perencanaan tenaga kerja daerah tahun 2015 · per.16/men/xi/2010 tentang perencanaan tenaga kerja...

32
PERENCANAAN TENAGA KERJA DAERAH KABUPATEN KULON PROGO TAHUN 2019 Penyusunan Perencanaan Tenaga Kerja Daerah Program Pengembangan dan Pelatihan Tenaga Kerja Disnakertrans Kab. Kulon Progo Tahun 2019.

Upload: others

Post on 04-Aug-2020

28 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: PERENCANAAN TENAGA KERJA DAERAH TAHUN 2015 · PER.16/MEN/XI/2010 tentang Perencanaan Tenaga Kerja Makro 5. Peraturan Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi Nomor PER.17/MEN/XI/2010

PERENCANAAN TENAGA KERJA DAERAH KABUPATEN KULON PROGO TAHUN 2019

Penyusunan Perencanaan Tenaga Kerja Daerah

Program Pengembangan dan Pelatihan Tenaga Kerja

Disnakertrans Kab. Kulon Progo Tahun 2019.

Page 2: PERENCANAAN TENAGA KERJA DAERAH TAHUN 2015 · PER.16/MEN/XI/2010 tentang Perencanaan Tenaga Kerja Makro 5. Peraturan Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi Nomor PER.17/MEN/XI/2010

LATAR BELAKANG

Masalah pokok ketenagakerjaan:

1. Rendahnya pendayagunaan angkatan kerja yang

tersedia yang mengakibatkan banyaknya

pengangguran;

2. Masih rendahnya kualitas angkatan kerja yang

ditandai oleh tingkat pendidikan formal yang

didominasi oleh tamatan dengan tingkat pendidikan

yang rendah;

3. Rendahnya produktivitas, perlindungan dan

kesejahteraan pekerja.

Page 3: PERENCANAAN TENAGA KERJA DAERAH TAHUN 2015 · PER.16/MEN/XI/2010 tentang Perencanaan Tenaga Kerja Makro 5. Peraturan Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi Nomor PER.17/MEN/XI/2010

LATAR BELAKANG LANJUTAN

Dalam rangka mengatasi permasalahan tersebut upaya

yang dilakukan pemerintah:

1. Meningkatkan penciptaan kesempatan kerja,

merumuskan strategi dan arah kebijakan

ketenagakerjaan yang tepat, menyusun perangkat

peraturan ketenagakerjaan yang memadai;

2. Salah satu sarana yang dapat digunakan untuk

mendukung perumusan strategi, kebijakan dan

program ketenagakerjaan yang tepat adalah melalui

penyusunan Perencanaan Tenaga Kerja (PTK) baik

jangka panjang maupun jangka pendek.

Page 4: PERENCANAAN TENAGA KERJA DAERAH TAHUN 2015 · PER.16/MEN/XI/2010 tentang Perencanaan Tenaga Kerja Makro 5. Peraturan Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi Nomor PER.17/MEN/XI/2010

Pasal 4 Undang-Undang Nomor 13 Tahun 2003

Tentang Ketenagakerjaan

1

2

3

4

Memberdayakan dan mendayagunakan tenaga kerja secara

optimal dan manusiawi;

Mewujudkan pemerataan kesempatan kerja dan penyediaan

tenaga kerja yang sesuai dengan kebutuhan pembangunan

nasional dan daerah;

Memberikan perlindungan kepada tenaga kerja dalam

mewujudkan kesejahteraan;

Meningkatkan kesejahteraan tenaga kerja dan keluarganya.

Page 5: PERENCANAAN TENAGA KERJA DAERAH TAHUN 2015 · PER.16/MEN/XI/2010 tentang Perencanaan Tenaga Kerja Makro 5. Peraturan Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi Nomor PER.17/MEN/XI/2010

DASAR HUKUM

PERENCANAAN TENAGA KERJA

1. Pasal 7 ayat (3) Undang Undang Nomor 13 Tahun 2003

tentang Ketenagakerjaan :

“Dalam penyusunan kebijakan, strategi, dan pelaksanaan

program pembangunan ketenagakerjaan yang

berkesinambungan, pemerintah harus berpedoman pada

perencanaan tenaga kerja “

2. Peraturan Pemerintah Nomor 15 Tahun 2007 tentang Tata Cara

Memperoleh Informasi Ketenagakerjaan dan Penyusunan serta

Pelaksanaan Perencanaan Tenaga Kerja

3. Peraturan Pemerintah Nomor 33 Tahun 2013 tentang

Perluasan Kesempatan Kerja

Page 6: PERENCANAAN TENAGA KERJA DAERAH TAHUN 2015 · PER.16/MEN/XI/2010 tentang Perencanaan Tenaga Kerja Makro 5. Peraturan Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi Nomor PER.17/MEN/XI/2010

DASAR HUKUM

PERENCANAAN TENAGA KERJA LANJUTAN

4. Peraturan Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi Nomor

PER.16/MEN/XI/2010 tentang Perencanaan Tenaga Kerja

Makro

5. Peraturan Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi Nomor

PER.17/MEN/XI/2010 tentang Perencanaan Tenaga Kerja

Mikro

6. Keputusan Menakertrans RI Nomor KEP 309 Tahun 2013

tentang Pedoman Penyusunan PTK Provinsi dan

Kabupaten/Kota.

7. Peraturan Bupati Kulon Progo Nomor 80 Tahun 2018 tentang

Penjabaran Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Tahun

2019.

8. Dokumen Pelaksanaan Anggaran Dinas Tenaga Kerja dan

Transmigrasi Tahun 2019 Nomor 2.01.2.01.01.19.07

Page 7: PERENCANAAN TENAGA KERJA DAERAH TAHUN 2015 · PER.16/MEN/XI/2010 tentang Perencanaan Tenaga Kerja Makro 5. Peraturan Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi Nomor PER.17/MEN/XI/2010

MAKSUD DAN TUJUAN PTKD

Memberikan Berbagai Informasi Ketenagakerjaan yang

diperlukan sehingga dapat digunakan sebagai bahan

perumusan strategi, kebijakan dan program

ketenagakerjaan

1. Memberikan Gambaran profil Ketenagakerjaan di

Kabupaten Kulon Progo dan dampak Perekonomian terhadap penciptaan kesempatan kerja dengan berbagai karakteristiknya.

2. Memperkirakan ketersediaan secara kuantitatif jumlah tenaga kerja dengan berbagai karakteristiknya

3. Memprediksi kebutuhan tenaga kerja yang diturunkan berdasarkan permintaan sektoral. (Data Proyeksi)

4. Memprediksi angkatan kerja yang belum terserap (angka pengangguran) yang dihitung berdasarkan perbedaan antara kebutuhan tenaga kerja dan persediaan tenaga kerja pada periode yang sama

5. Menyusun rekomendasi kebijakan dan program terkait masalah ketengakerjaan secara sektoral

MAKSUD

TUJUAN

Page 8: PERENCANAAN TENAGA KERJA DAERAH TAHUN 2015 · PER.16/MEN/XI/2010 tentang Perencanaan Tenaga Kerja Makro 5. Peraturan Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi Nomor PER.17/MEN/XI/2010

ARAH KEBIJAKAN

BAB I : PENDAHULUAN

Menjelaskan tentang latar belakang, Maksud dan Tujuan, Hasil yang diharapkan,

Metodologi dan Sumber Data, Pengertian Dasar, Konsep dan Definisi, serta

Kerangka Isi

BAB II : GAMBARAN UMUM DAN KONDISI KETENAGAKERJAAN

Menjelaskan tentang Letak Geografis, Potensi Daerah, Kondisi Ekonomi dan

Kondisi Ketenagakerjaan

BAB III : PERKIRAAN DAN PERENCANAAN PERSEDIAAN TENAGA KERJA

Membahas Perkiraan Penduduk Usia Kerja, Perkiranaan Partisipasi Angkatan Kerja

dan Perkiraaan Angkatan Kerja

BAB IV : PERKIRAAN DAN PERENCANAAN KEBUTUHAN TENAGA

KERJA

Membahas tentang Perkiranaan Perekonomian Tahun 2019-2024, Perkiraan

Kesempatan Kerja, dan Perkiraan Produktivitas

KERANGKA ISI

PERENCANAAN TENAGA KERJA

Page 9: PERENCANAAN TENAGA KERJA DAERAH TAHUN 2015 · PER.16/MEN/XI/2010 tentang Perencanaan Tenaga Kerja Makro 5. Peraturan Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi Nomor PER.17/MEN/XI/2010

ARAH KEBIJAKAN

BAB V : PERKIRAAN PENGANGGUR TERBUKA Membahas tentang Perkiraan Pengangguran Terbuka Menurut Kelompok

Umur, Perkiraan Pengangguran Terbuka Menurut Tingkat Pendidikan, dan

Perkiraan Pengangguran Terbuka Menurut Menurut Jenis Kelamin

BAB VI : ARAH KEBIJAKAN, STRATEGI, DAN

PROGRAM PEMBANGUNAN KETENAGAKERJAAN Membahas tentang Kebijakan Umum, Kebijakan, Strategi dan Program

Penciptaan Kesempatan Kerja, Kebijakan Pengendalian Angkatan kerja,

Kebijakan, Strategi dan Program Pelatihan Tenaga Kerja, Kebijakan

Penempatan Tenaga Kerja, Kebijakan Perlindungan Tenaga Kerja dan

Kebijakan Lainnya

BAB VII : PENUTUP

KERANGKA ISI

PERENCANAAN TENAGA KERJA

Page 10: PERENCANAAN TENAGA KERJA DAERAH TAHUN 2015 · PER.16/MEN/XI/2010 tentang Perencanaan Tenaga Kerja Makro 5. Peraturan Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi Nomor PER.17/MEN/XI/2010

PENDUDUK USIA KERJA

330.664

ANGKATAN KERJA

252.966

BEKERJA

PENGANGGURAN

BUKAN ANGKATAN KERJA

MENGURUS RUMAH TANGGA

SEKOLAH

LAINNYA

77.698

249.186

3.780

135.652

49.582

17.167

10.949

113.534

1.962

1.818

STRUKTUR KETENAGAKERJAAN KABUPATEN KULON

PROGO, SAKERNAS BPS, AGUSTUS 2018

10

1.49%

98.51%

63.81%

22.09%

14.10%

76.50%

23.50%

Page 11: PERENCANAAN TENAGA KERJA DAERAH TAHUN 2015 · PER.16/MEN/XI/2010 tentang Perencanaan Tenaga Kerja Makro 5. Peraturan Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi Nomor PER.17/MEN/XI/2010

KONDISI KETENAGAKERJAAN UMUM

KAB. KULON PROGO, TAHUN 2014-2018

KEGIATAN TAHUN

2014 2015 2017 2018

ANGKATAN KERJA 243.541 241.156 244.415 252.966

BEKERJA 236.536 232.190 239.542 249.186

PENGANGGUR 7.005 8.966 4.873 3.780

BUKAN ANGKATAN KERJA 71.372 77.730 83.168 77.698

SEKOLAH 19.107 19.911 21.886 17.167

MENGURUS RUMAH TANGGA 43.650 46.542 49.676 49.582

LAINNYA 8.615 11.277 11.606 10.949

PENDUDUK USIA KERJA 314.913 318.886 327.583 330.664

TPAK (%) 77,34 75,62 74,61 76,50

TPT (%) 2,88 3,72 1,99 1,49

TKK (%) 97,12 96,28 98,01 98,51

Sumber : BPS Sakernas Agustus Tahun 2011 - 2014, diolah Pusdatinaker

Page 12: PERENCANAAN TENAGA KERJA DAERAH TAHUN 2015 · PER.16/MEN/XI/2010 tentang Perencanaan Tenaga Kerja Makro 5. Peraturan Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi Nomor PER.17/MEN/XI/2010

PROYEKSI TAHUN 2019-2024

Tabel : Penduduk Usia Kerja,

Tahun 2019– 2024

Jenis Kelamin 2019 2020 2021 2022 2023 2024

Laki-laki 162.495 164.562 166.608 168.652 170.676 172.713

Perempuan 171.268 173.036 174.774 176.501 178.197 179.898

Jumlah 333.764 337.598 341.382 345.154 348.873 352.611

Page 13: PERENCANAAN TENAGA KERJA DAERAH TAHUN 2015 · PER.16/MEN/XI/2010 tentang Perencanaan Tenaga Kerja Makro 5. Peraturan Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi Nomor PER.17/MEN/XI/2010

PROYEKSI TAHUN 2019-2024

Penduduk Usia Kerja Menurut Golongan Umur

Golongan Umur 2019 2020 2021 2022 2023 2024

15 – 19 26.566 26.848 27.132 27.414 27.686 27.961

20 – 24 20.591 20.940 21.288 21.631 21.973 22.318

25 – 29 30.169 30.630 31.080 31.532 31.981 32.431

30 – 34 29.950 30.252 30.554 30.858 31.150 31.444

35 – 39 28.936 29.261 29.587 29.913 30.228 30.547

40 – 44 31.041 31.488 31.917 32.349 32.780 33.209

45 – 49 31.950 32.372 32.782 33.192 33.602 34.010

50 – 54 30.810 31.205 31.594 31.979 32.363 32.748

55 – 59 27.721 28.091 28.459 28.820 29.180 29.545

60 + 76.030 76.511 76.987 77.464 77.929 78.398

Jumlah 333.764 337.598 341.382 345.154 348.873 352.611

Page 14: PERENCANAAN TENAGA KERJA DAERAH TAHUN 2015 · PER.16/MEN/XI/2010 tentang Perencanaan Tenaga Kerja Makro 5. Peraturan Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi Nomor PER.17/MEN/XI/2010

PROYEKSI TAHUN 2019-2024

Penduduk Usia Kerja Menurut Tingkat Pendidikan

Tingkat

Pendidikan 2019 2020 2021 2022 2023 2024

Maksimum SD 109.080 108.805 108.525 108.252 107.974 107.706

SMTP 70.504 71.137 71.720 72.297 72.856 73.397

SMTA Umum 44.678 45.410 46.164 46.915 47.658 48.378

SMTA Kejuruan 75.629 77.038 78.372 79.719 81.023 82.355

Diploma 9.192 9.494 9.793 10.100 10.409 10.728

Universitas 24.681 25.715 26.807 27.871 28.954 30.047

Jumlah 333.764 337.598 345.154 345.154 348.873 352.611

Page 15: PERENCANAAN TENAGA KERJA DAERAH TAHUN 2015 · PER.16/MEN/XI/2010 tentang Perencanaan Tenaga Kerja Makro 5. Peraturan Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi Nomor PER.17/MEN/XI/2010

PROYEKSI TAHUN 2019-2024

Tabel : Angkatan Kerja,

Tahun 2019 – 2024

Golongan Umur 2019 2020 2021 2022 2023 2024

15 – 19 11.016 11.105 11.194 11.282 11.365 11.449

20 – 24 13.680 13.897 14.112 14.324 14.535 14.747

25 – 29 23.119 23.518 23.929 24.364 24.821 25.299

30 – 34 25.147 25.458 25.792 26.150 26.520 26.919

35 – 39 26.317 26.666 27.037 27.432 27.839 28.270

40 – 44 28.562 29.014 29.473 29.952 30.456 30.979

45 – 49 30.848 31.320 31.805 32.317 32.854 33.421

50 – 54 27.146 27.558 27.990 28.442 28.920 29.426

55 – 59 22.893 23.237 23.592 23.958 24.345 24.758

60 + 46.935 47.356 47.830 48.359 48.927 49.557

Jumlah 255.663 259.130 262.755 266.580 270.582 274.824

Page 16: PERENCANAAN TENAGA KERJA DAERAH TAHUN 2015 · PER.16/MEN/XI/2010 tentang Perencanaan Tenaga Kerja Makro 5. Peraturan Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi Nomor PER.17/MEN/XI/2010

PROYEKSI TAHUN 2019-2024

Tabel : Angkatan Kerja,

Tahun 2019– 2024

Tingkat

Pendidikan 2019 2020 2021 2022 2023 2024

Maksimum SD 78.406 78.138 77.864 77.597 77.321 77.075

SMTP 50.777 51.201 51.590 51.974 52.340 52.708

SMTA Umum 35.156 35.861 36.635 37.469 38.356 39.279

SMTA Kejuruan 61.964 63.322 64.710 66.208 67.778 69.455

Diploma 7.027 7.278 7.539 7.819 8.115 8.431

Universitas 22.333 23.330 24.416 25.514 26.673 27.877

Jumlah 255.663 259.130 262.755 266.580 270.582 274.824

Page 17: PERENCANAAN TENAGA KERJA DAERAH TAHUN 2015 · PER.16/MEN/XI/2010 tentang Perencanaan Tenaga Kerja Makro 5. Peraturan Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi Nomor PER.17/MEN/XI/2010

PROYEKSI TAHUN 2019-2024

Tabel : Angkatan Kerja,

Tahun 2019 – 2024

Jenis Kelamin 2019 2020 2021 2022 2023 2024

Laki-laki 139.229 141.266 143.383 145.594 147.892 150.312

Perempuan 116.435 117.864 119.371 120.985 122.689 124.512

Jumlah 255.663 259.130 262.755 266.580 270.582 274.824

Page 18: PERENCANAAN TENAGA KERJA DAERAH TAHUN 2015 · PER.16/MEN/XI/2010 tentang Perencanaan Tenaga Kerja Makro 5. Peraturan Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi Nomor PER.17/MEN/XI/2010

PENDUDUK BEKERJA MENURUT STATUS PEKERJAAN

Berusaha Sendiri

Berusaha dibantu brh tdktetap/tdk dibayar

Berisaha dibantu brhtetap/bhr dibayar

Buruh/Karyawan/Pegawai

Pekerja Bebas diPertanian

Pekerja bebas di nonpertanian

Pekerka klrg/tdk dibayar

6,90%

2,61%

30,09%

3,42%

28,06%

MENDOMINASI

16,51% 12.40%

Sumber: Sakernas BPS DIY, Agustus2018

Page 19: PERENCANAAN TENAGA KERJA DAERAH TAHUN 2015 · PER.16/MEN/XI/2010 tentang Perencanaan Tenaga Kerja Makro 5. Peraturan Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi Nomor PER.17/MEN/XI/2010

PROYEKSI TAHUN 2019-2024

Tabel : TPAK,

Tahun 2019– 2024

Golongan Umur 2019 2020 2021 2022 2023 2024

15 – 19 41,47 41,36 41,26 41,15 41,05 40,95

20 – 24 66,44 66,37 66,29 66,22 66,15 66,08

25 – 29 76,63 76,78 76,99 77,27 77,61 78,01

30 – 34 83,97 84,16 84,41 84,74 85,14 85,61

35 – 39 90,95 91,13 91,38 91,71 92,10 92,54

40 – 44 92,01 92,14 92,34 92,59 92,91 93,28

45 – 49 96,55 96,75 97,02 97,36 97,78 98,27

50 – 54 88,11 88,31 88,59 88,94 89,36 89,86

55 – 59 82,58 82,72 82,90 83,13 83,43 83,80

60 + 61,73 61,89 62,13 62,43 62,78 63,21

TPAK 76,60 76,76 76,97 77,24 77,56 77,94

Page 20: PERENCANAAN TENAGA KERJA DAERAH TAHUN 2015 · PER.16/MEN/XI/2010 tentang Perencanaan Tenaga Kerja Makro 5. Peraturan Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi Nomor PER.17/MEN/XI/2010

PROYEKSI TAHUN 2019-2024

Tabel : TPAK,

Tahun 2019 – 2024

Tingkat

Pendidikan 2019 2020 2021 2022 2023 2024

Maksimum SD 71,88 71,81 71,75 71,68 71,61 71,56

SMTP 72,02 71,98 71,93 71,89 71,84 71,81

SMTA Umum 78,69 78,97 79,36 79,87 80,48 81,19

SMTA Kejuruan 81,93 82,20 82,57 83,05 83,65 84,34

Diploma 76,44 76,66 76,98 77,41 77,96 78,59

Universitas 90,49 90,73 91,08 91,54 92,12 92,78

TPAK 76,60 76,76 76,97 77,24 77,56 77,94

Page 21: PERENCANAAN TENAGA KERJA DAERAH TAHUN 2015 · PER.16/MEN/XI/2010 tentang Perencanaan Tenaga Kerja Makro 5. Peraturan Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi Nomor PER.17/MEN/XI/2010

PROYEKSI TAHUN 2019-2024

Tabel : TPAK, Tahun

2016– 2020

Jenis Kelamin 2019 2020 2021 2022 2023 2024

Laki-laki 85,68 85,84 86,06 86,33 86,65 87,03

Perempuan 67,98 68,12 68,30 68,55 68,85 69,21

TPAK 76,60 76,76 76,97 77,24 77,56 77,94

Page 22: PERENCANAAN TENAGA KERJA DAERAH TAHUN 2015 · PER.16/MEN/XI/2010 tentang Perencanaan Tenaga Kerja Makro 5. Peraturan Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi Nomor PER.17/MEN/XI/2010

PROYEKSI TAHUN 2019-2024

Tabel : KESEMPATAN KERJA,

Tahun 2019 – 2024

Golongan Umur 2019 2020 2021 2022 2023 2024

15 – 19 9.461 9.612 9.762 9.914 10.055 10.198

20 – 24 12.875 13.123 13.371 13.619 13.862 14.109

25 – 29 22.521 22.946 23.384 23.848 24.327 24.831

30 – 34 24.917 25.238 25.585 25.955 26.335 26.746

35 – 39 25.999 26.361 26.748 27.158 27.578 28.025

40 – 44 28.337 28.798 29.271 29.762 30.276 30.810

45 – 49 30.586 31.068 31.567 32.092 32.640 33.219

50 – 54 26.978 27.399 27.842 28.304 28.791 29.307

55 – 59 22.556 22.915 23.286 23.668 24.067 24.496

60 + 46.725 47.155 47.643 48.183 48.761 49.403

Jumlah 250.955 254.616 258.458 262.504 266.693 271.143

Page 23: PERENCANAAN TENAGA KERJA DAERAH TAHUN 2015 · PER.16/MEN/XI/2010 tentang Perencanaan Tenaga Kerja Makro 5. Peraturan Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi Nomor PER.17/MEN/XI/2010

PROYEKSI TAHUN 2019-2024

Tabel : KESEMPATAN KERJA, Tahun 2019– 2024

Tingkat Pendidikan 2019 2020 2021 2022 2023 2024

SD 77.796 77.552 77.313 77.082 76.836 76.625

SLTP 50.215 50.667 51.086 51.500 51.890 52.287

SLTA Umum 34.385 35.132 35.952 36.834 37.762 38.733

SLTA Kejuruan 59.689 61.117 62.580 64.150 65.784 67.529

Diploma 6.890 7.151 7.422 7.711 8.013 8.336

Universitas 21.980 22.996 24.105 25.229 26.408 27.633

Jumlah 250.955 254.616 258.458 262.504 266.693 271.143

Jenis Kelamin 2019 2020 2021 2022 2023 2024

Laki-laki 136.830 138.967 141.202 143.536 145.934 148.470

Perempuan 114.125 115.649 117.256 118.968 120.759 122.673

Jumlah 250.955 254.616 258.458 262.504 266.693 271.143

Page 24: PERENCANAAN TENAGA KERJA DAERAH TAHUN 2015 · PER.16/MEN/XI/2010 tentang Perencanaan Tenaga Kerja Makro 5. Peraturan Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi Nomor PER.17/MEN/XI/2010

PROYEKSI TAHUN 2019-2024

Tabel : PENGANGGUR & TPT, Tahun 2019 – 2024

Golongan Umur

2019 2020 2021 2022 2023 2024

15 – 19 1.554 1.492 1.432 1.368 1.310 1.252

20 – 24 806 774 741 705 673 638

25 – 29 598 572 545 516 494 469

30 – 34 231 221 207 195 185 173

35 – 39 319 305 289 273 261 245

40 – 44 225 216 202 190 180 169

45 – 49 262 252 238 225 214 202

50 – 54 167 160 148 138 129 120

55 – 59 337 322 307 290 278 262

60 + 210 201 187 175 165 154

Jumlah 4.708 4.514 4.297 4.075 3.889 3.681

Golongan Umur

2019 2020 2021 2022 2023 2024

15 - 19 14,11 13,44 12,79 12,13 11,53 10,93

20 - 24 5,89 5,57 5,25 4,92 4,63 4,32

25 - 29 2,58 2,43 2,28 2,12 1,99 1,85

30 - 34 0,92 0,87 0,80 0,74 0,70 0,64

35 - 39 1,21 1,14 1,07 1,00 0,94 0,87

40 - 44 0,79 0,74 0,69 0,64 0,59 0,54

45 - 49 0,85 0,81 0,75 0,70 0,65 0,61

50 - 54 0,62 0,58 0,53 0,49 0,45 0,41

55 - 59 1,47 1,39 1,30 1,21 1,14 1,06

60 + 0,45 0,42 0,39 0,36 0,34 0,31

TPT 1,84 1,74 1,64 1,53 1,44 1,34

Page 25: PERENCANAAN TENAGA KERJA DAERAH TAHUN 2015 · PER.16/MEN/XI/2010 tentang Perencanaan Tenaga Kerja Makro 5. Peraturan Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi Nomor PER.17/MEN/XI/2010

PROYEKSI TAHUN 2019-2024

Tabel : PENGANGGUR & TPT, Tahun 2019 – 2024

Tingkat Pendidikan

2019 2020 2021 2022 2023 2024

Maksimum SD

610 586 551 515 485 450

SMTP 562 534 505 474 450 420

SMTA Umum 771 729 683 635 594 547

SMTA Kejuruan

2.275 2.205 2.130 2.058 1.993 1.926

Diploma 136 126 117 108 102 94

Universitas 353 334 311 285 265 244

Jumlah 4.708 4.514 4.297 4.075 3.889 3.681

Tingkat Pendidikan

2019 2020 2021 2022 2023 2024

Maksimum SD

0,78 0,75 0,71 0,66 0,63 0,58

SMTP 1,11 1,04 0,98 0,91 0,86 0,80

SMTA Umum

2,19 2,03 1,87 1,69 1,55 1,39

SMTA Kejuruan

3,67 3,48 3,29 3,11 2,94 2,77

Diploma 1,94 1,74 1,55 1,38 1,25 1,12

Universitas 1,58 1,43 1,27 1,12 0,99 0,87

TPT 1,84 1,74 1,64 1,53 1,44 1,34

Page 26: PERENCANAAN TENAGA KERJA DAERAH TAHUN 2015 · PER.16/MEN/XI/2010 tentang Perencanaan Tenaga Kerja Makro 5. Peraturan Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi Nomor PER.17/MEN/XI/2010

PROYEKSI TAHUN 2019-2024

Tabel : PENGANGGUR & TPT, Tahun 2019 – 2024

Jenis Kelamin 2019 2020 2021 2022 2023 2024

Laki-laki 2.399 2.298 2.181 2.058 1.958 1.842

Perempuan 2.309 2.215 2.116 2.017 1.931 1.839

Jumlah 4.708 4.514 4.297 4.075 3.889 3.681

Jenis Kelamin 2019 2020 2021 2022 2023 2024

Laki-laki 1,72 1,63 1,52 1,41 1,32 1,23

Perempuan 1,98 1,88 1,77 1,67 1,57 1,48

TPT 1,84 1,74 1,64 1,53 1,44 1,34

Page 27: PERENCANAAN TENAGA KERJA DAERAH TAHUN 2015 · PER.16/MEN/XI/2010 tentang Perencanaan Tenaga Kerja Makro 5. Peraturan Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi Nomor PER.17/MEN/XI/2010

PROYEKSI LAJU PERTUMBUHAN PDRB

Lapangan Usaha 2019 2020 2021 2022 2023 2024

1. Pertanian, Kehutanan dan Perikanan 16,30 16,34 16,45 16,64 16,89 17,20

2. Pertambangan dan Penggalian 55,51 61,97 68,68 76,14 84,22 92,98

3. Industri Pengolahan 20,79 21,39 22,04 22,74 23,49 24,31

4. Pengadaan Listrik dan Gas 463,17 366,47 278,44 242,64 209,72 179,97

5. Pengadaan Air, Pengelolaan Sampah,

Limbah dan Daur Ulang 14,62 13,56 12,34 11,01 9,69 8,42

6. Konstruksi 59,44 67,92 76,01 83,85 91,48 98,92

7. Perdagangan Besar dan Eceran, Reparasi

Mobil dan Sepeda Motor 27,13 28,01 28,95 29,95 31,02 32,14

8. Transportasi dan Pergudangan 144,51 141,77 139,23 136,86 135,27 133,63

9. Penyediaan Akomodasi dan Makan

Minum 16,41 16,50 16,63 16,78 16,98 17,21

10. Informasi dan Komunikasi 276,98 263,09 250,64 238,38 229,11 220,45

11. Jasa Keuangan dan Asuransi 59,94 59,64 59,28 59,11 58,98 58,87

12. Real Estate 1.523,37 1.376,82 1.212,32 1.096,26 1.002,48 943,92

13. Jasa Perusahaan 7,89 7,52 7,18 6,87 6,62 6,40

14. Administrasi Pemerintahan, Pertahanan

dan Jaminan Sosial Wajib 72,66 71,51 70,65 69,93 69,39 69,00

15. Jasa Pendidikan 37,10 37,31 37,67 38,07 38,50 38,98

16. Jasa Kesehatan dan Kegiatan Sosial 38,37 36,57 35,02 33,60 32,41 31,40

17. Jasa Lainnya 30,07 30,02 30,02 30,07 30,19 30,33

Produktivitas 32,31 33,42 34,57 35,76 37,01 38,30

Page 28: PERENCANAAN TENAGA KERJA DAERAH TAHUN 2015 · PER.16/MEN/XI/2010 tentang Perencanaan Tenaga Kerja Makro 5. Peraturan Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi Nomor PER.17/MEN/XI/2010

PERKIRAAN PRODUKTIVITAS TENAGA KERJA

TAHUN 2019-2023

Lapangan Usaha 2019 2020 2021 2022 2023

1. Pertanian 14,05 14,38 15,10 16,00 16,80

2. Pertambangan 36,78 29,50 28,41 27,32 19,19

3. Industri Pengolahan 22,57 22,01 21,69 21,33 21,26

4. Listrik, Gas dan Air 49,39 51,25 51,24 50,12 49,88

5. Bangunan 27,13 27,51 26,93 26,33 25,87

6. Perdagangan 22,49 23,16 23,18 23,21 23,79

7. Angkutan 206,56 269,23 284,46 300,16 317,05

8. Keuangan 77,96 75,91 77,02 77,90 78,90

9. Jasa Kemasyarakatan 39,93 40,31 41,13 41,78 42,47

Jumlah 27,48 28,02 28,57 29,11 29,63

28

Page 29: PERENCANAAN TENAGA KERJA DAERAH TAHUN 2015 · PER.16/MEN/XI/2010 tentang Perencanaan Tenaga Kerja Makro 5. Peraturan Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi Nomor PER.17/MEN/XI/2010

KOORDINASI BIDANG KETENAGAKERJAAN

a. Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olahraga;

b. Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil;

c. Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa,

Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana;

1. Pengendalian Angkatan Kerja

2. Peciptaan Kesempatan Kerja

a. Seluruh dinas pencipta kesempatan kerja

(Pertanian, perikanan, perkebunan, industri,

pertambangan, perdagangan, pekerjaan umum,

perhubungan, pariwisata, UKM, BP3TKI dll);

b. Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu;

c. Perbankan;

d. Perusahaan/dunia Industri (DUDI); dll

Page 30: PERENCANAAN TENAGA KERJA DAERAH TAHUN 2015 · PER.16/MEN/XI/2010 tentang Perencanaan Tenaga Kerja Makro 5. Peraturan Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi Nomor PER.17/MEN/XI/2010

KOORDINASI BIDANG KETENAGAKERJAAN

a. Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olahraga;

b. Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi;

c. Dinas/instansi –instansi yang mempunyai program

latihan;

d. Lembaga Latihan Swasta;

e. Lembaga sertifikasi,akreditasi (LS & LA);

3. Pelatihan tenaga kerja;

4. Penempatan Tenaga Kerja Kebijakan Sektoral

a. Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi;

b. Perusahaan/DUDI;

c. Bursa Kerja Swasta;

d. Universitas/sekolah;

e. OPD sektoral lainnya

Page 31: PERENCANAAN TENAGA KERJA DAERAH TAHUN 2015 · PER.16/MEN/XI/2010 tentang Perencanaan Tenaga Kerja Makro 5. Peraturan Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi Nomor PER.17/MEN/XI/2010

KOORDINASI BIDANG KETENAGAKERJAAN

a. Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi;

b. Perusahaan (DUDI);

c. BPJS Kesehatan dan BPJS Tenaga Kerja;

5. Hubungan Industrial dan Jamsos

6. Pengawasan Ketenagakerjaan

a. Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi;

b. Perusahaan(DUDI);

c. BPJS Kesehatan dan BPJS Tenaga Kerja;

d. Perusahaan Pengaudit SMK3;

Page 32: PERENCANAAN TENAGA KERJA DAERAH TAHUN 2015 · PER.16/MEN/XI/2010 tentang Perencanaan Tenaga Kerja Makro 5. Peraturan Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi Nomor PER.17/MEN/XI/2010

KOORDINASI BIDANG KETENAGAKERJAAN

a. Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olahraga;

b. Dinas Kesehatan;

c. Dinas Kebudayaan

7. Kebijakan di Bidang Pendidikan dan

Kesehatan

6. Rekomendasi Kebijakan lainnya

a. Penempatan Tenaga Kerja ke Luar Negeri;

b. Pemagangan dalam dan luar negeri;

c. Program Padat karya;

d. Pengembangan sektor informal;

e. Transmigrasi