presentation 1

66
Click to edit Master subtitle style 5/26/12 ANATOMI DAN HISTOLOGI MATA

Upload: servasius-epi

Post on 21-Jul-2015

1.589 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

ANATOMI DAN HISTOLOGI MATA

TRANSCRIPT

ANATOMI DAN HISTOLOGI MATA

Click to edit Master subtitle style

5/26/12

Mata dan Penglihatan22

Mata merupakan organ visual 70% reseptor sensorik berada di mata 40% cortex cerebri terlibat dalam pemrosesan

informasi visual1/6 bagian anterior mata dapat terlihat

5/26/12

Struktur Tambahan Mata33

Alis rambut kasar pada arcus superciliaris Kelopak mata (palpebra) dipisahkan oleh fissura

palpebra

Bertemu pada angulus/canthus lateralis dan medialis Caruncula lacrimalis penonjolan kemerahan pada canthus medialis Planum tarsalis jaringan ikat di dalam kelopak mata Glandula tarsalis modifikasi kelenjar sebasea

5/26/12

Struktur Tambahan Mata44

Conjunctiva

membrana mukosa transparan

Conjunctiva palpebra Conjunctiva bulbar / ocular Conjunctiva sacci

5/26/12

Struktur Tambahan Mata55

Apparatus lacrimalis

menjaga permukaan bola mata tetap lembab

Glandula lacrimalis sekresi cairan lacrimal lacrimalis mengalirkan cairan lacrimal ke cavum nasi5/26/12

Saccus

Otot Bola Mata Ekstrinsik66

Enam pasang otot yang mengontrol gerakan bola

mata

Berorigo pada dinding cavum orbita Berinsersio pada permukaan bola mata Cincin annularis origo dari 4 musculi recti

5/26/12

Otot Bola Mata Ekstrinsik77

5/26/12

Anatomi Bola Mata88

Komponen bola mata berfungsi untuk : Melindungi

dan menyokong fotoreseptor

Mengumpulkan,

memfokuskan, dan memproses cahaya menjadi gambar utuh

Polus anterior bagian paling anterior bola

mataPolus posterior bagian paling posterior bola

mataDinding external, terdiri dari 3 lapis tunica Cavum internal mengandung cairan/humor5/26/12

Tunica Fibrosa99

Bagian bola mata yang paling superficial Terdiri dari dua bagian jaringan ikat

Sclera 5/6 bagian posterior tunica fibrosa

Putih, bagian opak bentuk bola mata dan merupakan tempat insertio otot-otot bola mata

Memberikan

Cornea 1/6 bagian anterior tunica fibrosa

Limbus pertemuan antara cornea dan sclera Sinus venous sclerosis memungkinkan humor

aquos dialirkan ke luar

5/26/12

Tunica VasculosaLapisan tengah bola mata Terdiri dari tunica choroidea, corpus ciliaris, dan10 10

irisTunica choroidea berpembuluh darah,

membrana berwarna gelap

Membentuk 5/6 bagian posterior tunica vasculosa coklat karena ada melanosit penyebaran cahaya dalam bola mata

Warna

Mencegah

Tunica choroidea berhubungan dengan arachnoid

mater dan piamater5/26/12

Tunica Vasculosa11 11

Corpus ciliaris cincin jaringan tebal yang

mengelilingi lensa

Terdiri dari musculus ciliarisProcessus ciliari pada permukaan posterior corpus ciliaris Zonula ciliaris / Zinni (ligamentum suspensorium)

Melekat di sekeliling lensa

5/26/12

Iris12 12

Bagian mata yang tampak berwarna Melekat pada corpus ciliaris Terdiri dari otot polos Pupil lubang bulat pada bagian tengah

Musculus sphincter pupillae M. dilatator pupillae

Berfungsi untuk mengubah ukuran pupil

5/26/12

Tunica Nervosa (Retina)Retina lapisan paling profunda Terdiri dari dua lapis

13 13

Lapis terpigmentasi selapis sel melanosit Lapis neural lapisan jaringan saraf Terdiri

dari 3 jenis sel saraf:

Sel fotoreseptor bipolar ganglion

Sel Sel

5/26/12

Daerah Khusus pada Retina14 14

Ora serrata retinae

Akhiran lapisan saraf pada margo posterior corpus ciliaris Lapisan berpigmen menutupi corpus ciliaris dan permukaan posterior iris

Macula lutea Fovea centralis Discus nervi optici titik buta / blind spot

5/26/12

Bola Mata, Potongan Sagital15 15

W. Winami W. - Anatomi FK

5/26/12

Figure 16.7a

Pertengahan Anterior Bola Mata, Tampak Posterior16 16

5/26/12

Vaskularisasi RetinaRetina menerima darah17 17

dari 2 sumber

1/3 bagian luar retina oleh kapiler tunica choroidea 2/3 bagian dalam retina oleh a.v. centralis retinae

5/26/12

Bilik Dalam dan Cairan Bola Mata18 18

Lensa dan zonula Zinni membagi mata menjadi dua bagian/cavum:Segmen/Cavitas Posterior

Terisi humor vitreous Cairan

jernih dan menyerupai gel cahaya

Menghantarkan Menyokong

permukaan posterior lensa tekanan intraokuli

Mempertahankan

5/26/12

Bilik Dalam dan Cairan Bola Mata19 19

Segmen anterior

Terbagi menjadi : Camera Camera

oculi anterior antara cornea dan iris oculi posterior antara iris dan lensa diperbaharui lensa dan cornea

Terisi humor aquosus Selalu Hasil

filtrasi darah

Menutrisi

5/26/12

Lens20 20

Piringan tebal, transparan, dan bikonveks

dipertahankan pada tempatnya oleh zonula ciliaris

Epithelium lensa pada permukaan anterior lens Serabut lensa membentuk lengkungan lensa

Serabut lens baru selalu ditambahkan Lens membesar seiring usia

5/26/12

Jaras Visual21 21

Sebagian besar informasi visual menuju ke cortex

cerebri

Berfungsi pada melihat dengan kesadaran Jaras lain menuju ke nuclei di batang otak atau

diencephalon

5/26/12

Jaras Visual ke Cortex Cerebri22 22

Dimulai pada retina Cahaya

mengaktivasi fotoreseptor mengirimkan impuls ke sel bipolar

Fotoreseptor Sel

bipolar mengirim impuls ke sel ganglionik

Axon

dari sel ganglionik meninggalkan mata dalam bentuk N. opticus

Tractus opticus mengirimkan axon ke: Nuclei

pada corpus geniculatum lateral thalamusdengan neuron thalamus5/26/12

Bersinaps Serabut

radiatio optica mencapai cortex visual primer

Jaras Visual ke Otak dengan Lapangan Penglihatan23 23

5/26/12

Jaras Visual Lain24 24

Beberapa axon dari tractus opticus

Cabang ke batang otak Colliculus Nuclei

superior

pretectalis

Cabang lain dari tractus opticus

Cabang ke nucleus suprachiasmatic

5/26/12

Embriologi MataMata berkembang dari kantong yang dibentuk oleh25 25

otak

Minggu ke-4 vesikel optik muncul dari

diencephalon

Ectoderm menebal dan membentuk plakoda lensa Minggu ke-5 vesikel lensa terbentuk Lapisan internal vesikel optik menjadi retina

neuralis

Lapisan externa vesikel optik menjadi retina

berpigmen

Fissura optica jalur untuk pembuluh darah5/26/12

Embriologi Mata26 26

5/26/12

STUKTUR HISTOLOGI MATAI.Bola mata / bulbus okuli II.Alat adneksa :-Kelopak mata / palpebra -Kelenjar airmata / kelenjar lakrimal -Muskuli -Jaringan ikat sekitarnya5/26/12

Bola mata / Bulbus okuli ---diameter 2,5 cm Dinding bola mata :

- lapisan luar - lapisan tengah - lapisan dalam* Lapisan luar : Tunika fibrosa : -Kornea 1/6 bag.depan -Limbus kornea ---1,5 mm -Sklera ---5/6 bag.belakang 5/26/12

5/26/12

* Lapisan

tengah : Tunika vaskulosa ( uvea ) :

-Iris -Korpus siliaris -Koroidea * Lapisan dalam : Tunika nervosa / retina : -Pars seka retina :-Pars iridika retina - Pars siliaris retina Peralihan disini disebut Oraserata -Pars optika retina

5/26/12

5/26/12

Garis visual : untuk melihat terang Garis geometrik / anatomis : garis tengah/ separuh dari bola mata Di sekitar fovea sentralis terdapat daerah yang

berwarna kekuningan disebut bintik kuning / makula lutea

5/26/12

5/26/12

5/26/12

MEDIA REFRAKTIL

Kornea Humor akueus Lensa Korpus vitreus

5/26/12

Tunika fibrosa :-kornea, -limbus kornea, -sklera Kornea ( 5 lapisan )

1.epitel kornea --- epitel berlapis gepeng tanpa lapisan tanduk 2.membrana bowmani --- membrana basalis yang menebal 3.Stroma / substansia propia ---lapisan paling tebal ---tidak ada pembuluh darah ---serat kolagen tersusun rapi --- ada sel sel fibroblas

4.membrana descemeti terdiri dari serat kolagen yang tersusun seperti jala 5/26/12

kornea

5/26/12

5/26/12

Kornea Tampak jernih sebab :

1.sedikit air 2.susunan serat kolagen teratur 3.Zat antar sel = asam kondroitin sulfat Non vaskular / avaskular Saraf sensoris banyak Mendapat makanan difusi dari : Humor akues dan pembuluh darah di limbus kornea5/26/12

Limbus kornea1.epit .konjungtiva bulbi --- epitel berlapis gepeng dan dapat berubah menjadi epitel berlapis kubis / silindris 2.Jar.ikat konj.bulbi --- campuran dari serat kolagen dan serat elastin 3.Stroma limbus --- merupakan jaringan ikat 4.Saluran Schlemm --- lubang yang menampung humor akues 5.Jar.trabekular ---terdapat diantara celah fontana5/26/12

LIMBUS KORNEA & SKLERAEpit.konj Jar.ikat bulbi konj.bulbi Stroma limbus Sal.Schle mm

Jar.trabek ular

5/26/12

SKLERATerdiri dari jaringan ikat padat kolagen Sebagian besar non vaskular Area kribosa --- bagian posterior dari sklera yang

berlubang ditembus oleh N.optikus

5/26/12

LIMBUS KORNEA & SKLERAEpit.konjungtiva Lap. Ikat bulbi Stroma konj.bulbi limbus Sal.schle mm Jar.trabek ular

5/26/12

Tunika vaskulosa: - iris -korpus siliaris -koroideaIRIS 1.Endotel ---epitel selapis gepeng 2.lap.jar.ikat jarang,fibroblas +sel pigmen 3.lap.jar.ikat jarang + pemb.darah 4.M.sfingter pupil +M.dilatator pupilae ( menarik iris ,pupil mjd lebar) Pada m.dilatator pupilae bukan otot sebenarnya, ini percabangan dari mioepitel 5/26/12

5/26/12

5/26/12

Korpus siliaris1.M.siliaris:1.Pars meridionalis 2.Pars radiata 3.Pars sirkularis 2.Jaringan ikat vaskular 3.Pars siliaris retina: 2 lap.sel kubis -lap luar berpigmen -lap,dalam tak berpigmen Epitel siliar ---humor akwes

5/26/12

KORPUS SILIARIS

radiat a Sirkula r

meridionalis

5/26/12

5/26/12

Koroidea

1.lap.suprakorioidea/fuska sklera terdiri dari serat kolagen dan elastin 2.lap vaskulosa --- pemb.darah menuju korpus siliaris 3.lap koriokapilaris ---tempat berakhirnya cabang A.koroidea 4.lap.elastika Bruch5/26/12

5/26/12

Tunika nervosa:-pars seka retina : -p.iridika retina -p.siliaris retina -Pars optika retina ( 10 lapisan ) Pars optika retina dari dalam ke luar

Membran limitans dalam ---membran basal sel Muller 2.Lapisan serat saraf N.Optikus --- akson dari sel sel ganglion 3.Lapisan sel sel ganglioner --- mengandung sel ganglion ,neuron ketiga dan neuroglia . 4.Lapisan plexiform dalam --- merupakan tempat hubungan neuron kedua dan ketiga. Sinaps antara sel bipolar ,sel Amakrin dan sel ganglion 5. Lapisan granular / inti dalam --- inti inti dan badan sel dari sel bipolar dan sel horizontal5/26/12 Amakrin dan sel1.

6.

Lapisan plexiform luar --- akson sel batang dan kerucut bersama dendrit , sel bipolar dan sel horizontal.disini hubungan antara neuron pertama dan kedua 7. Lapisan granular / inti luar ---Inti - inti sel batang dan kerucut bersama badan selnya 8. Lapisan limitans luar 9.Lapisan batang kerucut --- suatu organ akhir saraf yang terletak paling luar dekat epitel pigmen ,disini terdapat sel Muller berfungsi sebagai penyokong 10. Lapisan epitel pigmen ---- sel - sel berpigmen , melekat pada koroid,menyerap cahaya,mencegah pemantulan

5/26/12

Retina pars optika

Ne 1.Lap.Limitans dalam uro 2.Lap.serat saraf n keti 3.Lap.Ganglion gaN 4.Lap.Plexiform dalam e u 5.Lap.Granular dalam r N 6.Lap.Plexiform luar o e 7.Lap.Granular luar n u k 8.Lap.Limitans luar r e o 9.Lap.Batang + kerucut d n 10.Lap.Epitel pigmen u p a

5/26/12

5/26/12

KerucutFoto reseptor Penglihatan dalam

BatangFoto reseptor Penglihatan dalam

keadaan terangLihat warna

keadaan remangremang

5/26/12

Humor akuesCairan bening Fungsi:memberi makan

Humor vitreumKonsistensi agar kira-

kira 99 % air

lensa, kornea,sebag.retina siliar

Asam hialuronat Serat kolagen Hialosit + makrofag

Dibentuk oleh epitel Disalurkan keluar dari

K.O.P ---PUPIL ----k.o.a--jar.trabekular /celah fontana ---sal.schlemm--k.akwes ---V.episkleral

Kanal hialoid / sal

cloquet

5/26/12

Kelopak mata / palpebra : -superior--bergerak -inferior ---tidak bergerak

5/26/12

Bagian dari palpebra Kulit palpebra : silia ,folikel rambut dll Tela subkutanea --- jaringan ikat M.Orbikularis okuli Kelenjar Moll --- kelenjar apokrin Kelenjar Zeiss --- kelenjar sebasea --- holokrin KelenjarMeibom ---- kelenjar sebasea --- holokrin M.Siliaris Riolani --- o.polos melingkar dan berkelompok Tarsus --- jaringan ikat kolagen M.Tarsalis --- otot polos M.Levator Palpebra --- memanjang ,mengangkat palpebra Kelenjar Krause ---kelenjar campur5/26/12

kulitm.orbikularis okuli kelj,Meibom m.s.Riolani

5/26/12

fol.rambut

5/26/12

Kelenjar lakrimal / gld.lakrimalisKelenjar exokrin komplex tubulo alveolar bercabang serosa Menghasilkan :-lakrimal - lisosim --- cairan yang melindungi kornea dan dapat mematikan kuman 2 didaerah mata Fungsi : proteksi kornea,konjungtiva

5/26/12

5/26/12

Kelenjar lakrimal

5/26/12

KELENJAR LAKRIMAL

5/26/12