percobaan sederhana gunung meletus

1
Gunung Meletus Tujuan : Untuk mengetahui penyebab gunung berapi dapat meletus. Alat dan Bahan : 1. Baking soda (sekolah) 2. Cuka (sekolah) 3. Pewarna makanan merah (siswa) 4. Plastisin coklat (siswa) 5. Botol aqua plastik bekas (paling kecil) (siswa) 6. Detergen (sekolah) 7. Air Langkah Kerja : 1. Buatlah sebuah gunung yang berbentuk kerucut dengan menggunakan botol dan plastisin. Letakan botol di tengah, kemudian lapisi dengan plastisin. Usahakan ujung botol jangan tertutup oleh plastisin. 2. Masukan air yang telah dicampur dengan pewarna ke dalam botol hingga setengahnya. 3. Tambahkan sedikit detergen dan soda kue ke dalam botol. 4. Tambahkan cuka ke dalam botol. 5. Amatilah, apa yang akan terjadi? …………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………… ………………………………………………………… Mengapa demikian? ……………………………………………………………………………………………………………… ……………………………………………………………………………………………………………… KESIMPULAN : Mengapa gunung berapi dapat meletus?

Upload: anisykurlillah

Post on 14-Nov-2015

52 views

Category:

Documents


7 download

DESCRIPTION

Eksperimen IPA sederhana untuk anak, terutama usia SD

TRANSCRIPT

  • Gunung Meletus

    Tujuan : Untuk mengetahui penyebab gunung berapi dapat meletus.

    Alat dan Bahan :

    1. Baking soda (sekolah)

    2. Cuka (sekolah)

    3. Pewarna makanan merah (siswa)

    4. Plastisin coklat (siswa)

    5. Botol aqua plastik bekas (paling kecil) (siswa)

    6. Detergen (sekolah)

    7. Air

    Langkah Kerja :

    1. Buatlah sebuah gunung yang berbentuk kerucut dengan menggunakan botol dan plastisin.

    Letakan botol di tengah, kemudian lapisi dengan plastisin. Usahakan ujung botol jangan

    tertutup oleh plastisin.

    2. Masukan air yang telah dicampur dengan pewarna ke dalam botol hingga setengahnya.

    3. Tambahkan sedikit detergen dan soda kue ke dalam botol.

    4. Tambahkan cuka ke dalam botol.

    5. Amatilah, apa yang akan terjadi?

    Mengapa demikian?

    KESIMPULAN :

    Mengapa gunung berapi dapat meletus?