perbandingan web browser

10
 Detas document | 1 PERBANDINGAN BEBEARAPA WEB BROWSER Web browser adalah software yang diperlukan untuk terhubung dengan internet. Tanpa web browser, user tidak akan bisa mengakses internet. Di era teknologi ini, web browser yang dapat digunakan. Berbagai macam web browser tersebut dapat digunakan sesuai dengan kebutuhan user. Beberapa web browser yang saat ini sangat banyak digunakan adalah Mozilla Firefox, Google Chrome dan Opera. Berikut ini adalah penjelasan mengenai kelebihan dan kekurangan dari  beberapa web browser. 1. Mozilla Firefox Kelebihan: a. Memiliki banyak fitur tambahan (add ons), add ons ini bisa di bongkar  pasang sesuai keinginan.  b. Memiliki interface yang baik. c. Memiliki fitur tab. Sehingga lebih mudah dan simple pada saat membuka beberapa halaman sekaligus. d. Cocok untuk membuka situs-situs multimedia. e. Dapat menjalankan Script da n CSS dengan baik. f. Mampu memblok pop-ups dan iklan pada beberapa situs. g. Mampu membaca kode HTML dengan sangat baik dan cepat. h. Tidak mudah crash.

Upload: deta-novian-ariesandy

Post on 07-Jul-2015

236 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

Menjelaskan tentang kelebihan dan kekurangan dari mozilla firefox, Internet Explorer, Avant, Opera, Google Chrome dan web browser lainnya.

TRANSCRIPT

5/9/2018 Perbandingan Web Browser - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/perbandingan-web-browser 1/10

 

Detas document | 1

PERBANDINGAN BEBEARAPA WEB BROWSER 

Web browser adalah software yang diperlukan untuk terhubung dengan

internet. Tanpa web browser, user tidak akan bisa mengakses internet. Di era

teknologi ini, web browser yang dapat digunakan. Berbagai macam web browser 

tersebut dapat digunakan sesuai dengan kebutuhan user. Beberapa web browser 

yang saat ini sangat banyak digunakan adalah Mozilla Firefox, Google Chrome

dan Opera. Berikut ini adalah penjelasan mengenai kelebihan dan kekurangan dari

 beberapa web browser.

1.  Mozilla Firefox 

Kelebihan:

a.  Memiliki banyak fitur tambahan (add ons), add ons ini bisa di bongkar 

 pasang sesuai keinginan.

 b.  Memiliki interface yang baik.

c.  Memiliki fitur tab.

Sehingga lebih mudah dan simple pada saat membuka beberapa halaman

sekaligus.

d.  Cocok untuk membuka situs-situs multimedia.

e.  Dapat menjalankan Script dan CSS dengan baik.

f.  Mampu memblok pop-ups dan iklan pada beberapa situs.

g.  Mampu membaca kode HTML dengan sangat baik dan cepat.

h.  Tidak mudah crash.

5/9/2018 Perbandingan Web Browser - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/perbandingan-web-browser 2/10

 

Detas document | 2

i.  Tersedia di hampir semua sistem operasi.

 j.  Memiliki download manager yang sudah terintegrasi mengijinkan

 pengguna untuk melakukan resume dan suspense download.

k.  Download manager tetap bekerja walaupun browser ditutup.

l.  Updatenya mudah.

m.  Sistem security yang kuat.

n.  Tidak membutuhkan kapasitas memori yang besar.

Kekurangan:

a.  Membutuhkan waktu yang lama untuk loading pada saat start, apalagi

 jika banyak add ons yang terinstal.

 b.  Membutuhkan waktu yang lama dan seringkali error saat membuka tab

 baru dan memindahkan tab.

c.  Tidak terintegrasi dengan Outlook maupun Outlook Express dan

 beberapa fasilitas email tidak berjalan dengan baik.

d.  Tidak mendukung sinkronisasi dengan Pocket PC Windows dan

sinkronisasi USB-Crandle, misalnya untuk mengdownload web calendar.

e.  Jika digunakan dalam waktu yang lama, akan menjadi lambat dan

membutuhkan kapasitas memori yang cukup besar.

2.  Google Chrome 

Kelebihan:

a.  Tidak membutuhkan waktu lama saat start dan berpindah tab.

5/9/2018 Perbandingan Web Browser - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/perbandingan-web-browser 3/10

 

Detas document | 3

 b.  Desainnya simpel dan minimalis.

c.  Stabil.

d.  Dapat menggunakan beberapa internet applications secara offline.

e.  Updatenya mudah.

f.  Sistem security kuat.

Saat ini, Google Chrome menjadi web browser yang paling tahan

terhadap serangan hacker.

g.  Cocok untuk membuka situs-situs berita, seperti eramuslim.com,

detik.com, okezone.com dan situs-situs portal sejenisnya.

h.  Sangat integrated  dengan layanan dari Microsoft, Windows Live,

Hotmail dan MSN.

i.  Dengan dilengkapi V8, mesin Javascript yang lebih andal, dapat

menjalankan aplikasi yang rumit.

Kekurangan:

a.  Fiturnya tidak begitu banyak.

 b.  Tidak memiliki ads-blocker.

c.  Google menyimpan 2% data pencarian pengguna, lengkap dengan alamat

IP-nya. Walaupun dalam beberapa waktu tertentu data ini akan

dianonimkan. Ini artinya Google bisa saja tahu ³siapa mencari apa dan

dimana´.

d.  Membutuhkan waktu yang lama untuk membuka situs-situs multimedia.

e.  Membutuhkan kapasitas memori yang cukup besar.

f.  Tidak terlalu dapat dikustomisasi.

5/9/2018 Perbandingan Web Browser - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/perbandingan-web-browser 4/10

 

Detas document | 4

3.  Opera 

Kelebihan:

a.  Tidak membutuhkan kapasitas memori yang besar.

 b.  Tidak membutuhkan waktu yang lama untuk loading.

c.  Memiliki email client dan rss sendiri.

Jadi anda tidak perlu memakai email client lain seperti Outlook dan

Thunderbird.

d.  Cepat dalam melakukan pemanggilan kembali Cache.

e.  Halaman baru dapat dibuka tanpa jendela baru.

f.  Dilenngkapi dengan perintah ganti halaman atau mengubah ukuran

 jendela dengan suara.

g.  Memiliki RSS sendiri.

h.  Memiliki fitur mouse gesture.

i.  Memiliki konten khusus yang dapat dijalankan di handphone yang

 berbasis Java.

 j.  Memiliki 10 fitur Turbo yang mampu mengkompres halaman saat

koneksi lambat.

Jadi lebih cepat saat membuka halaman.

k.  Cocok untuk berinternet menggunakan kuota/bandwith.

l.  Gampang mengubah tampilan.

5/9/2018 Perbandingan Web Browser - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/perbandingan-web-browser 5/10

 

Detas document | 5

Kekurangan:

a.  Agak lambat dalam membaca script pada beberapa halaman situs.

 b.  Unsur halaman yang berat tidak dapat tampil.

c.  Tidak memiliki ad-blocker.

4.  Internet Explorer 

Kelebihan:

a.  Tampilannya elegan dan menarik 

 b.  Menyediakan fitur tambahan walaupun tidak sebanyak mozilla firefox

c.  Memiliki tab bookmark yang terhubung ke fitur-fitur milik Windows

Live

d.  Memiliki kestabilan konektivitas.

e.  Memiliki pop-up blocker.

Kekurangan:

a.  Seringkali gagal membaca  script  dibeberapa halaman situs (khususnya

CSS)

 b.  Membutuhkan waktu yang lama untuk loading pada saat start.

c.  Tidak praktis untuk membuka beberapa halaman sekaligus, karena harus

membuka jendela baru.

d.  Jarang sekali terupdate.

e.  Butuh terlalu banyak upgrade.

5/9/2018 Perbandingan Web Browser - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/perbandingan-web-browser 6/10

 

Detas document | 6

f.  Sering menjadi sasaran hacker dan malware karena Internet Explorer 

 banyak digunakan, terutama bagi para pemula.

g.  Gambar berformat PNG tidak dapat ditampilkan sebagaimana mestinya.

h.  Tidak mendukung RSS.

i.  Membutuhkan kapasitas memori yang cukup besar.

5.  Safari 

Kelebihan:

a.  Tampilannya simple.

 b.  Memiliki banyak fitur, di antaranya Cover Flow, Full History Search,

Engine Java Script, dan lain-lain.

c.  Mampu membuka halaman yang telah dikunjungi sebelumnya secara

lengkap (Full History Search).

d.  Memiliki alat pengembangan untuk web dan debug , tweak  dan

 pengoptimalam website untuk penampilan terbaik dan compability (built

in).

e.  Memiliki sistem bookmarking yang sangat mudah.

f.  Memiliki Nitro Javascript yang bisa mempercepat loading Javascript 6

kali lebih cepat daripada Internet Explorer dan 4 kali lebih cepat dari

Mozilla Firefox.

Kekurangan:

a.  Safari tidak begitu cocok untuk Windows.

5/9/2018 Perbandingan Web Browser - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/perbandingan-web-browser 7/10

 

Detas document | 7

 b.  Sistem keamanannya tidak begitu bagus.

c.  Tidak terlalu dapat dikustomisasi.

d.  Sering hang.

e.  Tidak memiliki sistem restore jika terjadi kerusakan.

6.  Maxthon

Kelebihan:

a.  Semua halaman web disusun sebagai tab dalam jendela utama untuk 

mempermudah navigasi.

 b.  Memiliki fitur Maxthon Smart Acceleration untuk meningkatkan

kecepatan browsing.

c.  Dengan fitur Ad Hunter dapat memblok up konten-konten yang berbau

iklan.

d.  Dapat mengambil screenshot pada halaman aktif.

e.  Memiliki fitur untuk memblock virus, malware dan spyware.

f.  Tidak membutuhkan kapasitas memori yang besar.

g.  Tidak memiliki anti physing.

h.  Memiliki tampilan yang dapat diganti-ganti.

i.  Bisa auto-flush secara otomatis setiap beberapa menit.

Kekurangan : web Browser ini menggunakan engine Internet Explorer 

sehingga hanya dapat dioperasikan di Windows.

5/9/2018 Perbandingan Web Browser - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/perbandingan-web-browser 8/10

 

Detas document | 8

7.  Nestcape Navigator 

Kelebihan : memiliki kestabilan konektivitas.

Kekurangan : memiliki GUI yang kurang bagus.

8.  Avant

Kelebihan:

a.  Memiliki kustomisasi yang mudah.

 b.  Dengan fitur  Auto Fills dapat membantu pengguna untuk menghapal

 password dan mengisi password dengan satu klik.

c.  Mudah menghilangkan banner  AD yang tidak diinginkan, Flash Iklan

dan pop-up secara otomatis ke halaman bandwith menyimpan.

d.  Melindungi privasi pengguna dengan menghapus semua jejak browsing.

e.  Sering diupgrade.

f.  Beberapa halaman yang dibuka sekaligus dapat dihentinkan, direfresh,

ditutup atau diatur dengan satu klik.

g.  Memiliki fitur full screen mode.

h.  Memiliki fungsi Cascade dan Tile vertikal atau horizontal yang

diletakkan pada bagian atas program.

i.  Memiliki fungsi auto refresh.

 j.  Memiliki fitur untuk memblokir halaman pop-up dan iklan Flash.

5/9/2018 Perbandingan Web Browser - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/perbandingan-web-browser 9/10

 

Detas document | 9

Kekurangan:

a.  Tidak memiliki fitur-fitur yang cukup menarik.

 b.  Belum ada yang diterjemahkan dalam bahasa Indonesia.

9.  Flock 

Kelebihan:

a.  Upload foto ke layanan situs sosial seperti Facebook, Twitter, My Space

dapat dilakukan dengan menggunakan menu Photo Uploader.

 b.  Terintegrasi lansung dengan situs jaringan sosial.

c.  Update status Facebook lansung tanpa membuka website dan juga bisa

mengetahui update status teman melalui people sidebar.

d.  Cek email dapat dilakukan melalui menu webmail.

e.  Posting artikel blog lansung tanpa melalui dashboard dapat dilakukan

melalui menu blog editor. Terintegrasi dengan blogger, blogsome,

wordpress, LiveJournal, TypePad dan Xanga.

f.  Memiliki bar yang akan muncul di atas halaman akan menunjukkan

karya-karya dari user Flickr dengan rasio 1:1.

Kekurangan:

a.  Membutuhkan kapasitas memori yang besar.

 b.  Memiliki skin yang terbatas.

c.  Membutuhkan waktu yang lama untuk start pertama kali.

d.  Tidak dapat mendeteksi web-web yang terjangkit virus.

5/9/2018 Perbandingan Web Browser - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/perbandingan-web-browser 10/10

 

Detas document | 10

K ESIMPULAN

Saat ini, tiga web browser yaitu Mozilla Firefox, Google Chrome dan Opera

tengah bersaing ketat untuk dapat menarik perhatian para pengguna browser.

Berdasarkan pada beberapa website, web browser yang paling sering digunakan

adalah Mozilla Firefox. Hal ini dikarenakan Mozilla Firefox memiliki fitur add

ons yang dapat menambahkan hingga ribuan fitur.

 Namun, penggunaan web browser sebaiknya disesuaikan dengan kebutuhan

dan disesuaikan dengan kelebihan dari masing-masing web browser tersebut.

Karena web browser ibarat kuda tungganga yang akan membawa netizen

menjelajahi dunia maya. Ibarat kuda, maka masing-masingnya memiliki

kekurangan dan kelebihan. Ada kuda khusus berperang kuda pengintai atau kuda

 pekerja dan sebagainya.