protokol pencegahan jatuh pasien risiko tinggi

1
PROTOKOL PENCEGAHAN JATUH PASIEN RISIKO TINGGI NO TINDAKAN YA TIDAK 1 Memakaikan kancing berwarna kuning pada gelang pasien. Memasang tanda risiko jatuh warna kuning pada bed pasien. 2 Menempatkan pasien pada kamar yang dekat dengan nurse station. 3 Menginformasikan kepada keluarga pasien untuk tidak meninggalkan pasien. Jika ada keperluan, keluarga diwajibkan untuk menghubungi perawat terlebih dahulu. 4 Menginformasikan kepada pasien untuk menekan bel yang berada di samping tempat tidur jika membutuhkan bantuan. 5 Menganjurkan pasien menggunakan alas kaki yang tidak licin. 6 Menganjurkan pasien menggunakan tempat duduk pada saat mandi. 7 Mendampingi pasien ke kamar mandi, tidak meninggalkan pasien di kamar mandi. 8 Menginformasikan cara menggunakan bel di kamar mandi untuk memanggil perawat. 9 Menginformasikan kepada pasien untuk tidak mengunci kamar mandi. 10 Memotivasi keluarga pasien untuk menjaga keselamatan pasien. 11 Melakukan penilaian ulang risiko jatuh bila ada perubahan kondisi atau

Upload: endah

Post on 05-Sep-2015

322 views

Category:

Documents


11 download

DESCRIPTION

Protokol Pencegahan Jatuh Pasien Risiko Tinggi

TRANSCRIPT

PROTOKOL PENCEGAHAN JATUH PASIEN RISIKO TINGGI

NOTINDAKANYATIDAK

1Memakaikan kancing berwarna kuning pada gelang pasien. Memasang tanda risiko jatuh warna kuning pada bed pasien.

2Menempatkan pasien pada kamar yang dekat dengan nurse station.

3Menginformasikan kepada keluarga pasien untuk tidak meninggalkan pasien. Jika ada keperluan, keluarga diwajibkan untuk menghubungi perawat terlebih dahulu.

4Menginformasikan kepada pasien untuk menekan bel yang berada di samping tempat tidur jika membutuhkan bantuan.

5Menganjurkan pasien menggunakan alas kaki yang tidak licin.

6Menganjurkan pasien menggunakan tempat duduk pada saat mandi.

7Mendampingi pasien ke kamar mandi, tidak meninggalkan pasien di kamar mandi.

8Menginformasikan cara menggunakan bel di kamar mandi untuk memanggil perawat.

9Menginformasikan kepada pasien untuk tidak mengunci kamar mandi.

10Memotivasi keluarga pasien untuk menjaga keselamatan pasien.

11Melakukan penilaian ulang risiko jatuh bila ada perubahan kondisi atau pengobatan.