presentasi siri'na pacce dan semen bosowa

5
HUBUNGAN KONSENTRASI DEBU DENGAN GANGGUAN FUNGSI PARU PADA KARYAWAN PT BOSOWA SULAWESI SELATAN By: Rizky Fadilah

Upload: rizky-fadilah

Post on 18-Nov-2015

34 views

Category:

Documents


12 download

DESCRIPTION

presentasi tugas filsafat K3

TRANSCRIPT

  • HUBUNGAN KONSENTRASI DEBU DENGAN GANGGUAN FUNGSI PARU PADA KARYAWAN PT BOSOWA SULAWESI SELATANBy: Rizky Fadilah

    *

  • LATAR BELAKANGPenyebab Kematian yang berhubungan dengan pekerjaan (ILO,1999) penyakit kanker 34%, kecelakaan 25%, penyakit saluran pernafasan kronis 21%, penyakit kardiovaskuler 15% dan lain-lain 5%.Penyakit Paru Obstruktif Kronik (PPOK) merupakan salah satu dari kelompok penyakit tidak menular yang telah menjadi masalah kesehatan masyarakat di Indonesia.Hasil survei penyakit tidak menular oleh Direktorat Jenderal PPM & PL di 5 rumah sakit propinsi di Indonesia (Jawa Barat, Jawa Tengah, Jawa Timur, Lampung, dan Sumatera Selatan) pada tahun 2004, menunjukkan PPOK menempati urutan pertama penyumbang angka kesakitan (35%).

    *

  • LATAR BELAKANGPayung hukum yang melindungi tenaga kerja yang saat ini masih berlaku yaitu Undang-undang No. 1 Tahun 70 tentang Keselamatan Kerja pasal 3 dan pasal 8.Hal ini juga diperkuat dengan adanya Undang-Undang Nomor 13 tahun 2003 tentang Ketenagakerjaan yang di dalam pasal 86 dan pasal 87.Secara umum pada pasal 164 Undang-undang no. 36 Tahun 2009 menyebutkan bahwa setiap orang berhak atas kesehatanIndustri semen merupakan salah satu industri yang pertumbuhannya cukup pesat, dengan kapasitas produksi total pabrik semen yang tersebar diberbagai wilayah nusantara mencapai 27 juta ton pertahun.

    *

  • LATAR BELAKANGSemen (cement) adalah hasil industri dari paduan bahan baku : batu kapur/gamping sebagai bahan utama dan lempung / tanah liat atau bahan pengganti lainnya dengan hasil akhir berupa padatan berbentuk bubuk/bulk.Batu kapur/gamping adalah bahan alam yang mengandung senyawa Calcium Oksida (CaO), sedangkan lempung/tanah liat adalah bahan alam yang mengandung senyawa : Silika Oksida (SiO2), Alumunium Oksida (Al2O3), Besi Oksida (Fe2O3) dan Magnesium Oksida (MgO).Dampak industri semen debuefek pada lingkungan dan manusia

    *

  • LATAR BELAKANGHasil studi epidemiologi pada sebuah pabrik semen di Cibinong Cilacap, meneliti hubungan Total Suspended Particulate (TSP) dengan fungsi paru pekerja di lingkungan industri:

    Menurut penelitian yang dilakukan Ikhram Hardi tahun 2008, hasil Pengukuran rata-rata konsentrasi partikel debu (TSP) di lokasi sekitar pabrik Bosowa 106,17 g/Nm3 sedangkan di lokasi bukan sekitar pabrik sebesar 47,32 g/Nm3. Terdapat hubungan antara kapasitas fungsi paru penduduk yang bermukim di sekitar pabrik dan bukan sekitar pabrik untuk penduduk yang lama tinggalnya 5 tahun.Berdasarkan laporan pola penyakit dari Rumah Sakit PT. Semen Tonasa selama 5 tahun (tahun 2000-2004) penyakit saluran pernapasan menduduki peringkat pertama.

    64,4%Ya31,6%Tidak

    *

    *

    *

    *

    *

    *