proposal kkn 6

10
PROPOSAL KEGIATAN KULIAH KERJA NYATA(KKN) Gampong Keumireu Kecamatan Kuta Cot Glie Kabupaten Aceh Besar-Nanggroe Aceh Darussalam A. Latar Belakang Kuliah Kerja Nyata (KKN) merupakan salah satu bentuk pengamalan Tri Dharma Perguruan Tinggi. Secara ideal, penyelenggaraan KKN dapat menjangkau tiga sasaran utama. Pertama, sebagai wahana pembelajaran bagi para mahasiswa (peserta KKN) untuk mengaplikasikan berbagai teori yang diperolehnya selama dalam perkuliahan, sesuai dengan disiplin ilmunya masing-masing. Kedua, KKN dapat memberikan nilai tambah dalam rangka meningkatkan kualitas kehidupan masyarakat. Ketiga, KKN merupakan media untuk membangun kemitraan antara lembaga perguruan tinggi yang bersangkutan dengan masyarakat, termasuk di dalamnya sebagai upaya untuk membangun citra sekaligus dapat dijadikan sebagai ajang promosi perguruan tinggi yang bersangkutan. Selama proses kegiatan KKN ,mahasiswa belajar sebagai komunikator. Mahasiswa belajar berkomunikasi aktif dengan masyarakat,melakukan pemetaan sosial mengenai kondisi masyarakat serta menyelenggarakan kegiatan yang dapat meningkatkan wawasan dan ketrampilan masyarakat,yang tentunya harus disesuaikan dengan potensi yang dimiliki masyarakat desa tersebut. Selain itu,diharapkan mahasiswa bisa mengambil peran sebagai pihak motivator dan inovator yang

Upload: yudi-pratama

Post on 25-Oct-2015

14 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Proposal KKN 6

PROPOSAL KEGIATANKULIAH KERJA NYATA(KKN)

Gampong Keumireu Kecamatan Kuta Cot GlieKabupaten Aceh Besar-Nanggroe Aceh Darussalam

A. Latar Belakang

Kuliah Kerja Nyata (KKN) merupakan salah satu bentuk pengamalan Tri Dharma

Perguruan Tinggi. Secara ideal, penyelenggaraan KKN dapat menjangkau tiga sasaran

utama. Pertama, sebagai wahana pembelajaran bagi para mahasiswa (peserta KKN) untuk

mengaplikasikan berbagai teori yang diperolehnya selama dalam perkuliahan, sesuai

dengan disiplin ilmunya masing-masing. Kedua, KKN dapat memberikan nilai tambah

dalam rangka meningkatkan kualitas kehidupan masyarakat. Ketiga, KKN merupakan

media untuk membangun kemitraan antara lembaga perguruan tinggi yang bersangkutan

dengan masyarakat, termasuk di dalamnya sebagai upaya untuk membangun citra sekaligus

dapat dijadikan sebagai ajang promosi perguruan tinggi yang bersangkutan.

Selama proses kegiatan KKN ,mahasiswa belajar sebagai komunikator. Mahasiswa belajar

berkomunikasi aktif dengan masyarakat,melakukan pemetaan sosial mengenai kondisi

masyarakat serta menyelenggarakan kegiatan yang dapat meningkatkan wawasan dan

ketrampilan masyarakat,yang tentunya harus disesuaikan dengan potensi yang dimiliki

masyarakat desa tersebut. Selain itu,diharapkan mahasiswa bisa mengambil peran sebagai

pihak motivator dan inovator yang bertugas memberikan dorongan kepada masyarakat agar

dapat berpartisipasi aktif dalam proses pembangunan di daerahnya dan juga

mengembangkan berbagai pembaharuan untuk kepentingan kemajuan masyarakat. Peran-

peran tersebut dapat dilakukan secara simultan, pada saat yang bersamaan mungkin

bertindak sebagai fasilitator, sekaligus juga merangkap sebagai motivator, komunikator,

atau peran-peran lainnya. Kesuksesan pendekatan sosial sangat ditentukan oleh sejauh

mana para peserta KKN dapat mewujudkan peran-peran tersebut secara baik.

Page 2: Proposal KKN 6

PROPOSAL KEGIATANKULIAH KERJA NYATA(KKN)

Gampong Keumireu Kecamatan Kuta Cot GlieKabupaten Aceh Besar-Nanggroe Aceh Darussalam

B. Tujuan Kegiatan

Adanya Kegiatan KKN ini bertujuan agar :

Masyarakat setempat bisa memperoleh informasi dan wawasan tentang

tekonologi baru atau teknologi-tepat-guna, yang dibawa oleh mahasiswa

Bagi mahasiswa peserta KKN, sarana berlatih dalam proses pengambilan

keputusan secara komprehensif

Menerapkan materi kurikulum yang dipelajari mahasiswa di kampus dengan

realita kehidupan di masyarakat

C. Tema Kegiatan

"Memberdayakan Masyarakat Menuju Bangsa yang Mandiri Melalui Program Pengembangan Potensi Lokal"

D. Sasaran Kegiatan

Sasaran kegiatan KKN yang diharapkan adalah:

kelompok masyarakat seperti kelompok tani dan pedagang ,

lembaga sosial keagamaan dan organisasi struktur desa,

Pemuda dan pemudi yang mengenyam pendidikan.

E. Lokasi dan Jadwal

Lokasi kegiatan berada di gampong Keumireu Kecamatan Kuta Cot Glie,Kabupaten Aceh Besar. Kegiatan KKN dilaksanakan dari tanggal 16 Januari s/d 15 Februari.

Page 3: Proposal KKN 6

PROPOSAL KEGIATANKULIAH KERJA NYATA(KKN)

Gampong Keumireu Kecamatan Kuta Cot GlieKabupaten Aceh Besar-Nanggroe Aceh Darussalam

F. Jenis Kegiatan

Kegiatan-kegiatan yang direncanakan dapat dilihat pada Lampiran 2. Berikut deskripsi

umum dari kegiatan umum yang direncanakan masing-masing anggota kelompok adalah

sebagai berikut :

1. Kegiatan Utama

a. Nama Kegiatan : Perbaikan Tata Kelola Desa Seperti Pembuatan Nama Jalan dan

Petunjuk Arah serta Pemetaan Desa

Tujuan : Perencanaan Perbaikan & Pembangunan Tata Kelola Desa

yang lebih baik

Koordinator : Septian Nugraha dan Andika Achmar

Sasaran : Meunasah dan Infrastruktur Sarana Desa

Pelaksana : Tim KKN

b. Nama Kegiatan : Penyuluhan Kesehatan Ternak dan Vaksinasi Ayam Kampung

Tujuan : Peningkatan mutu hewan ternak dengan cara memberikan

kekebalan

Koordinator : Marwiyah

Sasaran : Hewan-Hewan Ternak di Gampong Keumireu

Pelaksana : Tim KKN & Masyarakat

c. Nama Kegiatan : Membuat Struktur Kelembagaan Gampong

Tujuan :

Koordinator : Agustini Putera

Sasaran : Organisasi dan Struktur Gampong

Pelaksana : Tim KKN

Page 4: Proposal KKN 6

PROPOSAL KEGIATANKULIAH KERJA NYATA(KKN)

Gampong Keumireu Kecamatan Kuta Cot GlieKabupaten Aceh Besar-Nanggroe Aceh Darussalam

d. Nama Kegiatan : Pengolahan Kelapa menjadi Produk Olahan Lain seperti Nata de

Coco dan Sirup

Tujuan : Memberi pemahaman tentang nilai jual SDA menjadi produk

bernilai jual

Koordinator : Siti Raihan Hayati

Sasaran : Ibu-ibu dan remaja putri di gampong keumireu

Pelaksana : Tim KKN & Masyarakat

e. Nama Kegiatan : Pembuatan Pestisida Alami

Tujuan : Meningkatkan edukasi masyarakat terhadap produk ramah

lingkungan dan mengurangi minat masyarakat terhadap produk

berbahan kimia

Koordinator : Mildatul Ulya

Sasaran : Masyarakat kampong keumireu

Pelaksana : Tim KKN

f. Nama Kegiatan : Pelatihan Microsoft Office dan Pengenalan Teknologi

Terbarukan

Tujuan : Mengembangkan minat siswa-siswi terhadap perkembangan

Teknologi tepat guna berdasarkan bidang pendidikan

Koordinator : Dessy Hafidha

Sasaran : Siswa SMP kampong Keumireu

Pelaksana : Tim KKN

g. Nama Kegiatan :

Tujuan :

Page 5: Proposal KKN 6

PROPOSAL KEGIATANKULIAH KERJA NYATA(KKN)

Gampong Keumireu Kecamatan Kuta Cot GlieKabupaten Aceh Besar-Nanggroe Aceh Darussalam

Koordinator : Rizky Tamaya

Sasaran :

Pelaksana :

h. Nama Kegiatan : Pengolahan Bahan Makanan dari Asam Jawa

Tujuan : Mengembangkan potensi makanan lokal

Koordinator : Lovia Agustina

Sasaran : Ibu-ibu dan remaja putri

Pelaksana : Tim KKN

i. Nama Kegiatan : Sosialisasi Kewirausahaan berbasis pada Perekonomian

Masyarakat

Tujuan : Memberi wawasan tentang kewirausahaan dan manfaatnya

Koordinator : Arya Maulana

Sasaran : Seluruh masyarakat kampong keumireu

Pelaksana : Tim KKN

j. Nama Kegiatan : Training Motivasi

Tujuan : Mendorong remaja untuk turut aktif dalam pemberdayaan

kampung

Koordinator : Rolly Martan

Sasaran : Remaja Desa Keumireu

Pelaksana : Tim KKN

k. Nama Kegiatan : Sosialisasi NARKOBA Pada Remaja

Tujuan :

Koordinator : Ahlazzikri

Page 6: Proposal KKN 6

PROPOSAL KEGIATANKULIAH KERJA NYATA(KKN)

Gampong Keumireu Kecamatan Kuta Cot GlieKabupaten Aceh Besar-Nanggroe Aceh Darussalam

Sasaran : Siswa dan Siswi SMP

Pelaksana : Tim KKN

G. Rekapitulasi Dana Kegiatan

Rincian Biaya Program

I. Kegiatan Pembuatan Nama Jalan dan Petunjuk Arah serta Pemetaan

Kayu,Triplek,Paku Rp.500.000,-

Kuas,Cat Rp.200.000,-

Isolatip Rp.20.000,-

II. Pengolahan Kelapa dan Pangan Lainnya Menjadi Produk Olahan

Gula @ 6 Kg Rp.72.000,-

Air Kelapa Bahan di desa

Essence,Cmc Pembuatan Sirup Rp.40.000,-

Urea,Asam Cuka Nata de Coco Rp.20.000,-

Natrium Benzoat,Kmc,Vanili Selai Kelapa Rp.50.000,-

Starter Nata Rp.100.000,-

Wadah Besar Rp.100.000,-

III. Membuat Struktur Kelembagaan Kampong

Karton,Spidol Rp. 50.000,-

Penggaris,Pensil,Pewarna Rp. 20.000,-

Ongkos Bingkai Rp.200.000,-

IV. Pembuatan Pestisida Alami

Ember 10 L @ 2 buah Rp.40.000,-

Detergen @ 1 Kg Rp.11.000,-

Minyak Tanah @ 1 Liter Rp.10.000,-

Sprayer @ 1 Buah Rp.20.000,-

V. Pengolahan Bahan Makanan dari Asam Jawa

Page 7: Proposal KKN 6

PROPOSAL KEGIATANKULIAH KERJA NYATA(KKN)

Gampong Keumireu Kecamatan Kuta Cot GlieKabupaten Aceh Besar-Nanggroe Aceh Darussalam

Pengadaan Alat Rp.100.000,-

VI. Penyuluhan Kesehatan Ternak dan Vaksinasi Ayam Kampung

Pengadaan Obat Vaksin Rp.250.000,-

Hal lainnya Rp.50.000,-

VII. Pelatihan IT,Sosialisasi Kewirausahaan dan Narkoba

Sewa Infocus 1 Unit Rp.150.000,-

Modul/Bahan Ajar

Modul IT @ 50 Eks Rp.50.000,-

Modul Sosialisasi @ 35 Eks Rp. 40.000,-

VIII. Pengadaan Apotik Hidup

Tanaman Object/bibit Rp.100.000,-

IX. Penyelenggaraan Lomba

Pengadaan Hadiah Rp.200.000,-

Pengadaan Konsumsi Rp.200.000,-

X. Pemurnian Air

Pipa diameter ¾ inci Rp.100.000,-

Filter Rp.30.000,-

XI. Sosialisasi Menabung

Pengadaan Celengan Plastik @ 40 Buah Rp.300.000,-

i. Dokumentasi Rp.100.000,-

ii. Biaya Pengadaan bimbingan Rp.200.000,-

iii. Dana Tak Terduga Rp. 300.000,-

Total Keseluruhan Rp.3.523.000,00