perkembangan power supply

6
Power Suply

Upload: greedh-yrp

Post on 07-Aug-2015

622 views

Category:

Documents


6 download

TRANSCRIPT

Page 1: Perkembangan Power Supply

Power Suply

Page 2: Perkembangan Power Supply

PSU

PSU ?? Power Supply Unit perangkat pemasok tenaga listrik ke alat listrik. Dapat juga digunakan pada perangkat lain. Mengkonversi bentuk lain dari energi (mekanik, kimia,solar) menjadi energi listrik.

Fungsi ? mengkonversi arus listrik bolak-balik (AC 220-240V) menjadi arus listrik DC tegangan rendah

Page 3: Perkembangan Power Supply

Pada Perkembangan

1. Battery Power Supply 2. AT Power Supply3. ATX Power Supply4. Uninterruptible Power

Supply(UPS)

Page 4: Perkembangan Power Supply

1. Battery Power Supply

Diperkenalkan IBM, Agustus 1984 mempunyai Power Supply yang lebih besar dan form factor yang berbeda dengan PC/XTDigunakan pada komputer generasi 1Saat mematikan komputer, tidak hanya menjalankan system shutdown, namun kita harus menekan tombol power setelah system shutdown berjalan

2. AT Power Supply

Power supply yang biasa digunakan pada peralatan portable.

Ex : Baterai Jam dinding, Baterai Laptop, dann semacamnya

Page 5: Perkembangan Power Supply

1. ATX Power Supply

Standar industri Power Supply saat ini.Digunakan pada komputer generasi ketiga sampai sekarang.Dilengkapi power switch (autoshutdown) maksudnya komputer dapat langsung mati (off) dengan menekan perintah shutdown pada OS tanpa menekan tombol off pada casing.

Page 6: Perkembangan Power Supply

Uninterruptible Power Supply(UPS) Punya fungsi lebih sebagai penyimpan cadangan listrik. Bila terjadi mati listrik, komputer tidak akan langsung mati untuk sementara waktu sehingga data yang belum disimpan (save) tidak langsung hilang

UPS sangat diperlukan banyak perusahaan penyedia jasa telekomunikasi, jasa informasi, penyedia jasa internet dll.