penuntun pascal 8

2
Laboratorium Komputer SMA Stella Duce 1 Yogyakarta Materi : Turbo Pascal 7.0 Penuntun Praktikum Pertemuan 13 - 14 PERULANGAN (III) REPEAT..UNTIL Bentuk umum : REPEAT statement until ungkapanlogika Digunakan untuk mengulang statemen-statemen atau blok statemen sampai kondisi yang ada di until  tidak terpenuhi. Contoh : Program ripitAntil; uses crt; var i:integer; begin clrscr; i:=0; {inisiasi/nilai awal} repeat i:=i+1; (i) writeln(i); (ii) until i=5; readln; end. Analisa : Mula-mula nilai i ditetapkan 0, lalu masuk ke perulangan dan i ditambahkan 1 Nilai i yang sudah ditambah 1 ditampilkan Cek apakah i=5,jika YA maka berhenti jika TIDAK akan mengulang lagi Demikian seterusnya sampai i nilainya sama dengan 5, maka output nya : 1 2 3 4 5  Sekarang tukarlah posisi (i) ke (ii), apa hasilnya ? Edit juga pada bagian until dengan : i<>5 (i tidak sama dengan 5) i>5 i<=5 analisalah hasilnya ! Perbedaan antara struktur “ repeat until “ dengan “ while do “ adalah : - Paling sedikit statemen-statemen dalam repeat until diproses sekali, karena seleksi kondisi ada pada statemen until yang terletak dibawah. - Pada while do paling sedikit dikerjakan nol kali, karena seleksi kondisi ada pada statemen while yang terletak diatas, sehingga apabila kondisi tidak terpenuhi maka tidak akan masuk ke dalam lingkungan perulangannya. - Pada repeat until dapat tidak menggunakan blok statemen ( BEGIN dan END ) untuk menunjukan batas perulangannya, karena batas perulangannya sudah ditunjukkan oleh repeat sampai dengan until.

Upload: teguhstece

Post on 08-Apr-2018

218 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Penuntun Pascal 8

8/6/2019 Penuntun Pascal 8

http://slidepdf.com/reader/full/penuntun-pascal-8 1/2

Laboratorium Komputer SMA Stella Duce 1 Yogyakarta

Materi : Turbo Pascal 7.0

Penuntun Praktikum Pertemuan 13 - 14

PERULANGAN (III)

REPEAT..UNTIL 

Bentuk umum :REPEAT statement until ungkapanlogika 

Digunakan untuk mengulang statemen-statemen atau blok statemen sampai kondisi yang ada di until  tidak terpenuhi.

Contoh :Program ripitAntil; uses crt; var i:integer; begin 

clrscr; i:=0; {inisiasi/nilai awal}

repeat i:=i+1;  (i) writeln(i);  (ii) 

until i=5; readln; 

end.

Analisa :

Mula-mula nilai i ditetapkan 0, lalu masuk ke perulangan dan i ditambahkan 1

Nilai i yang sudah ditambah 1 ditampilkan

Cek apakah i=5,jika YA maka berhenti jika TIDAK akan mengulang lagi

Demikian seterusnya sampai i nilainya sama dengan 5, maka output nya :

12 

Sekarang tukarlah posisi (i) ke (ii), apa hasilnya ?

Edit juga pada bagian until dengan :

i<>5 (i tidak sama dengan 5)

i>5

i<=5

analisalah hasilnya !

Perbedaan antara struktur “ repeat until “ dengan “ while do “ adalah :- Paling sedikit statemen-statemen dalam repeat until diproses sekali, karena seleksi kondisi ada

pada statemen until yang terletak dibawah.- Pada while do paling sedikit dikerjakan nol kali, karena seleksi kondisi ada pada statemen while

yang terletak diatas, sehingga apabila kondisi tidak terpenuhi maka tidak akan masuk kedalam lingkungan perulangannya.

- Pada repeat until dapat tidak menggunakan blok statemen ( BEGIN dan END ) untukmenunjukan batas perulangannya, karena batas perulangannya sudah ditunjukkan oleh repeatsampai dengan until.

Page 2: Penuntun Pascal 8

8/6/2019 Penuntun Pascal 8

http://slidepdf.com/reader/full/penuntun-pascal-8 2/2

Laboratorium Komputer SMA Stella Duce 1 Yogyakarta

Materi : Turbo Pascal 7.0

Penuntun Praktikum Pertemuan 13 - 14

Buatlah program menggunakan Repeat Until untuk tampilan-tampilan di bawah ini :