pidato tentang kenakalan remaja

2
PIDATO TENTANG KENAKALAN REMAJA Assalamu’alaikum Wr Wb Yth. Kepada bapak/ibu guru selaku dewan penguji Serta teman teman yang saya sayangi Selamat pagi semua. Pertama tama marilah kita panjatkan puji syukur kehadirat Allah swt. Berkat rahmat dan karunia-Nya kita dapat bekumpul bersama sama disini dengan sehat walafiat. Pada kesempatan kali ini saya akan membahas tentang kenakalan remaja yang marak terjadi disekitar kita. Apa itu kenakalan remaja? Kenakalan remaja adalah sikap sikap atau perilaku yang menyimpang dari norma agama, masyarakat maupun hukum. Tanpa kita sadari kenakalan remaja begitu banyak terjadi disekitar kita, terjadi pada teman teman kita, mungkin juga ada terjadi pada diri kita sendiri. Banyak anak remaja zaman sekarang sudah mengenal rokok, narkoba, seks bebas, miras, dan terlibat banyak tindak kriminal lainnya. Semua ini tidak dapat kita pungkiri lagi. Kita dapat melihat langsung disekitar kita atau melalui media elektronik. Teman teman yang saya cintai dan bapak ibu guru yang saya hormati Factor factor yang mempengaruhi kenakalan remaja, antara lain : 1. Kurangnya perhatian dan kasih sayang dari orang tua 2. Pergaulan teman yang tidak sebaya 3. Perkembangan iptek yang berdampak negatif 4. Dasar dasar agama yang kurang 5. Kebebasan yang berlebihan 6. Masalah yang dipendam 7. Terlalu dikengkang orangtua Ada beberapa cara mengatasi kenakalan remaja : Ø Mempertebal keimanan dan keyakinan Ø Mempunyai konsep hidup yang benar Ø Menyusun rencana masa depan yang baik Ø Jangan mudah terpancing untuk mencoba hal hal yang menurut agama dan hukum salah Ø Pilih lingkungan dan teman secara selektif Ø Isi waktu luang kalian dengan kegiatan yang positif

Upload: saiful

Post on 21-Dec-2015

11 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

kenakalan remaja

TRANSCRIPT

Page 1: Pidato Tentang Kenakalan Remaja

PIDATO TENTANG KENAKALAN REMAJA

Assalamu’alaikum Wr WbYth. Kepada bapak/ibu guru selaku dewan pengujiSerta teman teman yang saya sayangiSelamat pagi semua.

Pertama tama marilah kita panjatkan puji syukur kehadirat Allah swt. Berkat rahmat dan karunia-Nya kita dapat bekumpul bersama sama disini dengan sehat walafiat.Pada kesempatan kali ini saya akan membahas tentang kenakalan remaja yang marak terjadi disekitar kita.

Apa itu kenakalan remaja?

Kenakalan remaja adalah sikap sikap atau perilaku yang menyimpang dari norma agama, masyarakat maupun hukum.

Tanpa kita sadari kenakalan remaja begitu banyak terjadi disekitar kita, terjadi pada teman teman kita, mungkin juga ada terjadi pada diri kita sendiri.

Banyak anak remaja zaman sekarang sudah mengenal rokok, narkoba, seks bebas, miras, dan terlibat banyak tindak kriminal lainnya. Semua ini tidak dapat kita pungkiri lagi. Kita dapat melihat langsung disekitar kita atau melalui media elektronik.

Teman teman yang saya cintai dan bapak ibu guru yang saya hormati

Factor factor yang mempengaruhi kenakalan remaja, antara lain :

1. Kurangnya perhatian dan kasih sayang dari orang tua 2. Pergaulan teman yang tidak sebaya 3. Perkembangan iptek yang berdampak negatif 4. Dasar dasar agama yang kurang 5. Kebebasan yang berlebihan 6. Masalah yang dipendam 7. Terlalu dikengkang orangtua

Ada beberapa cara mengatasi kenakalan remaja :

Ø Mempertebal keimanan dan keyakinan Ø Mempunyai konsep hidup yang benar Ø Menyusun rencana masa depan yang baik Ø Jangan mudah terpancing untuk mencoba hal hal yang menurut agama dan hukum salah Ø Pilih lingkungan dan teman secara selektif Ø Isi waktu luang kalian dengan kegiatan yang positif

Teman temanku yang saya sayangi,Tidak ada satupun orang tua yang menginginkan anaknya berprilaku buruk.Jangan menyalahkan orang tua ataupun orang lain jika ini terjadi tetapi diri kalian sendirilah yang harus sudah menjaga diri dan bisa memilih yang mana baik dan mana yang buruk.

Baiklah saya rasa cukup sampai disini, semoga apa yang saya sampaikan ini bermanfaat bagi kita semua.Dan selanjutnya apa bila ada tutur kata dan sikap saya kurang berkenan dihati hadirin sekalian saya mohon maaf.

Sekian dan selamat pagi

Page 2: Pidato Tentang Kenakalan Remaja

Wassalamu’alaikum Wr Wb.