pengetahuan dasar jaringan komputer

12
STMIK Sinus - PTI 1 Jaringan Komputer • 2 atau lebih komputer yang saling berhubungan diantara satu dengan yang lain, dan saling berbagi sumber daya • Komputer yang terhubung tersebut, di mungkinkan berhubungan dengan media kabel, saluran telepon, gelombang radio, satelit, atau sinar Infra Merah.

Upload: daniel-eko-daresdi

Post on 24-Jun-2015

395 views

Category:

Documents


12 download

TRANSCRIPT

Page 1: Pengetahuan Dasar Jaringan Komputer

STMIK Sinus - PTI 1

Jaringan Komputer

• 2 atau lebih komputer yang saling berhubungan diantara satu dengan yang lain, dan saling berbagi sumber daya

• Komputer yang terhubung tersebut, di mungkinkan berhubungan dengan media kabel, saluran telepon, gelombang radio, satelit, atau sinar Infra Merah.

Page 2: Pengetahuan Dasar Jaringan Komputer

STMIK Sinus - PTI 2

Jenis Jaringan/Network • Local Area Network (LAN), jaringan yang dibatasi oleh area yang

relatif kecil. Satu komputer biasanya di jadikan sebuah file server untuk menyimpan software yang mengatur aktifitas jaringan, ataupun sebagai perangkat lunak yang dapat digunakan oleh komputer-komputer yang terhubung ke dalam  network. Komputer-komputer yang terhubung kedalam network itu biasanya disebut dengan workstation.

• Metropolitan Area Network (MAN), biasanya mengcover area yang lebih besar dari LAN, misalnya antar wilayah dalam satu propinsi. Dengan menghubungkan beberapa jaringan-jaringan kecil ke dalam lingkungan area yang lebih besar

• Wide Area Network (WAN), jaringan komputer lintas negara, lingkupnya sudah menggunakan sarana satelit ataupun kabel bawah laut

Page 3: Pengetahuan Dasar Jaringan Komputer

STMIK Sinus - PTI 3

PERANGKAT NETWORKING-1 • File Server, mengontrol komunikasi dan informasi diantara

node/komponen dalam suatu jaringan,

• Workstations, Keseluruhan komputer yang terhubung ke file server

• Network Interface Cards(NIC) - Kartu Jaringan , perangkat yang menyediakan media untuk menghubungkan antara komputer

• Concetrator/Hubs, Sebuah Konsentrator/Hub adalah sebuah perangkat yang menyatukan kabel-kabel network dari tiap-tiap workstation.

Page 4: Pengetahuan Dasar Jaringan Komputer

STMIK Sinus - PTI 4

• Repeaters, memperkuat dan melakukan refresh pada sinyal sehingga dapat dikirim lebih jauh.

• Bridges Perangkat pengubung antar jaringan, Bridges juga dapat di gunakan untuk mengkoneksi diantara network yang menggunakan tipe kabel yang berbeda ataupun topologi yang berbeda pula., Namun harus dalam protocol yang sama.

• Routers penghubung antar jaringan, mengatur jalur sinyal secara efisien, membaca alamat pesan dan memforward pesan tersebut ke komputer berikutnya sampai pada akhir tujuan.

• Gateways menghubungkan dua jaringan yang menggunakan protokol yang berbeda sehingga jaringan tersebut dapat saling berkomunikasi satu sama lain.

PERANGKAT NETWORKING-2

Page 5: Pengetahuan Dasar Jaringan Komputer

STMIK Sinus - PTI 5

Page 6: Pengetahuan Dasar Jaringan Komputer

STMIK Sinus - PTI 6

MEDIA PENGHUBUNG JARINGAN

• Kabel Unshielded Twisted Pair (UTP)

• Kabel Koaksial

• Kabel Fiber Optik

• Wireless LAN

Page 7: Pengetahuan Dasar Jaringan Komputer

STMIK Sinus - PTI 7

Transmisi dataTransmisi data• Kapasitas transmisi / Bandwidth : banyaknya bit data yang

dapat ditransmisikan per satuan waktu, dinyatakan dalam bps (bit per second)

• Jenis transmisi

– 1. Transmisi satu arah (simplex). Contoh : radio

– 2. Transmisi dua arah bergantian (half duplex). Contoh : HT

– 3. Transmisi dua arah bersamaan (full duplex). Contoh : telepon

• Arah transmisi

– 1. Unicast, dari satu titik ke satu titik. Contoh : telepon

– 2. Multicast, dari satu titik ke beberapa titik. Contoh : server internet

– 3. Broadcast, dari satu titik ke semua arah. Contoh : pemancar televisi

Page 8: Pengetahuan Dasar Jaringan Komputer

STMIK Sinus - PTI 8

Protokol Komunikasi • Protokol merupakan sekumpulan aturan yang

memungkinkan berbagai media, platform, atau aplikasi yang berbeda-beda dapat saling berkomunikasi dengan benar. Beberapa contoh protokol komunikasi :1. TCP/IP (Transfer Control Protocol / Internet Protocol),

merupakan protokol yang digunakan di internet. Dalam TCP/IP tersedia juga beberapa jasa, seperti HTTP (hypertext transfer protocol), FTP (file transfer protocol), e-mail, telnet (remote login), dll.

2. SPX/IPX, digunakan pada LAN sistem operasi jaringan Novel Netware

3. X25, biasa digunakan oleh jaringan perbankan (cabang online, ATM, dll).

Page 9: Pengetahuan Dasar Jaringan Komputer

STMIK Sinus - PTI 9

Sistem Operasi Jaringan

• Local Area Network memerlukan sistem operasi (Network Operating System – NOS). NOS menentukan rute pesan dan mengijinkan komputer untuk terhubung atau tidak terhubung dengan Jaringan. Pada saat sekarang, NOS yang paling banyak digunakan adalah Unix atau Netware dari Novell. Mulai adanya Windows NT, terdapat banyak sistem operasi jaringan yang lebih powerful, termasuk Linux.

Page 10: Pengetahuan Dasar Jaringan Komputer

STMIK Sinus - PTI 10

TIPE SISTEM OPERASI JARINGAN

• Peer-to-Peer

• Client/Server

Page 11: Pengetahuan Dasar Jaringan Komputer

STMIK Sinus - PTI 11

Wireless LAN

Router

Hub

Client

LAN

Hub

Router

Client

LANAccessPoint

Server

Access Controller

Hub

LAN

Page 12: Pengetahuan Dasar Jaringan Komputer

STMIK Sinus - PTI 12