perawat pelaksana

Upload: fiqih-andrian-ilmansyah

Post on 07-Mar-2016

26 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

2

TRANSCRIPT

a. Perawat PelaksanaUraian TugasDilakukanTidak dilakukan

ANGGOTA TIMa. Memberikan pelayanan keperawatan secara langsung berdasarkan proses keperawatan dengan sentuhan kasih yaitu:1) Menyusun rencana perawatan sesuai dengan masalah klien.2) Melaksanakan tindakan perawatan sesuai dengan rencana.3) Mengevaluasi tindakan keperawatan yang telah diberikan.4) Mencatat atau melaporkan semua tindakan perawatan dan respon klien pada catatan perawatan.b. Melaksanakan program berikut dengan penuh tanggung jawab:1) Pemberian obat.2) Pemeriksaan laboratorium.3) Persiapan klien yang akan operasi.c. Memperhatikan keseimbangan kebutuhan fisik, mental, sosial, dan spiritual klien:1) Memelihara kebersihan klien dan lingkungan.2) Mengurangi penderitaan klien dengan memberikan rasa aman, nyaman.3) Pendekatan dan komunikasi terapeutik.d. Mempersiapkan klien secara fisik dan mental untuk menghadapi tindakan perawatan dan pengobatan atau diagnosis.e. Melatih klien untuk menolong dirinya sendiri sesuai dengan kemampuannya.f. Memberikan pertolongan segera pada klien gawat atau sakarotul maut.g. Membantu kepala ruangan dalam ketatalaksanaan ruang secara efective:1) Menyiapkan data klien baru, pulang, atau meninggal.2) Rujukan dan penyuluhan PKMRS.h. Mengatur dan menyiapkan alat-alat diruangan menurut fungsinya supaya siap pakai.i. Menciptakan dan memelihara kebersihan, keamanan, kenyamanan, dan keindahan ruangan.j. Melaksanakan tugas dinas pagi/sore/malam atau hari libur secara bergantian sesuai dengan jadwal dinas.k. Memberikan penyuluhan kesehatan sehubungan dengan penyakitnya.l. Melaporkan segala sesuatu mengenai keadaan klien baik secara lisan maupun tulisan.m. Membuat laporan harian klien.n. Operan dengan dinas berikutnya.o. Menerima bantuan bimbingan katim/ ka shift dan melaksanakan pendelegasian dari kepala ruangan.

Total

Prosentase