rancangan akhir rpjmd sumatera selatan tahun … · lubuk linggau pagar alam prabumulih 91.806,36...

124
RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN 2013-2018 Bappeda Provinsi Sumatera Selatan

Upload: ngocong

Post on 27-Apr-2019

226 views

Category:

Documents


1 download

TRANSCRIPT

Page 1: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

RANCANGAN AKHIRRPJMD SUMATERA SELATAN

TAHUN 2013-2018

Bappeda Provinsi Sumatera Selatan

Page 2: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

KERANGKA PAPARAN

I. Pendahuluan

II. Gambaran Umum dan Kondisi Daerah

III. Gambaran Pengelolaan Keuangan Daerah dan Kerangka Pendanaan

IV. Analisis Isu Strategis Daerah

V. Visi, Misi, Tujuan dan Sasaran Pembangunan

VI. Strategi dan Arah Kebijakan Pembangunan

VII. Kebijakan Umum dan Program Pembangunan

VIII. Indikasi Rencana Program Prioritas dan Kebutuhan Pendanaan

IX. Tahapan Pembangunan dan Penetapan Indikator Kinerja

X. Pedoman Transisi dan Kaidah Pelaksanaan

XI. Penutup2

Page 3: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

PENDAHULUAN

3

I

Page 4: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

Kin

erj

a P

em

bangunan

Pertumbuhan ekonomi berkualitas: pertumbuhan ekonomi diikuti olehpengurangan kemiskinan dan pengangguran, serta pencegahan kerusakan

lingkungan.

Menurun

Pertumbuhan Rendah

Waktu

Mandeg

(Stagnan)

Middle –Income Trap

2005 202520152010 20202013

BAGAIMANA MASA DEPAN PROVINSI SUMATERA SELATAN?

Pertumbuhan Tinggi Berkelanjutan

4

Page 5: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

EVALUASI PENCAPAIANRPJMD SUMATERA SELATAN

2008-2013

5

Page 6: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

4.634.84

5.20

5.84

5.07

4.11

5.63

6.50

6.015.03

5.695.50

6.356.01

4.63

6.226.49

6.23

3

4

5

6

7

8

2004 2005 2006 2007 2008 2009 2010 2011 2012

%Pertumbuhan Ekonomi Sumatera Selatan dan Nasional

Sumsel Nasional

PERTUMBUHAN EKONOMI

• Pertumbuhan ekonomi Sumsel di bawah rata-rata nasional.• Trend pertumbuhan ekonomi global dan nasional akan menurun pada

tahun 2014.• Tantangan: Strategi, kebijakan dan program yang tepat, terukur

dan terarah untuk mendorong percepatan pembangunan di Sumsel.

?

6

Sumsel

Nasional

Page 7: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

Laju Pertumbuhan PDRB Sumatera Selatan (ADHK 2000), Tahun 2006 – 2011(%)

Lapangan Usaha 2006 2007 2008 2009 2010r 2011* 2012**

Pertanian 6,44 6,48 4,09 3,11 4,66 5,27 5,34

Pertambangan & Penggalian 0,42 0,25 1,53 1,62 2,79 2,59 0,42

Industri Pengolahan 4,75 5,70 3,42 2,14 4,57 5,80 5,95

Listrik, Gas, & Air Bersih 6,66 7,40 5,24 5,09 6,31 8,06 8,48

Bangunan 7,61 8,11 6,14 7,34 8,75 12,87 8,93

Perdagangan, Hotel & Restoran 7,73 9,04 6,87 3,13 6,93 7,96 9,45

Pengangkutan & Komunikasi 11,56 14,32 13,92 13,76 12,71 12,53 11,19

Keuangan, Sewa & Jasa Perusahaan 7,37 9,14 8,63 6,85 7,39 8,30 9,01

Jasa-jasa 6,72 9,06 11,35 9,36 7,29 7,35 7,60

PDRB DENGAN MIGAS 5,20 5,84 5,07 4,11 5,63 6,50 6,01

PDRB TANPA MIGAS 7,31 8,04 6,31 5,06 6,99 8,09 7,93

Catatan :

r) Angka Revisi, *) Angka Sementara, **) Angka Sangat Sementara

PERTUMBUHAN EKONOMI

• Sektor penggerak pertumbuhan ekonomi Sumsel masih didominasi oleh sektor non-tradeable seperti pengangkutan dan komunikasi; keuangan, sewa dan jasa perusahaan serta bangunan.

• Sektor ekonomi tersebut kurang menyerap tenaga kerja.• Tantangan: Akselerasi pembangunan pertanian dan industri

pengolahan hasil pertanian (hilirisasi) berbasis inovasi dan IPTEK. 7

Page 8: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

16,58

21,32

20,12

0.48

8,06

13,63

4,93

3,71 11,13

1. PERTANIAN

2. PERTAMBANGAN &PENGGALIAN

3. INDUSTRIPENGOLAHAN

4. LISTRIK, GAS & AIRBERSIH

5. KONSTRUKSI

6. PERDAGANGAN, HOTEL& RESTORAN

7. PENGANGKUTAN &KOMUNIKASI

8. KEUANGAN, REALESTAT, & JS. PRSH.

9. JASA-JASA

56.37

1.38

5.58

0.19

4.01

14.39

3.43

2.03

12.63

1. PERTANIAN

2. PERTAMBANGAN &PENGGALIAN

3. INDUSTRIPENGOLAHAN

4. LISTRIK, GAS & AIRBERSIH

5. KONSTRUKSI

6. PERDAGANGAN

7. PENGANGKUTAN &KOMUNIKASI

8. KEUANGAN, & JS.PRSH.

9. JASA-JASA

STRUKTUR TENAGA KERJASTRUKTUR EKONOMI

• Terjadi ketidaksesuaian (mismatch) antara sektor utama ekonomi penyumbang PDRB dan sektor utama penyerap tenaga kerja di Sumsel.

• Tantangan: Revitalisasi Agribisnis dan Agroindustri, dan penguatan pariwisata. 8

1)

2)

3)

4)

5)

6)

7)

8) 9)

1)

2)3)

4)

5)

6)

7)

8) 9)

Page 9: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

Provinsi/Kab/KotaAGUSTUS 2012

Perkotaan Pedesaan Jumlah

Sumatera Selatan 115,124 98,317 213,441

Ogan Komering Ulu 4,339 3,623 7,962

Ogan Komering Ilir 4,308 38,942 43,250

Muara Enim 6,692 10,175 16,867

Lahat 3,444 5,343 8,787

Musi Rawas 454 4,980 5,434

Musi Banyu Asin 1,391 7,888 9,279

Banyu Asin 9,830 8,413 18,243

Oku Selatan 1,016 4,136 5,152

Oku Timur 1,787 6,665 8,452

Ogan Ilir 2,912 3,593 6,505

Empat Lawang 931 2,026 2,957

Kota Palembang 64,313 534 64,847

Kota Prabumulih 5,892 865 6,757

Kota Pagar Alam 2,390 178 2,568

Kota Lubuk Linggau 5,425 956 6,381

TINGKAT PENGANGGURAN TERBUKA

• Terjadi perlambatan pengurangan angka pengangguran.

• Angka pengangguran yang relatif tinggi di Ogan Komering Ilir, Muara Enim, Banyu Asin dan Kota Palembang.

• Tingginya pengangguran menyebabkan tingginya angka kriminalitas.

• Tantangan: Akselerasi kegiatan baru yang menyerap tenaga kerja. 9

9.088.37

8.56

12.8212.10

9.33

10.40

9.34

8.45 8.08

8.38

7.61

6.556.65 6.075.77 5.595.70 5.49

5.00

0.00

2.00

4.00

6.00

8.00

10.00

12.00

14.00

20032004 Feb05

Nov05

Feb06

Agt06

Feb07

Agt07

Feb08

Agt08

Feb09

Agt09

Feb10

Agt10

Feb11

Agt11

Feb12

Agt12

Feb13

Agt13

Tingkat Pengangguran Terbuka

Sumsel Nasional

Sumsel

Nasional

Page 10: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

PERKEMBANGAN INDEKS GINI

• Tingkat kesenjangan antarindividu semakin meningkat.• Meningkatnya kesenjangan akan menyebabkan kecemburuan dan konflik sosial.• Tantangan: Akselerasi percepatan pengurangan kemiskinan dan

pemerataan pembangunan terutama pembangunan perdesaan

10

0.320.30 0.30

0.34 0.34

0.400.38

0.38 0.37 0.360.38

0.41 0.41 0.41

0.00

0.05

0.10

0.15

0.20

0.25

0.30

0.35

0.40

0.45

2007 2008 2009 2010 2011 2012 2013

Rasio Gini

Sumsel

Nasional

Sumsel

Nasional

Page 11: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

GAMBARAN UMUM DAN KONDISI DAERAH

11

II

Page 12: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

Palembang

Banyuasin

Empat Lawang

Lahat

Muara Enim

Musi Banyuasin

Musi Rawas

OKU Selatan

OKU Timur

Ogan Ilir

Ogan Komering Ilir

Ogan Komering Ulu

Lubuk Linggau

Pagar Alam

Prabumulih

91.806,36 km2

Luas Wilayah

± 8,4 Juta

JumlahPenduduk

13 Kabupaten4 Kota

231 Kecamatan363 Kelurahan

2.823 Desa

Administrasi

± 445 km

Garis Pantai

PROFIL WILAYAH

Terletak antara

1° 37’ 27” sampai 4°55’17” Lintang Selatan dan antara102° 3’ 54” dan 106° 13’ 26”

Page 13: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

1

2

3

4

5

N HIDROLOGI

• SUNGAI MUSI

• SUNGAI KOMERING

• SUNGAI RAWAS

• SUNGAI LEKO

• SUNGAI LAKITAN

• SUNGAI LEMATANG

• SUNGAI KELINGI

• SUNGAI SEMANGUS

• SUNGAI OGAN

TOPOGRAFI

• 1. ZONA PEGUNUNGAN

• 2. ZONA TRANSISI

• 3. ZONA DARATAN

• 4. ZONA RAWA

• 5. GARIS PANTAI

JAMBI PROVINCE

LETAK GEOGRAFIS

Page 14: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

GAMBARAN PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH DAN KERANGKA

PENDANAAN

14

III

Page 15: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

ANALISA REALISASI PENDAPATAN DAERAH SUMATERA SELATAN 2009-2012

• Struktur pendapatan daerah: (1) PAD=42,98 persen, (2) Pendapatan Transfer = 51,90 persen, dan (3) Lain-Lain Pendapatan Yang Sah = 5,11 persen.

• Rata-rata Pertumbuhan Pendapatan Daerah selama 2009-2012 sebesar 28,06 persen per tahun.

• Rata-rata Pertumbuhan PAD selama 2009-2012 sebesar 22,70 persen per tahun.

• Rata-rata Pertumbuhan Pendapatan Transfer selama 2009-2012 sebesar 19,40 persen per tahun.

• Rata-rata Pertumbuhan Pajak Daerah selama 2009-2012 sebesar 25,62 persen per tahun.

• Tantangan: Meningkatkan PAD melalui optimalisasi penerimaan pajak daerah tanpa menciptakan ekonomi biaya tinggi. 15

Page 16: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

Tahun PAD Pendapatan

Transfer Lain-Lain

Pendapatan Pendapatan

Daerah

Kontribusi PAD terhadap

Pendapatan

Daerah (%)

2009 T 1.173.768,28 1.505.609,79 9.419,25 2.688.797,32 43,65

R 1.054.332,69 1.333.161,33 10.191,71 2.397.685,72 43,97

2010 T 1.363.164,45 1.773.543,42 11.141,95 3.147.849,81 43,30

R 1.369.935,86 1.805.252,14 12.090,23 3.187.278,22 42,98

2011 T 1.687.295,62 1.995.073,49 74.022,60

3.756.391,70 44,92

R 1.849.642,59 1.998.680,31 83.885,88 3.932.208,77 47,04

2012 T 1.899.649,70 2.205.077,54 834.420,72

4.939.147,95 38,46

R 1.907.709,08 2.240.011,91 881.021,11

5.028.742,10 37,94

PERKEMBANGAN REALISASI PENDAPATAN DAERAH PROVINSI SUMATERA SELATAN TAHUN 2008-2012 (RP. Juta)

Sumber : Dinas Pendapatan Daerah Prov. Sumsel 2013

16

Page 17: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

STRUKTUR PENDAPATAN ASLI DAERAHPROVINSI SUMATERA SELATAN TAHUN 2009-2012

Tahun

Pajak Daerah Retribusi Daerah Hasil Pengelolaan Kekayaan Daerah

Lain-lain PAD yang sah

Total

Nilai (Rp. Juta)

(%) Nilai

(Rp. Juta) (%)

Nilai (Rp. Juta)

(%) Nilai

(Rp. Juta) (%)

Nilai (Rp. Juta)

(%)

2009 895.326,99 84,92 14.770,37 1,40 56.809,95 5,39 87.425,39 8,29 1.054.332,69 100,0

2010 1.226.712,55 89,55 17.747,28 1,30 62.606,13 4,57 62.869,90 4,59 1.369.935,86 100,0

2011 1.671.518,57 90,37 11.530,97 0,62 78.674,37 4,25 87.918,67 4,75 1.849.642,59 100,0

2012 1.731.326,70 90,75 15.958,74 0,84 87.969,00 4,61 72.454,64 3,80 1.907.709,08 100,0

Rata-rata

1.381.221,20 88,90 15.001,84 1,04 71.514,86 4,71 77.667,15 5,36 1.545.405,05 100,0

Sumber : Dinas Pendapatan Daerah Prov. Sumsel 2013

17

Page 18: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

REALISASI PENDAPATAN TRANSFERPROVINSI SUMATERA SELATAN TAHUN 2009-2012 (Rp. JUTA)

URAIAN 2009 2010 2011 2012 Rata-rata Pertumbuhan

Per Tahun

Pendapatan Transfer 1.333.161,33 1.805.252,14 1.998.680,31 2.240.011,91 1.844.276,42 10,13

1. Transfer Pemerintah Pusat (Dana Perimbangan)

1.333.161,33 1.805.252,14 1.960.258,13 2.194.610,48 1.823.320,52 9,76

(1) Bagi Hasil Pajak 825.805,44 1.293.168,56 1.313.444,83 1.478.457,22 1.227.719,01 13,44

(2) Bagi Hasil Bukan Pajak 502.680,05 862.163,72 933.824,10 1.049.172,54 836.960,10 17,99

(3) Dana Alokasi Umum 507.355,88 512.083,58 646.813,30 716.153,26 595.601,51 5,28

(4) Dana Alokasi Khusus - 17.807,10 32.287,00 45.401,43 23.873,88 24,84

2. Transfer Pemerintah Lainnya - 17.503,49 38.422,17 - 13.981,42

(1) Dana Otonomi Khusus - - 13.500,00 - 3.375,00

(2) Dana Penyesuaian - 17.503,49 24.922,17 - 10.606,42

Sumber : Dinas Pendapatan Daerah Prov. Sumsel 2013

18

Page 19: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

ANALISA REALISASI BELANJA DAERAH

SUMATERA SELATAN 2009-2012

• Struktur belanja daerah: (1) Belanja Operasi = 59,73 persen, (2) Belanja Modal = 27,60 persen, (3) Transfer ke Kabupaten/Kota = 12,64 persen, dan (3) Belanja Tidak Terduga = 0,02 persen.

• Rata-rata Pertumbuhan Belanja Daerah selama 2009-2012 sebesar 32,23 persen per tahun.

• Rata-rata Pertumbuhan Belanja Operasi selama 2009-2012 sebesar 43,53 persen per tahun.

• Rata-rata Pertumbuhan Belanja Modal selama 2009-2012 sebesar -4,63 persen per tahun.

• Rata-rata Pertumbuhan Transfer ke Kabupaten/Kota selama 2009-2012 sebesar 12,94 persen per tahun.

• Tantangan: Meningkatkan Belanja Modal untuk mempercepat pembangunan infrasruktur. 19

Page 20: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

REALISASI BELANJA DAERAH PROVINSI SUMATERA SELATAN MENURUT URUSAN TAHUN 2009-2012 (Rp. JUTA)

Sumber : BPKAD Prov. Sumsel, 2013

Uraian 2009 2010 2011 2012 Rata-rata

Share

Belanja Daerah 2.341.327,09 3.107.701,11 3.808.837,92 5.386.053,39 100,00 1. Belanja Tidak Langsung/

Operasi 1.323.028,77 1.596.059,30 2.295.634,25 3.813.397,52 59,73

(1) Belanja Pegawai 731.213,81 916.679,62 704.427,90 706.256,18 23,08

(2) Belanja Barang dan Jasa 348.977,88 430.723,11 552.338,40 904.060,24 15,01

(3) Belanja Subsidi - - 1.217,16 2.606,95 0,02

(4) Belanja Hibah 51.422,98 81.473,38 523.331,10 1.622.115,98 12,17

(5) Belanja Bantuan Sosial 48.972,75 49.205,52 54.795,95 817,00 1,28 (6) Belanja Bantuan Keuangan 142.441,36 117.977,68 459.523,74 577.541,17 8,17

2. Belanja Modal/Langsung 640.664,24 1.032.890,02 1.139.120,16 1.070.815,22 27,60

(1) Tanah 45.594,84 37.334,48 76.248,45 - 1,29

(2) Peralatan dan Mesin 104.405,04 135.921,07 153.712,78 - 3,22

(3) Gedung dan Bangunan 111.678,27 182.423,04 292.571,33 - 4,58

(4) Jalan, Irigasi dan Jaringan 363.921,21 655.814,96 615.704,08 - 13,20

(5) Aset Tetap lainnya - 102,31 - - 0,00

(6) Aset lainnya 15.064,89 21.294,16 883,52 - 0,34

3. Belanja Tidak Terduga 566,04 586,73 688,50 1.840,66 0,02 4. Transfer Bagi Hasil ke

Kabupaten/Kota 377.068,04 478.165,06 373.395,02 500.000,00 12,64

(1) Bagi Hasil Pajak 377.068,04 478.165,06 373.395,02 500.000,00 12,64

(2) Bagi Hasil Retribusi - - - - - (3) Bagi Hasil Pendapatan Lainnya - - - - -

Surplus/Defisit 56.358,63 79.577,11 123.370,85 -357.311,29

20

Page 21: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

PENGHITUNGAN KERANGKA PENDANAAN

21

1. Target pertumbuhan ekonomi akan meningkat dari 6,00 persen pada tahun

2014 menjadi 6,50 persen pada tahun 2016 dan 7,00 persen apda tahun 2017;

2. Nilai ICOR (incremental capital to output ratio atau rasio penambahan modal

terhadap produksi) dari 3,50 persen pada tahun 2014 menjadi 3,25 pada tahun

2016 dan 3,00 pada tahun 2018;

3. Tingkat depresiasi diperkirakan 5,00 persen per tahun;

4. Tingkat tabungan per tahun merupakan hasil perkalian dari pertumbuhan

ekonomi ditambah depresiasi dan nilai ICOR;

5. Tingkat inflasi diperkirakan sebesar 4 persen per tahun;

6. Kapasitas fiskal Provinsi Sumatera Selatan dihitung berdasarkan jumlah

belanja modal Pemerintah Provinsi Sumatera Selatan ditambah belanja modal

Pemerintah Kabupaten/Kota dengan memperhitungkan kenaikan belanja modal

sebesar 10 persen per tahun;

7. Investasi Pemerintah Pusat dihitung dari nilai investasi tahun 2013 dengan

memperhitungkan pertumbuhan 10 persen per tahun;

Page 22: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

ANALISIS ISU STRATEGIS DAERAH

22

IV

Page 23: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

• Terjadi perlambatan pengurangan angka kemiskinan.

• Angka kemiskinan yang relatif tinggi di Ogan Komering Ilir, Lahat, Musi Rawas, Musi Banyuasin dan Kota Lubuk Linggau.

• Tingginya kemiskinan menyebabkan tingginya angka kriminalitas.

• Tantangan: Akselerasi pengurangan kemiskinan dengan meningkatkan efektivitas program dan kegiatan.

23

Sumber : BPS 2013

11.19

14.5313.21

17.4517.6718.29

11.2710.49

8.98

12.7913.3613.59

11.71

9.00

13.88

0.00

2.00

4.00

6.00

8.00

10.00

12.00

14.00

16.00

18.00

20.00

Persentase Penduduk Miskin Kabupaten/Kota

Kab/Kota

Sumsel

Nasional

13,4

11,617.42

16.66 16.6917.75

16.5815.42

14.15 13.3312.49 12.3611.96 11.66 11.3711.47

21.5420.9221.01 20.99

19.1517.73

16.2815.47

14.2413.95 13.78 13.48 14.2414.06

0

5

10

15

20

25

2003 2004 2005 2006 2007 2008 2009 2010 Maret2011

Sept2011

Maret2012

Sept2012

Maret2013

Sept2013

Persentase Penduduk Miskin

Nasional Sumsel

1. KEMISKINAN

Sumsel

Nasional

Page 24: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

Provinsi/Kab/KotaAGUSTUS 2012

Perkotaan Pedesaan Jumlah

Sumatera Selatan 115,124 98,317 213,441

Ogan Komering Ulu 4,339 3,623 7,962

Ogan Komering Ilir 4,308 38,942 43,250

Muara Enim 6,692 10,175 16,867

Lahat 3,444 5,343 8,787

Musi Rawas 454 4,980 5,434

Musi Banyu Asin 1,391 7,888 9,279

Banyu Asin 9,830 8,413 18,243

Oku Selatan 1,016 4,136 5,152

Oku Timur 1,787 6,665 8,452

Ogan Ilir 2,912 3,593 6,505

Empat Lawang 931 2,026 2,957

Kota Palembang 64,313 534 64,847

Kota Prabumulih 5,892 865 6,757

Kota Pagar Alam 2,390 178 2,568

Kota Lubuk Linggau 5,425 956 6,381

• Terjadi perlambatan pengurangan angka pengangguran.

• Angka pengangguran yang relatif tinggi di Ogan Komering Ilir, Muara Enim, Banyu Asin dan Kota Palembang.

• Tingginya pengangguran menyebabkan tingginya angka kriminalitas.

• Tantangan: Akselerasi kegiatan baru yang menyerap tenaga kerja.

24

9.088.37

8.56

12.8212.10

9.33

10.40

9.34

8.45 8.08

8.38

7.61

6.556.65 6.075.77 5.595.70 5.49

5.00

0.00

2.00

4.00

6.00

8.00

10.00

12.00

14.00

20032004 Feb05

Nov05

Feb06

Agt06

Feb07

Agt07

Feb08

Agt08

Feb09

Agt09

Feb10

Agt10

Feb11

Agt11

Feb12

Agt12

Feb13

Agt13

Tingkat Pengangguran Terbuka

Sumsel Nasional

Nasional

Sumsel

2. PENGANGGURAN

Page 25: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

3. PENDIDIKAN

• Kesempatan memperoleh pendidikan masih terbatas

Tantangan :

1. Memperluas kesempatan memperoleh pendidikan yang mencakuppemerataan dan efisiensi internal pendidikan dasar;

2. Meningkatkan akses terhadap pendidikan menengah yang berkualitas;

3. Meningkatkan partisipasi pendidikan tinggi ;

4. Meningkatkan keberaksaraan;

5. Meningkatkan pemerataan akses pendidikan.

• Terbatasnya ketersediaan sarana dan prasarana pendidikan yang berkualitas

Tantangan :

1. Percepatan penuntasan rehabilitasi gedung sekolah yang rusak;

2. Peningkatan ketersediaan buku mata pelajaran;

3. Peningkatan ketersediaan dan kualitas laboratorium dan perpusatakaan;

4. Peningkatan pemanfaatan teknologi informasi dan komunikasi (TIK);

5. Peningkatan akses dan kualitas layanan perpusatakaan.

25

Page 26: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

4. KESEHATAN

1. Status kesehatan ibu dan anak masih rendah

2. Status gizi masyarakat masih rendah

3. Angka kesakitan dan kematian akibat penyakit masih tinggi

4. Ketersediaan tenaga kesehatan masih terbatas

5. Akses masyarakat terhadap fasilitas kesehatan yang berkualitas masih rendah

6. Belum optimalnya penyelenggaraan program dalam rangka meningkatkan

derajat kesehatan masyarakat melalui pembiayaan Jamkesmas dan Jamkesda

7. Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS) dirumah tangga masih belum optimal

pelaksanaannya.

8. Sarana pelayanan kesehatan di Sumatera Selatan jika dibandingkan dengan

jumlah penduduk masih belum proporsional

9. Masih dominannya pelayanan kuratif yang mengandalkan industri obat

10.Belum optimalnya pengembangan kearifan lokal melalui pengembangan obat-

obat herbal atau jamu tradisional.

26

Page 27: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

5. KEADILAN GENDER DAN PERLINDUNGAN ANAK

1. Masih lemahnya fungsi pengarusutamaan perspektif gender dan

perlindungan anak dalam sistem birokrasi dan semua pranatanya.

2. Masih tingginya angka kekerasan terhadap anak dan perempuan

3. Peran dan posisi perempuan di bidang politik dan jabatan publik dalam

rangka menuju kuota 30% perempuan di legislatif masih rendah.

4. Masih lemahnya sistem perlindungan anak utamanya terhadap anak yang

rentan (kekerasan, eksploitasi, penelantaran dan perlakuan salah

terhadap anak)

27

Page 28: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

ANALISA LINGKUNGAN STRATEGISIN

TER

NA

LEK

STER

NA

L

KEKUATAN KELEMAHAN

PELUANG ANCAMAN

• Sumsel merupakan daerah yang memiliki potensisumberdaya alam yang besar

• Sumsel memiliki wilayah potensial bagi perolehandevisa

• Sumsel memiliki kawasan pesisir yang menyimpanpotensi bagi pengembangan ekonomi wilayah

• Sumsel memiliki potensi wisata alam, wisatasungai, wisata budaya, wisata religi, wisata olahraga dan wisata kuliner

• Sumsel memilki akses transportasi darat, laut, sungai dan udara yang terjangkau untukmemperkuat keterkaitan antarwilayah di ProvinsiSumsel dan daerah lainnya.

• Belum meratanya infrastruktur dasar baik prasaranadan sarana perhubungan, pendidikan, kesehatan, ekonomi, jaringan telekomunikasi dan informasi

• Terbatasnya akses masyarakat terhadap layananpendidikan dan kesehatan

• Belum optimalnya pelayanan pemerintahan

• Belum optimalnya pelaksanaan program dankegiatan pembangunan di daerah perdesaan

• Belum optimalnya kinerja BUMD dan UMKMK dalampengembangan ekonomi daerah

• Meningkatnya jenis dan bobot permasalahan social di Provinsi Sumatera Selatan.

• Globalisasi yang ditandai meningkatnyaperpindahan barang dan jasa, modal, daninformasi lintas daerah dan lintas Negara secarabebas, serta interaksi pasar local, pasar daerah,pasar dalam negeri dan pasar internasionalsecara lebih terbuka memberi peluang bagimasa depan Provinsi Sumatera Selatan.

• Demokratisasi yang ditandai oleh perubahantatanan kehidupan social, ekonomi dan politikdengan mengutamakan aspirasi dan partisipasirakyat telah memberikan peluang bagi ProvinsiSumatera Selatan untuk mewujudkankesejahteraan secara berkelanjutan.

• Globalisasi membawa dampak yang dapat menjadiancaman bagi Provinsi Sumatera Selatan

• Demokratisasi kemungkinan membawa perubahanyang tidak diharapkan bagi kelangsunganpembangunan Provinsi Sumatera Selatan

• Desentralisasi dan otonomi daerah membawadampak yang dapat menganggu kelancaranpembangunan Provinsi Sumatera Selatan

28

Page 29: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

Isu Pertumbuhan Ekonomi- Pengelolaan Pertanian dan Perkebunan, serta

Kelautan dan Perikanan

- Investasi

- Optimalisasi Potensi Wilayah

Isu Lingkungan dan Bencana- Kesadaran pemangku kepentingan terhadap

kelestarian lingkungan

- Optimalisasi Daerah Aliran Sungai

Isu Keadilan Bersama

- akses dan mutu layanan pendidikan

- akses dan mutu layanan kesehatan

- layanan di bidang hukum dan pemerintahan

- Pemenuhan hak dasar rakyat

- Penguasaan, pengembangan dan pemanfaatanIPTEK

Isu Ketimpangan Wilayah- Keterkaitan spasial dan fungsional antara pusat

pergerakan ekonomi dan pusat pertumbuhanwilayah

- Sarana dan prasarana kelistrikan

- Koordinasi antarSKPD dalam mendukungpercepatan pembangunan daerah

- Aksesibilitas kota-kota pada kawasan perbatasan

- Sistem dan kapasitas moda transportasi

Isu Strategis Daerah

29

Page 30: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

VISI, MISI, TUJUAN DAN SASARANPEMBANGUNAN

30

V

Page 31: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

SUMATERA SELATAN SEJAHTERA, LEBIH MAJU DAN BERDAYA SAING

INTERNASIONAL

VISI RPJMD

PROVINSI SUMATERA SELATAN

2013-2018

31

Page 32: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

3

4

1

MISI

2Memantapkan stabilitas daerah(Stabilitas)

Meningkatkan pemerataan yang berkeadilan(Ekuitabilitas)

Meningkatkan pengelolaan lingkungan yang lestari dan penanggulangan bencana(Sustainabilitas)

Meningkatkan pertumbuhan ekonomi

(Produktivitas)

32

Page 33: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

TUJUAN DAN SASARAN PEMBANGUNAN MAKRO

No Tujuan Indikator Kondisi

Awal Sasaran

2012 2013 2014 2015 2016 2017 2018

1 Meningkatkan mutu sumber daya manusia

Nilai IPM 74,00 73,99 74,29 74,60 74,90 75,20 75,51

2 Mengurangi kesenjangan pendapatan

Indeks Gini 0,40 0,39 0,38 037 0,36 0,35 0,34

3 Meningkatkan pertumbuhan ekonomi

Angka Pertumbuhan Ekonomi (%)

6,01 6,00 6,00 6,00 6,25 6,50 7,00

4 Mengendalikan harga

Angka Inflasi (%) 4,00 4,00 4,00 4,00 4,00 4,00 4,00

5 Mengurangi pengangguran

Angka pengangguran terbuka (%)

5,70 5,49 4,86 4,27 3,63 2,92 2,06

6 Mengurangi kemiskinan

Angka kemiskinan (%)

11,66 13,66 13,37 13,24 12,75 12,27 11,78

7

Mengurangi laju penurunan kualitas lingkungan

Indeks Kualitas Lingkungan Hidup 55,59 61,41 58,86 56,55 53,77 51,23 48,90

33

Page 34: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

1. MENINGKATKAN PERTUMBUHAN EKONOMI

(PRODUKTIVITAS)

34

Tujuan

1. Mengembangkan pertanian yang unggul dan berdaya saing (5 sasaran)

2. Mengembangkan industri hilir (hilirisasi) pengolahan hasil pertanian

(5 sasaran)

3. Mengembangkan pariwisata (5 sasaran)

4. Mengembangkan pengelolaan pertambangan yang partisipatif dan

berkelanjutan (3 sasaran)

5. Mengembangkan perusahaan daerah (2 sasaran)

6. Mengembangkan pusat-pusat pertumbuhan ekonomi (4 sasaran)

7. Mengembangkan kerjasama ekonomi dan keterkaitan antarwilayah

(2 sasaran)

8. Meningkatkan jangkauan dan mutu infrastruktur wilayah (5 sasaran)

9. Mengembangkan dan mendayagunakan kemampuan ilmu pengetahuan,

teknologi dan inovasi (IPTEKIN) secara bersistem (4 sasaran)

Page 35: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

2. MENINGKATKAN STABILITAS DAERAH

(STABILITAS)

35

Tujuan

10. Meningkatkan stabilitas ekonomi daerah (2 sasaran)

11. Meningkatkan stabilitas sosial daerah (6 sasaran)

12. Meningkatkan stabilitas politik dan ketertiban daerah

(3 sasaran)

Page 36: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

3. MENINGKATKAN PEMERATAAN YANG BERKEADILAN

(EKUITABILITAS)

36

Tujuan

13. Meningkatkan derajat kesehatan masyarakat (6 sasaran)

14. Meningkatkan derajat pendidikan masyarakat (5 sasaran)

15. Mengembangkan Keluarga Berencana dan Sejahtera (2 sasaran)

16. Meningkatkan peran pemuda dalam pembangunan (3 sasaran)

17. Mengembangkan industri layanan olahraga (1 sasaran)

18. Meningkatkan perlindungan anak dan peran perempuan dalam

pembangunan (3 sasaran)

19. Meningkatkan mutu dan produktivitas tenaga kerja (3 sasaran)

20. Meningkatkan pemerataan pembangunan antarwilayah Kabupaten/Kota

(2 sasaran)

21. Meningkatkan pemberdayaan masyarakat (1 sasaran)

22. Meningkatkan kapasitas masyarakat (3 sasaran)

23. Meningkatkan produktivitas, nilai tambah dan pendapatan UMKMK

(2 sasaran)

Page 37: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

4. MENINGKATKAN PENGELOLAAN LINGKUNGAN YANG

LESTARI DAN PENGELOLAAN BENCANA

(SUSTAINABILITAS)

37

Tujuan

24. Meningkatkan penyelenggeraan penataan ruang (4 sasaran)

25. Mewujudkan perencanaan dan pengelolaan kawasan hutan (1 sasaran)

26. Mewujudkan pemantapan pengelolaan kawasan hutan (2 sasaran)

27. Mengendalikan laju penurunan kualitas lingkungan hidup (1 sasaran)

28. Mengendalikan laju peningkatan emisi Gas Rumah Kaca (1 sasaran)

29. Meningkatkan kapasitas kelembagaan dan partisipasi masyarakat

dalam pengelolaan lingkungan hidup (3 sasaran)

30. Meningkatkan pengelolaan mitigasi dan adaptasi bencana (4 sasaran)

Page 38: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

STRATEGI DAN ARAHKEBIJAKAN

38

VI

Page 39: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

Sumatera Selatan Unggul dan Terdepan Tahun 2025

Perwujudan Sumsel sbg lumbung energi dan lumbung pangan serta peningkatan kesra

Peningkatan dan pengembangan kualitas pelayanan dasar, daya saing ekonomi rakyat, tatakelola pemerintahan, dan pengelolaan sumberdaya

Pembangunan menyeluruh di semua bidang, peningkatan daya saing berbasis keunggulan SDM, infrastruktur wilayah, iptek, dan suasana wilayah yang kondusif

Pemantapan Sumsel yang mandiri, maju, sejahtera, lestari, unggul, dan terdepan berbasis keunggulan kompetitif

RPJMD 2003-2008

RPJMD 2018-2023

RPJMD 2013-2018

RPJMD 2008-2013

39

ARAHAN RPJPD SUMATERA SELATAN2005-2025

Page 40: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

ARAHAN RPJPD SUMSEL 2005-2025: RPJMD TAHAP KETIGA

1. Menguatkan pertumbuhan ekonomi dan menegaskan arah pembangunan ekonomi: Pertumbuhan ekonomi > 6,5 persen/tahun Penguatan struktur ekonomi yg didukung

peningkatan nilai tambah industri dan jasa Pengembangan sektor-sektor baru potensial Peningkatan surplus perdagangan dan

investasi Penurunan pengangguran terbuka <10% Penurunan kemiskinan dan kesenjangan melalui

pemberdayaan UMKM Penguatan kualitas SDM

40

Page 41: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

ARAHAN RPJPD SUMSEL 2005-2025 : RPJMD TAHAP KETIGA

2. Menguatkan kemandirian dan kesejahteraan masyarakat: Peningkatan kualitas pelayanan pendidikan

Penguasaan iptek

Peningkatan derajat kesehatan masyarakat

Perbaikan kualitas permukiman dan perumahan

Pengarusutamaan gender, perlindungan anak dan pekerja anak, dan kelompok marjinal lainnya, serta peningkatan kualitas kehidupan beragama, seni dan budaya lokal.

41

Page 42: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

ARAHAN RPJPD SUMSEL 2005-2025 : RPJMD TAHAP KETIGA

3. Pemanfaatan sumber daya yang berkelanjutan:• Pemanfaatan sumber daya energi yang berwawasan

lingkungan• Penataan ruang yang adil dan seimbang• Penguatan sistem transportasi wilayah• Revitalisasi pertanian dan agribisnis

4. Pembangunan pemerintahan yang adil, jujur, bersih, dan bertanggungjawab• Penguatan kapasitas kelembagaan pemerintah daerah• Peningkatan kualitas pelayanan umum• Penguatan kapasitas keuangan daerah• Penguatan peran serta masyarakat• Keterbukaan informasi• Pembangunan politik lokal• Peningkatan penegakan hukum• Peningkatan perlindungan masyarakat dan

penanggulangan bencana• Peningkatan keamanan dan ketertiban 42

Page 43: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

Prioritas 1. Tata Kelola Pemerintah Yang Baik dan Kamtibmas

Sumsel PEDE (Profesional – Enterpreneurship – Discipline - Entity)

Reformasi Birokrasi

Peningkatan Pelayanan Prima

Peningkatan Kapasitas Aparatur Pemerintah

Sumsel “Ekonomi Kuat”

Optimalisasi Penerimaan

Efisiensi Belanja

Peningkatan Jejaring Ekonomi

Sumsel AMAN

43

Didukung dengan pola integratif melalui FKPD, Bakorinda

Pre Emtif (Pembinaan)

Preventif (Pencegahan)

Korektif (Penindakan)

( Pelayanan Prima )

Page 44: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

Prioritas 2. PENDIDIKAN, KESEHATAN & SOSIAL BUDAYA

Berobat Gratis

Peningkatan Layanan Kesehatan yang terjangkau dan bermutu,

pembangunan RS Pratama di setiap Kabupaten/Kota

Pengembangan Seni dan Budaya,

Pariwisata, Pemuda dan Olah Raga

44

( Kualitas SDM )

Sekolah Gratis

Revitalisasi Sekolah

44

Page 45: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

PERSALINAN GRATIS, PEMBERIAN NUTRISI, MAKANAN BERGIZI,

IMUNISASI GRATIS, BEROBAT GRATIS

BEROBAT GRATIS, BANTUAN SOSIAL UNTUK

LANSIA

SEKOLAH GRATIS,

BEROBAT GRATIS,

PENDAMPINGAN SOSIAL TERHADAP ANAK

BERMASALAH DENGAN HUKUM (ABDH)

BEROBAT GRATIS, BEASISWA

PENDIDIKAN TINGGI, PELATIHAN

WIRA USAHA, PELATIHAN

KETERAMPILAN, PENCEGAHAN NARKOBA

BEROBAT GRATIS, JAMINAN KETENAGA KERJAAN, KEBIJAKAN UPAH MINIMUM PROVINSI,

PENYEDIAAN LAPANGAN KERJA LAYAK, BANTUAN MODAL USAHA, BANTUAN HUKUM GRATIS,

SERTIFIKASI LAHAN GRATIS, BANTUAN RUMAH MURAH

HAMIL, ANAK

USIA DINI

ANAK USIA SEKOLAH

USIA REMAJA

USIA PEKERJA DEWASA

LANJUT USIA

(LANSIA)

Prioritas 3. PENANGGULANGAN KEMISKINAN

45

(Pembangunan Perdesaan )

Page 46: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

P4. PEMBANGUNAN PERTANIAN

• Optimalisasi lahan tidur / terlantar, daerahpasang surut dan non pasang surut

• Pengelolaan alih fungsi lahan

• Pengembangan infrastruktur Pertanian

• Pengelolaan resiko gagal panen

• Pemanfaatan teknologi pertanian

• Peningkatkan produktivitas pertanian

• Pengembangan integrasi sapi sawit

46

( Hilirisasi )

Page 47: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

Prioritas 5. INFRASTRUKTUR DAN ENERGI

Peningkatan kapasitas energi listrik, diversifikasi energi

Pengembangan Transportasi Darat (Jalan danJembatan, Trans Sumatera Railway, Trans Sumatera

Highway, Angkutan Massal)

Jalur Kereta Api Tanjung Enim – Tanjung Api-Api

Pembangunan infrastruktur dasar (permukiman, air bersih, sanitasi, jalan lingkungan, pengelolaan sampah)

47

Pengembangan Transportasi Udara

Pengembangan Sumber Daya Air (Irigasi, InfrastrukturPengendalian Banjir, Transportasi Air)

( Infrastruktur Strategis )

Page 48: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

Prioritas 6. INVESTASI DAN PENGEMBANGAN USAHA

48

• Pembangunan KEK TAA dan Kawasan Industri Terpadu Pendopo

• Pembentukan Kawasan Perhatian Investasi (KPI ; Muara Enim, Banyuasin, Palembang, OKI) sebagai klaster industri karet, kelapa sawit dan kopi

• Peningkatan hilirisasi produk pertanian dan pertambangan

• Optimalisasi Pengelolaan Kawasan Jakabaring Sport City untuk menunjangindustri olahraga

• Meningkatkan UMKM dan IKM, khususnya industri rumah tangga dankegiatan produktif perempuan melalui bantuan permodalan, pemasaran dan

kemitraan

( Kawasan Ekonomi Khusus Tanjung Api-Api)

48

Page 49: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

Prioritas 7. PENGELOLAAN LINGKUNGAN DAN PENGENDALIAN BENCANA

REBOISASI DAN KONSERVASI

HUTAN DI HULU

OPTIMALISASI WADUK, SITU DAERAH HULU

UNTUK MENAMPUNG ALIRAN BANJIR DI HULU

PENGELOLAAN DAN KONSERVASI LAHAN

PERTANIAN DAN PERKEBUNAN DI HULU

KONSERVASI ALUR SUNGAI, DANAU DAN

EMBUNG DI HULU

PENINGKATAN KEMAMPUAN

PENANGGULANGAN BENCANA

PENURUNAN EMISI GAS RUMAH KACA DI 6 SUMBER EMISI

(HUTAN, PERTANIAN, ENERGI, TRANSPORTASI,

INDUSTRI, SAMPAH DAN LIMBAH CAIR)

49

( Adaptasi Mitigasi)

Page 50: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

P8. PENGEMBANGAN WILAYAH

• Mendorong pengembangan 21 kawasan strategis provinsi antara lain : Palembang Metropolitan, Pesisir Pantai Timur, Kawasan Terpadu Danau

Ranau, Kawasan Agropolitan dan pusat-pusat pertumbuhan.

• Meningkatkan keterkaitan dan kerjasama antar wilayah.

• Percepatan pembangunan daerah tertinggal, penyelesaian batas wilayah,pemekaran wilayah, dan penyelesaian konflik lahan.

• Perwujudan “One Map Sumsel” melalui pengembangan Jaringan Data Spasial Provinsi Sumatera Selatan

50

( Pengelolaan Kawasan )

Page 51: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

STRATEGI DAN ARAH KEBIJAKAN PENGEMBANGAN WILAYAH

KABUPATEN/KOTARPJMD SUMATERA SELATAN

2013-2018

51

Page 52: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

No Kawasan Strategis Kriteria Prioritas

1 Kawasan PerkotaanMetropolitan Palembang

Kawasan yang memiliki nilai strategis ekonomiyang berpengaruh terhadap pertumbuhanekonomi provinsi dalam aspek : 1) Potensi ekonomi cepat tumbuh; 2) Dukungan jaringan prasarana dan fasilitas

penunjang kegiatan ekonomi.

Pengembangan kawasan perdagangan dan jasa, melalui revitalisasikawasan, penataan lingkungan sekitar, peningkatan aksesibilitas dan fungsi kawasan metropolitan

Pengembangan pembangunan vertikal Berpotensi sebagai kawasan ekonomi untuk persaingan di tingkat

regional Perlu sinergitas infrastruktur Perlu sinergitas pembangunan antar daerah

2 Kawasan Perkotaan LubukLinggau

Kawasan yang memiliki nilai strategis ekonomiyang berpengaruh terhadap pertumbuhanekonomi provinsi dalam aspek : 1) Sektor unggulan perdagangan, jasa,

industri yang dapat menggerakkanpertumbuhan ekonomi;

2) Dukungan jaringan prasarana dan fasilitaspenunjang kegiatan ekonomi.

Pengembangan kawasan perdagangan dan jasa, melalui revitalisasikawasan, penataan lingkungan sekitar, peningkatan aksesibilitasmenuju kawasan dalam mendukung peningkatan fungsi kawasansebagai kawasan perkotaan

Berpotensi sebagai kawasan ekonomi untuk persaingan di tingkatregional

Perlu sinergitas infrastruktur Menyelaraskan struktur dan pola ruang, serta arah pengembangan

wilayah dengan kawasan tetangga

3 Kawasan Muara Enim dan sekitarnya

Kawasan yang memiliki nilai strategis ekonomiyang berpengaruh terhadap pertumbuhanekonomi provinsi dalam aspek: 1) Sektor unggulan pertanian,

pertambangan, dan perkebunan yang dapat menggerakkan pertumbuhanekonomi;

2) Dukungan jaringan prasarana dan fasilitaspenunjang kegiatan ekonomi;

3) Mempertahankan tingkat produksi pangandalam rangka mewujudkan ketahananpangan; dan

4) Mempertahankan tingkat produksi sumberenergi dalam rangka mewujudkanketahanan energi.

Perlu sinergitas pembangunan antarsektor. Perlu sinergitas infrastruktur. Pengembangan Kawasan Agribisnis.

4 Kawasan Perkotaan PagarAlam

Kawasan budidaya yang memiliki nilaistrategis sosial budaya di wilayah provinsi. Kawasan ini memiliki : 1) Situs bersejarah dunia;2) Aset yang harus dilindungi dan dilestarikan; 3) Tempat perlindungan peninggalan budaya.

Pengembangan kawasan perdagangan dan jasa, melalui revitalisasikawasan, penataan lingkungan sekitar, peningkatan aksesibilitasmenuju kawasan dalam mendukung peningkatan fungsi kawasansebagai kawasan perkotaan.

Perlu sinergitas infrastruktur. Menyelaraskan struktur dan pola ruang, serta arah pengembangan

wilayah agar terintegrasi dan saling mendukung dengan kawasantetangga.

Pengembangan kawasan wisata budaya dan alam. Pelestarian cagar budaya.

STRATEGI DAN ARAH KEBIJAKAN PENATAAN RUANG WILAYAH PENGEMBANGAN KAWASAN STRATEGIS DI SUMATERA SELATAN

52

Page 53: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

No Kawasan Strategis Kriteria Prioritas5 Kawasan Tanjung Api-

ApiKawasan yang memiliki nilai strategisekonomi yang berpengaruh terhadappertumbuhan ekonomi provinsi dalamaspek : 1) Potensi ekonomi cepat tumbuh; 2) Dukungan jaringan prasarana dan

fasilitas penunjang kegiatanekonomi.

Meningkatkan aksesibilitas dan sarana penunjangpelabuhan dan kawasan industri

Perlu dikendalikan agar tidak merambah kawasan hutan Mengembangkan pelabuhan internasional Mengintegrasikan dengan pengembangan wilayah

disekitarnya Kerjasama dengan pihak swasta

6 Kawasan KoridorPalembang -Prabumulih

Kawasan yang memiliki nilai strategisekonomi yang berpengaruh terhadappertumbuhan ekonomi provinsi dalamaspek : 1) Potensi ekonomi cepat tumbuh; 2) Dukungan jaringan prasarana dan

fasilitas penunjang kegiatanekonomi.

Berpotensi sebagai kawasan ekonomi untuk persaingan di tingkat regional

Perlu sinergitas infrastruktur Perlu sinergitas pembangunan antar daerah Perlu dikendalikan agar tidak merambah kawasan

pertanian

7 Kawasan Koridor Lahat - Muara Enim

Kawasan yang memiliki nilai strategisekonomi yang berpengaruh terhadappertumbuhan ekonomi provinsi dalamaspek : 1) Potensi ekonomi cepat tumbuh; 2) Dukungan jaringan prasarana dan

fasilitas penunjang kegiatanekonomi.

Berpotensi sebagai kawasan ekonomi untuk persaingan di tingkat regional

Perlu sinergitas infrastruktur Perlu sinergitas pembangunan antar daerah Perlu dikendalikan agar tidak merambah kawasan

pertanian/hutan Perlu pelestarian cagar budaya yang berpotensi menjadi

daya tarik wisata. 8 Kawasan Koridor

Baturaja - MartapuraPusat berbagai kegiatan ekonomi yang medukungan jaringan prasarana dan fasilitas penunjang kegiatan ekonomi provinsi.

Berpotensi sebagai kawasan ekonomi untuk persaingan di tingkat regional

Perlu sinergitas infrastruktur Perlu sinergitas pembangunan antar daerah Perlu dikendalikan agar tidak merambah kawasan

pertanian/hutan9 Kawasan

Pengembangan Ekonomi Terpadu Danau Ranau

1) Kawasan kegiatan ekonomi yang dikembangkan bagi dukunganjaringan prasarana dan fasilitaspenunjang kegiatan ekonomi; dan

2) Kawasan yang memberikanperlindungan keseimbangan tataguna air yang setiap tahunberpeluang menimbulkankerugian.

Perlu sinergitas pembangunan antar daerah Perlu dikendalikan agar tidak merambah kawasan

pertanian/hutan Mengembangkan kawasan wisata terpadu dan agroindustri Mengoptimalkan pemanfaatan Danau Ranau untuk

kegiatan pariwisata & kegiatan khusus sesuai dayadukungnya.

STRATEGI DAN ARAH KEBIJAKAN PENATAAN RUANG WILAYAH PENGEMBANGAN KAWASAN STRATEGIS DI SUMATERA SELATAN

53

Page 54: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

No Kawasan Strategis Kriteria Prioritas

10 Kawasan Agropolitan MusiRawas

Kawasan yang memiliki nilai strategis ekonomiyang berpengaruh terhadap pertumbuhanekonomi provinsi dalam aspek : 1) Sektor unggulan pertanian, industri,

pertambangan, kehutanan, dan perikanan yang dapat menggerakkan pertumbuhan ekonomi;

2) Dukungan jaringan prasarana dan fasilitaspenunjang kegiatan ekonomi;

3) Mempertahankan tingkat produksi pangandalam rangka mewujudkan ketahanan pangandan lumbung pangan.

Merupakan daerah lumbung padi nasional Mempertahankan luasan lahan sawah/perkebunan Meningkatkan produktivitas lahan sawah/perkebunan Meningkatkan pendapatan petani dengan program

multiaktivitas agribisnis dan perbaikan irigasi Memperkecil resiko banjir dan kekeringan Mengembangkan kawasan agribisnis dari hulu hingga

hilir yang sesuai dengan potensi kawasan

11 Kawasan Agropolitan OKI Kawasan yang memiliki nilai strategis ekonomiyang berpengaruh terhadap pertumbuhanekonomi provinsi dalam aspek : 1) Sektor unggulan pertanian yang dapat

menggerakkan pertumbuhan ekonomi; 2) Dukungan jaringan prasarana dan fasilitas

penunjang kegiatan ekonomi; 3) Mempertahankan tingkat produksi pangan

dalam rangka mewujudkan ketahanan pangan.

Merupakan daerah lumbung padi nasional Mempertahankan luasan lahan sawah/perkebunan Meningkatkan produktivitas lahan sawah/perkebunan Meningkatkan pendapatan petani dengan program

multiaktivitas agribisnis dan perbaikan irigasi Memperkecil resiko banjir dan kekeringan Mengembangkan kawasan agribisnis dari hulu hingga

hilir yang sesuai dengan potensi kawasan

12 Kawasan PesisirOKI

Kawasan yang memiliki nilai strategis fungsi dandaya dukung lingkungan hidup yang : 1) Merupakan kawasan lindung yang ditetapkan

bagi perlindungan ekosistem, flora dan/ataufauna yang hampir punah atau diperkirakanakan punah yang harus dilindungi dan/ataudilestarikan;;

2) Memberikan perlindungan keseimbangan tataguna air yang setiap tahun berpeluangmenimbulkan kerugian.

Pengendalian pemanfaatan SDA yang melebihi dayadukung lingkungan

Rehabilitasi/revitalisasi kawasan hutan mangrove Pengembangan/ peningkatan kegiatan ekonomi

pesisir Peningkatan kualitas pemukiman nelayan Rehabilitasi dan revitalisasi fungsi konservasi kawasan

13 Kawasan Panas Bumi(Geothermal) Lumut BalaiRantau Dadap (SemendoDarat Laut, Darat Tengah, Darat Ulu KabupatenMuara Enim) dan UluDanau (Kec. SindangDanau, OKU Selatan)

Kawasan yang memiliki nilai strategispendayagunaan SDA dan/atau teknologi tinggi di wilayah provinsi yang : 1) Memiliki sumber daya alam geotermal strategis;2) Memiliki fungsi sebagai lokasi penggunaan

teknologi tinggi strategis.

Pemanfaatan SDA energi yang ramah lingkungan danberkelanjutan.

Sinergitas dengan pengembangan wilayah sekitar.

STRATEGI DAN ARAH KEBIJAKAN PENATAAN RUANG WILAYAH PENGEMBANGAN KAWASAN STRATEGIS DI SUMATERA SELATAN

54

Page 55: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

No Kawasan Strategis Kriteria Prioritas

14 Kawasan Tulung Selapan- Cengal Kabupaten OKI

Kawasan yang dapat mempercepat pertumbuhankawasan tertinggal di dalam wilayah provinsi.

Pengembangan jaringan infrastruktur Pengembangan ekonomi kawasan

15 Kawasan Palembang dansekitarnya (termasukSekayu dan Kayuagung)

Kawasan yang memiliki nilai strategis ekonomi yang berpengaruh terhadap pertumbuhan ekonomiprovinsi dalam aspek : 1) Potensi ekonomi cepat tumbuh; 2) Sektor unggulan pertanian, industri,

pertambangan, kehutanan, perikanan yang dapatmenggerakkan pertumbuhan ekonomi;

3) Dukungan jaringan prasarana dan fasilitaspenunjang kegiatan ekonomi;

4) Mempertahankan tingkat produksi pangan dalamrangka mewujudkan ketahanan pangan; atau

5) Mempertahankan tingkat produksi sumber energidalam rangka mewujudkan ketahanan energi;

6) Sebagai kawasan andalan nasional.

Berpotensi sebagai kawasan ekonomi untukpersaingan di tingkat regional

Perlu sinergitas infrastruktur Perlu sinergitas pembangunan antar daerah Perlu dikendalikan agar tidak merambah kawasan

pertanian/hutan Pengembangan kawasan agribisnis;

16 Kawasan Obyek Militer Baturaja (OMIBA)

Kawasan yang memiliki fungsi pertahanan keamanansebagai kawasan latihan militer.

Pengembangan/peningkatan kualitas kawasan.

17 Kawasan Agropolitan OKU Timur

Kawasan yang memiliki nilai strategis ekonomi yang berpengaruh terhadap pertumbuhan ekonomiprovinsi dalam aspek : 1) Sektor unggulan pertanian yang dapat

menggerakkan pertumbuhan ekonomi; 2) Dukungan jaringan prasarana dan fasilitas

penunjang kegiatan ekonomi;3) Mempertahankan tingkat produksi pangan dalam

rangka mewujudkan ketahanan pangan danlumbung pangan.

Merupakan daerah lumbung padi nasional Mempertahankan luasan lahan sawah/perkebunan Meningkatkan pendapatan petani dengan program

multiaktivitas agribisnis dan perbaikan irigas Memperkecil resiko banjir dan kekeringan Mengembangkan kawasan agribisnis dari hulu

hingga hilir yang sesuai dengan potensi kawasan

STRATEGI DAN ARAH KEBIJAKAN PENATAAN RUANG WILAYAH PENGEMBANGAN KAWASAN STRATEGIS DI SUMATERA SELATAN

55

Page 56: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

No Kawasan Strategis Kriteria Prioritas18 Kawasan Koridor Lubuk

Linggau - Muara BelitiPusat berbagai kegiatan ekonomi yang medukunganjaringan prasarana dan fasilitas penunjang kegiatanekonomi provinsi.

Berpotensi sebagai kawasan ekonomi untukpersaingan di tingkat regional

Perlu sinergitas infrastruktur dan antardaerah Perlu dikendalikan agar tidak merambah kawasan

pertanian/hutan19 Kawasan Taman

Nasional SembilangKawasan yang memiliki nilai strategis fungsi dandaya dukung lingkungan hidup yang : 1) Merupakan kawasan lindung yang ditetapkan bagi

perlindungan ekosistem, flora dan/atau fauna yang hampir punah atau diperkirakan akan punahyang harus dilindungi dan/atau dilestarikan;

2) Memberikan perlindungan keseimbangan tataguna air yang setiap tahun berpeluangmenimbulkan kerugian.

Pengendalian pemanfaatan SDA yang melebihi dayadukung lingkungan

Rehabilitasi/revitalisasi kawasan hutan mangrove Rehabilitasi dan revitalisasi fungsi konservasi

kawasan

20 Kawasan Hutan Rawa Gambut Merang Kepayang (Perlindungan Buaya Senyulong)

Kawasan yang memiliki nilai strategis fungsi dandaya dukung lingkungan hidup yang : 1) Merupakan kawasan lindung yang ditetapkan bagi

perlindungan ekosistem, flora dan/atau fauna yang hampir punah atau diperkirakan akan punahyang harus dilindungi dan/atau dilestarikan;

2) Memberikan perlindungan keseimbangan tataguna air yang setiap tahun berpeluangmenimbulkan kerugian.

Pengendalian pemanfaatan SDA yang melebihi dayadukung lingkungan

Rehabilitasi/revitalisasi kawasan hutan mangrove Rehabilitasi dan revitalisasi fungsi konservasi

kawasan

21 Kawasan perikanana. Ogan Ilirb. Ogan Komering Ilirc. Ogan Komering Ulud. OKU Timure. Banyuasinf. OKU Selatang. Musi Banyuasinh. Musi Rawas i. Kota Palembang

Kawasan yang memiliki nilai strategis ekonomi yang berpengaruh terhadap pertumbuhan ekonomiprovinsi dalam aspek : 1) Sektor unggulan perikanan dan industri yang

dapat menggerakkan pertumbuhan ekonomi; 2) Dukungan jaringan prasarana dan fasilitas

penunjang kegiatan ekonomi; 3) Mempertahankan tingkat produksi pangan dari

sektor perikanan dalam rangka mewujudkanketahanan pangan dan lumbung pangan.

Mempertahankan luasan lahan budidaya perikanan Meningkatkan produktivitas perikanan budidaya Meningkatkan pendapatan nelayan/pembudidaya

dengan program multiaktivitas minabisnis Mengembangkan kawasan minabisnis dari hulu

hingga hilir yang sesuai dengan potensi kawasan

STRATEGI DAN ARAH KEBIJAKAN PENATAAN RUANG WILAYAH PENGEMBANGAN KAWASAN STRATEGIS DI SUMATERA SELATAN

56

Page 57: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

57

Strategi dan Arah Kebijakan Pengembangan Wilayah Kabupaten Ogan Komering Ulu (OKU) 2013-2018

Sektor Utama

Komoditi Strategi Kebijakan ProgramPendorong Pertumbuhan Penyerap Tenaga Kerja

Peningkatan Nilai Tambah

1 Pertanian (59,79 %) 1 Pertanian (26,99%) Karet, KelapaSawit

RevPeningkatanKualitas danKuantitas ProdukPertanian (artiluasitalisasiPertanian

Hilirisasi ProdukPertanian (artiluas)

ProgramPeningkatan Nilai Tambah dan Kualitas Produk Pertanian (arti luas)

3 Pertambangan danPenggalian (8,55 %)

2 Pertambangan danPenggalian (19,49%)

Batu Kapur(Gol C)

PengembanganPertambanganBerkelanjutan danPartisipatif

Penambanganyang tidakmerusaklingkungan

Program Pembinaandan PengawasanBidangPertambangan(Galian C)

5 Industri Pengolahan(10,86)

Kelapa Sawit, Batu Kapur

PengembanganindustrPengembangan IndustriPengolahan(Hilirisasi) HasilPertanian (arti luas)ipengolahan

l Perbaikan iklilmusahadanPengembanganagribisnis danagroindustri(pertanian artiluas) investasi

Program HilirisasiProduk Pertanian(arti luas) danPertambangan Gol. C (Kapurit)

L

1 Angkutan danKomunikasi (13,51%)

2 Perdagangan, Hotel dan Restoran (31,66 %)

3 Jasa-jasa (14,18%) Gua Putri, Gua Harimau, Gua Selabe

Pengembanganpariwisata berdayasaing nasional daninternasional

Penataan dan pengembangan tempat wisata

Program Peningkatan Sektor Pariwisata dan Ekonomi Kreatif

2 Keuangan, Asuransi dan Jasa Perusahaan (8,57%)

4 Perdagangan, Hotel dan Restoran (13,40%)

Penyelenggaraan kegiatan wisata: festival seni dan budaya, turnamen olah raga, wisata kuliner dan lainnya

3 Jasa-jasa (7,93%)

4 Perdagangan, Hotel dan Restoran (7,54%)

Page 58: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

58

Strategi dan Arah Kebijakan Pengembangan Wilayah Kabupaten Ogan Komering Ilir (OKI) 2013-2018

Sektor UtamaKomoditi Strategi Kebijakan ProgramPendorong

PertumbuhanPenyerap Tenaga

KerjaShare Terhadap

PDRB

1. Pertanian(75,53 %)

1. Pertanian(47,53 %)

Budidaya Ikan tambak, jaring dan sawah

Pengembangan kawasanmetropolitan, agropolitan, kawasan pesisir

Pembangunan jalaninfrastruktur jalan kab, desa

Program pembangunanjalan, jembatan

Unggas : Ayam buras, ayam pedaging, itik,

Pengembangan kerbaurawa

Bantuan/fasilitasi kepadapetambak

Bantuan bibit ikan, pupuk

Ternak : Sapi, kambing Meningkatkan kualitasmutu karet, dengan kadarair baik, tidak adakotoran) sehinggaharganya dapatmeningkat

Pemberian bantuan kepadapeserta

Program bantuan bibitayam

Karet Pembangunan gudangBokar di pedesaan dangudang lelang karet yang dikelola oleh KUD

Program Sarana dan Prasarana Pertanian Kelapa sawit

Bahan Makanan : Pengembangan sistimpertanian terpadu berbasispadi sawah

Penguatan kelembagaanpengembangan sistempertanian terpadu berbasispadi lebak untukmendorong petani selainmenanam padi jugapalawija lainnya

Program peningkatansarana dan prasaranapertanian

Program peningkatanKesejahteraan Petani

Membentuk Perusahaan Daerah yang bertugasuntuk membeli gabahpetani dengan harga yang telah ditetapkan, sehinggakesejahteraan petani dapatlebih terjamin.

Program Padat KaryaPangan

1. Bangunan(8,44 %)

2. IndustriPengolahan(6,90 %)

4. IndustriPengolahan(7,88 %)

Bangunan(14,02 %)

Indutri Non Migas : Bantuan Permodalan bagiMasyarakatBerpenghasilan Rendah, Usaha Mikro, Kecil, Menengah dan Koperasi(UMKM-K)

Pendirian "Bank"/Lembagapermodalan yang berorientasi pada wargaberpenghasilan rendah.

Prog PengembanganLembaga EkonomiPedesaan

3. Gula Aren, Kerupuk, Kemplang, Terasi

Fasilitasi pekerja di sektorbangunan

Pengembangan SDM sektorinformal

2. Perdagangan, Hotel dan restoran (14,24 %)

Perdagangan :

Komoditi dari sektorpertanian dan industri

Page 59: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

Strategi dan Arah Kebijakan Pengembangan Wilayah Kabupaten Muara Enim 2013-2018…(1)

Sektor Utama

Komoditi Strategi Kebijakan ProgramPendorong Pertumbuhan

Penyerap Tenaga Kerja Share Terhadap PDRB

6. Pertanian (6,81%) 1. Pertanian (65,32%) 2. Pertanian (16,61%)

Sawit,Karet Revitalisasi Pertanian (Penngkatan Mutu dan Produktivitas)

Pengendalian Hama Penyakit

Program Peningkatan Produksi dan Produktivitas Pertanian Penyediaan Akses

Permodalan Peningkatan

Kapasitas Penyuluh Pertanian

Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Pertanian Penyediaan Benih

Bibit Unggul Program Proteksi

Tanaman Perkebunan

Kopi Teknologi Pengolahan dan Pemasaran Hasil Kopi

Stabilitas Produksi dan Mutu Kopi

Pendampingan UKM Kopi dengan Sentuhan Teknologi (Kemasan Hasil Produksi)

Fasilitasi Outlet Pengembangan

Sentra UKM/Industri Pengolahan Kopi

4. Pertambangan dan Penggalian (3,43%)

1. Pertambangan dan Penggalian (57,36%)

Batubara Pengelolaan Pertambangan yang Berkelanjutan

Pengendalian Kegiatan Pertambagan Ilegal

Program Pengusahaan Pertambangan dan Peningkatan Produksi Batubara

Minyak Bumi Reklamasi dan Revegetasi Hutan dan Lahan di Kawasan Bekas Pertambangan

Program Pemanfaatan dan Pengusahaan Migas

Pembinaan dan Pengawasan Bidang Pertambangan

59

Page 60: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

Strategi dan Arah Kebijakan Pengembangan Wilayah Kabupaten Muara Enim 2013-2018…(2)

Sektor Utama

Komoditi Strategi Kebijakan ProgramPendorong Pertumbuhan

Penyerap Tenaga Kerja Share Terhadap PDRB

7. Industri Pengolahan(6,16%)

5. Industri Pengolahan (2,28%)

3. Industri Pengolahan (6,96%)

Indsutri Menengah dan Besar

Hilirisasi Produk-Produk Hasil Pertanian dan Tambang

Iklim Investasi yang Kondusif

Program Peningkatan Promosi dan Kerjasama Investasi CSR

Program Peningkatan Iklim Investasi dan Realisasi Investasi

3. Bangunan (9,48%) Program Peningkatan Kemampuan Teknologi Industri

1. Angkutan dan Komunikasi (9,96%)

2. Perdagangan, Hotel dan Restoran (11,06%)

4. Perdagangan, Hotel dan Restoran (4,08%)

Perdagangan, Hotel dan Restoran

Fasilitasi dan regulasi Iklim Usaha

Penataan Kawasan Program Penataan Kawasan

Permodalan Program Perkuatan Permodalan UMKM2. Jasa-jasa (9,74%) 3. Jasa-jasa (10,60%) Peningkatan

Keterampilan Pelaku Usaha

4. Keuangan, Asuransi dan Jasa Perusahaan (8,88%)

Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Perdagangan Penyediaan dan

Penataan Fasilitas Umum

5. Perdagangan, Hotel dan Restoran (8,44%)

60

Page 61: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

Sektor Utama

Komodititi Strategi Kebijakan ProgramPendorong Pertumbuhan

Penyerap Tenaga Kerja

Share Terhadap PDRB

1. Pertanian (67,75%) 2. Pertanian (27,54%) Padi Revitalisasi Pertanian Peningkatanproduktvitas dannilai tambah hasilpertanian

PengembanganPertanian Terpadu

Peningkatan Nilai Tambah Hasil Pertanian

Pengembangan dan Pengelolaan Jaringan Irigasi

Pembangunan Jalan dan Jembatan daerah pertanian

Kopi Pengembangan Industri Pengolahan (Hilirisasi) Hasil Pertanian

Pengembangan agroindustri hasil perkebunan

Intensifikasi Kebun Rakyat

Pembinaan dan Pengembangan Industri berbasis Kopi

1. Pertambangan dan Penggalian (34,11%)

Batubara Pengembangan Pertambangan Berkelanjutan dan Partisipatif

Pengendalian kegiatan pertambangan dengan memperhatikan KLHS dan Tata Ruang

Reklamasi dan revegetasi hutan dan lahan di kawasan bekas pertambangan

Pembinaan dan pengawasan bidang pertambangan

Pengendalian pemanfaatan ruang

Pengembangan Prasarana Angkutan Batubara

Pengembangan kegiatan pertambangan dengan melibatkan masyarakat setempat

Pembinaan pertambangan rakyat

Pembangunan SMK dan Poltek Pertambangan

Split & Pasir Pengembangan Industri Berbasis Sumber Daya Alam

Pengembangan Industri Bangunan

Pembinaan Home Industri Bangunan

Pembangunan IndustriPra Cetak

Strategi dan Arah Kebijakan Pengembangan Wilayah Kabupaten Lahat 2013-2018…(1)

61

Page 62: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

Strategi dan Arah Kebijakan Pengembangan Wilayah Kabupaten Lahat 2013-2018…(2)

Sektor Utama

Komodititi Strategi Kebijakan ProgramPendorong Pertumbuhan

Penyerap Tenaga Kerja

Share Terhadap PDRB

4. Bangunan (6,47%) 4. Bangunan (3,56%) 5. Bangunan (7,07%) Peningkatan Daya Saing Pekerja Konstruksi

Peningkatan kualitas dan kuantitas SDM Pekerja Konstruksi

Pembinaan Jasa Konstruksi

Peningkatan SDM sektor konstruksi

1. Angkutan dan komunikasi (12,09%)

5. Angkutan dan komunikasi (2,35%)

Sarana komunikasidan transportasiumum

Peningkatan Pelayanan Jasa Angkutan

Optimalisasi Trayek Angkutan Darat Perkotaan dan Trayek antar kota/kabupaten dalam provinsi

Pengembangan Lalu Lintas Angkutan Jalan

5. Perdagangan Hotel dan Restoran (6,19%)

2. Perdagangan Hotel dan Restoran (12,97%)

4. Perdagangan Hotel dan Restoran (8,18%)

Pasar, Hotel dan Restoran

Pengembangan Fasilitas Hotel Villa dan Resort

Pembangunan Fasilitas Hotel Villa dan Resort yang ramah lingkungan

Penataan Bangunan dan Kawasan

Pembangunan Jalan dan Jembatan

2. Jasa - Jasa (8,33%) 3. Jasa - Jasa (9,97%) 3. Jasa - Jasa (11,34%)

Sektor Jasa keuangan dan perbankan

Peningkatan Pelayanan Jasa

Kemudahan dalam perizinan investasi usaha

Perbaikan pelayanan terpadu sistim perizinan daerah

3. Keuangan, asuransi dan jasa perusahaan (7,27%)

Optimalisasi sektor keuangan dan jasa yang mendukung pertumbuhan ekonomi daerah

Peningkatan investasi daerah dan penyehatan iklim usaha

Bantuan keridit bunga rendah bagi usaha kerakyatan dan koperasi

62

Page 63: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

63

Strategi dan Arah Kebijakan Pengembangan Wilayah Kabupaten Musi Rawas 2013-2018…(1)

Sektor Utama

Komoditi Strategi Kebijakan ProgramPendorong Pertumbuhan

Penyerap Tenaga Kerja

Share Terhadap PDRB

4. Pertanian (7,41 %) 1. Pertanian (85,87 %) 1. Pertanian (40,00 %) Padi Peningkatan Kualitas dan Kuantitas Padi

Peningkatan produktivitas dan nilai tambah dengan: Penggunaan Bibit

Unggul

Program Peningkatan Produksi dan Produktivitas Pertanian Pengembangan Irigasi

Teknis

Pengembangan Teknologi Pertanian

Program Pengembangan dan Pengelolaan Jaringan Irigasi, Rawas dan Jaringan Pengairan Lainnya

Penanganan Pasca Panen dan Agroindustri

Stop alih fungsi lahan pertanian pangan

Program Peningkatan Penerapan Teknologi

Program Peningkatan Ketahanan Pangan

Program Pertanian Berkelanjutan

Karet Peningkatan Kualitas dan Nilai Tambah Produk Karet

Peremajaan Pohon Karet Rakyat

Program Peremajaan Kebun Karet

Penggunaan Bibit Unggul

Program Peningkatan Produksi dan Produktivitas Perkebunan

Penggunaan Pupuk berkualitas

Program Peningkatan Produksi dan Produktivitas Perkebunan

Pengendalian Organisme Pengganggu Tanaman Karet

Program Peningkatan Proteksi Karet Rakyat

Pembentukan Koperasi Unit Desa (KUD) Petani Karet

Program Peningkatan Kualitas Koperasi

Pengembangan Hilirisasi (industri rumah tangga) Karet

Program PengembanganIndustri Hilir Karet

Pembukaan Akses Jalan ke Lokasi Perkebunan Karet Rakyat

Program Pembangunan Jalan Usaha Perkebunan

Page 64: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

64

Strategi dan Arah Kebijakan Pengembangan Wilayah Kabupaten Musi Rawas 2013-2018…(2)

Sektor Utama

Komoditi Strategi Kebijakan ProgramPendorong Pertumbuhan

Penyerap Tenaga Kerja

Share Terhadap PDRB

Kelapa Sawit Peningkatan Nilai Tambah Produk Sawit

Peningkatan Pelayanan Perizinan Satu Atap

Program Peningkatan Iklim Investasi dan Realisasi Investasi

Pengembangan Hilirisasi Industri Kelapa Sawit

Program Pengembangan Industri Hilirisasi Kelapa Sawit

Ikan Peningkatan Produksi Perikanan

Meningkatkan Aksesibilitas Pembudidaya Ikan terhadap Sumber Permodalan dan Teknologi

Program Pengembangan Budidaya Perikanan

Perbaikan Sistem Pola Perikanan yang menggunakan Sumber Air Irigasi

Program Pengembangan dan Pengelolaan Jaringan Irigasi, Rawa dan Jaringan Pengairan Lainnya

2 Pertambangan dan Penggalian (30,63 %)

Minyak dan Gas Bumi

Pengembangan Pertambangan Berkelanjutan dan Partisipatif

Good Mining Practice Program Pembinaan dan Pengawasan Bidang Pertambangan

Penyelesaian Sengketa Wilayah Pertambangan

Program Penanganan Sengketa Wilayah Pertambangan

Pemanfaatan Energi Baru dan Terbarukan

Program ListrikPerdesaan

Page 65: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

65

Strategi dan Arah Kebijakan Pengembangan Wilayah Kabupaten Musi Rawas 2013-2018…(3)

Sektor Utama

Komoditi Strategi Kebijakan ProgramPendorong Pertumbuhan

Penyerap Tenaga Kerja

Share TerhadapPDRB

2. Bangunan(8,97 %)

4 IndustriPengolahan(2,01 %)

3 IndustriPengolahan(9,26 %)

Padi, CPO dan Karet Pengembangan Industri Pengolahan (Hilirisasi) Padi, CPO dan Karet

Pengembangan agribisnis dan agroindustri

Program Hilirisasi Produk Pertanian dan Perkebunan

3. Listrik, Gas dan Air Bersih (7,45 %)

Mengurangi komponen bahan baku impor

Program Pengembangan Sentra Industri Berbahan Baku Unggulan Lokal

Mendorong penggunaan produk lokal

Program Promosi Produk Unggulan Lokal

Peningkatan penggunaan pola kerjasama antara swasta dan pemerintah dalam pengembangan industri

Program Kerjasama Pemerintah dan Swasta

1. Angkutan danKomunikasi(12,66 %)

2. Perdagangan, Rumah Makan danJasa Akomodasi(6,88 %)

4. Jasa-jasa (7,47 %) Kawasan Agropolitan dan Agrowisata

Pengembangan Agrowisata berbasis Kawasan Agropolitan

Penataan dan pengembangan tempat wisata khususnya Agrowisata

Program Agrowisata

5. Keuangan, Asuransi dan Jasa Perusahaan (7,40 %)

3. Jasa Kemasyarakatan, Sosial, Perorangan (3,24 %)

5. Perdagangan, Hotel dan Restoran (5,22 %)

Pengembangan Sistem Transportasi Terpadu

Program Pengembangan Terminal Agrobisnis Terpadu

Pengembangan Kawasan Koridor Lubuklinggau - Muara Beliti

Program PengembanganKawasan StrategisCepat tumbuh

Page 66: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

66

Strategi dan Arah Kebijakan Pengembangan Wilayah Kabupaten Musi Banyuasin 2013-2018…(1)

Sektor Utama

Komoditi Strategi Kebijakan ProgramPendorong Pertumbuhan

Penyerap Tenaga Kerja

Share Terhadap PDRB

1. Pertanian(79,17 %)

1. Pertambangan danPenggalian(53,94 %)

• Pertambangan danPenggalian

Minyak dan Gas Bumi • Meningkatkan eksplorasi dan produksi minyak dan gas bumi melalui teknologi tepat guna dan ramah lingkungan

• Menciptkan iklim yang kondusif bagi pengembangan gas bumi

• Program Pengawasan dan pembinaan bidang pertambangan

• Mengoptimalkan cadangan minyak dan gas bumi dengan memperhatikan aspek lingkungan

2. Pertanian(14,26 %)

• Pertanian

Padi dan Ubi • Melakukan intensifikasi lahan padi dan mengembangkan pertanian pada lahan kering untuk ubi kayu

• Pengembangan Pertanian Terpadu

• Program Peningkatan produksi pertanian dan kesejahteraan petani

• Tanaman Perkebunan

Kopi dan Karet • • Meningkatkan produktvitas dan nilai tambah hasil pertanian/perkebunan

• Program peningkatan ketahanan pertanian dan perkebunan

• Kehutanan

Rotan dan Cerucuk • Pengelolaan Hutan lestari

• Peningkatan produksi hasil hutan kayu dan non kayu

• Program perencanaan dan pengembangan hutan

3. IndustriPengolahan(7,14 %)

3. IndustriPengolahan(7,14 %)

• Makanan, minuman, pengolahan kayu dan karet

• Pengembangan Industri pengolahan

• Mendorong perbaikan iklim usaha dan investasi

• Program pengembanganindustri kecil danmenengah

Page 67: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

67

Strategi dan Arah Kebijakan Pengembangan Wilayah Kabupaten Musi Banyuasin 2013-2018…(2)

Sektor Utama

Komoditi Strategi Kebijakan ProgramPendorong Pertumbuhan

Penyerap Tenaga Kerja

Share Terhadap PDRB

1 Keuangan, persewaan, dan jasa perusahaan (12,52 %)

2. Jasa-jasa (12,14 %)

• Perdangan besar dan eceran

• Pengembangan sarana dan perdagangan, hotel, dan restoran

• Penataan kawasan perdagangan

• Program pengembangan sentra-sentra perdagangan

2 Jasa-jasa (10,45 %)

• Pengangkutan

3 Perdagangan, hotel, dan restoran (9,82 %)

Angkutan Jalan raya • Peningkatan Pelayanan Jasa Angkutan

• Optimalisasi Sarana angkutan darat

• Program Pengembangan Sarana Angkutan Darat

4 Pengangkutan dan Komunikasi (9,41 %)

• Komunikasi

Pos dan Telekomunikasi

Page 68: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

68

Strategi dan Arah Kebijakan Pengembangan Wilayah Kabupaten Banyuasin 2013-2018…(1)

Sektor Utama

Komoditi Strategi Kebijakan ProgramPendorong Pertumbuhan

Penyerap Tenaga Kerja

Share Terhadap PDRB

1 Pertanian (64,39%)

1 Pertanian (30,54%)

• Padi, Jagung • Meningkatkan pemanfaatan lahan pasang surut untuk meningkatkan produksi padi dan jagung melalui intensifikasi, diversifikasi dan rekayasa teknologi.

• Memperkuat ketahanan pangan dengan swasembada pangan untuk beras dan jagung baik kualitas maupun kuantitas.

• Program Peningkatan Produksi Pertanian untuk padi dan jagung

• Program pengembangan kelembangaan petani padii dan jagung

• Mengembangkan sistem ketahanan pangan melalui antisipasi perubahan iklim

• Pengembangan lumbung pangan

• Program Peningkatan kapasitas petani

• Meningkatkan akses permodalan • Program

Pengembangan dan Pengelolaan Jaringan Irigasi, rawa dan jaringan lainnya

• Menyediakan sarana dan prasarana

• Meningkatkan kapasitas petani dan penyuluh pertanian

• Program penerapan teknologi tepat guna

• Program penangan pasca panen• Meningkatkan

pembangunan prasarana pertanian: jaringan irigasi dan jalan produksi untuk rawa pasang surut

• Program kemitraan dengan Bulog (Rice Estate Telang I) dan industri pengolahan pakan ternak.

• Program Bimbingan teknis dan penerapan teknologi tepat guna

Page 69: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

Strategi dan Arah Kebijakan Pengembangan Wilayah Kabupaten Banyuasin 2013-2018…(2)

Sektor Utama

Komoditi Strategi Kebijakan ProgramPendorong Pertumbuhan

Penyerap Tenaga Kerja

Share Terhadap PDRB

• Perkebunan : • Optimalisasi produksi hasil perkebunan sawit, karet melalui peran serta sektor swasta (sebagian besar dikuasai oleh swasta)

• Meningkatkan kemitraan antara swasta dan masyarakat

• Program Micro Finance bagi petaniSawit, Karet

• Meningkatkan kapasitas petani sawit dan karet.

• Program sertifikasi lahan

• Program bimbingan teknis dan pendampingan petani di dalam pola kemitraan

• Peningkatan kapasitas petani dan penerapan teknologi tepat guna.

Kelapa • Optimalisasi produksi hasil kelapa sebagai produk unggulan daerah

• Peningkatan kualitas dan kuantitas produksi kelapa yang harus memenuhi sandar industri pengolahan

• Program PembentukanKelembagaanKesatuan PengelolaanHutan/KPH danbantuan SDM untukKPH yg telahterbentuk

69

Page 70: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

Strategi dan Arah Kebijakan Pengembangan Wilayah Kabupaten Banyuasin 2013-2018…(3)

Sektor Utama

Komoditi Strategi Kebijakan ProgramPendorong Pertumbuhan

Penyerap Tenaga Kerja

Share Terhadap PDRB

• Perikanan tangkap (udang & Ikan)

• Penataan sistem manajemen sumber daya laut yang secara ekonomi dan lingkungan menguntungkan

• Meningkatkan kapasitas nelayan

• Program pengembangan mikro finance

• Perikanan budidaya • Meningkatkan kualitas hidup nelayan melalui bantuan pembiayaan, bantuan peralatan, perbaikan sarana dan prasarana nelayan

• Program kemitraan antara industri dan nelayan (CSR) dengan dikembangkannya KEK TAA

• Program peningkatan sarana prasarana TPI, dermaga, pabrik es, kapal perikanan, alat tangkap dan kapal pengawasan.

• Meningkatkan ketahanan pangan melalui revitalisasi perikanan dan pengembangan kawasan minapolotan Sungsang

• Program pengawasan pemanfaatan sumber daya kelautan.

• Program penataankawasan tambak. (bagan)

70

Page 71: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

Strategi dan Arah Kebijakan Pengembangan Wilayah Kabupaten Banyuasin 2013-2018…(4)

Sektor Utama

Komoditi Strategi Kebijakan ProgramPendorong Pertumbuhan

Penyerap Tenaga Kerja

Share Terhadap PDRB

• Ikan • Meningkatkan Penglolaan Hutan Bakau dan Kawasan Konservasi Taman Nasional Sembilang

• Meningkatkan pengelolaan kawasan konservasi Taman Nasional Sembilang, dan mangrove.

• Program penerapan asuransi nelayan dalam menghadapi resiko bencana akibat peubahan iklim

• Perlindungan Nelayan Dari Ancamana Bencana Akibat Perubahan Iklim

• Meningkatkan adaptasi dan mitigasi resiko bencana akibat perubahan iklim

• Program penyiapan peraturan daerah terhadap pengamanan kelautan.

• Peningkatan pengawasan illegal fishing

• Program penyediaan bibit unggul ikan patin, nila dan ikan mas.

• Perikanan Budidaya ; patin, nila

• Optimalisasi pengembangan perikanan budidaya patin, nila dan emas

• Pengembangan sentra-sentra produksi patin, nila dan ikan mas . (Sentra produksi Budidaya ikan kolam di Kec. Talang Kelapa)

• Program penataan kawasan dan sentra produksi

• Meningkatnya branding produk patin, nila dan ikan mas dari Banyuasin

• Meningkatkan kapasitas SDM (petani ikan) dan penerapan teknologi tepa guna.

Meningkatkanya pengelolaan sumber daya perikanan budidaya yang berkelanjutan

71

Page 72: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

Strategi dan Arah Kebijakan Pengembangan Wilayah Kabupaten Banyuasin 2013-2018…(5)

Sektor Utama

Komoditi Strategi Kebijakan ProgramPendorong Pertumbuhan

Penyerap Tenaga Kerja

Share Terhadap PDRB

• Kehutanan : • Optimalisasi produksi hutan dari sisi ekonomi, sosial, dan jasa lingkungan

• Optimalisasi fungsi ekosistem

• Program Rehabilitasi Lahan Kritis dalam Kawasan Hutan

Akasia, Gelam • Optimalisasi fungsi sosial budidaya (kawasan hutan open akses)

• Program Penurunan laju Deforestasi dan Degredasi Hutan

• Mengoptimalkan fungsi ekonomi

• Program Pengukuhan Kawasan Hutan

• Penguatan tata kelola • Program Pengembangan Bekas Tambang

• Pertambangan : Pengendalian dan pemantauan lingkungan.

Minyak Bumi, Tanah Urug, pasir

• Mendorong Pengembangan pertambangan minyak bumi yang berkelanjutan.

•Mendorong fungsi lingkungan hidup agar kualitas dan dukung tetap terjaga.

Program CSR dengan pembentukan forum CSR Kabupaten

Mendorong kemitraan antara perusahaan dengan masyarakat sekitar.

• Program PenciptaanIklim Usaha Kecil Menengah

72

Page 73: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

Strategi dan Arah Kebijakan Pengembangan Wilayah Kabupaten Banyuasin 2013-2018…(6)

Sektor Utama

Komoditi Strategi Kebijakan ProgramPendorong Pertumbuhan

Penyerap Tenaga Kerja

Share Terhadap PDRB

1 Bangunan (11,18%)

2. Industri Pengolahan (24,13%)

• Semen & Barang Galian Bukan Logam

• Pengembangan Industri Pengolahan (Hilirisasi)

• Mewujudkan KEK Tanjung Api-Api

• Program Pengembangan Industri Kecil dan Menengah

• Makanan, Minuman & Tembakau

• Pupuk, Kimia & Barang dari Karet

• Meningkatkan pelayanan investasi

• Pupuk, Kimia & Barang dari Karet

• Mengembangkan produk turunan hasil tambang, pertanian, perkebunan & perikanan

• Program Peningkatan Kualitas Kelembagaan Koperasi

• Mempercepat pembangunan prasarana dan sarana pendukung hilirisasi

• Program Pembinaan, Penataan dan Kerjasama Investasi

• Meningkatkan kualitas SDM

• Program Pemberdayaan Ekonomi Masyarakat Pesisir

• Mendorong perbaikan iklilm usaha dan investasi

2 Pengangkutan & Komunikasi (10,62%)

2 Perdagangan (14,74%)

3.Perdagangan, Hotel & Restoran (13,67%)

• Angkutan Jalan Raya Pengembangan Kawasan • Mengembangkan sistem pelayanan kota sebagai Pusat Kegiatan Wilayah Promosi (PKWp) Tanjung Api-Api

• Program Perencanaan Pengembangan Wilayah Strategis Cepat Tumbuh

• Pos dan Telekomunikasi

• Angkutan Sungai, Danau dan Penyeberangan

• Program Pembangunan Infrastruktur

73

Page 74: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

Strategi dan Arah Kebijakan Pengembangan Wilayah Kabupaten Banyuasin 2013-2018…(7)

Sektor Utama

Komoditi Strategi Kebijakan ProgramPendorong Pertumbuhan

Penyerap Tenaga Kerja

Share Terhadap PDRB

3 Perdagangan, Hotel & Restoran (8,30%)

3 Jasa Kemasyarakatan (7,93%)

Jasa-Jasa: • Mengembangkan Kawasan Strategis Provinsi (KSP) Perkotaan Metropolitan Palembang

• Adm. Pemerintahan & Pertahanan

• Sosial Kemasyarakatan

• Perorangan & Rumah Tangga

• Mengembangkan KSP Taman Nasional Sembilang

• MengembangKan Kawasan Tanjung Api-Api sebagai KEK Tanjung Api-Api dan Simpul pelabuhan laut sebagai Pelabuhan Internasional

• Pengembangan Jasa dan Pariwisata

• Menata dan mengembangkan tempat wisata

• Program Pengelolaan Keragaman Budaya

• Membangun prasarana dan sarana pendukung pariwisata

• Program Pembangunan Infrastruktur Pendukung Pariwisata

• Meningkatkan partisipasi masyarakat dalam kegiatan parwisata

• Program PeningkatanKeberdayaanMasyarakat

74

Page 75: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

75

Strategi dan Arah Kebijakan Pengembangan Wilayah Kabupaten Ogan Komering Ulu Selatan 2013-2018…(1)

Sektor Utama

Komoditi Strategi Kebijakan ProgramPendorong Pertumbuhan

Penyerap Tenaga Kerja

Share terhadap PDRB

Pertanian 1. Pertanian (35,27%) • Kopi, Lada • Revitalisasi Peningkatan Kualitas dan Kuantitas Produk Pertanian (arti luasitalisasi Pertanian

• Hilirisasi Produk Pertanian (arti luas)

• ProgramPeningkatan Nilai Tambah dan Kualitas Produk Pertanian (arti luas)

• Kopi Luak, Kopi Pala, Kopi Pinang

• Peningkatan Kualitas IKM • Pembinaan Industri

Kecil Berbasis UMKM dan Koperasi

2. Listrik, Gas dan Air Bersih (10,06%)

Industri Pengolahan

5. Industri Pengolahan (9,26%)

• Mengurangi komponen bahan baku impor

• Program Pengembangan Sentra Industri Berbahan Baku Unggulan Lokal

• Peningkatan Akses Listrik

• PLTMH, PLTS

• Mendorong penggunaan produk lokal

• Program Promosi Produk Unggulan Lokal

• Peningkatan penggunaan pola kerjasama antara swasta dan pemerintah dalam pengembangan industri

Page 76: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

76

Strategi dan Arah Kebijakan Pengembangan Wilayah Kabupaten Ogan Komering Ulu Selatan 2013-2018…(2)

Sektor Utama

Komoditi Strategi Kebijakan ProgramPendorong Pertumbuhan

Penyerap Tenaga Kerja

Share terhadap PDRB

4. Bangunan (12,09 %)

• Bangunan Sarang Walet

• Peningkatan Nilai Tambah Produk Unggulan Lokal

• Peningkatan Kualitas IKM

• Pembinaan Industri Kecil Berbasis UMKM dan Koperasi

1. Angkutan dan Komunikasi (11,13%)

Jasa 2. Perdagangan, Hotel dan Restoran (18,09%)

• Danau Ranau, Air Panas Ulu Danau

• Pengembangan pariPengembangan pariwisata berdaya saing nasional dan internasionawisata berdaya saing nasional dan internasional

• Penataan dan pengembangan tempat wisata

• Program Peningkatan Sektor Pariwisata dan Ekonomi Kreatif

3. Perdagangan, Hotel dan Restoran (8,00%)

• Penyelenggaraan kegiatan wisata: festival seni dan budaya, turnamen olah raga, wisata kuliner dan lainnya

3. Jasa-jasa (17,26%)

4. Keuangan, Asuransi dan Jasa Perusahaan (7,85%)

• Festival Danau Ranau

5. Jasa-jasa (7,46%)

Page 77: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

77

Strategi dan Arah Kebijakan Pengembangan Wilayah Kabupaten Ogan Komering Ulu Timur 2013-2018

Sektor Utama

Komoditi Strategi Kebijakan ProgramPendorongPertumbuhan

Penyerap TenagaKerja

Share TerhadapPDRB

1. Pertanian (64,98 %) 1. Pertanian (46,68%) ● Padi (Organik), Jagung

● RevPeningkatan Kualitas dan Kuantitas Produk Pertanian (arti luasitalisasi Pertanian

● Hilirisasi ProdukPertanian (arti luas)

● ProgramPeningkatan Nilai Tambah danKualitas ProdukPertanian (artiluas)

● Program Program Pengolahan dan Pemasaran Hasil Pertanian

3. Industri Pengolahan(10,03 %)

5. Industri Pengolahan (6,09%)

● Beras Organik, Rasbiqi

● Pengembangan Industri Pengolahan (Hilirisasi) Hasil Pertanian

● Pengembangan agribisnis dan agroindustri tanaman pangan

● Program Promosi Produk Unggulan Lokal

4. Bangunan (6,45%) 4. Bangunan (8,26 %)

1. Angkutan danKomunikasi (11,24%)

2. Jasa-jasa(24,99%)

2. Perdagangan, Hotel dan Restoran (16,77%)

● Bendungan Upper Komering

● PengembanganpariwisataPengembanganpariwisata berdaya saingnasional dan internasionalberdaya saing nasional daninternasional

● Penataan dan pengembangan tempat Penataan dan pengembangan tempat wisata wisata

● Program Peningkatan SektorPariwisata danEkonomi Kreatif

2. Jasa-jasa (9,66%) 3. Jasa-jasa (14,51%)

3. Perdagangan, Hotel dan Restoran (7,60%)

5. Keuangan, Asuransi dan Jasa Perusahaan (5,05%)

·Pengembangan kerjasama swasta dan pemerintah

Page 78: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

78

Strategi dan Arah Kebijakan Pengembangan Wilayah Kabupaten Ogan Ilir 2013-2018…(1)

Sektor Utama

Komoditi Strategi Kebijakan ProgramPendorong Pertumbuhan

Penyerap Tenaga Kerja

Share TerhadapPDRB

1 Pertanian (58,57 %) 1 Pertanian (28,36 %)

● Perkebunan :

● Tebu ● Penanganan sengketa lahan perkebunan tebu

● Regulasi Penanganan sengketa lahan

● Program ganti rugi lahan

● Sosialisasi penanganan konflik lahan

● Kelapa Sawit ● Penanganan sengketa lahan perkebunan tebu

● Regulasi Penanganan sengketa lahan

● Program ganti rugilahan

Sosialisasi penanganan konflik lahan

● Karet ● Peningkatan produksi karet rakyat

● Peningkatan skill petani karet

● Pelatihan petani karet

● Tanaman Pangan● Padi Sawah ● Penguatan Ekonomi

Masyarakat berbasis Pertanian

● Pelatihan pengolahan petani khusus sawah

● Program pelatihan petani

● Program Peningkatan Penerapanan Teknologi

● Revitalisasi pertanian ● Bantuan akses pemodalan untuk petani

● Prog Peningkatan Kesejahteraan Petani

● Prog Pengembangan Kewirausahaan dan Keunggulan Kompetitif Usaha Kecil Menengah

● Pembangunan Prasarana pertanian

● Program pembangunan infrastruktur perdesaaan

● Pengembangan pemasaran

● Program peningkatanpemasaran hasilproduksi pertanian

Page 79: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

79

Strategi dan Arah Kebijakan Pengembangan Wilayah Kabupaten Ogan Ilir 2013-2018…(2)

Sektor Utama

Komoditi Strategi Kebijakan ProgramPendorong Pertumbuhan

Penyerap Tenaga Kerja

Share TerhadapPDRB

● Peningkatan kapasitas penyuluh pertanian

● Program pemberdayaan penyuluh pertanian/perkebunan lapangan

● Penyediaan peralatan pertanian

● Program Pengadaan peralatan pertanian (Saprodi)

● Rehabilitasi pintu-pintu Air Ogan Keramasan I dan Ogan Keramasan II

● Program rehabillitasi jaringan irigasi

● Program Pengembangan dan Pengelolaan Jaringan irigasi, Rawa, dan Jaringan Pengairan Lainnya

● Rehabilitasi jalan-jalan produksi sepanjang sungai keramasan

● Program Pengembangan Infrastruktur Perdesaan

● Ubi kayu ● Peningkatan kualitasdan kuantitas produksiubi kayu

● Introduksi bibit unggul varietas ubi kayu

● Program pengembangan varietas unggul

● Perikanan● Perikanan

Tangkap

● Peningkatan pengelolaan lebak lebung

● Perbaikan mekanisme pengelolaan lebak lebung

● Perda baru pengelolaan lebak lebung yang mengakomodir akses dan kontrol nelayan

● Perikanan Budidaya

● Peningkatan produksi perikanan budidaya

● Pengembangan produktivitas perikanan budidaya

● Pengembangan produkivitas ikan patin, ikan nila dll

Page 80: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

80

Strategi dan Arah Kebijakan Pengembangan Wilayah Kabupaten Ogan Ilir 2013-2018…(3)

Sektor UtamaKomoditi Strategi Kebijakan ProgramPendorong

Pertumbuhan Penyerap Tenaga

Kerja Share Terhadap

PDRB● Program penyediaan

bibit unggul ikanpatin, nila dll

3 Pertambangan (41,43 %)

3 Pertambangan & Penggalian (4,1 %)

● Penggalian

● Pasil galian C Pasir

2 Industri Pengolahan 2 Industri Pengolahan (9,39 %)

● Barang kayu & hasil hutan lainnya

● Kayu Gelam● Semen dan

barang galian bkn logam

● Makanan & Minuman

● Pabrik gula cinta manis

● Ikan Asin● Roti

Page 81: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

81

Strategi dan Arah Kebijakan Pengembangan Wilayah Kabupaten Empat Lawang 2013-2018…(1)

Sektor Utama

Komoditi Strategi Kebijakan ProgramPendorong Pertumbuhan

Penyerap Tenaga Kerja

Share Terhadap PDRB

1. Pertanian (73,37%)

1. Pertanian (43,65%)

● Padi ● Revitalisasi PertanianTanaman pangan

● Peningkatan produktvitas dan nilai tambah produk pertanian (terutama padi)

● Program Pengembangan Pertanian Terpadu

● Program Peningkatan Nilai Tambah Hasil Pertanian

● Pengembangan dan Pengelolaan Jaringan Irigasi

● Program Pembangunan Jalan dan Jembatan

● Program Pemberdayaan Masyarakat Petani Padi

● Program Pemanfaatan dan Pengendalian Tata Ruang

● Penyusunan regulasi perlindungan lahan pertanian padi

● Buah Durian ● Revitalisasi dan peningkatan mutu buah durian lokal

● Pengembangan agroindustri

● Peremajaan tanaman durian ● Pembinaan dan

pengembangan Industri kerajinan rakyat berbasis buah durian (seperti lempok)

● Program Pembangunan Jalan dan Jembatan

● Pengarusutamaan Peran Gender Dalam Pengembangan Home Industry Berbasis Durian

● Rehabilitasi Lahan Kritis dengan Tanaman Produktif (Durian)

Page 82: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

82

Strategi dan Arah Kebijakan Pengembangan Wilayah Kabupaten Empat Lawang 2013-2018…(2)

Sektor Utama

Komoditi Strategi Kebijakan ProgramPendorong Pertumbuhan

Penyerap Tenaga Kerja

Share Terhadap PDRB

● Kopi ● Pengembangan Industri Pengolahan (Hilirisasi) Kopi

● Pengembangan agroindustri

● Intensifikasi Kebun Kopi Rakyat

● Pembinaan dan Pengembangan Industri berbasis Kopi

● Peningkatan produktifitas kopi Luwak

● Program Pembangunan Jalan dan Jembatan

● Program Pemberdayaan Masyarakat Petani Kopi

● Program Pelestarian dan Perlindungan Hutan dari Petani Perambah

2. Bangunan (9,77%)

4. Bangunan (9,65%)

● Infrstruktur dan bangunan perkantoran

● Peningkatan Daya Saing Pekerja Konstruksi

● Peningkatan kualitas dan kuantitas SDM Pekerja Konstruksi

● Pembinaan Jasa Konstruksi Bangunan, Pemanfaatan bahan lokal untuk bangunan

● Program Pemanfaatan dan Pengendalian Tata Ruang

● Program Penataan Bangunan dan Gedung

● Program Perlindungan Tenaga Kerja Konstruksi

● Program Pembangunan Infrastrruktur Perdagangan dan Jasa berbasis KPS

Page 83: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

83

Strategi dan Arah Kebijakan Pengembangan Wilayah Kabupaten Empat Lawang 2013-2018…(3)

Sektor Utama

Komoditi Strategi Kebijakan ProgramPendorong Pertumbuhan

Penyerap Tenaga Kerja

Share TerhadapPDRB

5. Jasa-jasa (6,5%) 3. Jasa - Jasa (3,8%)

2. Jasa - Jasa (14,23%)

● Sektor Jasa keuangan dan perbankan

● Peningkatan PelayananJasa

● Kemudahan dalam perizinan investasi usaha

● Perbaikan pelayanan terpadusistim perizinan daerah

1. Keuangan, asuransi dan jasa perusahaan (9,85%)

● Optimalisasi sektor keuangan dan jasa yang mendukung pertumbuhan ekonomi daerah

● Peningkatan investasi daerah dan penyehatan iklim usaha

● Bantuan kridit bunga rendah bagi usaha kerakyatan dan koperasi

2. Industri pengolahan (22,82%)

5. Industri pengolahan (9,45%)

● Industri rumah tangga untuk kopi dan durian

● Optimalisasi industri berbasis kerakyatan

● Peningkatan industri berbasis hasil pertaniaan

● Pengembangan industri hilir

4. Perdagangan hotel dan restoran (6,76%)

3. Perdagangan hotel dan restoran (13,03%)

● Pasar, Hotel dan Restoran

● Peningkatan Pelayanan Jasa Angkutan

● Mendorong percepatan berkembangnya investasi perdagangan, hotel dan restoran

● Pembangunan pasar tradisional dan menengah, Program kemitraan dengan pihak swasta dalam pengembangan hotel dan restoran.

3. Angkutan dan komunikasi

● Sarana komunikasi dan transportasi umum

● Optimalisasi Pelayanan Jasa Komunikasi dan Angkutan

● Peningkatan sarana komunikasi dan penyediaan trayek angkutan pedesaan, Peningkatan aksesibilitas antar kecamatan dan desa

● Pengembangan infrastrukturjaringan komunikasi, Pengembangan Lalu LintasAngkutan Jalan, Pembangunan danpeningkatan jalankecamatan dan jalan desa

Page 84: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

84

Strategi dan Arah Kebijakan Pengembangan Wilayah Kota Palembang 2013-2018…(1)

Sektor Utama

Komoditi Strategi Kebijakan ProgramPendorong Pertumbuhan

Penyerap Tenaga Kerja

Share Terhadap PDRB

4 Pertanian (7,23 %) Peternakan :● Ternak : Sapi

Potong/ Kerbau, Telur

● Menjadikan Palembang sebagai pusat pengembangan hortikultura dan peternakan

● Pembangunan rumah potong hewan modern

Perikanan :● Sektor Darat :

Budidaya Ikan Air Tawar

Tanaman Bahan Makanan :

● Pembangunan Cold Storage untuk holtikultura

● Prog Peningkatan Penerapan Teknologi Pertanian (Pertanian Organik)

● Padi ● Prog Peningkatan Kesejahteraan Petani

● Sayuran: Ketimun, Terong

● Pembangunan pertanian yang berorientasi agribisnis dan agroindustri

● Program Pengembangan Sentra2 potensial

● Palawija : Ubi Kayu

● Menyusun kebijakan pengupahan buruh yang menarik investasi di Kota Palembang

● Program Perlindungan dan Pengembangan Lembaga Ketenagakerjaan

● Industri Tanpa Migas :

● Industri pengolahan bahan makanan : Pempek dan sejenisnya dan lain-lain

● Pengembangan industri pengolahan berbasis pada produk bahan makanan

● Pengembangan ekonomi kreatif (pengembangan kawasan pengrajin songket, produsen pempek, kawasan pengrajin ukiran Palembang)

● Program Peningkatan Promosi dan Kerjasama Investasi

Page 85: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

85

Strategi dan Arah Kebijakan Pengembangan Wilayah Kota Palembang 2013-2018…(2)

Sektor Utama

Komoditi Strategi Kebijakan ProgramPendorong Pertumbuhan

Penyerap Tenaga Kerja

Share Terhadap PDRB

● Pengembangan wisata Kuliner (wisata kuliner palembang; wisata kuliner Sumatera; wisata kuliner Nusantara)

● Prog Pengembangan Industri kecil dan Menengah

● Pupuk, Kimia dan Barang dari Karet

● Perbaikan iklim usaha dan investasi

Industri Migas :

2. Industri Pengolahan (7,82 %)

1. Industri Pengolahan (47,37 %)

● Pengilangan Minyak Bumi

3. Bangunan (10,11 %)

Bangunan (16,04 %) 5. Bangunan (6,50 %)

● Perumahan ● Pemberdayaan tenaga kerja lokal

● Program Pemanfaatan Ruang

Penataan izin mendirikan bangunan

● Prog Pengembangan Kemitraan

● Prog Peningkatan Sarana dan Prasarana Olahraga

2. Perdagangan, Hotel dan Restoran (10,33 %)

1. Perdagangan, Hotel dan restoran (53,54 %)

2. Perdagangan, Hotel dan restoran (16,41 %)

● Pengembangan Pariwisata berdaya saing nasional dan internasional

● Pengembangan wisata olahraga (penyelenggaraan event-event olahraga berskala nasional maupun internasional di Jakabaring Sport City

● Program Peningkatan Iklim Investasi dan Realisasi Investasi

● Prog Peningkatan Promosi dan kerjasama Investasi

Page 86: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

86

Strategi dan Arah Kebijakan Pengembangan Wilayah Kota Palembang 2013-2018…(3)

Sektor Utama

Komoditi Strategi Kebijakan ProgramPendorong Pertumbuhan

Penyerap Tenaga Kerja

Share Terhadap PDRB

1. Angkutan dan komunikasi (12,62 %)

4. Pengangkutan dan komunikasi (10,34 %)

● Pengembangan Pariwisata berdaya saing nasional dan internasional

● Pengembangan wisata sungai (revitalisasi Benteng Kuto Besak; Pengembangan wisata Sungai Musi)

● Prog Pembangunan Sarana dan Prasarana Perhubungan

● Prog Pengembangan Destinasi Pariwisata

4. Keuangan, Asuransi dan jasa Perusahaan (9,38 %)

● Pengembangan wisata belanja (pengembangan pusat grosir, dengan merevitalisasi pasar 16 Ilir; Pengembangan pusat fashion; pengembangan pusat kerajinan daerah Sumsel)

● Prog Pengembangan System Pendukung Usaha Kecil menengah

5. jasa-jasa (7,45 %)

3. Jasa-jasa (12,03 %) 3. Jasa-jasa (12,23 %)

● Prog Penyiapan Potensi Sumber Daya Sarana dan Prasarana Daerah

● Program Pengembangan Industri Olahraga

● Prog Pengembangan kebijakan dan Manajemen Olahraga

Page 87: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

87

Strategi dan Arah Kebijakan Pengembangan Wilayah Kota Prabumulih 2013-2018…(1)

Sektor Utama

Komoditi Strategi Kebijakan ProgramPendorong Pertumbuhan

Penyerap Tenaga Kerja

Share Terhadap PDRB

4. Pertambangan dan Penggalian (8,49%)

1. Pertambangan dan penggalian (27,55%)

● Minyak

1. Pertanian (26,62%) 6. Pertanian (8,45%) ● Karet ● - Peningkatan Mutu Produksi Karet

● Penyediaan benih bibit unggul

● Program Pembangunan Pertanian

● Penyediaan akses permodalan

● Program Peningkatan Produksi dan Produktivitas Pertanian

● Peningkatan kapasitas penyuluh pertanian

● Program Proteksi Tanaman Perkebunan

● Pengendalian Hama Penyakit

● Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Pertanian

● Nanas ● Pengembangan Nanas Sebagai Produk Unggulan Daerah (Prabumulih "Kota Nanas")

● Peningkatan Kualitas dan Kuantitas Buah Nanas

● Program Peningkatan Produksi dan Produktivitas Pertanian (Nanas)

● Pembangunan Kawasan "Agro Wisata Nanas" ( Lahan, Sentra Produksi Pengolahan Nanas, Outlet)

● Program PeningkatanSarana dan PrasaranaPertanian

Page 88: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

88

Strategi dan Arah Kebijakan Pengembangan Wilayah Kota Prabumulih 2013-2018…(2)

Sektor Utama

Komoditi Strategi Kebijakan ProgramPendorong Pertumbuhan

Penyerap Tenaga Kerja

Share Terhadap PDRB

● Penyediaan Akses Permodalan

● Penyediaan Benih Bibit Unggul

● Program Inovasi Komoditas Nanas

7. Industri pengolahan (4,95%)

7. Industri pengolahan (6,30%)

● Industri Pengolahan Makanan (UKM)

● Optimalisasi Pemanfaatan Posisi Strategis sebagai Kota Perlintasan

● Penyediaan dan penataan kawasan outlet

● Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Perdagangan

● Permodalan ● Program Perkuatan Permodalan UMKM

● Peningkatan keterampilan pelaku usaha

3. Bangunan (8,24%)

6. Bangunan (6,50%) 3. Bangunan (11,17%)

Page 89: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

89

Strategi dan Arah Kebijakan Pengembangan Wilayah Kota Prabumulih 2013-2018…(3)

Sektor Utama

Komoditi Strategi Kebijakan ProgramPendorong Pertumbuhan

Penyerap Tenaga Kerja

Share Terhadap PDRB

1. Angkutan dan Komunikasi (9,00%)

2. Perdagangan, Hotel dan Restoran (23,34%)

2. Perdagangan, Hotel dan Restoran (24,22%)

● Perdagangan Besar dan Eceran

● Penyediaan dan penataan fasilitas umum

● Program Pembangunan Jalan dan Jembatan

2. Keuangan, Asuransi dan Jasa Perusahaan (8,45%)

3. Jasa-jasa (19,37%) 4. Keuangan, Asuransi dan Jasa Perusahaan (9,47%)

● Pembangunan infrastruktur (jalan, jembatan)

● Program Pengembangan Sistem Pendukung Usaha Bagi UMKM

4. Jasa-jasa (7,38%) 5. Angkutan dan Komunikasi (6,71%)

5. Jasa-jasa (9,02)

5. Perdagangan, Hotel & Restoran (6,73%)

Page 90: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

90

Strategi dan Arah Kebijakan Pengembangan Wilayah Kota Pagaralam 2013-2018…(1)

Sektor Utama

Komoditi Strategi Kebijakan ProgramPendorong Pertumbuhan

Penyerap Tenaga Kerja

Share Terhadap PDRB

1. Pertanian (53,16%)

1. Pertanian (25,87%)

● Sayur-sayuran ● Peningkatan kualitas dan produksi tanaman sayur

● Pengembangan tanaman sayur unggul

● Pengembangan kebun sayur rakyat terpadu

● Pengembangan kelompok petani sayur binaan

● Bantuan perkeriditan dan koperasi untuk petani sayur

● Bunga ● Pengembangan Pagaralam sebagai Kota Bunga

● Bantuan perkriditan bagi pengembangan tanaman bunga yang bernilai ekonomis

● Pengembangan industri bunga potong. Pengembangan paket wisata ke perkebunan sayur dan bunga

● Pembangunan dan peningkatan Jalan jembatan ke sentara sayura dan sentra bunga

2. Bangunan (8,98%)

5. Bangunan (4,92 %)

3. Bangunan (15,98%)

● Infrastruktur, Perkantoran dan Perumahan

● Peningkatan kualitas bangunan & daya saing pekerja konstruksi

● Peningkatan kualitas dan kuantitas SDM Pekerja Konstruksi, Penetapan standar mutu bangunan yang ramah lingkungan dan berkualitas

● Pembinaan sektor Jasa Konstruksi, Penerapan bangunan yang bercorak budaya Basemah dan ramah lingkungan

Page 91: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

91

Strategi dan Arah Kebijakan Pengembangan Wilayah Kota Pagaralam 2013-2018…(2)

Sektor Utama

Komoditi Strategi Kebijakan ProgramPendorong Pertumbuhan

Penyerap Tenaga Kerja

Share Terhadap PDRB

1. Angkutan dan Komunikasi (9,41 %)

4. Angkutan dan Komunikasi (5,59 %)

6. Angkutan dan Komunikasi (9,76%)

● sarana/prasarana angkutan dan komunikasi

● Peningkatan Pelayanan Jasa Angkutan dan komunikasi

● Optimalisasi Trayek Angkutan Darat Perkotaan dan Trayek antar kota/kabupaten dalam provinsi, Peningkatan jaringan komunikasi antar wilayah

● Pengembangan Lalu Lintas Angkutan Jalan, Pengembangan jaringan komunikasi sampai ke pelosok desa

● Peningkatan aksesibilitas antar wilayah kecamatan dan desa

● Pembangunan dan peningkatan jalan desa

3. Jasa-Jasa (7,12%) 3. Jasa-Jasa (15,55%)

4. Jasa-Jasa (14,90%)

● Obyek Wisata Alam dan Jasa Wisata

● Pengembangan Fasilitas Pendukung Obyek Wisata

● Pengembangan Infrastruktur Pendukung Obyek wisata

● Penataan Bangunan dan Kawasan

● ● Pembangunan Jalan dan Jembatan

● Pengembangan Destinasi Pariwisata

● Pengembangan Sarana/Prasarana dan Transportasi Pendukung Industri Wisata

● Pengembangan Transportasi Udara, Pembangunan jalan menuju kawasan wisata

2. Perdagangan, Hotel & Restoran (17,19%)

2. Perdagangan, Hotel & Restoran (24,52%)

● Villa & Resort Pengembangan Fasilitas Hotel Villa dan Resort yang mendukung kepariwisataan

● Pembangunan Fasilitas Hotel Villa dan Resort yang ramah lingkungan

● Penataan Bangunan dan Kawasan (pasar, hotel dan restoran)

● Pembangunan Jalan dan Jembatan

Page 92: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

92

Strategi dan Arah Kebijakan Pengembangan Wilayah Kota Lubuk Linggau 2013-2018…(1)

Sektor Utama

Komoditi Strategi Kebijakan ProgramPendorong Pertumbuhan

Penyerap Tenaga Kerja Share Terhadap PDRB

1. Pertanian (28,21%) ● Padi, Tanaman Hortikultura dan Ikan Air Tawar

● Pengembangan Agrobisnis dan Agrowisata

● Hilirisasi Produk Pertanian (arti luas)

● ProgramPeningkatan Nilai Tambah dan Kualitas Produk Pertanian (arti luas)

● Intensifikasi Pertanian (arti luas)

● Program Peningkatan Kualitas SDM Bidang Pertanian (arti luas)

4. Pertambangan dan Penggalian (6,00 %)

● Galian C ● Penggalian Mineral berwawasan lingkungan

● Good Mining Practice

● Program Pembinaan dan Pengawasan Bidang Pertambangan (Galian C)

3. Bangunan (7,25%) 5. Bangunan (7,58 %) 2. Bangunan (20,10%)

● Konstruksi ● Pembinaan Jasa Konstruksi

● Peningkatan dan Pemeliharaan Infrastruktur Perkotaan

● Program Peningkatan Kualitas Infrastruktur Perkotaan

5. Industri Pengolahan (8,82%)

● Industri Berbahan Baku Produk Unggulan Lokal

● Peningkatan Nilai Tambah Produk Unggulan Lokal

● Peningkatan Kualitas IKM

● Program Pembinaan Industri Kecil Berbasis UMKM dan Koperasi

● Mempermudah bantuan permodalan bagi IKM

● Program Kerjasama Pemkot dengan Lembaga Keuangan

Page 93: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

93

Strategi dan Arah Kebijakan Pengembangan Wilayah Kota Lubuk Linggau 2013-2018…(2)

Sektor Utama

Komoditi Strategi Kebijakan ProgramPendorong Pertumbuhan

Penyerap Tenaga Kerja

Share Terhadap PDRB

1. Angkutan dan Komunikasi (8,44%)

4. Angkutan dan Komunikasi (7,95 %)

1. Perdagangan, Hotel dan Restoran (26,49%)

● Air Terjun Temam, Bukit Sulap, Watervang, Kuliner Lokal, Kerajinan Lokal

● Pengembangan Pariwisata Berbasis Ecotourism, Sporttourism dan MICE

● Penataan dan pengembangan tempat wisata

● Program Pengembangan Pariwisata Berbasis Ecotourism, Sporttourism dan MICE

2. Jasa-jasa (7,29%) 2. Jasa-jasa (24,85%)

3. Jasa-jasa (16,20%) ● Mengupayakan Lubuk Linggau sebagai Host Event berskala Nasional dan Internasional (olahraga, MICE dan lain-lain)

· Program Cyber City

5. Perdagangan, Hotel dan Restoran (5,90%)

3. Perdagangan, Hotel dan Restoran (23,50%)

4. Keuangan, Asuransi dan Perusahaan (11,79%)

● Peningkatan Kapasitas SDM Kepariwisataan

● Pengembangan kerjasama swasta dan pemerintah (BOT dan sebagainya)

Page 94: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

94

Strategi dan Arah Kebijakan Pengembangan Wilayah Kabupaten PALI 2013-2018…(1)

Sektor Utama

Komoditi Strategi Kebijakan ProgramPendorong Pertumbuhan

Penyerap Tenaga Kerja

Share Terhadap PDRB

1. Pertambangan dan Penggalian (73,33%)

● Minyak Bumi

6. Pertanian (7,05%) 1. Pertanian (25,65%) 2. Pertanian (11,66%) ● Karet ● Revitalisasi Pertanian

● Penyediaan benih bibit unggul

● Program Pembangunan Pertanian

● Sawit ● Penyediaan akses permodalan

● Program Peningkatan Produksi dan Produktivitas Pertanian

● Pengendalian Hama Penyakit

● Program Proteksi Tanaman Perkebunan

● Peningkatan kapasitas penyuluh pertanian

● Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Pertanian

2. Industri Pengolahan (1,01%)

5. Industri Pengolahan (3,01%)

● Penataan Ruang dan Penyediaan Infrastruktur Dasar serta Permodalan

● Penyediaan Infrastruktur Pelayanan Publik

● Program Wajib Belajar Pendidikan Dasar 9 Tahun

● Penyediaan Infrastruktur Sosial

● Program Pengadaan, Peningkatan Sarana dan Prasarana Rumah Sakit

● Penyediaan Infrastruktur Dasar

● Program Pembangunan Jalan dan Jembatan

Page 95: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

95

Strategi dan Arah Kebijakan Pengembangan Wilayah Kabupaten PALI 2013-2018…(2)

Sektor Utama

Komoditi Strategi Kebijakan ProgramPendorong Pertumbuhan

Penyerap Tenaga Kerja

Share Terhadap PDRB

6. Listrik, Gas dan Air Bersih (7,80%)

● Program Pembangunan Saluran Drainase/Gorong-gorong

2. Bangunan (11,93%) 4. Bangunan (3,38%) ● Perumahan dan Perkantoran

● Program Pengembangan Kinerja Pengembangan Air Minum dan Air Limbah

1. Pengangkutan dan Komunikasi (11,97%)

3. Perdagangan Hotel dan Restoran (4,54%)

● Restoran/Rumah Makan

● Program Pengembangan jaringan Listrik

3. Keuangan, Persewaan dan Jasa Keuangan (11,43%)

● Program Pengembangan Sistem Pendukung Usaha Bagi UMKM

4. Perdagangan Hotel dan Restoran (9,53%)

● Program Perkuatan Permodalan UMKM

5. Jasa-jasa (9,43%)

Page 96: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

96

Strategi dan Arah Kebijakan Pengembangan Wilayah Kabupaten Muratara 2013-2018…(1)

Sektor Utama

Komoditi Strategi Kebijakan ProgramPendorongPertumbuhan

Penyerap Tenaga Kerja

Share Terhadap PDRB

3. Pertanian (6,65 %) 1. Pertanian (81,37 %)

2. Pertanian (37,00 %) ● Tanaman Pangan ● Peningkatan Ketahanan Pangan

● Peningkatan dan Rehabilitasi Jaringan Irigasi yang rusak

● Program Pengembangan dan Pengelolaan Jaringan Irigasi, Rawa dan Jaringan Pengairan Lainnya

● Karet ● Peningkatan Kualitas dan Nilai Tambah Produk Karet

● Peremajaan Pohon Karet Rakyat

● Program Pengembangan Sentra-sentra Produksi Perkebunan

● Penggunaan Bibit Unggul dan Pupuk Berkualitas

● Program Peningkatan Produksi dan Produktivitas Perkebunan

● Pengendalian Organisme Pengganggu Tanaman Karet

● Program Peningkatan Proteksi Karet Rakyat

● Pembentukan Koperasi Unit Desa (KUD) Petani Karet

● Program Peningkatan Kualitas Koperasi

● Pembukaan Akses Jalan ke Lokasi Perkebunan Karet Rakyat

● Program Pembangunan Jalan Usaha Perkebunan

● Pengembangan Hilirisasi Karet

● Program Pengembangan Industri Hilir Karet

● Kelapa Sawit ● Pengembangan Perkebunan Berkelanjutan

● Good Plantation Practice

● Program Pembinaan dan Pengawasan Perkebunan

● Zero Waste Industry

● Program Pengembangan Pengawasan Kelembagaan Usaha Perkebunan

4. Pertambangan dan Penggalian (1,54 %)

4 Pertambangan dan Penggalian (0,92 %)

1 Pertambangan dan Penggalian (38,2 %)

● Minyak, Gas Bumi dan Batubara

● Pengembangan Pertambangan Berkelanjutan dan Partisipatif

● Good Mining Practice

● Program Pembinaan dan Pengawasan Bidang Pertambangan

·

Page 97: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

97

Strategi dan Arah Kebijakan Pengembangan Wilayah Kabupaten Muratara 2013-2018…(2)

Sektor Utama

Komoditi Strategi Kebijakan ProgramPendorongPertumbuhan

Penyerap Tenaga Kerja

Share Terhadap PDRB

1. Bangunan (10,81 %)

3. Bangunan (1,14 %)

4. Bangunan (5,5 %) ● Sekolah ● Penataan Ruang dan Penyediaan Infrastruktur Dasar serta Permodalan

● Pembangunan Infrastruktur Pelayanan Publik

● Program Wajib Belajar Pendidikan Dasar 9 Tahun

● Rumah Sakit ● Pembangunan Infrastruktur Pelayanan Dasar

● Program Pengadaan, Peningkatan Sarana dan Prasarana Rumah Sakit

● Pasar ● Pembangunan Infrastruktur Pelayanan Sosial

● Program Pengembangan Kinerja Pengembangan Air Minum dan Air Limbah

● Perkantoran ● Program Pengembangan Sistem Pendukung Usaha Bagi UMKM

● Terminal ● Program Pembangunan Sarana dan Prasarana Pemerintahan

● Pertokoan ● Program Pembangunan Sarana dan Prasarana Pasar

● Program Pengembangan jaringan Listrik

2. Perdagangan, Hotel dan Restoran (7,5%)

2. Perdagangan, Hotel dan Restoran (7,1%)

3. Perdagangan, Hotel dan Restoran (5,7%)

● TNKS ● Penataan dan Pengembangan Objek dan Daya Tarik Wisata (ODTW)

● Penataan dan pengembangan ODTW khususnya Ekowisata

● Program Peningkatan Kapasitas SDM Kepariwisataan

● Goa ● Program Pengembangan Destinasi Pariwisata

● Air Terjun ● Program Pengembangan Produk Kerajinan Tangan UMKMK

● Danau ● Program Pembangunan Jalan dan Jembatan

● Arung Jeram● Gunung

Page 98: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

KEBIJAKAN UMUM DAN PROGRAM PEMBANGUNAN

98

VII

Page 99: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

STRATEGI

1. Reorientasi : Penguatan Tugas Pelayanan Melalui Penguatan SDM Aparat Pemerintah Yang Bersih, Berwibawa dan “PEDE” (Professional,

Entrepreneurship, Discipline, Entity) dengan mengoptimalkan ilmu pengetahuan, teknologi, dan inovasi

2. Reposisi : • Merubah Paradigma Pemerintah Daerah Dari Pelaksana Menjadi

Perencana, Pelaksana, dan Pembiaya Pembangunan

• Pemda Harus Mampu Mengambil Alih Peran dan Fungsi Pusat di Daerah Secara Bijak dan Bertanggung Jawab

• Pemda Harus Mampu Membangun Jejaring Yang Luas Dengan Seluruh Stakeholder

3. Revitalisasi : Pemda Sebagai Perencana, Pelaksana, dan Pengendali Pembangunan Harus Membuat Peta Jalan (Road Map) Pembangunan.

3R

99

Page 100: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

INDIKASI RENCANA PROGRAM

PRIORITAS DAN KERANGKA PENDANAAN

VIII

Terlampir tabel 8 : Rencana Program Prioritas per Misi

100

Page 101: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

KERANGKA PENDANAAN TAHUN 2014-2018

1. Membiayai belanja yang bersifat wajib dan mengikat untuk menjamin

kelangsungan pemenuhan pelayanan dasar masyarakat;

2. Memenuhi secara bertahap alokasi belanja sebesar 20 persen untuk

pembiayaan pendidikan;

3. Membiayai program kegiatan yang menjadi prioritas Sumatera Selatan 5

(lima) tahun ke depan sesuai dengan urusan pemerintahan yang harus

dilaksanakan;

4. Memenuhi standar pelayanan minimal dan operasional;

5. Mengutamakan program-program yang menunjang pertumbuhan

ekonomi, pengurangan pengangguran, pengurangan kemiskinan, dan

pengurangan kesenjangan.

101

Page 102: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

102

PROYEKSI BELANJA DAN PENGELUARAN YANG WAJIB DAN MENGIKAT PROVINSI SUMATERA SELATAN TAHUN 2013-2018

No Jenis Belanja Proyeksi (Rp. Milyar)

2013 2014 2015 2016 2017 2018

A Belanja Tidak langsung 1.026,33 1.412,68 1.426,81 1.441,08 1.455,49 1.470,04

1 Belanja Pegawai 780,57 804,69 812,73 820,86 829,07 837,36

2 Belanja bagi Hasil Kabupaten/Kota

239,57 600,00 606,00 612,06 618,18 624,36

3 Belanja Tidak Terduga 6,19 7,99 8,07 8,15 8,24 8,32

B Belanja Langsung 1.251,83 1.264,35 1.276,99 1.289,76 1.302,66 1.315,69

1 Belanja Pegawai (Tunjangan Kinerja, Beasiswa)

67,89 68,57 69,25 69,95 70,65 71,35

2 Belanja Barang dan Jasa 1.183,94 1.195,78 1.207,74 1.219,82 1.232,01 1.244,33

C Pengeluaran Pembiayaan Daerah

300,59 893,42 902,36 911,38 920,49 1.429,70

1 Dana Cadangan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 500

2 Penyertaan Modal 300,59 893,42 902,36 911,38 920,49 929,70

Total (A+B+C) 2.578,75 3.570,45 3.606,16 3.642,22 3.678,64 4.215,43

Page 103: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

PROYEKSI KAPASITAS RIIL KEUANGAN DAERAH PROVINSI SUMATERA SELATAN TAHUN 2014-2018

No Jenis Belanja

Proyeksi (Rp. Milyar)

2013 2014 2015 2016 2017 2018

1 Pendapatan Daerah 6.000,78 7.104,28 8.186,28 9.460,39 11.011,49 12.905,07

2 Pencairan dana cadangan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

3 Sisa Lebih Riil Perhitungan Anggaran (Silpa)

521,33 295,72 200,00 200,00 200,00 200,00

Total Penerimaan 6.522,11 7.400,00 8.386,28 9.660,39 11.211,49 13.105,07

Dikurangi

4 Belanja dan pengeluaran pembangunan yang wajib dan mengikat

300,59 893,42 902,36 911,38 920,49 929,70

Kapasitas riil keuangan daerah 6.221,52 6.508,58 7.483,92 8.749,01 10.291,00 12.175,37

103

Page 104: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

TAHAPAN PEMBANGUNAN DAN PENETAPAN INDIKAT0R KINERJA

IX

104

Page 105: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

TAHAP PEMBANGUNAN 20149.1 Tahap Konsolidasi: Penegasan Komitmen (2014)

Tahap pembangunan 2014 merupakan tahap pembangunan untuk menjaga, meneruskan danmelanjutkan capaian RPJMD Provinsi Sumatera Selatan Tahun 2008-2013. Tahap pembangunan2014 terutama diarahkan tercapainya hal-hal berikut:

1. Meningkatnya mutu sumber daya manusia dengan memperluas akses pelayanan pendidikandan kesehatan;

2. Meningkatnya pemberdayaan masyarakat, pengurangan kemiskinan, dan perluasanlapangan kerja;

3. Terjadinya prasarana dasar seperti jalan, air bersih dan permukiman;

4. Terbangunnya infrastruktur strategis terutama pelabuhan, jalan dan jaringan infrastrukturpendukung pengambangan kawasan ekonomi khusus (KEK) Tanjung Api-api;

5. Terbangunnya infrastruktur pendukung pengembangan pertanian, perkebunan, peternakan,kelautan dan perikanan, serta pariwisata;

6. Berkembangnya industri pengolahan (hilirisasi) hasil pertanian kehutanan, perkebunan,peternakan, kelautan dan perikanan, dan pertambangan sebagai utama peningkatan nilaitambah, pencapatan masyarakat dan pendapatan daerah;

7. Tertatanya kawasan pertambangan dan pengelolaan hasil tambang;

8. Tertatanya dan berkembangnya tempat-tempat wisata daerah;

9. Berkembangnya pusat-pusat inovasi dan pengembangan daerah;

10.Terbangunnya perencanaan dan penganggaran berbasis sistem informasi (e-planning and e-budgeting). 105

Page 106: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

TAHAP PEMBANGUNAN 20159.1.2 Tahap Penguatan: Peningkatan Produktivitas dan Nilai Tambah IndustriPengolahan Hasil Pertanian, Pertambangan dan Pariwisata (2015)

Tahap pembangunan 2015 merupakan tahapan untuk mendorong transformasi ProvinsiSumatera Selatan melalui peningkatan peran industri pengolahan (hilirisasi) hasil pertaniandan pertambangan di Provinsi Sumatera Selatan. Tahap pembangunan 2015 terutamadiarahkan untuk mendukung tercapainya hal-hal berikut:

1. Meningkatnya kualitas pelayanan publik yang cepat, tepat, murah dan tidak berbelit-belit;

2. Meningkatnya mutu layanan pendidikan dan kesehatan;

3. Meningkatnya efektivitas penanggulangan kemiskinan dengan memperkuat sinergiantarSKPD, antara SKPD Provinsi dengan SKPD Kabupaten/Kota dan antara PemerintahProvinsi Sumatera Selatan dengan Pemerintah, serta kerjasama Pemerintah ProvinsiSumatera Selatan dengan swasta;

4. Meningkatnya produktivitas, nilai tambah dan pendapatan industri pengolahan (hilirisasi)hasil pertanian, perkebunan, kehutanan, peternakan, kelautan dan perikanan;

5. Terbangunnya infrastruktur strategis pendukung KEK Tanjung Api-api;

6. Terbangunnya prasarana pendukung pengembangan pariwisata;

7. Berkembangnya usaha mikro, kecil, menengah dan koperasi (UMKMK) terutama denganmeningkatnya akses permodalan, manajamen usaha, teknologi produksi, informasi danpemasaran;

8. Berkembangnya pola kemitraan dan kerjasama investasi antara Pemerintah Provinsi,masyarakat dan swasta;

9. Tertatanya proses inovasi teknologi berbasis Sistem Inovasi Daerah (SIDa).106

Page 107: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

TAHAP PEMBANGUNAN 2016

9.1.3 Tahap Percepatan: Percepatan Pembangunan Infrastruktur (2016)

Tahap pembangunan 2016 menitikberatkan pada pembangunan infrastruktur strategis terutamapembangunan jalan, pelabuhan, jaringan infrastruktur lainnya untuk mendukung kawasan ekonomi khusus(KEK) Tanjung Api-api); pemantapan hilirisasi industri pengolah hasil dan pertanian dan pertambangan;pengembangan pariwisata berstandar internasional. Tahap pembangunan 2016 terutama diarahkan untukmendukung tercapainya hal-hal berikut:

(1) Meningkatnya mutu sumber daya manusia;

(2) Meningkatnya efisiensi dan efektivitas program dan kegiatan penanggulangan kemiskinan;

(3) Terbangunnya infrastruktur strategis terutama pembangunan pelabuhan, jalan dan jaringan infrastrukturpendukung pengembangan kawasan ekonomi khusus (KEK) Tanjung Api-api

(4) Terbangunnya infrastruktur pendukung pengembangan pertanian, perkebunan, peternakan, kelautandan perikanan, serta pariwisata;

(5) Meningkatnya produksi, produktivitas, nilai tambah dan pendapatan dari kegiatan pertanian,perkebunan, peternakan, kelautan dan perikanan, serta pariwisata;

(6) Meningkatnya produktivitas, nilai tambah dan pendapatan industri pengolah hasil pertanian danpertambangan;

(7) Berkembangnya usaha mikro, kecil, menengah dan koperasi (UMKMK) terutama dari meningkatnyaakses permodalan, manajamen usaha, teknologi produksi, informasi dan pemasaran;

(8) Berkembangnya pusat-pusat inovasi dan bisnis inovatif dalam menghasilkan keunggulan daerah;

(9) Meningkatnya kerjasama riset unggulan. 107

Page 108: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

TAHAP PEMBANGUNAN 20179.1.4 Tahap Pemantapan: Percepatan dan Perluasan Hilirisasi Industri, dan Pengembangan

Pariwisata berstandar Internasional (2017)

Tahap pembangunan 2017 merupakan percepatan (akselerasi) dan perluasan hilirisasi industri pengolahanhasil pertanian dan pertambangan dengan didukung oleh pemantapan kawasan ekonomi khusus TanjungApi-api, pemanfaatan hasil ilmu pengetahuan, teknologi dan inovasi; dan peningkatan kapasitas usahamikro, kecil, menengah dan koperasi (UMKMK); dan pengembangan pariwisata berstandar internasional diProvinsi Sumatera Selatan.

Tahap pembangunan 2017 terutama diarahkan untuk mendukung tercapainya hal-hal berikut:

1. Meningkatnya standar pelayanan pendidikan dan kesehatan sesuai standar nasional dan ASEAN;

2. Meningkatnya efektivitas dan efisiensi program dan kegiatan penanggulangan kemiskinan;

3. Terbangunnya dan tertatanya jaringan infrastruktur strategis pendukung kawasan ekonomi khusus(KEK) Tanjung Api-api;

4. Terbangunnya dan tertatanya infrastruktur pendukung pengembangan pertanian, perkebunan,peternakan, kelautan dan perikanan, serta infrastruktur pariwisata;

5. Meningkatnya produksi, produktivitas dan nilai tambah sektor pertanian, perkebunan, serta kelautandan perikanan;

6. Berkembangnya kawasan/klaster industri sebagai simpul industri pengolahan berbasis pertanian danpertambangan;

7. Berkembangnya usaha mikro, kecil, menengah dan koperasi (UMKMK) terutama dari meningkatnyaakses permodalan, manajamen usaha, teknologi produksi, informasi dan pemasaran;

8. Meningkatnya mutu jasa pariwisata sesuai dengan standar nasional dan ASEAN;

9. Meningkatnya nilai tambah dan perdagangan komoditas unggulan dari hasil pengembangan pusat-pusatinovasi;

10. Berkembangnya kerjasama riset unggulan sesuai standar nasional dan ASEAN.108

Page 109: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

TAHAP PEMBANGUNAN 2018

9.1.5 Tahap Perwujudan: Sumatera Selatan Sejahtera, Lebih Maju dan BerdayaSaing Internasional (2018)

Tahap pembangunan 2016 merupakan tahapan untuk mewujudkan Provinsi SumateraSelatan yang Sejahtera, Maju dan Berdaya Saing Internasional yang berkelanjutan. Padatahap pembangunan ini Provinsi Sumatera Selatan diharapkan menjadi salah satu pusatpendidikan dan kesehatan, pusat agribinsis dan agroindustri, dan pusat pariwisata yangmaju dan berkembang di ASEAN. Tahap pembangunan 2018 terutama diarahkan untukmendukung tercapainya hal-hal berikut:

1. Meningkatnya standar pelayanan pendidikan dan kesehatan sesuai standar nasional danASEAN;

2. Tercapainya target pengurangan kemiskinan dan pengangguran;

3. Berkembangnya Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) Tanjung Api-api sebagaikawasan/klaster dan simpul industri pengolahan berbasis pertanian dan pertambangan;dan perdagangan internasional;

4. Tercapainya kemandirian pangan daerah;

5. Terbangunnya industri olahraga dan jasa parwisata yang bermutu sesuai dengan standarinternasional;

6. Berkembangnya pusat inovasi dan technopark sesuai standar nasional dan ASEAN.

109

Page 110: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

Kabupaten/Kota 2013 2014 2015 2016 2017 2018

1. Ogan Komering Ulu 7,31 7,32 7,32 7,33 7,33 7,342. Ogan Komering Ilir 6,57 6,58 6,58 6,59 6,59 6,603. Muara Enim 5,42 5,44 5,44 5,46 5,46 5,504. Lahat 6,09 6,09 6,10 6,20 6,20 6,405. Musi Rawas 5,59 5,61 5,61 5,63 5,63 5,666. Musi Banyuasin 3,31 3,31 3,33 3,33 3,33 3,357. Banyuasin 6,25 6,26 6,27 6,28 6,30 6,328. OKU Selatan 7,31 7,33 7,34 7,35 7,37 7,409. OKU Timur 7,18 7,19 7,20 7,21 7,23 7,3010. Ogan Ilir 7,00 7,15 7,19 7,22 7,24 7,2711. Empat Lawang 6,22 6,24 6,26 6,34 6,39 6,4512. Palembang 8,70 8,73 8,76 8,81 8,89 9,0113. Prabumulih 5,70 5,72 5,75 5,77 5,80 5,9014. Pagaralam 6,35 6,36 6,36 6,38 6,40 6,4115. Lubuk Linggau 6,54 6,55 6,58 6,60 6,62 6,6416. Penukal Abab Lematang Ilir17. Musi Rawas Utara

Sumatera Selatan 6,00 6,00 6,00 6,25 6,50 7,00

TARGET PERTUMBUHAN EKONOMI KABUPATEN/KOTA TAHUN 2013–2018

110

Page 111: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

TARGET PENURUNAN KEMISKINAN KABUPATEN/KOTA TAHUN 2013–2018

Kabupaten/Kota 2013 2014 2015 2016 2017 2018

1. Ogan Komering Ulu 11,19 10,83 10,56 10,29 10,03 9,782. Ogan Komering Ilir 14,53 13,81 13,07 12,37 11,71 11,083. Muara Enim 13,21 12,89 12,52 12,15 11,80 11,464. Lahat 17,45 16,86 16,29 15,74 15,20 14,685. Musi Rawas 17,67 17,20 16,71 16,24 15,78 15,336. Musi Banyuasin 18,29 17,82 17,45 17,09 16,73 16,387. Banyuasin 11,27 10,84 10,39 9,95 9,53 9,138. OKU Selatan 10,49 10,14 9,65 9,19 8,75 8,339. OKU Timur 8,98 8,71 8,46 8,21 7,98 7,7510. Ogan Ilir 12,79 12,26 11,74 11,25 10,77 10,3211. Empat Lawang 13,36 13,10 12,63 12,17 11,72 11,3012. Palembang 13,59 13,06 12,44 11,84 11,27 10,7313. Prabumulih 11,71 11,30 10,90 10,52 10,15 9,7914. Pagaralam 9,00 8,59 8,17 7,78 7,41 7,0515. Lubuk Linggau 13,88 13,64 13,36 13,08 12,81 12,5516. Penukal Abab Lematang Ilir17. Musi Rawas Utara

Sumatera Selatan 13,66 13,37 13,24 12,75 12,27 11,78

111

Page 112: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

TARGET PENGURANGAN PENGANGGURANKABUPATEN/KOTA TAHUN 2013–2018

Kabupaten/Kota 2013 2014 2015 2016 2017 2018

1. Ogan Komering Ulu 5,40 5,01 4,61 4,21 3,80 3,392. Ogan Komering Ilir 10,95 8,37 8,74 8,52 8,25 7,943. Muara Enim 4,59 4,17 3,87 3,37 2,78 2,104. Lahat 4,46 4,20 4,14 3,98 3,72 3,415. Musi Rawas 1,78 1,84 1,92 1,85 1,79 1,536. Musi Banyuasin 6,39 5,97 5,37 4,81 4,15 3,477. Banyuasin 5,17 5,13 5,02 4,85 4,57 4,248. OKU Selatan 2,80 2,79 2,69 2,50 2,22 1,939. OKU Timur 2,62 2,64 2,45 2,29 2,08 1,8210. Ogan Ilir 5,86 5,40 4,89 4,33 3,81 3,0911. Empat Lawang 2,87 2,85 2,83 2,78 2,68 2,5412. Palembang 10,06 10,02 9,75 9,53 9,25 8,9313. Prabumulih 8,83 8,62 8,15 7,72 7,22 6,6714. Pagaralam 3,91 4,03 3,97 3,95 3,87 3,7615. Lubuk Linggau 6,85 6,34 5,47 4,66 4,75 4,6616. Penukal Abab Lematang Ilir17. Musi Rawas Utara

Sumatera Selatan 5,49 4,86 4,27 3,63 2,92 2,06

112

Page 113: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

TARGET PENINGKATAN IPM KABUPATEN/KOTA TAHUN 2013–2018

Kabupaten/Kota 2013 2014 2015 2016 2017 2018

1. Ogan Komering Ulu 74,01 74,32 74,64 74,95 75,26 75,58 2. Ogan Komering Ilir 71,45 71,73 72,00 72,28 72,55 72,83 3. Muara Enim 71,65 71,92 72,19 72,45 72,72 72,99 4. Lahat 72,29 72,64 73,00 73,35 73,70 74,05 5. Musi Rawas 69,01 69,33 69,66 69,98 70,31 70,63 6. Musi Banyuasin 73,15 73,57 73,99 74,41 74,83 75,26 7. Banyuasin 70,70 70,95 71,20 71,46 71,71 71,96 8. OKU Selatan 72,29 72,53 72,77 73,01 73,25 73,50 9. OKU Timur 70,72 71,03 71,34 71,65 71,96 72,27 10. Ogan Ilir 70,52 70,80 71,08 71,37 71,65 71,93 11. Empat Lawang 69,69 69,99 70,29 70,60 70,90 71,20 12. Palembang 77,38 77,67 77,97 78,26 78,55 78,84 13. Prabumulih 75,45 75,80 76,16 76,51 76,86 77,21 14. Pagaralam 74,15 74,44 74,74 75,03 75,33 75,62 15. Lubuk Linggau 71,46 71,73 71,99 72,26 72,53 72,79 16. Penukal Abab Lematang Ilir

17. Musi Rawas Utara

Sumatera Selatan 73,99 74,29 74,60 74,90 75,20 75,51

113

Page 114: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

PEDOMAN TRANSISI DAN KAIDAH PELAKSANAAN

X

114

Page 115: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

1. Gubernur/Wakil Gubernur Provinsi Sumatera Selatan periode 2013-2018 dilantik pada bulan 6 November Tahun 2013 dan akan berakhirpada bulan 6 November Tahun 2018. Dengan memperhatikanPeraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 8 Tahun 2008, Pasal11, ayat (2) bahwa Peraturan Daerah tentang RPJMD ditetapkan palinglambat 6 (enam) bulan setelah kepala daerah dilantik.

2. Dalam upaya mengantisipasi kekosongan dokumen RPJMD pada akhirjabatan Gubernur/Wakil Gunernur Provinsi Sumatera Selatan untukmasa bakti 2013-2018 atau setelah Gubernur/Wakil GubernurSumatera Selatan terpilih masa bakti 2018-2023, dan sebelum RPJMD2018-2023 ditetapkan, maka dokumen RPJMD 2013-2018 tetapberlaku sebagai dokumen perencanaan pembangunan daerah yangsah.

3. Dalam upaya mengantisipasi kekosongan dokumen perencanaanjangka menengah pada akhir jabatan Gubernur/Wakil GubernurProvinsi Sumatera Selatan untuk masa bakti 2013-2018, maka denganmengacu Peraturan Daerah Nomor .. Tahun ... tentang RencanaPembangunan Jangka Panjang Daerah Provinsi Sumatera SelatanTahun 2005-2025 dapat disusun rancangan program indikatif satutahun ke depan bila diperlukan.

PEDOMAN TRANSISI

115

Page 116: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

1. Pelaksanaan RPJMD diarahkan dan dikendalikan langsung oleh Gubernur dan Wakil Gubernur Provinsi Sumatera Selatan;

2. Dalam menyelenggarakan perencanaan pembangunan daerah, Gubernur dibantu oleh Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Daerah;

3. Seluruh Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) yang ada di lingkungan Pemerintah Daerah Provinsi Sumatera Selatan agar melaksanakan program-program dalam RPJMD Tahun 2013-2018dengan sebaik-baiknya;

4. Setiap SKPD, baik yang berbentuk Sekretariat, Badan, Dinas, dan Kantor berkewajiban untuk menyusun Rencana Strategis SKPD (Renstra-SKPD) yang memuat visi, misi, tujuan, strategi, kebijakan Program, dan Kegiatan Pembangunan sesuai dengan tugas dan fungsi SKPD yang disusun dengan berpedoman pada RPJMD Tahun 2013-2018;

KAIDAH PELAKSANAAN

116

Page 117: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

5. Renstra SKPD dapat digunakan sebagai acuan penyusunan kontrakkinerja antara Gubernur dan Wakil Gubernur Provinsi SumateraSelatan dengan para pimpinan SKPD yang selanjutnya menjadidasar penilaian kinerja para pimpinan SKPD.

6. Setiap Pemerintah Kabupaten/Kota agar mengacu pada RPJMDProvinsi Sumatera Selatan Tahun 2013-2018 sebagai dasarpenyusunan dokumen rencana, dan melaksanakan program dalamRPJMD Provinsi Sumatera Selatan Tahun 2013-2018 dengan sebaik-baiknya;

7. Penjabaran lebih lanjut RPJMD Provinsi Sumatera Selatan Tahun2013-2018 untuk setiap tahunnya harus dilakukan melaluipenyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) ProvinsiSumatera Selatan;

8. Penyusunan RKPD Provinsi Sumatera Selatan harus dilakukanmelalui proses Musyawarah Perencanaan Pembangunan(Musrenbang) yang dilaksanakan secara berjenjang, yaitu mulaidari Musrenbang Desa/Kelurahan, Musrenbang Kecamatan, ForumSKPD dan Musrenbang Kabupaten, Musrenbang Nasional.

117

Page 118: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

9. RKPD Provinsi Sumatera Selatan harus menjadi acuan bagi setiap

SKPD dalam menyusun Rencana Kerja SKPD (Renja-SKPD) dan

Rencana Kerja Anggaran-SKPD (RKA-SKPD) yang disusun dengan

pendekatan berbasis kinerja;

10. Renja SKPD yang disusun dengan pendekatan berbasis kinerja

harus menjadi pedoman dalam penyusunan Rencana Kerja dan

Anggaran SKPD (RKA-SKPD)

11. Dalam hubungannya dengan keuangan daerah, keberadaan RKPD

Provinsi Sumatera Selatan merupakan dasar penyusunan

Rancangan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (RAPBD)

tahun anggaran berikutnya terutama sebagai rujukan dalam

penyusunan Kebijakan Umum APBD (KUA), serta penyusunan

Prioritas dan Plafon Anggaran Sementara (PPAS);

118

Page 119: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

12. Dalam pelaksanaan RPJMD Provinsi Sumatera Selatan Tahun 2013-

2018, setiap SKPD perlu memperkuat peran pemangku

kepentingan, dan melakukan sosialisasi baik kepada aparat

Pemerintah Provinsi Sumatera Selatan, perguruan tinggi, dunia

usaha dan masyarakat sipil;

13. Dengan mempertimbangkan berbagai hal yang diluar kendali

Pemerintah Provinsi Sumatera Selatan dan diperkirakan dapat

menghambat pelaksanaan RPJMD Provinsi Sumatera Selatan, maka

berbagai strategi, arah kebijakan dan program yang telah

dikembangkan dapat ditinjau kembali dan hasilnya harus

dikonsultasikan kepada DPRD Provinsi Sumatera Selatan untuk

mendapatkan pertimbangan lebih lanjut dalam proses

pelaksanaannya.

119

Page 120: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

14. Dalam rangka meningkatkan efektivitas pelaksanaan RPJMD Provinsi Sumatera Selatan Tahun 2013-2018, pengendalian dan evaluasi

terhadap pelaksanaan RPJMD Provinsi Sumatera Selatan adalah sebagai berikut:

Pengendalian dan evaluasi pelaksanaan Renstra SKPD, Renja SKPD dan RKA-SKPD dilakukan oleh masing-masing Pimpinan SKPD;

Kepala Bappeda Provinsi Sumatera Selatan menghimpun dan menganalisa hasil pemantauan pelaksanaan Renstra SKPD, Renja SKPD dan RKA-SKPD dari masing-masing Pimpinan SKPD sesuai dengan tugas dan kewenangannya;

Kepala Bappeda Provinsi Sumatera Selatan menyusun laporan evaluasi pelaksanaan RPJMD dan RKPD, dan menyusun laporan evaluasi kinerja SKPD berdasarkan hasil evaluasi Pimpinan SKPD;

Hasil evaluasi sebagaimana dimaksud pada huruf (c) disampaikan kepada Gubernur/Wakil Gubernur sebagai dasar penilaian kinerja SKPD dan sebagai bahan penyusunan rencana pembangunan daerah untuk periode berikutnya.

120

Page 121: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

PENUTUP

XI

121

Page 122: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD)

Provinsi Sumatera Selatan Tahun 2013-2018 :

• pedoman dan arahan bersama bagi seluruh pemangku

kepentingan dalam penyelenggaraan pemerintahan dan

pembangunan di Provinsi Sumatera Selatan yang

terencana, terpadu dan searah dengan pembangunan

nasional selama lima tahun mendatang.

• pendorong gerakan bersama membangun dan

memajukan Provinsi Sumatera Selatan.

PENUTUP

122

Page 123: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

Keberhasilan pelaksanaan RPJMD Provinsi Sumatera

Selatan Tahun 2013-2018 ditentukan oleh :

• Dukungan yang solid seluruh Pemerintah Kabupaten/Kota

dan SKPD di lingkungan Pemerintah Provinsi Sumatera

Selatan,

• Kerjasama yang kuat antara Pemerintah Provinsi

Sumatera Selatan dengan Pemerintah Pemerintah,

• Komitmen dan dukungan DPRD Provinsi Sumatera

Selatan, serta kerjasama dengan perguruan tinggi dan

masyarakat sipil.

• Kerjasama dan kemitraan dengan pihak swasta.

PENUTUP

123

Page 124: RANCANGAN AKHIR RPJMD SUMATERA SELATAN TAHUN … · Lubuk Linggau Pagar Alam Prabumulih 91.806,36 km2 Luas Wilayah ±8,4 Juta Jumlah Penduduk 13 Kabupaten 4 Kota 231 Kecamatan 363

TERIMA KASIH

124