prospektus - megainvestama.co.id syariah.pdfkontrak investasi kolektif berdasarkan undang-undang no....

40

Upload: tranxuyen

Post on 13-Aug-2019

218 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: PROSPEKTUS - megainvestama.co.id syariah.pdfKontrak Investasi Kolektif berdasarkan Undang-Undang No. 8 tahun 1995 tentang Pasar Modal. MEDALI SYARIAH bertujuan untuk memperoleh pendapatan

OJK TIDAK MEMBERIKAN PERNYATAAN MENYETUJUI ATAU TIDAK MENYETUJUI EFEK INI, TIDAK JUGA MENYATAKAN KEBENARAN ATAU KECUKUPAN ISI PROSPEKTUS INI, SETIAP PERNYATAAN YANG BERTENTANGAN DENGAN HAL-HAL TERSEBUT ADALAH PERBUATAN MELANGGAR HUKUM.

PT Mega Capital Investama sebagai Manajer Investasi melakukan Penawaran Umum atas Unit Penyertaan MEDALI SYARIAH secara terus menerus hingga mencapai 1.000.000.000 (satu milyar) Unit Penyertaan.Pada hari pertama penawaran, Unit Penyertaan MEDALI SYARIAH ditawarkan dengan harga sama dengan Nilai Aktiva Bersih Awal sebesar Rp. 1.000 (seribu rupiah) per Unit Penyertaan, selanjutnya Harga Unit Penyertaan ditentu-kan sesuai dengan Nilai Aktiva Bersih per Unit Pernyertaan pada hari yang bersangkutan. Pemegang Unit Penyertaan dapat menjual kembali Unit Penyertaannya kepada Manajer Investasi.Setiap pembelian Unit Penyertaan dikenakan biaya pembelian (subscription fee) maksimum sebesar 1% (satu persen) dan Penjualan Kembali dikenakan Biaya Penjualan Kembali (redemption fee) maksimum sebesar 2% (dua persen) bila periode kepemilikan kurang dari 12 (dua belas) bulan dan 0% (nol persen) jika periode kepemilikan Unit Penyertaan 12 (dua belas) bulan atau lebih.

Reksa Dana Mega Dana Obligasi Syariah (selanjutnya disebut MEDALI SYARIAH) adalah Reksa Dana berbentuk Kontrak Investasi Kolektif berdasarkan Undang-Undang No. 8 tahun 1995 tentang Pasar Modal.MEDALI SYARIAH bertujuan untuk memperoleh pendapatan yang optimal dalam jangka panjang melalui investasi pada efek hutang dan instrumen pasar uang berdasarkan Syariah Islam.Komposisi portofolio MEDALI SYARIAH adalah minimum 80% (delapan puluh persen) dan maksimum 98% (sembilan puluh delapan persen) dari Nilai Aktiva Bersih MEDALI SYARIAH pada Efek Bersifat Hutang dan sejenisnya dengan peringkat minimal BBB, dan minimum 2% (dua persen) dan maksimum 20% (dua puluh persen) dari Nilai Aktiva Bersih MEDALI SYARIAH pada Instrumen Pasar Uang, baik dalam mata uang rupiah maupun asing yang tidak bertentangan dengan Prinsip-prinsip Syariah di Pasar Modal.

PENAWARAN UMUM

PROSPEKTUS REKSA DANA MEDALI SYARIAHTanggal Efektif : 21 Mei 2007

Tanggal Penawaran : 4 Juni 2007

Page 2: PROSPEKTUS - megainvestama.co.id syariah.pdfKontrak Investasi Kolektif berdasarkan Undang-Undang No. 8 tahun 1995 tentang Pasar Modal. MEDALI SYARIAH bertujuan untuk memperoleh pendapatan

UNTUK DIPERHATIKAN

Reksa Dana Mega Dana Obligasi Syariah (MEDALI SYARIAH) tidak termasukinstrumen investasi yang dijamin oleh pemerintah ataupun Bank Indonesia.Sebelummembeli Unit Penyertaan, calon investor harus terlebih dahulu mempelajari danmemahami Prospektus dan dokumen penawaran lainnya. Isi dari Prospektus dandokumen penawaran lainnya bukanlah suatu saran baik dari sisi bisnis, hukum maupunpajak. Oleh karena itu, calon Pemegang Unit Penyertaan disarankan untuk memintapertimbangan atau nasehat dari pihak-pihak yang berkompeten sehubungan denganinvestasi dalam Mega Dana Obligasi Syariah (MEDALI SYARIAH). Calon PemegangUnit Penyertaan harus menyadari bahwa terdapat kemungkinan Pemegang UnitPenyertaan akan menanggung resiko sehubungan dengan Unit Penyertaan yangdipegangnya. Sehubungan dengan kemungkinan adanya resiko tersebut, apabiladianggap perlu calon Pemegang Unit Penyertaan dapat meminta pendapat dari pihak-pihak yang berkompeten atas aspek bisnis, hukum, keuangan, pajak, maupun aspeklain yang relevan.

Page 3: PROSPEKTUS - megainvestama.co.id syariah.pdfKontrak Investasi Kolektif berdasarkan Undang-Undang No. 8 tahun 1995 tentang Pasar Modal. MEDALI SYARIAH bertujuan untuk memperoleh pendapatan

Daftar IsiBAB I ISTILAH DAN DEFINISI........................................................................1

BAB II KETERANGAN TENTANG MEDALI SYARIAH ...................................4

BAB III MANAJER INVESTASI .........................................................................8

BAB IV BANK KUSTODIAN ...........................................................................10

BAB V TUJUAN DAN KEBIJAKAN INVESTASI ........................................... 11

BAB VI METODE PENGHITUNGAN NILAI PASAR WAJAR EFEK ...............16

BAB VII PERPAJAKAN....................................................................................20

BAB VIII FAKTOR-FAKTOR RISIKO UTAMA ...................................................22

BAB IX HAK-HAK PEMEGANG UNIT PENYERTAAN ...................................23

BAB X ALOKASI BIAYA .................................................................................24

BAB XI PEMBUBARAN DAN LIKUIDASI.......................................................26

BAB XII PERSYARATAN DAN TATA CARA PEMBELIAN UNITPENYERTAAN....................................................................................30

BAB XIII PERSYARATAN DAN TATA CARA PENJUALAN KEMBALI DANPENGALIHAN UNIT PENYERTAAN..................................................33

BAB XIV PENYEBARLUASAN PROSPEKTUS DAN FORMULIRPEMESANAN PEMBELIAN UNIT PENYERTAAN ............................36

Page 4: PROSPEKTUS - megainvestama.co.id syariah.pdfKontrak Investasi Kolektif berdasarkan Undang-Undang No. 8 tahun 1995 tentang Pasar Modal. MEDALI SYARIAH bertujuan untuk memperoleh pendapatan

1MEDALI Syariah

1.1. Pengertian Reksa DanaReksa Dana adalah wadah yang dipergunakan untuk menghimpun dana darimasyarakat pemodal untuk selanjutnya diinvestasikan dalam Portofolio Efek olehManajer Investasi.

Reksa Dana MEDALI SYARIAH dibentuk sebagai salah satu sarana berinvestasidalam denominasi Rupiah atau mata uang lainnya. Pengelolaan dana yangdilakukan secara profesional, konservatif dan bertanggung jawab ditujukan untukmendapatkan tingkat pertumbuhan investasi yang optimal.

1.2. Bentuk Hukum Reksa DanaMEDALI SYARIAH adalah Reksa Dana Terbuka berbentuk Kontrak InvestasiKolektif berdasarkan Undang-undang No. 8 tahun 1995 tentang Pasar Modalberserta peraturan-peraturan pelaksanaannya.

Kontrak Investasi Kolektif MEDALI SYARIAH dibuat dihadapan Ny. Imas Fatimah,SH., Notaris di Jakarta, dengan Akta Nomor 17 tanggal 11 April 2007 juncto AktaAddendum Kontrak Investasi Kolektif Reksa Dana MEDALI SYARIAH Nomor17, tanggal 11 April 2007, keduanya dibuat dihadapan Ny. Imas Fatimah, SH,Notaris di Jakarta antara PT Mega Capital Indonesia sebagai Manajer Investasidan Standard Chartered Bank-Cabang Jakarta, sebagai Bank Kustodian.Selanjutnya berdasarkan Akta Addendum Nomor 31 tanggal 20 Juni 2011 yangdibuat oleh Mochamad Nova Faisal, Notaris di Jakarta, antara PT Mega CapitalIndonesia, PT Mega Capital Investama dan Standard Chatered Bank, kedudukanPT Mega Capital Indonesia sebagai Manajer Investasi digantikan oleh PT MegaCapital Investama.

1.3. Manajer InvestasiManajer Investasi adalah Pihak yang kegiatan usahanya mengelola PortofolioEfek untuk para nasabah atau mengelola portofolio investasi kolektif untuksekelompok nasabah, kecuali perusahaan asuransi, dana pensiun, dan bank yangmelakukan sendiri kegiatan usahanya berdasarkan peraturan perundang-undangan yang berlaku. Dan Manajer Investasi juga merupakan pihak yangmengerti kegiatan-kegiatan yang bertentangan dengan Prinsip-prinsip Syariahdi Pasar Modal.

Manajer Investasi dalam Penawaran Umum MEDALI SYARIAH adalah PT MegaCapital Investama yang telah memperoleh ijin usaha sebagai Manajer Investasiberdasarkan Surat Keputusan Ketua Badan Pengawas Pasar Modal danLembaga Keuangan (Bapepam dan LK) Nomor: KEP-.03/BL/2011 tanggal 6Mei 2011.

BAB IISTILAH DAN DEFINISI

Page 5: PROSPEKTUS - megainvestama.co.id syariah.pdfKontrak Investasi Kolektif berdasarkan Undang-Undang No. 8 tahun 1995 tentang Pasar Modal. MEDALI SYARIAH bertujuan untuk memperoleh pendapatan

2MEDALI Syariah

1.4. Bank KustodianKustodian adalah Pihak yang memberikan jasa penitipan Efek dan harta lainyang berkaitan dengan Efek serta jasa lain, termasuk menerima dividen, bunga,dan hak-hak lain, menyelesaikan transaksi Efek, dan mewakili pemegangrekening yang menjadi nasabahnya. Dan Bank Kustodian juga merupakan pihakyang mengeti kegiatan-kegiatan yang bertentangan dengan Prinsip-prinsipSyariah di Pasar Modal.

Kustodian dalam Penawaran Umum MEDALI SYARIAH adalah Standard Char-tered Bank, yang telah memperoleh persetujuan dari Ketua Bapepam sebagaiBank Kustodian berdasarkan Surat Keputusan Ketua BAPEPAM No. KEP-35/PM.WK/1991 tanggal 26 Juni 1991

1.5. Pengertian Efek dan Portofolio EfekEfek adalah surat berharga, yaitu surat pengakuan hutang, surat berhargakomersial, saham, obligasi, tanda bukti hutang, Unit Penyertaan Kontrak InvestasiKolektif, kontrak berjangka atas Efek dan setiap derivatif dari Efek.

Portofolio Efek adalah kumpulan Efek yang dimiliki oleh Pihak.

1.6. Pengertian Bukti Kepemilikan Reksa DanaBukti kepemilikan MEDALI SYARIAH dinyatakan dalam Unit Penyertaan. Padahari pertama penawaran, setiap Unit Penyertaan ditawarkan dengan hargasebesar Rp 1.000,- (seribu Rupiah). Untuk selanjutnya harga pembelian setiapUnit Penyertaan ditetapkan berdasarkan Nilai Aktiva Bersih MEDALI SYARIAHper Unit Penyertaan pada akhir hari bursa yang bersangkutan, sesuai denganketentuan sebagaiman diuraikan dalam butir 14.2 Bab XIV tentang Persyaratandan Tata Cara Pembelian Unit Penyertaan.

1.7. Kebijaksanaan Pembagian KeuntunganDengan tetap memperhatikan pencapaian tujuan investasi jangka panjang,MEDALI SYARIAH dapat membagikan keuntungan setiap 1 (satu) tahun sekaliyang berasal dari laba bersih selama periode tersebut kepada Para PemegangUnit Penyertaan.

Keuntungan yang diperoleh MEDALI SYARIAH akan diinvestasikan kembali kedalam portofolio MEDALI SYARIAH sehingga akan meningkatkan Nilai AktivaBersih per Unit Penyertaan dan akan dikonversikan ke dalam Unit Penyertaandalam bentuk penambahan Unit Penyertaan serta akan dibukukan ke dalamrekening Pemegang Unit Penyertaan secara proporsional sesuai dengankepemilikan Unit Penyertaan.

1.8. Perhitungan Nilai Aktiva Bersih pada saat Pembelian dan PenjualanKembali Unit Penyertaan

Page 6: PROSPEKTUS - megainvestama.co.id syariah.pdfKontrak Investasi Kolektif berdasarkan Undang-Undang No. 8 tahun 1995 tentang Pasar Modal. MEDALI SYARIAH bertujuan untuk memperoleh pendapatan

3MEDALI Syariah

Unit Penyertaan ditawarkan sama dengan Nilai Aktiva Bersih Awal sebesar Rp1.000,- (Seribu Rupiah) setiap Unit Penyertaan pada hari pertama penawaranyang harus dibayar penuh pada saat mengajukan Formulir Pemesanan PembelianUnit Penyertaan MEDALI SYARIAH, selanjutnya Harga Pembelian Unit Penyertaanditetapkan berdasarkan Nilai Aktiva Bersih yang ditetapkan oleh Bank Kustodianpada akhir hari bursa yang bersangkutan, sesuai dengan ketentuan sebagaimanadiuraikan dalam butir 14.2 Bab XIV tentang Persyaratan dan Tata Cara PembelianUnit Penyertaan.

Harga Penjualan Kembali Unit Penyertaan adalah harga setiap Unit Penyertaanyang ditentukan berdasarkan Nilai Aktiva Bersih MEDALI SYARIAH yang dihitungoleh Bank Kustodian pada hari bursa yang bersangkutan, sesuai denganketentuan sebagaimana diuraikan dalam butir 15.4 Bab XV tentang Persyaratandan Tata Cara Penjualan Kembali dan Pengalihan Unit Penyertaan.

Nilai Aktiva Bersih MEDALI SYARIAH akan dihitung, dibukukan dan diumumkansecara harian oleh Bank Kustodian.

1.9. Nilai Pasar Wajar EfekNilai Pasar Wajar dari Efek adalah nilai yang dapat diperoleh dari transaksi Efekyang dilakukan antar para pihak yang bebas bukan karena paksaan atau likuidasi.Nilai Pasar Wajar dari Efek yang secara aktif diperdagangkan di Bursa Efekmenggunakan informasi harga penutupan di Bursa Efek. Penentuan Nilai PasarWajar dari Efek yang tidak diperdagangkan di Bursa Efek ditentukan oleh ManajerInvestasi dengan memperhatikan ketentuan peraturan Bapepam No. IV.C.2.tentang Nilai Pasar Wajar dari Efek Dalam Portofolio Reksa Dana serta SE-02/PM/2005 tanggal 9 Juni 2005 mengenai Batas Toleransi (Standard Deviasi)Penentuan Nilai Pasar Wajar Obligasi Perusahaan dan SE-03/PM/2005 tanggal29 Juli 2005 mengenai Batas Toleransi (Standard Deviasi) Penentuan Nilai PasarWajar Surat Hutang Negara.

Page 7: PROSPEKTUS - megainvestama.co.id syariah.pdfKontrak Investasi Kolektif berdasarkan Undang-Undang No. 8 tahun 1995 tentang Pasar Modal. MEDALI SYARIAH bertujuan untuk memperoleh pendapatan

4MEDALI Syariah

2.1. Pendirian Reksa DanaMEDALI SYARIAH adalah Reksa Dana berbentuk Kontrak Investasi Kolektifberdasarkan Undang-undang Pasar Modal beserta peraturan pelaksanaannya.Kontrak Investasi Kolektif MEDALI SYARIAH dibentuk dengan Akta Nomor 17tanggal 11 April 2007 juncto Akta Addendum Kontrak Investasi Kolektif ReksaDana MEDALI SYARIAH Nomor 17, tanggal 11 April 2007, keduanya dibuatdihadapan Ny. Imas Fatimah, SH, Notaris di Jakarta antara PT MEGA CAPITALINDONESIA sebagai Manajer Investasi dan Standard Chartered Bank-CabangJakarta, sebagai Bank Kustodian. Selanjutnya berdasarkan Akta AddendumNomor 31 tanggal 20 Juni 2011 yang dibuat oleh Mochamad Nova Faisal, Notarisdi Jakarta, antara PT Mega Capital Indonesia, PT Mega Capital Investama danStandard Chatered Bank, kedudukan PT Mega Capital Indonesia sebagaiManajer Investasi digantikan oleh PT Mega Capital Investama.

2.2. Penawaran UmumPT Mega Capital Investama akan menawarkan Unit Penyertaan MEDALI SYARIAHsecara terus menerus sampai dengan 1.000.000.000 (satu milyar) Unit Penyertaan.

Pada hari pertama penawaran, Unit Penyertaan ditawarkan dengan harga Rp1.000,- (seribu rupiah) setiap Unit Penyertaan atau sama dengan Nilai Aktiva Bersih.Selanjutnya harga Unit Penyertaan ditetapkan berdasarkan Nilai Aktiva Bersih padahari bursa yang bersangkutan, sesuai dengan ketentuan sebagaimana diuraikandalam butir 14.2 Bab XIV tentang Persyaratan dan Tata Cara Pembelian UnitPenyertaan.

2.3. Pihak Yang Menempatkan Dana KelolaanManajer Investasi wajib untuk menghimpun dana kelolaan paling kurang sebesarRp.25.000.000.000,- (dua puluh lima milyar rupiah) dalam jangka waktu 30 (tigapuluh) Hari Bursa sejak Pernyataan Pendaftaran MEDALI SYARIAH menjadiefektif.

Penghimpunan dana kelolaan MEDALI SYARIAH, sebagaimana dimaksuddiatas, wajib dilaporkan kepada OJK, diumumkan kepada publik melalui palingkurang 1 (satu) surat kabar harian berbahasa Indonesia berperedaran Nasional,paling lambat 30 (tiga puluh) Hari Bursa setelah Pernyataan Pendaftaran MEDALISYARIAH Efektif.

2.4. Kelebihan MEDALI SYARIAHMEDALI SYARIAH adalah sebuah Reksa Dana yang berbentuk Kontrak InvestasiKolektif dimana Pemegang Unit dapat menjual kembali unitnya kepada ManajerInvestasi setiap saat.

BAB IIKETERANGAN TENTANG MEDALI SYARIAH

Page 8: PROSPEKTUS - megainvestama.co.id syariah.pdfKontrak Investasi Kolektif berdasarkan Undang-Undang No. 8 tahun 1995 tentang Pasar Modal. MEDALI SYARIAH bertujuan untuk memperoleh pendapatan

5MEDALI Syariah

MEDALI SYARIAH dapat memiliki kelebihan bagi pemodal dalam berinvestasi,antara lain sebagai berikut :

a. Kemudahan Pencairan Investasi (Likuid)

MEDALI SYARIAH adalah Reksa Dana yang bersifat Terbuka sehinggamemungkinkan Pemegang Unit Penyertaan untuk dapat menjual kembali UnitPenyertaan kepada Manajer Investasi setiap saat, bila dikehendaki.

b. Pengelolaan Dana Secara Profesional

Seluruh kekayaan MEDALI SYARIAH dikelola dan dimonitor secara terusmenerus oleh Manajer Investasi yang memiliki keahlian dalam bidanginvestasi, khususnya dalam bidang pasar modal dan pasar uang, sehinggamenjamin bahwa investasi yang dilakukan tidak akan menyimpang dariSyariah Islam. Dengan melakukan investasi dalam MEDALI SYARIAH,pemodal secara langsung akan menikmati pengelolaan portofolio secaraprofesional dengan hasil investasi yang bebas dari unsur riba.

c. Diversifikasi portofolio

Diversifikasi portofolio adalah penyebaran investasi pada berbagai instrumeninvestasi dengan tujuan untuk mengurangi risiko investasi. Jika dana investasiyang dimiliki terbatas, maka akan sulit untuk melakukan diversifikasi portofolio,sehingga risiko investasi akan menjadi besar.

MEDALI SYARIAH memungkinkan pemodal memiliki suatu portofolio yangterdiversifikasi secara optimal sehingga mampu memberikan hasil investasiyang optimal dengan tingkat resiko yang lebih rendah.

d. Kenyamanan Administrasi dan keterbukaaan (transparan)

Pemodal secara berkala akan menerima laporan-laporan dari ManajerInvestasi mengenai posisi akunnya dan posisi MEDALI SYARIAH secarakeseluruhan setiap 1 (satu) bulan sekali. Pemegang Unit Penyertaan dapatmengetahui dengan jelas mengenai portofolio investasi dan juga seluruh biayayang dibebankan kepada MEDALI SYARIAH secara rinci transparan danteratur setiap tahun melalui prospektus yang diperbaharui.

e. Potensi Pertumbuhan Nilai Investasi

Dengan terkumpulnya dana dari banyak pemodal, maka MEDALI SYARIAHmempunyai posisi yang kuat dalam memperoleh tingkat suku bunga yanglebih tinggi serta biaya investasi yang lebih murah, serta akses kepadainstrumen investasi yang optimal, jika dibandingkan dengan melakukaninvestasi secara langsung oleh individu-individu atau institusi secara langsung.

Page 9: PROSPEKTUS - megainvestama.co.id syariah.pdfKontrak Investasi Kolektif berdasarkan Undang-Undang No. 8 tahun 1995 tentang Pasar Modal. MEDALI SYARIAH bertujuan untuk memperoleh pendapatan

6MEDALI Syariah

2.5. Kinerja Reksa Dana Medali Syariahkinerja pertumbuhan Unit Penyertaan dan Pertumbuhan Nilai asset Value pertahun buku Laporan Keuangan dapat dilihat di lampiran.

2.6. Komite Investasi & Tim Pengelola InvestasiPengelola investasi pada PT MEGA CAPITAL INVESTAMA terdiri dari KomiteInvestasi dan Tim Pengelola Investasi. Pengelola Investasi bertugas melakukananalisis investasi untuk menentukan alokasi aktiva (asset allocation) sertapemilihan jenis investasi (investment selection). Dalam melaksanakan tugasnya,Pengelola Investasi diawasi oleh Komite Investasi (investment Committee).

Komite InvestasiProf. Dr. Jusuf Anwar SH. MA, meraih gelar Doktor dibidang Hukum dari Uni-versitas Padjadjaran dan dikukuhkan sebagai Guru Besar Bidang Hukumdariuniversitas yang sama tahun 2009.Beliau juga menerima gelar Doktor HonorisCausa dari Soka University, Tokyo Jepang. Gelar Profesor diterima dariKementrian Keuangan RI di bidang Efek dan Pasar Modal> Pernah mendudukiposisi sebagai Direktur Eksekutif Asian Development Bank. Sebelum menjabatsebagai Menteri Keuangan Indonesia tahun 2004-2005, beliau adalah KetuaBapepamdan LK periode 1998-2000. Pada tahun 2006-2010 Beliau dipercayamenjadi Duta Besar RI untuk Jepang. Selain itu beliau juga sering menjadipembicara di seminar-seminar tingkat nasional dan international. Saat ini beliaumenjabat sebagai Senior Group Advisor, CT Corp.

Rini Subarningsih, Sarjana Ekonomi. Memiliki pengalaman di bidang keuangandan pasar modal selama lebih dari 15 tahun. Memulai karir di PT Indovest (LKBB)sejak tahun 1994 sebagai analis keuangan perusahaan pada Departemen Cor-porate Finance . Menjabat sebagai Head of Equity Trading dan kemudian sebagaiHead of Marketing di PT Mega Capital Indonesia . Saat ini menjabat sebagaiDirektur PT Mega Capital Investama. Memiliki ijin perorangan sebagai sebagaiWakil Manajer Investasi dari BAPEPAM berdasarkan Keputusan KetuaBAPEPAM No.KEP-17/PM/WMI/2006 tangggal 02 Februari 2006.

Pengelola InvestasiSugeng Sugiharto, Sarjana Akuntansi Universitas Gadjah Mada.Berpengalaman dalam menangani analisa keuangan perusahaan pada saat iabertugas pada Corporate Finance Department PT Mega Capital Indonesia.Memulai karir di bidang keuangan sejak tahun 1990 ketika ia bergabung denganPT Indovest (LKBB). Menjabat sebagai sebagai Head of Fund ManagementDepartment PT Mega Capital Indonesia sejak tahun 1997. Saat ini menjabat

Page 10: PROSPEKTUS - megainvestama.co.id syariah.pdfKontrak Investasi Kolektif berdasarkan Undang-Undang No. 8 tahun 1995 tentang Pasar Modal. MEDALI SYARIAH bertujuan untuk memperoleh pendapatan

7MEDALI Syariah

sebagai Direktur PT Mega Capital Investama. Memiliki ijin perorangan sebagaiWakil Manajer Investasi dari BAPEPAM berdasarkan Keputusan KetuaBAPEPAM No.KEP-33/PM-PI/1993 tanggal 07 Juli 1993.

Sutjipto J. Hugeng, Anggota Tim Pengelola Investasi, Sarjana Matematika InstitutTeknologi Bandung. Karir di bidang keuangan dimulai sejak tahun 1992 pada PTBANK SUBENTRA di Divisi Treasury, pernah bertugas di Divisi Corporate Fi-nance PT INDONESIAN AIRLINES, serta di Research Dept. PT MEGA GLOBALINVESTAMA sebelum bergabung dengan PT MEGA CAPITAL INDONESIA.Memiliki ijin perorangan sebagai Wakil Manager Investasi dari BAPEPAM danLK berdasarkan Keputusan Ketua BAPEPAM dan LK No.KEP-03/PM/WMI/2005tanggal 18 Januari 2005.

2.7. Dewan Pengawas SyariahDalam mengelola MEDALI SYARIAH. Komite Investasi dan Tim PengelolaInvestasi mendapat nasihat dan pengarahan dari Dewan Pengawas Syariah.Dewan Pengawas Syariah berfungsi untuk memberikan masukan danpertimbangan agar seluruh kegiatan investasi yang dilakukan oleh ManajerInvestasi tetap memenuhi prinsip-prinsip Syariah.

Dewan Pengawas Syariah MEDALI SYARIAH terdiri dari dua orang yang telahmendapat rekomendasi/persetujuan dari Dewan Syariah Nasional Majelis UlamaIndonesia melalui Surat No.U-093/DSN-MUI/IV/2006 dengan susunan sebagaiberikut :

Ketua : K.H. Ma'ruf Amin

Anggota : Kanny Hidaya, SE

Page 11: PROSPEKTUS - megainvestama.co.id syariah.pdfKontrak Investasi Kolektif berdasarkan Undang-Undang No. 8 tahun 1995 tentang Pasar Modal. MEDALI SYARIAH bertujuan untuk memperoleh pendapatan

8MEDALI Syariah

BAB IIIMANAJER INVESTASI

3.1. Riwayat Singkat Manajer InvestasiPT Mega Capital Investama merupakan perusahaan hasil spin-off dari PT MegaCapital Indonesia.

PT Mega Capital Investama didirikan pada tahun 2010 berdasarkan Akta Nomor59 tanggal 19 Mei 2010, dibuat dihadapan F.X. Budi Santoso Isbandi, SH, Notarisdi Jakarta yang telah memperoleh persetujuan dari Menteri Hukum dan H A MRepublik Indonesia dengan Keputusan Nomor AHU-3315. AH.01.01.Tahun2010tertanggal 30 Juni 2010.

Seluruh ketentuan Anggaran Dasar PT Mega Capital Investama adalahsebagaimana tercantum dalam Akta Nomor 59 tersebut dan belum mengalamiperubahan, sedangkan Akta Susunan Direksi dan Dewan Komisaris terakhiradalah sebagaimana tercantum pada Akta Nomor 61 tanggal 20 Januari 2011,dan Susunan Pemegang Sahamnya adalah sebagaimana tercantum dalam AktaNomor 42 tanggal 11 April 2011 yang keduanya juga dibuat dihadapan F.X. BudiSantoso Isbandi, SH, Notaris di Jakarta.

PT Mega Capital Investama telah mempunyai Izin Usaha Di Bidang ManajerInvestasi dari Badan Pengawas Pasar Modal dan Lembaga Keuangan(BAPEPAM dan LK) berdasarkan Surat Keputusan Ketua Badan PengawasPasar Modal dan Lembaga Keuangan Nomor: KEP-.03/BL/2011 tanggal 6 Mei2011.

PT Mega Capital Investama memiliki modal dasar sebesar Rp.100.000.000.000,-(seratus milyar rupiah), dari modal dasar tersebut telah ditempatkan dan disetorsebesar Rp. 25.000.000.000,- (dua puluh lima milyar rupiah), dimana mayoritassahamnya yaitu sebesar 99,99% dipegang oleh PT Mega Capital Indonesia yangmerupakan kelompok usaha CT Corp.

3.2. Susunan Komisaris dan Direksi Manajer InvestasiSusunan anggota Komisaris dan Direksi PT. MEGA CAPITAL INVESTAMA yangmenjabat sekarang adalah :

KOMISARISKomisaris Utama : Prof. Dr. Jusuf Anwar SH. MAKomisaris : Ali Gunawan

DIREKSIDirektur : Sugeng SugihartoDirektur : Rini Subarningsih

Page 12: PROSPEKTUS - megainvestama.co.id syariah.pdfKontrak Investasi Kolektif berdasarkan Undang-Undang No. 8 tahun 1995 tentang Pasar Modal. MEDALI SYARIAH bertujuan untuk memperoleh pendapatan

9MEDALI Syariah

3.3. Pengalaman Manajer InvestasiPT MEGA CAPITAL INVESTAMA telah memperoleh Izin Usaha sebagai ManajerInvestasi dari Bapepam dan LK berdasarkan Surat Keputusan Nomor: KEP-03/BL/MI/2011 tanggal 6 Mei 2011. PT Mega Capital Investama sebagai perusahaanhasil spin-off dari PT Mega Capital Indonesia yang telah berpengalaman dalammengelola Reksa Dana sejak tahun 1997. Seluruh Hak dan Kewajiban termasukProduk Investasi PT Mega Capital Indonesia sebagai Manajer Investasi dialihkandan menjadi tanggung jawab PT Mega Capital Investama.

3.4. Pihak Yang Terafiliasi dengan Manajer InvestasiPT Mega Capita Investama memiliki hubungan afiliasi dengan perusahaan-perusahaan yang bergerak di bidang jasa keuangan, antara lain dengan :

a. PT Mega Capital Indonesia

b. PT Mega Asset Management

c. PT Bank Mega, Tbk.

d. PT Asuransi Mega Life

e. PT Asuransi Umum Mega

f. PT Mega Finance (d/h PT Para Multifinance)

Page 13: PROSPEKTUS - megainvestama.co.id syariah.pdfKontrak Investasi Kolektif berdasarkan Undang-Undang No. 8 tahun 1995 tentang Pasar Modal. MEDALI SYARIAH bertujuan untuk memperoleh pendapatan

10MEDALI Syariah

BAB IVBANK KUSTODIAN

4.1. Riwayat Singkat PerusahaanStandard Chartered Bank Cabang Jakarta di Indonesia telah memiliki persetujuansebagai kustodian di bidang pasar Modal berdasarkan Surat Keputusan BadanPengawas Pasar Modal Nomor Kep-35/PM.WK/1991 tanggal 26 Juni 1991.Memperoleh izin Pembukaan Kantor Cabang di Jakarta, berdasarkan SuratKeputusan Menteri Keuangan Republik Indonesia No. 15.6.5.9.19 tanggal 1Oktober 1968, untuk melakukan usaha sebagai Bank Umum.

4.2. Pengalaman KustodianStandard Chartered Bank didirikan oleh Royal Chater pada tahun 1853 dengankantor pusat di London. Standard Chartered Securities Services berdiri padatahun 1991 sebagai bank Kustodian asing pertama di Indonesia.

Standard Chartered Bank adalah satu-satunya agen kustodian dan kliring di Asiadengan beragam pelayanan serta akan terus meningkatkan strategi danpelayanan untuk terus menjaga standard pelayanan. Standard Chartered Bankmenyediakan pelayanan sebagai kustodian di 16 negara di kawasan Asia Pa-cific seperti Hongkong, Indonesia, Malaysia, Singapore, Thailand, Jepang,Philiphina, Korea Selatan, Taiwan, India, Bangladesh, Pakistan, Cina danSrilangka, 13 diantaranya merupakan pusat pelayanan (pusat operasional).

Standard Chartered Bank merupakan salah satu kustodian terbaik dalam publikasiGlobal Kustodian Survey tahunan serta yang terbaik di Singapura, Hongkong,Taiwan, Korea, Malaysia, Philiphina, Srilangka dan Thailand. Standard CharteredSecurities Services merupakan Bank Kustodian pertama yang memperoleh ISO9001-2000 dengan aset sekitar Rp. 10.000.000.000.000,- (sepuluh trilliun rupiah).

Standard Chartered Bank senantiasa melayani nasabah dengan keahlian danpengetahuan dalam kustodi dan kliring yang meliputi settlement, corporate ac-tion, penyimpanan, pelaporan, pengembalian pajak dan pelayanan-pelayananlainnya.

Penangungjawab atas pelaksanaan kegiatan Kustodian pada Bank Kustodian,dalam melaksanakan pengelolaan MEDALI SYARIAH, mengerti kegiatan-kegiatanyang bertentangan dengan Prinsip-prinsip Syariah di Pasar Modal.

Page 14: PROSPEKTUS - megainvestama.co.id syariah.pdfKontrak Investasi Kolektif berdasarkan Undang-Undang No. 8 tahun 1995 tentang Pasar Modal. MEDALI SYARIAH bertujuan untuk memperoleh pendapatan

11MEDALI Syariah

BAB VTUJUAN DAN KEBIJAKAN INVESTASI

5.1. Tujuan InvestasiUntuk memperoleh pendapatan yang optimal dalam jangka panjang melaluiinvestasi pada efek hutang dan instrumen pasar uang berdasarkan Syariah Is-lam.

5.2. Kebijakan InvestasiDengan memperhatikan peraturan perundangan yang berlaku dan ketentuan lainyang diatur dalam Kontrak Investasi Kolektif (KIK), maka Manajer Investasi akanmenginvestasikan seluruh kekayaan MEDALI SYARIAH pada instrumen-instrumensebagai berikut :

a. Efek Pendapatan Tetap terdiri atas Obligasi Syariah yang telah mendapatpernyataan efektif dari OJK dengan peringkat minimal BBB, Medium TermNote berdasarkan Syariah, Sukuk atau instrumen sejenis yang diterbitkanoleh perusahaan yang kegiatan usahanya tidak bertentangan denganprinsip-prinsip Syariah .

c. Instrumen Pasar Uang terdiri atas Sertifikat Wadiah Bank Indonesia(SWBI), Sertifikat Investasi Mudharabah Antar Bank, Certificate of DepositMudharabah Mutlaqah (CD Mudharabah Mutlaqah), Certificate of DepositMudharabah Muqayyadah (CD Mudharabah Muqayyadah), Surat BerhargaPasar Uang dan surat berharga komersial yang diterbitkan oleh perusahaan-perusahaan berbadan hukum INDONESIA yang pendapatannya tidakmelanggar prinsip Syariah.

Komposisi dari instrumen-instrumen tersebut adalah sebagai berikut :

Instrumen Minimum Maksimum

Instrumen Pasar Uang 2% 20%

Efek Pendapatan Tetap 80% 98%

5.3. Pembatasan InvestasiSesuai dengan Peraturan Bapepam dan LK Nomor IV.B.1 tentang PedomanPengelolaan Reksa Dana Berbentuk Kontrak Investasi Kolektif yang merupakanlampiran Keputusan Ketua Bapepam dan LK No. Kep-552/BL/2010 tanggal 30Desember 2010 juncto Peraturan BAPEPAM dan LK Nomor IV.B.2 tentangPedoman Kontrak Reksa Dana Berbentuk Kontrak Investasi Kolektif yang

Page 15: PROSPEKTUS - megainvestama.co.id syariah.pdfKontrak Investasi Kolektif berdasarkan Undang-Undang No. 8 tahun 1995 tentang Pasar Modal. MEDALI SYARIAH bertujuan untuk memperoleh pendapatan

12MEDALI Syariah

merupakan lampiran Keputusan Ketua Bapepam dan LK No. Kep-553/BL/2010tanggal 30 Desember 2010, Manajer Investasi dilarang melakukan tindakan yangdapat menyebabkan MEDALI SYARIAH :

a. memiliki Efek yang diperdagangkan di Bursa Efek luar negeri yanginformasinya tidak dapat diakses melalui media massa atau fasilitasinternet;

b. memiliki efek yang diterbitkan oleh suatu perusahaan berbadan hukumIndonesia atau berbadan hukum asing yang diperdagangkan di Bursa Efekluar negeri lebih dari 5% (lima persen) dari modal disetor perusahaandimaksud dan lebih dari 10% (sepuluh persen) dari Nilai Aktiva BersihMEDALI SYARIAH pada setiap saat;

c. memiliki Efek Bersifat Ekuitas yang diterbitkan oleh perusahaan yang telahmencatatkan Efeknya pada Bursa Efek di Indonesia lebih dari 5% (limapersen) dari modal disetor perusahaan dimaksud;

d. memiliki Efek yang diterbitkan oleh suatu pihak lebih dari 10% (sepuluhpersen) dari Nilai Aktiva Bersih MEDALI SYARIAH pada setiap saat. Efekdimaksud termasuk surat berharga yang diterbitkan oleh bank.

Larangan dimaksud tidak berlaku bagi :

1) Sertifikat Bank Indonesia

2) Efek yang diterbitkan oleh Pemerintah Republik Indonesia dan/atau

3) Efek yang diterbitkan oleh Lembaga Keuangan Internasional , dimana Pemerintah Republik Indonesia menjadi salah satu anggotanya.

e. melakukan transaksi lindung nilai atas pembelian Efek yang diperdagangkandi Bursa Efek luar negeri lebih besar dari nilai Efek yang dibeli;

f. memiliki Efek Beragun Aset lebih dari 10% (sepuluh persen) dari Nilai AktivaBersih MEDALI SYARIAH dengan ketentuan bahwa setiap jenis EfekBeragun Aset tidak lebih dari 5% (lima persen) dari Nilai Aktiva BersihMEDALI SYARIAH;

g. memiliki Efek yang tidak ditawarkan melalui Penawaran Umum dan/ atautidak dicatatkan pada Bursa Efek di Indonesia, kecuali :

1) Efek yang sudah mendapat peringkat dari Perusahaan PemeringkatEfek;

2) Efek pasar uang, yaitu Efek bersifat utang, dengan jatuh tempo kurangdari 1 (satu) tahun; dan

3) Efek yang diterbitkan oleh Pemerintah Indonesia dan/ atau LembagaKeuangan Internasional, dimana Pemerintah Republik Indonesia salah

Page 16: PROSPEKTUS - megainvestama.co.id syariah.pdfKontrak Investasi Kolektif berdasarkan Undang-Undang No. 8 tahun 1995 tentang Pasar Modal. MEDALI SYARIAH bertujuan untuk memperoleh pendapatan

13MEDALI Syariah

satu anggotanya;

h. memiliki portofolio Efek yang berupa Efek yang diterbitkan oleh pihak yangterafiliasi dengan Manajer Investasi lebih dari 20% (dua puluh persen) dariNilai Aktiva Bersih, kecuali hubungan afiliasi yang terjadi karena kepemilikanatau penyertaan modal pemerintah;

i. memiliki Efek yang diterbitkan oleh Pemegang Unit Penyertaan dan/ atauPihak terafiliasi dari Pemegang Unit Penyertaan berdasarkan komitmenyang telah disepakati oleh Manajer Investasi dengan Pemegang UnitPenyertaan dan/ atau pihak terafiliasi dari Pemegang Unit Penyertaan;

j. terlibat dalam kegiatan selain dari investasi, investasi kembali, atauperdagangan Efek;

k. terlibat dalam penjualan Efek yang belum dimiliki (short sale);

l. terlibat dalam transaksi margin;

m. melakukan penerbitan obligasi atau sekuritas kredit;

n. terlibat dalam berbagai bentuk pinjaman, kecuali pinjaman jangka pendekyang berkaitan dengan penyelesaian transaksi dan pinjaman tersebut tidaklebih dari 10% (sepuluh per seratus) dari nilai portofolio MEDALI SYARIAHpada saat pembelian;

o. membeli Efek yang sedang ditawarkan dalam Penawaran Umum, jika :

1) Penjamin Emisi Efek dari Penawaran Umum tersebut merupakan satukesatuan badan hukum dengan Manajer Investasi; atau

2) Penjamin Emisi Efek dari Efek dari Penawaran Umum dimaksudmerupakan Pihak terafiliasi dengan Manajer Investasi, kecuali hubunganafiliasi tersebut terjadi karena kepemilikan atau penyertaan modalpemerintah;

p. terlibat dalam transaksi bersama atau kontrak bagi hasil dengan ManajerInvestasi atau Afiliasinya; dan

q. membeli Efek Beragun Aset yang sedang ditawarkan dalam PenawaranUmum, jika :

1) Kontrak Investasi Kolektif Efek Beragun Aset tersebut dan KontrakInvestasi Kolektif Reksa Dana dikelola oleh Manajer Investasinya yangsama;

2) Penawaran Umum tersebut dilakukan oleh Pihak terafiliasi denganManajer Investasi, kecuali hubungan Afiliasi tersebut terjadi karenakepemilikan atau penyertaan modal Pemerintah; dan/ atau

Page 17: PROSPEKTUS - megainvestama.co.id syariah.pdfKontrak Investasi Kolektif berdasarkan Undang-Undang No. 8 tahun 1995 tentang Pasar Modal. MEDALI SYARIAH bertujuan untuk memperoleh pendapatan

14MEDALI Syariah

merupakan lampiran Keputusan Ketua Bapepam dan LK No. Kep-553/BL/2010tanggal 30 Desember 2010, Manajer Investasi dilarang melakukan tindakan yangdapat menyebabkan MEDALI SYARIAH :

3) Manajer Investasi Reksa Dana terafiliasi dengan Kreditur Awal EfekBeragun Aset, kecuali hubungan Afiliasi tersebut terjadi karenakepemilikan atau penyertaan modal Pemerintah

Dalam hal Manajer Investasi bermaksud membeli efek yang diperdagangkan diBursa Efek Luar Negeri, pelaksanaan pembelian efek tersebut baru dapatdilaksanakan setelah tercapainya kesepakatan mengenai tata carapembelian,penjualan, penyimpanan, pencatatan dan hal-hal lain sehubungandengan pembelian efek tersebut antara Manajer Investasi dan Bank Kustodian.

Pembatasan tersebut diatas didasarkan pada peraturan yang berlaku saatprospektus ini diterbitkan yang mana dapat berubah sewaktu-waktu sesuaidengan kebijaksanaan yang ditetapkan oleh Pemerintah dibidang pasar modaltermasuk surat persetujuan OJK berkaitan dengan pengelolaan Reksa Danaberbentuk Kontrak Investasi Kolektif.

5.4. Mekanisme Pembersihan Kekayaan Reksa Dana dari Unsur-unsur yangBertentangan dengan Prinsip-prinsip Syariah di Pasar Modal danKetentuan Selisih Pendapatan Bagi Hasila. Bilamana dalam portofolio MEDALI SYARIAH terdapat Efek selain Efek

yang tercantum dalam daftar Efek Syariah yang ditetapkan oleh OJK ataupihak lain yang diakui oleh OJK yang bukan disebabkan oleh tindakanManajer Investasi dan Bank Kustodian maka Manajer Investasi wajib menjualEfek dimaksud, paling lambat hari kerja kedua setelah diketahuinya Efektersebut tidak lagi tercantum dalam Efek Syariah yang ditetapkan oleh OJKatau pihak lain yang diakui oleh OJK, dengan ketentuan selisih harga jualdari Nilai Pasar Wajar Efek pada saat efek tersebut masih tercantum dalamdaftar Efek Syariah yang ditetapkan oleh OJK atau pihak lain yang diakuioleh OJK, dipisahkan dari perhitungan Nilai Aktiva Bersih MEDALI SYARIAHdan diperlakukan sebagi dana sosial.

b. Perhitungan besarnya selisih lebih harga jual efek dalam portofolio MEDALISYARIAH yang tidak tercantum dalam Daftar Efek Syariah yang ditetapkanoleh OJK atau pihak lain yang ditetapkan oleh OJK tersebut diatas dilakukanoleh Bank Kustodian dan akan dilaporkan oleh Bank Kustodian kepadaManajer Investasi.

c. Atas Instruksi Manajer Investasi selisih lebih harga jual efek dalam portofolioMEDALI SYARIAH yang tidak tercantum dalam Daftar Efek Syariah yangditetapkan oleh OJK atau pihak lain yang ditetapkan oleh OJK tersebut

Page 18: PROSPEKTUS - megainvestama.co.id syariah.pdfKontrak Investasi Kolektif berdasarkan Undang-Undang No. 8 tahun 1995 tentang Pasar Modal. MEDALI SYARIAH bertujuan untuk memperoleh pendapatan

15MEDALI Syariah

diatas akan dipisahkan dari perhitungan Nilai Aktiva Bersih dan akandibukukan kedalam Rekening Sosial untuk selanjutnya akan digunakan untukkeperluan sosial, berdasarkan kebijakan Manajer Investasi, dengan petunjukdan persetujuan Dewan Pengawas Syariah.

d. Selanjutnya Bank Kustodian akan menyampaikan kepada OJK sertapemegang Unit Penyertaan, Informasi tentang perolehan selisih lebihpenjualan efek sebagaimana dimaksud dalam paragraph diatas daninformasi tentang penggunaannya sebagai dana sosial selambat-lambatnyapada hari kedua belas setiap bulannya (jika ada).

e. Dalam hal terdapat selisih kurang dari hasil penjualan efek dalam portofolioMEDALI SYARIAH yang disebabkan oleh tidak tercantumnya suatu efekdalam Daftar Efek Syariah yang ditetapkan oleh OJK atau pihak lain yangditetapkan oleh OJK, maka selisih kurang tersebut akan diserap olehMEDALI SYARIAH dan diperhitungkan dalam perhitungan Nilai Aktiva BersihMEDALI SYARIAH.

5.5. Kebijakan Pembagian KeuntunganKeuntungan yang diperoleh MEDALI SYARIAH akan diinvestasikan kembali kedalam portofolio MEDALI SYARIAH sehingga akan meningkatkan Nilai AktivaBersih per Unit Penyertaan. Dengan tetap memperhatikan pencapaian tujuaninvestasi, MEDALI SYARIAH dapat membagikan keuntungan setiap 1 (satu) tahunsekali yang berasal dari sebagian laba bersih selama periode tersebut kepadapara Pemegang Unit Penyertaan. Pembagian keuntungan tersebut akandikonversikan kedalam Unit Penyertaan dan dibukukan kedalam RekeningPemegang Unit Penyertaan secara proporsional sesuai dengan kepemilikan UnitPenyertaan.

Page 19: PROSPEKTUS - megainvestama.co.id syariah.pdfKontrak Investasi Kolektif berdasarkan Undang-Undang No. 8 tahun 1995 tentang Pasar Modal. MEDALI SYARIAH bertujuan untuk memperoleh pendapatan

16MEDALI Syariah

BAB VIMETODE PENGHITUNGAN NILAI PASAR WAJAR EFEK

Manajer Investasi menentukan Nilai Pasar Wajar dari Efek dalam portofolio MEDALISYARIAH dengan memperhatikan Peraturan BAPEPAM dan LK No. IV.C.2 tentangNilai Pasar Wajar Dari Efek Dalam Portofolio Reksa Dana, Lampiran Keputusan KetuaBAPEPAM dan LK No. Kep-367/BL/2012 tanggal 09 Juli2012, yang kutipan lengkapnyaadalah sebagai berikut:

6.1. Dalam Peraturan ini yang dimaksud:a). Efek bersifat Hutang adalah Efek yang menunjukan hubungan utang piutang

antara kreditor (Pemegang Efek) dengan pihak yang menerbitkan Efek.

b). Nilai Pasar Wajar (fair market value) dari Efek adalah nilai yang dapatdiperoleh dari transaksi efek yang dilakukan antar para Pihak yang bebasbukan karena paksaan atau likuidasi

c). Lembaga Penilaian Harga Efek (LPHE) adalah Pihak yang telahmemperoleh izin usaha dari Bapepam dan LK untuk melakukan penilaianharga Efekdalam rangka menetapkan harga pasar wajar, sebagaimanadimaksud dalamPeraturan Nomor V.C.3 tentang Lembaga Penilaian HargaEfek.

6.2. Nilai Pasar Wajar dari Efek dalam portofolio Reksa Dana wajib ditentukan dandisampaikan oleh Manajer Investasi kepada Bank Kustodian paling lambat pukul17.00 WIB setiap hari bursa, dengan ketentuan sebagai berikut:a. Penghitungan Nilai Pasar Wajar dari Efek yang aktif diperdagangkan di

Bursa Efek menggunakan informasi harga perdagangan terakhir atas Efektersebut di Bursa Efek;

b. Penghitungan Nilai Pasar Wajar dari:

1) Efek yang diperdagangkan di luar Bursa Efek (over the counter);

2) Efek yang tidak aktif diperdagangkan di Bursa Efek;

3) Efek yang diperdagangkan dalam denominasi mata uang asing;

4) Instrumen pasar uang dalam negeri, sebagaimana dimaksud dalamPeraturan Nomor IV.B.1 tentang Pedoman Pengelolaan Reksa DanaBerbentuk Kontrak Investasi Kolektif;

5) Efek lain yang transaksinya wajib dilaporkan kepada Penerima LaporanTransaksi Efek sebagaimana dimaksud dalam Peraturan Nomor X.M.3tentang Penerima Laporan Transaksi Efek;

6) Efek lain yang berdasarkan Keputusan Bapepam dan LK dapat menjadiPortofolio Efek Reksa Dana; dan/atau

Page 20: PROSPEKTUS - megainvestama.co.id syariah.pdfKontrak Investasi Kolektif berdasarkan Undang-Undang No. 8 tahun 1995 tentang Pasar Modal. MEDALI SYARIAH bertujuan untuk memperoleh pendapatan

17MEDALI Syariah

7) Efek dari perusahaan yang dinyatakan pailit atau kemungkinan besarakan pailit, atau gagal membayar pokok utang atau bunga dari Efektersebut, menggunakan harga pasar wajar yang ditetapkan oleh LPHEsebagai harga acuan bagi Manajer Investasi.

c. Dalam hal harga perdagangan terakhir Efek di Bursa Efek tidakmencerminkan Nilai Pasar Wajar pada saat itu, penghitungan NilaiPasar Wajar dari Efek tersebut menggunakan harga pasar wajar yangditetapkan oleh LPHE sebagai harga acuan bagi Manajer Investasi.

d. Dalam hal LPHE tidak mengeluarkan harga pasar wajar terhadapEfek sebagaimana dimaksud dalam angka 2 huruf b butir 1) sampai denganbutir 6), dan angka 2 huruf c Peraturan ini, Manajer I nvestasi wajibmenentukan Nilai Pasar Wajar dari Efek dengan itikad baik dan penuhtanggung jawab berdasarkan metode yang menggunakan asas konservatifdan diterapkan secara konsisten, dengan mempertimbangkan antara lain:

1) harga perdagangan sebelumnya;

2) harga perbandingan Efek sejenis; dan/atau

3) kondisi fundamental dari penerbit Efek.

e. Dalam hal LPHE tidak mengeluarkan harga pasar wajar terhadap Efek dariperusahaan yang dinyatakan pailit atau kemungkinan besar akan pailit, atau gagal membayar pokok utang atau bunga dari Efek tersebut, sebagaimana dimaksud pada angka 2 huruf b butir 7), Manajer Investasi wajib menghitung Nilai Pasar Wajar dari Efek dengan itikad baik dan penuh tanggung jawabberdasarkan metode yang menggunakan asas konservatif dan diterapkansecara konsisten dengan mempertimbangkan:

1) harga perdagangan terakhir Efek tersebut;

2) kecenderungan harga Efek tersebut;

3) tingkat bunga umum sejak perdagangan terakhir (jika berupa EfekBersifat Utang);

4) informasi material yang diumumkan mengenai Efek tersebut sejakperdagangan terakhir;

5) perkiraan rasio pendapatan harga (price earning ratio), dibandingkandengan rasio pendapatan harga untuk Efek sejenis (jika berupa saham);

6) tingkat bunga pasar dari Efek sejenis pada saat tahun berjalan denganperingkat kredit sejenis (jika berupa Efek Bersifat Utang); dan

7) harga pasar terakhir dari Efek yang mendasari (jika berupa derivatif atasEfek).

Page 21: PROSPEKTUS - megainvestama.co.id syariah.pdfKontrak Investasi Kolektif berdasarkan Undang-Undang No. 8 tahun 1995 tentang Pasar Modal. MEDALI SYARIAH bertujuan untuk memperoleh pendapatan

18MEDALI Syariah

f. Dalam hal Manajer Investasi menganggap bahwa harga pasar wajaryang ditetapkan LPHE tidak mencerminkan Nilai Pasar Wajar dariEfek dalam portofolio Reksa Dana yang wajib dibubarkan karena:

1) diperintahkan oleh Bapepam dan LK sesuai peraturanperundangundangan di bidang Pasar Modal; dan/atau

2) total Nilai Aktiva Bersih kurang dari Rp25.000.000.000,00 (dua puluhlima miliar rupiah) selama 90 (sembilan puluh) hari bursa secara berturut-turut,

Manajer Investasi dapat menghitung sendiri Nilai Pasar Wajar dari Efek tersebut dengan itikad baik dan penuh tanggung jawab berdasarkan metode yang menggunakan asas konservatif dan diterapkan secara konsisten.

g. Nilai Pasar Wajar dari Efek dalam portofolio Reksa Dana yang diperdagangkan dalam denominasi mata uang yang berbeda dengandenominasi matauang Reksa Dana tersebut, wajib dihitung denganmenggunakan kurs tengahBank Indonesia.

6.3. LPHE wajib:a. menentukan standar deviasi atas harga pasar wajar atas Efek yangditetapkannya; dan

b. mempunyai prosedur operasi standar atau mekanisme untuk memperbaikiharga pasar wajar atas Efek dimaksud, apabila terjadi kesalahan penilaian(error pricing).

6.4. LPHE wajib menyediakan:a. akses digital secara daring (online) kepada Manajer Investasi yang

mengelola Reksa Dana untuk mengetahui harga pasar wajar dari Efekdalam portofolio Reksa Dana dimaksud; dan

b. harga pasar wajar atas Efek, sebagaimana dimaksud dalam angka 2 hurufb, yang terdapat dalam portofolio Reksa Dana yang dikelola olehmasingmasing Manajer Investasi untuk hari yang bersangkutan dan satuhari sebelumnya, secara harian dan tanpa memungut biaya.

6.5 Dalam rangka penghitungan harga pasar wajar dari Efek dalam portofolio ReksaDana, LPHE dapat meminta informasi kepada Manajer Investasi atas Efek yangmenjadi Portofolio Efek Reksa Dana yang dikelola oleh Manajer Investasi tersebut.

6.6 Dengan memperhatikan ketentuan Peraturan Nomor V.C.3 tentang LembagaPenilaian Harga Efek, LPHE dapat memungut biaya atas akses harga pasarwajar dari Efek, jika Manajer Investasi:a. mengakses harga pasar wajar atas Efek sebagaimana dimaksud pada

angka 2 huruf b, selain pada waktu sebagaimana dimaksud pada angka 4huruf b diatas;

Page 22: PROSPEKTUS - megainvestama.co.id syariah.pdfKontrak Investasi Kolektif berdasarkan Undang-Undang No. 8 tahun 1995 tentang Pasar Modal. MEDALI SYARIAH bertujuan untuk memperoleh pendapatan

19MEDALI Syariah

b. mengakses harga pasar wajar atas Efek sebagaimana dimaksud padaangka 2 huruf b di atas dalam bentuk olahan, atau bentuk tertentu untukmemenuhi kebutuhan khusus Manajer Investasi; dan/atau

c. mengakses harga pasar wajar atas Efek selain sebagaimana dimaksudpada angka 2 huruf b.

6.7 LPHE wajib menyediakan harga pasar wajar Efek sebagaimana dimaksud padaangka 2 huruf b di atas kepada Manajer Investasi pengelola Reksa Dana sebelumpukul 17.00 WIB setiap hari bursa.

6.8. Untuk melaksanakan ketentuan sebagaimana dimaksud dalam angka 2 huruf ddan huruf e di atas, Manajer Investasi wajib sekurang-kurangnya:a. memiliki prosedur operasi standar;

b. menggunakan dasar penghitungan yang dapat dipertanggungjawabkanberdasarkan metode yang menggunakan asas konservatif dan diterapkansecara konsisten;

c. membuat catatan dan/atau kertas kerja tentang tata cara penghitungan NilaiPasar Wajar dari Efek yang mencakup antara lain faktor atau fakta yang

menjadi pertimbangan; dan

d. menyimpan catatan tersebut di atas paling kurang 5 (lima) tahun.

6.9 Penghitungan Nilai Aktiva Bersih Reksa Dana, wajib menggunakan Nilai PasarWajar dari Efek yang ditentukan oleh Manajer Investasi.

6.10 Dalam penghitungan Nilai Pasar Wajar Surat Berharga Negara yang menjadiPortofolio Efek Reksa Dana Terproteksi, Manajer Investasi dapat menggunakanmetode harga perolehan yang diamortisasi, sepanjang Surat Berharga Negaradimaksud untuk dimiliki dan tidak akan dialihkan sampai dengan tanggal jatuhtempo (hold to maturity).

6.11 Bagi Reksa Dana Terproteksi yang portofolionya terdiri dari Surat BerhargaNegara yang dimiliki dan tidak akan dialihkan sampai dengan tanggal jatuh tempo,dan penghitungan Nilai Pasar Wajar-nya menggunakan metode harga perolehanyang diamortisasi, maka pembelian kembali atas Unit Penyertaan hanya dapatdilakukan pada tanggal pelunasan sesuai dengan Kontrak Investasi Kolektif danProspektus.

6.12 Nilai Aktiva Bersih per saham atau Unit Penyertaan dihitung berdasarkan NilaiAktiva Bersih pada akhir hari bursa yang bersangkutan, setelah penyelesaianpembukuan Reksa Dana dilaksanakan, tetapi tanpa memperhitungkanpeningkatan atau penurunan kekayaan Reksa Dana karena permohonanpembelian dan/atau pelunasan yang diterima oleh Bank Kustodian pada hariyang sama.

Page 23: PROSPEKTUS - megainvestama.co.id syariah.pdfKontrak Investasi Kolektif berdasarkan Undang-Undang No. 8 tahun 1995 tentang Pasar Modal. MEDALI SYARIAH bertujuan untuk memperoleh pendapatan

20MEDALI Syariah

6.13 Dengan tidak mengurangi ketentuan pidana di bidang Pasar Modal, BAPEPAM& LK berwenang mengenakan sanksi terhadap setiap pelanggaran ketentuanperaturan ini, termasuk pihak-pihak yang menyebabkan terjadinya pelanggarantersebut.

Page 24: PROSPEKTUS - megainvestama.co.id syariah.pdfKontrak Investasi Kolektif berdasarkan Undang-Undang No. 8 tahun 1995 tentang Pasar Modal. MEDALI SYARIAH bertujuan untuk memperoleh pendapatan

21MEDALI Syariah

BAB VIIPERPAJAKAN

Berdasarkan Peraturan Perpajakan yang berlaku, maka penerapan Pajak Penghasilan(PPh) atas pendapatan Reksa Dana berbentuk Kontrak Investasi Kolektif, adalahsebagai berikut :

* Berdasarkan Pasal 2 ayat (1) juncto Pasal 3 huruf d Peraturan Pemerintah Nomor 16 Tahun2009 tentang Pajak Penghasilan Atas Penghasilan Berupa Bunga Obligasi, disebutkan bahwaatas penghasilan yang diterima dan/atau diperoleh Wajib Pajak berupa Bunga Obligasi dikenaipemotongan Pajak Penghasilan yang bersifat final dan bunga dan/atau diskonto dari Obligasiyang diterima dan/atau diperoleh Wajib Pajak reksadana yang terdaftar pada BAPEPAM danLK akan dikenai Pajak Penghasilan.

**Pasal 1 ayat (2) huruf a Peraturan Pemerintah No. 41 tahun 1994 tentang Pajak Penghasilanatas Penghasilan Dari Transaksi Penjualan Saham di Bursa Efek disebutkan bahwa besarnyaPajak Penghasilan untuk semua transaksi penjualan saham sebesar 0,1% dari jumlah brutonilai transaksi penjualan.

No. Uraian Perlakuan PPh Dasar Hukum

I. Penghasilan Reksa Dana yang berasaldari :a. Bunga Obligasi 0% untuk tahun 2009 - 2010 Pasal 2 ayat (1) juncto Pasal

5% untuk tahun 2011-2013 3 huruf (d) PP No. 16 tahun15% untuk tahun 2014-seterusnya* 2009.*)

b. Diskonto dari Obligasi 0% untuk tahun 2009 - 2010 Pasal 2 ayat (1) juncto Pasal5% untuk tahun 2011-2013 3 huruf (d) PP No. 16 tahun15% untuk tahun 2014-seterusnya* 2009.*)

c. Bunga Deposito dan Diskonto PPh Final (20%) Pasal 2 PP No. 131 tahunSertifikat Bank Indonesia 2000 jo Pasal 3 Keputusan

Menteri Keuangan RINo. 51.KMK.04/2001

d. Commercial Paper dan SuratHutang Lainnya PPh Tarif Umum Pasal 4 (1) dan pasal 23 UU

Pph.e. Capital Gain Saham di Bursa PPh Final (0,1%) dari jumlah bruto Pasal 1 ayat 2 huruf (a) PP No.

nilai transaksi penjualan. 41 tahun 1994 **)

II. Bagian laba termasuk pelunasankembali (redemption) atas UnitPenyertaan yang diterima olehpemegang Unit Penyertaan. Bukan Objek PPh Pasal 4 (3) huruf h UU PPh

Page 25: PROSPEKTUS - megainvestama.co.id syariah.pdfKontrak Investasi Kolektif berdasarkan Undang-Undang No. 8 tahun 1995 tentang Pasar Modal. MEDALI SYARIAH bertujuan untuk memperoleh pendapatan

22MEDALI Syariah

Bagi warga negara asing disarankan untuk berkonsultasi dengan penasehat perpajakanmengenai pembukuan pajak investasi sebelum membeli Unit Penyertaan Reksa DanaMEDALI SYARIAH.Dalam hal terdapat pajak yang harus dibayar oleh pemodal sesuai peraturan perundang-undangan dibidang perpajakan yang berlaku, pemberitahuan kepada pemodal tentangpajak yang harus dibayar tersebut akan dilakukan dengan mengirimkan surat tercatatkepada pemodal segera setelah Manajer Investasi mengetahui jumlah pajak tersebutyang harus dibayar oleh pemodal.

Page 26: PROSPEKTUS - megainvestama.co.id syariah.pdfKontrak Investasi Kolektif berdasarkan Undang-Undang No. 8 tahun 1995 tentang Pasar Modal. MEDALI SYARIAH bertujuan untuk memperoleh pendapatan

23MEDALI Syariah

BAB VIIIFAKTOR-FAKTOR RISIKO UTAMA

Sebagaimana halnya investasi pada umumnya, investasi pada MEDALI SYARIAH inimengandung resiko yang disebabkan berbagai faktor antara lain :

8.1. Risiko Perubahan Ekonomi dan PolitikPerubahan kondisi ekonomi, politik dan peraturan khususnya di bidang PasarUang dan Pasar Modal dapat mempengaruhi Fluktuasi harga Efek yang adadalam portofolio investasi MEDALI SYARIAH dengan demikian dapatmenyebabkan turunnya nilai Unit Penyertaan.

8.2. Risiko LikuiditasPenjualan kembali (pelunasan) tergantung kepada likuiditas dari portofolio ataukemampuan dari Manajer Investasi untuk membeli kembali (melunasi) denganmenyediakan uang tunai dengan segera.

8.3. Risiko Atas Pertanggungan Kekayaan MEDALI SYARIAHBank Kustodian mengasuransikan seluruh kekayaan MEDALI SYARIAH .Tetapiterjadinya wanprestasi oleh pihak terkait dengan asuransi kekayaan dapatmempengaruhi Nilai Aktiva Bersih MEDALI SYARIAH .

Sebelum memutuskan untuk membeli Unit Penyertaan MEDALI SYARIAH ini, calonInvestor harus memahami risiko-risiko yang telah disebutkan diatas. Karena ReksaDana bukanlah produk investasi perbankan. Tidak ada satu pihakpun yang menjamintingkat hasil investasi pada Reksa Dana.

Page 27: PROSPEKTUS - megainvestama.co.id syariah.pdfKontrak Investasi Kolektif berdasarkan Undang-Undang No. 8 tahun 1995 tentang Pasar Modal. MEDALI SYARIAH bertujuan untuk memperoleh pendapatan

24MEDALI Syariah

BAB IXHAK-HAK PEMEGANG UNIT PENYERTAAN

9.1. Hak-hak Pemegang Unit Penyertaan

Sesuai dengan syarat dan ketentuan sebagaimana diatur dalam Kontrak InvestasiKolektif, maka semua Pemegang Unit Penyertaan mempunyai hak sebagaiberikut :

a. Hak untuk memperoleh pembagian keuntungan sesuai kebijakan pembagiankeuntungan;

b. Hak untuk menjual kembali sebagian atau seluruh Unit Penyertaan MEDALISYARIAH yang dimilikinya;

c. Hak untuk mendapat Surat Konfirmasi Kepemilikan Unit Penyertaan MEDALISYARIAH serta laporan rekening bulanan;

d. Hak untuk memperoleh informasi mengenai Nilai Aktiva Bersih harian dankinerja MEDALI SYARIAH;

e. Hak untuk memperoleh laporan-laporan sebagaimana dimaksud dalamPeraturan BAPEPAM No. X.D.1 tentang Laporan Reksa Dana ;

f. Hak atas hasil likuidasi secara proporsional dengan kepemilikan UnitPenyertaan bilamana MEDALI SYARIAH dibubarkan atau dilikuidasi;

g. Hak untuk memperoleh Laporan Keuangan Tahunan secara periodik.

B. Kontrak Untuk Kepentingan Para Pemegang Unit PenyertaanMEDALI SYARIAH merupakan Reksa Dana berbentuk Kontrak Investasi Kolektifyang dibuat antara PT Mega Capital Investama yang akan bertindak selakuManajer Investasi dan Standard Chartered Bank, yang akan bertindak selakuBank Kustodian. Dengan membeli dan memiliki Unit Penyertaan, para PemegangUnit Penyertaan MEDALI SYARIAH dianggap telah mengikatkan diri danmenyetujui seluruh syarat dan ketentuan yang tercantum dalam Kontrak InvestasiKolektif tersebut diatas.

Para Pemegang Unit Penyertaan MEDALI SYARIAH merupakan pemilik bersamauntuk bagian yang tidak terbagi atas seluruh kekayaan yang termasuk dalamportofolio MEDALI SYARIAH. Untuk kepentingannya, Para Pemegang UnitPenyertaan MEDALI SYARIAH memberikan kepercayaan kepada ManajerInvestasi untuk melaksanakan pengelolaan portofolio MEDALI SYARIAH dankepada Bank Kustodian untuk melaksanakan penitipan kolektif, penyimpanandan pengadministrasian kekayaan serta rekening Pemegang Unit PenyertaanMEDALI SYARIAH

Page 28: PROSPEKTUS - megainvestama.co.id syariah.pdfKontrak Investasi Kolektif berdasarkan Undang-Undang No. 8 tahun 1995 tentang Pasar Modal. MEDALI SYARIAH bertujuan untuk memperoleh pendapatan

25MEDALI Syariah

Dalam kegiatan pengelolaan MEDALI SYARIAH terdapat beberapa biaya yang harusdikeluarkan oleh Manajer Investasi, MEDALI SYARIAH dan Pemegang UnitPenyertaan. Adapun biaya-biaya tersebut sebagai berikut :

10.1. Biaya yang menjadi beban MEDALI SYARIAHa. Imbalan jasa pengelolaan untuk Manajer Investasi maksimum sebesar 1 %

(satu persen) per tahun dari Nilai Aktiva Bersih dihitung secara harianberdasarkan 365 (tigaratus enampuluh lima) hari pertahun atau berdasarkan366 (tigaratus enampuluh enam) hari per tahun untuk tahun kabisat, dibayarsetiap awal bulan ditambah dengan PPN.

b. Imbalan jasa agen penjualan (Agency Fee) (jika ada) maksimum sebesar0,75 % (nol koma tujuh puluh lima persen) per tahun dari Nilai Aktiva Bersihdihitung secara harian berdasarkan 365 (tigaratus enampuluh lima) haripertahun atau berdasarkan 366 (tigaratus enampuluh enam) hari per tahununtuk tahun kabisat, dibayar setiap bulan ditambah dengan PPN.

c. Imbalan jasa untuk Bank Kustodian maksimum sebesar 0,25% (nol komadua puluh lima persen) per tahun dari Nilai Aktiva Bersih dihitung secara harianberdasarkan 365 (tigaratus enampuluh lima) hari pertahun atau berdasarkan366 (tigaratus enampuluh enam) hari per tahun untuk tahun kabisat, dibayarsetiap awal bulan ditambah dengan PPN.

d. Biaya registrasi Efek dan Biaya transaksi Efek beserta pajak yang terkaitdengan transaksi tersebut;

e. Biaya-biaya atas jasa auditor yang memeriksa Laporan Keuangan Tahunansetelah Pernyataan Pendaftaran MEDALI SYARIAH menjadi efektif;

f. Biaya pembuatan dan pengiriman pembaharuan Prospektus termasuklaporan keuangan tahunan kepada Pemegang Unit Penyertaan dan biayapemasangan berita / pemberitahuan disurat kabar tentang perubahan KontrakInvestasi Kolektif dan/atau Prospektus (jika ada) setelah MEDALI SYARIAHdinyatakan efektif oleh Bapepam dan LK;

g. Biaya pembuatan dan pengiriman laporan bulanan kepada Pemegang UnitPenyertaan, pencetakan dan distribusi Surat Konfirmasi Kepemilikan UnitPenyertaan setelah dinyatakan efektif oleh Bapepam dan LK; dan

h. Pengeluaran pajak yang berkenaan dengan pembayaran Imbalan Jasa danbiaya-biaya diatas.

10.2. Biaya yang menjadi beban Manajer Investasia. Biaya persiapan pendirian MEDALI SYARIAH yang meliputi imbalan jasa

untuk Akuntan Publik, Konsultan Hukum, dan Notaris serta biaya penerbitan

BAB XALOKASI BIAYA

Page 29: PROSPEKTUS - megainvestama.co.id syariah.pdfKontrak Investasi Kolektif berdasarkan Undang-Undang No. 8 tahun 1995 tentang Pasar Modal. MEDALI SYARIAH bertujuan untuk memperoleh pendapatan

26MEDALI Syariah

dokumen-dokumen lain yang diperlukan;

b. Biaya administrasi pengelolaan portofolio yaitu biaya telepon, faksimili, foto-kopi dan transportasi;

c. Biaya pemasaran termasuk biaya pencetakan brosur, biaya promosi dan biayaiklan MEDALI SYARIAH;

d. Biaya pencetakan dan pengiriman Formulir Pembukaan Rekening, FormulirPemodal, Formulir Pemesanan Pembelian Unit Penyertaan, Surat KonfirmasiKepemilikan Unit Penyertaan dan Formulir Penjualan Kembali Unit Penyertaan& Formulir Pengalihan Unit Penyertaan; dan

e. Biaya pencetakan dan distribusi Prospektus awal;

f. Biaya pembubaran Reksa Dana.

10.3. Biaya yang menjadi beban Pemegang Unit Penyertaana. Biaya Pembelian (subscription fee) sebesar maksimum 1% (satu persen)

dari nilai pembelian.

b. Biaya penjualan kembali (redemption fee) maksimum sebesar 2% (duapersen) dari nilai penjualan kembali apabila periode kepemilikan kurang dari12 (dua belas) bulan dan 0% (nol persen) jika periode kepemilikan UnitPenyertaan 12 (dua belas) bulan atau lebih.

c. Biaya Pengalihan Unit Penyertaan MEDALI SYARIAH kepada Unit PenyertaanReksa Dana lain yang dikelola oleh Manajer Investasi pada Bank Kustodianyang sama tidak dipungut biaya, akan tetapi atas pengalihan tersebut akandikenakan biaya administrasi.

d. Biaya transfer bank atau pemindahbukuan sehubungan dengan pembelianUnit Penyertaan oleh Pemegang Unit Penyertaan, pengembalian sisa uangpembelian Unit Penyertaan yang ditolak, hasil pencairan seluruh UnitPenyertaan dalam hal kepemilikan Unit Penyertaan di bawah saldo minimumdan pembayaran hasil penjualan kembali Unit Penyertaan ke rekeningPemegang Unit Penyertaan (jika ada) dan pembagian hasil investasi kerekening Pemegang Unit Penyertaan (jika ada)

e. Pajak-pajak yang berkenaan dengan Pemegang Unit Penyertaan (jika ada).

10.4. Biaya Konsultan Hukum, Biaya Notaris dan atau Biaya Akuntan setelah MEDALISYARIAH menjadi efektif menjadi Beban Manajer Investasi, Bank Kustodian danatau MEDALI SYARIAH sesuai dengan pihak yang memperoleh manfaat atau yangmelakukan kesalahan sehingga diperlukan jasa profesi dimaksud.

Page 30: PROSPEKTUS - megainvestama.co.id syariah.pdfKontrak Investasi Kolektif berdasarkan Undang-Undang No. 8 tahun 1995 tentang Pasar Modal. MEDALI SYARIAH bertujuan untuk memperoleh pendapatan

27MEDALI Syariah

BAB XIPEMBUBARAN DAN LIKUIDASI

11.1 MEDALI SYARIAH wajib dibubarkan, apabila terjadi salah satu dari hal-hal sebagai berikut : a. dalam jangka waktu 60 (enam puluh) Hari Bursa, MEDALI SYARIAH yang

Pernyataan Pendaftarannya telah menjadi efektif memiliki dana kelolaankurang dari Rp. 25.000.000.000,- (dua puluh lima milyar rupiah); atau

b. diperintahkan oleh BAPEPAM dan LK sesuai dengan peraturan perundang-undangan di bidang Pasar Modal; atau

c. total Nilai Aktiva Bersih MEDALI SYARIAH kurang dari Rp.25.000.000.000,- (dua puluh lima milyar rupiah), selama 90 (sembilan puluh)Hari Bursa berturut-turut; atau

d. Manajer Investasi dan Bank Kustodian telah sepakat untuk membubarkanMEDALI SYARIAH.

11.2 Dalam hal Unit Penyertaan MEDALI SYARIAH wajib dibubarkan karenakondisi sebagaimana dimaksud dalam uraian 11.1 huruf a, m a k aManajer Investasi wajib:a. Menyampaikan laporan kondisi tersebut kepada OJK dan mengumumkan

rencana pembubaran, likuidasi, dan pembagian hasil likuidasi UnitPenyertaan MEDALI SYARIAH kepada para Pemegang Unit Penyertaan,paling kurang dalam 1 (satu) surat kabar harian berbahasa Indonesia,berperedaran nasional, paling lambat 2 (dua) Hari Bursa sejak berakhirnyajangka waktu sebagaimana kondisi dimaksud;

b. Menginstruksikan kepada Bank Kustodian untuk membayarkan dana hasillikuidasi yang menjadi hak Pemegang Unit Penyertaan dengan ketentuanbahwa perhitungannya dilakukan secara proporsional dari Nilai Aktiva Bersihpada saat pembubaran, namun tidak boleh lebih kecil dari Nilai Aktiva Bersihawal (harga par) dan dana tersebut diterima Pemegang Unit Penyertaanpaling lambat 7 (tujuh) Hari Bursa sejak dipenuhinya kondisi dimaksud;dan

c. Membubarkan MEDALI SYARIAH dalam jangka waktu paling lambat 10(sepuluh) Hari Bursa sejak terpenuhinya kondisi dimaksud, danmenyampaikan laporan hasil pembubaran MEDALI SYARIAH kepada OJKpaling lambat 10 (sepuluh) Hari Bursa sejak MEDALI SYARIAH dibubarkan.

11.3 Dalam hal Unit Penyertaan MEDALI SYARIAH wajib dibubarkan karenakondisi sebagaimana dimaksud dalam uraian 11.1 huruf b, makaManajer Investasi wajib :a. Mengumumkan pembubaran, likuidasi, dan rencana pembagian hasil

likuidasi Unit Penyertaan MEDALI SYARIAH paling kurang dalam 1 (satu)

Page 31: PROSPEKTUS - megainvestama.co.id syariah.pdfKontrak Investasi Kolektif berdasarkan Undang-Undang No. 8 tahun 1995 tentang Pasar Modal. MEDALI SYARIAH bertujuan untuk memperoleh pendapatan

28MEDALI Syariah

surat kabar harian berbahasa Indonesia yang berperedaran nasional, paling lambat 2 (dua) Hari Bursa sejak diperintahkan OJK, dan pada hari yang sama memberitahukan secara tertulis kepada Bank Kustodian untuk menghentikan penghitungan Nilai Aktiva Bersih MEDALI SYARIAH;

b. Menginstruksikan kepada Bank Kustodian untuk membayarkan dana hasillikuidasi yang menjadi hak Pemegang Unit Penyertaan dengan ketentuanbahwa perhitungannya dilakukan secara proporsional dari Nilai Aktiva Bersihpada saat pembubaran dan dana tersebut diterima Pemegang UnitPenyertaan paling lambat 7 (tujuh) Hari Bursa sejak diperintahkan pembubaranMEDALI SYARIAH oleh OJK dan;

c. Menyampaikan laporan hasil pembubaran, likuidasi dan pembagian hasillikuidasi MEDALI SYARIAH kepada BAPEPAM dan LK paling lambat 2 (dua)bulan sejak diperintahkan pembubaran MEDALI SYARIAH oleh OJK dengandilengkapi pendapat dari Konsultan Hukum dan Akuntan, serta AktaPembubaran dan Likuidasi MEDALI SYARIAH dari Notaris.

11.4 Dalam hal Unit Penyertaan MEDALI SYARIAH wajib dibubarkan karenakondisi sebagaimana dimaksud dalam uraian 11.1 huruf c, maka ManajerInvestasi wajib :a. Menyampaikan laporan kondisi tersebut kepada OJK dengan dilengkapi

kondisi keuangan terakhir MEDALI SYARIAH dan mengumumkan kepadapara pemegang Unit Penyertaan rencana pembubaran, likuidasi danpembagian hasil likuidasi MEDALI SYARIAH paling kurang dalam 1 (satu)surat kabar harian berbahasa Indonesia yang berperedaran nasional, dalamjangka waktu paling lambat 2 (dua) Hari Bursa sejak terpenuhinya kondisidimaksud serta pada hari yang sama memberitahukan secara tertulis kepadaBank Kustodian untuk menghentikan perhitungan Nilai Aktiva Bersih MEDALISYARIAH;

b. Menginstruksikan kepada Bank Kustodian untuk membayarkan dana hasillikuidasi yang menjadi hak Pemegang Unit Penyertaan dengan ketentuanbahwa perhitungannya dilakukan secara proporsional dari Nilai Aktiva Bersihpada saat likuidasi selesai dilakukan dan dana tersebut diterima pemegangUnit Penyertaan paling lambat 7 (tujuh) Hari Bursa sejak likuidasi selesaidilakukan; dan

c. Menyampaikan laporan hasil pembubaran, likuidasi dan pembagian hasillikuidasi MEDALI SYARIAH kepada OJK paling lambat 2 (dua) bulan HariBursa sejak dibubarkan dengan dilengkapi pendapat dari

Page 32: PROSPEKTUS - megainvestama.co.id syariah.pdfKontrak Investasi Kolektif berdasarkan Undang-Undang No. 8 tahun 1995 tentang Pasar Modal. MEDALI SYARIAH bertujuan untuk memperoleh pendapatan

29MEDALI Syariah

Konsultan Hukum dan Akuntan, serta Akta Pembubaran dan Likuidasi MEDALISYARIAH dari Notaris.

11.5 Dalam hal Unit Penyertaan MEDALI SYARIAH wajib dibubarkan karenakondisi sebagaimana dimaksud dalam uraian 11.1 huruf d, maka manajerInvestasi wajib :a. Menyampaikan kepada BAPEPAM dan LK dalam jangka waktu paling lambat

2 (dua) Hari Bursa sejak terjadinya kesepakatan pembubaran MEDALISYARIAH oleh Manajer Investasi dan Bank Kustodian dengan melampirkan:(i). kesepakatan pembubaran dan likuidasi MEDALI SYARIAH antara

Manajer Investasi dan Bank Kustodian;(ii). alasan pembubaran; dan(iii). kondisi keuangan terakhir;dan pada hari yang sama mengumumkan rencana pembubaran, likuidasi,dan pembagian hasil likuidasi MEDALI SYARIAH kepada para PemegangUnit Penyertaan paling kurang dalam 1 (satu) surat kabar harian berbahasaIndonesia yang berperedaran nasional, serta memberitahukan secara tertuliskepada Bank Kustodian untuk menghentikan perhitungan Nilai Aktiva BersihMEDALI SYARIAH;

b. Menginstruksikan kepada Bank Kustodian untuk membayarkan dana hasillikuidasi yang menjadi hak Pemegang Unit Penyertaan dengan ketentuanbahwa perhitungannya dilakukan secara proporsional dari Nilai Aktiva Bersihpada saat likuidasi selesai dilakukan dan dana tersebut diterima pemegangUnit Penyertaan paling lambat 7 (tujuh) Hari Bursa sejak likuidasi selesaidilakukan; dan

c. Menyampaikan laporan hasil pembubaran, likuidasi, dan pembagian hasillikuidasi MEDALI SYARIAH kepada OJK paling lambat 2 (dua) bulan sejakdibubarkan dengan dilengkapi pendapat dari Konsultan Hukum dan Akuntan,serta Akta Pembubaran dan Likuidasi MEDALI SYARIAH dari Notaris.

11.6 Setelah dilakukan pengumuman rencana pembubaran, likuidasi, dan pembagianhasil likuidasi MEDALI SYARIAH, maka pemegang Unit Penyertaan tidak dapatmelakukan penjualan kembali (pelunasan).

11.7 Manajer Investasi wajib melaksanakan pembubaran, likuidasi dan pembagianhasil likuidasi sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku,kebijakan dan atau persetujuan OJK.

11.8 Dalam hal MEDALI SYARIAH dibubarkan, maka likuidasinya dilakukan olehManajer Investasi, Manajer Investasi wajib memastikan bahwa hasil dari likuidasiMEDALI SYARIAH, setelah dikurangi kewajiban-kewajiban yang harus dipenuhi,termasuk kewajiban perpajakan,harus dibagi secara proporsional menurutkomposisi jumlah Unit Penyertaan yang dimiliki oleh masing-masing

Page 33: PROSPEKTUS - megainvestama.co.id syariah.pdfKontrak Investasi Kolektif berdasarkan Undang-Undang No. 8 tahun 1995 tentang Pasar Modal. MEDALI SYARIAH bertujuan untuk memperoleh pendapatan

30MEDALI Syariah

Pemegang Unit Penyertaan. Dalam hal MEDALI SYARIAH dibubarkan dandilikuidasi, maka beban biaya pembubaran dan likuidasi MEDALI SYARIAHtermasuk biaya Konsultan Hukum, Akuntan, dan beban lain kepada pihak ketigamenjadi tanggung jawab dan wajib dibayar Manajer Investasi kepada pihak-pihakyang bersangkutan, dan tidak boleh dibebankan pada kekayaan MEDALISYARIAH yang dibubarkan. Pembagian hasil likuidasi akan dilakukan oleh BankKustodian dengan cara pemindah-bukuan atau transfer kepada rekeningPemegang Unit Penyertaan atau ahli waris/pengganti haknya yang sah yang telahmemberitahukan kepada Manajer Investasi dan Bank Kustodian nomor rekeningbanknya.

11.9 Dalam hal masih terdapat dana hasil likuidasi yang belum diambil oleh pemegangUnit Penyertaan setelah tanggal pembagian hasil likuidasi kepada pemegangUnit Penyertaan yang ditetapkan oleh Manajer Investasi, maka:i. Jika Bank Kustodian telah memberitahukan dana tersebut kepada

Pemegang Unit Penyertaan sebanyak 3 (tiga) kali dalam tenggang waktumasing-masing 2 (dua) minggu serta telah mengumumkannya dalam suratkabar harian yang berperedaran nasional, maka dana tersebut wajibdisimpan dalam rekening giro di Bank Kustodian untuk kepentinganPemegang Unit Penyertaan, dalam jangka waktu 30 (tiga puluh) tahun;

ii. Setiap biaya yang timbul atas penyimpanan dana tersebut akan dibebankankepada rekening giro tersebut, dan;

iii. Apabila dalam jangka waktu 30 (tigapuluh) tahun tidak ambil oleh pemegangUnit Penyertaan, maka dana tersebut wajib diserahkan oleh Bank Kustodiankepada Pemerintah Indonesia untuk keperluan pengembangan industriPasar Modal.

11.10 Dalam hal tidak ada lagi pemegang Unit Penyertaan pada saat dibubarkan dandilikuidasi, maka segala risiko adanya kekurangan pajak yang harus dibayar olehMEDALI SYARIAH maupun adanya kelebihan pembayaran pajak yangdikembalikan oleh pihak yang berwenang kepada MEDALI SYARIAH sepenuhnyamerupakan beban dan hak dari Manajer Investasi.

Page 34: PROSPEKTUS - megainvestama.co.id syariah.pdfKontrak Investasi Kolektif berdasarkan Undang-Undang No. 8 tahun 1995 tentang Pasar Modal. MEDALI SYARIAH bertujuan untuk memperoleh pendapatan

31MEDALI Syariah

BAB XIIPERSYARATAN DAN TATA CARAPEMBELIAN UNIT PENYERTAAN

12.1. Prosedur Pembelian Unit PenyertaanSebelum melakukan permohonan pembelian unit penyertaan, pemodal harussudah membaca dan memahami isi Prospektus MEDALI SYARIAH besertaseluruh ketentuan-ketentuan yang ada didalamnya serta memahami denganbenar seluruh risiko yang melekat pada investasi pada MEDALI SYARIAH .

Pemodal yang bermaksud untuk membeli Unit Penyertaan harus menyampaikanFormulir Permohonan Pembelian Unit Penyertaan ("Permohonan Pembelian")kepada Manajer Investasi atau Agen Penjual yang ditunjuk dan melakukanpembayaran untuk pembelian tersebut pada rekening MEDALI SYARIAH padaBank Kustodian atau Bank lain yang ditunjuk oleh Manajer Investasi. PengisianPermohonan Pembelian tersebut harus dilakukan sesuai dengan ketentuan sertapersyaratan yang tercantum dalam Prospektus dan Pemesanan Pembelian.

Permohonan Pembelian dapat diperoleh dari Manajer Investasi atau Agen Penjualyang ditunjuk oleh Manajer Investasi.

Surat atau bukti konfirmasi atau perintah pembelian Unit Penyertaan olehPemegang unti Penyertaan, oleh Bank Kustodian wajib disampaikan kepadaPemegang Unit Penyertaan dalam waktu paling lambat 1 (satu) Hari Kerja setelahditerimanya perintah dimaksud dengan ketentuan seluruh pembayaran untukpembelian Unit Penyertaan oleh Pemegang Unti Penyertaan telah lengkap danditerima dengan baik (in good fund and in complete application) oleh BankKustodian.

Surat atau Bukti Konfirmasi secara tertulis atas pelaksanaan perintahPemegang Unit Penyertaan sebagaimana dimaksud dalam sub-bab 12 huruf d,wajib disampaikan oleh Bank Kustodian, paling lambat 7 (tujuh) Hari Bursasetelah diterimanya perintah Pemegang Unit Penyertaan.

12.2. Harga PembelianUnit Penyertaan ditawarkan sama dengan Nilai Aktiva Bersih Awal sebesar Rp.1.000 (seribu rupiah) setiap Unit Penyertaan pada hari pertama penawaran yangharus dibayar penuh pada saat mengajukan Formulir Pemesanan PembelianUnit Penyertaan MEDALI SYARIAH, selanjutnya harga pembelian Unit Penyertaanditetapkan berdasarkan Nilai Aktiva Bersih yang ditetapkan oleh Bank Kustodianpada akhir hari kerja yang bersangkutan.

Nilai Aktiva Bersih tersebut digunakan sebagai harga pembelian Unit Penyertaandengan ketentuan sebagai berikut :

a. Formulir pemesanan pembelian Unit Penyertaan beserta bukti pembayarandan foto kopy bukti jati diri dan dokumen pendukung yang telah diterimadengan lengkap dan disetujui oleh Manajer Investasi sampai dengan pukul

Page 35: PROSPEKTUS - megainvestama.co.id syariah.pdfKontrak Investasi Kolektif berdasarkan Undang-Undang No. 8 tahun 1995 tentang Pasar Modal. MEDALI SYARIAH bertujuan untuk memperoleh pendapatan

32MEDALI Syariah

13.00 WIB (tigabelas Waktu Indonesia Barat) dan uang pembayaran untukpembelian tersebut telah diterima dengan baik (in good fund) oleh BankKustodian pada pukul 16.00 WIB (enambelas Waktu Indonesia Barat) padahari bursa yang sama, akan diproses oleh Bank Kustodian berdasarkan NilaiAktiva Bersih Reksa Dana pada akhir hari bursa yang sama tersebut.Berkaitan dengan hal tersebut, Manajer Investasi wajib menyampaikanpermohonan pembelian Unit Penyertaan tersebut kepada Bank Kustodianselambat-lambatnya pukul 16.00 WIB (enambelas Waktu Indonesia Barat)pada hari bursa yang sama tersebut.

b. Formulir pemesanan pembelian Unit Penyertaan beserta bukti pembayarandan foto kopi bukti jati diri dan dokumen pendukung yang telah diterima denganlengkap dan disetujui oleh Manajer Investasi setelah pukul 13.00 WIB(tigabelas Waktu Indonesia Barat) dan uang pembayaran untuk pembeliantersebut telah diterima dengan baik (in good fund) oleh Bank Kustodian pal-ing lambat pada pukul 16.00 WIB (enambelas Waktu Indonesia Barat) haribursa berikutnya, akan diproses oleh Bank Kustodian berdasarkan Nilai AktivaBersih MEDALI SYARIAH pada akhir hari bursa berikutnya. Berkaitan denganhal tersebut, Manajer Investasi wajib menyampaikan permohonan pembelianUnit Penyertaan tersebut kepada Bank Kustodian selambat-lambatnya pukul16.00 WIB (enambelas Waktu Indonesia Barat) pada hari bursa berikutnya.

c. Surat atau bukti konfirmasi atas perintah pembelian Unit Penyertaan olehPemegang Unit Penyertaan, oleh Bank Kustodian wajib dikirimkan kepadaPemegang Unit Penyertaan dalam waktu paling lambat 1 (satu) Hari Kerjasetelah diterimanya perintah dimaksud dengan ketentuan seluruh pembayaranuntuk pembelian Unit Penyertaan oleh Pemegang Unit Penyertaan telahlengkap dan diterima dengan baik (in good fund and in complete application)oleh Bank Kustodian;

d. Surat atau Bukti Konfirmasi secara tertulis atas pelaksanaan perintahPemegang Unit Penyertaan, sebagaimana dimaksud dalam huruf c diatas,wajib disampaikan oleh Bank Kustodian paling lambat 7 (tujuh) Hari Bursasetelah diterimanya perintah Pemegang Unit Penyertaan.

12.3. Jumlah Minimum Pembelian dan Maksimum KepemilikanPembelian awal Unit Penyertaan oleh pemodal minimal sebesar Rp. 500.000(lima ratus ribu rupiah) dan untuk pembelian Unit Penyertaan selanjutnya minimalsebesar Rp. 100.000 (seratus ribu rupiah).

Page 36: PROSPEKTUS - megainvestama.co.id syariah.pdfKontrak Investasi Kolektif berdasarkan Undang-Undang No. 8 tahun 1995 tentang Pasar Modal. MEDALI SYARIAH bertujuan untuk memperoleh pendapatan

33MEDALI Syariah

12.4. Syarat PembayaranPembayaran permohonan pembelian dilakukan melalui pemindah-bukuan atautransfer kepada MEDALI SYARIAH dengan rekening sebagai berikut :

Standard Chartered Bank-Cabang JakartaNama Rekening : Reksa Dana MEGA DANA OBLIGASI SYARIAHNomor Rekening : 00100056474

Setiap biaya yang timbul dari kegiatan transfer untuk pelaksanaan pembelianUnit Penyertaan ini menjadi beban dan tanggungan pemodal.

12.5. Konfirmasi Pengiriman dan Penerimaan DokumenSurat atau dokumen yang dikirim melalui pos kilat tercatat, telex atau faksimilidianggap diterima apabila :

a. dalam hal surat diserahkan secara langsung dianggap telah diterima padahari penyerahan dengan bukti tanda tangan penerimaan pada bukuekspedisi;

b. dalam hal surat yang dikirim dengan pos kilat tercatat pada tanggal ditan-da-tanganinya bukti penerimaan

c. dalam hal surat yang dikirim melalui telex, pada waktu pengirim menerimakode balasan peneriman berita setelah pengiriman telex;

d. dalam hal surat yang dikirim melalui faksimili wajib dikonfirmasikan kepadapejabat atau staf yang berwenang tentang penerimaan surat atau dokumentermaksud.

Page 37: PROSPEKTUS - megainvestama.co.id syariah.pdfKontrak Investasi Kolektif berdasarkan Undang-Undang No. 8 tahun 1995 tentang Pasar Modal. MEDALI SYARIAH bertujuan untuk memperoleh pendapatan

34MEDALI Syariah

BAB XIIIPERSYARATAN DAN TATA CARA

PENJUALAN KEMBALI DAN PENGALIHAN UNIT PENYERTAAN

13.1. Permohonan Penjualan Kembali Unit PenyertaanPemegang Unit Penyertaan dapat menjual kembali sebagian atau seluruh UnitPenyertaan MEDALI SYARIAH yang dimilikinya dengan mengajukan FormulirPenjualan Kembali Unit Penyertaan kepada Manajer Investasi atau Agen Penjualanyang ditunjuk oleh Manajer Investasi.

Pengajuan permohonan penjualan kembali harus dilakukan sesuai denganketentuan dan persyaratan yang tercantum dalam Prospektus dan FormulirPenjualan Kembali Unit Penyertaan.

13.2. Pembayaran Penjualan KembaliPembayaran dana hasil penjualan kembali Unit Penyertaan MEDALI SYARIAHakan dibayarkan dalam bentuk pemindah-bukuan/transfer atas nama PemegangUnit Penyertaan. Biaya transfer atau pemindah-bukuan merupakan tanggung-jawab dari Pemegang Unit Penyertaan. Pembayaran hasil penjualan kembaliUnit Penyertaan dilaksanakan sesegera mungkin, paling lambat 7 (tujuh) haribursa setelah Formulir Penjualan Kembali Unit Penyertaan disetujui oleh ManajerInvestasi dan Bank Kustodian.

13.3. Biaya Penjualan Kembali

Pemegang Unit Penyertaan yang melakukan penjualan kembali akan dikenakanbiaya penjualan kembali (redemption fee) maksimum sebesar 2% (dua persen)dari nilai penjualan kembali apabila periode kepemilikan kurang dari 12 (duabelas) bulandan 0% (nol persen) jika periode kepemilikan Unit Penyertaan 12(dua belas) bulan atau lebih.

13.4. Harga Penjualan Kembali Unit PenyertaanHarga Penjualan Kembali Unit Penyertaan adalah harga setiap Unit Penyertaanyang ditentukan berdasarkan Nilai Aktiva Bersih MEDALI SYARIAH yang dihitungoleh Bank Kustodian pada hari bursa yang bersangkutan dengan ketentuansebagai berikut :

a. Formulir Penjualan Kembali yang telah diisi lengkap beserta lampirannya yangtelah diterima dengan lengkap dan disetujui oleh Manajer Investasi sebelumpukul 13.00 WIB (tiga belas Waktu Indonesia Barat), maka Nilai Aktiva Bersihyang digunakan sebagai harga penjualan kembali Unit Penyertaan adalahNilai Aktiva Bersih MEDALI SYARIAH pada hari bursa tersebut. ManajerInvestasi wajib menyampaikan Formulir Penjualan Kembali tersebut kepadaBank Kustodian selambat-lambatnya pukul 16.00 WIB (enambelas Waktu In-donesia Barat) pada hari bursa yang sama.

Page 38: PROSPEKTUS - megainvestama.co.id syariah.pdfKontrak Investasi Kolektif berdasarkan Undang-Undang No. 8 tahun 1995 tentang Pasar Modal. MEDALI SYARIAH bertujuan untuk memperoleh pendapatan

35MEDALI Syariah

b. Formulir Penjualan Kembali yang telah diisi lengkap beserta lampirannya yangtelah diterima dengan lengkap dan disetujui oleh Manajer Investasi dan BankKustodian setelah pukul 13.00 WIB (tigabelas Waktu Indonesia Barat), makaNilai Aktiva Bersih yang digunakan sebagai harga penjualan kembali UnitPenyertaan adalah Nilai Aktiva Bersih MEDALI SYARIAH pada hari bursaberikutnya. Manajer Investasi wajib menyampaikan Formulir PenjualanKembali tersebut kepada Bank Kustodian selambat-lambatnya pukul 16.00WIB (enambelas Waktu Indonesia Barat) pada hari bursa berikutnya.

c. Surat atau bukti konfirmasi atas perintah penjualan kembali (pelunasan) UnitPenyertaan oleh Pemegang Unit Penyertaan, oleh Bank Kustodian wajibdikirim kepada Pemegang Unit Penyertaan dalam waktu paling lambat 1 (satu)Hari Kerja setelah diterimanya perintah dimaksud dengan ketentuan formulirpenjualan kembali Unit Penyertaan oleh Pemegang Unit Penyertaan lengkapdan diterima dengan baik (in complete application) oleh Bank Kustodian;

d. Surat atau Bukti Konfirmasi secara tertulis atas pelaksanaan perintahpemegang Unit Penyertaan, sebagaimana dimaksud dalam sub-bab 13.4huruf c diatas, wajib disampaikan oleh Bank Kustodian paling lambat 7 (tujuh)Hari Bursa setelah diterimanya perintah Pemegang Unit Penyertaan.

13.5. Batas Maksimum Penjualan KembaliManajer Investasi berhak membatasi jumlah penjualan kembali maksimumsebesar 20% (dua puluh persen) dari Nilai Aktiva Bersih MEDALI SYARIAH dalam1 (satu) hari bursa.

Apabila Manajer Investasi menerima atau menyimpan permohonan penjualankembali Unit Penyertaan MEDALI SYARIAH lebih dari 20% (dua puluh persen)dari Nilai Aktiva Bersih dalam satu hari bursa, maka kelebihan permintaantersebut akan diproses dan dianggap sebagai permintaan penjualan kembalipada hari kerja bursa berikutnya berdasarkan metode FIFO (First In First Out).

13.6. Pengalihan Unit PenyertaanPemegang Unit Penyertaan MEDALI SYARIAH dapat mengalihkan investasinyake jenis Reksa Dana lain yang juga dikelola oleh Manajer Investasi pada BankKustodian yang sama. Pengalihan Investasi ini dapat dilakukan dengan caramengisi dan menyampaikan Formulir Permohonan Pengalihan Unit Penyertaankepada Manajer Investasi dengan menyebutkan nama Pemegang Unit Penyertaandan nilai investasi yang akan dialihkan.

13.7. Harga Pengalihan Unit PenyertaanHarga Pengalihan Unit Penyertaan dihitung oleh Bank Kustodian denganmemperhatikan ketentuan pada prosedur Penjualan Kembali Unit Penyertaandan Permohonan Pembelian Unit Penyertaan

Page 39: PROSPEKTUS - megainvestama.co.id syariah.pdfKontrak Investasi Kolektif berdasarkan Undang-Undang No. 8 tahun 1995 tentang Pasar Modal. MEDALI SYARIAH bertujuan untuk memperoleh pendapatan

36MEDALI Syariah

13.8. Persetujuan Manajer Investasi dan Bank KustodianManajer Investasi dan Bank Kustodian berhak untuk menerima atau menolakpermohonan penjualan kembali Unit Penyertaan atau pengalihan Unit Penyertaansecara keseluruhan atau sebagian apabila persyaratan tidak dipenuhi.

Page 40: PROSPEKTUS - megainvestama.co.id syariah.pdfKontrak Investasi Kolektif berdasarkan Undang-Undang No. 8 tahun 1995 tentang Pasar Modal. MEDALI SYARIAH bertujuan untuk memperoleh pendapatan

37MEDALI Syariah

BAB XIVPENYEBARLUASAN PROSPEKTUS DAN FORMULIR

PEMESANAN PEMBELIAN UNIT PENYERTAAN

Prospektus dan Formulir Pemesanan Pembelian Unit Penyertaan MEDALI SYARIAHdapat diperoleh dikantor Manajer Investasi, Bank Kustodian dan Agen penjual atauperwakilan Manajer Investasi pada Bank yang ditunjuk oleh Manajer Investasi. Untukinformasi lebih lanjut dapat menghubungi sebagai berikut :

MANAJER INVESTASI :PT Mega Capital Investama

International Financial Centre Lt.5Jl. Jend. Sudirman Kav. 22-23

Jakarta 12920, IndonesiaPh. (62-21) 571 0400Fax. (62-21) 522 4707

BANK KUSTODIAN :Standard Chartered Bank

Menara Standard Chartered Jalan Prof. Dr. Satrio Nomor 164 Jakarta 12930, Indonesia Ph. (62-21) 2555 0200 Fax. (62-21) 571 9671, 571 9672