proposal sponsor mars

Upload: achmad-didin

Post on 16-Oct-2015

23 views

Category:

Documents


1 download

TRANSCRIPT

A. PENDAHULUANSemakin menurunnya minat membaca di kalangan remaja membuat informasi ataupun ilmu yang didapat kalangan remaja juga berkurang. Setiap tiga bulan sekali SMA Negeri 1 Gedeg menerbitkan majalah sekolah. Hal ini merupakan salah satu program sekolah yang bertujuan untuk mengembalikan minat baca dikalangan siswa terutama di SMA Negeri 1 Gedeg dan mengembangkan bakat siswa dalam bidang kejurnalistikan. Dalam penerbitan majalah sekolah SMAN 1 Gedeg pada edisi yang kedua belas telah menuai hasil yang cukup memuaskan dan pada edisi yang akan datang tim redaksi MaRS akan mencoba untuk meningkatkan kinerja kami, sehingga kami dapat memberikan yang terbaik bagi pembaca setia MaRS.Tim jurnalistik SMAN 1 Gedeg terdiri atas siswa- siswi dari kelas X, XI, dan XII. Tim jurnalistik SMAN 1 Gedeg diambil dari perwakilan dari Organisasi Siswa Intra Sekolah (OSIS).Berkenaan dengan hal tersebut, kami mengajak peran aktif sponsor untuk ikut serta mendukung penerbitan majalah sekolah kami sehingga majalah ini bisa berkembang dan akan selalu bertahan untuk menemani para pembaca setia MaRS serta berusaha menyajikan karya- karya yang memiliki nilai dimata masyarakat.

B. TUJUAN PENERBITANTujuan dari penerbitan majalah sekolah diantaranya adalah sebagai berikut :1. Mengembangkan minat baca siswa.2. Mengembangkan bakat siswa di bidang kejurnalistikan.3. Sebagai media komunikasi lokal yang terbit di SMAN 1 Gedeg.

C. NAMA MAJALAHNama majalah sekolah kami adalah MaRS ( Majalah Remaja Sekolah ) dan rubrik yang kami sajikan terdiri atas : News

Surat pembaca

Sastra yang terdiri atas :

a. Puisi.b. Cerpen.

c. Esai.d. Kritik.e. dll. Serba- serbi yang terdiri atas :

a. Humor

b. Tips

Sketsa Rohani

Rubrik ini memuat artikel tentang kerohanian. Kamar Tamu

Rubrik ini menyajikan artikel yang ditulis oleh salah satu tokoh masyarakat.

Jendela teknologi

Rubrik ini memuat tentang berbagai inovasi teknologi.

MaRS SalamRubrik ini memuat salam pembaca setia MaRS yang ditujukan kepada orang spesial mereka.

Galeri Sekolah

Rubrik ini merupakan rubrik yang menyajikan dokumentasi dari berbagai kegiatan yang dilaksanakan sebelum majalah edisi yang akan datang diterbitkan.

Jajanan Mania

Rubrik yang memuat tentang beberapa jajanan tradisional maupun modern yang ada di Mojokerto ataupun di Indonesia.

Keluarga HarmonisRubrik ini menyajikan berita tentang salah satu keluarga guru dan siswa SMAN 1 Gedeg yang bisa dijadikan teladan.

Teka- Teki Silang

Iklan

D. WAKTU PENEBITANPenerbitan majalah sekolah di SMAN 1 Gedeg dilaksanakan tiga bulan sekali dan edisi ketujuh belas ini akan terbit bulan Oktober.E. SUSUNAN REDAKSI

Terlampir pada lampiran 1.F. RENCANA ANGGARAN

Sumber dana yang kami gunakan dalam penerbitan majalah sekolah kami sudah termasuk biaya pendaftaran siswa baru kelas X, XI, XII atau kita sebut daftar ulang. Adapun rencana anggaran pengeluaran, kami uraikan pada lampiran dua.

G. BENTUK KERJASAMA YANG DITAWARKAN

Terlampir pada lampiran tiga.

H. PENUTUP

Demikian proposal yang kami ajukan, besar harapan Bapak/ Ibu berkenan menjadi sponsor dari penerbitan majalah sekolah kami. Atas perhatian Bapak/ Ibu, kami ucapkan terima kasih.

Lampiran 1

STRUKTUR REDAKSI

Pelindung

: Drs. Suwasis, M.Pd.

Pembina

: Donny Subandi,S.Pd.Pemimpin Redaksi: M. Reno BimantaraSekretaris

: Ahmad Didin KhoiruddinBendahara

: Rachmad FirmandaniStaf Ahli

:1. Adhi Sudrajat

2. Chusnul KhasanahStaf Pelaksana

: 1. Febri Setiawan

2. Ricky Maula WidodoLay Out

: 1. Asmaul Khusnah Ramadhani

2. Dhia Adlina Fajarin GhaisaniWartawan

: 1. Lailatul Fauwziah

2. Wike Chyntia M.A.Humas/ Iklan

:1. Ronal Gilang Ramadhan

2. M. Yanu AsdidiDistribusi

:1. Teguh Satrio.

2. Elisa Putri UtamiLampiran 2

RENCANA ANGGARAN DANA

Sumber dana ( masuk biaya daftar ulang )

Rp 5.750,00 x 940 siswa

: Rp 5.405.000,00

Pengeluaran

Biaya percetakan Rp 5.750 x 940

: Rp 5.405.000,00

Bonus tambahan setiap kali terbit

Rp 2.000,00 x 940

: Rp 1.880.000,00

Imbalan bagi karya pembaca yang dimuat ( souvenir ) dalam setiap kali terbit maksimal 80 karya pembaca.

Rp 10.000,00 x 80 karya

: Rp 800.000,00

TOTAL

: Rp 8.085.000,00Dana yang tersedia hanyalah Rp 5.405.000,00 jadi kami mempunyai kekurangan dana sebesar Rp 2.680.000,00Lampiran 3

BENTUK KERJASAMA YANG DITAWARKANAdapun kerjasama yang kami tawarkan adalah :

Iklan setengah halaman ( hitam putih )

Rp 100.000,00

Iklan satu halaman penuh( hitam putih )

Rp 115.000,00

Iklan setengah halaman cover dalam ( berwarna )

Rp 150.000,00

Iklan satu halaman penuh cover dalam ( berwarna )

Rp 175.000,00

Iklan setengah halaman cover luar ( berwarna )

Rp 200.000,00

Iklan satu halaman penuh cover luar ( berwarna )

Rp 220.000,00Lampiran 4

FORMULIR SPONSORSHIP

Yang bertanda tangan di bawah ini:

Nama

: ..

Jabatan

: ..

Perusahaan

: ..

Alamat

: ..

Telepon Perusahaan: ..

Menyatakan kesediaan kami berpartisipasi sebagai sponsor dalam penerbitan majalah sekolah. Sedangkan sponsor yang kami pilih adalah:

( Hitamkan pada kotak )

Iklan setengah halaman

( hitam putih )

Iklan satu halaman penuh

( hitam putih ) Iklan setengah halaman cover dalam

( berwarna )

Iklan satu halaman penuh cover dalam( berwarna )

Iklan setengah halaman cover luar ( berwarna ) Iklan satu halaman penuh cover luar

( berwarna )Demikian Formulir Sponsorship ini sekaligus merupakan surat pernyataan resmi kami untuk berpastisipasi sebagai sponsor dalam penerbitan majalah remaja sekolah.

Mojokerto,.................2012

(Nama terang dan stempel perusahaan)

Lampiran 5

TANDA TERIMA

Kami yang bertanda tangan di bawah ini,

Nama

:

Jabatan

:

Nama perusahaan:

Alamat

:

Telepon

:

Telah menerima surat dan proposal kerjasama sponsorship penerbitan majalah sekolah SMAN 1 Gedeg.

Mojokerto,..............2012

(Nama terang dan stempel perusahaan)

Lampiran 6TANDA TERIMA

Kami yang bertanda tangan di bawah ini,

Nama

:

Jabatan

:

Nama perusahaan:

Alamat

:

Telepon

:

Telah menerima surat dan proposal kerjasama sponsorship penerbitan majalah sekolah SMAN 1 Gedeg.

Mojokerto,..............2012

(Nama terang dan stempel perusahaan)

KETENTUAN DAN PROSEDUR PARTISIPASI

1. Partisipan yang berminat diharapkan mengisi formulir sponsorship yang terlampir pada lampiran empat.

2. Perusahaan yang bersedia bekerja sama, pelunasan pembayaran paling lambat tanggal 20 September 2012.3. Pembatalan partisipasi:

a. Uang yang telah terbayarkan menjadi hak milik redaksi.

b. Diluar ketentuan di atas redakasi berhak mengeluarkan kebijaksanaan.

4. Perjanjian dilakukan antara yang membawa proposal pembawa mandate dari

Redaksi dan pihak partisipan.

5. Dana partisipan dapat diserahkan langsung kepada pembawa proposal atau

dikirim langsung ke:

Redaksi MARS

SMA Negeri 1 Gedeg

Jalan Pendidikan 55 Gedeg Mojokerto Telp. 0321 ( 362842 )

6. Ketentuan izin yang belum terdaftar dapat diatur sesuai kesepakatan antara

redaksi dan partisipan yang sama - sama menguntungkan.

Mengetahui,

Kepala SMA Negeri 1 Gedeg

Drs. SUWASIS, M.PdNIP 195701 071 984 031 008

LEMBAR PENGESAHANPemimpin Redaksi

Sekertaris

M. Reno Bimantara

Ahmad Didin KhoiruddinNIS 6369

NIS 6177Hormat kami,

Kepala SMAN 1 GEDEG

Pembina

Drs. SUWASIS, M.Pd

Donny Subandi, S.Pd

NIP 195701 071 984 031 008

NIP 197702 212 007 011 004

MaRS (Majalah Remaja Sekolah)1