

    1 2 3 4 5

    1 Pelatihan aneka makanan olahan tradisional

    200 orang/hari

    Desa Sambirejo KELURAHAN SAMBIREJO KECAMATAN

    MANTINGAN 80,000,000.00

    2 Pelatihan aneka makanan olahan tradisional

    80 orang/hari

    Dusun Pule KELURAHAN MANTINGAN KECAMATAN

    MANTINGAN 32,000,000.00

    Total 112,000,000.00

  • 8

    Daftar usulan kegiatan CSR Tahun 2020

    DAFTAR USULAN KEGIATAN CSR TAHUN 2020

    Kecamatan Ngawi

    No Kegiatan Prioritas Volume Lokasi (Desa/Kelurahan)

    Anggaran

    (Rp)

    1 2 3 4 5

    1

    Pengadaan APE DALAM, APE LUAR, PERBAIKAN SARPRAS, PEMBELIAN SARPRAS (MEJA,KURSI,LAPTOP,LCD,PROYEKTOR DLL), PERBAIKAN GEDUNG/PAGAR/PLAFON

    30 sekolahan

    TK DHARMA WANITA 3 TULAKAN

    TK DW 1 JAGIR TK DW 1 POCOL

    TK DW 1 SUMBERSARI TK DW 1 TULAKAN TK DW 2 POCOL

    TK DW 2 SUMBERSARI TK DW 2 TULAKAN

    TK DW 3 JAGIR TK DW GENDOL

    TK DW GIRIKERTO TK DW HARGOSARI

    TK DW KAUMAN TK DW NGRENDENG TK DW PANDANSARI TK DW WONOSARI

    TK KEMALA BHAYANGKARI 57

    TK KUNCUP MEKAR JAMUS

    TK PKK KUNIRAN TK TUNAS KELAPA

    KB MAWAR KB WIJAYA KUSUMA

    PAUD ANGGREK PAUD BERLIAN 2

    PAUD IDAMAN JAMUS PAUD MATAHARI PAUD PERMATA

    PAUD TUNAS BANGSA PAUD TUNAS KELAPA

    TK IDHATA 2 NGRAMBE KELURAHAN NGAWI KECAMATAN NGAWI

    600,000,000

    2 Perbaikan saluran Sekunder Lintas Desa

    100 m DUSUN BERAN 1 KELURAHAN BERAN KECAMATAN NGAWI

    250,000,000

    3 Pembangunan Sumur Dalam Sumber tenaga Listrik PLN

    1 unit DUSUN BERAN 2 KELURAHAN BERAN KECAMATAN NGAWI

    550,000,000

    4 Perbaikan saluran Sekunder Lintas Desa

    100 m DUSUN BERAN 1 KELURAHAN BERAN KECAMATAN NGAWI

    250,000,000

  • 9

    Daftar usulan kegiatan CSR Tahun 2020

    5

    Program Penegakan Peraturan Perundang-undangan Daerah (perjadin)

    1 Kegiatan Ngawi KELURAHAN NGAWI KECAMATAN NGAWI

    156,250,000

    6 Pembangunan bank sampah

    2 Paket Desa Kandangan KELURAHAN KANDANGAN

    KECAMATAN NGAWI

    100,000,000

    7 Pelatihan membatik

    20 orang/hari

    Desa Jururejo KELURAHAN JURUREJO KECAMATAN

    NGAWI

    9,300,000

    Total 1,915,550,000

  • 10

    Daftar usulan kegiatan CSR Tahun 2020

    DAFTAR USULAN KEGIATAN CSR TAHUN 2020

    Kecamatan Padas

    No Kegiatan Prioritas Volume Lokasi (Desa/Kelurahan) Anggaran (Rp)

    1 2 3 4 5

    1 Bantuan PJU

    50 unit Dsn.Padas 1 dan Padas 2 KELURAHAN PADAS KECAMATAN PADAS

    750,000,000

    Total 750,000,000

  • 11

    Daftar usulan kegiatan CSR Tahun 2020

    DAFTAR USULAN KEGIATAN CSR TAHUN 2020

    Kecamatan Paron

    .

    No Kegiatan Prioritas Volume Lokasi (Desa/Kelurahan) Anggaran (Rp)

    1 2 3 4 5

    1 Bantuan PJU 30 unit 4 Dusun KELURAHAN

    KEDUNG PUTRI KECAMATAN PARON

    450,000,000

    2

    Pelatihan membatik 130 orang/hari

    Desa Ngale KELURAHAN NGALE KECAMATAN PARON

    60,450,000

    Total 510,450,000

  • 12

    Daftar usulan kegiatan CSR Tahun 2020

    DAFTAR USULAN KEGIATAN CSR TAHUN 2020

    Kecamatan Sine

    No Kegiatan Prioritas Volume Lokasi (Desa/Kelurahan) Anggaran (Rp)

    1 2 3 4 5

    1 Perbaikan saluran Sekunder Lintas Desa

    100 m ketanggung KELURAHAN

    KETANGGUNG KECAMATAN SINE

    250,000,000

    2 Bantuan PJU 15 unit Desa Sine KELURAHAN SINE

    KECAMATAN SINE 225,000,000

    3 Pembangunan bank sampah

    3 Paket Desa Sine KELURAHAN SINE

    KECAMATAN SINE 150,000,000

    4 Pelatihan aneka makanan olahan tradisional

    50 orang/hari

    Desa Kauman KELURAHAN KAUMAN KECAMATAN SINE

    20,000,000

    Total 645,000,000

  • 13

    Daftar usulan kegiatan CSR Tahun 2020

    DAFTAR USULAN KEGIATAN CSR TAHUN 2020

    Kecamatan Widodaren

    No Kegiatan Prioritas Volume Lokasi (Desa/Kelurahan) Anggaran (Rp)

    1 2 3 4 5

    1 Pembuatan pagar samping dan belakang sekolah

    1 Paket SDN SIDOLAJU 5

    KELURAHAN SIDOLAJU KECAMATAN WIDODAREN

    100,000,000

    2 Bantuan PJU 20 unit Desa Banyubiru KELURAHAN BANYU BIRU KECAMATAN

    WIDODAREN 300,000,000

    3 Bantuan PJU 20 unit Ds Sekarputih KELURAHAN SEKAR PUTIH KECAMATAN

    WIDODAREN 300,000,000

    4 Normalisasi Saluran Irigasi

    300 m3 Desa Banyubiru KELURAHAN BANYU BIRU KECAMATAN

    WIDODAREN 12,000,000

    5 Pembangunan Sumur Dalam Sumber tenaga Listrik PLN

    1 unit Dusun Nglebak KELURAHAN

    KEDUNGGUDEL KECAMATAN WIDODAREN

    550,000,000

    6 Bantuan PJU 16 unit

    Dsn Bulakpande, Dsn Pojok, Dsn Kayutrejo, Dsn

    Tanjungrejo KELURAHAN KAYUTREJO KECAMATAN

    WIDODAREN

    240,000,000

    7 Bantuan PJU 15 unit dusun kauman KELURAHAN

    KAUMAN KECAMATAN WIDODAREN

    225,000,000

    Total 1,727,000,000.00