permasalahan pengapian

10

Click here to load reader

Upload: yulius-iuz-riansa

Post on 13-Apr-2017

202 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Permasalahan pengapian

PERMASALAHAN SISTEM PENGAPIAN

Page 2: Permasalahan pengapian

Vakum Advancer

Pada saat beban rendah dan menengah, kecepatanbahan bakar rendah karena tolakan rendah, temperatur rendah, campuran kurus.

Waktu pembakaran menjadi lebih lama.

Agar mendapat tekanan pembakaran maksimumtetap dekat pda TMA, maka saat pengapian harusdimajukan

Page 3: Permasalahan pengapian

Vakum Advancer

Page 4: Permasalahan pengapian

Vakum Advancer

Vakum tidak bekerja

Pada putaran idle dan beban penuh

Pada beban rendah, kevakuman menjdai rendah, maka saat pengapian tidak berubah

Vakum advancer bekerja

Vakum tinggi, membran tertarik, saat pengapianmaju

Page 5: Permasalahan pengapian

Masalah Pengapian konvensional

Kelemahan utama padabreaker points

Engine dengan jumlahsilinder banyak padarpm tinggi, makafrekuensi pemutusanbreaker point tinggi

Page 6: Permasalahan pengapian

Penyetelan Celah Platina

Sudut Dwell Besar

Sudut Buka Kecil

Page 7: Permasalahan pengapian

Penyetelan Celah Platina

Sudut Dwell Kecil

Sudut Buka Besar

Page 8: Permasalahan pengapian

Penyetelan Celah Platina

Page 9: Permasalahan pengapian

Penyetelan Celah Platina

Kemampuan pengapianditentukan oleh kuat arusprimer

Untuk mencapai kuat arusprimer maksimaldiperlukan waktupemutusan breaker point yang cukup

• Waktu pemutusan kontak pendek

• Arus primer tidak maksimum

• Kemampuan pengapian kurang

Page 10: Permasalahan pengapian

Penyetelan Celah Platina

• Waktu pemutusan kontakpanjang

• Arus primer terlalu besar

• Kemampuan pengapian sangatbaik

• Platina menjadi cepat panas

• Kontak pemutus menjadi cepataus