penyusunan laporan keuangan

29
Sesi 2 Penyusunan Laporan Keuangan Anny Eka Pratiwi, SE., MPH. Program Studi Kesehatan Masyarakat Fakultas Ilmu Kesehatan, Sains, dan Teknologi Universitas Dhyana Pura IKM Undhira – Manajemen Logistik

Upload: cahya-septia

Post on 26-Sep-2015

29 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

Penyusunan Laporan Keuangan

TRANSCRIPT

Sesi 4

Sesi 2Penyusunan Laporan KeuanganAnny Eka Pratiwi, SE., MPH.Program Studi Kesehatan MasyarakatFakultas Ilmu Kesehatan, Sains, dan TeknologiUniversitas Dhyana Pura

IKM Undhira Manajemen LogistikDefinisi Perusahaan JasaPerusahaan adalah setiap bentuk usaha yang menjalankan usaha bersifat tetap, terus menerus, didirikan, bekerja dan berkedudukan di suatu tempat tertentu dengan tujuan memperoleh laba atau keuntunganPerusahaan Jasa adalah unit usaha yang dalam setiap kegiatannya memproduksi produk yang tidak berwujud (jasa) namun dalam kegiatannya perusahaan jasa memerlukan produk berwujud untuk melaksanakan usahanya.Contoh Perusahaan Jasa?SIKLUS AKUNTANSI PERUSAHAAN JASATahap PencatatanPembuatan atau penerimaan bukti TransaksiPencatatan dalam jurnalPemindah-bukuan (posting) buku besar2. Tahap PengikhtisaranPembuatan Neraca SaldoPembuatan Neraca Lajur KeuanganPembuatan Jurnal PenutupPembuatan Neraca Saldo PenutupPembuatan Jurnal Balik

Konsep Dasar AkuntansiSaldo Normal-DEBETAkun Aktiva

Debet Kredit

+ (peningkatan) -(penurunan)

Akun Beban

Debet Kredit

+ (peningkatan) -(penurunan)

Saldo Normal-KREDITAkun kewajiban

Debet Kredit+ (peningkatan) -(penurunan)

Akun Ekuitas Pemegang saham

Debet Kredit+ (peningkatan) -(penurunan)

Akun Pendapatan

Debet Kredit+ (peningkatan) -(penurunan)Jurnal Umum (General Journal)Jurnal umum adalah buku jurnal yang digunakan untuk mencatat semua transaksi yang terjadi. Bukti jurnal menjelaskan nama-nama perkiraan yang harus di debet dan di kredit. Contoh transaksi jurnal umum :Transaksi 1 : Tanggal 2 September 2012 Nona Widya mendirikan Perusahaan Jasa Klinik yang bernama Klinik Anugrah RahayuUntuk modal pertama disetorkan uang sebesar Rp.1.500.000,- ke bank atas nama rekening Klinik Anugrah Rahayu (Untuk transaksi ini dibuatkan bukti jurnal 001)JURNAL UMUMKlinik Anugrah RahayuPeriode Desember 2011 TglNo. BuktiKeteranganRefDK2011Des2001Kas1.11,5 jt- Modal3.1-1,5jtBUKU BESAR (Ledger)Buku besar adalah kumpulan rekening-rekening yang saling berhubungan dan merupakan satu kesatuan. Posting ke buku besar adalah proses memindahkan catatan transaksi dari jurnal umum ke buku besar. Langkah-langkah melakukan posting yaitu :Menutup buku jurnal umum dengan cara memindahkan angka ke dalam kolom perkiraan.Memindahkan ke dalam buku besar dari hasil penjumlahan baik di debet atau di kreditMengisi kolom ref pada jurnal umum dengan memberi tanda centang ()

BUKU BESAR KOLOMNama Perkiraan : Kas No.Perk : 1.1TglKetera-nganRef.DK2-12Setoran ModalJU-11,5 jt-Neraca Saldo (Trial Balance)Neraca Saldo adalah daftar saldo setiap akun yang ada dalam buku besar pada suatu waktu tertentu. Fungsi neraca saldo adalah untuk membuktikan keseimbangan jumlah debet dan kredit serta menguji kebenarannya.Tujuan Neraca Saldo :Menguji kesamaan antara debet dan kredit dalam akun buku besarMempermudah penyusunan laporan keuanganBagan Perkiraan Neraca Saldo

1-x AKTIVA2-x KEWAJIBAN1.1 Kas2.1 Hutang Dagang1.2 Perlengkapan2.2 Hutang Bank1.3 Peralatan2.3 Hutang Gaji1.4 Ak.Penyusutan2.4 Hutang Bunga3-x Modal3.1 Modal3.2 Prive

Neraca SaldoKlinik Anugrah RahayuPeriode Desember 2011 Nama PerkiraanDebetKreditKasPerlengkapanPeralatanNeraca Lajur (financial statement) Neraca Lajur adalah alat bantu untuk mempermudah penyusunan laporan keuangan suatu perusahaan. Dalam neraca lajur terdiri dari kolom-kolom yaitu akun, nama akun, neraca saldo, jurnal penyesuaian, neraca saldo disesuaikan, laporan laba rugi, dan neracaTujuan pembuatan Neraca Lajur :Mempermudah penyusunan lap.keuMeringkas dan mengelompokkan data dari neraca saldo dan data penyesuaianMempermudah menemukan kesalahan dalam jurnal penyesuaianJurnal Penyesuaian (adjusting entry)

Jurnal Penyesuaian adalah jurnal untuk mengadakan penyesuaian catatan-catatan dengan keadaan atau fakta yang sebenarnya pada akhir periode. Tujuannya agar setiap perkiraan riil dan perkiraan nominal dapat menunjukkan besarnya harta, utang, modal, pendapatan, dan beban yang sebenarnya dan yang seharusnya diakui pada akhir periode. Metode yang umum digunakan adalah metode ikhtisar laba rugi.Neraca Saldo disesuaikan (adjusted trial balanced)

Neraca Saldo disesuaikan adalah menunjukkan penyesuaian dalam jurnal penyesuaian dengan neraca saldo dengan cara menambahkan atau mengurangi sesuai dengan akun perkiraan yang telah dicatat. NERACA

Neraca adalah laporan yang menyajikan aset (aktiva), utang atau kewajiban-kewajiban kepada pihak lain beserta modal dari suatu perusahaan selama periode tertentu.Manfaat Neraca :Menganalisis Likuiditas (Jumlah waktu yang diperkirakan akan dibutuhkan sampai aktiva bersih dapat terealisasi)Menganalisis Solvensi (Kemampuan perusahaan untuk membayar hutang-hutangnya pada saat jatuh tempo)Menganalisis Fleksibilitas (Kemampuan perusahaan mengambil tindakan yang efektif untuk mengubah penetapan arus kas terhadap kebutuhan yang tidak terduga)

LAPORAN LABA RUGI

Laporan yang mengukur keberhasilan operasi perusahaan selama periode waktu tertentu. Laporan rugi laba merupakan laporan yang mengikhtisarkan pendapatan dan beban suatu perusahaan selama periode tertentu.

*Jika pendapatan > beban laba*Jika pendapatan < beban Rugi

Laporan laba rugi didapat dari penjumlahan atau selisih antara pendapatan dan biaya yang terjadi.Laporan Laba RugiKegunaan :Mengevaluasi kinerja masa lalu perusahaanMemberikan dasar untuk memprediksi kinerja masa depanMembantu menilai resiko pencapaian arus kas masa depanUnsur unsur Laporan Laba RugiPendapatan ; Arus masuk aktiva atau peningkatan lainnya dalam pelunasan kewajibannya selama suatu periode yang ditimbulkan oleh penyediaan jasa atau aktivitas lainnya yang merupakan bagian dari operasi perusahaan.Beban ; Arus keluar atau penurunan lainnya dalam penambahan kewajibannya selama suatu periode yang ditimbulkan oleh sebuah produksi barang atau jasaKeuntungan (Laba) ; Kenaikan aktiva bersih perusahaan dari aktiva bersih kecuali yang dihasilkan dari pendapatan atau investasi pemilikKerugian ; Penurunan aktiva bersih perusahaan dari transaksi sampingan kecuali yang berasal dari beban kepada pemilik.

Jurnal PenutupJurnal penutup adalah jurnal umum yang dibuat pada akhir periode akuntansi dengan tujuan untuk memindahkan atau menutup saldo Akun sementara/nominal. Akun nominal terdiri dari pendapatan dan biaya. Dalam pembuatan Jurnal Penutup, perlu dibuka Akun baru yaitu Akun Ikhtisar Laba Rugi yang digunakan untuk menampung pemindahan saldo Akun nominal.Tujuan Penutupan, yaituMenentukan laba atau rugi.Memisahkan pendapatan/biaya antar tahun buku.Mendapatkan neraca akhir.Memisahkan perangkat pembukuan (berkas atau file) antar tahun buku.

JURNAL PENUTUP

Tahap I : Menutup semua akun perkiraan PendapatanTglNo. BuktiKeteranganRefDK2011Des2017Pendapatan Jasa Kinik4.1700rb-Ikh.LabaRugi6-X-700rbJurnal PembalikJurnal Pembalik dibuat setelah berakhirnya satu periode akuntansi, maka langkah awal memasuki periode akuntansi berikutnya adalah membuat ayat jurnal pembalik. Jurnal pembalik untuk membalikkan ayat-ayat tertentu dalam jurnal penyesuaian.

SOAL-SOAL TRANSAKSITransaksi 2 : tgl 3 des11 membayar sewa ruangan untuk bulan desember 2011 sebesar rp 120.000,- (bukti jurnal 002)Transaksi 3 : tgl 4 des11 membeli tunai peralatan bahan medis habis pakai sebesar rp 900.000 (bukti jurnal 003)Transaksi 4: tgl 5 des11 membeli perlengkapan nonmedis klinik secara kredit seharga 200.000 (bukti jurnal 004)SOAL-SOAL TRANSAKSITransaksi 5 : tgl 6 des11 membayar biaya pemasangan iklan sebesar rp 50.000 (bukti jurnal 005)Transaksi 6 : tgl 20 des11 membayar gaji karyawan untuk tgl 1-20 des11 sebesar 72.000 (bukti jurnal 006)Transaksi 7 : tgl 20 des11 menerima uang kas tunai dari penjualan jasa sebesar rp 300.000 (bukti jurnal 007)Transaksi 8 : tgl 28 des11 pengajuan kredit oleh bank disetujui sebesar Rp.3.000.000 (bukti jurnal 008)SOAL-SOAL TRANSAKSITransaksi 9 : tgl 29 des11 membeli peralatan medis klinik sebesar rp 3.600.000 (bukti jurnal 009)Transaksi 10 : tgl 31 des11 diterima uang kas sebesar rp 400.000 dari penjualan jasa selama setengah bulan terakhir (bukti jurnal 010)Transaksi 11 : tgl 31 des11 dibayar sisa gaji pegawai rp 96.000 (bukti jurnal 011)Transaksi 12 : tgl 31 des11 Ibu wdya mengambil uang kas sebesar rp 100.000 untuk keperluan pribadi (bukti jurnal 012)TanggalNo.Ket.Ref.DebetKreditDes3002Biaya Sewa Kas5311120.000--120.000Des 4003Peralatan BMHP Kas1311900.000--900.000Des5004Perlengkapan Hutang dagang1221200.000--200.000Des6005Biaya lain-lain Kas591150.000--50.000Des20006Biaya Gaji Kas511172.000--72.000Des20007Kas Pendapatan Jasa1141300.000--300.000TanggalNo.Ket.Ref.DebetKreditDes28008Kas Hutang Bank11223.000.000--3.000.000Des29009Peralatan Medis Kas13113.600.000--3.600.000Des31010Kas Pendapatan Jasa1141400.000--400.000Des31011Biaya Gaji Kas511196.000--96.000Des31012Prive Ibu Widya Kas3211100.000--100.000SEKIAN DAN TERIMA KASIH