penyusunan buku putih dan strategi sanitasi kota

12
Jakarta, 29 April 2010

Upload: infosanitasi

Post on 21-Jun-2015

947 views

Category:

Business


6 download

TRANSCRIPT

Page 1: Penyusunan buku putih dan strategi sanitasi kota

Jakarta, 29 April 2010

Page 2: Penyusunan buku putih dan strategi sanitasi kota

Buku Putih Sanitasi Kab/Kota

Strategi Sanitasi Kab/Kota

Output Kerja Pokja tahun 2010

Page 3: Penyusunan buku putih dan strategi sanitasi kota

Kaitan Buku Putih & SSK

Page 4: Penyusunan buku putih dan strategi sanitasi kota

Hakekat :Gambaran karakteristik & kondisi sanitasi, serta prioritas/arah pengembangan kab/kota & masyarakat saat ini

Kegunaan :Baseline data tentang kondisi sanitasi kab/kota saat ini bagi penyusunan Strategi Sanitasi Kab/Kota (SSK) dan monev sanitasi

Buku Putih : Hakekat & Kegunaan

Page 5: Penyusunan buku putih dan strategi sanitasi kota

Aspek teknis Aspek kelembagaan sanitasi Aspek keuangan sanitasi Aspek komunikasi sanitasi Aspek partisipasi masyarakat, jender & kemiskinan (pmjk) Aspek partisipasi sektor swasta & lembaga non pemerintah Akses masyarakat terhadap sarana sanitasi & PHBS

Substansi Buku Putih

Page 6: Penyusunan buku putih dan strategi sanitasi kota

1. Pelatihan Pokja

2. Pengkajian setiap aspek yang terdiri dari aktivitas:– Pengumpulan data sekunder dan

primer– Diskusi (FGD, dan lokakarya)– Survey lapangan

3. Penetapan Area Berisiko.

4. Konsultasi Publik

5. Penyusunan dokumen

Proses Penyusunan Buku Putih

Data sekunder

pendukung

Page 7: Penyusunan buku putih dan strategi sanitasi kota

Contoh Peta Area Berisiko

Page 8: Penyusunan buku putih dan strategi sanitasi kota

Strategi Sanitasi Kabupaten/Kota (SSK)

Hakekat :Rencana pembangunan sanitasi jangka menengah kab/kota yang bersifat komprehensif dan terintegrasi

Kegunaan : Acuan sharing peran antar

pelaku pembangunan sanitasi Kendali bagi realisasi

pembangunan sanitasi yang berbasis kinerja

Gambaran kebutuhan pendanaan sanitasi tahunan dan jangka menengah

Page 9: Penyusunan buku putih dan strategi sanitasi kota

1. Visi, misi, tujuan, dan sasaran pembangunan sanitasi

2. Zona dan sistem layanan sanitasi

3. Isu-isu strategis dalam pengelolaan sanitasi

4. Strategi Pembangunan Sanitasi

5. Program dan Kegiatan Jangka Menengah dan Tahunan

Substansi SSK

Page 10: Penyusunan buku putih dan strategi sanitasi kota

Z - 2

Z - 3

Z - 4

Contoh Zona & Sistem Layanan Sanitasi Pengelolaan air limbah – seleksi & pentahapan sistem

Page 11: Penyusunan buku putih dan strategi sanitasi kota

Skala kota dan multi sektor

Dari, oleh dan untuk Pokja

Sinkronisasi perencanaan top down & bottom up

Berdasarkan data empiris

Prinsip Kerja Penyusunan SSK

Page 12: Penyusunan buku putih dan strategi sanitasi kota