produk kerajinan dari bahan keras

8
Produk Kerajinan dari Bahan Keras Kelompok 7 : 1. Erfi Dwi Indriastuti (09) 2. Jalu Weda Jati (17) 3. Joyka Tyas R (18) 4. Refoningtyas Winda H (26)

Upload: erfi-indriastuti

Post on 22-Jul-2015

15.461 views

Category:

Documents


7 download

TRANSCRIPT

Page 1: Produk kerajinan dari bahan keras

Produk Kerajinan dari Bahan Keras

Kelompok 7 :1. Erfi Dwi Indriastuti (09)2. Jalu Weda Jati (17)3. Joyka Tyas R (18)4. Refoningtyas Winda H (26)

Page 2: Produk kerajinan dari bahan keras

Pengertian

Kerajinan dari bahan keras Kerajinan dari bahankeras merupakanproduk kerajinan yang menggunakan bahan dasar yang bersifatkeras.

1. Bahan keras alami

Bahan keras alami adalah bahan yang diperoleh dilingkungan sekitarkita dan kondisi fisiknya keras

2. Bahan keras buatan adalah bahan-bahan yang diolah menjadi kerassehingga dapat digunakan untuk membuat barang-barang kerajinan

Page 3: Produk kerajinan dari bahan keras

Aneka Kerajinan Keras

1. BahanKeras Alami

a) Kayu

Sifat = keras,kuat,dan peka terhadap cuaca

Contoh : Kursi, Lemari, Patung, dll

b) Bamboo

Sifat = kuat,lentur,dan peka terhadap cuaca

Contoh : Angklung, Suling, dll

Page 4: Produk kerajinan dari bahan keras

c) Rotan

Sifat = tidak terlalu keras,kuat,dan lentur

Contoh : Kursi, Vas bunga, dll

d) Batu

Sifat = keras, kuat, tahan udara panas, udara, dingin, dan air

Contoh : Patung. Cobek. dll

Page 5: Produk kerajinan dari bahan keras

2. Bahan Keras Buatan

a) Logam

Sifat = setiap logam mempunyai sifat yg beda kelebihan logam adalahkuat, ahan, api, dan air

Contoh : panci, penggorengan, dll

Page 6: Produk kerajinan dari bahan keras

Contoh Produk

Page 7: Produk kerajinan dari bahan keras

Fungsi Bahan Kerajinan Keras

a. Karya kerajinan sebagai benda pakaiKarya kerajinan sebagai benda pakai meliputi segala bentuk kerajinan yangdigunakan sebagai alat, wadah, atau dikekan sebagai pelengkap busana.Sebagai benda pakai, produk karya kerajinan yang diciptakanmengutamakan fungsinya. Adapun unsur keindahannya hanyalah sebagiapendukung.

b. Karya kerajinan sebagai benda hiasKarya kerajinan sebagai benda hias meliputi segala bentuk kerajinan yangdibuat dengan tujuan untuk dipajang atau digunakan sebagai hiasan atauelemen estetis. Jenis ini lebih menonjolkan aspek keindahan daripada aspekkegunaan.

Page 8: Produk kerajinan dari bahan keras

Sumber

• http://rekamauliza11.blogspot.com/2013/10/keterampilan_4.html

• http://www.slideshare.net/arjunaahmadi/rpp-11-40768250