petunjuk pengolahan citra aqua modis menggunakan software seadas 4.8

Upload: aji-putra-perdana

Post on 07-Jul-2015

1.474 views

Category:

Documents


16 download

DESCRIPTION

Tutorial singkat PETUNJUK PENGOLAHAN CITRA AQUA MODIS MENGGUNAKAN SOFTWARE SEADAS 4.8 yang dibuat saat masa kuliah dalam pengerjaan skripsi, sekedar untuk berbagi

TRANSCRIPT

PETUNJUK PENGOLAHAN CITRA AQUA MODIS MENGGUNAKAN SOFTWARE SEADAS 4.8

Disusun Oleh: Aji Putra Perdana NIM. 01/150437/GE/05055

LABORATORIUM SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS FAKULTAS GEOGRAFI UNIVERSITAS GADJAH MADA YOGYAKARTA 2005

PETUNJUK PENGOLAHAN CITRA AQUA MODIS MENGGUNAKAN SOFTWARE SEADAS 4.8

Memulai SeaDAS 4.81. Masuk ke sistem operasi linux (dalam hal ini linux fedora core2) 2. Jalankan window Terminal, untuk memulai seadas masuk ke direktori seadas dan atur environtment, misalnya, ketikkan pada prompt Xterm: [root@localhost root]# source /home/seadas4.8/config/seadas.env [root@localhost root]# seadas em

3. Muncullah SeaDAS main menu yang merupakan menu utama dariSeaDAS.

Pengolahan Citra Aqua MODIS Menggunakan SeaDAS 4.8

1

Pemrosesan Level-2 pada Aqua MODIS (Level 1A + Level 1B Level 2)1. Pilih menu Process MODIS Aqua msl12,4 SeaDAS MODIS Aqua L2 file generation 2. Kemudian muncullah window SeaDAS MODISA L2 File Generation Program.

3. Masukkan input file Level 1B dan Modis Geo file level IA Aqua MODIS Ketikkan nama file L2 output dengan direktori yang lengkap (misal, /home/jogja/A2005018_0615_L2.hdf) 4. Pilihlah produk yang diinginkan untuk output file L2 dengan menekan tombol Selct L2 Products 5. Untuk koreksi atmosferik, jangan lupa pada Atmospheric parameter dicek apakah sudah terpilih Multi-scattering (7/8 with NIR iter). 6. Setelah masuk menu L2 product dapat kita pilih load default atau pilih produk L2 yang diinginkan.

Pengolahan Citra Aqua MODIS Menggunakan SeaDAS 4.8

2

7. Di bawah piilihan produk ada beberapa parameter, pada parameter nLw (Normalized water-leaving radiance) pilih semua (tekan tombol Select all) dan pada parameter Rrs (Remote sensing reflectance) pilih 551, kemudian tekan tombol Okay.

Pengolahan Citra Aqua MODIS Menggunakan SeaDAS 4.8

3

8. Langkah berikutnya, pada window SeaDAS Generation Program pilih Submit Run.

MODISA

L2

File

Pengolahan Citra Aqua MODIS Menggunakan SeaDAS 4.8

4

9. Tunggu sampai prosesnya selesai, dalam window terminal dapat dilihat saat awal proses (Start processing) hingga komplit. Setelah proses selesai akan keluar tulisan Processing completed berarti proses selesai dan telah diperoleh Level 2 Aqua MODIS.

Pengolahan Citra Aqua MODIS Menggunakan SeaDAS 4.8

5

Menampilkan data Level-21. Masuk ke menu Display dan pilih seadsip untuk menampilkan image dan grafis.

2. Dalam menu seadisp pilih load MODIS dan pilihlah file Level 2 Aqua MODIS yang telah dihasilkan. 3. Kemudian kita dapat memilih satu atau lebih produk yang ingin ditampilkan. Pilih produk kemudian tekan tombol Load.

Pengolahan Citra Aqua MODIS Menggunakan SeaDAS 4.8

6

4. Muncullah Band List Selection, lalu pilih band yang akan ditampilkan dengan menekan tombol Display pada window Band List Selection.

Pengolahan Citra Aqua MODIS Menggunakan SeaDAS 4.8

7

5. Tampillah data produk Level 2 yang dipilih.

Pengolahan Citra Aqua MODIS Menggunakan SeaDAS 4.8

8

Pewarnaan citra1. Atur scale data: Setups Rescale 2. Ganti Default klorofil dan SST. Untuk Klorofil 0,01-64 diganti menjadi 0,01-10. Pada SST 2-35 diganti menjadi 25-31 3. Klick Redefine / OK 4. Atur colorbar , pilih Function colorLUT masuk ke window colorbar

Pengolahan Citra Aqua MODIS Menggunakan SeaDAS 4.8

9

5. Pilih salah salah satu colorLUT pada IDL Predefined Color Tables atau Load from band atau Load dari ASCII or HDF File 6. Klick Apply. 7. Akan muncul citra beserta warnanya.

Pengolahan Citra Aqua MODIS Menggunakan SeaDAS 4.8

10

Proyeksi data Level 21. Seadisp main menu pilih Functions Projection

2. Pilihlah proyeksi yang sesuai (dalam hal ini, menggunakan Cylindrical).

Pengolahan Citra Aqua MODIS Menggunakan SeaDAS 4.8

11

3. Tentukan isian projection range (dapat kita pilih cakupan area yang diinginkan). 4. tentukan isian output size, kemudian tekan tombol Go untuk memulai porses proyeksi data level 2.] 5. Dalam window Band List Selection, dapat kita pilih data level 2 yang sudah diproyeksi, kemudian tekan dislpay untuk menampilkannya.

6. Display file yang telah terproyeksikan (misal: Mapped- chlor_a.....) , kemudian Save file tersebut pilih Function Output Image Binarry. Akan masuk ke menu Output Setup

Pengolahan Citra Aqua MODIS Menggunakan SeaDAS 4.8

12

7. Ketikkan output filr directory 8. Pada File Tipe pilih tipe file yang diinginkan, misal pilih Flat File 9. Klick Go Catatan: Untuk menampilkan flat file pada Seadas 4.8 pilih Load Flat File pada menu utama Seadas. Jika akan menjadikan tipe data PNG atau EPS pada Type penyimpanan data pilih Grafis , kemudian pada File Flat pilih PNG (24 bit)

Pengolahan Citra Aqua MODIS Menggunakan SeaDAS 4.8

13