presentasi digital signature

Upload: es-be-ye

Post on 15-Oct-2015

14 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

Tugas S2 Unud

TRANSCRIPT

  • Digital SignaturesSebelum dikenalnya komputer, tanda tangan telah menjadi salah satu cara mengetahui keabsahan sebuah dokumen

  • Karakteristik tanda tanganTanda tangan adalah bukti yang otentikTanda tangan tidak dapat dilupakanTanda tangan tidak dapat dipindah untuk digunakan ulangDokumen yang telah ditandatangani tidak dapat diubahTanda tangan tidak dapat disangkal (non repudiation)

  • Tanda Tangan DigitalFungsi tanda tangan pada dokumen kertas juga diterapkan untuk otentikasi pada data digital (pesan, dokumen elektronik). Tanda-tangan untuk data digital dinamakan tanda-tangan digital.Tanda-tangan digital bukanlah tulisan tanda-tangan yang di-digitisasi (di-scan).Tanda-tangan digital adalah nilai kriptografis yang bergantung pada isi pesan dan kunci.Tanda-tangan pada dokumen cetak selalu sama, apa pun isi dokumennya.Tanda-tangan digital selalu berbeda-beda antara satu isi dokumen dengan dokumen lain.