preskes kejang demam

Upload: demma-dentiama

Post on 11-Oct-2015

29 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

kejang demam

TRANSCRIPT

  • 5/21/2018 preskes kejang demam

    1/56

    KEJANG DEMAM

    SEDERHANAOleh :

    Syarifah Rosmelly

    Moderator:

    Dr. Huiny Tjokrohusada SpA

  • 5/21/2018 preskes kejang demam

    2/56

    Nama : An. N

    Jenis Kelamin : Perempuan

    Usia : 4 tahun 4 bulan

    Alamat : Bintaro jakarta selatan

    Tanggal masuk RS : 8 april 2008

    Tanggal keluar RS : 11 april 2008

  • 5/21/2018 preskes kejang demam

    3/56

    ANAMNESIS

    Alloanamnesis tgl 9 april 2008(13.00)

    Keluhan utama :

    kejang sejak 3 jam SMRS Keluhan tambahan :

    Demam, batuk pilek

  • 5/21/2018 preskes kejang demam

    4/56

    3 jam SMRS Pasien kejang

    Kejang baru pertama kali terjadi

    Lama kejang 5-7 menit Kejang tak berulang dalam 24 jam

    Saat kejang mata mendelik keatas, seluruhtubuh kaku

    Setelah kejang pasien sadar, menangis

  • 5/21/2018 preskes kejang demam

    5/56

    12 jam sebelum kejang

    > demam mendadakturun, kemudian

    naik kembali>muntah 5x, isi makanan stnghpadat,tiap muntah kira-kira 4-5 sendok

    mkn. Batuk (+), pilek (+), sakit kepala (-),mimisan (-), sakit gigi(-), keluar cairan drtelinga (-), diare (-), nyeri saat BAK (-)

  • 5/21/2018 preskes kejang demam

    6/56

    Riwayat penyakit dahulu

    Riwayat Kejang sebelumnya (-)

    Riwayat kejang tanpa demam (-)

    Riwayat trauma kepala (-)

  • 5/21/2018 preskes kejang demam

    7/56

    Riw. Kejang pada kakak kandung (+)kejang terjadi 3 kali dalam 1 thn

  • 5/21/2018 preskes kejang demam

    8/56

    Riwayat kehamilan

    Morbiditas kehamilan : (-)

    Perawatan antenatal : kontrol teratur setiap bulan ke dokter

  • 5/21/2018 preskes kejang demam

    9/56

    Tanggal kelahiran : 19 desember 2003

    Penolong persalinan: Bidan

    Cara persalinan : spontan

    Masa gestasi : cukup bulan

    Keadaan Bayi Berat Lahir : 2900 g

    Panjang : 51cm

    Lingkar kepala : tidak tahu

    Kondisi saat lahir : pasien langsung menangis

    Anak kedua dari dua bersaudara

  • 5/21/2018 preskes kejang demam

    10/56

    Tumbuh gigi pertama5 bulan

    Tengkurap5 bulan

    Duduk6 bulan Berdiri8 bulan

    Berjalan14 bulan

    Bicara10 bulan

  • 5/21/2018 preskes kejang demam

    11/56

    Psikologi perkembangan

    mental

    Menghisap jempol : +

    Mengompol : -

    Aktif sekali : -

    Membangkang : -

    Ketakutan : - Pergaulan jelek : -

    Kesan : Perkembangan baik.

  • 5/21/2018 preskes kejang demam

    12/56

    Riwayat makan

    Jenis makanan Frekwensi

    Nasi 3 x sehari @ 1 centong nasi

    Sayuran 3 x sehari @ 2 sendok sayurDaging 1 -2 x seminggu @ 1 potong

    Ikan 1 -2 x seminggu @ 1 potong

    Telur 1 -2 x seminggu @ 1 butir

    Tahu 34 x seminggu @ 1 potong

    Tempe 34 x seminggu @ 1 potong

    Susu 5 x sehari @ 1 gelas

  • 5/21/2018 preskes kejang demam

    13/56

    Kesan tidak lengkap

  • 5/21/2018 preskes kejang demam

    14/56

    Tanggal 09 April 2008 pukul 13.45

    Keadaan umum : Tampak sakit sedang

    Kesadaran : Compos mentis

    Tanda-tanda vital

    Tekanan darah : 100/80 mmHg

    Nadi : 112x/ menit, reguler,

    equal, isi cukup RR : 24 x/mnt, teratur

    Suhu : 37,2 C (axilla)

  • 5/21/2018 preskes kejang demam

    15/56

    Pemeriksaan Fisik

    Berat badan : 14 kg

    Tinggi badan : 110 cm

    Status gizi : BB ideal 17.5 kg14/17.5 x 100 % = 80 %

    moderate malnutrition

  • 5/21/2018 preskes kejang demam

    16/56

    Kulit : Sawo matang, sianosis (-), ikterik (-)pigmentasi (-),turgor kulit cukup

    Kepala : Normocephal, Kaku kuduk (-) Wajah : Simetris, ekspresi wajar

    Mata : pupil bulat lsokor 2mm/2mm,CA -/-, SI -/.

    Telinga : Bentuk normal, simetris, liang sekret(-)

    Hidung : Bentuk normal , tidak ada deviasinasalis hiperemis-/ -, sekret -/-

    Leher : Tidak teraba pembesaran KGB, JVP(5-2 cmH20 )

    Tenggorokan : Faring hiperemis, Tonsil: T1-T1hiperemis

    Kel getah bening : Tidak Terdapat pembesaran KGB Gigi dan mulut : Bentuk normal, bibir kering (-), caries

    (-)

  • 5/21/2018 preskes kejang demam

    17/56

    Thorax : Simetris saat statis dan dinamis , retraksi (-),jaringan sikatrik (-)

    Paru

    Inspeksi : Bentuk normochest simetris saat statis dan

    dinamisPalpasi : Fremitus taktil dan vokal kanan kiri sama

    Perkusi : Sonor pada seluruh lapang paru, batas paruhati ICS VI linea midclavikula dextra.

    Auskultasi : Suara nafas dasar vesikuler +/+, ronkhi tidakada, wheezing tidak ada

    JantungInspeksi : Ictus cordis tidak tampak

    Palpasi : Ictus cordis tidak teraba, tidak kuat angkatpada ICS V linea midklavikula sinistra.

    Perkusi : Batas atas ICS III linea parasternalis sinistraBatas kanan ICS V linea parasternalis dextra

    Batas kiri ICS V linea midklavikula sinistraAuskultasi : BJ I dan II reguler murni, murmur (-), gallop

    (-)

  • 5/21/2018 preskes kejang demam

    18/56

    AbdomenInspeksi : Abdomen datar, sikatrik (-),

    tidak tampak benjolan

    Palpasi : Supel, nyeri tekan (-), hati danlimpa tidak teraba,Ginjalbalotemen -/-

    Perkusi : Timpani pada keempat

    kuadran abdomenAuskultasi : Bising usus (+) normal

    Alat Kelamin : Tidak dilakukanpemeriksaan

    Anus : Tidak dilakukanpemeriksaan

    Ekstremitas : Akral hangat, perfusi baik

  • 5/21/2018 preskes kejang demam

    19/56

    Status neurologis

    Tanda rangsang meningeal

    Kaku kuduk : Tidak ada

    Lasegue : kanan >70 / kiri >70

    Kernig : kanan >135 / kiri>135

    Brudziski I : Tidak ada

    Brudzinski II : Tidak ada

  • 5/21/2018 preskes kejang demam

    20/56

    Motorik

    Tonus : tidak ada hipertonus maupun hipotonus

    Kekuatan otot : 5 5

    5

    5

    Paresis : tidak ada

    Klonus : tidak ada

    Refleks fisiologis

    Biceps +/+Triceps +/+

    KPR +/+

    APR +/+

    Refleks Patologis

    Babinsky -/-

    Chaddock -/-Oppenheim -/-

    SensorikRasa nyeri, suhu, raba : Sensibilitas normal

  • 5/21/2018 preskes kejang demam

    21/56

    Pemeriksaan penunjang

    8 april 2008

    Hb : 12.1gr/dL

    Ht : 36 %

    Eritrosit : 3,6 jt /u L Leukosit : 12100/u L

    Trombosit : 293000

    MCV : 79 MCH : 26

    MCHC : 33

  • 5/21/2018 preskes kejang demam

    22/56

    Pasien N, Anak perempuan umur 4tahun 4 bulan, datang keluhan kejang

    sejak 3 jam SMRS. Kejang baru pertama kali terjadi, bersifat

    umum

    Kejang tidak berulang, hanya terjadisatu kali dalam 24 jam.

    Setelah kejang pasien sadar kemudianmenangis

  • 5/21/2018 preskes kejang demam

    23/56

    Ringkasan

    12 jam sebelum kejang suhu tubuhpasien mendadak tinggi (39C)

    Keluhan disertai muntah sebanyak 5 kaliberisi makanan setengah padat. Mual(+) Batuk (+) pilek (+)

    Riwayat kejang pada kakak kandung

    (+).

  • 5/21/2018 preskes kejang demam

    24/56

    Pada pemeriksaan fisik ditemukan:

    KU/ Kes : tampak sakit sedang, CM

    Vital sign : Tekanan darah : 100/80

    mmHg Nadi :112x/menit,reguler, equal, isi

    cukup

    RR : 24 x/mnt Suhu : 37,2o C (axilla)

  • 5/21/2018 preskes kejang demam

    25/56

    Status gizi : 14 kg moderate

    malnutrition

    Kepala : Kaku kuduk (-)

    Status Lokalis

    Tenggorokan : Faring hiperemis,T1T1 hiperemis

    Tanda-tanda rangsal meningeal (-)

    Reflek fisiologis (+) reflek patologis (-)

  • 5/21/2018 preskes kejang demam

    26/56

    Pada pemeriksaan penunjang

    ditemukan leukositosis ( leukosit : 12100 )

  • 5/21/2018 preskes kejang demam

    27/56

    Diagnosa kerja

    1. Kejang demam sederhana

    2. ISPA

    3. Gizi kurang

  • 5/21/2018 preskes kejang demam

    28/56

    Diagnosa banding

    Kejang et causa imbalance electrolit

  • 5/21/2018 preskes kejang demam

    29/56

    PENATALAKSANAAN

    IVFD D5 Saline 1200 cc/hari

    Amoxillin 3x300 mg peroral

    Paracetamol 4x150 mg peroral Diazepam 3x2 mg peroral

    Makan lunak 2000 kal

  • 5/21/2018 preskes kejang demam

    30/56

    EEG

    Pemeriksaan elektrolit

    Pemeriksaan urin lengkap

  • 5/21/2018 preskes kejang demam

    31/56

    Prognosa

    Quo Vitam : ad bonam

    Quo fungsionam : ad bonam

    Quo Sanationam : ad bonam

  • 5/21/2018 preskes kejang demam

    32/56

    Follow up09 April 2008

    S O A P

    Badanmasih

    panas,kejang (-)

    lemas,muntah

    (-)

    KU : sakit sedang

    Kesadaran : CM

    TD: 100/80mmHg, FN: 98x/menit, FP:

    20x/menit, S: 37.30C

    Mata: Konjungtiva tidak pucat,skleratidak ikterik

    THT :NCH (-), T1-T1 hiperemis, faring

    hiperemis

    Jantung : BJ I&II reguler, murmur (-),

    gallop (-)

    Paru: SN vesikuler, rhonki(-),

    wheezing(-)

    Abdomen : Supel, datar, hepar & lientidak teraba. BU (+) N

    Extremitas : akral hangat, perfusi baik

    Post Kejang

    demam , bebas

    panas H 1

    1. Rencana EEG

    1.IVFD D5 Saline aff2.Amoxillin 3x300 mg

    3.Paracetamol 4x150 mg

    4.Diazepam 3x2 mg5.Makan lunak

  • 5/21/2018 preskes kejang demam

    33/56

    10 april 2008

    S O A P

    Badan tidak panas,

    kejang(-) sakit

    kepala (-),mual (-)

    muntah (-),BAB

    &BAK Normal,nafsu makan baik

    KU : sakit sedang

    Kesadaran : CM

    TD: 100/60mmHg, FN: 92x/menit, FP:

    20 x/menit, S: 36,50C

    Mata : Konjungtiva tdakpucat,skleratidak ikterik

    THT :NCH (-), T1-T1hiperemis, faring

    hiperemis

    Pulmo: SN vesikuler, rhonki(-),

    wheezing(-)

    Cor : BJ I&II reguler, murmur (-), gallop

    (-)

    Abdomen : Supel, datar, hepar & lientidak teraba. BU (+) N

    Extremitas : akral hangat perfusi baik

    Post Kejang

    demam

    sederhana,beb

    as panas H2

    1. Amoxillin 3x300 mg

    2. Paracetamol 4x150 mg

    3. Diazepam 3x2 mg

    4. Makan lunak

  • 5/21/2018 preskes kejang demam

    34/56

    11 April 2008

    S O A P

    Badan tidak

    panas,kejang (-)

    mual (-), muntah (-

    ),batuk pilek (-

    )nafsu makan baik

    KU : sakit ringan

    Kesadaran : CM

    TD: 100/80mmHg, FN: 100x/menit, FP:

    21x/menit, S: 360C

    Mata:Konjungtivatidak pucat,skleratidak ikterik

    THT : NCH (-), T1-T1 tenang, faring

    tidak hiperemis

    Pulmo: SN vesikuler, rhonki(-),

    wheezing(-)

    Cor : BJ I&II reguler, murmur (-), gallop

    (-)

    Abdomen : Supel, datar, hepar & lientidak teraba. BU (+) N

    Extremitas : akral hangat, perfusi baik

    Post Kejang

    demam

    sederhana,beb

    as panas H3

    Rencana pulang

  • 5/21/2018 preskes kejang demam

    35/56

    KEJANG DEMAM PADA ANAK

    DEFINISI

    Kejang demam adalah bangkitan

    kejang yang terjadi pada kenaikan suhutubuh ( suhu rektal di atas 38 C) yangdisebabkan oleh suatu prosesekstrakranium, Dan tidak terbukti

    adanya penyebab tertentu.

  • 5/21/2018 preskes kejang demam

    36/56

    FAKTOR RISIKO KEJANG DEMAM PERTAMA

    Tingginya temperatur

    riwayat kejang demam pada orangtua

    atau saudara kandung. Perkembangan terlambat, problem

    pada masa neonatus,

    kadar natrium serum

  • 5/21/2018 preskes kejang demam

    37/56

    FAKTOR RISIKO KEJANG DEMAM BERULANG

    Usia kurang dari 1 tahun

    Riwayat keluarga dengan kejang

    demam Cepatnya timbul kejang setelah demam

    Risiko keluarga dengan epilepsi

  • 5/21/2018 preskes kejang demam

    38/56

  • 5/21/2018 preskes kejang demam

    39/56

    konsensus penatalaksanaan

    kejang demam

    Kejang demam sederhana Singkat < 15 menit, akan berhenti sendiri

    Tipe kejang dapat tonik dan atau klonik Tanpa gerakan fokal Kejang tidak berulang dalam waktu 24 jam 80 % dari seluruh kejang demam

    Kejang demam kompleks Kejang lama > 15 menit Fokal atau parsial satu sisi Berulang, atau lebih dari 1 kali / 24 jam

  • 5/21/2018 preskes kejang demam

    40/56

    MACAM-MACAM KRITERIA KEJANG DEMAM

    Kriteria menurut Prichard dan Mc Greal :Kejang demam sederhana

    Penderita dengan status neurologik normal

    Usia 6 bulan4 tahun

    Suhu 100 oF atau lebih

    Kejang simetris

    Kejang berlangsung kurang dari 30 menit Setelah kejang neurologis normal

    EEG normal setelah demam hilang

  • 5/21/2018 preskes kejang demam

    41/56

    Modifikasi Kriteria Livingston :

    Umur anak ketika kejang antara 6 bulansampai 4 tahun

    Kejang berlangsung sebentar, < 15 menit

    Kejang bersifat umum Kejang timbul dalam 16 jam pertama setelah

    timbulnya demam Pemeriksaan saraf sebelum dan sesudah

    kejang normal Pemeriksaan EEG 1minggu setelah suhu

    normal tidak menunjukkan kelainan Frekuensi bangkitan kejang < 4 kali dalam 1

    tahun

  • 5/21/2018 preskes kejang demam

    42/56

    Menurut Fukuyama :

    Penderita dengan riwayat epilepsi (-) Riwayat cedera otak (+) Serangan kejang demam sederhana pertama

    terjadi antara 6 bulan-6 tahun Lamanya kejang berlangsung

  • 5/21/2018 preskes kejang demam

    43/56

    DIAGNOSIS BANDING KEJANG DEMAM

    Kejang et causa imbalance electrolit

    Hipoglikemi

    Hiponatremi Hipokalemi

    Meningitis virus

    Meningitis bakteri Meningitis bakteri

    Meningitis tuberkulosa

  • 5/21/2018 preskes kejang demam

    44/56

    Pemeriksaan penunjang

    Pemeriksaan laboratorium

    Pungsi lumbal

    EEG CT scan atau MRI

  • 5/21/2018 preskes kejang demam

    45/56

    PENATALAKSANAAN SAAT KEJANG

    Ada 3 hal yang perlu dikerjakan, yaitu

    (1) Pengobatan fase akut

    (2) Mencari dan mengobati penyebab

    (3) Pengobatan profilaksis terhadapberulangnya kejang demam

  • 5/21/2018 preskes kejang demam

    46/56

    Prognosis

    Dengan penanggulangan yang tepatdan cepat, prognosisnya baik, kejadiankecacatan sebagai komplikasi kejangdemam tidak pernah dilaporkan,perkembangan mental dan neurologisumumnya tetap normal pada pasien

    yang sebelumnya normal.

  • 5/21/2018 preskes kejang demam

    47/56

    ANALISA KASUS

    ANANMNESIS

    Kejang sejak 3 Jam SMRS

    Kejang baru pertama kali terjadi,berlangsung selama 5-7 menit.

    Kejang hanya terjadi satu kali dalam 24jam, suhu saat terjadinya kejang 39C

    setelah kejang pasien sadar sepertibiasa Hal ini sesuai dengan ciri-cirikejang demam sederhana

  • 5/21/2018 preskes kejang demam

    48/56

    Anamnesis

    Keluhan batuk pilek (+)

    Keluar cairan dari telinga (-)

    Nyeri saat BAK (-) Sakit gigi(-)

    Diare (-)

  • 5/21/2018 preskes kejang demam

    49/56

    Pemeriksaan fisik

    Tenggorokan : Faring hiperemis,

    Tonsil: T1T1 hiperemis Tampak tanda-tanda infeksi saluran

    pernapasan atas

  • 5/21/2018 preskes kejang demam

    50/56

    Status neurologis

    Tanda rangsang meningeal

    Kaku kuduk : Tidak ada Lasegue : kanan >70 / kiri >70

    Kernig : kanan >135 / kiri

    >135

  • 5/21/2018 preskes kejang demam

    51/56

    Pemeriksaan penunjang

    Leukositosis

    Anjuran pemeriksaan lain :

    Pemeriksaan urine langkap Pemeriksaan elektrolit

    Pemeriksaan gula darah

    EEGTidak memprediksi berulangnyakejang

  • 5/21/2018 preskes kejang demam

    52/56

    Medikamentosa:

    IVFD D5 S1200CC/ hari Atasi infeksi:

    Amoxillin 3x 300 mg, peroral

    Antipiretik :

    paracetamol 4x 150 mg

    Profilaksis intermitten kejang

    diazepam 3x2 mg

  • 5/21/2018 preskes kejang demam

    53/56

    Pencegahan terhadap terjadinya hipoglikemiadan dehidrasinutrisi

    Meningkatkan kwalitas dan kwantitas makanan

    yang diberikan Edukasi orang tua tentang asupan makanan

  • 5/21/2018 preskes kejang demam

    54/56

    Edukasi orang tua

    Yakinkan kejang demam sederhanamemiliki prognosis baik

    Cara penangan kejang di rumah Informasi mengenai kejang kembali

    Efek samping obat

  • 5/21/2018 preskes kejang demam

    55/56

    Hal- hal yang perlu dilakukan jika kembali

    kejang

    Tenang, tidak panik

    Kendorkan pakaian

    Posisikan terlentang dengan kepalamiring, bersihkan muntahan

    Jangan memasukkan sesuatu kedalam

    mulut Beri diazepam rektal

    Segera bawa ke RS bila kejang > 5 mt

  • 5/21/2018 preskes kejang demam

    56/56