proyek akhir penyiram otomatis tanaman dalam pot...

12
PROYEK AKHIR PENYIRAM OTOMATIS TANAMAN DALAM POT BERBASIS ARDUINO DisusunOleh: FERDIKA NIM : 133310031 JURUSAN : Teknik Komputer JENJANG : Diploma Tiga (D3) SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN INFORMATIKA DAN KOMPUTER AKAKOM YOGYAKARTA 2017

Upload: vudan

Post on 17-Mar-2019

236 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: PROYEK AKHIR PENYIRAM OTOMATIS TANAMAN DALAM POT …eprints.akakom.ac.id/3888/1/1.HALAMAN_DEPAN.pdf · sebuah komputer adalah sebagai perantara antara sebuah alat dengan user. Salah

PROYEK AKHIR

PENYIRAM OTOMATIS TANAMAN DALAM POT

BERBASIS ARDUINO

DisusunOleh:

FERDIKA

NIM : 133310031

JURUSAN : Teknik Komputer

JENJANG : Diploma Tiga (D3)

SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN INFORMATIKA DAN KOMPUTER

AKAKOM YOGYAKARTA

2017

Page 2: PROYEK AKHIR PENYIRAM OTOMATIS TANAMAN DALAM POT …eprints.akakom.ac.id/3888/1/1.HALAMAN_DEPAN.pdf · sebuah komputer adalah sebagai perantara antara sebuah alat dengan user. Salah

PROYEK AKHIR

PENYIRAM OTOMATIS TANAMAN DALAM POT

BERBASIS ARDUINO

Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Memperoleh

Gelar Ahli Madya Komputer Pada

Sekolah Tinggi Manajemen Informatika dan Komputer

Disusun Oleh:

FERDIKA

NIM : 133310031

JURUSAN : Teknik Komputer

JENJANG : Diploma Tiga (D3)

SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN INFORMATIKA DAN KOMPUTER

AKAKOM YOGYAKARTA

2017

Page 3: PROYEK AKHIR PENYIRAM OTOMATIS TANAMAN DALAM POT …eprints.akakom.ac.id/3888/1/1.HALAMAN_DEPAN.pdf · sebuah komputer adalah sebagai perantara antara sebuah alat dengan user. Salah
Page 4: PROYEK AKHIR PENYIRAM OTOMATIS TANAMAN DALAM POT …eprints.akakom.ac.id/3888/1/1.HALAMAN_DEPAN.pdf · sebuah komputer adalah sebagai perantara antara sebuah alat dengan user. Salah

HALAMAN PERSEMBAHAN

Puji dan syukur kehadirat Allah SWT, yang senantiasa memberikan

nikmat dan karunianya kepada seluruh umat islam di dunia.

Sholawat dan salam yang selalu tercurah kepada suri taula dan

manusia, manusia pilihan-nya Rasulullah Muhammad SAW yang akan

selalu member syafaat sampai akhir hayat.

Untuk kedua orang tua tercinta, keluarga besar, terima kasih atas

segala perhatian, bantuan, dukungan dan arahan. Semoga Allah

memberikan balasan yang terbaik. Selalu memberikan rahmat dan juga

keselamatan bagi semua. Amin

Untuk teman –teman jurusan Teknik Komputer lainnya, dan

mahasiswa lainnya yang tidak bisa disebut satu persatu, semoga semua

selalu menjadi sahabat, baik hari dan seterusnya. Semoga menjadi orang

yang berguna bagi kedua orang tua, keluarga, saudara, teman-teman,

agama, nusa, bangsa, dan Negara tercinta.

Page 5: PROYEK AKHIR PENYIRAM OTOMATIS TANAMAN DALAM POT …eprints.akakom.ac.id/3888/1/1.HALAMAN_DEPAN.pdf · sebuah komputer adalah sebagai perantara antara sebuah alat dengan user. Salah

Proyek Akhir ini saya persembahkan kepada :

ALLAH SWT yang selalu memberikan rahmat, hidayah, serta

karunianya kepada hambamu yang penuh dengan kekurangan ini.

Nabi Muhammad SAW yang telah menjadi suri tauladan bagi

seluruh umat Islam.

Ibu dan Bapak yang selalu bersabar dalam mendidik saya sampai

sekarang.

Guru Ngaji yang selalu memberikan saran dalam menjalani hidup

didunia ini.

Untuk teman-teman jurusan teknik komputer yang tidak dapat saya

sebutkan satu-persatu tetap semangat.

MOTTO

Kegagalan hanya terjadi bila kita menyerah dengan cepat, tanpa

usaha yang keras.

Hasil tidak akan menghianati usaha..

Yakin dan terus berusaha untuk meraih cita-cita.

Page 6: PROYEK AKHIR PENYIRAM OTOMATIS TANAMAN DALAM POT …eprints.akakom.ac.id/3888/1/1.HALAMAN_DEPAN.pdf · sebuah komputer adalah sebagai perantara antara sebuah alat dengan user. Salah

INTISARI

Pada masa sekarang ini sebuah komputer berkembang dengan pesat dan memiliki banyak fungsi diantaranya pengolahan data, pengontrolan dan banyak lagi fungsi lainnya. Salah satu fungsi sebuah komputer adalah sebagai perantara antara sebuah alat dengan user. Salah satu bentuknya adalah dengan bantuan suatu mikrontroller misalnya Arduino Uno. Namun masih terdapat beberapa hal yang masih belum efisien dalam dimensi komputer yang besar dan penggunaan daya yang besar. Dengan memanfaatkan Arduino Uno di tambah dengan sensor soil moisture sebagai pendeteksi akan menjadikan lebih efisien. Arduino yang digunakan adalah Arduino Uno R3. Arduino UNO mempunyai 14 pin digital input/output (6 di antaranya dapat digunakan sebagai output PWM), 6 input analog, sebuah osilator Kristal 16 MHz, sebuah koneksi USB, sebuah power jack, sebuah ICSP header, dan sebuah tombol reset. Arduino UNO memuat semua yang dibutuhkan untuk menunjang mikrokontroler, mudah menghubungkannya kesebuah computer dengan sebuah kabel USB atau mensuplainya dengan sebuah adaptor AC atau menggunakan baterai untuk memulainya. Salah satu peralatan sehari-hari yang dibuat adalah penyiram tanaman otomatis dengan soil moisture. Dengan memanfaatkan fitur Arduino uno dan soil moisture, penyiram tanaman ini dapat mendeteksi tanah dan menyiram air secara otomatis.

Berdasarkan permasalahan tersebut, maka penulis mengajukan judul “PENYIRAM TANAMAN OTOMATIS DENGAN

SOIL MOISTURE”.

Kata Kunci : Arduino,Sensor Soil Moisture,Solrnoid

Page 7: PROYEK AKHIR PENYIRAM OTOMATIS TANAMAN DALAM POT …eprints.akakom.ac.id/3888/1/1.HALAMAN_DEPAN.pdf · sebuah komputer adalah sebagai perantara antara sebuah alat dengan user. Salah

KATA PENGANTAR

Segala Puji dan syukur penulis panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa

yang telah memberikan hidayahnya sehingga penulis dapat menyelesaikan

Proyek Akhir “PENYIRAM OTOMATIS TANAMAN DALAM POT BERBASIS

ARDUINO” ini dengan lancar.

Tujuan dari penulisan laporan Proyek Akhir ini adalah untuk memenuhi

syarat dalam menyelesaikan program studi Teknik Komputer di STMIK AKAKOM

Yogyakarta serta untuk menambah wawasan tentang Mikrokontroler dengan

Arduino Uno dan soil moisture bagi penulis khususnya dan pembaca umumnya.

Atas segala bimbingan, dorongan dan bantuan yang secara langsung maupun

tidak langsung yang telah di berikan, penulis mengucapkan terimakasih kepada :

1. Bapak Cuk Subiyantoro, S.Kom., M.Kom. selaku Ketua STMIK

AKAKOM Yogyakarta.

2. Ibu L.N. Harnaningrum,S.Si.,M.T. selaku Ketua Jurusan Program Studi

D3 Teknik Komputer STMIK AKAKOM Yogyakarta.

3. Bapak Yudhi Kusnanto. selaku Pembimbing Proyek Akhir.

4. Bapak dan Ibu tercinta dan Saudara-saudaraku yang telah memberikan

do’a dan restu sehingga Proyek Akhir ini selesai tepat waktu.

5. Seluruh staf dan karyawan STMIK AKAKOM Yogyakarta yang banyak

membantu lancarnya segala aktivitas penulisan Proyek Akhir

Page 8: PROYEK AKHIR PENYIRAM OTOMATIS TANAMAN DALAM POT …eprints.akakom.ac.id/3888/1/1.HALAMAN_DEPAN.pdf · sebuah komputer adalah sebagai perantara antara sebuah alat dengan user. Salah

Penulis menyadari bahwa penyajian laporan ini masih dijumpai berbagai

macam kesalahan. Oleh karena itu, saran dan kritik membangun sangat penulis

perlukan demi penyajian laporan yang lebih baik di masa yang akan datang.

Semoga laporan ini dapat bermanfaat bagi semua pembaca.

Yogyakarta, Januari 2017

Penulis

FERDIKA

Page 9: PROYEK AKHIR PENYIRAM OTOMATIS TANAMAN DALAM POT …eprints.akakom.ac.id/3888/1/1.HALAMAN_DEPAN.pdf · sebuah komputer adalah sebagai perantara antara sebuah alat dengan user. Salah

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ...................................................................................i

HALAMAN PENGESAHAN .....................................................................ii

HALAMAN PERSEMBAHAN .................................................................iii

HALAMAN MOTTO ...............................................................................iv

KATA PENGANTAR ...............................................................................v

DAFTAR ISI ............................................................................................vii

DAFTAR GAMBAR .................................................................................ix

DAFTAR TABEL ……………………………………………………………..x

BAB I PENDAHULUAN ...........................................................................1

1.1 Latar Belakang Masalah .....................................................................1

1.2 Tujuan .................................................................................................2

1.3 Batasan Masalah ................................................................................3

BAB II ANALISIS DAN PERANCANGAN ...............................................4

2.1 Arduino Uno…......................................................................................4

a. Socket Usb.…………………………………………………………...6

b. Input dan Output…..………………………………………………….6

c. Catu Daya……………………………………………………………..6

d. Baterai/Adaptor…….....................................................................7

Page 10: PROYEK AKHIR PENYIRAM OTOMATIS TANAMAN DALAM POT …eprints.akakom.ac.id/3888/1/1.HALAMAN_DEPAN.pdf · sebuah komputer adalah sebagai perantara antara sebuah alat dengan user. Salah

2.2 Perangkat Lunak Arduino….....................................…….....................7

2.3 Peralatan Yang Dibutuhkan…..………………………………………….9

2.3.1 Soil Moisture………………….................................................9

2.3.2 Relay……………………………………………………………..11

2.3.3 Solenoid …………………………………………………………13

BAB III IMPLEMENTASI .........................................................................20

3.1 Rancangan Perangkat Keras………...................................................15

3.2 Implementasi Perangkat Lunak..………………………………………...17

3.3 Implementasi Perangkat Keras..………………………………………...19

3.3.1 Deteksi Kelembapan Tanah…………………………………...19

3.3.2 Mengaktifkan Solenoid……………………………….………...20

3.4 Implementasi Perangkat Lunak……………..…………………………...21

3.4.1 Inisialisasi………………………………………………………...21

3.4.2 Baca Sensor Kelembapan Tanah...…………………………...22

3.5 Pengujian Alat…………………….………………………………….........25

3.5.1 Rancangan Prototype Penyiram Tanaman………...………...25

3.5.2 Prototype Penyiram Tanaman Otomatis……………………...26

BAB IV PENUTUP....................................................................................25

4.1 Kesimpulan ..............................................................................25

4.2 Saran .......................................................................................25

DAFTAR PUSTAKA ................................................................................28

LAMPIRAN…………………………………...………………………………..39

Page 11: PROYEK AKHIR PENYIRAM OTOMATIS TANAMAN DALAM POT …eprints.akakom.ac.id/3888/1/1.HALAMAN_DEPAN.pdf · sebuah komputer adalah sebagai perantara antara sebuah alat dengan user. Salah

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1 Board Arduino................................................................................3

Gambar 2.2 Sensor Soil Moisture FC-28…...............................................10

Gambar 2.3 Relay………………………... .................................................11

Gambar 2.4 Solenoid Valve………............................................................14

Gambar 3.1 Skema Penyiram Tanaman Otomatis…...................................16

Gambar 3.2 Diagram Alir Program Utama.....................................................18

Gambar 3.3 Interface Arduino Dengan Soil Moisture……….......................19

Gambar 3.4 Interface mengaktifkan Solenoid………...................................20

Gambar 3.5 Rancangan Penyiram Tanaman...............................................25

Gambar 3.6 Prototype Penyiram Tanaman Otomatis……………...............26

Page 12: PROYEK AKHIR PENYIRAM OTOMATIS TANAMAN DALAM POT …eprints.akakom.ac.id/3888/1/1.HALAMAN_DEPAN.pdf · sebuah komputer adalah sebagai perantara antara sebuah alat dengan user. Salah

DAFTAR TABEL

Tabel 3.1. Tabel Pengujian Alat…………………………………………….27