pt semen gresik tbk swot

Upload: septyan-dwi-kusuma-putra

Post on 31-Oct-2015

1.137 views

Category:

Documents


28 download

TRANSCRIPT

PT. SEMEN GRESIK (PERSERO) Tbk.ANALISIS SWOTKekuatan PT Semen Gresik merupakan BUMN (Badan Usaha Milik Negara). PT Semen Gresik sudah go public dan menjadi BUMN pertama yang menjual sahamnya kepada masyarakat. Lokasi pabrik yang strategis. Lokasi yang strategis memberikan keunggulan yang kompetitif dan komepratif dalam manajemen biaya distribusi dan kontiyuitas pasokan. Memiliki SDM yang kompetitif dan berkualitas. Perseroan memiliki keunggulan dalam Sumber Daya Manusia (SDM) yang memiliki kompetensi di bidang perekayasaan teknis dan jasa konsultasi dalam persemenan serta industri terkait. Memiliki jangkauan distribusi ke seluruh penjuru daerah pemasaran. PT Semen Gresik Tbk mempunyai keuggulan distribusi yang didukung oleh 19 unit gudang penyangga di sejumlah wilayah strategis di Jawa dan Bali. Sarana promosi yang menyeluruh ke berbagai media. Kebijakan promosi yang dilakukan semen gresik guna meningkatkan penjualannya yang antara lain: TV pada pesawat terbang, papan nama toko, bilboard, radio, point, koran, majalah, branding event, bando jalan, dan branding mobile. Memiliki sumber dana dari pemerintah Republik Indonesia. Sebagai salah satu BUMN di indonesia, tentunya pemerintah akan membantu pendanaan bagi kegiatan operasional perusahaannya.Kelemahan Kebijakan harga yang masih bergantung pada brain. Dimana ditentukan dari pergerakan harga setiap hari. Daerah pemasaran yang belum menjangkau seluruh wilayah indonesia. Semen gresik memiliki daerah pemasaran hanya di 13 provinsi.Kesempatan Rencana pembangunan pabrik baru. Pembangunan pabrik baru untuk mengantisipasi pertumbuhan permintaan semen nasional dan untuk mempertahankan pangsa pasar karena perseroan telah memaksimalkan utilasi pebriknya. Rencana pembangunan pembangkit listrik. Sedangkan pembangunan pembangkit listrik untuk mensuplai kebutuhan listrik di pabrik semen dengan harga yang lebih murah dari PLN sehingga dapat menekan biaya produksi kompetitif semen gresik. Jumlah penduduk yang meningkat. Dengan semakin meningkatnya jumlah penduduk maka secara tidak langsung permintaan konsumen terhadap kebutuhan hidupnya atas suatu produk akan meningkat pula. Perkembangan teknologi. Dengan semakin canggihnya teknologi dan dapat memenuhi kebutuhan manusia secara maksimal sehingga dalam pengolahan bahan baku membuat kuantitas produksi lebih tinggi dan mutu lebih baik. Segmen pasar berbagai kalangan dan golongan. Yaitu rumah tangga (>70%). Industri redimen, industri pemakai bahan semen, dan kontraktorAncaman Pertumbuhan ekonomi. Perekonomian indonesia sudah membaik dari tahun ke tahun dan tentunya dapat berpengaruh pada perusahaan. Perkembangan politik yang tidak stabil. Hal ini dapat menyebabkan berkurangnya investor asing yang akan menanamkan modalnya dan hilangnya kepercayaan untuk bekerja sama dengan indonesia. Suplai bahan baku batu kapur dari alam yang terbatas. Alam sangat berpengaruh terhadap pemenuhan bahan baku di dalam kegiatan produksi perusahaan. PT. Semen gresik memiliki banyak pesaing. Persaingan terjadi dari segi upaya untuk mencapai produksi seoptimal mungkin, kemampuan manajerial, penjualan, produksi clinker maupun dari semen itu sendiri.

1. Analisis Faktor Strategis1.1 Analisis Situasional (SWOT) ReviewAnalisis Situasional (SWOT)/Matriks SWOT Faktor internal

Faktor eksternalKekuatan (strength) PT Semen Gresik merupakan BUMN (Badan Usaha Milik Negara) Lokasi pabrik yang strategis Memiliki SDM yang kompetitif dan berkualitas Memiliki jangkauan distribusi ke seluruh penjuru daerah pemasaran Sarana promosi yang menyeluruh ke berbagai media Memiliki sumber dana dari pemerintah Republik IndonesiaKelemahan (Weakness) Kebijakan harga yang masih bergantung pada brain. Daerah pemasaran yang belum menjangkau seluruh wilayah indonesia

Peluang (Opportunities) Rencana pembangunan pabrik baru Rencana pembangunan pembangkit listrik Jumlah penduduk yang meningkat Perkembangan teknologi Segmen pasar berbagai kalangan dan golonganStrategi SO : Mengelola secara prefesional dan transparan Tetap memenuhi kebutuhan semen dalam proyek-proyek pemerintah Meningkatkan efisiensi dan produkstivitasStrategi WO : Menjaga harga tetap stabil

Ancaman (threat) Pertumbuhan ekonomi Perkembangan politik yang tidak stabil Suplai bahan baku batu kapur dari alam yang terbatas PT. Semen gresik memiliki banyak pesaingStrategi ST : Menjaga pertumbuhan kinerja keuangan dengan Menjaga kepercayaan para stake holder Menegakkan etika bisnis dengan menetapkan prinsip good corporate govermance (CGS)Strategi WT : Melakukan ekspansi pemasaran ke seluruh wilayah indonesia. Melakukan aliansi

2. Strategi yang direkomendasikan2.1 Strategi alternatif Menjaga kualitas dan kuantitas hasil produksi Bertanggung jawab memenuhi harapan masyrakat pemegang saham Menjalin hubungan yang harmonis dengan masyarakat sekitar Memberi dorongan SDM untuk berprestasi, bersaing, dan bertanggung jawab.2.2 Rekomendasi strategiMenjaga pertumbuhan kinerja keuangan dengan meningkatkan efisiensi dan produktivitas sehingga mampu memenuhi harapan pemegang saham terhadap kemampuan perusahaan dalam bersaing dengan perusahaan unggul lainnya.

MATRIKS FAKTOR EKSTERNAL STRATEGISFaktor-Faktor eksternal strategis BobotRatingScoreKomentar

Peluang:1. Rencana pembangunan pabrik baru2. Rencana pembangunan pembangkit listrik3. Jumlah penduduk yang meningkat4. Perkembangan teknologi5. Segmen pasar berbagai kalangan dan golongan0,20

0,15

0,05

0,100,054

4

3

320,80

0,60

0,15

0,300,10

Ancaman:1. Pertumbuhan ekonomi2. Perkembangan politik yang tidak stabil3. Suplai bahan baku batu kapur dari alam yang terbatas4. PT. Semen gresik memiliki banyak pesaing0,050,10

0,15

0,15

33

3

30,150,30

0,45

0,45

total1,003,30

MATRIKS FAKTOR INTERNAL STRATEGISFaktor-Faktor Internal strategisBobotRatingScoreKomentar

Kekuatan:1. PT Semen Gresik merupakan BUMN (Badan Usaha Milik Negara)2. Lokasi pabrik yang strategis3. Memiliki SDM yang kompetitif dan berkualitas4. Memiliki jangkauan distribusi ke seluruh penjuru daerah pemasaran5. Sarana promosi yang menyeluruh ke berbagai media6. Memiliki sumber dana dari pemerintah Republik Indonesia0,20

0,10

0,15

0,10

0.10

0,154

3

3

3

3

3

0,80

0,30

0,45

0,30

0,30

0,45

Kelemahan:1. Kebijakan harga yang masih bergantung pada brain. 2. Daerah pemasaran yang belum menjangkau seluruh wilayah indonesia0,10

0,102

3

0,20

0,30

total1,003,10

SWOT MATRIKS 4.0 TINGGI 3.0 SEDANG 2.0RENDAH1

2

STABILITYHati-hati3

GROWTHDeversifikasi kosentrik

4

GROWTHKonsentrasi melalui integrasi horizontal5

GROWTHSTABILITY6

GROWTHDEVERSIFIKASI KONGLOMERAT

7

RETRENCHEMENTtumaround8

RETRENCHIMENTCaptice company atau divestment9

RETRENCHIMENTBangkrut atau likuidasi

TINGGI

3.0RATA-RATA

2.0LEMAH

1.0